SlideShare a Scribd company logo
PERTUMBUHAN MIKROBA DAN
VIRUS
DEBBIE S. RETNONINGRUM
Sekolah Farmasi
Institut Teknologi Bandung
PERTUMBUHAN SEL
• SEL MIKROBA: MESIN UNTUK SINTESIS SENYAWA-
SENYAWA UNTUK MENGGANDAKAN SEL
• PEMBELAHAN BINER (BINARY VISSION)
• WAKTU YANG DIBUTUHKAN UNTUK SATU SIKLUS
PERTUMBUHAN BERBEDA: TERGANTUNG PADA
NUTRISI DAN GENETIK
• WAKTU GENERASI / WAKTU PENGGANDA: WAKTU
YANG DIBUTHUKAN DARI SATU SEL MENJADI DUA
SEL
KURVA PERTUMBUHAN UNTUK POPULASI
BAKTERI
PENGUKURAN PERTUMBUHAN
JUMLAH SEL TOTAL:
• PENENTUAN DENGAN MIKROSKOP
LANGSUNG (KERING / DALAM CAIRAN)
KETERBATSAN:
– SEL MATI DAN HIDUP
PENGUKURAN PERTUMBUHAN
JUMLAH SEL HIDUP / KOLONI :
• SEL HIDUP (SEL MEMBELAH DIRI)
• METODE SEBAT (VOLUME )
• METODE TUANG (VOLUME )
• JUMLAH KOLONI:
30-300 / PELAT
PENGUKURAN PERTUMBUHAN
PENGENCERAN:
• UNTUK MENENTUKAN JUMLAH NYATA
• PENGENCERAN SERI  PENENTUAN DENGAN
PELAT
SKEMA PENGENCERAN SERI
MEDIA PERTUMBUHAN: PADAT DAN
CAIR
Cawan Petri
Agar miring
Medium cair
PENGUKURAN PERTUMBUHAN
TURBIDIMETRi:
• TIDAK MERUSAK
• SEL MATI DAN HIDUP
MEDIUM UNTUK
PERTUMBUHAN MIKROBA
PENGARUH OKSIGEN TERHADAP
PERTUMBUHAN MIKROBA
(a) AEROB OBLIGAT
(b) ANAEROB OBLIGAT
(c) AEROB FAKULTATIF
(d) MIKROAERIFILIK
(e) ANAEROB
AEROTOLERAN
TOKSISITAS OKSIGEN
• OKSIGEN TOKSIK: O2
- (SUPEROKSIDA); H2O2
(HIDROGEN PEROKSIDA); OH. (HIDROKSIL
RADIKAL)
• ENZIM UNTUK MENETRALKAN OKSIGEN
TOKSIK
– H2O2: KATALASE DAN PEROKSIDASE
– SUPEROKSIDA: SUPEROKSIDA DISMUTASE (SOD)
MIKROBA DAN OKSIGEN
AEROB:
• PENYEDIAAN OKSIGEN YANG BANYAK ANAEROBES:
• SENYAWA PEREDUKSI: (THIOGLIKOLAT, O2  H2O)
• O2 HANYA ADA DI EPRMUKAAN
• RESAZURIN: ZAT WARNA, PERUBAHAN WARNA
KARENA O2
• JAR ANAEROBIK
ANAEROB OBLIGAT
MEDIUM DIDIDIHKAN; H2S;
WADAH BEBAS O2
PENGARUH SUHU TERHADAP PERTUMBUHAN
MIKROBA
PENGGOLONGAN MIKROBA BERDASARKAN SUHU
OPTIMUM PERTUMBUHAN TEMPERATURE
PENGARUH KONSENTRASI NaCl PADA
PERTUMBUHAN MIKROBA
AKTIVITAS AIR
(WATER ACTIVITY)
• KETERSEDIAAN AIR
• TANAH PERTANIAN: 0.90 – 1.00
pH DAN PERTUMBUHAN MIKROBA
• ACIDOPHILE:
FUNGI (pH ~ 5; 2)
BACTERI (ACIDOPHILES; OBLIGAT
ACIDOPHILES)
• ALKALIPHILE:
BAKTERI (ALKALIPHILES; SODA LAKES – TANAH
DENGAN TINGKAT KARBONASI YANG TINGGI)
– BACILLUS
MEDIUM PERTUMBUHAN: KOMPOSIS
• MEDIUM KOMPLEKS: KOMPOSISI TIDAK DIKETAHUI
SECARA PASTI
– HASIL DIGESTI KASEIN (PROTEIN SUSU), DAGING, KACANG
KEDELAI, SEL RAGI (MEDIA KAYA)
– KETERBATASAN: KOMPOSISI NUTRISI SECARA PASTI TIDAK
DIKETAHUI
• MEDIUM TERDEFINISI / SINTETIK KOMPOSISI
MEDIUN DIKETAHUI SECARA PASTI
MEDIUM PERTUMBUHAN: :
KOMPLEKS
• MEDIUM CAIR THIOGLIKOLAT (BAKTERI
ANAEROB DAN AEROB)
• MEDIUM SOYBEAN-CASEIN DIGEST
(JAMUR DAN BAKTERI AEROB)
• AGAR ATAU MEDIUM CAIR (BROTH)
NUTRIENT
JENIS MEDIUM PERTUMBUHAN
• MEDIUM DIPERKAYA
• MEDIUM SELEKSI
• MEDIUM DIFERENSIAL
Charcoal medium
Camphylobacter
PENGENDALIAN PERTUMBUHAN
MIKROBA
• MEMBATASI PERTUMBUHAN MIKROBA
• CARA:
– INHIBISI
– PERUSAKAN MIKROBA DENGAN STERILISASI
• STERILISASI:
– MEMBUNUH ATAU MENGHILANGKAN SEL MIKROBA
HIDUP
PENGARUH SENYAWA ANTIMIKROBA TERHADAP
PERTUMBUHAN
MENGAPA PERTUMBUHAN MIKROBA HARUS
DIKENDALIKAN?
• MENGHINDARI ATAU MEMBATASI PERUSAKAN
OLEH MIKROBA
• MENGHINDARI PENYAKIT OLEH MIKROBA
ATAU PRODUK MIKROBA BERBAHAYA
METODE: PENGENDALIAN MIKROBA
• METODE FISIK:
STERILISASI PANAS
STERILISASI RADIASI
FILTRASI
• METODE KIMIA:
SENYAWA ANTIMIKROBA
DESINFEKTAN DAN ANTISPETIK ANTIBIOTIKA
SPOROSIDA
MASALAH PADA STERILISASI
• JAMUR DAN SEL VEGETATIF BAKTERI MUDAH
DIBUNUH DENGAN PERLAKUAN PANAS DAN
KIMIA
• UKURAN MIKROBA > DIAMETER FILTER
• VIRUS: MUDAH DIBUNUH
• ENDOSPORA BAKTERI – RESISTEN TERHADAP
PERLAKUKAN PENGERINGAN, PANAS DAN
KIMIA
MEKANISME KERJA, OBAT
ANTITUBERKULOSIS
Ethambutol
RIF
SMSM
TRANSFER MATERI GENETIK
RESISTENSI ANTIBIOTIK
MULTIPLIKASI VIRUS POLIO
MULTIPLIKASI VIRUS INFLUENZA
MULTIPLIKASI HIV

