SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
Materi SIM Minggu 5: Computing Resources and Communication
Dosen Pengampu : Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA
Disusun Oleh :
Machilda Nurlaili Sari 43116010197
“Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi”, bagaimana saudara menganalisis
system tentang sumber daya komputasi dan komuniksai yang pada suatu
perusahaan dan buatkant alternative pengembangan system tersebut,
PROSESOR
Prosesor (yang disebut pula sebagai unit pemroses pusat atau central processing unit-CPU)
adalah tempat dimana pemrosesan data dilakukan. Intel, Advanced Micro Devices (AMD),
Cyrix, Motorola, dan perusahaan-perusahaan lain yang memproduksi prosesor mikro yang
terdapat di banyak komputer mikro populer.
Kecepatan Prosesor
Kecepatan prosesor diukur oleh jumlah siklus yang terjadi per detik, dan angka ini telah
berkembang dengan sangat cepat selama beberapa tahun sejak IBM dalam megahertz (MHz),
yang berarti jutasiklus per detik. Setiap siklus adalah suatu peluangd ilakukannya aksi, seperti
menambahkan kedua angka.
MEMORI
Padadasarnya data disimpan di sebuah komputer dalam dua cara-memori dan penyimpan.
Memori, yang disebut juga ruang penyimpan primer atau random access memory (RAM).
Memori adalah barang yang rentan karena isinya akan hilang ketika daya komputer
dimatikan. Karakterisktik ini mencerminkan fakta bahwa nilai bit akan dapat diubah secepat
yang bisa dilakukan oleh siklus prosesor. Memori di dalam sebuah compute rsangatlah cepat
jika dibandingkan dengan mengakses data di sebuah alat penyimpanan, seperti sebuah disk.
Jumlah memori dalam sebuah komputer mikro dapat memberikan dampak yang signifikan
pada persepsi pengguna akan kecepatan. Komputer mikro umumnya memiliki memorise
besar 128 hingga 256 megabita (MB); memori 256 MB adalah 256 jute bita.
RUANG PENYIMPANAN
Ruang penyimpanan tetap (fixed storage) adalah ruang penyimpanan yang terpasang secara
permanen di dalam komputer.Contohnya adalah hard drive. Penyimpanan yang dapat dilepas
(removable storage) biasanya berbentuk sebuah pita, disk (yang dikenal pula sebagai disket),
flash drive USB (terkadangdisebut “pen drive”), CD, atau media lainnya.
ALAT-ALAT INPUT (INPUT DEVICE)
Komputer tidak akan banyak berguna tanpa alat-alat input dan output. Operasi bisnis
membutuhkan sejumlah besar alat-alat input dan output, dan dikembangkan alat-alat unutk
memenuhi kebutuhan tersebut. Meskipun telah tersedia banyak alat input dan output, hanyase
dikit saja yang diterima secara luas. Input yang diterima dari manusia sangat penting, karena
memberikan satu mekanisme langsung bagi pengguna untuk mengendalikan kompter.
Sebagian besar data pada awalnya memiliki bentuk yang tidak dapat di baca oleh mesin, dan
perlu dilakukan entri data oleh manusia.
Terdapat dua kendala bagi data yang diterima dari manusi. Pertama, lambat.Kedua, biasanya
tidak dapat mencpai tingkat akurasi yang sangat tinggi seperti data yang diterima dari mesin
(machine-captured data)-data yang diterima oleh suatu alat elektronik atau mekanis.
ALAT OUTPUT (OUTPUT DEVICE)
Dua alat output yang paling dikenal adalah layar komputer, yang terkadang disebut monitor,
dan printer. Meskipun konsep “kantor tanpa kertas” telah mendapat banyak perhatian, hasil
output cetakan tetap merupakan fakta dari komputasi.
Gambar pada sebuah layar compute rsangat dipengaruhi oleh resolusi layar. Resolusilayar
(screen resolution) mengacu pada jumlah pixel, titik-titik cahaya yang terdapat pada monitor,
yang ditampilkan di layar. dewasaini, resolusi 1.600 x 1.200 dan lebih besar adalah hal yang
