SlideShare a Scribd company logo
FASE-FASE PERKEMBANGAN
This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-NC
• Sebagai penahapan atau pembabakan rentang
perjalanan kehidupan individu yang diwarnai ciri-ciri
khusus atau pola-pola tingkah laku tertentu.
• Digolongkan menjadi 3; biologis, didaktis dan
psikologis
1. Berdasarkan analisis Biologis
(Aristoteles)
•  Tahap I : dari 0,0 sampai 7,0 tahun (masa anak kecil atau
masa bermain).
•  Tahap II : dari 7,0 sampai 14,0 tahun (masa anak, masa
sekolah rendah).
•  Tahap III : dari 14,0 sampai 21,0 tahun (masa remaja,
pubertas, masa peralihan dan usia anak menjadi orang
dewasa).
1. Berdasarkan analisis Biologis
(Kretscmer)
•  Tahap I : dari 0,0 sampai kira-kira 3,0 tahun; Fullungs (pengisian) periode I;
pada fase ini anak kelihatan pendek gemuk.
•  Tahap II : dari kira-kira 3,0 sampai kira-kira 7,0 tahun; Streckungs (rentangan)
periode I, pada periode ini anak kelihatan langsing (memanjang/meninggi).
•  Tahap III : dari kira-kira 7,0 sampai kira-kira 13,0 tahun; Fullungs periode II;
pada masa ini anak kelihatan pendek gemuk kembali.
•  Tahap IV : dari kira-kira 13,0 sampai kira-kira 20,0 tahun; Streckungs periode
II; pada periode ini anak kembali kelihatan langsing.
1. Berdasarkan analisis Biologis
(Elizabeth Hurlock )
•  Tahap I : Fase Prenatal (sebelum lahir), mulai masa konsepsi sampai proses
kelahiran, yaitu sekitar 9 bulan atau 280 hari.
•  Tahap II : Infancy (orok), mulai lahir sampai usia 10 atau 14 hari.
•  Tahap III : Babyhood (bayi), mulai dari 2 minggu sampai usia 2 tahun.
•  Tahap IV : Childhood (kanak-kanak), mulai 2 tahun sampai masa romaja (puber).
•  Tahap V : Adolesence/puberty, mulai usia 11 atau 13 tahun sampai usia 21 tahun.
• a) Pre Adolesence, pada umumnya wanita usia 11-13 tahun sedangkan pria lebih
lambat dari itu ; b) Early Adolesence, pada usia 16-17 tahun; c) Late Adolesence, pada
masa perkembangan yang terakhir sampai masa usia kuliah di pergunuan tinggi.
This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-SA
2. Tahap Perkembangan Berdasarkan Didaktis
(1)Apa yang harus diberikcan kepada anak didik pada masa-
masa tertentu?
(2)Bagaimana caranya mengajar atau menyajikan pengalaman
belajar kepada anak didik pada masa-masa tertentu?
(3)Kedua hal tersebut dilakukan secara bersamaan.
2. Tahap Perkembangan Berdasarkan Didaktis
• 1) Comenius.
• a) Sekolah ibu (scola materna), untuk anak-anak 0,0 sampai 6,0 tahun,
• b) Sekolah bahasa ibu (scola vernaculan) untuk anak-anak usia 6,0 sampai 12,0 tahun,
c) Sekolah latin (scola latina), untuk remaja usi a 12,0 sampai 18 tahun,
• d) Akademi (academica) untuk pemuda-pemudi usia 18,0 sampai 24,0 tahun.
Pada setiap sekolah tersebut harus diberikan bahan pengajaran (bahan pendidikan) yang
sesuai dengan perkembangan anak didik, dan harus dipergunakan metode penyampaian
yang sesuai dengan perkembangannya.
2. Tahap Perkembangan Berdasarkan Didaktis
• 2) Rosseau. Pentahapan perkembangan menurut Rosseau adalah sebagai berikut.
•  Tahap I : 0,0 sampai 2,0 tahun, usia asuhan.
•  Tahap Il : 2,0 sampai 12,0 masa pendidikan jasmani dan latihan panca indera.
•  Tahap III : 12,0 sampai 15,0 periode pendidikan akal.
•  Tahap IV : 15,0 sampai 20,0 periode pendidikan watak dan pendidikan agama.
3. Tahap Perkembangan Berdasarkan Psikologis
TAHAP PERKEMBANGAN USIA
Masa usia pra sekolah
Masa usia sekolah dasar
Masa usia sekolah menengah
Masa usia mahasiswa
0,0 – 6,0
6,0 – 12,0
12,0 – 18,0
18,0 – 25,0
2.Fase-fase perkembangan.pptx
2.Fase-fase perkembangan.pptx

More Related Content

Similar to 2.Fase-fase perkembangan.pptx

Perkembangan anak
Perkembangan anakPerkembangan anak
Perkembangan anak
darma wati
 
Psikologi pendidikan
Psikologi pendidikanPsikologi pendidikan
Psikologi pendidikan
Firdasari6
 
