SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
ILMU PENGETAHUAN SOSIAL
LINGKUNGAN ALAM DAN
BUATAN
Peta Konsep :
Lingkungan
Alam
Lingkungan
Alam
dan Buatan di
Sekitar Rumah
Lingkungan Alam
Pegunungan
Sungai
Danau
Laut dan Pantai
Lingkungan Buatan
Waduk
Sawah
Tambak
Perkebunan
Rumah
Memelihara
Lingkungan Alam
dan Buatan
Memelihara
lingkungan alam
Memelihara
lingkungan buatanLingkungan Alam
dan Buatan di
Sekitar Sekolah
A. Ketampakan Lingkungan Alam dan
Buatan
Lingkungan adalah segala sesuatu yang ada di sekitar kita.
Lingkungan dapat dibedakan menjadi dua, yaitu
• adalah segala sesuatu yang ada di alam
dan diciptakan oleh Tuhan
• Contoh lingkungan alam yang ada di
muka bumi, antara lain sungai, danau,
laut, lembah, dan gunung.
Lingkungan
Alam
• adalah segala sesuatu yang dibuat oleh
manusia dan bertujuan untuk memenuhi
kebutuhan hidup manusia.
• Contoh lingkungan buatan adalah waduk,
lahan pertanian, tambak, perkebunan, dan
permukiman penduduk.
Lingkungan
Buatan
Contoh lingkungan alam yang ada di muka bumi
Pegunungan Sungai Danau
Pantai dan
Laut
Pegunungan
adalah bentang
alam yang
berupa
deretan gunung
yang
bersambungan.
Pegunungan
termasuk dataran
tinggi. Udara di
pegunungan
biasanya sejuk
dan bahkan
ada yang sangat
dingin.
Manfaat
sungai, antara lain
untuk
mandi, mencuci,
pengairan
lahan pertanian
(irigasi) dan
sarana transportasi
(untuk
sungai-sungai besar
di luar
Pulau Jawa). Di
sungai banyak
hidup berbagai
binatang
air, seperti ikan,
buaya, dan katak
Danau merupakan
lingkungan
alam. Danau terjadi
karena adanya
cekungan di
alam yang terisi air,
baik dari
air hujan maupun
dari mata
air yang ada di
tempat tersebut.
Danau juga dapat
dimanfaatkan
sebagai tempat
penampungan air.
Pantai adalah
daerah perbatasan
antara laut dan
daratan.
Pantai lazim
terletak
di daerah pesisir.
Pantai
biasanya banyak
ditumbuhi
pohon kelapa dan
tumbuhan
bakau. Pantai yang
indah menjadi salah
satu
objek wisata yang
digemari banyak
orang.
Laut juga termasuk
dalam ketampakan
alam yang banyak
memberikan
manfaat bagi
kehidupan manusia.
Laut menyimpan
banyak kekayaan
alam, seperti ikan
dan mutiara. Laut
menjadi sarana
transportasi
yang penting, baik
dalam satu negara
maupun
antarnegara.
Contoh lingkungan buatan
Waduk
Lahan
Pertanian
Tambak Perkebunan Pemukiman
Waduk dibuat
manusia
untuk
menampung air
hujan.
Waduk juga
sebagai tempat
berkumpulnya
aliran sungai
atau tempat
penampungan
air di wilayah
yang
bersangkutan.
Lahan pertanian
yang ada
di Indonesia
dimanfaatkan
penduduk untuk
kegiatan
pertanian seperti
padi, jagung,
sayuran, buah, dan
tanaman lainnya.
Sebagian
besar penduduk di
negara
kita bermata
pencaharian
sebagai petani.
Usaha tambak
dilakukan
di daerah dekat
pantai. Petani
tambak
menggunakan
daerah pantai untuk
usaha
tambak udang dan
bandeng.
Udang dan bandeng
merupakan sumber
protein
yang diperlukan
tubuh kita.
Tanaman di daerah
