SlideShare a Scribd company logo
Address
Jalan Persada II No. 17
Menteng Dalam, Tebet
Jakarta Selatan 12870
Indonesia
Jakarta, 2 Maret 2015
Kepada Yth.:
Ibu Aprinalistria
di tempat
Perihal: Pelatihan untuk Mahasiswa Semester Akhir
Dengan hormat,
Menindaklanjuti permintaan Ibu Aprinalistria, bersama ini kami
kirimkan “Proposal Sukses Melamar Kerja” yang berisi usulan
kegiatan untuk mempersiapkan mahasiswa semester akhir
memasuki dunia kerja. Kami menyediakan alternatif kegiatan
berupa workshop, seminar dan online course. Kegiatan-
kegiatan tersebut dapat dimofikasi sesuai kebutuhan dan
kemampuan peserta.
Kami senang sekali jika diberi waktu untuk bertemu guna
mendiskusikan kebutuhan peserta serta menjelaskan kontribusi
yang dapat kami berikan untuk membantu peserta meraih
tujuan karirnya.
Demikian surat ini. Atas waktu dan perhatiannya, kami ucapkan
terimakasih.
Hormat kami,
Riana Puspasari
Career Consultant
Komunikarir
Telephone
+ 62 +21 8280038
+ 62 812.8300030
Email
info@komunikarir.com
Website
www.komunikarir.com
P R O P O S A L
SUKSES MELAMAR KERJA 2
PENGANTAR
Para pelamar kerja hanya memiliki waktu sekitar 30 detik untuk memberi kesan pertama yang meyakinkan
agar lolos seleksi awal. Staf penyeleksi atau HRD adalah orang-orang sibuk jadi mereka harus menyeleksi
berkas lamaran kerja dengan cepat. Padahal dokumen lamaran kerja yang masuk jumlahnya ratusan,
kadang ribuan. Karena itu mereka hanya punya waktu sekitar 30 detik untuk melihat sekilas masing-masing
dokumen lamaran kerja. Dokumen yang lolos seleksi 30 detik ini, selanjutnya akan diseleksi dengan lebih
ketat lagi. Jika pelamar kerja tidak lolos 2 tahapan ini, surat lamaran kerja dan curriculum vitae mereka
hanya sampai di sini dan akan ditumpuk bersama sekitar 99% dokumen lamaran yang tidak lolos seleksi.
Melamar kerja sebenarnya tidak sulit tapi jika ingin surat lamaran kerja dan curriculum vitae tersebut
membawa pelamar kerja ke tahap wawancara kerja, dan lolos tahap itu, maka ada beberapa hal yang harus
dipelajari terlebih dahulu. Pengetahuan serta keterampilan melamar kerja sebenarnya sangat dibutuhkan
namun sayangnya jarang diajarkan di bangku sekolah atau kuliah. Karena itu kami menyediakan paket
edukasi berupa workshop, seminar dan kursus online untuk lembaga pendidikan dan masyarakat umum.
MENGAPA MENGGUNAKAN JASA KAMI?
SPESIALIS Kami mengkhususkan diri pada jasa penulisan surat lamaran kerja, curriculum vitae
dan wawancara kerja sejak tahun 2004.
KOMPETEN Kami memiliki keahlian dan pengalaman dalam proses rekruitmen di perusahaan-
perusahaan nasional dan internasional
BILINGUAL Untuk memenuhi tuntutan pasar kerja internasional, kami melayani komunikasi
dalam Bahasa Indonesia dan Inggris.
OFFLINE & ONLINE Untuk memudahkan pencari kerja, kami menyediakan layanan melalui pertemuan
langsung dan secara online via chat, email dan aplikasi-aplikasi lainnya.
PILIHAN PAKET EDUKASI
WORKSHOP Workshop adalah edukasi yang diberikan dengan materi yang detil dan cukup
dalam dengan metode learning-action. Topik dan durasi disesuaikan dengan
kebutuhan klien. Agar efektif, peserta workshop dibatasi antara 20 sampai 50
orang/kelas.
SEMINAR Seminar merupakan bentuk edukasi kepada masyarakat yang mengambil tema
besar seputar jobhunting, curriculum vitae, surat lamaran kerja dan job interview.
Materi disampaikan dalam durasi 2-3 jam dengan metode presentasi diikuti sesi
tanya-jawab. Jumlah peserta berkisar 50-100 orang.
ONLINE COURSE Kursus online merupakan program belajar mandiri melalui internet yang dilengkapi
fasilitas konsultasi melalui email dan chat. Peserta akan mendapat akses ke
website yang berisi panduan, jobhunting, curriculum vitae, surat lamaran kerja serta
wawancara kerja.
P R O P O S A L
Sukses Melamar Kerja
W O R K S H O P | S E M I N A R | O N L I N E C O U R S E
P R O P O S A L
SUKSES MELAMAR KERJA 3
WORKSHOP “SUCCESS JOBHUNTING”
Secara umum, para fresh graduate jarang menjelaskan pengalaman kerjanya dalam curriculum vitae dan surat lamaran
kerja serta saat wawancara kerja karena menganggap belum memiliki pengalaman. Workshop “Succes Jobhunting”
bertujuan menggali serta membangun pengalaman kerja mahasiswa untuk memasuki dunia kerja.
TOPIK KEGIATAN DURASI TUJUAN
Menentukan Tujuan Karir Menonton Video 05’ Peserta mampu menentukan karir sesuai
minatnya.Menulis Tujuan Karir 10’
Mengumpulkan Portfolio Diskusi Studi Kasus 30’ Peserta mampu menganalisis pengalaman
kerja yang dimilikinya
Pengalaman Kerja Ada Dimana-
mana
Presentasi Trainer 15’ Peserta memahami cara membangun
portfolio
Jobhunting Action Plan Membuat Rencana
Tindak Lajut
30’ Peserta Peserta memiliki rencana tindak
lanjut.
Sharing 30’
WORKSHOP “EFFECTIVE CURRICULUM VITAE”
Curriculum vitae yang efektif dirancang dengan memadukan informasi-informasi penting secara memikat. Workshop
“Effective Curriculum Vitae” akan membimbing mahasiswa agar mampu menulis curriculum vitae yang efektif dengan
cara memilah informasi yang perlu ditonjolkan, ditambahkan atau dihilangkan serta meminimalisir faktor-faktor dalam
curriculum vitae yang sering menjadi penghambat lolos seleksi awal.
TOPIK KEGIATAN DURASI TUJUAN
Memilih Format dan Kerangka Presentasi Trainer 15’ Peserta memahami format dan kerangka
curriculum vitae.Diskusi Studi Kasus 15’
Menampilkan Kesan Unik dan
Menggunakan Bahasa yang
Efektif
Presentasi Trainer 15’ Peserta memahami cara-cara untuk
menampilkan kesan unik dan mampu
menggunakan bahasa yang efektif
Diskusi Studi Kasus 15’
Menulis Curriculum Vitae Praktik Menulis 60’ Peserta memahami cara-cara untuk
menampilkan kesan unik dan mampu
menggunakan bahasa yang efektif.
Presentasi Peserta 30’
WORKSHOP “EFFECTIVE COVER LETTER”
Surat lamaran kerja adalah dokumen pertama yang dibaca HRD karena itu harus menciptakan kesan pertama yang
