SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
1) Perhatikan tabel berikut! 
Besaran pokok dan satuan menurut Sistem 
Internasional (SI) yang benar adalah.... 
A. 1 
B. 2 
C. 3 
D. 4 
Pembahasan 
Besaran pokok dan satuan SI : 
−Massa (kilogram) 
−Panjang (meter) 
−Waktu (sekon) 
−Jumlah zat (mol) 
−Kuat arus listrik (ampere) 
−Suhu (kelvin) 
−Intensitas cahaya (Candela) 
2) Perhatikan gambar neraca berikut! 
Dari hasil penimbangan tersebut massa 
benda adalah.... 
A. 521 gram 
B. 530 gram 
C. 620 gram 
D. 1.520 gram 
Pembahasan 
Massa benda = 1.000 gram + 500 gram + 20 
gram = 1.520 gram 
3) Perhatikan gambar pengukuran dengan 
menggunakan alat bahan berikut! 
Jika massa benda 300 gram, maka massa 
jenis benda tersebut adalah.... 
A. 3,0 g/cm3 
B. 7,5 g/cm3 
C. 15 g/cm3 
D. 320 g/cm3 
Pembahasan 
Massa jenis benda : 
ρ = m/V = (300 gram)/(20 cm 
3 
) = 15 g / cm3 
4) Pada suatu percobaan, dua bimetal I dan 
II tersusun oleh tiga jenis logam 1, 2, 3. 
Ketika dipanaskan kedua bimetal 
melengkung dengan arah tampak seperti 
gambar. Berdasarkan data tersebut, empat 
orang siswa memberikan pendapat sebagai 
berikut:
MATERI LES PRIVAT 23 APRIL 2014 
GLOBAL SCIENCE COURSE 
Pendapat yang benar disampaikan oleh 
siswa .... 
A. A dan B 
B. A dan D 
C. B dan C 
D. C dan D 
Pembahasan 
Bimetal : 
− Melengkung ke arah logam yang koefisien 
muai panjangnya lebih kecil jika dipanaskan 
− Melengkung ke arah logam yang koefisien 
muai panjangnya lebih besar jika 
didinginkan 
Sehingga α1 < α2 < α3 
Urutan dari kecil ke besar : 1, 2, 3 
Urutan dari besar ke kecil : 3, 2, 1 
Jawaban : C. B dan C 
5) Berdasarkan grafik, banyaknya kalor 
yang dibutuhkan oleh 5 kg air dalam proses 
dari C ke D (kalor jenis air = 4.200 J/kgoC) 
adalah..... 
A. 210.000 J 
B. 420.000 J 
C. 21.000.000 J 
D. 42.000.000 J 
Pembahasan 
Q = m x c x ΔT = (5) (4.200) (10) = 210.000 
joule 
6) Berikut adalah hasil ketikan ticker timer 
dari suatu percobaan gerak! 
Gerak lurus beraturan dan gerak lurus 
berubah beraturan dipercepat berturut-turut 
ditunjukkan pada gambar nomor.... 
A. 1 dan 2 
B. 1 dan 3 
C. 2 dan 3 
D. 3 dan 4 
Pembahasan 
(1) GLB 
(2) GLBB dipercepat 
(3) GLBB diperlambat kemudian dipercepat 
(4) GLBB diperlambat 
Jawaban : (1) dan (2) 
7) Perhatikan gambar berikut! 
Massa kotak = 75 kg dan percepatan 
gravitasi g = 10 m/s2. Tekanan yang 
diberikan oleh dasar kotak adalah.... 
A. 150 N/m2 
B. 125 N/m2 
C. 75 N/m2 
D. 25 N/m2 
Pembahasan 
Tekanan : 
P = F : A = (75 x 10) : (6 x 5) = (750) : (30) 
= 25 N/m2 
8) Perhatikan gambar!
MATERI LES PRIVAT 23 APRIL 2014 
GLOBAL SCIENCE COURSE 
Sebuah mobil yang menggunakan aki 
sebagai sumber energi sedang melaju. 
Urutan perubahan energi yang terjadi pada 
mobil adalah.... 
A. energi gerak → energi bunyi → energi 
listrik 
B. energi gerak → energi listrik → energi 
panas 
C. energi kimia → energi panas → energi 
listrik 
D. energi kimia → energi listrik → energi 
gerak 
Pembahasan 
Perubahan energi yang terjadi : Kimia → 
Listrik → Gerak 
9) Perhatikan gambar! 
Besarnya usaha yang dilakukan oleh Andi 
dan Toni agar mobil bisa berpindah sejauh 4 
meter jika gaya kedua anak itu masing-masing 
50 N dan 70 N adalah.... 
A. 80 joule 
B. 200 joule 
C. 280 joule 
D. 480 joule 
Pembahasan 
W = F x S = (50 + 70) x (4) = 480 joule 
10) Perhatikan gambar! 
Dari keempat pesawat sederhana di atas 
yang menggunakan prinsip bidang miring 
adalah.... 
A. 1 dan 2 
B. 1 dan 3 
C. 2 dan 3 
D. 3 dan 4 
Pembahasan 
Jenis pesawat sederhana : 
(1) skrup = bidang miring 
(2) kapak = bidang miring 
(3) gerobak dorong = tuas / pengungkit 
(4) catut = tuas / pengungkit 
Jawaban : A. 1 dan 2 
11) Perhatikan gambar gelombang 
transversal berikut ini! 
Cepat rambat gelombang transversal di atas 
adalah.... 
A. 2 m/s 
B. 4 m/s 
C. 6 m/s 
D. 8 m/s 
Pembahasan 
