SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
SISTEM DOKUMENTASI ASKEP
Nama kelompok :
1. Dimas Ardiansyah
2. Wahridin
3. Nora Gitti Julia Elvira
4. Sella Sartika Sari
Defenisi dokumentasi keperawatan berbasis komputer
Dokumentasi keperawatan yang lengkap adalah prasyarat dalam
melaksanakan asuhan keperawatan yang baik, efesiensi dari kerjasama dan
komunikasi antar profesi kesehatan dalam pelayanan kesehatan
professional. Dokumentasi keperawatan yang lengkap dan akurat akan
memudahkan disiplin ilmu lain untuk menggunakan informasi di dalamnya.
Dokumentasi diperlukan untuk memudahkan alur dan koordinasi dalam
perawatan pasien.
Pendokumentasian asuhan keperawatan merupakan suatu proses
pembuatan catatan mengenai data, status kesehatan, serta prosedur
keperawatan pasien. Pencatatan tersebut dapat dilakukan secara tertulis
atau menggunakan sistem komputer. (Kozier, dkk, 2004).
Teknologi informasi yang ‘computerized’ yang mutlak diperlukan dalam
berbagai aspek kehidupan, salah satunya yakni dalam bidang kesehatan dalam
hal ini rumah sakit. Perkembangan teknologi di bidang kesehatan telah
melahirkan pemikiran bahwa dokumentasi asuhan keperawatan dapat
dilakukan dengan lebih cepat, mudah dan sistematis. Dengan ini maka
efisiensi akan didapat dan aktivitas pendokumentasian asuhan keperawatan
dapat dilakukan dengan benar oleh setiap perawat. Dengan adanya
pendokumentasian asuhan keperawatan yang benar, legal dan sistematis
tersebut, maka setiap tindakan keperawatan yang dilakukan dapat
dipertanggung jawabkan secara hukum
Perkembangan dokumentasi keperawatan berbasis komputer
Lanjutan...
Dokumentasi asuhan keperawatan yang terkomputerisasi memungkinkan perawat
untuk memasukkan data pengkajian lebih spesifik, mengirimkan data secara otomatis ke
dalam laporan yang berbeda, dan membuat rencana tindakan keperawatan dengan mudah.
Selain itu, dokumentasi asuhan keperawatan dengan komputer juga menjamin legal aspek
dan kerahasiaan dari data pasien. Sebab setiap perawat yang akan memasukkan data
pasien harus memasukkan password dan ID perawat serta menutup file sebelumnya yang
ada di komputer, sehingga dapat teridentifikasi dengan mudah identitas perawat yang
melakukan dokumentasi.
Tujuan dokumentasi keperawatan
Tujuan pendokumentasian keperawatan menurut Kozier (2004) antara lain :
1. Komunikasi
Dokumentasi atau catatan pasien merupakan sarana komunikasi antar tim kesehatan
dalam memberikan pelayanan medis atau asuhan keperawatan kepada pasien
2. Perencanaan asuhan kepada pasien
Melalui catatan pasien, petugas kesehatan dapat menyusun rencana asuhan kepada
pasien. Perawat menggunakan catatan ini juga untuk mengevaluasi keefektifan asuhan
keperawatan yang telah diberikan.
Lanjutan…
3. Penelitian
Informasi yang terdapat pada catatan pasien dapat menjadi sumber data untuk
penelitian. Sebagai contoh, perawatan pada sejumlah pasien dengan masalah yang
sama dapat menjadi informasi bahwa perawatan tersebut juga mungkin efektif
diberikan kepada pasien lainnya.
4. Pendidikan
Mahasiswa bidang kesehatan sering menggunakan catatan pasien sebagai salah satu
sumber pembelajaran. Hal ini dikarenakan catatan pasien merupakan catatan yang
berisikan data pasien secara komprehensif, jenis penyakit yang dialami, faktor-faktor
yang menyebabkan penyakit, serta strategi perawatan terhadap pasien.
Lanjutan…
5. Dokumen legal
Catatan pasien merupakan dokumen legal yang dapat menjadi bukti sah secara
hukum di pengadilan. Pada beberapa kasus, catatan pasien tidak dapat dipakai
menjadi bukti di pengadilan jika pasien yang bersangkutan merasa keberatan,
karena data pasien bersifat rahasia.
6. Analisis
Asuhan keperawatan Informasi yang terdapat pada catatan pasien dapat membantu
perawat untuk menganalisis apakah terjadi penggunaan berlebih atau berkurang
terhadap pelayanan institusi kesehatan. Dalam hal ini, catatan pasien digunakan
untuk menghitung keuntungan dan kerugian yang dapat dialami institusi.
Manfaat dokumentasi keperawatan berbasis komputer
1. Penghematan biaya dari penggunaan kertas untuk pencatatan.
2. Tidak perlu gudang yang besar dalam penyimpanan arsip.
3. Penyimpanan data (Record )pasien menjadi lebih lama.
4. EMR yang dirancang dengan baik akan mendukung ototnomi yang dapat dipertanggung jawabkan.
5. Membantu dalam mencari informasi yang cepat sehingga dapat membantu dalam pengambilan keputusan yang
cepat juga.
6. Meningkatkan produktivitas bekerja.
7. Mengurangi kesalahan dalam menginterprestasikan pencatatan.
Kelebihan dan kekurangan dokumentasi keperawatan berbasis komputer
Menurut Holmas (2003, dalam Sitorus 2006) terdapat beberapa
keuntungan utama dari Dokumentasi Keperawatan Berbasis Tehnologi
Komputer yaitu :
1. Standarisasi, terdapat pelaporan data klinik sesuai standar yang
mudah dan cepat diketahui.
2. Kualitas, meningkatkan kualitas informasi klinik dan sekaligus
meningkatkan waktu perawat berfokus pada pemberian asuhan.
3. Accessibility dan legibility, mudah membaca dan mendapat
informasi klinik tentang semua pasien dan suatu lokasi.
Terimakasih