positif. Workshop “Effective Cover Letter” akan membimbing mahasiswa agar mampu menulis surat lamaran kerja yang
memikat sehingga mendatangkan undangan wawancara kerja.
TOPIK KEGIATAN DURASI TUJUAN
Mengidentifikasi Potensi dan
Fakta Pendukung
Presentasi Trainer 10’ Peserta mampu menganalisi dan menulis
potensi dan fakta pendukungTugas Berpasangan 20’
Mengidentifikasi Manfaat Bagi
Perusahaan/Calon Atasan
Presentasi Trainer 10’ Peserta mampu menganalisis dan menulis
manfaat yang dapat diberikan bagi
perusahaan/calon atasan.
Tugas Berpasangan 20’
Merangkai Potensi, Fakta dan
Manfaat
Presentasi Trainer 10’ Peserta mampu menganalisis dan menulis
manfaat yang dapat diberikan pada
perusahaan/calon atasan
Tugas Berpasangan 20’
Membuka dan Menutup Surat
dengan tindak lanjut
Presentasi Trainer 10’ Peserta mampu membuka dan menutup
surat lamaran kerja dengan memikat.Tugas Berpasangan 20’
P R O P O S A L
SUKSES MELAMAR KERJA 4
WORKSHOP “SUCCESS JOB INTERVIEW”
Workshop “Success Job Interview” bertujuan mempersiapkan mahasiswa menghadapi wawancancara kerja dengan
cara memahami kecemasan-kecemasan pewawancara dan menjawab pertanyaan-pertanyaan wawancara secara
informatif dan diplomatis. Selain itu mahasiswa akan mengetahui dokumen yang perlu disusun untuk diberikan saat
wawancara kerja dan pasca-wawancara – hal ini jarang diketahui pelamar kerja pada umumnya.
TOPIK KEGIATAN DURASI TUJUAN
Memahami Pertimbangan
Pemberi Kerja
Presentasi Trainer 15’ Peserta memahami hal-hal yang
dicemaskan pemberi kerja serta cara-cara
mengatasinya
Pertanyaan dan Jawaban
Wawancara Kerja
Tugas Kelompok
Role Play
Diskusi
90’ Peserta memahami cara menjawab
pertanyaan-pertanyaan wawancara kerja
serta sistem penilaian dari pemberi kerja.
Kejutan Wawancara Kerja Presentasi Trainer 15’ Peserta memahami cara memberi kejutan
saat wawancara dan pasca wawancara.
SEMINAR “SUKSES MELAMAR KERJA”
Dalam waktu sekitar 3 jam mahasiswa akan mendapatkan kunci-kunci sukses jobhunting, menulis curriculum vite dan
surat lamaran kerja serta wawancara kerja. Materi yang disajikan berdasarkan pengalaman nyata.
TOPIK KEGIATAN DURASI TUJUAN
Bekerja Sebelum Dipekerjakan Presentasi dan Tanya-
Jawab
30’
15’
Peserta memahami pentingnya pengalaman
kerja dan bagaimana memanfaatkan
berbagai situasi untuk membangun portfolio
pengalaman kerja.
Hidup Anda Unik Begitu Pula
Curriculum Vitae Anda:
Presentasi dan Tanya-
Jawab
30’
15’
Peserta memahami cara menulis curriculum
vitae yang efektif sesuai latar belakang dan
tujuan karir.
Kesan Pertama Tidak Datang
Dua Kali
Presentasi dan Tanya-
Jawab
30’
15’
Peserta memahami cara menulis surat
lamaran kerja yang efektif untuk
menciptakan kesan pertama yang positif.
Akhirnya Berawal Presentasi dan Tanya-
Jawab
30’
15’
Peserta memahami cara memukau saat
wawancara dan pasca wawancara agar
lolos seleksi akhir.
KURSUS ONLINE “SUKSES MELAMAR KERJA”
Kursus online “Sukses Melamar Kerja” menyediakan bahan-bahan belajar yang diakses melalui internet dan didukung
layanan konsultasi via email dan chat.
JOBHUNTING CURRICULUM VITAE SURAT LAMARAN
KERJA
WAWANCARA KERJA
Step-by-Step Jobhunting Step-by-Step Curriculum
Vitae
Step-by-Step Cover Letter Step-by-Step Job
Interview
Direktori Jobhunting Galeri Curriculum Vitae
dalam Bahasa Indonesia
dan Inggris
Galeri Surat Lamaran Kerja
dalam Bahasa Indonesia
dan Inggris
Daftar Pertanyaan dan
Jawaban Wawancara
dalam Bahasa Indonesia
dan Inggris
Jobhunting Organizer Template Curriculum Vitae Template Surat Lamaran
Kerja
Template Dokumen untuk
Wawancara dan Pasca
Wawancara
P R O P O S A L
SUKSES MELAMAR KERJA 5
INVESTASI
PAKET DURASI INVESTASI/ORG
Workshop Sukses Melamar Kerja 8 jam [1 hari] Rp. 150.000,-
Seminar Sukses Melamar Kerja 3 jam Rp. 75.000,-
Kursus Online Sukses Melamar Kerja 7 hari Rp. 50.000,-
Catatan:
Biaya investasi sudah termasuk pengadaan materi pelatihan
Yang harus disediakan penyelenggara:
 Ruangan pelatihan [termasuk infocus, flipchart, marker, cordless], konsumsi
 Konfirmasi tertulis paling lambat 2 minggu sebelumnya [setelah tanggal training ditetapkan]
 DP 10% dari total biaya pelatihan, sisanya dibayar setelah pelatihan selesai
 Akomodasi dan transportasi untuk 2 orang [Konsultan & Asisten], jika pelatihan di luar kota
 OSA [Out of Station Alowance] Konsultan Rp. 200.000/hari [jika pelatihan di luar kota]
LEAD TRAINER/FASILITATOR
Riana Puspasari
Founder Komunikarir.com, sebuah jasa penulisan curriculum vitae dan surat lamaran kerja yang kemudian
berkembang dengan menyediakan produk-produk dan paket edukasi Sukses Melamar Kerja untuk membantu
jobseekers meraih tujuan karirnya.
Berpengalaman sebagai Trainer, Fasilitator dan Mentor dalam bidang pengembangan karir, entrepreneurship, social
entrepreneurship, dan community development untuk komunitas sekolah, kampus dan grassoots. Belasan tahun
menangani proses rekruitmen selama bekerja di lembaga-lembaga sebagai berikut:
 Gender Advisor untuk Program Lingkungan dan Perubahan Iklim di BUMN Jerman, Deutsche Gesellschaft für
Internationale Zusammenarbeit (GIZ) GmbH
 Project Manager untuk Pemberdayaan Buruh Migran Perempuan dan Keluarganya yang merupakan joint
project World Bank-BNP2TKI-Yayasan Tifa
 Sub-Regional Coordinator United Nations Development Fund for Women [UNIFEM] sebuah Badan
Perserikatan Bangsa-Bangsa yang untuk pemberdayaan perempuan
 Program Officer The Asia Foundation [sebuah lembaga donor asal Amerika]
 Development Coordinator Yayasan Jurnal Perempuan [LSM yang bergerak di bidang penerbitan tentang isu-
isu perempuan].
Memperoleh gelar Sarjana Sastra dari Jurusan Sastra Prancis, Fakultas Sastra Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta.
Setelah itu, menempuh pendidikan S2 di Program Manajemen Pembangunan Sosial, Fakultas Ilmu Sosial dan Politik,
Universitas Indonesia.

