SlideShare a Scribd company logo
1 of 28
MANUSIA
SEBAGAI
MAKHLUK SOSIAL
Ketinggalan
Zaman?
?
MAKHLUK
» sesuatu yang dijadikan atau yang
diciptakan oleh Tuhan
» Rohaniah: makhluk yang tidak
mempunyai nafsu, tidak
memerlukan makan dan minum,
bukan laki-laki dan bukan
perempuan;
Sosial: manusia yang berhubungan
secara timbal-balik dengan manusia
lain;
ARTI MANUSIA SEBAGAI MAKHLUK
SOSIAL*
SOSIAL
» berkenaan dengan
masyarakat;
» suka memperhatikan
kepentingan umum
*KBBI
INDIVIDUAL KOMUNAL
MANUSIA SEBAGAI MAKHLUK
SOSIAL
MANUSIA SEBAGAI MAKHLUK
SOSIAL
Tidak dapat Hidup Sendiri
• Langsung & tidak langsung
Berkomunikasi (Bahasa)
• Eksklusif & Inklusif
Berinteraksi & Bermasyarakat
TEOLOGI: MANUSIA SEBAGAI
MAKHLUK SOSIAL
INTERAKSI
MANUSIA &
SESAMA
TUHAN Allah berfirman: "Tidak
baik, kalau manusia itu seorang
diri saja. AKU AKAN
MENJADIKAN PENOLONG
BAGINYA, YANG SEPADAN
dengan dia ." (Kej 2:18)
Manusia itu memberi nama
kepada segala ternak, kepada
burung-burung di udara dan
kepada segala binatang hutan,
tetapi baginya sendiri ia TIDAK
MENJUMPAI PENOLONG
YANG SEPADAN dengan dia.
(Kej 2:20)
INTERAKSI MANUSIA &
SESAMA
»Mendambakan Penolong (20)
»Interaksi dengan yang
“Setara” (20)
»Komunikasi, Diskusi,
INTERAKSI MANUSIA &
SESAMA
Allah yang Berencana
Allah yang Berprakarsa
Allah Berkarya Mewujudkan
Relasi Sosial Manusia mendapat perhatian Allah (penting)
DEGRADASI RELASI SOSIAL?
SOSIAL MAYA ROBOTIKA
RELASI MANUSIA
Kontak
Komunikasi
Interaksi
Relasi sosial
MANUSIA
bukan
SERIGALA BAGI
SESAMA
HOMO HOMINI
LUPUS*
“Manusia adalah serigala bagi
sesama manusianya”.
» Plautus berjudul Asinaria
(195 SM lupus est homo
homini).
» tercantum oleh Thomas
Hobbes dalam karyanya
berjudul De Cive (1651):
*Wikipedia
ALKITAB SEBAGAI STANDAR
ETIKA
»Menghargai Jiwa Manusia (Jangan Membunuh -- Kel
20:13; Ul 5:17)  Allah bahkan Menghargai Jiwa
Pembunuh (Kej 4:15)
»Menjamin Hak Kepemilikan Pribadi (jangan
mengingini - Kel 20:17; Ul 5:21)
»Mengasihi Orang Seperti Diri Sendiri (Mat 22:39) 
Pararel Dengan mengasihiTuhan (Mat 22:37; Rm
13:9)
MANUSIA bukan SERIGALA BAGI
SESAMA?
Fakta:
» Persaingan,Dengki, Iri Hati & Balas Dendam
(mewarnai)
» Perang; Penjajahan & Penjarahan (bagian
sejarah).
band. Tawuran perebutan lahan parkir (“mata
pencaharian”); konflik antar gereja (“berebut
domba”)
MENJADI
KONTROL SOSIAL
BAGI SESAMA
ZOON
POLITIKON
istilah yang digunakan oleh
Aristoteles untuk menyebut
makhluk sosial. Kata Zoon
Politicon merupakan padanan
kata dari kata Zoon yang berarti
"hewan" dan kata politicon yang
berarti "bermasyarakat"
MENJADI KONTROL SOSIAL BAGI
SESAMA
MENSYARATKAN:
»Diri Terkontrol
»Garam dan Terang
»Kepedulian (empati)
MENJADI KONTROL SOSIAL
BAGI SESAMA
»bukan Bersama Berdosa
»bukan Bersama Mengeksploitasi
Alam
»bukan Bersama Melawan Tuhan
»bukan Berpusat Pada Diri
» “Kecenderungan Berdosa (sebelum air
Bah)
» Bersatu Untuk Melakukan Kejahatan
Terhadap Tuhan (Lembu Jantan)
» Menginginkan Raja (Menolak Tuhan--
Samuel)
» Menyalibkan Yesus (ekonomi & agama)
» Efesus Menolak Paulus (mematikan
sumber hidup)”
DOSA/KERUSAKAN KOLEKTIF
SELESAI!
BERSAMA
MENJALANKAN
MANDAT BUDAYA
“Allah memberkati mereka, lalu
Allah berfirman kepada mereka:
"Beranakcuculah dan bertambah
banyak; PENUHIlah bumi dan
TAKLUKKANlah itu,
BERKUASAlah atas ikan-ikan di
laut dan burung-burung di udara
dan atas segala binatang yang
merayap di bumi.”(Kej 1:28)”
BERSAMA MENJALANKAN
MANDAT BUDAYA
MENSYARATKAN:
» Relasi Manusia
⋄ Kontak
⋄ Komunikasi
⋄ Interaksi
⋄ Relasi sosial
» Lembaga Pertama Bentukan Allah (Perkawinan)
Memenuhi Bumi.
» Berpusat Pada Tujuan Bersama

