SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
Download to read offline
Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup
http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq
SKECTHUP
Google SketchUp adalah program grafis 3D buatan Google yang bisa di
pakai secara bebas tanpa biaya sepeserpun alias 'freeware'. Walaupun gratis tetapi aplikasi yang
satu ini bisa disetarakan dengan aplikasi 3D yang lain, bahkan Google SketchUp lebih
mudah dipelajari dari pada aplikasi 3D yang lainnya. Cukup untuk pengenalannya, sekarang
waktunya untuk terjun langsung ke aplikasinya.
1. Menjalankan program scethup
Untuk menjalankan Program scethup, langkah pertama adalah mengoperasikan Program
Window, setelah system operasi windows yang kita gunakan aktif, barulah masuk ke program
scethup dengan cara Klik Tombol Start – All Program – Google SketchUp 8 – Google SketchUp
8.
Pada saat awal menjalankan program, akan muncul jendela sebagai berikut,
kemudian pilih choose template untuk memilih template dan satuan gambar yang akan kita
gunakan pada saat menggambar. Pada umumnya, kita menggunakan “Simple Template –
Meters” karena satuan yang mudah digunakan pada saat menggambar ialah meter. klik “Simple
Template – Meters” lalu klik “start using template”
Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup
http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq
Tampilan lembar kerja scethup
menu bar judul bar toolbar
Lembar kerja
Fungsi Beberapa Toolbar Yang Sering Digunakan
Line Tool = untuk membuat garis
Move Tool = untuk memindahkan objek
Orbit Tool = untuk memutar arah layar
Paint Bucket Tool = untuk mewarnai objek
Pan Tool = untuk menggeser layar
Push/Pull Tool = untuk membuat gambar menjadi 3D
Rectangle Tool = untuk membuat kotak
Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup
http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq
Arc Tool = untuk menbuat garis lengkung
Circle Tool = untuk membuat lingkaran
Polygon Tool = untuk membuat segitiga
Offset = untuk mengimbangi/ mengcopy garis hingga sejauh yang kita inginkan
Eraser Tool = untuk menhapus objek
Rotate Tool = untuk memutar arah objek
3D Text Tool = untuk membuat tulisan 3D
Toolbar view
Iso
Top
Front
Right
Back
Left
Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup
http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq
Components
Dengan components ini kita sudah disediakan objekobjek yang sudah jadi, dan jika kita
ingin memilih salah satu dari objek itu, kita tinggal menarik objek itu ke dalam layar. Maka
objek pun
akan muncul dan tinggal kita atur penempatannya. Jika kita ingin componennya muncul kita
tinggal klik “Windows – Components”, maka akan muncul componentnya.
Materials
Material ini gunanya untuk mewarnai suatu objek. Banyak pilihan warna dan teksturnya.
Contohnya : ada tekstur warna motif kayu, motif besi, motif air, motif karpet, motif batubata,
Motif jalanan aspal, dan lain sebagainya. Jika kita ingin materialnya muncul kita tinggal klik
“Windows – Materials”, maka akan muncul materialsnya.
Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup
http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq
Styles
Styles ini gunanya untuk mengubah theme layarnya. Dengan styles ini kita bisa
mengubah theme layer menjadi berbagai macam theme. Misalnya menjadi seperti kartun, itu kita
tinggal klik “Select – lalu Default Stylesnya kita ganti menjadi Style Builder competition
Winners – lalu pilih Stain Edges with Frame. Maka layar akan berubah menjadi seperti dibawah
ini :
Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup
http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq
TUTORIAL MEMBUAT DESAIN RUMAH
Untuk membuat sebuah desain rumah ada beberapa tahap yang diperlukan :
1. Membuat persegi layaknya denah di autocad, bertujuan untuk membuat dinding rumah.
Denahnya sebagai berikut. (hanya gambaran saja)
Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup
http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq
Cara membuatnya,
a. Buatlah sebuah persegi dengan ukuran 8.5 x 6 meter, caranya: klik rectangle, lalu
klik pada titik pertama (terserah dimana saja), lalu masukkan nilai 8.5,6 (lihat
pada distance yang terletak pada bagian bawah lembar kerja)dan enter.
,(koma) berfungsi sebagai pemisah antara panjang dan lebar.
b. Kemudian offset sepanjang 15 cm (lebar dinding pada umumnya). Caranya: klik
offset, lalu klik pada persegi yang akan di offset, lalu drag persegi tersebut
kedalam(jangan diklik dulu), masukkan nilai lebar dinding lalu enter.
c. Lalu, buatlah sebuah persegi untuk kamar, dengan ukuran yang sudah di tentukan
pada gambar di atas, yaitu 4 x 3 m (kamar tidur utama), 3 x 3 ( kamar tidur anak).