More Related Content

What's hot

Rpp revisi 2016 ppkn smp kelas 9 rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 ppkn smp kelas 9   rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 ppkn smp kelas 9   rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 ppkn smp kelas 9 rpp diva pendidikan
Diva Pendidikan
 
Proposal santunan yatim 10 muharram 1435 h
Proposal santunan yatim 10 muharram 1435 hProposal santunan yatim 10 muharram 1435 h
Proposal santunan yatim 10 muharram 1435 h
Adi Kurniadi
 
Laporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdf
Laporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdfLaporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdf
Laporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdf
ND Arisanti
 
STATUTA Universitas Darma Persada Tahun 2015
STATUTA Universitas Darma Persada Tahun 2015STATUTA Universitas Darma Persada Tahun 2015
STATUTA Universitas Darma Persada Tahun 2015
Dadang Solihin
 
Silabus bahasa madura semester 1
Silabus bahasa madura semester 1Silabus bahasa madura semester 1
Silabus bahasa madura semester 1
siti maryam
 
(format) Surat Permohonan Usulan Bansos 2022.doc
(format) Surat Permohonan Usulan Bansos 2022.doc(format) Surat Permohonan Usulan Bansos 2022.doc
(format) Surat Permohonan Usulan Bansos 2022.doc
Rarazara1
 
Proposalreuni
ProposalreuniProposalreuni
Proposalreuni
Wage Karsana
 
Notula rapat persiapan us
Notula rapat persiapan usNotula rapat persiapan us
Notula rapat persiapan us
Citra Dewi
 
Sk pengurus paguyuban sumber songo
Sk pengurus paguyuban sumber songoSk pengurus paguyuban sumber songo
Sk pengurus paguyuban sumber songo
juni apri
 
Surat permohonan dana
Surat permohonan danaSurat permohonan dana
Surat permohonan dana
Membangun city
 
Contoh surat pesanan secara kredit yang memakai referensi
Contoh surat pesanan secara kredit yang memakai referensiContoh surat pesanan secara kredit yang memakai referensi
Contoh surat pesanan secara kredit yang memakai referensi
vitadewi12
 
Srt ijin penelitian skripsi
Srt ijin penelitian skripsiSrt ijin penelitian skripsi
Srt ijin penelitian skripsi
Umar Ghani
 
Bab i PTK Seni rupa BePee NaiNs UNP
Bab i PTK Seni rupa BePee NaiNs UNPBab i PTK Seni rupa BePee NaiNs UNP
Bab i PTK Seni rupa BePee NaiNs UNP
BePee NaiNs
 
Surat permohonan pemateri
Surat permohonan pemateriSurat permohonan pemateri
Surat permohonan pemateri
Lukman
 
TEKS MC
TEKS MCTEKS MC
Surat untuk dewan juri
Surat untuk dewan juriSurat untuk dewan juri
Surat untuk dewan juri
Membangun city
 
Proposal reuni
Proposal reuniProposal reuni
Proposal reuni
riungsilaturahmi
 
Surat ipnu
Surat ipnuSurat ipnu
Surat ipnulyasuyi
 
Proposal reuni SMPN 157 Alumni 1988
Proposal reuni SMPN 157 Alumni 1988Proposal reuni SMPN 157 Alumni 1988
Proposal reuni SMPN 157 Alumni 1988
Salitu Lapanlapan
 

What's hot (20)

Rpp revisi 2016 ppkn smp kelas 9 rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 ppkn smp kelas 9   rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 ppkn smp kelas 9   rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 ppkn smp kelas 9 rpp diva pendidikan
 