More Related Content

Similar to sistem dokumentasi askep.pptx

KONSEP DOKUMENTASI KEPerawatan FIX.pptx
KONSEP DOKUMENTASI KEPerawatan  FIX.pptxKONSEP DOKUMENTASI KEPerawatan  FIX.pptx
KONSEP DOKUMENTASI KEPerawatan FIX.pptx
2023t0988
 

Similar to sistem dokumentasi askep.pptx (20)

Dokumetasi
Dokumetasi Dokumetasi
Dokumetasi
 
7 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, sistem informasi kesehatan di puskesm...
7 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, sistem informasi kesehatan di puskesm...7 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, sistem informasi kesehatan di puskesm...
7 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, sistem informasi kesehatan di puskesm...
 
Ilmu komputer lisna AKPER PEMKAB MUNA
Ilmu komputer lisna AKPER PEMKAB MUNA Ilmu komputer lisna AKPER PEMKAB MUNA
Ilmu komputer lisna AKPER PEMKAB MUNA
 
Manfaat dan Pentingnya Dokumentasi Keperawatan
Manfaat dan Pentingnya Dokumentasi KeperawatanManfaat dan Pentingnya Dokumentasi Keperawatan
Manfaat dan Pentingnya Dokumentasi Keperawatan
 
Manfaat dan Pentingnya Dokumentasi Keperawatan
Manfaat dan Pentingnya Dokumentasi KeperawatanManfaat dan Pentingnya Dokumentasi Keperawatan
Manfaat dan Pentingnya Dokumentasi Keperawatan
 
Modul 1 dokumen keperawatan kb3 DOK KEP
Modul 1 dokumen keperawatan kb3 DOK KEPModul 1 dokumen keperawatan kb3 DOK KEP
Modul 1 dokumen keperawatan kb3 DOK KEP
 
IMPLEMENTASI ELECTRONIC HEALTH RECORD PADA SISTEM PELAYANAN RUMAH SAKIT.pptx
IMPLEMENTASI ELECTRONIC HEALTH RECORD PADA SISTEM PELAYANAN RUMAH SAKIT.pptxIMPLEMENTASI ELECTRONIC HEALTH RECORD PADA SISTEM PELAYANAN RUMAH SAKIT.pptx
IMPLEMENTASI ELECTRONIC HEALTH RECORD PADA SISTEM PELAYANAN RUMAH SAKIT.pptx
 
SI & PI 6, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali, Sistem Informasi Kesehatan di Pusk...
SI & PI 6, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali, Sistem Informasi Kesehatan di Pusk...SI & PI 6, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali, Sistem Informasi Kesehatan di Pusk...
SI & PI 6, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali, Sistem Informasi Kesehatan di Pusk...
 