Offset keseluruhan dari persegi tersebut sepanjang 15 cm, atau di dalam skecthup
= 0.15
d. Untuk membuat dinding wc dan pemisah antara dapur dan ruang makan, buatlah
terlebih dahulu sebuah garis sepanjang 2 m dari dinding untuk mententukan
panjang .
Lalu, buatlah persegi dengan titik awal pada ujung garis yang telah dibuat tadi
dengan ukuran 1.2 x 0.15 m
Hingga menjadi seperti gambar berikut
Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup
http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq
Hasil dari pembuatan dinding menggunakan rectangle
e. Jika sudah, hapus semua garis yang bersentuhan dengan dinding agar dindingnya
menyatu menjadi satu. Caranya lakukan seperti gambar
1. Hapus garis persegi yang bersentuhan dengan dinding
Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup
http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq
2. Panjangkan garis potongan persegi yang tadi hingga dinding menggunakan
line
3. Hapus garis-garis yang menyebabkan dinding terpisah menggunakan eraser
hingga menjadi seperti gambar berikut
Jika kamu melakukannya dengan benar, maka desainnya dapat dibangun
hingga menjadi dinding dengan menggunakan tool push/ pull.
Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup
http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq
Jika sudah membuat garis layaknya seperti denah yang diatas, sekarang waktunya bagi
kita tuk memilih dan memasang perabot rumah, seperti: kasur, kursi meja dll. Caranya klik
windows yang terdapat pada menu bar > component> lalu pilih perabot yang diinginkan> klik
sekali lalu tempatkan pada tempat yang kamu inginkan.
Berikut Hasil denah setelah diberi perabot + perabot tambahan yang di dapat dengan cara
mendownloadnya.
Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup
http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq
Uda siap dengan perabotnya, sekarang waktunya untuk membangun dinding rumah.
Gunakan push/pool untuk mendirikan dinding. Dirikan dinding setinggi 3.5 meter.
Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup
http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq
Membuat atap rumah
Untuk membuat atap rumah, hanya dibutuhkan tools line , push/ pull dan protractor (tools-
protractor) saja.
Cara membuatnya:
Buatlah sebuah garis dengan titik pertama pada sudut kiri rumah, dan titik kanannya pada
sudut kanan (depan rumah). Garis ini berfungsi untuk member titik tengah pada gambar.
Seperti yang terlihat pada gambar (garis merah)
Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup
http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq
Buatlah sebuah garis tegak lurus pada tengah garis yang telah kita buat tadi sepanjang 2
meter. Garis ini berfungsi sebagai garis bantu untuk menyelsessaikan gambar pada tahap
berikutnya. Lihat gambar
Kemudian gunakan protractor yang terdapat pada tools > protractor untuk menentukan
kemiringan atap rumah. Caranya, klik protractor. Kemudian klik pada ujung sebelah kiri
gambar (biasanya protractornya berwarna merah, tetapi jika warna merah tidak berhasil,
coba dengan warna hijau ataupun biru)
Lalu klik di bawah garis tegak lurus yang tadi dibuat. Lihat gambar
Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup
http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq
Lalu geser mouse keatas, biarkan saja begitu dan jangan di klik dulu lalu masukkan nilai
kemiringan sudut atap = 30 derajat, enter. Lihat gambar.
Perhatikan baik-baik, garis yang telah kita buat tadi telah membentuk segitiga siku-siku.
Sekarang gambar ia menggunakan line, sehingga menjadi seperti gambar berikut
Lalu, hapuslah garis bantu kemiringan dan tegak lurus yang tadi, dan buatlah sebuah
garis dengan panjang 4.46 dengan titik awal pada ujung atap. Lihat gambar.
Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup
http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq
Kemudian buatlah dua buah garis tegak lurus sepanjang 20 cm= 0.20 pada kedua ujung
atap. Lihat gambar
Lalu, satukan kedua ujung garis sehingga menjadi seperti berikut. Lihat gambar.
Jika sudah begini, lakukan hal yang sama pada atap yang sebelah kanan hingga menjadi
seperti ini. Lihat gambar.
Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup
http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq
Gunakan push/ pull untuk menarik bidang atap kebelakang, lihat gambar.
lalu, tutupi lubang yang berbentuk segitiga pada atap menggunakan line. Selesai..
jika kamu sudah melewati seluruh tahap ini, insya Allah kamu bisa melewati tahap berikutnya,
tinggak di desain doank kok ^_^. Untuk tahap berikutnya tergantung pada tingkat kekreatifan
yang kita miliki. Selamat mencoba..
berikut adalah hasil gambar yang telah saya desain..