Cepat rambat gelombang = (panjang 
gelombang) : (periode gelombang) = (8 
meter) : (2 sekon) = 4 m/s 
12) Tono berteriak dengan suara keras di
MATERI LES PRIVAT 23 APRIL 2014 
GLOBAL SCIENCE COURSE 
hadapan tebing yang tinggi. Beberapa detik 
kemudian terdengar gema yang merupakan 
bunyi pantul suaranya. Sekiranya Tono 
mencatat selang waktu antara gema dan 
teriakannya, dan mengetahui cepat rambat 
bunyi di udara saat itu , maka Tono dapat 
memanfaatkan bunyi pantul itu untuk 
mengetahui.... 
A. ketinggian tebing dari permukaan laut 
B. jarak tebing dari tempat Tono berteriak 
C. luas dinding tebing yang dituju Tono 
D. kelembaban udara di sekitar tebing 
Pembahasan 
Manfaat bunyi pantul diantaranya : 
− mengukur jarak dua buah tempat 
− mengukur kedalaman laut atau gua 
− mendeteksi keretakan logam 
− USG 
Jawaban : B. jarak tebing dari tempat Tono 
berteriak 
(13) Perhatikan gambar berikut! 
Berdasarkan data yang tampak pada gambar, 
jarak fokus lensa tersebut adalah.... 
A. 4,5 cm 
B. 7,5 cm 
C. 10 cm 
D. 12 cm 
Pembahasan 
Rumus lensa : 
14) Ani mengalami cacat mata hipermotropi. 
Cacat mata ini disebabkan .... 
A. titik jauh mata bergeser mendekati mata 
B. titik jauh mata bergeser menjauhi mata 
C. titik dekat mata bergeser mendekati mata 
D. titik dekat mata bergeser menjauhi mata 
Pembahasan 
hipermetropi → rabun dekat → titik dekat 
mata bergeser menjauhi mata 
miopi → rabun jauh → titik jauh mata 
bergeser mendekati mata 
15) Jika mistar plastik digosok dengan 
rambut yang kering kemudian didekatkan 
pada sobekan kertas kecil-kecil, maka kertas 
akan menempel pada mistar. Ini 
menunjukkan bahwa mistar plastik 
bermuatan listrik .... 
A. positif, karena elektrn dari rambut 
mengalir ke plastik 
B. positif, karena elektron dari plastik 
mengalir ke rambut 
C. negatif, karena elektron dari rambut 
mengalir ke plastik 
D. negatif, karena elektron dari plastik 
mengalir ke rambut 
Pembahasan 
Mistar digosok rambut menjadi bermuatan 
negatif, terjadi perpindahan elektron dari 
rambut ke mistar plastik 
16) Perhatikan rangkaian listrik di samping 
ini! 
Jika R1 = R2 = 10 Ω 
R3 = R4 = 8 Ω 
Berapakah besarnya kuat arus (I) yang 
mengalir ?
MATERI LES PRIVAT 23 APRIL 2014 
GLOBAL SCIENCE COURSE 
A. 0,5 A 
B. 2 A 
C. 36 A 
D. 288 A 
Pembahasan 
Listrik dinamis : 
17) Dalam sebuah rumah terdapat 4 lampu 
20 W, 2 lampu 10 W, 3 lampu 40 W yang 
menyala 5 jam setiap hari. Jika harga listrik 
per kWh Rp 500,00, maka biaya yang harus 
dibayar dalam 1 bulan (30 hari) adalah.... 
A. Rp 5.625,00 
B. Rp 7.500,00 
C. Rp 12.750,00 
D. Rp 16.500,00 
Pembahasan 
Menghitung tarif listrik dalam satu bulan : 
18) Perhatikan gambar! 
Kedua paku ini menjadi magnet batang 
setelah didekatkan dengan magnet, maka 
kutub-kutub paku AB dan paku CD 
adalah.... 
A. A = selatan, B = Utara, C = Selatan, D = 
Selatan 
B. A = Utara, B = Selaan, C = Utara, D = 
Selatan 
C. A = Selatan, B = Utara, C = Utara, D = 
Selatan 
D. A = Utara, B = Selatan, C = Selatan, D = 
Utara 
Pembahasan 
A = Utara 
B = Selatan 
C = Utara 
D = Selatan 
19) Perhatikan gambar planet dan 
pernyataan berikut! 
1. termasuk planet luar 
2. planet terbesar 
3. berada pada urutan ke-6 dari matahari 
4. mempunyai satelit 
Pernyataan di atas yang sesuai untuk planet 
seperti gambar disamping adalah.... 
A. 1 dan 2 
B. 1 dan 3 
C. 2 dan 4 
D. 3 dan 4 
Pembahasan 
Planet Saturnus 
Jawaban : (1) dan (3) 
20) Kedudukan matahari, bumi, dan bulan 
yang menyebabkan permukaan air laut di 
bumi mengalami pasang maksimum terjadi 
saat bulan berada pada posisi....
MATERI LES PRIVAT 23 APRIL 2014 
GLOBAL SCIENCE COURSE 
A. 1 dan 3 
B. 2 dan 3 
C. 2 dan 4 
D. 3 dan 4 
Pembahasan 
Pasang maksimum saat posisi (2) dan (4) 
CAK HUDA 
www.hudafisika.blogspot.com 
hisbullohh@gmail.com 
hihuda1977@yahoo.com 
hihuda@physics.its.ac.id

