SlideShare a Scribd company logo
RANAH AMAL
DALAM PEMBELAJARAN ISLAM
Bagian III
Hawa dapat dibentuk
Bagaimana metode untuk membentuk “hawa” agar sesuai dg seruan Allah (swt)?
Bagaimana pun beratnya seruan Allah (swt), diri tidak akan merasa
sempit (sulit), tapi merasa mudah untuk melaksanakannya. Ini karena
diri telah memiliki kecintaan, keberanian, dan semangat yang sejalan
dengan seruan Allah (swt).
Apa yg menunjukan bahwa “hawa” telah sesuai dengan seruan Allah (swt)?
Hawa dapat dibentuk
Adapun orang yang memberikan (hartanya di jalan Allah) dan bertakwa.
Dan membenarkan adanya pahala yang terbaik (syurga). Maka Kami akan
menyiapkan baginya Jalan yang mudah. Dan adapun orang-orang yg bakhil
dan merasa dirinya cukup, seta mendustakan pahala yang terbaik. Maka
Kami akan menyiapkan baginya jalan yang sukar.
(Al Lail [92]: 5-10)
Ketaatan merupakan “kunci“ untuk menundukan “hawa”
Hawa dapat dibentuk
Dan bersegeralah kamu menuju ampunan dari Tuhan-mu
dan kepada syurga yang luasnya seluas langit dan bumi yang
disediakan untuk orang-orang yang bertakwa.
(Ali Imran [3]:133)
Bersegera melakukan ketaatan
Beberapa pemahaman terkait ketaatan
Diwajibkan atas kamu berperang, padahal berperang itu adalah sesuatu
yang kamu benci. Boleh jadi kamu membenci sesuatu padahal ia amat
baik bagimu, dan boleh jadi kamu menyukai sesuatu Padahal ia amat buruk
bagimu; Allah mengetahui, sedang kamu tidak mengetahui.
(Al Baqarah [2]: 216)
Ketaatan merupakan jalan terbaik
Beberapa pemahaman terkait ketaatan
Allah tidak membebani seseorang
Melainkan dengan kesanggupannya.
(Al Baqarah [2]: 286)
Ketaatan ada dalam kesanggupan manusia
…
Beberapa pemahaman terkait ketaatan
Dan tidaklah patut bagi laki-laki mukmin dan tidaklah pula bagi perempuan mukmin,
apabila Allah dan Rasul-Nya telah memutuskan suatu ketetapan, akan ada pilihan bagi
mereka tentang urusan mereka. Dan barang siapa mendurhakai Allah dan Rasul-Nya
Maka sungguh dia telah sesat, sesat yang nyata.
(Al Ahzab [33]: 36)
Ketaatan adalah kewajiban
Faktor yang perlu diperhatikan
# Pemahaman
Dan janganlah kamu mengikuti apa yang kamu tidak mempunyai pengetahuan
tentangnya. Sesungguhnya pendengaran, penglihatan, dan hati, semuanya itu
akan diminta pertanggung jawaban. (Al Isra [17]:36)
Faktor yang perlu diperhatikan
# Pemahaman tentang hukum perbuatan
Barang siapa yang mengerjakan kebajkan seberat zarah pun, niscaya
ia akan melihat (balasan)-nya. Dan barang siapa yang mengerjakan
kejahatan seberat zarah pun, niscaya dia akan melihat (balasan)-nya.
(Al Zalzalah [99]:7-8)
Faktor yang perlu diperhatikan
# Motivasi, terkait pahala dan siksa
Jikalau sekiranya penduduk negeri-negeri beriman dan bertakwa,
pastilah Kami akan kepada mereka keberkahan dari langit dan bumi,
Tetapi mereka mendustakan (ayat-ayat Kami) itu, maka Kami siksa
mereka disebabkan perbuatannya.
(Al ‘Araf [7]:96)
Faktor yang perlu diperhatikan
# Persiapan
Dan jika mereka mau berangkat bersama-sama kamu, tentulah
mereka menyiapkan persiapan untuk keberangkatan itu, tetapi
Allah tidak menyukai keberangkatan mereka, maka Allah lemahkan
keinginan mereka, dan diaktakan kepada mereka, “Tingalah kamu
bersama orang-orang yang tinggal itu”.
(At Taubah [9]:46)
Faktor yang perlu diperhatikan
# Lingkungan
Dan apabila kamu melihat orang-orang yang memperolok-olokan Ayat-
ayat Kami, maka tinggalkanlah mereka sehingga mereka membicarakan
pembicaraan yang lain. Dan jika setan menjajdikan kamu lupa (akan
larangan ini), maka janganlah kamu duduk bersama orang-orang yang
zalim itu sesudah teringat (akan larangan itu).
(Al ‘Anam [6]:68)
Faktor yang perlu diperhatikan
# Lingkungan
Dan bersabarlah kamu bersama orang-orang yang menyeru Tuhan-Nya
di pagi hari dan senja hari dengan mengharap keridhaan-Nya; dan jangan-
lah kedua matamu berpaling dari mereka (karena) mengharapkan perhiasan
kehidupan dunia ini; dan janganlah kamu mengikuti orang yang hatinya
telah Kami lalaikan dari mengingat Kami, serta menuruti hawa nafsunya
dan adalah keadaannya itu melewati batas.
(Al Kahfi [18]:28)
10. [remake] ranah amal dalam islam bagian iii