More Related Content

Viewers also liked

Take Ten From Our PARCC Place
Take Ten From Our PARCC PlaceTake Ten From Our PARCC Place
Take Ten From Our PARCC PlaceKaren Simmons
 
Cross Cultural Understanding
Cross Cultural UnderstandingCross Cultural Understanding
Cross Cultural Understandingayumaylani
 
Elephantiasis Cured by Homeopathy
Elephantiasis Cured by HomeopathyElephantiasis Cured by Homeopathy
Elephantiasis Cured by HomeopathyDr.Ravi Singh
 
Abnormality Among Normality
Abnormality Among NormalityAbnormality Among Normality
Abnormality Among NormalityHolly Ferrin
 
Simmons.fmct yppt.may.20.2015.1am
Simmons.fmct yppt.may.20.2015.1amSimmons.fmct yppt.may.20.2015.1am
Simmons.fmct yppt.may.20.2015.1amKaren Simmons
 
A TRIBUTE TO SOCIETY
A TRIBUTE TO SOCIETYA TRIBUTE TO SOCIETY
A TRIBUTE TO SOCIETYDebottam Saha
 
Международные стипендии для экономистов
Международные стипендии для экономистовМеждународные стипендии для экономистов
Международные стипендии для экономистовcime_karazin
 
Simmons.fmct yppt.may.20.2015.1226am
Simmons.fmct yppt.may.20.2015.1226amSimmons.fmct yppt.may.20.2015.1226am
Simmons.fmct yppt.may.20.2015.1226amKaren Simmons
 
Asteco Credentials_Retail
Asteco Credentials_RetailAsteco Credentials_Retail
Asteco Credentials_RetailKieran Burley
 
Njea convention 2015 ppt final draft_njea_2015.november.6.2015.1245am
Njea convention 2015 ppt final draft_njea_2015.november.6.2015.1245amNjea convention 2015 ppt final draft_njea_2015.november.6.2015.1245am
Njea convention 2015 ppt final draft_njea_2015.november.6.2015.1245amKaren Simmons
 
Case of Impetigo Contagiosa
Case of Impetigo Contagiosa Case of Impetigo Contagiosa
Case of Impetigo Contagiosa Dr.Ravi Singh
 

Viewers also liked (16)

Maths k2 pp1 t4 2015
Maths k2 pp1 t4  2015Maths k2 pp1 t4  2015
Maths k2 pp1 t4 2015
 
Take Ten From Our PARCC Place
Take Ten From Our PARCC PlaceTake Ten From Our PARCC Place
Take Ten From Our PARCC Place
 
Rupen_CV_02Feb2016
Rupen_CV_02Feb2016Rupen_CV_02Feb2016
Rupen_CV_02Feb2016
 
SC Historic Cemeteries
SC Historic CemeteriesSC Historic Cemeteries
SC Historic Cemeteries
 
Cross Cultural Understanding
Cross Cultural UnderstandingCross Cultural Understanding
Cross Cultural Understanding
 
Elephantiasis Cured by Homeopathy
Elephantiasis Cured by HomeopathyElephantiasis Cured by Homeopathy
Elephantiasis Cured by Homeopathy
 
Abnormality Among Normality
Abnormality Among NormalityAbnormality Among Normality
Abnormality Among Normality
 
Simmons.fmct yppt.may.20.2015.1am
Simmons.fmct yppt.may.20.2015.1amSimmons.fmct yppt.may.20.2015.1am
Simmons.fmct yppt.may.20.2015.1am
 