Proposal
ProposalProposal
Proposal
 
Proposal santunan yatim 10 muharram 1435 h
Proposal santunan yatim 10 muharram 1435 hProposal santunan yatim 10 muharram 1435 h
Proposal santunan yatim 10 muharram 1435 h
 
Laporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdf
Laporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdfLaporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdf
Laporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdf
 
STATUTA Universitas Darma Persada Tahun 2015
STATUTA Universitas Darma Persada Tahun 2015STATUTA Universitas Darma Persada Tahun 2015
STATUTA Universitas Darma Persada Tahun 2015
 
Silabus bahasa madura semester 1
Silabus bahasa madura semester 1Silabus bahasa madura semester 1
Silabus bahasa madura semester 1
 
(format) Surat Permohonan Usulan Bansos 2022.doc
(format) Surat Permohonan Usulan Bansos 2022.doc(format) Surat Permohonan Usulan Bansos 2022.doc
(format) Surat Permohonan Usulan Bansos 2022.doc
 
Proposalreuni
ProposalreuniProposalreuni
Proposalreuni
 
Notula rapat persiapan us
Notula rapat persiapan usNotula rapat persiapan us
Notula rapat persiapan us
 
Sk pengurus paguyuban sumber songo
Sk pengurus paguyuban sumber songoSk pengurus paguyuban sumber songo
Sk pengurus paguyuban sumber songo
 
Surat permohonan dana
Surat permohonan danaSurat permohonan dana
Surat permohonan dana
 
Contoh surat pesanan secara kredit yang memakai referensi
Contoh surat pesanan secara kredit yang memakai referensiContoh surat pesanan secara kredit yang memakai referensi
Contoh surat pesanan secara kredit yang memakai referensi
 
Srt ijin penelitian skripsi
Srt ijin penelitian skripsiSrt ijin penelitian skripsi
Srt ijin penelitian skripsi
 
Bab i PTK Seni rupa BePee NaiNs UNP
Bab i PTK Seni rupa BePee NaiNs UNPBab i PTK Seni rupa BePee NaiNs UNP
Bab i PTK Seni rupa BePee NaiNs UNP
 
Surat permohonan pemateri
Surat permohonan pemateriSurat permohonan pemateri
Surat permohonan pemateri
 
TEKS MC
TEKS MCTEKS MC
TEKS MC
 
Surat untuk dewan juri
Surat untuk dewan juriSurat untuk dewan juri
Surat untuk dewan juri
 
Proposal reuni
Proposal reuniProposal reuni
Proposal reuni
 
Surat ipnu
Surat ipnuSurat ipnu
Surat ipnu
 
Proposal reuni SMPN 157 Alumni 1988
Proposal reuni SMPN 157 Alumni 1988Proposal reuni SMPN 157 Alumni 1988
Proposal reuni SMPN 157 Alumni 1988
 

Similar to 150302 proposal sukses melamar kerja - ibu aprinalistria

4 ea23 kelompok 4 wawancara kerja_tugas bagian 1a (1)
4 ea23 kelompok 4 wawancara kerja_tugas bagian 1a (1)4 ea23 kelompok 4 wawancara kerja_tugas bagian 1a (1)
4 ea23 kelompok 4 wawancara kerja_tugas bagian 1a (1)
WidyaWati42
 
Silabus Training _"Effective COACHING & MENTORING Skill" di Era Digital 4.0 &...
Silabus Training _"Effective COACHING & MENTORING Skill" di Era Digital 4.0 &...Silabus Training _"Effective COACHING & MENTORING Skill" di Era Digital 4.0 &...
Silabus Training _"Effective COACHING & MENTORING Skill" di Era Digital 4.0 &...
Kanaidi ken
 
4EA20 Kelompok 3 - Tugas Bagian 1 - Wawancara Kerja
4EA20 Kelompok 3 - Tugas Bagian 1 - Wawancara Kerja4EA20 Kelompok 3 - Tugas Bagian 1 - Wawancara Kerja
4EA20 Kelompok 3 - Tugas Bagian 1 - Wawancara Kerja
TyaraOktavi
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Effective COACHING & MENTORING Skill"
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Effective COACHING & MENTORING Skill"PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Effective COACHING & MENTORING Skill"
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Effective COACHING & MENTORING Skill"
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Effective REPORT WRITING Skill"_ Ka...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Effective REPORT WRITING Skill"_ Ka...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Effective REPORT WRITING Skill"_ Ka...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Effective REPORT WRITING Skill"_ Ka...
Kanaidi ken
 
PPT Laporan KKNP
PPT Laporan KKNPPPT Laporan KKNP
PPT Laporan KKNP
YasserZidan6
 
Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Kualitas Kinerja SDM di Era D...
Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Kualitas Kinerja SDM di Era D...Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Kualitas Kinerja SDM di Era D...
Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Kualitas Kinerja SDM di Era D...
Kanaidi ken
 
(2021) Silabus Pelatihan & Bimtek "PENYUSUNAN JOB DESCRIPTION" (Pendekatan Ha...
(2021) Silabus Pelatihan & Bimtek "PENYUSUNAN JOB DESCRIPTION" (Pendekatan Ha...(2021) Silabus Pelatihan & Bimtek "PENYUSUNAN JOB DESCRIPTION" (Pendekatan Ha...
(2021) Silabus Pelatihan & Bimtek "PENYUSUNAN JOB DESCRIPTION" (Pendekatan Ha...
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Ku...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Ku...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Ku...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Ku...
Kanaidi ken
 
(2022) Training _"Effective COACHING and CONSELLING SKILL Training_to Improve...
(2022) Training _"Effective COACHING and CONSELLING SKILL Training_to Improve...(2022) Training _"Effective COACHING and CONSELLING SKILL Training_to Improve...
(2022) Training _"Effective COACHING and CONSELLING SKILL Training_to Improve...
Kanaidi ken
 
