SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
Download to read offline
Soal-soal Latihan Fisika SMP SKL UN 2012-2013
1. Perhatikan tabel berikut ini!
No Besaran Satuan Alat Ukur
1 Massa gram (g) Neraca
2 Intensitas cahaya candela (cd) Fluxmeter
3 Waktu menit (min) Stopwatch
4 Kuat arus Ampere (A) Amperemeter
Pasangan besaran pokok, satuan (dalam SI/MKS), dan alat ukur yang benar adalah…
Massa kg, waktusekon, shg yg benar 2 dan 4
2. Hasil penimbangan massa suatu zat cair yang ditunjukkan pada gambar berikut ini adalah…
a. 53 gram
b. 125 gram
c. 178 gram
d. 231 gram
m= (178-53)g=125g
3. Seorang siswa meneliti sebuah sampel logam berbentuk balok bermassa
252 gram. Lewat pencocokan dengan tabel massa jenis berikut ini, jenis
logam yang sedang diteliti oleh siswa tersebut adalah…
Logam ρ, kg/m3
Emas 19300
Tembaga 8400
Besi 7900
Aluminium 2700
a. emas
b. besi
c. tembaga
d. aluminium
4. Pengukuran pada termometer skala Celcius di sebelah kanan bila diukur
menggunakan termometer skala Reamur akan menunjukkan angka… °R.
a. 80
b. 212
c. 373
d. 100
5. Banyaknya kalor yang dibutuhkan untuk mengubah 2 kg es (H2O padat) bersuhu -10 °C seluruhnya
menjadi uap air pada suhu 100 °C adalah… (ces = 2100 J/kg °C; Lair = 3,36 x 105
J/kg; cair = 4200 J/kg °C;
Uair = 2,27 x 106
J/kg)
a. 6094 kilojoule
b. 4540 kilojoule
ρ =
m
V
=
252
10.2.1,5
= 8,4
g
cm3
= 8400
kg
m3
c. 1512 kilojoule
d. 1554 kilojoule
Q = mc∆T + mL + mc∆T + mU
Q = m c∆T + L + c∆T + U
Q = 2 2100.10 + 336000 + 4200.100 + 2270000
Q = 6094000J = 6094kJ
6. Berikut ini yang bukan merupakan gerak lurus berubah beraturan dipercepat adalah…
a. c.
b. d.
C krn GLB
7. Sebuah tower crane mengangkat peti material bermassa 2 ton ke
ketinggian 50 m. Jika percepatan gravitasi sebesar 10 m/s2
maka kerja yang
dilakukannya adalah sebesar…
a. 1000 J
b. 1000 kJ
c. 2000 J
d. 2000 kJ
W=F.s=m.g.s=2000.10.50=106
J=1000kJ
8. Perhatikan gambar berikut ini!
Pesawat sederhana yang prinsip kerjanya sama dengan alat pada gambar tersebut adalah…
a. c.
b. d.
D krn sama2 bidang miring, sedangkan a katrol, b dan C tuas
9. Besarnya tekanan hidrostatik yang dialami oleh benda yang tercelup
di dalam bejana berisi raksa (ρ = 13600 kg/m3
) pada kedalaman 30
cm dari permukaan adalah (g = 10 m/s2
)…
a. 4080000 Pa
b. 2720000 Pa
c. 40800 Pa
d. 27200 Pa
Ph=.g.h=13600.10.30=4080000 Pa
10. Perhatikan gambar cuplikan gelombang transversal berikut ini!
Cepat rambat gelombang (v) tersebut adalah…
a. 36 m/s
b. 36 x 10-2
m/s
c. 4 m/s
d. 4 x 10-2
m/s
v =
s
t
=
12
3
= 4
cm
s
= 4. 10−2
m
s
11. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini…
1) Suara orang di dalam ruangan yang dinding dan lantainya terbuat dari bahan keras akan
terdengar lebih lantang.
2) Dokter memeriksa keadaan bagian dalam tubuh menggunakan alat ultrasonografi (USG).
3) Bunyi kereta api dapat didengarkan di rel kereta api meski masih jauh dan belum terlihat.
4) Kelelawar menggunakan gema gelombang ultrasonik untuk memetakan lokasi di hadapannya
(echo-location) saat terbang di malam hari.
Yang merupakan peristiwa pemantulan bunyi pada pernyataan di atas adalah…
a. (1), (2), (3), dan (4)
b. (1), (2), dan (3)
c. (1), (2), dan (4)
d. (2), (3), dan (4)