A TRIBUTE TO SOCIETY
A TRIBUTE TO SOCIETYA TRIBUTE TO SOCIETY
A TRIBUTE TO SOCIETY
 
Международные стипендии для экономистов
Международные стипендии для экономистовМеждународные стипендии для экономистов
Международные стипендии для экономистов
 
Simmons.fmct yppt.may.20.2015.1226am
Simmons.fmct yppt.may.20.2015.1226amSimmons.fmct yppt.may.20.2015.1226am
Simmons.fmct yppt.may.20.2015.1226am
 
Asteco Credentials_Retail
Asteco Credentials_RetailAsteco Credentials_Retail
Asteco Credentials_Retail
 
Njea convention 2015 ppt final draft_njea_2015.november.6.2015.1245am
Njea convention 2015 ppt final draft_njea_2015.november.6.2015.1245amNjea convention 2015 ppt final draft_njea_2015.november.6.2015.1245am
Njea convention 2015 ppt final draft_njea_2015.november.6.2015.1245am
 
5-10-2016
5-10-20165-10-2016
5-10-2016
 
Testimonials
TestimonialsTestimonials
Testimonials
 
Case of Impetigo Contagiosa
Case of Impetigo Contagiosa Case of Impetigo Contagiosa
Case of Impetigo Contagiosa
 

Similar to Tutorial membangun-rumah-sederhana-menggunakan-sketchup

Kreasi dengan photoshop
Kreasi dengan photoshopKreasi dengan photoshop
Kreasi dengan photoshoprizkyrr
 
Kursus illustrator - membuat f lat icon di illustrator
Kursus illustrator - membuat f lat icon di illustratorKursus illustrator - membuat f lat icon di illustrator
Kursus illustrator - membuat f lat icon di illustratorRenra Sedoya
 
Buku jurus cepat belajar inventor.docx
Buku jurus cepat belajar inventor.docxBuku jurus cepat belajar inventor.docx
Buku jurus cepat belajar inventor.docxSarwanto.S.Pd.T
 
Modul praktikum corel draw
Modul praktikum corel drawModul praktikum corel draw
Modul praktikum corel drawhairul anwar
 
Metode praktis-pemodelan-3 d-dengan-autocad
Metode praktis-pemodelan-3 d-dengan-autocadMetode praktis-pemodelan-3 d-dengan-autocad
Metode praktis-pemodelan-3 d-dengan-autocadHasna Globalstuff
 
Tugas Asistensi 3D Kadaster RUANG LABORATORIUM GEODESY DAN SURVEYING
Tugas Asistensi 3D Kadaster RUANG LABORATORIUM GEODESY DAN SURVEYINGTugas Asistensi 3D Kadaster RUANG LABORATORIUM GEODESY DAN SURVEYING
Tugas Asistensi 3D Kadaster RUANG LABORATORIUM GEODESY DAN SURVEYINGNational Cheng Kung University
 
Desain kalender kreatif
Desain kalender kreatifDesain kalender kreatif
Desain kalender kreatifAyu Febriyanti
 
Kursus photoshop - cara mudah membuat efek kaca pembesar dengan photoshop
Kursus photoshop - cara mudah membuat efek kaca pembesar dengan photoshopKursus photoshop - cara mudah membuat efek kaca pembesar dengan photoshop
Kursus photoshop - cara mudah membuat efek kaca pembesar dengan photoshopRenra Sedoya
 
Kursus illustrator - membuat logo dengan shape builder tools
Kursus illustrator - membuat logo dengan shape builder toolsKursus illustrator - membuat logo dengan shape builder tools
Kursus illustrator - membuat logo dengan shape builder toolsRenra Sedoya
 
Membuat Vector Matahari Terbit Jepang
Membuat Vector Matahari Terbit JepangMembuat Vector Matahari Terbit Jepang
Membuat Vector Matahari Terbit JepangRenra Sedoya
 
Kursus illustrator - cara membuat retro brush di illustrator
Kursus illustrator - cara membuat retro brush di illustratorKursus illustrator - cara membuat retro brush di illustrator
Kursus illustrator - cara membuat retro brush di illustratorSurya Chandra
 