pegunungan adalah
jenis
tanaman
perkebunan yang
bisa tumbuh
dengan baik di
daerah
sejuk, seperti teh,
kopi, dan
tembakau.
Perkebunan dibuat
oleh
manusia dengan
tujuan untuk
berbagai memenuhi
kepentingan
hidupnya.
Pemukiman
penduduk
merupakan suatu
wilayah
yang digunakan
untuk tempat
tinggal masyarakat.
Pemukiman
penduduk juga
termasuk dalam
lingkungan
Buatan,
pemukiman dibuat
manusia
untuk tujuan
tertentu yaitu
sebagai tempat
tinggal.
B. Lingkungan Alam dan Buatan di Sekitar
Sekolah
Lingkungan alam dan lingkungan buatan juga dapat kamu
temukan di sekolah. Gunung termasuk lingkungan alam yang
ada di bumi. Di sekitar sekolah selain ada gunung, juga ada
parit yang dibuat oleh penjaga sekolah dengan dibantu
beberapa pekerja. Parit berguna untuk mengalirkan air bila
terjadi hujan. Oleh karenanya, halaman sekolah tidak pernah
tergenang air. Parit termasuk lingkungan buatan karena dibuat
oleh manusia. Di samping gedung sekolah terdapat kolam
untuk memelihara ikan lele. Warga sekolah ikut memelihara
kolam tersebut. Setiap hari, secara bergiliran murid-murid
memberi makan dan membersihkan kolam. Kolam termasuk
lingkungan buatan.
C. Cara Memelihara Lingkungan Alam dan
Buatan
1. Cara Memelihara Lingkungan Alam
Tumbuh-tumbuhan yang hidup di hutan dan di pegunungan dapat berfungsi
untuk melestarikan air, udara, dan tanah. Akar tumbuhan dapat berfungsi
sebagai penahan air, sehingga tidak akan terjadi banjir dan erosi pada saat
hujan deras. Hutan juga disebut dengan paru-paru dunia. Tumbuhan yang
ada di hutan menghasilkan oksigen dan menyerap karbon dioksida.
Beberapa cara memelihara lingkungan alam adalah :
Menjaga Kelestarian Air
Menjaga Kelestarian Air
Menjaga Kesuburan Tanah
2. Cara memelihara Lingkungan Buatan
Menjaga
Ketertiban
Lingkungan
Menjaga
Kebersihan
Lingkungan
Menjaga
Kebersihan
Akuarium
3. Contoh Perilaku Memelihara Lingkungan Alam dan Buatan
Contoh perilaku yang baik
dalam memelihara sungai adalah dengan
tidak membuang sampah dan limbah ke
sungai, karena dapat mencemari dan
mengotori sungai. Selain itu sampah yang
dibuang di sungai juga dapat menyebabkan
terjadinya bencana banjir.
Selain sungai, ketampakan alam dan buatan yang
harus dijaga kelestariannya adalah hutan. Hutan
ada yang alami dan ada yang buatan. Manfaat
hutan yang paling utama adalah sebagai tempat
penyimpanan air serta mencegah terjadinya
bencana banjir dan tanah longsor. Hutan wajib
dijaga kelestariannya dengan cara tebang pilih dan
reboisasi. Reboisasi adalah penanaman kembali
pohon-pohon di hutan.
Sawah merupakan contoh lingkungan
buatan yang sengaja
dibuat manusia. Dalam usaha memelihara
dan melestarikan lingkungan buatan maka
petani harus mengolah lahan pertaniannya
dengan baik, seperti penggunaan pupuk
yang benar, sistem
pengairan yang baik, dan mengolah tanah
dengan baik.
4. Menunjukkan Letak Ketampakan Alam dan Buatan Sesuai dengan Arah Mata
Angin