More Related Content

What's hot

SOAL PREDIKSI FISIKA UN 2012
SOAL PREDIKSI FISIKA UN 2012SOAL PREDIKSI FISIKA UN 2012
SOAL PREDIKSI FISIKA UN 2012
Kasmadi Rais
 
Soal us fisika a + kunci 11 12
Soal us fisika a + kunci 11 12Soal us fisika a + kunci 11 12
Soal us fisika a + kunci 11 12
EKO SUPRIYADI
 
Soal dan penyelesaian fisika xii ipa
Soal dan penyelesaian fisika xii ipaSoal dan penyelesaian fisika xii ipa
Soal dan penyelesaian fisika xii ipa
ohmed
 
2010 2011 prediksiunpaket1hslwrkshopclp (1)
2010 2011 prediksiunpaket1hslwrkshopclp (1)2010 2011 prediksiunpaket1hslwrkshopclp (1)
2010 2011 prediksiunpaket1hslwrkshopclp (1)
Yayu Sri Rahayu
 
TRYOUT DKI FISIKA B 2014
TRYOUT DKI FISIKA  B 2014TRYOUT DKI FISIKA  B 2014
TRYOUT DKI FISIKA B 2014
Kasmadi Rais
 
TRYOUT DKI FISIKA A 2014
TRYOUT DKI FISIKA  A  2014TRYOUT DKI FISIKA  A  2014
TRYOUT DKI FISIKA A 2014
Kasmadi Rais
 
Download soal ujian dan pembahasan sma fisika
Download soal ujian dan pembahasan sma fisikaDownload soal ujian dan pembahasan sma fisika
Download soal ujian dan pembahasan sma fisika
Nie Rini
 
PENGAYAAN FISIKA XII IPA
PENGAYAAN FISIKA XII IPAPENGAYAAN FISIKA XII IPA
PENGAYAAN FISIKA XII IPA
ohmed
 

What's hot (20)

SOAL PREDIKSI FISIKA UN 2012
SOAL PREDIKSI FISIKA UN 2012SOAL PREDIKSI FISIKA UN 2012
SOAL PREDIKSI FISIKA UN 2012
 
Soal Prediksi fisika 2013
Soal Prediksi fisika 2013Soal Prediksi fisika 2013
Soal Prediksi fisika 2013
 
Soal us fisika a + kunci 11 12
Soal us fisika a + kunci 11 12Soal us fisika a + kunci 11 12
Soal us fisika a + kunci 11 12
 
Unsmaipa2013 fis
Unsmaipa2013 fisUnsmaipa2013 fis
Unsmaipa2013 fis
 
To un 2015 fisika b
To un 2015 fisika bTo un 2015 fisika b
To un 2015 fisika b
 
Soal dan penyelesaian fisika xii ipa
Soal dan penyelesaian fisika xii ipaSoal dan penyelesaian fisika xii ipa
Soal dan penyelesaian fisika xii ipa
 
2010 2011 prediksiunpaket1hslwrkshopclp (1)
2010 2011 prediksiunpaket1hslwrkshopclp (1)2010 2011 prediksiunpaket1hslwrkshopclp (1)
2010 2011 prediksiunpaket1hslwrkshopclp (1)
 
TRYOUT DKI FISIKA B 2014
TRYOUT DKI FISIKA  B 2014TRYOUT DKI FISIKA  B 2014
TRYOUT DKI FISIKA B 2014
 
PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKAPREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
 
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKAPEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
PEMBAHASAN PREDIKSI SBMPTN 2018 TKD FISIKA
 
Kumpulan Soal UH Kelas X
Kumpulan Soal UH Kelas XKumpulan Soal UH Kelas X
Kumpulan Soal UH Kelas X
 
TRYOUT DKI FISIKA A 2014
TRYOUT DKI FISIKA  A  2014TRYOUT DKI FISIKA  A  2014
TRYOUT DKI FISIKA A 2014
 
tryout fisika 1
tryout fisika 1tryout fisika 1
tryout fisika 1
 
Download soal ujian dan pembahasan sma fisika
Download soal ujian dan pembahasan sma fisikaDownload soal ujian dan pembahasan sma fisika
Download soal ujian dan pembahasan sma fisika
 
Soal Latihan UN Fisika SMA 2015 - 2
Soal Latihan UN Fisika SMA 2015 - 2Soal Latihan UN Fisika SMA 2015 - 2
Soal Latihan UN Fisika SMA 2015 - 2
 