More Related Content

Viewers also liked

Laporan mikrobiologi menghitung jumlah mikroba
Laporan mikrobiologi   menghitung jumlah mikrobaLaporan mikrobiologi   menghitung jumlah mikroba
Laporan mikrobiologi menghitung jumlah mikrobaMifta Rahmat
 
Isolasi mikroba
Isolasi mikrobaIsolasi mikroba
Isolasi mikroba
lampung university
 
Prokariota (Monera)
Prokariota (Monera)Prokariota (Monera)
Prokariota (Monera)
Khodijah Nurhalimah
 
Siklus Hidup dan Sistem Peredaran Darah Serangga
Siklus Hidup dan Sistem Peredaran Darah SeranggaSiklus Hidup dan Sistem Peredaran Darah Serangga
Siklus Hidup dan Sistem Peredaran Darah Serangga
Google
 
Inokulasi koloni bakteri
Inokulasi koloni bakteriInokulasi koloni bakteri
Inokulasi koloni bakteriPharmacist
 
Bakteri
BakteriBakteri
Mekanisme Transfer & Isolasi DNA
Mekanisme Transfer & Isolasi DNAMekanisme Transfer & Isolasi DNA
Mekanisme Transfer & Isolasi DNA
dewisetiyana52
 
Struktur sel eukariotik
Struktur sel eukariotikStruktur sel eukariotik
Struktur sel eukariotik
Delina Rahayu
 
Genetika mikroba 1
Genetika mikroba 1Genetika mikroba 1
Genetika mikroba 1
Jingga Matahari
 
Genetika mikroba
Genetika mikrobaGenetika mikroba
Genetika mikroba
Siti Sihite
 
Pewarnaan bakteri
Pewarnaan bakteriPewarnaan bakteri
Pewarnaan bakteri
lampung university
 