More Related Content

What's hot

Ayat ayat muamalat
Ayat ayat muamalatAyat ayat muamalat
Ayat ayat muamalat
Taufik Rahman
 
Master pies & dua kalimah syahadah
Master pies & dua kalimah syahadahMaster pies & dua kalimah syahadah
Master pies & dua kalimah syahadahFazrul Ismail
 
Seminar wahyu pasal 12 april 2018
Seminar wahyu pasal 12 april 2018Seminar wahyu pasal 12 april 2018
Seminar wahyu pasal 12 april 2018
David Syahputra
 
Seminar Wahyu pasal 4
Seminar Wahyu pasal 4Seminar Wahyu pasal 4
Seminar Wahyu pasal 4
David Syahputra
 
Seminar wahyu 13 lengkap
Seminar wahyu 13 lengkap Seminar wahyu 13 lengkap
Seminar wahyu 13 lengkap
David Syahputra
 
Asmaa. husna docx
Asmaa. husna docxAsmaa. husna docx
Asmaa. husna docxwetetam
 
Allah maha berkuasa untuk menghidupkan & mematikan
Allah maha berkuasa untuk menghidupkan & mematikanAllah maha berkuasa untuk menghidupkan & mematikan
Allah maha berkuasa untuk menghidupkan & mematikannurtaufiqsiraj
 
Cita citamu setinggi apa?
Cita citamu setinggi apa?Cita citamu setinggi apa?
Cita citamu setinggi apa?
Indah Fatmawati
 
Ruang Takhta Allah (Wahyu 7:9-17)
Ruang Takhta Allah (Wahyu 7:9-17)Ruang Takhta Allah (Wahyu 7:9-17)
Ruang Takhta Allah (Wahyu 7:9-17)
Johan Setiawan
 
The Greatest Masterpiece (Psalm 8)
The Greatest Masterpiece (Psalm 8)The Greatest Masterpiece (Psalm 8)
The Greatest Masterpiece (Psalm 8)
Johan Setiawan
 
Discover Your Life Purpose
Discover Your Life PurposeDiscover Your Life Purpose
Discover Your Life Purpose
Johan Setiawan
 
4 tingkat riski
4 tingkat riski4 tingkat riski
4 tingkat riski
Teguh Widiyanto
 
The Me I Want to Be 3 Memperbarui Pikiran Saya + Wonderstruck
The Me I Want to Be 3 Memperbarui Pikiran Saya + WonderstruckThe Me I Want to Be 3 Memperbarui Pikiran Saya + Wonderstruck
The Me I Want to Be 3 Memperbarui Pikiran Saya + Wonderstruck
Johan Setiawan
 
Al quran isi kandungan
Al quran isi kandunganAl quran isi kandungan
Al quran isi kandungan
Azhari
 
Iman kepada allah swt
Iman kepada allah swtIman kepada allah swt
Iman kepada allah swt
JFajriah Nurchamidden
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Tauhid maknanya
Tauhid maknanyaTauhid maknanya
Tauhid maknanya
Helmon Chan
 
Faithful, Available, Teachable
Faithful, Available, TeachableFaithful, Available, Teachable
Faithful, Available, TeachableJohan Setiawan
 
Khotbah rohani Kesombongan Rohani
Khotbah rohani Kesombongan RohaniKhotbah rohani Kesombongan Rohani
Khotbah rohani Kesombongan Rohani
David Syahputra
 
Etos kerja
Etos kerjaEtos kerja
Etos kerja
Arif Muzazinn
 

What's hot (20)

Ayat ayat muamalat
Ayat ayat muamalatAyat ayat muamalat
Ayat ayat muamalat
 
Master pies & dua kalimah syahadah
Master pies & dua kalimah syahadahMaster pies & dua kalimah syahadah
Master pies & dua kalimah syahadah
 