Soal prediksi un ipa smp tahun 2014 paket 1
Soal prediksi un ipa smp tahun 2014 paket 1Soal prediksi un ipa smp tahun 2014 paket 1
Soal prediksi un ipa smp tahun 2014 paket 1
 
Pembahasan osn fisika 2014
Pembahasan osn fisika 2014Pembahasan osn fisika 2014
Pembahasan osn fisika 2014
 
PENGAYAAN FISIKA XII IPA
PENGAYAAN FISIKA XII IPAPENGAYAAN FISIKA XII IPA
PENGAYAAN FISIKA XII IPA
 
PEMBAHASAN PREDIKSI SOAL UN IPA PAKET A
PEMBAHASAN PREDIKSI  SOAL UN IPA PAKET APEMBAHASAN PREDIKSI  SOAL UN IPA PAKET A
PEMBAHASAN PREDIKSI SOAL UN IPA PAKET A
 
Soal dan pembahasan UAM 2016
Soal dan pembahasan UAM  2016Soal dan pembahasan UAM  2016
Soal dan pembahasan UAM 2016
 

Viewers also liked

Nur rohmah wahyuni 8 g pesawat sederhana
Nur rohmah wahyuni 8 g pesawat sederhanaNur rohmah wahyuni 8 g pesawat sederhana
Nur rohmah wahyuni 8 g pesawat sederhana
Hisbulloh Huda
 
Paket 3 MTSN DENANYAR JOMBANG
Paket 3 MTSN DENANYAR JOMBANGPaket 3 MTSN DENANYAR JOMBANG
Paket 3 MTSN DENANYAR JOMBANG
Hisbulloh Huda
 
Soal fisika un arsip dokujmentasi mtsn denanyar
Soal fisika un arsip dokujmentasi mtsn denanyarSoal fisika un arsip dokujmentasi mtsn denanyar
Soal fisika un arsip dokujmentasi mtsn denanyar
Hisbulloh Huda
 
Ulangan semester ganjil vii 13 14 MTSN DENANYAR
Ulangan semester ganjil vii 13 14 MTSN DENANYARUlangan semester ganjil vii 13 14 MTSN DENANYAR
Ulangan semester ganjil vii 13 14 MTSN DENANYAR
Hisbulloh Huda
 
Power point soal fisika 7h kel3 MTSN DENANYAR JOMBANG
Power point soal fisika 7h kel3 MTSN DENANYAR JOMBANGPower point soal fisika 7h kel3 MTSN DENANYAR JOMBANG
Power point soal fisika 7h kel3 MTSN DENANYAR JOMBANG
Hisbulloh Huda
 
Tes tertulis 1 GUNUNG A
Tes tertulis 1 GUNUNG ATes tertulis 1 GUNUNG A
Tes tertulis 1 GUNUNG A
Hisbulloh Huda
 
Les cyclopinettes 3
Les cyclopinettes 3Les cyclopinettes 3
Les cyclopinettes 3
Asso_Cyclope
 
Vitamine C - n°11 - décembre 2012
Vitamine C - n°11 - décembre 2012Vitamine C - n°11 - décembre 2012
Vitamine C - n°11 - décembre 2012
Asso_Cyclope
 
Silabus FISIKA IPA BAB CAHAYA HISBULLOH HUDA,M.Si MTSN DENANYAR JOMBANG
Silabus FISIKA IPA  BAB CAHAYA HISBULLOH HUDA,M.Si MTSN DENANYAR JOMBANGSilabus FISIKA IPA  BAB CAHAYA HISBULLOH HUDA,M.Si MTSN DENANYAR JOMBANG
Silabus FISIKA IPA BAB CAHAYA HISBULLOH HUDA,M.Si MTSN DENANYAR JOMBANG
Hisbulloh Huda
 
Kartu soal energi dan usaha HISBULLOH HUDA
Kartu soal energi dan usaha HISBULLOH HUDAKartu soal energi dan usaha HISBULLOH HUDA
Kartu soal energi dan usaha HISBULLOH HUDA
Hisbulloh Huda
 

Viewers also liked (20)

Nur rohmah wahyuni 8 g pesawat sederhana
Nur rohmah wahyuni 8 g pesawat sederhanaNur rohmah wahyuni 8 g pesawat sederhana
Nur rohmah wahyuni 8 g pesawat sederhana
 
Modul kalor huda
Modul kalor hudaModul kalor huda
Modul kalor huda
 
Paket 3 MTSN DENANYAR JOMBANG
Paket 3 MTSN DENANYAR JOMBANGPaket 3 MTSN DENANYAR JOMBANG
Paket 3 MTSN DENANYAR JOMBANG
 
Soal fisika un arsip dokujmentasi mtsn denanyar
Soal fisika un arsip dokujmentasi mtsn denanyarSoal fisika un arsip dokujmentasi mtsn denanyar
Soal fisika un arsip dokujmentasi mtsn denanyar
 
Ulangan semester ganjil vii 13 14 MTSN DENANYAR
Ulangan semester ganjil vii 13 14 MTSN DENANYARUlangan semester ganjil vii 13 14 MTSN DENANYAR
Ulangan semester ganjil vii 13 14 MTSN DENANYAR
 
