SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Tugas 3
Rekayasa Web
Nama : Krisna Mukti Andika
Nim : 1511510347
1.KonsepMVCdapatdijelaskansebagaiberikut:
CodeIgniter (CI)
Kelebihan :
- Fungsi-fungsi pendukung yang cukup lengkap
- Mendukung PHP4 dan PHP5
- Memakai konsep MVC (Model View Controller)
- Performa dalam mengeksekusi sangat cepat
- Dokumentasi lengkap, friendly dan didukung oleh forum, wiki, dan - komunitas
yang besar
- Mudah dipelajari bagi pemula
Kekurangan :
- Tidak supportAJAX dan ORM
- Masih banyak kelonggaran dalam hal coding, misalnya penamaan file dan
membebaskan programmer untuk melanggar aturan MVC
- Karena kelonggaran tersebut, CodeIgniterTidak ditujukan untuk pembuatan
web dengan skala besar (enterprise) walaupun tersedia banyak library, karena
pengembangan akan semakin sulit dilakukan.
Laravel
Kelebihan:
-Sintaklebihmudahdipahamikarenalebihsimpel
-FullMVC
Kekurangan:
-Frameworkyangtergolongbarusehinggasedikitdokumentasidansusahdipahami
bagipemula
2. Xml & Json
• JSON (JavaScript Object Notation) merupakan format yang
ringan untuk memasukan data ke dalam sebuah variabel.
Sangat mudah dimengerti dan diimplementasikan oleh
manusia, dan mudah juga untuk komputer dalam melakukan
parsingnya.
• XML adalah bahasa markup untuk dokumen yang berisi
informasi yang terstruktur. Informasi yang terstruktur berisi
kedua isi (kata-kata, gambar, dll) dan beberapa indikasi peran
apa yang dimainkan konten (misalnya, isi di bagian judul
memiliki arti yang berbeda dari konten dalam sebuah catatan
kaki, yang berarti sesuatu yang berbeda dari konten dalam
angka caption atau konten dalam sebuah tabel database, dll).
Contoh Xml Contoh Json
3.AJAX(asynchronousJavaScriptandXML)
AJAX, singkatan dari “Asynchronous JavaScript and XML“,
merupakan metode suatu laman web menggunakan JavaScript
untuk mengirim dan menerima data dari server tanpa harus
menyegarkan (refresh) laman itu.
Sebuah contoh perintah AJAX bisa berjalan seperti berikut:
• Client memanggil laman dari server
• Server merespon panggilan dan mengirimkan laman
• Client membuat perintah AJAX ke server dan memanggil lebih banyak data
• Server mengirimkan data tersebut
• Client memutakhirkan laman dengan data tersebut tanpa me-refresh laman.
4.Cross-siterequestforgery(csrf)
CSRF (Cross-site Request Forgery) merupakan suatu teknik
hacking untuk mendapatkan atau bahkan menguasai suatu
account dengan cara menyerang web yang dieksekusi atas
wewenang korban, tanpa dikehendakinya.
CSRF merupakan teknik pemalsuan permintaan yang berasal
dari halaman web atau situs yang berbeda, saat halaman situs
dieksekusi oleh korban maka akan muncul account baru yang
tanpa dikehendaki admin.
5. Web Socket
WebSocket merupakan bagian dari HTML5. WebSocket
menghadirkan pengurangan besar dalam lalu-lintas jaringan yang
tidak penting dan latency dibandingkan dengan solusi polling dan
long-polling yang telah digunakan untuk mensimulasikan koneksi
dua arah dengan cara menjaga dua koneksi tetap terhubung.
Gambaran tentang Web Socket

More Related Content

Viewers also liked

Laporan Chatting Server dan Client
Laporan Chatting Server dan ClientLaporan Chatting Server dan Client
Laporan Chatting Server dan Clienttrilestari08
 
Tugas pemrograman jaringan
Tugas pemrograman jaringanTugas pemrograman jaringan
Tugas pemrograman jaringanBanser Sahara
 
Tugas 8 Rekayasa Web 0316
Tugas 8 Rekayasa Web 0316Tugas 8 Rekayasa Web 0316
Tugas 8 Rekayasa Web 0316sapatati
 
Basis data klien server
Basis data klien serverBasis data klien server
Basis data klien serverRangga Ananto
 
Tugas 2 ihsan riadi - 1412511162
Tugas 2   ihsan riadi - 1412511162Tugas 2   ihsan riadi - 1412511162
Tugas 2 ihsan riadi - 1412511162ihsan riadi
 
Tipe tipe dan model client server-plus
Tipe tipe dan model client server-plusTipe tipe dan model client server-plus
Tipe tipe dan model client server-plusDenny Yahya
 