Seminar wahyu pasal 12 april 2018
Seminar wahyu pasal 12 april 2018Seminar wahyu pasal 12 april 2018
Seminar wahyu pasal 12 april 2018
 
Seminar Wahyu pasal 4
Seminar Wahyu pasal 4Seminar Wahyu pasal 4
Seminar Wahyu pasal 4
 
Seminar wahyu 13 lengkap
Seminar wahyu 13 lengkap Seminar wahyu 13 lengkap
Seminar wahyu 13 lengkap
 
Asmaa. husna docx
Asmaa. husna docxAsmaa. husna docx
Asmaa. husna docx
 
Allah maha berkuasa untuk menghidupkan & mematikan
Allah maha berkuasa untuk menghidupkan & mematikanAllah maha berkuasa untuk menghidupkan & mematikan
Allah maha berkuasa untuk menghidupkan & mematikan
 
Cita citamu setinggi apa?
Cita citamu setinggi apa?Cita citamu setinggi apa?
Cita citamu setinggi apa?
 
Ruang Takhta Allah (Wahyu 7:9-17)
Ruang Takhta Allah (Wahyu 7:9-17)Ruang Takhta Allah (Wahyu 7:9-17)
Ruang Takhta Allah (Wahyu 7:9-17)
 
The Greatest Masterpiece (Psalm 8)
The Greatest Masterpiece (Psalm 8)The Greatest Masterpiece (Psalm 8)
The Greatest Masterpiece (Psalm 8)
 
Discover Your Life Purpose
Discover Your Life PurposeDiscover Your Life Purpose
Discover Your Life Purpose
 
4 tingkat riski
4 tingkat riski4 tingkat riski
4 tingkat riski
 
The Me I Want to Be 3 Memperbarui Pikiran Saya + Wonderstruck
The Me I Want to Be 3 Memperbarui Pikiran Saya + WonderstruckThe Me I Want to Be 3 Memperbarui Pikiran Saya + Wonderstruck
The Me I Want to Be 3 Memperbarui Pikiran Saya + Wonderstruck
 
Al quran isi kandungan
Al quran isi kandunganAl quran isi kandungan
Al quran isi kandungan
 
Iman kepada allah swt
Iman kepada allah swtIman kepada allah swt
Iman kepada allah swt
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
 
Tauhid maknanya
Tauhid maknanyaTauhid maknanya
Tauhid maknanya
 
Faithful, Available, Teachable
Faithful, Available, TeachableFaithful, Available, Teachable
Faithful, Available, Teachable
 
Khotbah rohani Kesombongan Rohani
Khotbah rohani Kesombongan RohaniKhotbah rohani Kesombongan Rohani
Khotbah rohani Kesombongan Rohani
 
Etos kerja
Etos kerjaEtos kerja
Etos kerja
 

Viewers also liked

꽃장가게 지역별 분포(식품)
꽃장가게 지역별 분포(식품)꽃장가게 지역별 분포(식품)
꽃장가게 지역별 분포(식품)Jaewon Kim
 
09. [remake] ranah amal dalam islam bagian ii
09. [remake] ranah amal dalam islam bagian ii09. [remake] ranah amal dalam islam bagian ii
09. [remake] ranah amal dalam islam bagian iiMuhammad Lukman
 
01 bangga jadi orang islam
01 bangga jadi orang islam01 bangga jadi orang islam
01 bangga jadi orang islam
Muhammad Lukman
 
Definisi ki
Definisi kiDefinisi ki
Definisi ki
Cr Zizi
 
08. [remake] ranah amal dalam islam bagian i
08. [remake] ranah amal dalam islam bagian i08. [remake] ranah amal dalam islam bagian i
08. [remake] ranah amal dalam islam bagian iMuhammad Lukman
 
02 memahami hakikat sebuah janji
02 memahami hakikat sebuah janji02 memahami hakikat sebuah janji
02 memahami hakikat sebuah janji
Muhammad Lukman
 
11. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian i
11. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian i11. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian i
11. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian i
Muhammad Lukman
 
Prinsip kaunseling individu
Prinsip kaunseling individuPrinsip kaunseling individu
Prinsip kaunseling individu
Cr Zizi
 
12. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian ii
12. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian ii12. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian ii
12. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian ii
Muhammad Lukman
 
07. [remake] potensi manusia dan pengembangannya
07. [remake] potensi manusia dan pengembangannya07. [remake] potensi manusia dan pengembangannya
07. [remake] potensi manusia dan pengembangannya
Muhammad Lukman
 