Sterilisasi
SterilisasiSterilisasi
Sterilisasi
Nasrudin Asyifak
 
Taksonomi & klasifikasi mikroorganisme
Taksonomi & klasifikasi mikroorganismeTaksonomi & klasifikasi mikroorganisme
Taksonomi & klasifikasi mikroorganisme
nkks2619
 
Mikrobiologi - Penggolongan Mikroorganisme
Mikrobiologi - Penggolongan MikroorganismeMikrobiologi - Penggolongan Mikroorganisme
Mikrobiologi - Penggolongan Mikroorganisme
Yusuf Ahmad
 
Microbial control of_crop_pest_by_employing_viruses
Microbial control of_crop_pest_by_employing_virusesMicrobial control of_crop_pest_by_employing_viruses
Microbial control of_crop_pest_by_employing_viruses
sana sana
 
Hereditas
HereditasHereditas
Hereditas
Diniarti Prayuni
 
POLYMERASE CHAIN REACTION (PCR)
POLYMERASE CHAIN REACTION (PCR)POLYMERASE CHAIN REACTION (PCR)
POLYMERASE CHAIN REACTION (PCR)
Keke Awaliyah Awaliyah
 
C14 Mikrobiologi Dasar
C14 Mikrobiologi DasarC14 Mikrobiologi Dasar
C14 Mikrobiologi Dasar
Catatan Medis
 
Pengenceran & metode sebar
Pengenceran & metode sebarPengenceran & metode sebar
Pengenceran & metode sebar
lampung university
 

Viewers also liked (20)

Laporan mikrobiologi menghitung jumlah mikroba
Laporan mikrobiologi   menghitung jumlah mikrobaLaporan mikrobiologi   menghitung jumlah mikroba
Laporan mikrobiologi menghitung jumlah mikroba
 
Isolasi mikroba
Isolasi mikrobaIsolasi mikroba
Isolasi mikroba
 
Prokariota (Monera)
Prokariota (Monera)Prokariota (Monera)
Prokariota (Monera)
 
Siklus Hidup dan Sistem Peredaran Darah Serangga
Siklus Hidup dan Sistem Peredaran Darah SeranggaSiklus Hidup dan Sistem Peredaran Darah Serangga
Siklus Hidup dan Sistem Peredaran Darah Serangga
 
Inokulasi koloni bakteri
Inokulasi koloni bakteriInokulasi koloni bakteri
Inokulasi koloni bakteri
 
Slide genetika
Slide genetikaSlide genetika
Slide genetika
 
Bakteri
BakteriBakteri
Bakteri
 
Mekanisme Transfer & Isolasi DNA
Mekanisme Transfer & Isolasi DNAMekanisme Transfer & Isolasi DNA
Mekanisme Transfer & Isolasi DNA
 
Struktur sel eukariotik
Struktur sel eukariotikStruktur sel eukariotik
Struktur sel eukariotik
 
Genetika mikroba 1
Genetika mikroba 1Genetika mikroba 1
Genetika mikroba 1
 
Genetika mikroba
Genetika mikrobaGenetika mikroba
Genetika mikroba
 
Pewarnaan bakteri
Pewarnaan bakteriPewarnaan bakteri
Pewarnaan bakteri
 
Sterilisasi
SterilisasiSterilisasi
Sterilisasi
 
Taksonomi & klasifikasi mikroorganisme
Taksonomi & klasifikasi mikroorganismeTaksonomi & klasifikasi mikroorganisme
Taksonomi & klasifikasi mikroorganisme
 
Mikrobiologi - Penggolongan Mikroorganisme
Mikrobiologi - Penggolongan MikroorganismeMikrobiologi - Penggolongan Mikroorganisme
Mikrobiologi - Penggolongan Mikroorganisme
 
Microbial control of_crop_pest_by_employing_viruses
Microbial control of_crop_pest_by_employing_virusesMicrobial control of_crop_pest_by_employing_viruses
Microbial control of_crop_pest_by_employing_viruses
 
Hereditas
HereditasHereditas
Hereditas
 
POLYMERASE CHAIN REACTION (PCR)
POLYMERASE CHAIN REACTION (PCR)POLYMERASE CHAIN REACTION (PCR)
POLYMERASE CHAIN REACTION (PCR)
 
C14 Mikrobiologi Dasar
C14 Mikrobiologi DasarC14 Mikrobiologi Dasar
C14 Mikrobiologi Dasar
 
Pengenceran & metode sebar
Pengenceran & metode sebarPengenceran & metode sebar
Pengenceran & metode sebar
 

02 microbial growth and control