Semua kecuali (3) krn bukan pemantulan, tapi perambatan bunyi
12. Sebuah benda tingginya 3 cm berada di depan lensa cembung seperti pada gambar berikut:
Jika kekuatan lensa 100/15 Dioptri, maka akan dihasilkan bayangan dengan sifat…
a. nyata, terbalik, diperkecil 1/3 kali, pada jarak 60/7 cm
b. nyata, terbalik, diperkecil 3 kali, pada jarak 60 cm
c. nyata, terbalik, diperbesar 1/3 kali, pada jarak 60/7 cm
d. nyata, terbalik, diperbesar 3 kali, pada jarak 60 cm
P =
100
f
=
100
15
f = 15cm
1
f
=
1
s
+
1
s′
1
15
=
1
20
+
1
s′
1
s′
=
1
15
−
1
20
=
4 − 3
60
s′
= 𝟔𝟎𝐜𝐦
M =
s′
s
=
60
20
= 𝟑 𝐤𝐚𝐥𝐢
13. Batang kaca yang digosok berulang-ulang dengan kain sutera akan menjadi
bermuatan listrik… karena…
a. positif, elektron dari batang kaca berpindah ke kain sutera
b. positif, proton dari kain sutera berpindah ke batang kaca
c. negatif, elektron dari kain sutera berpindah ke batang kaca
d. negatif, proton dari batang kaca berpindah ke kain sutera
14. Perhatikan gambar rangkaian listrik di sebelah kanan! Besarnya
hambatan total dan kuat arus listrik yang terukur pada
amperemeter adalah…
a. 12 Ω; ½ A
b. 12 Ω; 2 A
c. 26 Ω; 0,92 A
d. 26 Ω; 1,08 A
1
𝑅𝑝
=
1
6
+
1
12
=
2 + 1
12
𝑅𝑝 = 4Ω
𝑅𝑠 = 4 + 8 = 𝟏𝟐𝛀
𝐼 =
𝑉
𝑅
=
24
12
= 𝟐𝑨
15. Sebuah lampu listrik memiliki spesifikasi 220 V/50 Watt. Jika dinyalakan selama 20 menit maka
besarnya energi listrik yang dibutuhkannya adalah…
a. 1000 Joule
b. 60000 Joule
c. 220000 Joule
d. 13200000 Joule
E=P.t=50.20.60=60000J
16. Di dalam sebuah rumah terdapat 5 lampu @10 W, 2 lampu @ 25 W yang masing-masing dinyalakan
10 jam setiap hari, sebuah televisi 250 W yang dinyalakan 4 jam setiap hari. Biaya rekening listrik
yang dibayarkan dalam 1 bulan (30 hari) jika tarif yang berlaku Rp 1.000,00 per kWh adalah…
a. Rp 60.000,00
b. Rp 30.000,00
c. Rp 90.000,00
d. Rp 80.000,00
kWh =
5.10.10 + 2.25.10 + 250.4
1000
= 2kWh
Rp = 2.30.1000 = 60000
17. Perhatikan gambar interaksi antara magnet listrik dengan magnet batang berikut ini!
Pernyataan yang salah berdasarkan gambar tersebut adalah……
a. Jika R kutub selatan, maka F dan S tolak-menolak.
b. Jika S kutub utara, maka F dan R tarik-menarik.
c. Jika R kutub utara, maka E dan S tolak-menolak.
d. Jika S kutub selatan, maka F dan R tarik-menarik.
E selatan,F utara, jika R selatan,S selatan, F narik R
18. Perhatikan gambar kumparan berikut ini!
Jarum galvanometer tidak akan menyimpang saat……
a. magnet digerakkan masuk kumparan
b. magnet diam di dalam kumparan
c. magnet digerakkan keluar kumparan
d. magnet berputar pada sumbu vertikal
19. Sebuah trafo memiliki tegangan primer 3000 V, tegangan sekunder
200 V, kumparan primer 6000 lilitan, dan kuat arus sekunder 30 A.
Jenis trafo, jumlah lilitan kumparan sekunder, dan kuat arus
primernya adalah…
a. Step-down, 90000 lilitan, 450 A
b. Step-down, 400 lilitan, 2 A
c. Step-up, 90000 lilitan, 450 A
d. Step-up, 400 lilitan, 2 A
Ns
Np
=
Vs
Vp
Ns
6000
=
200
3000
Ns = 400
20. Perhatikan gambar benda langit berikut ini:
Di dalam sistem tata surya matahari, planet tersebut berada di urutan yang…
a. Kedua
b. keempat
c. keenam
d. kedelapan
21. Skema posisi matahari, bumi, dan bulan saat terjadinya pasang perbani adalah (catatan: M =
matahari, Bm = bumi, Bl = bulan)…
a. c.
b. d.