More Related Content

More from slametwiyono

Ampunilah dan jangan bawa ke pencobaan [ok]
Ampunilah dan jangan bawa ke pencobaan [ok]Ampunilah dan jangan bawa ke pencobaan [ok]
Ampunilah dan jangan bawa ke pencobaan [ok]slametwiyono
 
Menggali dan mengajarkan alkitab se cara praktis (oia) [ok]
Menggali dan mengajarkan alkitab se cara praktis (oia) [ok]Menggali dan mengajarkan alkitab se cara praktis (oia) [ok]
Menggali dan mengajarkan alkitab se cara praktis (oia) [ok]slametwiyono
 
Bebas berkarya, apakah benar [ok]
Bebas berkarya, apakah benar [ok]Bebas berkarya, apakah benar [ok]
Bebas berkarya, apakah benar [ok]slametwiyono
 
Kemerdekaan bekerja nyata [ok]
Kemerdekaan bekerja nyata [ok]Kemerdekaan bekerja nyata [ok]
Kemerdekaan bekerja nyata [ok]slametwiyono
 
Alkitabku yang kuajarkan pada muridku [ok]
Alkitabku yang kuajarkan pada muridku [ok]Alkitabku yang kuajarkan pada muridku [ok]
Alkitabku yang kuajarkan pada muridku [ok]slametwiyono
 
Urgensi pembinaan jemaat [ok]
Urgensi pembinaan jemaat [ok]Urgensi pembinaan jemaat [ok]
Urgensi pembinaan jemaat [ok]slametwiyono
 
Belajar hidup cukup [ok]
Belajar hidup cukup [ok]Belajar hidup cukup [ok]
Belajar hidup cukup [ok]slametwiyono
 
Otoritas gereja [ok]
Otoritas gereja [ok]Otoritas gereja [ok]
Otoritas gereja [ok]slametwiyono
 
Setia di badai dunia [ok]
Setia di badai dunia [ok]Setia di badai dunia [ok]
Setia di badai dunia [ok]slametwiyono
 
Gereja yang misioner [ok]
Gereja yang misioner [ok]Gereja yang misioner [ok]
Gereja yang misioner [ok]slametwiyono
 
Kerja keras kerja ikhlas [ok]
Kerja keras kerja ikhlas [ok]Kerja keras kerja ikhlas [ok]
Kerja keras kerja ikhlas [ok]slametwiyono
 
Tuaian yang terlupakan [ok]
Tuaian yang terlupakan [ok]Tuaian yang terlupakan [ok]
Tuaian yang terlupakan [ok]slametwiyono
 
Dewasa tapi dicela [ok]
Dewasa tapi dicela [ok]Dewasa tapi dicela [ok]
Dewasa tapi dicela [ok]slametwiyono
 
Kepuasan dalam bekerja [ok]
Kepuasan dalam bekerja [ok]Kepuasan dalam bekerja [ok]
Kepuasan dalam bekerja [ok]slametwiyono
 
Allah melawat umat nya (lukas 1;67-80) [ok]
Allah melawat umat nya (lukas 1;67-80) [ok]Allah melawat umat nya (lukas 1;67-80) [ok]
Allah melawat umat nya (lukas 1;67-80) [ok]slametwiyono
 
Raja bijaksana pembawa malapetaka [ok]
Raja bijaksana pembawa malapetaka [ok]Raja bijaksana pembawa malapetaka [ok]
Raja bijaksana pembawa malapetaka [ok]slametwiyono
 
Kehadiran yang membawa kegirangan [ok]
Kehadiran yang membawa kegirangan [ok]Kehadiran yang membawa kegirangan [ok]
Kehadiran yang membawa kegirangan [ok]slametwiyono
 
Sukacita orang yang takut akan allah [ok]
Sukacita orang yang takut akan allah [ok]Sukacita orang yang takut akan allah [ok]
Sukacita orang yang takut akan allah [ok]slametwiyono
 
Valentine day [ok]
Valentine day [ok]Valentine day [ok]
Valentine day [ok]slametwiyono
 

More from slametwiyono (20)

Ampunilah dan jangan bawa ke pencobaan [ok]
Ampunilah dan jangan bawa ke pencobaan [ok]Ampunilah dan jangan bawa ke pencobaan [ok]
Ampunilah dan jangan bawa ke pencobaan [ok]
 