Jurnal Perbedaan motivasi menyelesaikan skripsi
Jurnal Perbedaan motivasi menyelesaikan skripsiJurnal Perbedaan motivasi menyelesaikan skripsi
Jurnal Perbedaan motivasi menyelesaikan skripsi
politeknik NSC Surabaya
 
식품 등 허위과대광고_사례
식품 등 허위과대광고_사례식품 등 허위과대광고_사례
식품 등 허위과대광고_사례Jaewon Kim
 

Viewers also liked (15)

꽃장가게 지역별 분포(식품)
꽃장가게 지역별 분포(식품)꽃장가게 지역별 분포(식품)
꽃장가게 지역별 분포(식품)
 
09. [remake] ranah amal dalam islam bagian ii
09. [remake] ranah amal dalam islam bagian ii09. [remake] ranah amal dalam islam bagian ii
09. [remake] ranah amal dalam islam bagian ii
 
01 bangga jadi orang islam
01 bangga jadi orang islam01 bangga jadi orang islam
01 bangga jadi orang islam
 
Definisi ki
Definisi kiDefinisi ki
Definisi ki
 
08. [remake] ranah amal dalam islam bagian i
08. [remake] ranah amal dalam islam bagian i08. [remake] ranah amal dalam islam bagian i
08. [remake] ranah amal dalam islam bagian i
 
02 memahami hakikat sebuah janji
02 memahami hakikat sebuah janji02 memahami hakikat sebuah janji
02 memahami hakikat sebuah janji
 
11. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian i
11. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian i11. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian i
11. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian i
 
Prinsip kaunseling individu
Prinsip kaunseling individuPrinsip kaunseling individu
Prinsip kaunseling individu
 
12. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian ii
12. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian ii12. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian ii
12. [remake] ranah ilmu dalam islam bagian ii
 
07. [remake] potensi manusia dan pengembangannya
07. [remake] potensi manusia dan pengembangannya07. [remake] potensi manusia dan pengembangannya
07. [remake] potensi manusia dan pengembangannya
 
research abaout " behaviour to bribe"
research abaout " behaviour to bribe"research abaout " behaviour to bribe"
research abaout " behaviour to bribe"
 
Jadual peserta kem dan kursus PRS
Jadual peserta kem dan kursus PRS Jadual peserta kem dan kursus PRS
Jadual peserta kem dan kursus PRS
 
Jurnal Perbedaan motivasi menyelesaikan skripsi
Jurnal Perbedaan motivasi menyelesaikan skripsiJurnal Perbedaan motivasi menyelesaikan skripsi
Jurnal Perbedaan motivasi menyelesaikan skripsi
 
식품 등 허위과대광고_사례
식품 등 허위과대광고_사례식품 등 허위과대광고_사례
식품 등 허위과대광고_사례
 
Matematik Pertengahan Tahun 2014 Tahun 4
Matematik Pertengahan Tahun 2014 Tahun 4Matematik Pertengahan Tahun 2014 Tahun 4
Matematik Pertengahan Tahun 2014 Tahun 4
 