More Related Content

What's hot

Tugas pengantar elektro teknik 5 (kapasitor)
Tugas pengantar elektro teknik 5 (kapasitor)Tugas pengantar elektro teknik 5 (kapasitor)
Tugas pengantar elektro teknik 5 (kapasitor)
Niko Kusuma
 
Prediksi soal-dan-pembahasan-ujian-sekolah-fisika-2013
Prediksi soal-dan-pembahasan-ujian-sekolah-fisika-2013Prediksi soal-dan-pembahasan-ujian-sekolah-fisika-2013
Prediksi soal-dan-pembahasan-ujian-sekolah-fisika-2013
Mochammad Musleh
 
Ujian tengah semester fisika dasar ii 2008
Ujian tengah semester fisika dasar ii 2008Ujian tengah semester fisika dasar ii 2008
Ujian tengah semester fisika dasar ii 2008
Hokiman Kurniawan
 
Soal us fisika a + kunci 11 12
Soal us fisika a + kunci 11 12Soal us fisika a + kunci 11 12
Soal us fisika a + kunci 11 12
EKO SUPRIYADI
 
Fisika - Kesetimbangan Benda
Fisika - Kesetimbangan BendaFisika - Kesetimbangan Benda
Fisika - Kesetimbangan Benda
Tasha Amarilis
 

What's hot (20)

keseimbangan pada tuas
keseimbangan pada tuaskeseimbangan pada tuas
keseimbangan pada tuas
 
Soal ujian sekolah fisika 2013 2014
Soal ujian sekolah fisika 2013 2014Soal ujian sekolah fisika 2013 2014
Soal ujian sekolah fisika 2013 2014
 
UMPTN Fisika 1995 Rayon B Kode 62
UMPTN Fisika 1995 Rayon B Kode 62UMPTN Fisika 1995 Rayon B Kode 62
UMPTN Fisika 1995 Rayon B Kode 62
 
Vektor
VektorVektor
Vektor
 
Tugas pengantar elektro teknik 5 (kapasitor)
Tugas pengantar elektro teknik 5 (kapasitor)Tugas pengantar elektro teknik 5 (kapasitor)
Tugas pengantar elektro teknik 5 (kapasitor)
 
Prediksi soal-dan-pembahasan-ujian-sekolah-fisika-2013
Prediksi soal-dan-pembahasan-ujian-sekolah-fisika-2013Prediksi soal-dan-pembahasan-ujian-sekolah-fisika-2013
Prediksi soal-dan-pembahasan-ujian-sekolah-fisika-2013
 
Soal UAS Fisika Kelas XII-IA
Soal UAS Fisika Kelas XII-IASoal UAS Fisika Kelas XII-IA
Soal UAS Fisika Kelas XII-IA
 
PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKAPREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
 
fluida
fluidafluida
fluida
 
Ujian tengah semester fisika dasar ii 2008
Ujian tengah semester fisika dasar ii 2008Ujian tengah semester fisika dasar ii 2008
Ujian tengah semester fisika dasar ii 2008
 