Silabus Pelatihan "Effective SERVICE EXCELLENCE, MOTIVATION & TEAMWORK BUILDING"
Silabus Pelatihan "Effective SERVICE EXCELLENCE, MOTIVATION & TEAMWORK BUILDING"Silabus Pelatihan "Effective SERVICE EXCELLENCE, MOTIVATION & TEAMWORK BUILDING"
Silabus Pelatihan "Effective SERVICE EXCELLENCE, MOTIVATION & TEAMWORK BUILDING"
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Effective PR (Kehumasan) & PROTOKOLE...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Effective PR (Kehumasan) & PROTOKOLE...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Effective PR (Kehumasan) & PROTOKOLE...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Effective PR (Kehumasan) & PROTOKOLE...
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Professional SECRETARY in Global Era"
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Professional SECRETARY in Global Era"PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Professional SECRETARY in Global Era"
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Professional SECRETARY in Global Era"
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link-lINK Materi TRAINING_ "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY ...
PELAKSANAAN + Link-lINK Materi TRAINING_ "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY ...PELAKSANAAN + Link-lINK Materi TRAINING_ "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY ...
PELAKSANAAN + Link-lINK Materi TRAINING_ "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY ...
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Etika BERKOMUNIKASI" bagi para Karya...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Etika BERKOMUNIKASI" bagi para Karya...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Etika BERKOMUNIKASI" bagi para Karya...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Etika BERKOMUNIKASI" bagi para Karya...
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Pelatihan _"Pengelolaan Piutang & Pelaporan PROGRA...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Pelatihan _"Pengelolaan Piutang & Pelaporan PROGRA...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Pelatihan _"Pengelolaan Piutang & Pelaporan PROGRA...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Pelatihan _"Pengelolaan Piutang & Pelaporan PROGRA...
Kanaidi ken
 
Peserta Onboarding Program CMI.pptx.pdf
Peserta Onboarding Program CMI.pptx.pdfPeserta Onboarding Program CMI.pptx.pdf
Peserta Onboarding Program CMI.pptx.pdf
AlbherdHutasoit1
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"PROFESSIONAL SECRETARY in Global Era"
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"PROFESSIONAL SECRETARY in Global Era"PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"PROFESSIONAL SECRETARY in Global Era"
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"PROFESSIONAL SECRETARY in Global Era"
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Pemetaan PROSES BISNIS (BUSINESS PR...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Pemetaan PROSES BISNIS (BUSINESS PR...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Pemetaan PROSES BISNIS (BUSINESS PR...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Pemetaan PROSES BISNIS (BUSINESS PR...
Kanaidi ken
 
Link-Link MATERI Training_Effective PR & PROTOCOLER.pptx
Link-Link MATERI Training_Effective PR & PROTOCOLER.pptxLink-Link MATERI Training_Effective PR & PROTOCOLER.pptx
Link-Link MATERI Training_Effective PR & PROTOCOLER.pptx
Kanaidi ken
 

Similar to 150302 proposal sukses melamar kerja - ibu aprinalistria (20)

4 ea23 kelompok 4 wawancara kerja_tugas bagian 1a (1)
4 ea23 kelompok 4 wawancara kerja_tugas bagian 1a (1)4 ea23 kelompok 4 wawancara kerja_tugas bagian 1a (1)
4 ea23 kelompok 4 wawancara kerja_tugas bagian 1a (1)
 
Silabus Training _"Effective COACHING & MENTORING Skill" di Era Digital 4.0 &...
Silabus Training _"Effective COACHING & MENTORING Skill" di Era Digital 4.0 &...Silabus Training _"Effective COACHING & MENTORING Skill" di Era Digital 4.0 &...
Silabus Training _"Effective COACHING & MENTORING Skill" di Era Digital 4.0 &...
 
4EA20 Kelompok 3 - Tugas Bagian 1 - Wawancara Kerja
4EA20 Kelompok 3 - Tugas Bagian 1 - Wawancara Kerja4EA20 Kelompok 3 - Tugas Bagian 1 - Wawancara Kerja
4EA20 Kelompok 3 - Tugas Bagian 1 - Wawancara Kerja
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Effective COACHING & MENTORING Skill"
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Effective COACHING & MENTORING Skill"PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Effective COACHING & MENTORING Skill"
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Effective COACHING & MENTORING Skill"
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Effective REPORT WRITING Skill"_ Ka...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Effective REPORT WRITING Skill"_ Ka...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Effective REPORT WRITING Skill"_ Ka...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Effective REPORT WRITING Skill"_ Ka...
 
PPT Laporan KKNP
PPT Laporan KKNPPPT Laporan KKNP
PPT Laporan KKNP
 
Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Kualitas Kinerja SDM di Era D...
Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Kualitas Kinerja SDM di Era D...Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Kualitas Kinerja SDM di Era D...
Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Kualitas Kinerja SDM di Era D...
 
(2021) Silabus Pelatihan & Bimtek "PENYUSUNAN JOB DESCRIPTION" (Pendekatan Ha...
(2021) Silabus Pelatihan & Bimtek "PENYUSUNAN JOB DESCRIPTION" (Pendekatan Ha...(2021) Silabus Pelatihan & Bimtek "PENYUSUNAN JOB DESCRIPTION" (Pendekatan Ha...
(2021) Silabus Pelatihan & Bimtek "PENYUSUNAN JOB DESCRIPTION" (Pendekatan Ha...
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Ku...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Ku...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Ku...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Pelatihan _"Peran Efektif HRD dalam Peningkatan Ku...
 
(2022) Training _"Effective COACHING and CONSELLING SKILL Training_to Improve...
(2022) Training _"Effective COACHING and CONSELLING SKILL Training_to Improve...(2022) Training _"Effective COACHING and CONSELLING SKILL Training_to Improve...
(2022) Training _"Effective COACHING and CONSELLING SKILL Training_to Improve...
 