Cara convert gambar mesin dari autodesk inventor 2018 ke microsoft visio 2010
Cara convert gambar mesin dari autodesk inventor 2018 ke microsoft visio 2010Cara convert gambar mesin dari autodesk inventor 2018 ke microsoft visio 2010
Cara convert gambar mesin dari autodesk inventor 2018 ke microsoft visio 2010Mujahid Abdurrahim
 
Pembuatan model 3 dimensi dan basis data spasial gedung teknik geomatika its ...
Pembuatan model 3 dimensi dan basis data spasial gedung teknik geomatika its ...Pembuatan model 3 dimensi dan basis data spasial gedung teknik geomatika its ...
Pembuatan model 3 dimensi dan basis data spasial gedung teknik geomatika its ...Anindya N. Rafitricia
 
Kursus illustrator - tutorial polygonal face in illustrator
Kursus illustrator - tutorial polygonal face in illustratorKursus illustrator - tutorial polygonal face in illustrator
Kursus illustrator - tutorial polygonal face in illustratorRenra Sedoya
 
Modulpraktikumdesaingrafis 110805031502-phpapp01(1)
Modulpraktikumdesaingrafis 110805031502-phpapp01(1)Modulpraktikumdesaingrafis 110805031502-phpapp01(1)
Modulpraktikumdesaingrafis 110805031502-phpapp01(1)farizky berian
 
Tutorial desain rumah dengan auto cad part 1
Tutorial desain rumah dengan auto cad part 1Tutorial desain rumah dengan auto cad part 1
Tutorial desain rumah dengan auto cad part 1Lpia Margonda Depok
 
dasar desain gambar dengan photoshop
dasar desain gambar dengan photoshopdasar desain gambar dengan photoshop
dasar desain gambar dengan photoshopDeka M Wildan
 

Similar to Tutorial membangun-rumah-sederhana-menggunakan-sketchup (20)

Kreasi dengan photoshop
Kreasi dengan photoshopKreasi dengan photoshop
Kreasi dengan photoshop
 
Kursus illustrator - membuat f lat icon di illustrator
Kursus illustrator - membuat f lat icon di illustratorKursus illustrator - membuat f lat icon di illustrator
Kursus illustrator - membuat f lat icon di illustrator
 
Buku jurus cepat belajar inventor
Buku jurus cepat belajar inventorBuku jurus cepat belajar inventor
Buku jurus cepat belajar inventor
 
Buku jurus cepat belajar inventor.docx
Buku jurus cepat belajar inventor.docxBuku jurus cepat belajar inventor.docx
Buku jurus cepat belajar inventor.docx
 
Modul praktikum corel draw
Modul praktikum corel drawModul praktikum corel draw
Modul praktikum corel draw
 
Metode praktis-pemodelan-3 d-dengan-autocad
Metode praktis-pemodelan-3 d-dengan-autocadMetode praktis-pemodelan-3 d-dengan-autocad
Metode praktis-pemodelan-3 d-dengan-autocad
 
Buku belajar inventor
Buku belajar inventorBuku belajar inventor
Buku belajar inventor
 
Tugas Asistensi 3D Kadaster RUANG LABORATORIUM GEODESY DAN SURVEYING
Tugas Asistensi 3D Kadaster RUANG LABORATORIUM GEODESY DAN SURVEYINGTugas Asistensi 3D Kadaster RUANG LABORATORIUM GEODESY DAN SURVEYING
Tugas Asistensi 3D Kadaster RUANG LABORATORIUM GEODESY DAN SURVEYING
 
Desain kalender kreatif
Desain kalender kreatifDesain kalender kreatif
Desain kalender kreatif
 
Kursus photoshop - cara mudah membuat efek kaca pembesar dengan photoshop
Kursus photoshop - cara mudah membuat efek kaca pembesar dengan photoshopKursus photoshop - cara mudah membuat efek kaca pembesar dengan photoshop
Kursus photoshop - cara mudah membuat efek kaca pembesar dengan photoshop
 
Kursus illustrator - membuat logo dengan shape builder tools
Kursus illustrator - membuat logo dengan shape builder toolsKursus illustrator - membuat logo dengan shape builder tools
Kursus illustrator - membuat logo dengan shape builder tools
 
Membuat Vector Matahari Terbit Jepang
Membuat Vector Matahari Terbit JepangMembuat Vector Matahari Terbit Jepang
Membuat Vector Matahari Terbit Jepang
 