Soal us fisika a + kunci 11 12
Soal us fisika a + kunci 11 12Soal us fisika a + kunci 11 12
Soal us fisika a + kunci 11 12
 
Sma -fisika_2003
Sma  -fisika_2003Sma  -fisika_2003
Sma -fisika_2003
 
UMPTN Fisika 1995 Rayon A Kode 55
UMPTN Fisika 1995 Rayon A Kode 55UMPTN Fisika 1995 Rayon A Kode 55
UMPTN Fisika 1995 Rayon A Kode 55
 
Fisika - Kesetimbangan Benda
Fisika - Kesetimbangan BendaFisika - Kesetimbangan Benda
Fisika - Kesetimbangan Benda
 
Kisi kisi kelas xii smk jadi
Kisi kisi kelas xii smk jadiKisi kisi kelas xii smk jadi
Kisi kisi kelas xii smk jadi
 
Uas fisika
Uas fisikaUas fisika
Uas fisika
 
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKAPEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
 
FISIKA : Kesetimbangan Benda Tegar
FISIKA : Kesetimbangan Benda TegarFISIKA : Kesetimbangan Benda Tegar
FISIKA : Kesetimbangan Benda Tegar
 
UMPTN Fisika 2000 Rayon B Kode 25
UMPTN Fisika 2000 Rayon B Kode 25UMPTN Fisika 2000 Rayon B Kode 25
UMPTN Fisika 2000 Rayon B Kode 25
 
Prediksi soal ulangan akhir semester gasal
Prediksi  soal ulangan akhir semester gasalPrediksi  soal ulangan akhir semester gasal
Prediksi soal ulangan akhir semester gasal
 

Viewers also liked (19)

Kg7 Storytelling
Kg7 Storytelling Kg7 Storytelling
Kg7 Storytelling
 
Kelas 9 1 materi penjasorkes p3 k
Kelas 9 1 materi penjasorkes p3 kKelas 9 1 materi penjasorkes p3 k
Kelas 9 1 materi penjasorkes p3 k
 
Sponsorship
SponsorshipSponsorship
Sponsorship
 
Soal n jwb kls 9
Soal n jwb kls 9Soal n jwb kls 9
Soal n jwb kls 9
 
Flashlight
FlashlightFlashlight
Flashlight
 
Kelas 7 1 materi penjasorkes pentingnya olahraga
Kelas 7 1 materi penjasorkes pentingnya olahragaKelas 7 1 materi penjasorkes pentingnya olahraga
Kelas 7 1 materi penjasorkes pentingnya olahraga
 
Flashlight
FlashlightFlashlight
Flashlight
 
Tentang Cipta Cerpen
Tentang Cipta CerpenTentang Cipta Cerpen
Tentang Cipta Cerpen
 
Tentang kg 7 berikut
Tentang kg 7 berikutTentang kg 7 berikut
Tentang kg 7 berikut
 
Lat fis 4
Lat fis 4Lat fis 4
Lat fis 4
 
Artikel undangan bnn
Artikel undangan bnnArtikel undangan bnn
Artikel undangan bnn
 
Atom 2
Atom 2Atom 2
Atom 2
 
Tentang Kosayu Vocal Competition
Tentang Kosayu Vocal CompetitionTentang Kosayu Vocal Competition
Tentang Kosayu Vocal Competition
 
Catatan remidi
Catatan remidiCatatan remidi
Catatan remidi
 
Pramuka di kur 2013
Pramuka di kur 2013Pramuka di kur 2013
Pramuka di kur 2013
 
Uu 12-tahun-2010-gerakan-pramuka
Uu 12-tahun-2010-gerakan-pramukaUu 12-tahun-2010-gerakan-pramuka
Uu 12-tahun-2010-gerakan-pramuka
 
Lat us2014
Lat us2014Lat us2014
Lat us2014
 
Sisipan diktat kelas 7
Sisipan diktat kelas 7Sisipan diktat kelas 7
Sisipan diktat kelas 7
 
Catatan v=i.r
Catatan v=i.rCatatan v=i.r
Catatan v=i.r
 

Similar to Lat uh fis 2

Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannyaBocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Viktorinus Rema Gare
 