Power point soal fisika 7h kel3 MTSN DENANYAR JOMBANG
Power point soal fisika 7h kel3 MTSN DENANYAR JOMBANGPower point soal fisika 7h kel3 MTSN DENANYAR JOMBANG
Power point soal fisika 7h kel3 MTSN DENANYAR JOMBANG
 
Tes tertulis 1 GUNUNG A
Tes tertulis 1 GUNUNG ATes tertulis 1 GUNUNG A
Tes tertulis 1 GUNUNG A
 
MTSN DENANYAR JOMBANG Ppt cahaya HISBULLOH HUDA
MTSN DENANYAR JOMBANG Ppt cahaya HISBULLOH HUDAMTSN DENANYAR JOMBANG Ppt cahaya HISBULLOH HUDA
MTSN DENANYAR JOMBANG Ppt cahaya HISBULLOH HUDA
 
Jhc2012 newsletter-1
Jhc2012 newsletter-1Jhc2012 newsletter-1
Jhc2012 newsletter-1
 
Salsabila 8 g
Salsabila 8 g Salsabila 8 g
Salsabila 8 g
 
Les cyclopinettes 3
Les cyclopinettes 3Les cyclopinettes 3
Les cyclopinettes 3
 
Vitamine C - n°11 - décembre 2012
Vitamine C - n°11 - décembre 2012Vitamine C - n°11 - décembre 2012
Vitamine C - n°11 - décembre 2012
 
Paket 4 TRY OUTMGMP IPA KAB JOMBANG JATIM
Paket 4 TRY OUTMGMP IPA KAB JOMBANG JATIMPaket 4 TRY OUTMGMP IPA KAB JOMBANG JATIM
Paket 4 TRY OUTMGMP IPA KAB JOMBANG JATIM
 
MTSN DENANAYAR.LATIHAN CERDAS CERMAT SAINS.SWC
MTSN DENANAYAR.LATIHAN CERDAS CERMAT SAINS.SWCMTSN DENANAYAR.LATIHAN CERDAS CERMAT SAINS.SWC
MTSN DENANAYAR.LATIHAN CERDAS CERMAT SAINS.SWC
 
Bks
BksBks
Bks
 
Silabus FISIKA IPA BAB CAHAYA HISBULLOH HUDA,M.Si MTSN DENANYAR JOMBANG
Silabus FISIKA IPA  BAB CAHAYA HISBULLOH HUDA,M.Si MTSN DENANYAR JOMBANGSilabus FISIKA IPA  BAB CAHAYA HISBULLOH HUDA,M.Si MTSN DENANYAR JOMBANG
Silabus FISIKA IPA BAB CAHAYA HISBULLOH HUDA,M.Si MTSN DENANYAR JOMBANG
 
Unsur HISBULLOH HUDA
Unsur  HISBULLOH HUDAUnsur  HISBULLOH HUDA
Unsur HISBULLOH HUDA
 
Perangkat kd 3.1 ALAT UKUR FISIKA . KLS 7 MTSN DENANYAR
Perangkat kd 3.1 ALAT UKUR FISIKA . KLS 7 MTSN DENANYARPerangkat kd 3.1 ALAT UKUR FISIKA . KLS 7 MTSN DENANYAR
Perangkat kd 3.1 ALAT UKUR FISIKA . KLS 7 MTSN DENANYAR
 
Proker sarpras 14 15
Proker sarpras 14 15Proker sarpras 14 15
Proker sarpras 14 15
 
Kartu soal energi dan usaha HISBULLOH HUDA
Kartu soal energi dan usaha HISBULLOH HUDAKartu soal energi dan usaha HISBULLOH HUDA
Kartu soal energi dan usaha HISBULLOH HUDA
 

Similar to Materi les privat

Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannyaBocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Viktorinus Rema Gare
 
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannyaBocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Viktorinus Rema Gare
 
soal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyana
soal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyanasoal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyana
soal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyana
universitas samawa
 
Soal qp ke 1 ipa (fisika)
Soal qp ke 1 ipa (fisika)Soal qp ke 1 ipa (fisika)
Soal qp ke 1 ipa (fisika)
mulyosetyono
 

Similar to Materi les privat (20)

Fisika paket 4
Fisika paket 4Fisika paket 4
Fisika paket 4
 
Try out fisika 2014
Try out fisika 2014Try out fisika 2014
Try out fisika 2014
 
Try out fisika 2014
Try out fisika 2014Try out fisika 2014
Try out fisika 2014
 
Pendalaman Materi IPA Fisika MAN IC.pptx
Pendalaman Materi IPA Fisika MAN IC.pptxPendalaman Materi IPA Fisika MAN IC.pptx
Pendalaman Materi IPA Fisika MAN IC.pptx
 
Soal ipa 1 a
Soal ipa   1 aSoal ipa   1 a
Soal ipa 1 a
 
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannyaBocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
 
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannyaBocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
Bocoran soal un ipa 2011 dan pembahasannya
 
Soal Prediksi UN IPA SMP/MTs Tahun 2014 PAKET 1 | LENGKAP KUNCI JAWABAN DAN P...
Soal Prediksi UN IPA SMP/MTs Tahun 2014 PAKET 1 | LENGKAP KUNCI JAWABAN DAN P...Soal Prediksi UN IPA SMP/MTs Tahun 2014 PAKET 1 | LENGKAP KUNCI JAWABAN DAN P...
Soal Prediksi UN IPA SMP/MTs Tahun 2014 PAKET 1 | LENGKAP KUNCI JAWABAN DAN P...
 