More Related Content

What's hot

Cinta lingkungan pkn bhn ajar
Cinta lingkungan pkn bhn ajarCinta lingkungan pkn bhn ajar
Cinta lingkungan pkn bhn ajarMardhika Sari
 
PEMELIHARAAN DAN PEMULIHARAAN ALAM SEKITAR
PEMELIHARAAN DAN PEMULIHARAAN ALAM SEKITARPEMELIHARAAN DAN PEMULIHARAAN ALAM SEKITAR
PEMELIHARAAN DAN PEMULIHARAAN ALAM SEKITARShaylen Murali
 
pemeliharaan dan pemuliharaan sumber di bumi
pemeliharaan dan pemuliharaan sumber di bumipemeliharaan dan pemuliharaan sumber di bumi
pemeliharaan dan pemuliharaan sumber di bumiFarhan Aziz
 
Penebangan hutan
Penebangan hutanPenebangan hutan
Penebangan hutanshasa_natha
 
Tugas ips nadya
Tugas ips nadyaTugas ips nadya
Tugas ips nadyanadyavero
 
PERHUTANAN GEOGRAFI STPM PENGGAL 2
PERHUTANAN  GEOGRAFI STPM PENGGAL 2PERHUTANAN  GEOGRAFI STPM PENGGAL 2
PERHUTANAN GEOGRAFI STPM PENGGAL 2Mohd Hafiz Wazini
 
Pemeliharaan dan pemuliharaan sumber bumi
Pemeliharaan dan pemuliharaan  sumber bumiPemeliharaan dan pemuliharaan  sumber bumi
Pemeliharaan dan pemuliharaan sumber bumiWeaboohime
 
Geografi Tingkatan 1: Kesan kegiatan manusia terhadap alam sekitar
Geografi Tingkatan 1: Kesan kegiatan manusia terhadap alam sekitarGeografi Tingkatan 1: Kesan kegiatan manusia terhadap alam sekitar
Geografi Tingkatan 1: Kesan kegiatan manusia terhadap alam sekitarRamli Rem
 
Terjemahan bab 7 forest hidrologi Karakteristik Hutan
Terjemahan bab 7 forest hidrologi Karakteristik HutanTerjemahan bab 7 forest hidrologi Karakteristik Hutan
Terjemahan bab 7 forest hidrologi Karakteristik HutanEDIS BLOG
 
Aktiviti manusia yang mengancam ekosistem
Aktiviti manusia yang mengancam ekosistemAktiviti manusia yang mengancam ekosistem
Aktiviti manusia yang mengancam ekosistemNoorHanaMohdKhazali1
 
3 penerapan konsep-dasar-lingkungan-hidup
3 penerapan konsep-dasar-lingkungan-hidup3 penerapan konsep-dasar-lingkungan-hidup
3 penerapan konsep-dasar-lingkungan-hidupmuhammad reza
 

What's hot (17)

Cinta lingkungan pkn bhn ajar
Cinta lingkungan pkn bhn ajarCinta lingkungan pkn bhn ajar
Cinta lingkungan pkn bhn ajar
 
Sumber daya alam
Sumber daya alamSumber daya alam
Sumber daya alam
 
PEMELIHARAAN DAN PEMULIHARAAN ALAM SEKITAR
PEMELIHARAAN DAN PEMULIHARAAN ALAM SEKITARPEMELIHARAAN DAN PEMULIHARAAN ALAM SEKITAR
PEMELIHARAAN DAN PEMULIHARAAN ALAM SEKITAR
 
Sumber daya hutan
Sumber daya hutanSumber daya hutan
Sumber daya hutan
 
pemeliharaan dan pemuliharaan sumber di bumi
pemeliharaan dan pemuliharaan sumber di bumipemeliharaan dan pemuliharaan sumber di bumi
pemeliharaan dan pemuliharaan sumber di bumi
 
Penebangan hutan
Penebangan hutanPenebangan hutan
Penebangan hutan
 
Penebangan hutan
Penebangan hutanPenebangan hutan
Penebangan hutan
 
Ilmu pengetahuan sosial
Ilmu pengetahuan sosialIlmu pengetahuan sosial
Ilmu pengetahuan sosial
 
Tugas ips nadya
Tugas ips nadyaTugas ips nadya
Tugas ips nadya
 
PERHUTANAN GEOGRAFI STPM PENGGAL 2
PERHUTANAN  GEOGRAFI STPM PENGGAL 2PERHUTANAN  GEOGRAFI STPM PENGGAL 2
PERHUTANAN GEOGRAFI STPM PENGGAL 2
 
Pemeliharaan dan pemuliharaan sumber bumi
Pemeliharaan dan pemuliharaan  sumber bumiPemeliharaan dan pemuliharaan  sumber bumi
Pemeliharaan dan pemuliharaan sumber bumi
 
Geografi Tingkatan 1: Kesan kegiatan manusia terhadap alam sekitar
Geografi Tingkatan 1: Kesan kegiatan manusia terhadap alam sekitarGeografi Tingkatan 1: Kesan kegiatan manusia terhadap alam sekitar
Geografi Tingkatan 1: Kesan kegiatan manusia terhadap alam sekitar
 
Pencemaran Hutan dan Gunung Meletus
Pencemaran Hutan dan Gunung MeletusPencemaran Hutan dan Gunung Meletus
Pencemaran Hutan dan Gunung Meletus
 