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannyaBocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Viktorinus Rema Gare
 
Soal un fisika kls xii ipa (lat 1)
Soal un fisika kls xii ipa (lat 1)Soal un fisika kls xii ipa (lat 1)
Soal un fisika kls xii ipa (lat 1)
Santi Yuliyani
 
Soal ulangan kenaikan kelas fisika x tkj
Soal ulangan kenaikan kelas fisika x tkjSoal ulangan kenaikan kelas fisika x tkj
Soal ulangan kenaikan kelas fisika x tkj
Kiki Adriani
 
Soal qp ke 1 ipa (fisika)
Soal qp ke 1 ipa (fisika)Soal qp ke 1 ipa (fisika)
Soal qp ke 1 ipa (fisika)
mulyosetyono
 
TRYOUT DKI FISIKA C 2014
TRYOUT DKI FISIKA  C 2014TRYOUT DKI FISIKA  C 2014
TRYOUT DKI FISIKA C 2014
Kasmadi Rais
 

Similar to Lat uh fis 2 (20)

Fisika paket 2
Fisika paket 2Fisika paket 2
Fisika paket 2
 
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannyaBocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
 
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannyaBocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
 
naskahsoalujiansekolahfisika
naskahsoalujiansekolahfisikanaskahsoalujiansekolahfisika
naskahsoalujiansekolahfisika
 
Soal un fisika kls xii ipa (lat 1)
Soal un fisika kls xii ipa (lat 1)Soal un fisika kls xii ipa (lat 1)
Soal un fisika kls xii ipa (lat 1)
 
Try out fisika 2014
Try out fisika 2014Try out fisika 2014
Try out fisika 2014
 
Try out fisika 2014
Try out fisika 2014Try out fisika 2014
Try out fisika 2014
 
Soal latihan usbn dan un 2018-2019
Soal latihan usbn dan un 2018-2019Soal latihan usbn dan un 2018-2019
Soal latihan usbn dan un 2018-2019
 
Prediksi UN Fisika SMA 2018
Prediksi UN Fisika SMA 2018Prediksi UN Fisika SMA 2018
Prediksi UN Fisika SMA 2018
 
Materi les privat
Materi les privatMateri les privat
Materi les privat
 
Paket o
Paket oPaket o
Paket o
 
Paket o
Paket oPaket o
Paket o
 
Paket o
Paket oPaket o
Paket o
 
Soal ulangan kenaikan kelas fisika x tkj
Soal ulangan kenaikan kelas fisika x tkjSoal ulangan kenaikan kelas fisika x tkj
Soal ulangan kenaikan kelas fisika x tkj
 
Soal Latihan UN Fisika SMA 2015 - 2
Soal Latihan UN Fisika SMA 2015 - 2Soal Latihan UN Fisika SMA 2015 - 2
Soal Latihan UN Fisika SMA 2015 - 2
 
Soal Latihan UN Fisika SMA 2015 - 1
Soal Latihan UN Fisika SMA 2015 - 1Soal Latihan UN Fisika SMA 2015 - 1
Soal Latihan UN Fisika SMA 2015 - 1
 
Soal qp ke 1 ipa (fisika)
Soal qp ke 1 ipa (fisika)Soal qp ke 1 ipa (fisika)
Soal qp ke 1 ipa (fisika)
 
Try out ukk smp kelas viii diana-2009
Try out ukk smp kelas viii diana-2009Try out ukk smp kelas viii diana-2009
Try out ukk smp kelas viii diana-2009
 
TRYOUT DKI FISIKA C 2014
TRYOUT DKI FISIKA  C 2014TRYOUT DKI FISIKA  C 2014
TRYOUT DKI FISIKA C 2014
 
Soal dan pembahasan UAM 2016
Soal dan pembahasan UAM  2016Soal dan pembahasan UAM  2016
Soal dan pembahasan UAM 2016
 

More from Aries Kuncoro

More from Aries Kuncoro (20)

Soal lat remidi pat 2018
Soal lat remidi pat 2018Soal lat remidi pat 2018
Soal lat remidi pat 2018
 