Psikologi perkembangan
Psikologi perkembanganPsikologi perkembangan
Psikologi perkembangan
nur jali
 
2. batasan-remaja
2. batasan-remaja2. batasan-remaja
2. batasan-remaja
Putry Anggana
 
2042-4055-1-SM.pdf
2042-4055-1-SM.pdf2042-4055-1-SM.pdf
2042-4055-1-SM.pdf
isnaaarh
 
Perkembangan fisik motorik remaja
Perkembangan  fisik motorik remajaPerkembangan  fisik motorik remaja
Perkembangan fisik motorik remaja
Rizali Avenged
 
Psikologi pendidikan pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...
Psikologi pendidikan   pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...Psikologi pendidikan   pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...
Psikologi pendidikan pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...Andi Humaira
 
KONSEP TUMBANG ANAK
KONSEP TUMBANG ANAKKONSEP TUMBANG ANAK
KONSEP TUMBANG ANAK
RiskaDianaAfrilianiT
 
Teori kematangan
Teori kematanganTeori kematangan
Pjm 3103 tajuk 3 pertumbuhan somatik pdf
Pjm 3103 tajuk 3 pertumbuhan somatik pdfPjm 3103 tajuk 3 pertumbuhan somatik pdf
Pjm 3103 tajuk 3 pertumbuhan somatik pdfMuhammad Aiman
 
tugas Psikologi perkembangan pdf
tugas Psikologi perkembangan pdftugas Psikologi perkembangan pdf
tugas Psikologi perkembangan pdf
NawzahAmelia
 
Makalah remaja reva aldian s pai 2 pagi 2086208020
Makalah remaja reva aldian s pai 2 pagi 2086208020Makalah remaja reva aldian s pai 2 pagi 2086208020
Makalah remaja reva aldian s pai 2 pagi 2086208020
RevaAldianSaputra
 
Presentasi (2) (1).pptx
Presentasi (2) (1).pptxPresentasi (2) (1).pptx
Presentasi (2) (1).pptx
hein30
 
Perkembangan fisik motorik remaja 2
Perkembangan fisik motorik remaja 2Perkembangan fisik motorik remaja 2
Perkembangan fisik motorik remaja 2
Rizali Avenged
 
Perkembangan individu
Perkembangan individuPerkembangan individu
Perkembangan individu
ade fikri
 
Tumbuh kembang anak usia sekolah
Tumbuh kembang anak usia sekolahTumbuh kembang anak usia sekolah
Tumbuh kembang anak usia sekolahRizman Aji
 
Manusia
ManusiaManusia

Similar to 2.Fase-fase perkembangan.pptx (20)

Perkembangan anak
Perkembangan anakPerkembangan anak
Perkembangan anak
 
Psikologi pendidikan
Psikologi pendidikanPsikologi pendidikan
Psikologi pendidikan
 
Latar belakang
Latar belakangLatar belakang
Latar belakang
 
Psikologi perkembangan
Psikologi perkembanganPsikologi perkembangan
Psikologi perkembangan
 
2. batasan-remaja
2. batasan-remaja2. batasan-remaja
2. batasan-remaja
 
2042-4055-1-SM.pdf
2042-4055-1-SM.pdf2042-4055-1-SM.pdf
2042-4055-1-SM.pdf
 
Perkembangan fisik motorik remaja
Perkembangan  fisik motorik remajaPerkembangan  fisik motorik remaja
Perkembangan fisik motorik remaja
 
Psikologi pendidikan pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...
Psikologi pendidikan   pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...Psikologi pendidikan   pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...
Psikologi pendidikan pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...
 
KONSEP TUMBANG ANAK
KONSEP TUMBANG ANAKKONSEP TUMBANG ANAK
KONSEP TUMBANG ANAK
 
Teori kematangan
Teori kematanganTeori kematangan
Teori kematangan
 
Teori kematangan
Teori kematanganTeori kematangan
Teori kematangan
 
Ddf
DdfDdf
Ddf
 
Pjm 3103 tajuk 3 pertumbuhan somatik pdf
Pjm 3103 tajuk 3 pertumbuhan somatik pdfPjm 3103 tajuk 3 pertumbuhan somatik pdf
Pjm 3103 tajuk 3 pertumbuhan somatik pdf
 
tugas Psikologi perkembangan pdf
tugas Psikologi perkembangan pdftugas Psikologi perkembangan pdf
tugas Psikologi perkembangan pdf
 
Makalah remaja reva aldian s pai 2 pagi 2086208020
Makalah remaja reva aldian s pai 2 pagi 2086208020Makalah remaja reva aldian s pai 2 pagi 2086208020
Makalah remaja reva aldian s pai 2 pagi 2086208020
 
Presentasi (2) (1).pptx
Presentasi (2) (1).pptxPresentasi (2) (1).pptx
Presentasi (2) (1).pptx
 
Perkembangan fisik motorik remaja 2
Perkembangan fisik motorik remaja 2Perkembangan fisik motorik remaja 2
Perkembangan fisik motorik remaja 2
 