Fisika paket 1
Fisika paket 1Fisika paket 1
Fisika paket 1
 
soal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyana
soal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyanasoal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyana
soal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyana
 
69231 predisksi usp bks fisika paket b soal
69231 predisksi usp bks fisika paket b soal69231 predisksi usp bks fisika paket b soal
69231 predisksi usp bks fisika paket b soal
 
Paket o
Paket oPaket o
Paket o
 
Paket o
Paket oPaket o
Paket o
 
Paket o
Paket oPaket o
Paket o
 
Empati fis 2
Empati fis 2Empati fis 2
Empati fis 2
 
Fisika paket 3
Fisika paket 3Fisika paket 3
Fisika paket 3
 
Soal qp ke 1 ipa (fisika)
Soal qp ke 1 ipa (fisika)Soal qp ke 1 ipa (fisika)
Soal qp ke 1 ipa (fisika)
 
Soal UKK IPA KELAS VIII 2013/2014 BIMBEL D'KING STUDY
Soal UKK IPA KELAS VIII 2013/2014 BIMBEL D'KING STUDYSoal UKK IPA KELAS VIII 2013/2014 BIMBEL D'KING STUDY
Soal UKK IPA KELAS VIII 2013/2014 BIMBEL D'KING STUDY
 
Latihan un 2015
Latihan un 2015Latihan un 2015
Latihan un 2015
 
Ipa paket 1
Ipa paket 1Ipa paket 1
Ipa paket 1
 

More from Hisbulloh Huda

More from Hisbulloh Huda (20)

5. cahaya MTSN 4 Jombang
5. cahaya  MTSN 4 Jombang 5. cahaya  MTSN 4 Jombang
5. cahaya MTSN 4 Jombang
 
Gelombang SMP/MTS latihaN SOAL
Gelombang   SMP/MTS latihaN SOALGelombang   SMP/MTS latihaN SOAL
Gelombang SMP/MTS latihaN SOAL
 
BELAJAR MANDIRI kelas 8
BELAJAR MANDIRI kelas 8BELAJAR MANDIRI kelas 8
BELAJAR MANDIRI kelas 8
 
BELAJAR MANDIRI TEKANAN MTSN 4 JOMBANG
BELAJAR MANDIRI  TEKANAN MTSN 4 JOMBANGBELAJAR MANDIRI  TEKANAN MTSN 4 JOMBANG
BELAJAR MANDIRI TEKANAN MTSN 4 JOMBANG
 
Kupas tuntas bab tekanan kelas 8 mtsn 4 jombang
Kupas tuntas bab tekanan  kelas 8 mtsn 4 jombangKupas tuntas bab tekanan  kelas 8 mtsn 4 jombang
Kupas tuntas bab tekanan kelas 8 mtsn 4 jombang
 
Analisa soal un bab tekanan
Analisa soal un bab tekananAnalisa soal un bab tekanan
Analisa soal un bab tekanan
 
Tugas gelombang kelas 8
Tugas gelombang kelas 8Tugas gelombang kelas 8
Tugas gelombang kelas 8
 
Tugas merangkum soal un bab tekanan
Tugas merangkum soal un bab tekananTugas merangkum soal un bab tekanan
Tugas merangkum soal un bab tekanan
 
Tugas gelombang kelas 8
Tugas gelombang kelas 8Tugas gelombang kelas 8
Tugas gelombang kelas 8
 
Contoh soal jawab tugas gelombang
Contoh soal jawab  tugas  gelombangContoh soal jawab  tugas  gelombang
Contoh soal jawab tugas gelombang
 
Contoh soal jawab gelombang
Contoh soal jawab  gelombangContoh soal jawab  gelombang
Contoh soal jawab gelombang
 
BAB 8 Eksresi MANUSIA IPA
BAB 8 Eksresi  MANUSIA IPA BAB 8 Eksresi  MANUSIA IPA
BAB 8 Eksresi MANUSIA IPA
 
CONTOH SOAL GELOMBANG lLATIHAN IPA KELAS 8
CONTOH SOAL GELOMBANG    lLATIHAN IPA KELAS 8CONTOH SOAL GELOMBANG    lLATIHAN IPA KELAS 8
CONTOH SOAL GELOMBANG lLATIHAN IPA KELAS 8
 
Gelombang huda
Gelombang hudaGelombang huda
Gelombang huda
 
Contoh soal jawab tugas gelombang MTSN 4 JOMBANG
Contoh soal jawab  tugas  gelombang MTSN 4 JOMBANG Contoh soal jawab  tugas  gelombang MTSN 4 JOMBANG
Contoh soal jawab tugas gelombang MTSN 4 JOMBANG
 
getaran
 getaran  getaran
getaran
 
9. pak huda LATIHAN getaran
9. pak huda LATIHAN  getaran9. pak huda LATIHAN  getaran
9. pak huda LATIHAN getaran
 
latihan soal Gelombang MTSN 4 jombang
latihan soal Gelombang   MTSN   4 jombanglatihan soal Gelombang   MTSN   4 jombang
latihan soal Gelombang MTSN 4 jombang
 