umum. Ini artinya terdapat 1.600 titik pada setiap 1.200 garis pada layar.
ALAT-ALATKOMPUTASI PRIBADI
Komputasi pribadi telah lama dihubung-hubungkan dengan compute rmikro. Komputer
mikro sering juga disebut Personal Computer (PC) oleh masyarakat, yaitu sebuah komputer
yang dapat dioperasikan oleh satu orang.
Contoh Alat Komputasi Pribadi:
1) Laptorp/notebook
2) Handphone
3) 2. PDA/XDA
4) Smartphone [1]
Jelaskan bahwa pemberdayaan data secara elektronik lebih baik dari pada manual!
Data adalah kumpulan kejadian yang diangkat dari suatu kenyataan, penggambaran fakta,
pengertian instruksi yang dapat disampaikan dan diolah oleh manusia atau mesin yang berupa
angka-angka, huruf-huruf atau simbol-simbol khusus atau gabungan darinya. Pengolahan
data (Data Processing) adalah manipulasi pengubahan atau transformasi dari data, simbol-
simbol seperti nomor dan huruf ke dalam bentuk yang lebih berguna atau lebih berarti berupa
suatu informasi untuk tujuan peningkatan kegunaannya.
Jadi Pengolahan data dengan menggunakan komputer terkenal dengan nama Pengolahan Data
Elektronik (PDE) atau Electronic Data Processing (EDP) adalah manipulasi dari data ke
dalam bentuk yang lebih berarti berupa suatu informasi dengan menggunakan suatu alat
elektronik, yaitu komputer. Namun sesuai perkembangan zaman, komputer mulai
dipergunakan untuk mengolah beberapa data untuk diubah menjadi informasi yang sangan
berguna nantinya. Dengan mengolah data menggunakan komputer, lebih mempermudah kerja
operator dan menghemat waktu, serta dapat membantu suatu organisasi mengolah informasi.
Dengan menggunakan atau memperdaya data secara elektronik akan mempermudah dan
meminimalkan waktu kerja untuk pengolahan data yang filenya besar.[2]
Mengapa software pesanan melalui konsuktan IT (outsourcing) lebih mahal dari
software jadi yang ada di pasaran software aplikasi?
Siapa pun di alam semesta membutuhkan solusi untuk menyelesaikan semua masalah yang
terjadi. Di antaranya, teknologi adalah satu hal yang dapat membuat hidup semua orang
menjadi nyaman. Dengan membuat upaya berkelanjutan untuk mencapai keunggulan melalui
teknologi, kehidupan setiap orang akan jauh lebih nyaman.
Begitu juga dengan perusahaan. Untuk menang di arena persaingan global saat ini,
perusahaan harus dapat menemukan solusi untuk masalah apa pun yang muncul. TI adalah
elemen yang memainkan peran penting bagi perusahaan. Oleh karena itu, semua solusi TI
terkemuka yang dapat mendukung aktivitas perusahaan sangat dibutuhkan. Semakin dekat
perusahaan mencapai tahap keunggulan, semakin sukses perusahaan itu. Mereka juga
biasanya memiliki IT Security-nya Audit dan Compliance Lanskap kompleks keamanan yang
dinavigasi oleh kita sendiri karena banyaknya serangan dunia Maya adalah ancaman yang
terus meningkat, maka banyak atau jumlah data yang harus anda lindungi dari waktu ke
waktu.
Kelebihan membeli software :
1. Kita mempunyai kuasa penuh akan software yang kita beli
2. Kita bisa memodifikasi sesuai kebutuhan kita
3. Perusahaan terdaftar dalam list pengguna software [3]
Referensi :
1. Forum SIM Minggu 5 by Prof. Dr. Hapzi, Mm - hapzi.ali , 10 October 2018, 2:19 PM,
https://elearning.mercubuana.ac.id/mod/forum/view.php?id=638340. Diakses 10
oktober 2018
2. "Pengertian Pengolahan Data Elektronik", ahmadsyahroni-jepara.blogspot, 26 Januari
2013, Web, 10 Oktober 2018, http://ahmadsyahroni-
jepara.blogspot.com/2013/01/pengertian-pengolahan-data-elektronik.html?m=1
3. "Membeli Software Vs Menyewa Software Vs Membangun Software", cahyo-
welly.blogspot, 2 Februari 2014, Web, 10 Oktober 2018, http://cahyo-
welly.blogspot.com/2014/02/membeli-software-vs-menyewa-software-vs.html?m=1