Terjemahan bab 7 forest hidrologi Karakteristik Hutan
Terjemahan bab 7 forest hidrologi Karakteristik HutanTerjemahan bab 7 forest hidrologi Karakteristik Hutan
Terjemahan bab 7 forest hidrologi Karakteristik Hutan
 
Aktiviti manusia yang mengancam ekosistem
Aktiviti manusia yang mengancam ekosistemAktiviti manusia yang mengancam ekosistem
Aktiviti manusia yang mengancam ekosistem
 
REBOISASI
REBOISASIREBOISASI
REBOISASI
 
3 penerapan konsep-dasar-lingkungan-hidup
3 penerapan konsep-dasar-lingkungan-hidup3 penerapan konsep-dasar-lingkungan-hidup
3 penerapan konsep-dasar-lingkungan-hidup
 

Viewers also liked

Ilmu pengetahuan sosial 3
Ilmu pengetahuan sosial 3Ilmu pengetahuan sosial 3
Ilmu pengetahuan sosial 3ela_kholila
 
Ilmu pengetahuan sosial 4
Ilmu pengetahuan sosial 4Ilmu pengetahuan sosial 4
Ilmu pengetahuan sosial 4ela_kholila
 
Ilmu pengetahuan sosial 2
Ilmu pengetahuan sosial 2Ilmu pengetahuan sosial 2
Ilmu pengetahuan sosial 2ela_kholila
 
Ilmu pengetahuan sosial 6
Ilmu pengetahuan sosial 6Ilmu pengetahuan sosial 6
Ilmu pengetahuan sosial 6ela_kholila
 
Shalat bagi orang sakit
Shalat bagi orang sakitShalat bagi orang sakit
Shalat bagi orang sakitela_kholila
 
Gerak Benda
Gerak BendaGerak Benda
Gerak Bendaboim007
 
Ipa 2 sumber energi
Ipa 2 sumber energiIpa 2 sumber energi
Ipa 2 sumber energiPoppy Yogita
 

Viewers also liked (9)

Pkn mi iii
Pkn mi iiiPkn mi iii
Pkn mi iii
 
Ilmu pengetahuan sosial 3
Ilmu pengetahuan sosial 3Ilmu pengetahuan sosial 3
Ilmu pengetahuan sosial 3
 
Ilmu pengetahuan sosial 4
Ilmu pengetahuan sosial 4Ilmu pengetahuan sosial 4
Ilmu pengetahuan sosial 4
 
Ilmu pengetahuan sosial 2
Ilmu pengetahuan sosial 2Ilmu pengetahuan sosial 2
Ilmu pengetahuan sosial 2
 
Ilmu pengetahuan sosial 6
Ilmu pengetahuan sosial 6Ilmu pengetahuan sosial 6
Ilmu pengetahuan sosial 6
 
Shalat bagi orang sakit
Shalat bagi orang sakitShalat bagi orang sakit
Shalat bagi orang sakit
 
Materi ipa kelas3 sd
Materi ipa kelas3 sdMateri ipa kelas3 sd
Materi ipa kelas3 sd
 
Gerak Benda
Gerak BendaGerak Benda
Gerak Benda
 
Ipa 2 sumber energi
Ipa 2 sumber energiIpa 2 sumber energi
Ipa 2 sumber energi
 

Similar to Ilmu pengetahuan sosial

Green White Illustrated Doodle Chalk Board Family Matters Church Sunday Sermo...
Green White Illustrated Doodle Chalk Board Family Matters Church Sunday Sermo...Green White Illustrated Doodle Chalk Board Family Matters Church Sunday Sermo...
Green White Illustrated Doodle Chalk Board Family Matters Church Sunday Sermo...crangratis37
 
Kepentingan Memelihara Alam Sekitar.docx
Kepentingan Memelihara Alam Sekitar.docxKepentingan Memelihara Alam Sekitar.docx
Kepentingan Memelihara Alam Sekitar.docxAnonymousxDFgQUtFE
 
Ilmu Pengetahuan Sosial
Ilmu Pengetahuan SosialIlmu Pengetahuan Sosial
Ilmu Pengetahuan SosialMarCell Okta
 
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksanaMakalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksanaSeptian Muna Barakati
 
Sumber Daya Alam dan Lingkungan
Sumber Daya Alam dan LingkunganSumber Daya Alam dan Lingkungan
Sumber Daya Alam dan LingkunganRestu Waras Toto
 