Kursus illustrator - cara membuat retro brush di illustrator
Kursus illustrator - cara membuat retro brush di illustratorKursus illustrator - cara membuat retro brush di illustrator
Kursus illustrator - cara membuat retro brush di illustrator
 
Cara convert gambar mesin dari autodesk inventor 2018 ke microsoft visio 2010
Cara convert gambar mesin dari autodesk inventor 2018 ke microsoft visio 2010Cara convert gambar mesin dari autodesk inventor 2018 ke microsoft visio 2010
Cara convert gambar mesin dari autodesk inventor 2018 ke microsoft visio 2010
 
Image tracing
Image tracingImage tracing
Image tracing
 
Pembuatan model 3 dimensi dan basis data spasial gedung teknik geomatika its ...
Pembuatan model 3 dimensi dan basis data spasial gedung teknik geomatika its ...Pembuatan model 3 dimensi dan basis data spasial gedung teknik geomatika its ...
Pembuatan model 3 dimensi dan basis data spasial gedung teknik geomatika its ...
 
Kursus illustrator - tutorial polygonal face in illustrator
Kursus illustrator - tutorial polygonal face in illustratorKursus illustrator - tutorial polygonal face in illustrator
Kursus illustrator - tutorial polygonal face in illustrator
 
Modulpraktikumdesaingrafis 110805031502-phpapp01(1)
Modulpraktikumdesaingrafis 110805031502-phpapp01(1)Modulpraktikumdesaingrafis 110805031502-phpapp01(1)
Modulpraktikumdesaingrafis 110805031502-phpapp01(1)
 
Tutorial desain rumah dengan auto cad part 1
Tutorial desain rumah dengan auto cad part 1Tutorial desain rumah dengan auto cad part 1
Tutorial desain rumah dengan auto cad part 1
 
dasar desain gambar dengan photoshop
dasar desain gambar dengan photoshopdasar desain gambar dengan photoshop
dasar desain gambar dengan photoshop
 

Recently uploaded

undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.doc
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.docundangan tahlil dan kirim doa pendak 1.doc
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.docLaelaSafitri7
 
TIPOLOGI BANGUNAN materi penjelasan minggu pertama
TIPOLOGI BANGUNAN materi penjelasan minggu pertamaTIPOLOGI BANGUNAN materi penjelasan minggu pertama
TIPOLOGI BANGUNAN materi penjelasan minggu pertamalitaseptiana2
 
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.ppt
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.pptPertemuan kuliah 6 Reduksi data State.ppt
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.pptDAVIDSTEVENSONSIMBOL
 
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMAS
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMASPOWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMAS
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMASAfrilyakurniarezki
 
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnv
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnvsagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnv
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnvademahdiyyah
 
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...achmadwalidi444
 
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...ahmadirhamni
 

Recently uploaded (7)

undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.doc
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.docundangan tahlil dan kirim doa pendak 1.doc
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.doc
 
TIPOLOGI BANGUNAN materi penjelasan minggu pertama
TIPOLOGI BANGUNAN materi penjelasan minggu pertamaTIPOLOGI BANGUNAN materi penjelasan minggu pertama
TIPOLOGI BANGUNAN materi penjelasan minggu pertama
 
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.ppt
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.pptPertemuan kuliah 6 Reduksi data State.ppt
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.ppt
 
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMAS
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMASPOWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMAS
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMAS
 
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnv
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnvsagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnv
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnv
 
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...
 
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...
 