Lat soal pat kls 8 th 2018
Lat soal pat kls 8 th 2018Lat soal pat kls 8 th 2018
Lat soal pat kls 8 th 2018
 
Lat soal pat kls 7 th 2018
Lat soal pat kls 7 th 2018Lat soal pat kls 7 th 2018
Lat soal pat kls 7 th 2018
 
Soal lat remidi cahaya
Soal lat remidi cahayaSoal lat remidi cahaya
Soal lat remidi cahaya
 
Daftar peserta remidi 3.11 cahaya kls 8
Daftar peserta remidi 3.11 cahaya kls 8Daftar peserta remidi 3.11 cahaya kls 8
Daftar peserta remidi 3.11 cahaya kls 8
 
Daftar peserta ujian remidi fisika 7 & 8 mei 2018
Daftar peserta ujian remidi fisika 7 & 8 mei 2018Daftar peserta ujian remidi fisika 7 & 8 mei 2018
Daftar peserta ujian remidi fisika 7 & 8 mei 2018
 
Jawab kuis 30 4-2018
Jawab kuis 30 4-2018Jawab kuis 30 4-2018
Jawab kuis 30 4-2018
 
Lat un bag 7
Lat un bag 7Lat un bag 7
Lat un bag 7
 
Lat un bag 8
Lat un bag 8Lat un bag 8
Lat un bag 8
 
Lat un bag 6
Lat un bag 6Lat un bag 6
Lat un bag 6
 
Lat un bag 5
Lat un bag 5Lat un bag 5
Lat un bag 5
 
Lat un bag 4
Lat un bag 4Lat un bag 4
Lat un bag 4
 
Jawaban soal lat uasbn 2018 bag 2
Jawaban soal lat uasbn 2018 bag 2Jawaban soal lat uasbn 2018 bag 2
Jawaban soal lat uasbn 2018 bag 2
 
Soal lat uasbn 2018 bag 2
Soal lat uasbn 2018 bag 2Soal lat uasbn 2018 bag 2
Soal lat uasbn 2018 bag 2
 
Soal lat uasbn 2018 bag 1
Soal lat uasbn 2018 bag 1Soal lat uasbn 2018 bag 1
Soal lat uasbn 2018 bag 1
 
Soal lat uasbn 2018 bag 1
Soal lat uasbn 2018 bag 1Soal lat uasbn 2018 bag 1
Soal lat uasbn 2018 bag 1
 
Kisi2 kelas 9 (pt 3)
Kisi2 kelas 9 (pt 3)Kisi2 kelas 9 (pt 3)
Kisi2 kelas 9 (pt 3)
 
Kisi2 kelas 7 (pt 3)
Kisi2 kelas 7 (pt 3)Kisi2 kelas 7 (pt 3)
Kisi2 kelas 7 (pt 3)
 
Kisi2 pts kelas 9 (pt 2)
Kisi2 pts kelas 9 (pt 2)Kisi2 pts kelas 9 (pt 2)
Kisi2 pts kelas 9 (pt 2)
 
Kisi2 kelas 7 (pt2)
Kisi2 kelas 7 (pt2)Kisi2 kelas 7 (pt2)
Kisi2 kelas 7 (pt2)
 