Be yourself [ok]
Be yourself [ok]Be yourself [ok]
Be yourself [ok]
 
Menggali dan mengajarkan alkitab se cara praktis (oia) [ok]
Menggali dan mengajarkan alkitab se cara praktis (oia) [ok]Menggali dan mengajarkan alkitab se cara praktis (oia) [ok]
Menggali dan mengajarkan alkitab se cara praktis (oia) [ok]
 
Bebas berkarya, apakah benar [ok]
Bebas berkarya, apakah benar [ok]Bebas berkarya, apakah benar [ok]
Bebas berkarya, apakah benar [ok]
 
Kemerdekaan bekerja nyata [ok]
Kemerdekaan bekerja nyata [ok]Kemerdekaan bekerja nyata [ok]
Kemerdekaan bekerja nyata [ok]
 
Alkitabku yang kuajarkan pada muridku [ok]
Alkitabku yang kuajarkan pada muridku [ok]Alkitabku yang kuajarkan pada muridku [ok]
Alkitabku yang kuajarkan pada muridku [ok]
 
Urgensi pembinaan jemaat [ok]
Urgensi pembinaan jemaat [ok]Urgensi pembinaan jemaat [ok]
Urgensi pembinaan jemaat [ok]
 
Belajar hidup cukup [ok]
Belajar hidup cukup [ok]Belajar hidup cukup [ok]
Belajar hidup cukup [ok]
 
Otoritas gereja [ok]
Otoritas gereja [ok]Otoritas gereja [ok]
Otoritas gereja [ok]
 
Setia di badai dunia [ok]
Setia di badai dunia [ok]Setia di badai dunia [ok]
Setia di badai dunia [ok]
 
Gereja yang misioner [ok]
Gereja yang misioner [ok]Gereja yang misioner [ok]
Gereja yang misioner [ok]
 
Kerja keras kerja ikhlas [ok]
Kerja keras kerja ikhlas [ok]Kerja keras kerja ikhlas [ok]
Kerja keras kerja ikhlas [ok]
 
Tuaian yang terlupakan [ok]
Tuaian yang terlupakan [ok]Tuaian yang terlupakan [ok]
Tuaian yang terlupakan [ok]
 
Dewasa tapi dicela [ok]
Dewasa tapi dicela [ok]Dewasa tapi dicela [ok]
Dewasa tapi dicela [ok]
 
Kepuasan dalam bekerja [ok]
Kepuasan dalam bekerja [ok]Kepuasan dalam bekerja [ok]
Kepuasan dalam bekerja [ok]
 
Allah melawat umat nya (lukas 1;67-80) [ok]
Allah melawat umat nya (lukas 1;67-80) [ok]Allah melawat umat nya (lukas 1;67-80) [ok]
Allah melawat umat nya (lukas 1;67-80) [ok]
 
Raja bijaksana pembawa malapetaka [ok]
Raja bijaksana pembawa malapetaka [ok]Raja bijaksana pembawa malapetaka [ok]
Raja bijaksana pembawa malapetaka [ok]
 
Kehadiran yang membawa kegirangan [ok]
Kehadiran yang membawa kegirangan [ok]Kehadiran yang membawa kegirangan [ok]
Kehadiran yang membawa kegirangan [ok]
 
Sukacita orang yang takut akan allah [ok]
Sukacita orang yang takut akan allah [ok]Sukacita orang yang takut akan allah [ok]
Sukacita orang yang takut akan allah [ok]
 
Valentine day [ok]
Valentine day [ok]Valentine day [ok]
Valentine day [ok]
 

Recently uploaded

Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Ustadz Habib
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfDianNovitaMariaBanun1
 
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURANAYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURANBudiSetiawan246494
 
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)ErnestBeardly1
 
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRobert Siby
 
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratIhsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratpuji239858
 
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHWJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHRobert Siby
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Adam Hiola
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSRobert Siby
 
KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.
KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.
KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.MeidarLamskingBoangm
 
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.KennayaWjaya
 
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024milliantefraim
 
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaSEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaRobert Siby
 

Recently uploaded (13)

Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
 
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURANAYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
 
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
 
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
 
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratIhsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
 
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHWJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
 
KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.
KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.
KUASA DARAH YESUS.PPT menyelamatkan manusia dari kuasa dosa.
 
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
 
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
 
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaSEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
 

Manusia sebagai makhluk sosial

Editor's Notes

  1. Manusia ingin diterima. Pendekatan budaya (sedikit bahasa); Humor kedaerahan Relasi Manusia Kontak Komunikasi Interaksi Relasi sosial
  2. Manusia ingin diterima. Pendekatan budaya (sedikit bahasa); Humor kedaerahan Relasi Manusia Kontak Komunikasi Interaksi Relasi sosial
  3. Bukan soal bermasyarakat Bukan soal bersosial, tapi bagaimana bisa bersikap Jangan asal ikut