Tugas 9 Rekayasa Web 0316
Tugas 9 Rekayasa Web 0316Tugas 9 Rekayasa Web 0316
Tugas 9 Rekayasa Web 0316sapatati
 
Taklimatbtpgpb
TaklimatbtpgpbTaklimatbtpgpb
Taklimatbtpgpbmazlanmn
 
PRACTICE RANDOM ACTS OF KINDNESS
PRACTICE RANDOM ACTS OF KINDNESSPRACTICE RANDOM ACTS OF KINDNESS
PRACTICE RANDOM ACTS OF KINDNESSDr. Poornima DSouza
 
Japan faces a population crisis
Japan faces a population crisisJapan faces a population crisis
Japan faces a population crisisRussell Grenning
 
Postęp i nowoczesne trendy w gorzelnictwie
Postęp i nowoczesne trendy w gorzelnictwiePostęp i nowoczesne trendy w gorzelnictwie
Postęp i nowoczesne trendy w gorzelnictwiePaweł Tomczuk
 
Movimientos de la tierra
Movimientos de la tierraMovimientos de la tierra
Movimientos de la tierrakeily nuñez
 
Zagrożenia mikrobiologiczne i higiena produkcji żywności
Zagrożenia mikrobiologiczne i higiena produkcji żywnościZagrożenia mikrobiologiczne i higiena produkcji żywności
Zagrożenia mikrobiologiczne i higiena produkcji żywnościPaweł Tomczuk
 

Viewers also liked (20)

Laporan Chatting Server dan Client
Laporan Chatting Server dan ClientLaporan Chatting Server dan Client
Laporan Chatting Server dan Client
 
Tugas pemrograman jaringan
Tugas pemrograman jaringanTugas pemrograman jaringan
Tugas pemrograman jaringan
 
Tugas 8 Rekayasa Web 0316
Tugas 8 Rekayasa Web 0316Tugas 8 Rekayasa Web 0316
Tugas 8 Rekayasa Web 0316
 
Basis data klien server
Basis data klien serverBasis data klien server
Basis data klien server
 
Tugas 2 ihsan riadi - 1412511162
Tugas 2   ihsan riadi - 1412511162Tugas 2   ihsan riadi - 1412511162
Tugas 2 ihsan riadi - 1412511162
 
Peer to peer network (p2p)
Peer to peer network (p2p)Peer to peer network (p2p)
Peer to peer network (p2p)
 
Tipe tipe dan model client server-plus
Tipe tipe dan model client server-plusTipe tipe dan model client server-plus
Tipe tipe dan model client server-plus
 
Tugas 9 Rekayasa Web 0316
Tugas 9 Rekayasa Web 0316Tugas 9 Rekayasa Web 0316
Tugas 9 Rekayasa Web 0316
 
Taklimatbtpgpb
TaklimatbtpgpbTaklimatbtpgpb
Taklimatbtpgpb
 
Taklimat ke ipta 2014
Taklimat ke ipta 2014Taklimat ke ipta 2014
Taklimat ke ipta 2014
 
Pemrograman Jaringan
Pemrograman JaringanPemrograman Jaringan
Pemrograman Jaringan
 
PRACTICE RANDOM ACTS OF KINDNESS
PRACTICE RANDOM ACTS OF KINDNESSPRACTICE RANDOM ACTS OF KINDNESS
PRACTICE RANDOM ACTS OF KINDNESS
 
Evangelization
EvangelizationEvangelization
Evangelization
 
Alimentacion durante el embarazo
Alimentacion durante el embarazoAlimentacion durante el embarazo
Alimentacion durante el embarazo
 
Japan faces a population crisis
Japan faces a population crisisJapan faces a population crisis
Japan faces a population crisis
 
Confirmation Preparation
Confirmation PreparationConfirmation Preparation
Confirmation Preparation
 
Historia del reggae
Historia del reggaeHistoria del reggae
Historia del reggae
 
Postęp i nowoczesne trendy w gorzelnictwie
Postęp i nowoczesne trendy w gorzelnictwiePostęp i nowoczesne trendy w gorzelnictwie
Postęp i nowoczesne trendy w gorzelnictwie
 
Movimientos de la tierra
Movimientos de la tierraMovimientos de la tierra
Movimientos de la tierra
 
Zagrożenia mikrobiologiczne i higiena produkcji żywności
Zagrożenia mikrobiologiczne i higiena produkcji żywnościZagrożenia mikrobiologiczne i higiena produkcji żywności
Zagrożenia mikrobiologiczne i higiena produkcji żywności
 

Similar to Tugas3 krisna muktiandika-1511510347

Rekayasa web part 3 khaerul anwar
Rekayasa web part 3 khaerul anwarRekayasa web part 3 khaerul anwar
Rekayasa web part 3 khaerul anwarKhaerul Anwar
 