Silabus Pelatihan "Effective SERVICE EXCELLENCE, MOTIVATION & TEAMWORK BUILDING"
Silabus Pelatihan "Effective SERVICE EXCELLENCE, MOTIVATION & TEAMWORK BUILDING"Silabus Pelatihan "Effective SERVICE EXCELLENCE, MOTIVATION & TEAMWORK BUILDING"
Silabus Pelatihan "Effective SERVICE EXCELLENCE, MOTIVATION & TEAMWORK BUILDING"
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Effective PR (Kehumasan) & PROTOKOLE...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Effective PR (Kehumasan) & PROTOKOLE...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Effective PR (Kehumasan) & PROTOKOLE...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Effective PR (Kehumasan) & PROTOKOLE...
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Professional SECRETARY in Global Era"
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Professional SECRETARY in Global Era"PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Professional SECRETARY in Global Era"
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Professional SECRETARY in Global Era"
 
PELAKSANAAN + Link-lINK Materi TRAINING_ "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY ...
PELAKSANAAN + Link-lINK Materi TRAINING_ "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY ...PELAKSANAAN + Link-lINK Materi TRAINING_ "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY ...
PELAKSANAAN + Link-lINK Materi TRAINING_ "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY ...
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Etika BERKOMUNIKASI" bagi para Karya...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Etika BERKOMUNIKASI" bagi para Karya...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Etika BERKOMUNIKASI" bagi para Karya...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training "Etika BERKOMUNIKASI" bagi para Karya...
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Pelatihan _"Pengelolaan Piutang & Pelaporan PROGRA...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Pelatihan _"Pengelolaan Piutang & Pelaporan PROGRA...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Pelatihan _"Pengelolaan Piutang & Pelaporan PROGRA...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Pelatihan _"Pengelolaan Piutang & Pelaporan PROGRA...
 
Peserta Onboarding Program CMI.pptx.pdf
Peserta Onboarding Program CMI.pptx.pdfPeserta Onboarding Program CMI.pptx.pdf
Peserta Onboarding Program CMI.pptx.pdf
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"PROFESSIONAL SECRETARY in Global Era"
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"PROFESSIONAL SECRETARY in Global Era"PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"PROFESSIONAL SECRETARY in Global Era"
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"PROFESSIONAL SECRETARY in Global Era"
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Pemetaan PROSES BISNIS (BUSINESS PR...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Pemetaan PROSES BISNIS (BUSINESS PR...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Pemetaan PROSES BISNIS (BUSINESS PR...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training _"Pemetaan PROSES BISNIS (BUSINESS PR...
 
Link-Link MATERI Training_Effective PR & PROTOCOLER.pptx
Link-Link MATERI Training_Effective PR & PROTOCOLER.pptxLink-Link MATERI Training_Effective PR & PROTOCOLER.pptx
Link-Link MATERI Training_Effective PR & PROTOCOLER.pptx
 

Recently uploaded

ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
inekesarupy62
 
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
FORTRESS
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
perusahaan704
 
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptxCOMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
RezvaniDanumihardja2
 
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdfCOMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
MuhammadRijalulamin
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
unikbetslotbankmaybank
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
Redis Manik
 
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
unikbetslotbankmaybank
 
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
lilis056
 
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
sayangkamuu240203
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
classroomastitiani
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
YoseSuprapman3
 
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptxPENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
dyanamaniz78
 
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power pointmateri tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
phbawaslujambi
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
jhanchoek885
 

Recently uploaded (15)

ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
 
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
 
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
0851 5645 4808 Info Lowongan PKL Jurusan TKJ Temanggung, Info Persyaratan PKL...
 
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptxCOMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
COMPANY PROFILE PT. WELLMAN DENYO DEVELOPMENT.pptx
 
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdfCOMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
 
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
BUKU ADMINISTRASI GURU KELAS SD 2024 /2025
 
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
 
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
 
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
 
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdfPertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
Pertemuan 7_Penetapan Produk Unggul dan Manajemen Inovasi.pdf
 
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
Modul 2.1.a.4 Refleksi Eksplorasi Konsep.pdf.pptxModul 2.1.a.4 Refleksi Ekspl...
 
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptxPENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
PENYUSUNAN POHON KINERJA ORGANISASI.pptx
 
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power pointmateri tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
 
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMURPAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
PAPARAN JATIM CM SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR
 