More Related Content

What's hot

Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-sumber daya komputasi dan komunik...
Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-sumber daya komputasi dan komunik...Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-sumber daya komputasi dan komunik...
Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-sumber daya komputasi dan komunik...DewiSartika91
 
BAB 1 Pengenalan teknologi maklumat
BAB 1  Pengenalan teknologi maklumatBAB 1  Pengenalan teknologi maklumat
BAB 1 Pengenalan teknologi maklumatNur Salsabila Edu
 
Sim, ika kartika, hapzi ali, sumber daya komputansi dan komunikasi, universit...
Sim, ika kartika, hapzi ali, sumber daya komputansi dan komunikasi, universit...Sim, ika kartika, hapzi ali, sumber daya komputansi dan komunikasi, universit...
Sim, ika kartika, hapzi ali, sumber daya komputansi dan komunikasi, universit...ika kartika
 
5 sumber daya komputasi dan komunikasi - septi hendarwati 43218110173
5   sumber daya komputasi dan komunikasi - septi hendarwati 432181101735   sumber daya komputasi dan komunikasi - septi hendarwati 43218110173
5 sumber daya komputasi dan komunikasi - septi hendarwati 43218110173SeptiHendarwati
 
Tugas sim, fajar rosaddefa, 43217010140, yananto mihadi putra, se, m.si., sum...
Tugas sim, fajar rosaddefa, 43217010140, yananto mihadi putra, se, m.si., sum...Tugas sim, fajar rosaddefa, 43217010140, yananto mihadi putra, se, m.si., sum...
Tugas sim, fajar rosaddefa, 43217010140, yananto mihadi putra, se, m.si., sum...muhamadfajar23
 
Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya komput...
Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya komput...Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya komput...
Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya komput...Dian Anggraeni
 
Pengajian Perniagaan 2 Teknologi Maklumat
Pengajian Perniagaan 2  Teknologi MaklumatPengajian Perniagaan 2  Teknologi Maklumat
Pengajian Perniagaan 2 Teknologi Maklumatguest44119e2
 
Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenImamAlwiRifai
 
Tugas SIM, Septian Dwi Noorcahyo, Yananto Mihadi Putra, SE, M.Si., Sumber Day...
Tugas SIM, Septian Dwi Noorcahyo, Yananto Mihadi Putra, SE, M.Si., Sumber Day...Tugas SIM, Septian Dwi Noorcahyo, Yananto Mihadi Putra, SE, M.Si., Sumber Day...
Tugas SIM, Septian Dwi Noorcahyo, Yananto Mihadi Putra, SE, M.Si., Sumber Day...SeptianCahyo10
 
43217110154,sim,erlinadwisuwandini
43217110154,sim,erlinadwisuwandini43217110154,sim,erlinadwisuwandini
43217110154,sim,erlinadwisuwandiniernis98
 
Perangkat tik
Perangkat tik Perangkat tik
Perangkat tik wilson8989
 
Tugas SIM, MUHAMMAD MUGHNY ALI RASYID, PUTRA YANANTO MIHADI, Sumber Daya Komp...
Tugas SIM, MUHAMMAD MUGHNY ALI RASYID, PUTRA YANANTO MIHADI, Sumber Daya Komp...Tugas SIM, MUHAMMAD MUGHNY ALI RASYID, PUTRA YANANTO MIHADI, Sumber Daya Komp...
Tugas SIM, MUHAMMAD MUGHNY ALI RASYID, PUTRA YANANTO MIHADI, Sumber Daya Komp...AliRasyid2
 
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sumber saya komputasi...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sumber saya komputasi...Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sumber saya komputasi...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sumber saya komputasi...SarahFarhani
 
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Sumber Daya Komputasi...
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Sumber Daya Komputasi...SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Sumber Daya Komputasi...
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Sumber Daya Komputasi...Shelly Maulidha
 
SIM, Tiara Anggraeni, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Sumber Daya Komputasi dan Kom...
SIM, Tiara Anggraeni, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Sumber Daya Komputasi dan Kom...SIM, Tiara Anggraeni, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Sumber Daya Komputasi dan Kom...
SIM, Tiara Anggraeni, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Sumber Daya Komputasi dan Kom...Tiara Anggraeni
 
Tugas sim, intan komalasari,yananto mihadi p, sumber daya komputasi dan komun...
Tugas sim, intan komalasari,yananto mihadi p, sumber daya komputasi dan komun...Tugas sim, intan komalasari,yananto mihadi p, sumber daya komputasi dan komun...
Tugas sim, intan komalasari,yananto mihadi p, sumber daya komputasi dan komun...Intanks20
 
Teori bab 1
Teori bab 1Teori bab 1
Teori bab 1evrylove
 

What's hot (18)

Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-sumber daya komputasi dan komunik...
Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-sumber daya komputasi dan komunik...Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-sumber daya komputasi dan komunik...
Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-sumber daya komputasi dan komunik...
 