Tugas 3 0317 (individu)
Tugas 3  0317 (individu)Tugas 3  0317 (individu)
Tugas 3 0317 (individu)RiaWahyuni5
 
Tugas 3 matkul rekayasa web 0317
Tugas 3 matkul rekayasa web 0317Tugas 3 matkul rekayasa web 0317
Tugas 3 matkul rekayasa web 0317esti setiasih
 
Tugas 3 0317 individu
Tugas 3 0317 individuTugas 3 0317 individu
Tugas 3 0317 individueko nofrianto
 
Plugin chapter-12-materi-kuliah-web-framework1-pengenalan-web-framework
Plugin chapter-12-materi-kuliah-web-framework1-pengenalan-web-frameworkPlugin chapter-12-materi-kuliah-web-framework1-pengenalan-web-framework
Plugin chapter-12-materi-kuliah-web-framework1-pengenalan-web-frameworkMuhammad Rio
 
Laporan tugas besar
Laporan tugas besarLaporan tugas besar
Laporan tugas besar1110651055
 
Tugas 2 0317-nurul azmi-1412510587
Tugas 2 0317-nurul azmi-1412510587Tugas 2 0317-nurul azmi-1412510587
Tugas 2 0317-nurul azmi-1412510587nurul azmi
 
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1Edwinprassetyo-1100631028-tugas1
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1Edwin Prassetyo
 
Tugas-4 REKAYASA WEB
Tugas-4 REKAYASA WEBTugas-4 REKAYASA WEB
Tugas-4 REKAYASA WEBElisanendes
 
Php, mySQL dan Javascript - 1
Php, mySQL dan Javascript - 1Php, mySQL dan Javascript - 1
Php, mySQL dan Javascript - 1Agus Supriatna
 
Perkembangan web server di Linux
Perkembangan web server di LinuxPerkembangan web server di Linux
Perkembangan web server di LinuxTugas_SO2
 
Tugas 2 0317-fahreza yozi-1612510832
Tugas 2 0317-fahreza yozi-1612510832Tugas 2 0317-fahreza yozi-1612510832
Tugas 2 0317-fahreza yozi-1612510832fahreza yozi
 
Tugas keamanan sistem informasi4
Tugas keamanan sistem informasi4Tugas keamanan sistem informasi4
Tugas keamanan sistem informasi4James Montolalu
 
Rekayasa web 0916 tugas 4 (individu)
Rekayasa web 0916 tugas 4 (individu)Rekayasa web 0916 tugas 4 (individu)
Rekayasa web 0916 tugas 4 (individu)Filsaf Kurniawan
 
Tugas 2 0317-dewi apriliani-1412510602
Tugas 2 0317-dewi apriliani-1412510602Tugas 2 0317-dewi apriliani-1412510602
Tugas 2 0317-dewi apriliani-1412510602dewiapril1996
 
Introduction to ajax
Introduction to ajaxIntroduction to ajax
Introduction to ajaxHari Setiaji
 

Similar to Tugas3 krisna muktiandika-1511510347 (20)

Rekayasa web part 3 khaerul anwar
Rekayasa web part 3 khaerul anwarRekayasa web part 3 khaerul anwar
Rekayasa web part 3 khaerul anwar
 
Tugas 3 0317 (individu)
Tugas 3  0317 (individu)Tugas 3  0317 (individu)
Tugas 3 0317 (individu)
 
Tugas 3 matkul rekayasa web 0317
Tugas 3 matkul rekayasa web 0317Tugas 3 matkul rekayasa web 0317
Tugas 3 matkul rekayasa web 0317
 
Tugas 3 0317 individu
Tugas 3 0317 individuTugas 3 0317 individu
Tugas 3 0317 individu
 
Pengenalan Teknologi ajax
Pengenalan Teknologi ajaxPengenalan Teknologi ajax
Pengenalan Teknologi ajax
 
Plugin chapter-12-materi-kuliah-web-framework1-pengenalan-web-framework
Plugin chapter-12-materi-kuliah-web-framework1-pengenalan-web-frameworkPlugin chapter-12-materi-kuliah-web-framework1-pengenalan-web-framework
Plugin chapter-12-materi-kuliah-web-framework1-pengenalan-web-framework
 
Laporan tugas besar
Laporan tugas besarLaporan tugas besar
Laporan tugas besar
 
AJAX: Presentasi Seminar
AJAX: Presentasi SeminarAJAX: Presentasi Seminar
AJAX: Presentasi Seminar
 
Tugas 2 0317-nurul azmi-1412510587
Tugas 2 0317-nurul azmi-1412510587Tugas 2 0317-nurul azmi-1412510587
Tugas 2 0317-nurul azmi-1412510587
 
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1Edwinprassetyo-1100631028-tugas1
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1
 