150302 proposal sukses melamar kerja - ibu aprinalistria

  • 1. Address Jalan Persada II No. 17 Menteng Dalam, Tebet Jakarta Selatan 12870 Indonesia Jakarta, 2 Maret 2015 Kepada Yth.: Ibu Aprinalistria di tempat Perihal: Pelatihan untuk Mahasiswa Semester Akhir Dengan hormat, Menindaklanjuti permintaan Ibu Aprinalistria, bersama ini kami kirimkan “Proposal Sukses Melamar Kerja” yang berisi usulan kegiatan untuk mempersiapkan mahasiswa semester akhir memasuki dunia kerja. Kami menyediakan alternatif kegiatan berupa workshop, seminar dan online course. Kegiatan- kegiatan tersebut dapat dimofikasi sesuai kebutuhan dan kemampuan peserta. Kami senang sekali jika diberi waktu untuk bertemu guna mendiskusikan kebutuhan peserta serta menjelaskan kontribusi yang dapat kami berikan untuk membantu peserta meraih tujuan karirnya. Demikian surat ini. Atas waktu dan perhatiannya, kami ucapkan terimakasih. Hormat kami, Riana Puspasari Career Consultant Komunikarir Telephone + 62 +21 8280038 + 62 812.8300030 Email info@komunikarir.com Website www.komunikarir.com
  • 2. P R O P O S A L SUKSES MELAMAR KERJA 2 PENGANTAR Para pelamar kerja hanya memiliki waktu sekitar 30 detik untuk memberi kesan pertama yang meyakinkan agar lolos seleksi awal. Staf penyeleksi atau HRD adalah orang-orang sibuk jadi mereka harus menyeleksi berkas lamaran kerja dengan cepat. Padahal dokumen lamaran kerja yang masuk jumlahnya ratusan, kadang ribuan. Karena itu mereka hanya punya waktu sekitar 30 detik untuk melihat sekilas masing-masing dokumen lamaran kerja. Dokumen yang lolos seleksi 30 detik ini, selanjutnya akan diseleksi dengan lebih ketat lagi. Jika pelamar kerja tidak lolos 2 tahapan ini, surat lamaran kerja dan curriculum vitae mereka hanya sampai di sini dan akan ditumpuk bersama sekitar 99% dokumen lamaran yang tidak lolos seleksi. Melamar kerja sebenarnya tidak sulit tapi jika ingin surat lamaran kerja dan curriculum vitae tersebut membawa pelamar kerja ke tahap wawancara kerja, dan lolos tahap itu, maka ada beberapa hal yang harus dipelajari terlebih dahulu. Pengetahuan serta keterampilan melamar kerja sebenarnya sangat dibutuhkan namun sayangnya jarang diajarkan di bangku sekolah atau kuliah. Karena itu kami menyediakan paket edukasi berupa workshop, seminar dan kursus online untuk lembaga pendidikan dan masyarakat umum. MENGAPA MENGGUNAKAN JASA KAMI? SPESIALIS Kami mengkhususkan diri pada jasa penulisan surat lamaran kerja, curriculum vitae dan wawancara kerja sejak tahun 2004. KOMPETEN Kami memiliki keahlian dan pengalaman dalam proses rekruitmen di perusahaan- perusahaan nasional dan internasional BILINGUAL Untuk memenuhi tuntutan pasar kerja internasional, kami melayani komunikasi dalam Bahasa Indonesia dan Inggris. OFFLINE & ONLINE Untuk memudahkan pencari kerja, kami menyediakan layanan melalui pertemuan langsung dan secara online via chat, email dan aplikasi-aplikasi lainnya. PILIHAN PAKET EDUKASI WORKSHOP Workshop adalah edukasi yang diberikan dengan materi yang detil dan cukup dalam dengan metode learning-action. Topik dan durasi disesuaikan dengan kebutuhan klien. Agar efektif, peserta workshop dibatasi antara 20 sampai 50 orang/kelas. SEMINAR Seminar merupakan bentuk edukasi kepada masyarakat yang mengambil tema besar seputar jobhunting, curriculum vitae, surat lamaran kerja dan job interview. Materi disampaikan dalam durasi 2-3 jam dengan metode presentasi diikuti sesi tanya-jawab. Jumlah peserta berkisar 50-100 orang. ONLINE COURSE Kursus online merupakan program belajar mandiri melalui internet yang dilengkapi fasilitas konsultasi melalui email dan chat. Peserta akan mendapat akses ke website yang berisi panduan, jobhunting, curriculum vitae, surat lamaran kerja serta wawancara kerja. P R O P O S A L Sukses Melamar Kerja W O R K S H O P | S E M I N A R | O N L I N E C O U R S E
  • 3. P R O P O S A L SUKSES MELAMAR KERJA 3 WORKSHOP “SUCCESS JOBHUNTING” Secara umum, para fresh graduate jarang menjelaskan pengalaman kerjanya dalam curriculum vitae dan surat lamaran kerja serta saat wawancara kerja karena menganggap belum memiliki pengalaman. Workshop “Succes Jobhunting” bertujuan menggali serta membangun pengalaman kerja mahasiswa untuk memasuki dunia kerja. TOPIK KEGIATAN DURASI TUJUAN Menentukan Tujuan Karir Menonton Video 05’ Peserta mampu menentukan karir sesuai minatnya.Menulis Tujuan Karir 10’ Mengumpulkan Portfolio Diskusi Studi Kasus 30’ Peserta mampu menganalisis pengalaman kerja yang dimilikinya Pengalaman Kerja Ada Dimana- mana Presentasi Trainer 15’ Peserta memahami cara membangun portfolio Jobhunting Action Plan Membuat Rencana Tindak Lajut 30’ Peserta Peserta memiliki rencana tindak lanjut. Sharing 30’ WORKSHOP “EFFECTIVE CURRICULUM VITAE” Curriculum vitae yang efektif dirancang dengan memadukan informasi-informasi penting secara memikat. Workshop “Effective Curriculum Vitae” akan membimbing mahasiswa agar mampu menulis curriculum vitae yang efektif dengan cara memilah informasi yang perlu ditonjolkan, ditambahkan atau dihilangkan serta meminimalisir faktor-faktor dalam curriculum vitae yang sering menjadi penghambat lolos seleksi awal. TOPIK KEGIATAN DURASI TUJUAN Memilih Format dan Kerangka Presentasi Trainer 15’ Peserta memahami format dan kerangka curriculum vitae.Diskusi Studi Kasus 15’ Menampilkan Kesan Unik dan Menggunakan Bahasa yang Efektif Presentasi Trainer 15’ Peserta memahami cara-cara untuk menampilkan kesan unik dan mampu menggunakan bahasa yang efektif Diskusi Studi Kasus 15’ Menulis Curriculum Vitae Praktik Menulis 60’ Peserta memahami cara-cara untuk menampilkan kesan unik dan mampu menggunakan bahasa yang efektif. Presentasi Peserta 30’ WORKSHOP “EFFECTIVE COVER LETTER” Surat lamaran kerja adalah dokumen pertama yang dibaca HRD karena itu harus menciptakan kesan pertama