BAB 1 Pengenalan teknologi maklumat
BAB 1  Pengenalan teknologi maklumatBAB 1  Pengenalan teknologi maklumat
BAB 1 Pengenalan teknologi maklumat
 
Sim, ika kartika, hapzi ali, sumber daya komputansi dan komunikasi, universit...
Sim, ika kartika, hapzi ali, sumber daya komputansi dan komunikasi, universit...Sim, ika kartika, hapzi ali, sumber daya komputansi dan komunikasi, universit...
Sim, ika kartika, hapzi ali, sumber daya komputansi dan komunikasi, universit...
 
5 sumber daya komputasi dan komunikasi - septi hendarwati 43218110173
5   sumber daya komputasi dan komunikasi - septi hendarwati 432181101735   sumber daya komputasi dan komunikasi - septi hendarwati 43218110173
5 sumber daya komputasi dan komunikasi - septi hendarwati 43218110173
 
Tugas sim, fajar rosaddefa, 43217010140, yananto mihadi putra, se, m.si., sum...
Tugas sim, fajar rosaddefa, 43217010140, yananto mihadi putra, se, m.si., sum...Tugas sim, fajar rosaddefa, 43217010140, yananto mihadi putra, se, m.si., sum...
Tugas sim, fajar rosaddefa, 43217010140, yananto mihadi putra, se, m.si., sum...
 
Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya komput...
Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya komput...Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya komput...
Tugas sim, dian anggraeni, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya komput...
 
Perangkat tik
Perangkat tikPerangkat tik
Perangkat tik
 
Pengajian Perniagaan 2 Teknologi Maklumat
Pengajian Perniagaan 2  Teknologi MaklumatPengajian Perniagaan 2  Teknologi Maklumat
Pengajian Perniagaan 2 Teknologi Maklumat
 
Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemen
 
Tugas SIM, Septian Dwi Noorcahyo, Yananto Mihadi Putra, SE, M.Si., Sumber Day...
Tugas SIM, Septian Dwi Noorcahyo, Yananto Mihadi Putra, SE, M.Si., Sumber Day...Tugas SIM, Septian Dwi Noorcahyo, Yananto Mihadi Putra, SE, M.Si., Sumber Day...
Tugas SIM, Septian Dwi Noorcahyo, Yananto Mihadi Putra, SE, M.Si., Sumber Day...
 
43217110154,sim,erlinadwisuwandini
43217110154,sim,erlinadwisuwandini43217110154,sim,erlinadwisuwandini
43217110154,sim,erlinadwisuwandini
 
Perangkat tik
Perangkat tik Perangkat tik
Perangkat tik
 
Tugas SIM, MUHAMMAD MUGHNY ALI RASYID, PUTRA YANANTO MIHADI, Sumber Daya Komp...
Tugas SIM, MUHAMMAD MUGHNY ALI RASYID, PUTRA YANANTO MIHADI, Sumber Daya Komp...Tugas SIM, MUHAMMAD MUGHNY ALI RASYID, PUTRA YANANTO MIHADI, Sumber Daya Komp...
Tugas SIM, MUHAMMAD MUGHNY ALI RASYID, PUTRA YANANTO MIHADI, Sumber Daya Komp...
 
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sumber saya komputasi...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sumber saya komputasi...Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sumber saya komputasi...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sumber saya komputasi...
 
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Sumber Daya Komputasi...
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Sumber Daya Komputasi...SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Sumber Daya Komputasi...
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Sumber Daya Komputasi...
 
SIM, Tiara Anggraeni, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Sumber Daya Komputasi dan Kom...
SIM, Tiara Anggraeni, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Sumber Daya Komputasi dan Kom...SIM, Tiara Anggraeni, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Sumber Daya Komputasi dan Kom...
SIM, Tiara Anggraeni, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Sumber Daya Komputasi dan Kom...
 
Tugas sim, intan komalasari,yananto mihadi p, sumber daya komputasi dan komun...
Tugas sim, intan komalasari,yananto mihadi p, sumber daya komputasi dan komun...Tugas sim, intan komalasari,yananto mihadi p, sumber daya komputasi dan komun...
Tugas sim, intan komalasari,yananto mihadi p, sumber daya komputasi dan komun...
 