Getaran MTSN 4 JOMBANG
Getaran  MTSN 4 JOMBANG Getaran  MTSN 4 JOMBANG
Getaran MTSN 4 JOMBANG
 
Ukbm alat-optik hisbullah huda
Ukbm alat-optik hisbullah hudaUkbm alat-optik hisbullah huda
Ukbm alat-optik hisbullah huda
 

Materi les privat

  • 1. 1) Perhatikan tabel berikut! Besaran pokok dan satuan menurut Sistem Internasional (SI) yang benar adalah.... A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 Pembahasan Besaran pokok dan satuan SI : −Massa (kilogram) −Panjang (meter) −Waktu (sekon) −Jumlah zat (mol) −Kuat arus listrik (ampere) −Suhu (kelvin) −Intensitas cahaya (Candela) 2) Perhatikan gambar neraca berikut! Dari hasil penimbangan tersebut massa benda adalah.... A. 521 gram B. 530 gram C. 620 gram D. 1.520 gram Pembahasan Massa benda = 1.000 gram + 500 gram + 20 gram = 1.520 gram 3) Perhatikan gambar pengukuran dengan menggunakan alat bahan berikut! Jika massa benda 300 gram, maka massa jenis benda tersebut adalah.... A. 3,0 g/cm3 B. 7,5 g/cm3 C. 15 g/cm3 D. 320 g/cm3 Pembahasan Massa jenis benda : ρ = m/V = (300 gram)/(20 cm 3 ) = 15 g / cm3 4) Pada suatu percobaan, dua bimetal I dan II tersusun oleh tiga jenis logam 1, 2, 3. Ketika dipanaskan kedua bimetal melengkung dengan arah tampak seperti gambar. Berdasarkan data tersebut, empat orang siswa memberikan pendapat sebagai berikut:
  • 2. MATERI LES PRIVAT 23 APRIL 2014 GLOBAL SCIENCE COURSE Pendapat yang benar disampaikan oleh siswa .... A. A dan B B. A dan D C. B dan C D. C dan D Pembahasan Bimetal : − Melengkung ke arah logam yang koefisien muai panjangnya lebih kecil jika dipanaskan − Melengkung ke arah logam yang koefisien muai panjangnya lebih besar jika didinginkan Sehingga α1 < α2 < α3 Urutan dari kecil ke besar : 1, 2, 3 Urutan dari besar ke kecil : 3, 2, 1 Jawaban : C. B dan C 5) Berdasarkan grafik, banyaknya kalor yang dibutuhkan oleh 5 kg air dalam proses dari C ke D (kalor jenis air = 4.200 J/kgoC) adalah..... A. 210.000 J B. 420.000 J C. 21.000.000 J D. 42.000.000 J Pembahasan Q = m x c x ΔT = (5) (4.200) (10) = 210.000 joule 6) Berikut adalah hasil ketikan ticker timer dari suatu percobaan gerak! Gerak lurus beraturan dan gerak lurus berubah beraturan dipercepat berturut-turut ditunjukkan pada gambar nomor.... A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 3 D. 3 dan 4 Pembahasan (1) GLB (2) GLBB dipercepat (3) GLBB diperlambat kemudian dipercepat (4) GLBB diperlambat Jawaban : (1) dan (2) 7) Perhatikan gambar berikut! Massa kotak = 75 kg dan percepatan gravitasi g = 10 m/s2. Tekanan yang diberikan oleh dasar kotak adalah.... A. 150 N/m2 B. 125 N/m2 C. 75 N/m2 D. 25 N/m2 Pembahasan Tekanan : P = F : A = (75 x 10) : (6 x 5) = (750) : (30) = 25 N/m2 8) Perhatikan gambar!
  • 3. MATERI LES PRIVAT 23 APRIL 2014 GLOBAL SCIENCE COURSE Sebuah mobil yang menggunakan aki sebagai sumber energi sedang melaju. Urutan perubahan energi yang terjadi pada mobil adalah.... A. energi gerak → energi bunyi → energi listrik B. energi gerak → energi listrik → energi panas C. energi kimia → energi panas → energi listrik D. energi kimia → energi listrik → energi gerak Pembahasan Perubahan energi yang terjadi : Kimia → Listrik → Gerak 9) Perhatikan gambar! Besarnya usaha yang dilakukan oleh Andi dan Toni agar mobil bisa berpindah sejauh 4 meter jika gaya kedua anak itu masing-masing 50 N dan 70 N adalah.... A. 80 joule B. 200 joule C. 280 joule D. 480 joule Pembahasan W = F x S = (50 + 70) x (4) = 480 joule 10) Perhatikan gambar! Dari keempat pesawat sederhana di atas yang menggunakan prinsip bidang miring adalah.... A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 3 D. 3 dan 4 Pembahasan Jenis pesawat sederhana : (1) skrup = bidang miring (2) kapak = bidang miring (3) gerobak dorong = tuas / pengungkit (4) catut = tuas / pengungkit Jawaban : A. 1 dan 2 11) Perhatikan gambar gelombang transversal berikut ini! Cepat rambat gelombang transversal di atas adalah.... A. 2 m/s B. 4 m/s C. 6 m/s D. 8 m/s Pembahasan Cepat rambat gelombang = (panjang gelombang) : (periode gelombang) = (8 meter) : (2 sekon) = 4 m/s 12) Tono berteriak dengan suara keras di