yang positif. Workshop “Effective Cover Letter” akan membimbing mahasiswa agar mampu menulis surat lamaran kerja yang memikat sehingga mendatangkan undangan wawancara kerja. TOPIK KEGIATAN DURASI TUJUAN Mengidentifikasi Potensi dan Fakta Pendukung Presentasi Trainer 10’ Peserta mampu menganalisi dan menulis potensi dan fakta pendukungTugas Berpasangan 20’ Mengidentifikasi Manfaat Bagi Perusahaan/Calon Atasan Presentasi Trainer 10’ Peserta mampu menganalisis dan menulis manfaat yang dapat diberikan bagi perusahaan/calon atasan. Tugas Berpasangan 20’ Merangkai Potensi, Fakta dan Manfaat Presentasi Trainer 10’ Peserta mampu menganalisis dan menulis manfaat yang dapat diberikan pada perusahaan/calon atasan Tugas Berpasangan 20’ Membuka dan Menutup Surat dengan tindak lanjut Presentasi Trainer 10’ Peserta mampu membuka dan menutup surat lamaran kerja dengan memikat.Tugas Berpasangan 20’
  • 4. P R O P O S A L SUKSES MELAMAR KERJA 4 WORKSHOP “SUCCESS JOB INTERVIEW” Workshop “Success Job Interview” bertujuan mempersiapkan mahasiswa menghadapi wawancancara kerja dengan cara memahami kecemasan-kecemasan pewawancara dan menjawab pertanyaan-pertanyaan wawancara secara informatif dan diplomatis. Selain itu mahasiswa akan mengetahui dokumen yang perlu disusun untuk diberikan saat wawancara kerja dan pasca-wawancara – hal ini jarang diketahui pelamar kerja pada umumnya. TOPIK KEGIATAN DURASI TUJUAN Memahami Pertimbangan Pemberi Kerja Presentasi Trainer 15’ Peserta memahami hal-hal yang dicemaskan pemberi kerja serta cara-cara mengatasinya Pertanyaan dan Jawaban Wawancara Kerja Tugas Kelompok Role Play Diskusi 90’ Peserta memahami cara menjawab pertanyaan-pertanyaan wawancara kerja serta sistem penilaian dari pemberi kerja. Kejutan Wawancara Kerja Presentasi Trainer 15’ Peserta memahami cara memberi kejutan saat wawancara dan pasca wawancara. SEMINAR “SUKSES MELAMAR KERJA” Dalam waktu sekitar 3 jam mahasiswa akan mendapatkan kunci-kunci sukses jobhunting, menulis curriculum vite dan surat lamaran kerja serta wawancara kerja. Materi yang disajikan berdasarkan pengalaman nyata. TOPIK KEGIATAN DURASI TUJUAN Bekerja Sebelum Dipekerjakan Presentasi dan Tanya- Jawab 30’ 15’ Peserta memahami pentingnya pengalaman kerja dan bagaimana memanfaatkan berbagai situasi untuk membangun portfolio pengalaman kerja. Hidup Anda Unik Begitu Pula Curriculum Vitae Anda: Presentasi dan Tanya- Jawab 30’ 15’ Peserta memahami cara menulis curriculum vitae yang efektif sesuai latar belakang dan tujuan karir. Kesan Pertama Tidak Datang Dua Kali Presentasi dan Tanya- Jawab 30’ 15’ Peserta memahami cara menulis surat lamaran kerja yang efektif untuk menciptakan kesan pertama yang positif. Akhirnya Berawal Presentasi dan Tanya- Jawab 30’ 15’ Peserta memahami cara memukau saat wawancara dan pasca wawancara agar lolos seleksi akhir. KURSUS ONLINE “SUKSES MELAMAR KERJA” Kursus online “Sukses Melamar Kerja” menyediakan bahan-bahan belajar yang diakses melalui internet dan didukung layanan konsultasi via email dan chat. JOBHUNTING CURRICULUM VITAE SURAT LAMARAN KERJA WAWANCARA KERJA Step-by-Step Jobhunting Step-by-Step Curriculum Vitae Step-by-Step Cover Letter Step-by-Step Job Interview Direktori Jobhunting Galeri Curriculum Vitae dalam Bahasa Indonesia dan Inggris Galeri Surat Lamaran Kerja dalam Bahasa Indonesia dan Inggris Daftar Pertanyaan dan Jawaban Wawancara dalam Bahasa Indonesia dan Inggris Jobhunting Organizer Template Curriculum Vitae Template Surat Lamaran Kerja Template Dokumen untuk Wawancara dan Pasca Wawancara
  • 5. P R O P O S A L SUKSES MELAMAR KERJA 5 INVESTASI PAKET DURASI INVESTASI/ORG Workshop Sukses Melamar Kerja 8 jam [1 hari] Rp. 150.000,- Seminar Sukses Melamar Kerja 3 jam Rp. 75.000,- Kursus Online Sukses Melamar Kerja 7 hari Rp. 50.000,- Catatan: Biaya investasi sudah termasuk pengadaan materi pelatihan Yang harus disediakan penyelenggara:  Ruangan pelatihan [termasuk infocus, flipchart, marker, cordless], konsumsi  Konfirmasi tertulis paling lambat 2 minggu sebelumnya [setelah tanggal training ditetapkan]  DP 10% dari total biaya pelatihan, sisanya dibayar setelah pelatihan selesai  Akomodasi dan transportasi untuk 2 orang [Konsultan & Asisten], jika pelatihan di luar kota  OSA [Out of Station Alowance] Konsultan Rp. 200.000/hari [jika pelatihan di luar kota] LEAD TRAINER/FASILITATOR Riana Puspasari Founder Komunikarir.com, sebuah jasa penulisan curriculum vitae dan surat lamaran kerja yang kemudian berkembang dengan menyediakan produk-produk dan paket edukasi Sukses Melamar Kerja untuk membantu jobseekers meraih tujuan karirnya. Berpengalaman sebagai Trainer, Fasilitator dan Mentor dalam bidang pengembangan karir, entrepreneurship, social entrepreneurship, dan community development untuk komunitas sekolah, kampus dan grassoots. Belasan tahun menangani proses rekruitmen selama bekerja di lembaga-lembaga sebagai berikut:  Gender Advisor untuk Program Lingkungan dan Perubahan Iklim di BUMN Jerman, Deutsche Gesellschaft für Internationale Zusammenarbeit (GIZ) GmbH  Project Manager untuk Pemberdayaan Buruh Migran Perempuan dan Keluarganya yang merupakan joint project World Bank-BNP2TKI-Yayasan Tifa  Sub-Regional Coordinator United Nations Development Fund for Women [UNIFEM] sebuah Badan Perserikatan Bangsa-Bangsa yang untuk pemberdayaan perempuan  Program Officer The Asia Foundation [sebuah lembaga donor asal Amerika]  Development Coordinator Yayasan Jurnal Perempuan [LSM yang bergerak di bidang penerbitan tentang isu- isu perempuan]. Memperoleh gelar Sarjana Sastra dari Jurusan Sastra Prancis, Fakultas Sastra Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta. Setelah itu, menempuh pendidikan S2 di Program Manajemen Pembangunan Sosial, Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Universitas Indonesia.