Tugas-4 REKAYASA WEB
Tugas-4 REKAYASA WEBTugas-4 REKAYASA WEB
Tugas-4 REKAYASA WEB
 
Php, mySQL dan Javascript - 1
Php, mySQL dan Javascript - 1Php, mySQL dan Javascript - 1
Php, mySQL dan Javascript - 1
 
Perkembangan web server di Linux
Perkembangan web server di LinuxPerkembangan web server di Linux
Perkembangan web server di Linux
 
Tugas 2 0317-fahreza yozi-1612510832
Tugas 2 0317-fahreza yozi-1612510832Tugas 2 0317-fahreza yozi-1612510832
Tugas 2 0317-fahreza yozi-1612510832
 
Frame work php
Frame work phpFrame work php
Frame work php
 
Tugas keamanan sistem informasi4
Tugas keamanan sistem informasi4Tugas keamanan sistem informasi4
Tugas keamanan sistem informasi4
 
Rekayasa web 0916 tugas 4 (individu)
Rekayasa web 0916 tugas 4 (individu)Rekayasa web 0916 tugas 4 (individu)
Rekayasa web 0916 tugas 4 (individu)
 
RekWeb
RekWebRekWeb
RekWeb
 
Tugas 2 0317-dewi apriliani-1412510602
Tugas 2 0317-dewi apriliani-1412510602Tugas 2 0317-dewi apriliani-1412510602
Tugas 2 0317-dewi apriliani-1412510602
 
Introduction to ajax
Introduction to ajaxIntroduction to ajax
Introduction to ajax
 

Recently uploaded

Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 

Recently uploaded (20)

Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 

Tugas3 krisna muktiandika-1511510347

  • 1. Tugas 3 Rekayasa Web Nama : Krisna Mukti Andika Nim : 1511510347
  • 3. CodeIgniter (CI) Kelebihan : - Fungsi-fungsi pendukung yang cukup lengkap - Mendukung PHP4 dan PHP5 - Memakai konsep MVC (Model View Controller) - Performa dalam mengeksekusi sangat cepat - Dokumentasi lengkap, friendly dan didukung oleh forum, wiki, dan - komunitas yang besar - Mudah dipelajari bagi pemula Kekurangan : - Tidak supportAJAX dan ORM - Masih banyak kelonggaran dalam hal coding, misalnya penamaan file dan membebaskan programmer untuk melanggar aturan MVC - Karena kelonggaran tersebut, CodeIgniterTidak ditujukan untuk pembuatan web dengan skala besar (enterprise) walaupun tersedia banyak library, karena pengembangan akan semakin sulit dilakukan.
  • 5. 2. Xml & Json • JSON (JavaScript Object Notation) merupakan format yang ringan untuk memasukan data ke dalam sebuah variabel. Sangat mudah dimengerti dan diimplementasikan oleh manusia, dan mudah juga untuk komputer dalam melakukan parsingnya. • XML adalah bahasa markup untuk dokumen yang berisi informasi yang terstruktur. Informasi yang terstruktur berisi kedua isi (kata-kata, gambar, dll) dan beberapa indikasi peran apa yang dimainkan konten (misalnya, isi di bagian judul memiliki arti yang berbeda dari konten dalam sebuah catatan kaki, yang berarti sesuatu yang berbeda dari konten dalam angka caption atau konten dalam sebuah tabel database, dll).
  • 7. 3.AJAX(asynchronousJavaScriptandXML) AJAX, singkatan dari “Asynchronous JavaScript and XML“, merupakan metode suatu laman web menggunakan JavaScript untuk mengirim dan menerima data dari server tanpa harus menyegarkan (refresh) laman itu. Sebuah contoh perintah AJAX bisa berjalan seperti berikut: • Client memanggil laman dari server • Server merespon panggilan dan mengirimkan laman • Client membuat perintah AJAX ke server dan memanggil lebih banyak data • Server mengirimkan data tersebut • Client memutakhirkan laman dengan data tersebut tanpa me-refresh laman.
  • 8. 4.Cross-siterequestforgery(csrf) CSRF (Cross-site Request Forgery) merupakan suatu teknik hacking untuk mendapatkan atau bahkan menguasai suatu account dengan cara menyerang web yang dieksekusi atas wewenang korban, tanpa dikehendakinya. CSRF merupakan teknik pemalsuan permintaan yang berasal dari halaman web atau situs yang berbeda, saat halaman situs dieksekusi oleh korban maka akan muncul account baru yang tanpa dikehendaki admin.
  • 9. 5. Web Socket WebSocket merupakan bagian dari HTML5. WebSocket menghadirkan pengurangan besar dalam lalu-lintas jaringan yang tidak penting dan latency dibandingkan dengan solusi polling dan long-polling yang telah digunakan untuk mensimulasikan koneksi dua arah dengan cara menjaga dua koneksi tetap terhubung.