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)ahmad arif
 
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksanaMakalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksanaOperator Warnet Vast Raha
 
32.putu filma yesiana (1211031264)
32.putu filma yesiana (1211031264)32.putu filma yesiana (1211031264)
32.putu filma yesiana (1211031264)filmayesiana
 
Makalah upaya pelestarian hutan
Makalah upaya pelestarian hutanMakalah upaya pelestarian hutan
Makalah upaya pelestarian hutanhenengsuseno
 
Artikel aplikasi komputer
Artikel aplikasi komputerArtikel aplikasi komputer
Artikel aplikasi komputerRody Gusnantoro
 
Pontesi sumber daya alam di Indonesia .pptx
Pontesi sumber daya alam di Indonesia .pptxPontesi sumber daya alam di Indonesia .pptx
Pontesi sumber daya alam di Indonesia .pptxAlexErwin7
 
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksanaMakalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksanaWarnet Raha
 
S umber daya alam
S umber daya alamS umber daya alam
S umber daya alamdabol_ajah
 
Kliping tentang sumber daya alam
Kliping tentang sumber daya alamKliping tentang sumber daya alam
Kliping tentang sumber daya alamMaulana_Hasanudin
 

Similar to Ilmu pengetahuan sosial (20)

Green White Illustrated Doodle Chalk Board Family Matters Church Sunday Sermo...
Green White Illustrated Doodle Chalk Board Family Matters Church Sunday Sermo...Green White Illustrated Doodle Chalk Board Family Matters Church Sunday Sermo...
Green White Illustrated Doodle Chalk Board Family Matters Church Sunday Sermo...
 
Kepentingan Memelihara Alam Sekitar.docx
Kepentingan Memelihara Alam Sekitar.docxKepentingan Memelihara Alam Sekitar.docx
Kepentingan Memelihara Alam Sekitar.docx
 
Ilmu Pengetahuan Sosial
Ilmu Pengetahuan SosialIlmu Pengetahuan Sosial
Ilmu Pengetahuan Sosial
 
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksanaMakalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
 
Slaid biodiversiti
Slaid biodiversitiSlaid biodiversiti
Slaid biodiversiti
 
Sumber Daya Alam dan Lingkungan
Sumber Daya Alam dan LingkunganSumber Daya Alam dan Lingkungan
Sumber Daya Alam dan Lingkungan
 
Sumber daya alam
Sumber daya alamSumber daya alam
Sumber daya alam
 
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
Potensi dan Pengelompokan SDA (sumber daya alam)
 
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksanaMakalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
 
32.putu filma yesiana (1211031264)
32.putu filma yesiana (1211031264)32.putu filma yesiana (1211031264)
32.putu filma yesiana (1211031264)
 
Ips kelas tinggi (PGSD)
Ips kelas tinggi (PGSD)Ips kelas tinggi (PGSD)
Ips kelas tinggi (PGSD)
 
Makalah upaya pelestarian hutan
Makalah upaya pelestarian hutanMakalah upaya pelestarian hutan
Makalah upaya pelestarian hutan
 
Artikel aplikasi komputer
Artikel aplikasi komputerArtikel aplikasi komputer
Artikel aplikasi komputer
 
Pontesi sumber daya alam di Indonesia .pptx
Pontesi sumber daya alam di Indonesia .pptxPontesi sumber daya alam di Indonesia .pptx
Pontesi sumber daya alam di Indonesia .pptx
 
Pb4
Pb4Pb4
Pb4
 
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksanaMakalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
Makalah pengelolaan sumber daya alam dengan baik dan bijaksana
 
Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas
Ilmu Pengetahuan Sosial KelasIlmu Pengetahuan Sosial Kelas
Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas
 
S umber daya alam
S umber daya alamS umber daya alam
S umber daya alam
 
Kliping tentang sumber daya alam
Kliping tentang sumber daya alamKliping tentang sumber daya alam
Kliping tentang sumber daya alam
 

More from ela_kholila

More from ela_kholila (20)