Lat uh fis 2

  • 1. Soal-soal Latihan Fisika SMP SKL UN 2012-2013 1. Perhatikan tabel berikut ini! No Besaran Satuan Alat Ukur 1 Massa gram (g) Neraca 2 Intensitas cahaya candela (cd) Fluxmeter 3 Waktu menit (min) Stopwatch 4 Kuat arus Ampere (A) Amperemeter Pasangan besaran pokok, satuan (dalam SI/MKS), dan alat ukur yang benar adalah… Massa kg, waktusekon, shg yg benar 2 dan 4 2. Hasil penimbangan massa suatu zat cair yang ditunjukkan pada gambar berikut ini adalah… a. 53 gram b. 125 gram c. 178 gram d. 231 gram m= (178-53)g=125g 3. Seorang siswa meneliti sebuah sampel logam berbentuk balok bermassa 252 gram. Lewat pencocokan dengan tabel massa jenis berikut ini, jenis logam yang sedang diteliti oleh siswa tersebut adalah… Logam ρ, kg/m3 Emas 19300 Tembaga 8400 Besi 7900 Aluminium 2700 a. emas b. besi c. tembaga d. aluminium 4. Pengukuran pada termometer skala Celcius di sebelah kanan bila diukur menggunakan termometer skala Reamur akan menunjukkan angka… °R. a. 80 b. 212 c. 373 d. 100 5. Banyaknya kalor yang dibutuhkan untuk mengubah 2 kg es (H2O padat) bersuhu -10 °C seluruhnya menjadi uap air pada suhu 100 °C adalah… (ces = 2100 J/kg °C; Lair = 3,36 x 105 J/kg; cair = 4200 J/kg °C; Uair = 2,27 x 106 J/kg) a. 6094 kilojoule b. 4540 kilojoule ρ = m V = 252 10.2.1,5 = 8,4 g cm3 = 8400 kg m3
  • 2. c. 1512 kilojoule d. 1554 kilojoule Q = mc∆T + mL + mc∆T + mU Q = m c∆T + L + c∆T + U Q = 2 2100.10 + 336000 + 4200.100 + 2270000 Q = 6094000J = 6094kJ 6. Berikut ini yang bukan merupakan gerak lurus berubah beraturan dipercepat adalah… a. c. b. d. C krn GLB 7. Sebuah tower crane mengangkat peti material bermassa 2 ton ke ketinggian 50 m. Jika percepatan gravitasi sebesar 10 m/s2 maka kerja yang dilakukannya adalah sebesar… a. 1000 J b. 1000 kJ c. 2000 J d. 2000 kJ W=F.s=m.g.s=2000.10.50=106 J=1000kJ 8. Perhatikan gambar berikut ini! Pesawat sederhana yang prinsip kerjanya sama dengan alat pada gambar tersebut adalah… a. c.
  • 3. b. d. D krn sama2 bidang miring, sedangkan a katrol, b dan C tuas 9. Besarnya tekanan hidrostatik yang dialami oleh benda yang tercelup di dalam bejana berisi raksa (ρ = 13600 kg/m3 ) pada kedalaman 30 cm dari permukaan adalah (g = 10 m/s2 )… a. 4080000 Pa b. 2720000 Pa c. 40800 Pa d. 27200 Pa Ph=.g.h=13600.10.30=4080000 Pa 10. Perhatikan gambar cuplikan gelombang transversal berikut ini! Cepat rambat gelombang (v) tersebut adalah… a. 36 m/s b. 36 x 10-2 m/s c. 4 m/s d. 4 x 10-2 m/s v = s t = 12 3 = 4 cm s = 4. 10−2 m s 11. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini… 1) Suara orang di dalam ruangan yang dinding dan lantainya terbuat dari bahan keras akan terdengar lebih lantang. 2) Dokter memeriksa keadaan bagian dalam tubuh menggunakan alat ultrasonografi (USG). 3) Bunyi kereta api dapat didengarkan di rel kereta api meski masih jauh dan belum terlihat. 4) Kelelawar menggunakan gema gelombang ultrasonik untuk memetakan lokasi di hadapannya (echo-location) saat terbang di malam hari. Yang merupakan peristiwa pemantulan bunyi pada pernyataan di atas adalah… a. (1), (2), (3), dan (4) b. (1), (2), dan (3) c. (1), (2), dan (4) d. (2), (3), dan (4) Semua kecuali (3) krn bukan pemantulan, tapi perambatan bunyi