Tutorial membangun-rumah-sederhana-menggunakan-sketchup

  • 1. Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq SKECTHUP Google SketchUp adalah program grafis 3D buatan Google yang bisa di pakai secara bebas tanpa biaya sepeserpun alias 'freeware'. Walaupun gratis tetapi aplikasi yang satu ini bisa disetarakan dengan aplikasi 3D yang lain, bahkan Google SketchUp lebih mudah dipelajari dari pada aplikasi 3D yang lainnya. Cukup untuk pengenalannya, sekarang waktunya untuk terjun langsung ke aplikasinya. 1. Menjalankan program scethup Untuk menjalankan Program scethup, langkah pertama adalah mengoperasikan Program Window, setelah system operasi windows yang kita gunakan aktif, barulah masuk ke program scethup dengan cara Klik Tombol Start – All Program – Google SketchUp 8 – Google SketchUp 8. Pada saat awal menjalankan program, akan muncul jendela sebagai berikut, kemudian pilih choose template untuk memilih template dan satuan gambar yang akan kita gunakan pada saat menggambar. Pada umumnya, kita menggunakan “Simple Template – Meters” karena satuan yang mudah digunakan pada saat menggambar ialah meter. klik “Simple Template – Meters” lalu klik “start using template”
  • 2. Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq Tampilan lembar kerja scethup menu bar judul bar toolbar Lembar kerja Fungsi Beberapa Toolbar Yang Sering Digunakan Line Tool = untuk membuat garis Move Tool = untuk memindahkan objek Orbit Tool = untuk memutar arah layar Paint Bucket Tool = untuk mewarnai objek Pan Tool = untuk menggeser layar Push/Pull Tool = untuk membuat gambar menjadi 3D Rectangle Tool = untuk membuat kotak
  • 3. Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq Arc Tool = untuk menbuat garis lengkung Circle Tool = untuk membuat lingkaran Polygon Tool = untuk membuat segitiga Offset = untuk mengimbangi/ mengcopy garis hingga sejauh yang kita inginkan Eraser Tool = untuk menhapus objek Rotate Tool = untuk memutar arah objek 3D Text Tool = untuk membuat tulisan 3D Toolbar view Iso Top Front Right Back Left
  • 4. Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq Components Dengan components ini kita sudah disediakan objekobjek yang sudah jadi, dan jika kita ingin memilih salah satu dari objek itu, kita tinggal menarik objek itu ke dalam layar. Maka objek pun akan muncul dan tinggal kita atur penempatannya. Jika kita ingin componennya muncul kita tinggal klik “Windows – Components”, maka akan muncul componentnya. Materials Material ini gunanya untuk mewarnai suatu objek. Banyak pilihan warna dan teksturnya. Contohnya : ada tekstur warna motif kayu, motif besi, motif air, motif karpet, motif batubata, Motif jalanan aspal, dan lain sebagainya. Jika kita ingin materialnya muncul kita tinggal klik “Windows – Materials”, maka akan muncul materialsnya.
  • 5. Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq Styles Styles ini gunanya untuk mengubah theme layarnya. Dengan styles ini kita bisa mengubah theme layer menjadi berbagai macam theme. Misalnya menjadi seperti kartun, itu kita tinggal klik “Select – lalu Default Stylesnya kita ganti menjadi Style Builder competition Winners – lalu pilih Stain Edges with Frame. Maka layar akan berubah menjadi seperti dibawah ini :
  • 6. Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq TUTORIAL MEMBUAT DESAIN RUMAH Untuk membuat sebuah desain rumah ada beberapa tahap yang diperlukan : 1. Membuat persegi layaknya denah di autocad, bertujuan untuk membuat dinding rumah. Denahnya sebagai berikut. (hanya gambaran saja)
  • 7. Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq Cara membuatnya, a. Buatlah sebuah persegi dengan ukuran 8.5 x 6 meter, caranya: klik rectangle, lalu klik pada titik pertama (terserah dimana saja), lalu masukkan nilai 8.5,6 (lihat pada distance yang terletak pada bagian bawah lembar kerja)dan enter. ,(koma) berfungsi sebagai pemisah antara panjang dan lebar. b. Kemudian offset sepanjang 15 cm (lebar dinding pada umumnya). Caranya: klik offset, lalu klik pada persegi yang akan di offset, lalu drag persegi tersebut kedalam(jangan diklik dulu), masukkan nilai lebar dinding lalu enter. c. Lalu, buatlah sebuah persegi untuk kamar, dengan ukuran yang sudah di tentukan pada gambar di atas, yaitu 4 x 3 m (kamar tidur utama), 3 x 3 ( kamar tidur anak). Offset keseluruhan dari persegi tersebut sepanjang 15 cm, atau di dalam skecthup = 0.15 d. Untuk membuat dinding wc dan pemisah antara dapur dan ruang makan, buatlah terlebih dahulu sebuah garis sepanjang 2 m dari dinding untuk mententukan panjang . Lalu, buatlah persegi dengan titik awal pada ujung garis yang telah dibuat tadi dengan ukuran 1.2 x 0.15 m Hingga menjadi seperti gambar berikut