Perkembangan individu
Perkembangan individuPerkembangan individu
Perkembangan individu
 
Tumbuh kembang anak usia sekolah
Tumbuh kembang anak usia sekolahTumbuh kembang anak usia sekolah
Tumbuh kembang anak usia sekolah
 
Manusia
ManusiaManusia
Manusia
 

Recently uploaded

Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 

Recently uploaded (20)

Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 

2.Fase-fase perkembangan.pptx

  • 1. FASE-FASE PERKEMBANGAN This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-NC
  • 2. • Sebagai penahapan atau pembabakan rentang perjalanan kehidupan individu yang diwarnai ciri-ciri khusus atau pola-pola tingkah laku tertentu. • Digolongkan menjadi 3; biologis, didaktis dan psikologis
  • 3. 1. Berdasarkan analisis Biologis (Aristoteles) •  Tahap I : dari 0,0 sampai 7,0 tahun (masa anak kecil atau masa bermain). •  Tahap II : dari 7,0 sampai 14,0 tahun (masa anak, masa sekolah rendah). •  Tahap III : dari 14,0 sampai 21,0 tahun (masa remaja, pubertas, masa peralihan dan usia anak menjadi orang dewasa).
  • 4. 1. Berdasarkan analisis Biologis (Kretscmer) •  Tahap I : dari 0,0 sampai kira-kira 3,0 tahun; Fullungs (pengisian) periode I; pada fase ini anak kelihatan pendek gemuk. •  Tahap II : dari kira-kira 3,0 sampai kira-kira 7,0 tahun; Streckungs (rentangan) periode I, pada periode ini anak kelihatan langsing (memanjang/meninggi). •  Tahap III : dari kira-kira 7,0 sampai kira-kira 13,0 tahun; Fullungs periode II; pada masa ini anak kelihatan pendek gemuk kembali. •  Tahap IV : dari kira-kira 13,0 sampai kira-kira 20,0 tahun; Streckungs periode II; pada periode ini anak kembali kelihatan langsing.
  • 5. 1. Berdasarkan analisis Biologis (Elizabeth Hurlock ) •  Tahap I : Fase Prenatal (sebelum lahir), mulai masa konsepsi sampai proses kelahiran, yaitu sekitar 9 bulan atau 280 hari. •  Tahap II : Infancy (orok), mulai lahir sampai usia 10 atau 14 hari. •  Tahap III : Babyhood (bayi), mulai dari 2 minggu sampai usia 2 tahun. •  Tahap IV : Childhood (kanak-kanak), mulai 2 tahun sampai masa romaja (puber). •  Tahap V : Adolesence/puberty, mulai usia 11 atau 13 tahun sampai usia 21 tahun. • a) Pre Adolesence, pada umumnya wanita usia 11-13 tahun sedangkan pria lebih lambat dari itu ; b) Early Adolesence, pada usia 16-17 tahun; c) Late Adolesence, pada masa perkembangan yang terakhir sampai masa usia kuliah di pergunuan tinggi.
  • 6. This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-SA
  • 7. 2. Tahap Perkembangan Berdasarkan Didaktis (1)Apa yang harus diberikcan kepada anak didik pada masa- masa tertentu? (2)Bagaimana caranya mengajar atau menyajikan pengalaman belajar kepada anak didik pada masa-masa tertentu? (3)Kedua hal tersebut dilakukan secara bersamaan.
  • 8. 2. Tahap Perkembangan Berdasarkan Didaktis • 1) Comenius. • a) Sekolah ibu (scola materna), untuk anak-anak 0,0 sampai 6,0 tahun, • b) Sekolah bahasa ibu (scola vernaculan) untuk anak-anak usia 6,0 sampai 12,0 tahun, c) Sekolah latin (scola latina), untuk remaja usi a 12,0 sampai 18 tahun, • d) Akademi (academica) untuk pemuda-pemudi usia 18,0 sampai 24,0 tahun. Pada setiap sekolah tersebut harus diberikan bahan pengajaran (bahan pendidikan) yang sesuai dengan perkembangan anak didik, dan harus dipergunakan metode penyampaian yang sesuai dengan perkembangannya.
  • 9. 2. Tahap Perkembangan Berdasarkan Didaktis • 2) Rosseau. Pentahapan perkembangan menurut Rosseau adalah sebagai berikut. •  Tahap I : 0,0 sampai 2,0 tahun, usia asuhan. •  Tahap Il : 2,0 sampai 12,0 masa pendidikan jasmani dan latihan panca indera. •  Tahap III : 12,0 sampai 15,0 periode pendidikan akal. •  Tahap IV : 15,0 sampai 20,0 periode pendidikan watak dan pendidikan agama.
  • 10. 3. Tahap Perkembangan Berdasarkan Psikologis TAHAP PERKEMBANGAN USIA Masa usia pra sekolah Masa usia sekolah dasar Masa usia sekolah menengah Masa usia mahasiswa 0,0 – 6,0 6,0 – 12,0 12,0 – 18,0 18,0 – 25,0