Teori bab 1
Teori bab 1Teori bab 1
Teori bab 1
 

Similar to Machilda tugas Materi SIM Minggu 5: Computing Resources and Communication

Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...
Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...
Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...Nilam Rosfalina
 
Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi
Sumber Daya Komputasi dan KomunikasiSumber Daya Komputasi dan Komunikasi
Sumber Daya Komputasi dan KomunikasiAbdulFajri2
 
Astri Lestari (43217120085)
Astri Lestari (43217120085)Astri Lestari (43217120085)
Astri Lestari (43217120085)Astrilestari4
 
Sim vina damayanti(43217120189)
Sim vina damayanti(43217120189)Sim vina damayanti(43217120189)
Sim vina damayanti(43217120189)vinadamayanti3
 
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sumber daya komputasi dan k...
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sumber daya komputasi dan k...SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sumber daya komputasi dan k...
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sumber daya komputasi dan k...DedenKrisdyanto
 
Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra) sumber daya komputasi d...
Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra)   sumber daya komputasi d...Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra)   sumber daya komputasi d...
Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra) sumber daya komputasi d...masda araffi
 
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sumber daya komputasi dan k...
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sumber daya komputasi dan k...SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sumber daya komputasi dan k...
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sumber daya komputasi dan k...DedenKrisdyanto
 
Tugas 5, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya k...
Tugas 5, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya k...Tugas 5, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya k...
Tugas 5, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya k...CELINEDANARIS
 
Githa mahulete 43219110166 SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI
Githa mahulete 43219110166 SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASIGitha mahulete 43219110166 SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI
Githa mahulete 43219110166 SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASIGithaMahulete
 
Artikel sistem informasi manajemen sumber daya komputasi dan komunikasi mega...
Artikel sistem informasi manajemen sumber daya komputasi dan komunikasi  mega...Artikel sistem informasi manajemen sumber daya komputasi dan komunikasi  mega...
Artikel sistem informasi manajemen sumber daya komputasi dan komunikasi mega...MegaNurastuti
 
Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Sumber Daya Kom...
Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Sumber Daya Kom...Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Sumber Daya Kom...
Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Sumber Daya Kom...seffriaroyani
 
5. TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SUMBER DAYA ...
5. TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SUMBER DAYA ...5. TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SUMBER DAYA ...
5. TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SUMBER DAYA ...ArifPrasetyo19
 
Tugas sim, ahmad nawawi, putra yunarto mihadi, sumber daya komputasi dan komu...
Tugas sim, ahmad nawawi, putra yunarto mihadi, sumber daya komputasi dan komu...Tugas sim, ahmad nawawi, putra yunarto mihadi, sumber daya komputasi dan komu...
Tugas sim, ahmad nawawi, putra yunarto mihadi, sumber daya komputasi dan komu...AhmadNawawi22
 
Tugas sim ke 5 sandra kartika sari-yananto mihadi putra, se, m.si , sumber da...
Tugas sim ke 5 sandra kartika sari-yananto mihadi putra, se, m.si , sumber da...Tugas sim ke 5 sandra kartika sari-yananto mihadi putra, se, m.si , sumber da...
Tugas sim ke 5 sandra kartika sari-yananto mihadi putra, se, m.si , sumber da...Sandra Kartika Sari
 
43217110154,sim,erlinadwisuwandini
43217110154,sim,erlinadwisuwandini43217110154,sim,erlinadwisuwandini
43217110154,sim,erlinadwisuwandiniernis98
 
Sim,singgih febriansyah,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,mercu ...
Sim,singgih febriansyah,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,mercu ...Sim,singgih febriansyah,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,mercu ...
Sim,singgih febriansyah,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,mercu ...Singgih Febriansyah
 
TUGAS SIM, RINI TRI YULIA 43216120029, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, SUMBER...
TUGAS SIM, RINI TRI YULIA 43216120029, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, SUMBER...TUGAS SIM, RINI TRI YULIA 43216120029, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, SUMBER...
TUGAS SIM, RINI TRI YULIA 43216120029, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, SUMBER...RiniTriYulia
 
Sim nur putriana prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma sumber daya komputasi dan k...
Sim nur putriana prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma sumber daya komputasi dan k...Sim nur putriana prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma sumber daya komputasi dan k...
Sim nur putriana prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma sumber daya komputasi dan k...Nur Putriana
 
Sim, dihan archika, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, universi...
Sim, dihan archika, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, universi...Sim, dihan archika, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, universi...
Sim, dihan archika, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, universi...Dihan Archika
 

Similar to Machilda tugas Materi SIM Minggu 5: Computing Resources and Communication (20)

Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...
Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...
Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...
 
Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi
Sumber Daya Komputasi dan KomunikasiSumber Daya Komputasi dan Komunikasi
Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi
 
Astri Lestari (43217120085)
Astri Lestari (43217120085)Astri Lestari (43217120085)
Astri Lestari (43217120085)
 
Sim vina damayanti(43217120189)
Sim vina damayanti(43217120189)Sim vina damayanti(43217120189)
Sim vina damayanti(43217120189)
 
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sumber daya komputasi dan k...
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sumber daya komputasi dan k...SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sumber daya komputasi dan k...
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sumber daya komputasi dan k...
 
Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra) sumber daya komputasi d...
Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra)   sumber daya komputasi d...Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra)   sumber daya komputasi d...
Tugas sim masda alif araffi ( yananto mihadi putra) sumber daya komputasi d...
 
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sumber daya komputasi dan k...
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sumber daya komputasi dan k...SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sumber daya komputasi dan k...
SIM,Deden krisdyanto,prof.dr.ir.hapzi ali,mm,cma ,Sumber daya komputasi dan k...
 
Tugas 5, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya k...
Tugas 5, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya k...Tugas 5, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya k...
Tugas 5, celine danaris gracia, yananto mihadi putra, se, m.si, sumber daya k...
 
Githa mahulete 43219110166 SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI
Githa mahulete 43219110166 SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASIGitha mahulete 43219110166 SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI
Githa mahulete 43219110166 SUMBER DAYA KOMPUTASI DAN KOMUNIKASI
 
Artikel sistem informasi manajemen sumber daya komputasi dan komunikasi mega...
Artikel sistem informasi manajemen sumber daya komputasi dan komunikasi  mega...Artikel sistem informasi manajemen sumber daya komputasi dan komunikasi  mega...
Artikel sistem informasi manajemen sumber daya komputasi dan komunikasi mega...
 
Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Sumber Daya Kom...
Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Sumber Daya Kom...Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Sumber Daya Kom...
Sistem Informasi Manajemen, Seffria Royani, Yananto Mihadi P, Sumber Daya Kom...
 
5. TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SUMBER DAYA ...
5. TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SUMBER DAYA ...5. TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SUMBER DAYA ...
5. TUGAS SIM, EVI YULIANA SARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M. Si, SUMBER DAYA ...
 
Tugas sim, ahmad nawawi, putra yunarto mihadi, sumber daya komputasi dan komu...
Tugas sim, ahmad nawawi, putra yunarto mihadi, sumber daya komputasi dan komu...Tugas sim, ahmad nawawi, putra yunarto mihadi, sumber daya komputasi dan komu...
Tugas sim, ahmad nawawi, putra yunarto mihadi, sumber daya komputasi dan komu...
 
Tugas sim ke 5 sandra kartika sari-yananto mihadi putra, se, m.si , sumber da...
Tugas sim ke 5 sandra kartika sari-yananto mihadi putra, se, m.si , sumber da...Tugas sim ke 5 sandra kartika sari-yananto mihadi putra, se, m.si , sumber da...
Tugas sim ke 5 sandra kartika sari-yananto mihadi putra, se, m.si , sumber da...
 
43217110154,sim,erlinadwisuwandini
43217110154,sim,erlinadwisuwandini43217110154,sim,erlinadwisuwandini
43217110154,sim,erlinadwisuwandini
 
Sim 7 10
Sim 7 10Sim 7 10
Sim 7 10
 
Sim,singgih febriansyah,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,mercu ...
Sim,singgih febriansyah,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,mercu ...Sim,singgih febriansyah,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,mercu ...
Sim,singgih febriansyah,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,mercu ...
 
TUGAS SIM, RINI TRI YULIA 43216120029, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, SUMBER...
TUGAS SIM, RINI TRI YULIA 43216120029, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, SUMBER...TUGAS SIM, RINI TRI YULIA 43216120029, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, SUMBER...
TUGAS SIM, RINI TRI YULIA 43216120029, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, SUMBER...
 