  • 8. Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq Hasil dari pembuatan dinding menggunakan rectangle e. Jika sudah, hapus semua garis yang bersentuhan dengan dinding agar dindingnya menyatu menjadi satu. Caranya lakukan seperti gambar 1. Hapus garis persegi yang bersentuhan dengan dinding
  • 9. Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq 2. Panjangkan garis potongan persegi yang tadi hingga dinding menggunakan line 3. Hapus garis-garis yang menyebabkan dinding terpisah menggunakan eraser hingga menjadi seperti gambar berikut Jika kamu melakukannya dengan benar, maka desainnya dapat dibangun hingga menjadi dinding dengan menggunakan tool push/ pull.
  • 10. Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq Jika sudah membuat garis layaknya seperti denah yang diatas, sekarang waktunya bagi kita tuk memilih dan memasang perabot rumah, seperti: kasur, kursi meja dll. Caranya klik windows yang terdapat pada menu bar > component> lalu pilih perabot yang diinginkan> klik sekali lalu tempatkan pada tempat yang kamu inginkan. Berikut Hasil denah setelah diberi perabot + perabot tambahan yang di dapat dengan cara mendownloadnya.
  • 11. Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq Uda siap dengan perabotnya, sekarang waktunya untuk membangun dinding rumah. Gunakan push/pool untuk mendirikan dinding. Dirikan dinding setinggi 3.5 meter.
  • 12. Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq Membuat atap rumah Untuk membuat atap rumah, hanya dibutuhkan tools line , push/ pull dan protractor (tools- protractor) saja. Cara membuatnya: Buatlah sebuah garis dengan titik pertama pada sudut kiri rumah, dan titik kanannya pada sudut kanan (depan rumah). Garis ini berfungsi untuk member titik tengah pada gambar. Seperti yang terlihat pada gambar (garis merah)
  • 13. Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq Buatlah sebuah garis tegak lurus pada tengah garis yang telah kita buat tadi sepanjang 2 meter. Garis ini berfungsi sebagai garis bantu untuk menyelsessaikan gambar pada tahap berikutnya. Lihat gambar Kemudian gunakan protractor yang terdapat pada tools > protractor untuk menentukan kemiringan atap rumah. Caranya, klik protractor. Kemudian klik pada ujung sebelah kiri gambar (biasanya protractornya berwarna merah, tetapi jika warna merah tidak berhasil, coba dengan warna hijau ataupun biru) Lalu klik di bawah garis tegak lurus yang tadi dibuat. Lihat gambar
  • 14. Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq Lalu geser mouse keatas, biarkan saja begitu dan jangan di klik dulu lalu masukkan nilai kemiringan sudut atap = 30 derajat, enter. Lihat gambar. Perhatikan baik-baik, garis yang telah kita buat tadi telah membentuk segitiga siku-siku. Sekarang gambar ia menggunakan line, sehingga menjadi seperti gambar berikut Lalu, hapuslah garis bantu kemiringan dan tegak lurus yang tadi, dan buatlah sebuah garis dengan panjang 4.46 dengan titik awal pada ujung atap. Lihat gambar.
  • 15. Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq Kemudian buatlah dua buah garis tegak lurus sepanjang 20 cm= 0.20 pada kedua ujung atap. Lihat gambar Lalu, satukan kedua ujung garis sehingga menjadi seperti berikut. Lihat gambar. Jika sudah begini, lakukan hal yang sama pada atap yang sebelah kanan hingga menjadi seperti ini. Lihat gambar.
  • 16. Tutorial Membangun Rumah Sederhana Menggunakan Sketchup http://kita-aceh.blogspot.com Author:Abdul Razaq Gunakan push/ pull untuk menarik bidang atap kebelakang, lihat gambar. lalu, tutupi lubang yang berbentuk segitiga pada atap menggunakan line. Selesai.. jika kamu sudah melewati seluruh tahap ini, insya Allah kamu bisa melewati tahap berikutnya, tinggak di desain doank kok ^_^. Untuk tahap berikutnya tergantung pada tingkat kekreatifan yang kita miliki. Selamat mencoba.. berikut adalah hasil gambar yang telah saya desain..