Bab 5 ips kelas 2
Bab 5 ips kelas 2Bab 5 ips kelas 2
Bab 5 ips kelas 2
 
Bab 4 ips kelas 2
Bab 4 ips kelas 2Bab 4 ips kelas 2
Bab 4 ips kelas 2
 
Bab 3 ips kelas 2
Bab 3 ips kelas 2Bab 3 ips kelas 2
Bab 3 ips kelas 2
 
Bab 2 ips kelas 2
Bab 2 ips kelas 2Bab 2 ips kelas 2
Bab 2 ips kelas 2
 
Bab 1 ips kelas 2
Bab 1 ips kelas 2Bab 1 ips kelas 2
Bab 1 ips kelas 2
 
Latihan soal akhir semester
Latihan soal akhir semesterLatihan soal akhir semester
Latihan soal akhir semester
 
Latihan soal akhir semester
Latihan soal akhir semesterLatihan soal akhir semester
Latihan soal akhir semester
 
Pelajaran8
Pelajaran8Pelajaran8
Pelajaran8
 
Pelajaran7
Pelajaran7Pelajaran7
Pelajaran7
 
Pelajaran6
Pelajaran6Pelajaran6
Pelajaran6
 
Pelajaran5
Pelajaran5Pelajaran5
Pelajaran5
 
Pelajaran4
Pelajaran4Pelajaran4
Pelajaran4
 
Pelajaran3
Pelajaran3Pelajaran3
Pelajaran3
 
Pelajaran 2
Pelajaran 2Pelajaran 2
Pelajaran 2
 
Pelajaran1
Pelajaran1Pelajaran1
Pelajaran1
 
Bab iv matematika
Bab iv matematikaBab iv matematika
Bab iv matematika
 
Bab iii matematika
Bab iii matematikaBab iii matematika
Bab iii matematika
 
Bab ii matematika
Bab ii matematikaBab ii matematika
Bab ii matematika
 
Bab i matematika
Bab i matematikaBab i matematika
Bab i matematika
 
Pelajaran 9
Pelajaran 9Pelajaran 9
Pelajaran 9
 

Ilmu pengetahuan sosial

  • 2. LINGKUNGAN ALAM DAN BUATAN Peta Konsep : Lingkungan Alam Lingkungan Alam dan Buatan di Sekitar Rumah Lingkungan Alam Pegunungan Sungai Danau Laut dan Pantai Lingkungan Buatan Waduk Sawah Tambak Perkebunan Rumah Memelihara Lingkungan Alam dan Buatan Memelihara lingkungan alam Memelihara lingkungan buatanLingkungan Alam dan Buatan di Sekitar Sekolah
  • 3. A. Ketampakan Lingkungan Alam dan Buatan Lingkungan adalah segala sesuatu yang ada di sekitar kita. Lingkungan dapat dibedakan menjadi dua, yaitu • adalah segala sesuatu yang ada di alam dan diciptakan oleh Tuhan • Contoh lingkungan alam yang ada di muka bumi, antara lain sungai, danau, laut, lembah, dan gunung. Lingkungan Alam • adalah segala sesuatu yang dibuat oleh manusia dan bertujuan untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia. • Contoh lingkungan buatan adalah waduk, lahan pertanian, tambak, perkebunan, dan permukiman penduduk. Lingkungan Buatan
  • 4. Contoh lingkungan alam yang ada di muka bumi Pegunungan Sungai Danau Pantai dan Laut Pegunungan adalah bentang alam yang berupa deretan gunung yang bersambungan. Pegunungan termasuk dataran tinggi. Udara di pegunungan biasanya sejuk dan bahkan ada yang sangat dingin. Manfaat sungai, antara lain untuk mandi, mencuci, pengairan lahan pertanian (irigasi) dan sarana transportasi (untuk sungai-sungai besar di luar Pulau Jawa). Di sungai banyak hidup berbagai binatang air, seperti ikan, buaya, dan katak Danau merupakan lingkungan alam. Danau terjadi karena adanya cekungan di alam yang terisi air, baik dari air hujan maupun dari mata air yang ada di tempat tersebut. Danau juga dapat dimanfaatkan sebagai tempat penampungan air. Pantai adalah daerah perbatasan antara laut dan daratan. Pantai lazim terletak di daerah pesisir. Pantai biasanya banyak ditumbuhi pohon kelapa dan tumbuhan bakau. Pantai yang indah menjadi salah satu objek wisata yang digemari banyak orang. Laut juga termasuk dalam ketampakan alam yang banyak memberikan manfaat bagi kehidupan manusia. Laut menyimpan banyak kekayaan alam, seperti ikan dan mutiara. Laut menjadi sarana transportasi yang penting, baik dalam satu negara maupun antarnegara.