Sim nur putriana prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma sumber daya komputasi dan k...
Sim nur putriana prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma sumber daya komputasi dan k...Sim nur putriana prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma sumber daya komputasi dan k...
Sim nur putriana prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma sumber daya komputasi dan k...
 
Sim, dihan archika, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, universi...
Sim, dihan archika, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, universi...Sim, dihan archika, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, universi...
Sim, dihan archika, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, universi...
 

Machilda tugas Materi SIM Minggu 5: Computing Resources and Communication

  • 1. SISTEM INFORMASI MANAJEMEN Materi SIM Minggu 5: Computing Resources and Communication Dosen Pengampu : Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA Disusun Oleh : Machilda Nurlaili Sari 43116010197 “Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi”, bagaimana saudara menganalisis system tentang sumber daya komputasi dan komuniksai yang pada suatu perusahaan dan buatkant alternative pengembangan system tersebut, PROSESOR Prosesor (yang disebut pula sebagai unit pemroses pusat atau central processing unit-CPU) adalah tempat dimana pemrosesan data dilakukan. Intel, Advanced Micro Devices (AMD), Cyrix, Motorola, dan perusahaan-perusahaan lain yang memproduksi prosesor mikro yang terdapat di banyak komputer mikro populer. Kecepatan Prosesor Kecepatan prosesor diukur oleh jumlah siklus yang terjadi per detik, dan angka ini telah berkembang dengan sangat cepat selama beberapa tahun sejak IBM dalam megahertz (MHz), yang berarti jutasiklus per detik. Setiap siklus adalah suatu peluangd ilakukannya aksi, seperti menambahkan kedua angka. MEMORI Padadasarnya data disimpan di sebuah komputer dalam dua cara-memori dan penyimpan. Memori, yang disebut juga ruang penyimpan primer atau random access memory (RAM). Memori adalah barang yang rentan karena isinya akan hilang ketika daya komputer dimatikan. Karakterisktik ini mencerminkan fakta bahwa nilai bit akan dapat diubah secepat yang bisa dilakukan oleh siklus prosesor. Memori di dalam sebuah compute rsangatlah cepat jika dibandingkan dengan mengakses data di sebuah alat penyimpanan, seperti sebuah disk.
  • 2. Jumlah memori dalam sebuah komputer mikro dapat memberikan dampak yang signifikan pada persepsi pengguna akan kecepatan. Komputer mikro umumnya memiliki memorise besar 128 hingga 256 megabita (MB); memori 256 MB adalah 256 jute bita. RUANG PENYIMPANAN Ruang penyimpanan tetap (fixed storage) adalah ruang penyimpanan yang terpasang secara permanen di dalam komputer.Contohnya adalah hard drive. Penyimpanan yang dapat dilepas (removable storage) biasanya berbentuk sebuah pita, disk (yang dikenal pula sebagai disket), flash drive USB (terkadangdisebut “pen drive”), CD, atau media lainnya. ALAT-ALAT INPUT (INPUT DEVICE) Komputer tidak akan banyak berguna tanpa alat-alat input dan output. Operasi bisnis membutuhkan sejumlah besar alat-alat input dan output, dan dikembangkan alat-alat unutk memenuhi kebutuhan tersebut. Meskipun telah tersedia banyak alat input dan output, hanyase dikit saja yang diterima secara luas. Input yang diterima dari manusia sangat penting, karena memberikan satu mekanisme langsung bagi pengguna untuk mengendalikan kompter. Sebagian besar data pada awalnya memiliki bentuk yang tidak dapat di baca oleh mesin, dan perlu dilakukan entri data oleh manusia. Terdapat dua kendala bagi data yang diterima dari manusi. Pertama, lambat.Kedua, biasanya tidak dapat mencpai tingkat akurasi yang sangat tinggi seperti data yang diterima dari mesin (machine-captured data)-data yang diterima oleh suatu alat elektronik atau mekanis. ALAT OUTPUT (OUTPUT DEVICE) Dua alat output yang paling dikenal adalah layar komputer, yang terkadang disebut monitor, dan printer. Meskipun konsep “kantor tanpa kertas” telah mendapat banyak perhatian, hasil output cetakan tetap merupakan fakta dari komputasi. Gambar pada sebuah layar compute rsangat dipengaruhi oleh resolusi layar. Resolusilayar (screen resolution) mengacu pada jumlah pixel, titik-titik cahaya yang terdapat pada monitor, yang ditampilkan di layar. dewasaini, resolusi 1.600 x 1.200 dan lebih besar adalah hal yang umum. Ini artinya terdapat 1.600 titik pada setiap 1.200 garis pada layar. ALAT-ALATKOMPUTASI PRIBADI