  • 4. MATERI LES PRIVAT 23 APRIL 2014 GLOBAL SCIENCE COURSE hadapan tebing yang tinggi. Beberapa detik kemudian terdengar gema yang merupakan bunyi pantul suaranya. Sekiranya Tono mencatat selang waktu antara gema dan teriakannya, dan mengetahui cepat rambat bunyi di udara saat itu , maka Tono dapat memanfaatkan bunyi pantul itu untuk mengetahui.... A. ketinggian tebing dari permukaan laut B. jarak tebing dari tempat Tono berteriak C. luas dinding tebing yang dituju Tono D. kelembaban udara di sekitar tebing Pembahasan Manfaat bunyi pantul diantaranya : − mengukur jarak dua buah tempat − mengukur kedalaman laut atau gua − mendeteksi keretakan logam − USG Jawaban : B. jarak tebing dari tempat Tono berteriak (13) Perhatikan gambar berikut! Berdasarkan data yang tampak pada gambar, jarak fokus lensa tersebut adalah.... A. 4,5 cm B. 7,5 cm C. 10 cm D. 12 cm Pembahasan Rumus lensa : 14) Ani mengalami cacat mata hipermotropi. Cacat mata ini disebabkan .... A. titik jauh mata bergeser mendekati mata B. titik jauh mata bergeser menjauhi mata C. titik dekat mata bergeser mendekati mata D. titik dekat mata bergeser menjauhi mata Pembahasan hipermetropi → rabun dekat → titik dekat mata bergeser menjauhi mata miopi → rabun jauh → titik jauh mata bergeser mendekati mata 15) Jika mistar plastik digosok dengan rambut yang kering kemudian didekatkan pada sobekan kertas kecil-kecil, maka kertas akan menempel pada mistar. Ini menunjukkan bahwa mistar plastik bermuatan listrik .... A. positif, karena elektrn dari rambut mengalir ke plastik B. positif, karena elektron dari plastik mengalir ke rambut C. negatif, karena elektron dari rambut mengalir ke plastik D. negatif, karena elektron dari plastik mengalir ke rambut Pembahasan Mistar digosok rambut menjadi bermuatan negatif, terjadi perpindahan elektron dari rambut ke mistar plastik 16) Perhatikan rangkaian listrik di samping ini! Jika R1 = R2 = 10 Ω R3 = R4 = 8 Ω Berapakah besarnya kuat arus (I) yang mengalir ?
  • 5. MATERI LES PRIVAT 23 APRIL 2014 GLOBAL SCIENCE COURSE A. 0,5 A B. 2 A C. 36 A D. 288 A Pembahasan Listrik dinamis : 17) Dalam sebuah rumah terdapat 4 lampu 20 W, 2 lampu 10 W, 3 lampu 40 W yang menyala 5 jam setiap hari. Jika harga listrik per kWh Rp 500,00, maka biaya yang harus dibayar dalam 1 bulan (30 hari) adalah.... A. Rp 5.625,00 B. Rp 7.500,00 C. Rp 12.750,00 D. Rp 16.500,00 Pembahasan Menghitung tarif listrik dalam satu bulan : 18) Perhatikan gambar! Kedua paku ini menjadi magnet batang setelah didekatkan dengan magnet, maka kutub-kutub paku AB dan paku CD adalah.... A. A = selatan, B = Utara, C = Selatan, D = Selatan B. A = Utara, B = Selaan, C = Utara, D = Selatan C. A = Selatan, B = Utara, C = Utara, D = Selatan D. A = Utara, B = Selatan, C = Selatan, D = Utara Pembahasan A = Utara B = Selatan C = Utara D = Selatan 19) Perhatikan gambar planet dan pernyataan berikut! 1. termasuk planet luar 2. planet terbesar 3. berada pada urutan ke-6 dari matahari 4. mempunyai satelit Pernyataan di atas yang sesuai untuk planet seperti gambar disamping adalah.... A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 4 D. 3 dan 4 Pembahasan Planet Saturnus Jawaban : (1) dan (3) 20) Kedudukan matahari, bumi, dan bulan yang menyebabkan permukaan air laut di bumi mengalami pasang maksimum terjadi saat bulan berada pada posisi....
  • 6. MATERI LES PRIVAT 23 APRIL 2014 GLOBAL SCIENCE COURSE A. 1 dan 3 B. 2 dan 3 C. 2 dan 4 D. 3 dan 4 Pembahasan Pasang maksimum saat posisi (2) dan (4) CAK HUDA www.hudafisika.blogspot.com hisbullohh@gmail.com hihuda1977@yahoo.com hihuda@physics.its.ac.id