  • 5. Contoh lingkungan buatan Waduk Lahan Pertanian Tambak Perkebunan Pemukiman Waduk dibuat manusia untuk menampung air hujan. Waduk juga sebagai tempat berkumpulnya aliran sungai atau tempat penampungan air di wilayah yang bersangkutan. Lahan pertanian yang ada di Indonesia dimanfaatkan penduduk untuk kegiatan pertanian seperti padi, jagung, sayuran, buah, dan tanaman lainnya. Sebagian besar penduduk di negara kita bermata pencaharian sebagai petani. Usaha tambak dilakukan di daerah dekat pantai. Petani tambak menggunakan daerah pantai untuk usaha tambak udang dan bandeng. Udang dan bandeng merupakan sumber protein yang diperlukan tubuh kita. Tanaman di daerah pegunungan adalah jenis tanaman perkebunan yang bisa tumbuh dengan baik di daerah sejuk, seperti teh, kopi, dan tembakau. Perkebunan dibuat oleh manusia dengan tujuan untuk berbagai memenuhi kepentingan hidupnya. Pemukiman penduduk merupakan suatu wilayah yang digunakan untuk tempat tinggal masyarakat. Pemukiman penduduk juga termasuk dalam lingkungan Buatan, pemukiman dibuat manusia untuk tujuan tertentu yaitu sebagai tempat tinggal.
  • 6. B. Lingkungan Alam dan Buatan di Sekitar Sekolah Lingkungan alam dan lingkungan buatan juga dapat kamu temukan di sekolah. Gunung termasuk lingkungan alam yang ada di bumi. Di sekitar sekolah selain ada gunung, juga ada parit yang dibuat oleh penjaga sekolah dengan dibantu beberapa pekerja. Parit berguna untuk mengalirkan air bila terjadi hujan. Oleh karenanya, halaman sekolah tidak pernah tergenang air. Parit termasuk lingkungan buatan karena dibuat oleh manusia. Di samping gedung sekolah terdapat kolam untuk memelihara ikan lele. Warga sekolah ikut memelihara kolam tersebut. Setiap hari, secara bergiliran murid-murid memberi makan dan membersihkan kolam. Kolam termasuk lingkungan buatan.
  • 7. C. Cara Memelihara Lingkungan Alam dan Buatan 1. Cara Memelihara Lingkungan Alam Tumbuh-tumbuhan yang hidup di hutan dan di pegunungan dapat berfungsi untuk melestarikan air, udara, dan tanah. Akar tumbuhan dapat berfungsi sebagai penahan air, sehingga tidak akan terjadi banjir dan erosi pada saat hujan deras. Hutan juga disebut dengan paru-paru dunia. Tumbuhan yang ada di hutan menghasilkan oksigen dan menyerap karbon dioksida. Beberapa cara memelihara lingkungan alam adalah : Menjaga Kelestarian Air Menjaga Kelestarian Air Menjaga Kesuburan Tanah
  • 8. 2. Cara memelihara Lingkungan Buatan Menjaga Ketertiban Lingkungan Menjaga Kebersihan Lingkungan Menjaga Kebersihan Akuarium
  • 9. 3. Contoh Perilaku Memelihara Lingkungan Alam dan Buatan Contoh perilaku yang baik dalam memelihara sungai adalah dengan tidak membuang sampah dan limbah ke sungai, karena dapat mencemari dan mengotori sungai. Selain itu sampah yang dibuang di sungai juga dapat menyebabkan terjadinya bencana banjir. Selain sungai, ketampakan alam dan buatan yang harus dijaga kelestariannya adalah hutan. Hutan ada yang alami dan ada yang buatan. Manfaat hutan yang paling utama adalah sebagai tempat penyimpanan air serta mencegah terjadinya bencana banjir dan tanah longsor. Hutan wajib dijaga kelestariannya dengan cara tebang pilih dan reboisasi. Reboisasi adalah penanaman kembali pohon-pohon di hutan. Sawah merupakan contoh lingkungan buatan yang sengaja dibuat manusia. Dalam usaha memelihara dan melestarikan lingkungan buatan maka petani harus mengolah lahan pertaniannya dengan baik, seperti penggunaan pupuk yang benar, sistem pengairan yang baik, dan mengolah tanah dengan baik.
  • 10. 4. Menunjukkan Letak Ketampakan Alam dan Buatan Sesuai dengan Arah Mata Angin