  • 3. Komputasi pribadi telah lama dihubung-hubungkan dengan compute rmikro. Komputer mikro sering juga disebut Personal Computer (PC) oleh masyarakat, yaitu sebuah komputer yang dapat dioperasikan oleh satu orang. Contoh Alat Komputasi Pribadi: 1) Laptorp/notebook 2) Handphone 3) 2. PDA/XDA 4) Smartphone [1] Jelaskan bahwa pemberdayaan data secara elektronik lebih baik dari pada manual! Data adalah kumpulan kejadian yang diangkat dari suatu kenyataan, penggambaran fakta, pengertian instruksi yang dapat disampaikan dan diolah oleh manusia atau mesin yang berupa angka-angka, huruf-huruf atau simbol-simbol khusus atau gabungan darinya. Pengolahan data (Data Processing) adalah manipulasi pengubahan atau transformasi dari data, simbol- simbol seperti nomor dan huruf ke dalam bentuk yang lebih berguna atau lebih berarti berupa suatu informasi untuk tujuan peningkatan kegunaannya. Jadi Pengolahan data dengan menggunakan komputer terkenal dengan nama Pengolahan Data Elektronik (PDE) atau Electronic Data Processing (EDP) adalah manipulasi dari data ke dalam bentuk yang lebih berarti berupa suatu informasi dengan menggunakan suatu alat elektronik, yaitu komputer. Namun sesuai perkembangan zaman, komputer mulai dipergunakan untuk mengolah beberapa data untuk diubah menjadi informasi yang sangan berguna nantinya. Dengan mengolah data menggunakan komputer, lebih mempermudah kerja operator dan menghemat waktu, serta dapat membantu suatu organisasi mengolah informasi. Dengan menggunakan atau memperdaya data secara elektronik akan mempermudah dan meminimalkan waktu kerja untuk pengolahan data yang filenya besar.[2] Mengapa software pesanan melalui konsuktan IT (outsourcing) lebih mahal dari software jadi yang ada di pasaran software aplikasi? Siapa pun di alam semesta membutuhkan solusi untuk menyelesaikan semua masalah yang terjadi. Di antaranya, teknologi adalah satu hal yang dapat membuat hidup semua orang menjadi nyaman. Dengan membuat upaya berkelanjutan untuk mencapai keunggulan melalui teknologi, kehidupan setiap orang akan jauh lebih nyaman.
  • 4. Begitu juga dengan perusahaan. Untuk menang di arena persaingan global saat ini, perusahaan harus dapat menemukan solusi untuk masalah apa pun yang muncul. TI adalah elemen yang memainkan peran penting bagi perusahaan. Oleh karena itu, semua solusi TI terkemuka yang dapat mendukung aktivitas perusahaan sangat dibutuhkan. Semakin dekat perusahaan mencapai tahap keunggulan, semakin sukses perusahaan itu. Mereka juga biasanya memiliki IT Security-nya Audit dan Compliance Lanskap kompleks keamanan yang dinavigasi oleh kita sendiri karena banyaknya serangan dunia Maya adalah ancaman yang terus meningkat, maka banyak atau jumlah data yang harus anda lindungi dari waktu ke waktu. Kelebihan membeli software : 1. Kita mempunyai kuasa penuh akan software yang kita beli 2. Kita bisa memodifikasi sesuai kebutuhan kita 3. Perusahaan terdaftar dalam list pengguna software [3] Referensi : 1. Forum SIM Minggu 5 by Prof. Dr. Hapzi, Mm - hapzi.ali , 10 October 2018, 2:19 PM, https://elearning.mercubuana.ac.id/mod/forum/view.php?id=638340. Diakses 10 oktober 2018 2. "Pengertian Pengolahan Data Elektronik", ahmadsyahroni-jepara.blogspot, 26 Januari 2013, Web, 10 Oktober 2018, http://ahmadsyahroni- jepara.blogspot.com/2013/01/pengertian-pengolahan-data-elektronik.html?m=1 3. "Membeli Software Vs Menyewa Software Vs Membangun Software", cahyo- welly.blogspot, 2 Februari 2014, Web, 10 Oktober 2018, http://cahyo- welly.blogspot.com/2014/02/membeli-software-vs-menyewa-software-vs.html?m=1