  • 4. 12. Sebuah benda tingginya 3 cm berada di depan lensa cembung seperti pada gambar berikut: Jika kekuatan lensa 100/15 Dioptri, maka akan dihasilkan bayangan dengan sifat… a. nyata, terbalik, diperkecil 1/3 kali, pada jarak 60/7 cm b. nyata, terbalik, diperkecil 3 kali, pada jarak 60 cm c. nyata, terbalik, diperbesar 1/3 kali, pada jarak 60/7 cm d. nyata, terbalik, diperbesar 3 kali, pada jarak 60 cm P = 100 f = 100 15 f = 15cm 1 f = 1 s + 1 s′ 1 15 = 1 20 + 1 s′ 1 s′ = 1 15 − 1 20 = 4 − 3 60 s′ = 𝟔𝟎𝐜𝐦 M = s′ s = 60 20 = 𝟑 𝐤𝐚𝐥𝐢 13. Batang kaca yang digosok berulang-ulang dengan kain sutera akan menjadi bermuatan listrik… karena… a. positif, elektron dari batang kaca berpindah ke kain sutera b. positif, proton dari kain sutera berpindah ke batang kaca c. negatif, elektron dari kain sutera berpindah ke batang kaca d. negatif, proton dari batang kaca berpindah ke kain sutera 14. Perhatikan gambar rangkaian listrik di sebelah kanan! Besarnya hambatan total dan kuat arus listrik yang terukur pada amperemeter adalah… a. 12 Ω; ½ A b. 12 Ω; 2 A c. 26 Ω; 0,92 A d. 26 Ω; 1,08 A 1 𝑅𝑝 = 1 6 + 1 12 = 2 + 1 12 𝑅𝑝 = 4Ω 𝑅𝑠 = 4 + 8 = 𝟏𝟐𝛀 𝐼 = 𝑉 𝑅 = 24 12 = 𝟐𝑨 15. Sebuah lampu listrik memiliki spesifikasi 220 V/50 Watt. Jika dinyalakan selama 20 menit maka besarnya energi listrik yang dibutuhkannya adalah… a. 1000 Joule b. 60000 Joule c. 220000 Joule d. 13200000 Joule
  • 5. E=P.t=50.20.60=60000J 16. Di dalam sebuah rumah terdapat 5 lampu @10 W, 2 lampu @ 25 W yang masing-masing dinyalakan 10 jam setiap hari, sebuah televisi 250 W yang dinyalakan 4 jam setiap hari. Biaya rekening listrik yang dibayarkan dalam 1 bulan (30 hari) jika tarif yang berlaku Rp 1.000,00 per kWh adalah… a. Rp 60.000,00 b. Rp 30.000,00 c. Rp 90.000,00 d. Rp 80.000,00 kWh = 5.10.10 + 2.25.10 + 250.4 1000 = 2kWh Rp = 2.30.1000 = 60000 17. Perhatikan gambar interaksi antara magnet listrik dengan magnet batang berikut ini! Pernyataan yang salah berdasarkan gambar tersebut adalah…… a. Jika R kutub selatan, maka F dan S tolak-menolak. b. Jika S kutub utara, maka F dan R tarik-menarik. c. Jika R kutub utara, maka E dan S tolak-menolak. d. Jika S kutub selatan, maka F dan R tarik-menarik. E selatan,F utara, jika R selatan,S selatan, F narik R 18. Perhatikan gambar kumparan berikut ini! Jarum galvanometer tidak akan menyimpang saat…… a. magnet digerakkan masuk kumparan b. magnet diam di dalam kumparan c. magnet digerakkan keluar kumparan d. magnet berputar pada sumbu vertikal 19. Sebuah trafo memiliki tegangan primer 3000 V, tegangan sekunder 200 V, kumparan primer 6000 lilitan, dan kuat arus sekunder 30 A. Jenis trafo, jumlah lilitan kumparan sekunder, dan kuat arus primernya adalah… a. Step-down, 90000 lilitan, 450 A b. Step-down, 400 lilitan, 2 A c. Step-up, 90000 lilitan, 450 A d. Step-up, 400 lilitan, 2 A Ns Np = Vs Vp
  • 6. Ns 6000 = 200 3000 Ns = 400 20. Perhatikan gambar benda langit berikut ini: Di dalam sistem tata surya matahari, planet tersebut berada di urutan yang… a. Kedua b. keempat c. keenam d. kedelapan 21. Skema posisi matahari, bumi, dan bulan saat terjadinya pasang perbani adalah (catatan: M = matahari, Bm = bumi, Bl = bulan)… a. c. b. d.