10. [remake] ranah amal dalam islam bagian iii

  • 1. RANAH AMAL DALAM PEMBELAJARAN ISLAM Bagian III
  • 2. Hawa dapat dibentuk Bagaimana metode untuk membentuk “hawa” agar sesuai dg seruan Allah (swt)? Bagaimana pun beratnya seruan Allah (swt), diri tidak akan merasa sempit (sulit), tapi merasa mudah untuk melaksanakannya. Ini karena diri telah memiliki kecintaan, keberanian, dan semangat yang sejalan dengan seruan Allah (swt). Apa yg menunjukan bahwa “hawa” telah sesuai dengan seruan Allah (swt)?
  • 3. Hawa dapat dibentuk Adapun orang yang memberikan (hartanya di jalan Allah) dan bertakwa. Dan membenarkan adanya pahala yang terbaik (syurga). Maka Kami akan menyiapkan baginya Jalan yang mudah. Dan adapun orang-orang yg bakhil dan merasa dirinya cukup, seta mendustakan pahala yang terbaik. Maka Kami akan menyiapkan baginya jalan yang sukar. (Al Lail [92]: 5-10) Ketaatan merupakan “kunci“ untuk menundukan “hawa”
  • 4. Hawa dapat dibentuk Dan bersegeralah kamu menuju ampunan dari Tuhan-mu dan kepada syurga yang luasnya seluas langit dan bumi yang disediakan untuk orang-orang yang bertakwa. (Ali Imran [3]:133) Bersegera melakukan ketaatan
  • 5. Beberapa pemahaman terkait ketaatan Diwajibkan atas kamu berperang, padahal berperang itu adalah sesuatu yang kamu benci. Boleh jadi kamu membenci sesuatu padahal ia amat baik bagimu, dan boleh jadi kamu menyukai sesuatu Padahal ia amat buruk bagimu; Allah mengetahui, sedang kamu tidak mengetahui. (Al Baqarah [2]: 216) Ketaatan merupakan jalan terbaik
  • 6. Beberapa pemahaman terkait ketaatan Allah tidak membebani seseorang Melainkan dengan kesanggupannya. (Al Baqarah [2]: 286) Ketaatan ada dalam kesanggupan manusia …
  • 7. Beberapa pemahaman terkait ketaatan Dan tidaklah patut bagi laki-laki mukmin dan tidaklah pula bagi perempuan mukmin, apabila Allah dan Rasul-Nya telah memutuskan suatu ketetapan, akan ada pilihan bagi mereka tentang urusan mereka. Dan barang siapa mendurhakai Allah dan Rasul-Nya Maka sungguh dia telah sesat, sesat yang nyata. (Al Ahzab [33]: 36) Ketaatan adalah kewajiban
  • 8. Faktor yang perlu diperhatikan # Pemahaman Dan janganlah kamu mengikuti apa yang kamu tidak mempunyai pengetahuan tentangnya. Sesungguhnya pendengaran, penglihatan, dan hati, semuanya itu akan diminta pertanggung jawaban. (Al Isra [17]:36)
  • 9. Faktor yang perlu diperhatikan # Pemahaman tentang hukum perbuatan Barang siapa yang mengerjakan kebajkan seberat zarah pun, niscaya ia akan melihat (balasan)-nya. Dan barang siapa yang mengerjakan kejahatan seberat zarah pun, niscaya dia akan melihat (balasan)-nya. (Al Zalzalah [99]:7-8)
  • 10. Faktor yang perlu diperhatikan # Motivasi, terkait pahala dan siksa Jikalau sekiranya penduduk negeri-negeri beriman dan bertakwa, pastilah Kami akan kepada mereka keberkahan dari langit dan bumi, Tetapi mereka mendustakan (ayat-ayat Kami) itu, maka Kami siksa mereka disebabkan perbuatannya. (Al ‘Araf [7]:96)
  • 11. Faktor yang perlu diperhatikan # Persiapan Dan jika mereka mau berangkat bersama-sama kamu, tentulah mereka menyiapkan persiapan untuk keberangkatan itu, tetapi Allah tidak menyukai keberangkatan mereka, maka Allah lemahkan keinginan mereka, dan diaktakan kepada mereka, “Tingalah kamu bersama orang-orang yang tinggal itu”. (At Taubah [9]:46)
  • 12. Faktor yang perlu diperhatikan # Lingkungan Dan apabila kamu melihat orang-orang yang memperolok-olokan Ayat- ayat Kami, maka tinggalkanlah mereka sehingga mereka membicarakan pembicaraan yang lain. Dan jika setan menjajdikan kamu lupa (akan larangan ini), maka janganlah kamu duduk bersama orang-orang yang zalim itu sesudah teringat (akan larangan itu). (Al ‘Anam [6]:68)
  • 13. Faktor yang perlu diperhatikan # Lingkungan Dan bersabarlah kamu bersama orang-orang yang menyeru Tuhan-Nya di pagi hari dan senja hari dengan mengharap keridhaan-Nya; dan jangan- lah kedua matamu berpaling dari mereka (karena) mengharapkan perhiasan kehidupan dunia ini; dan janganlah kamu mengikuti orang yang hatinya telah Kami lalaikan dari mengingat Kami, serta menuruti hawa nafsunya dan adalah keadaannya itu melewati batas. (Al Kahfi [18]:28)

Editor's Notes

  1. Inimenunjukanbahwaperbuatan (amal) bersifat “feedback positive”. Jikakitamelakukanketaatanmaka Allah (swt) akanmemberikankemudahanbagikitauntukmelakukanketaatanberikutnya. Sebaliknyajikakitamelakukankemaksiatanmaka Allah (swt) akanmemberikankemudahanuntukmelakukankemaksiatanberikutnya.
  2. Agarsegeraterbentukkebiasaanygsesuaidenganseruan Allah (swt), kitaharussegeramelakukanketaatan.
  3. Terkaitdenganpertanggungjawabandihariakhir.
  4. Lingkungansangatmempengaruhifaktor-faktor yang perludiperatikandlmmelaksanakansuatuperbuatan (amal). Olehkarenaitu, perludibangunlingkungan yang kondusifuntukmelaksakanketaatan.