KONSEP DOKUMENTASI KEPerawatan FIX.pptx
KONSEP DOKUMENTASI KEPerawatan  FIX.pptxKONSEP DOKUMENTASI KEPerawatan  FIX.pptx
KONSEP DOKUMENTASI KEPerawatan FIX.pptx
 
Konsep Dok Kep
Konsep Dok KepKonsep Dok Kep
Konsep Dok Kep
 
Makalah manajemen kebidanan
Makalah manajemen kebidananMakalah manajemen kebidanan
Makalah manajemen kebidanan
 
Makalah manajemen kebidanan
Makalah manajemen kebidananMakalah manajemen kebidanan
Makalah manajemen kebidanan
 
2 Information and Nursing Practice.pptx
2 Information and Nursing Practice.pptx2 Information and Nursing Practice.pptx
2 Information and Nursing Practice.pptx
 
rekam medik puskesmas
rekam medik puskesmasrekam medik puskesmas
rekam medik puskesmas
 
Dokumentasi Keperawatan Berbasis Komputer.
Dokumentasi Keperawatan Berbasis Komputer.Dokumentasi Keperawatan Berbasis Komputer.
Dokumentasi Keperawatan Berbasis Komputer.
 
Dokumentasi Keperawatan Berbasis Komputer.
Dokumentasi Keperawatan Berbasis Komputer.Dokumentasi Keperawatan Berbasis Komputer.
Dokumentasi Keperawatan Berbasis Komputer.
 
Makalah manajemen kebidanan
Makalah manajemen kebidananMakalah manajemen kebidanan
Makalah manajemen kebidanan
 
Modul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatanModul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatan
 
PPT KELOMPOK 3 JARINGAN INFORMASI TEKNOLOGI (KOMPUTER)-1.pptx
PPT KELOMPOK 3 JARINGAN INFORMASI TEKNOLOGI (KOMPUTER)-1.pptxPPT KELOMPOK 3 JARINGAN INFORMASI TEKNOLOGI (KOMPUTER)-1.pptx
PPT KELOMPOK 3 JARINGAN INFORMASI TEKNOLOGI (KOMPUTER)-1.pptx
 
Makalah manajemen kebidanan
Makalah manajemen kebidananMakalah manajemen kebidanan
Makalah manajemen kebidanan
 

Recently uploaded

Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Riyadh +966572737505 get cytotec
 
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
TaufikTito
 
Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponenDiac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
BangMahar
 
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerjaContoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
IniiiHeru
 
SIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).ppt
SIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).pptSIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).ppt
SIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).ppt
EndangNingsih7
 
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.pptKeracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
DIGGIVIO2
 
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotecAbortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Riyadh +966572737505 get cytotec
 
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdshKISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
DosenBernard
 

Recently uploaded (20)

Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
 
PERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppT
PERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppTPERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppT
PERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppT
 
DATA MINING : ESTIMASI, PREDIKSI, KLASIFIKASI, KLASTERING, DAN ASOSIASI.ppt
DATA MINING : ESTIMASI, PREDIKSI, KLASIFIKASI, KLASTERING, DAN ASOSIASI.pptDATA MINING : ESTIMASI, PREDIKSI, KLASIFIKASI, KLASTERING, DAN ASOSIASI.ppt
DATA MINING : ESTIMASI, PREDIKSI, KLASIFIKASI, KLASTERING, DAN ASOSIASI.ppt
 
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MAMateri Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
 
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
 
Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponenDiac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
Diac & Triac untuk memenuhi tugas komponen
 
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfPerlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
 
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa IndonesiaSalinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
 
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdfAlur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
 
Hasil wawancara usaha lumpia basah tugas PKWU
Hasil wawancara usaha lumpia basah tugas PKWUHasil wawancara usaha lumpia basah tugas PKWU
Hasil wawancara usaha lumpia basah tugas PKWU
 
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
 
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerjaContoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
 
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda 2024.pptx
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda  2024.pptxBimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda  2024.pptx
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda 2024.pptx
 
SIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).ppt
SIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).pptSIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).ppt
SIMPUS SIMPUS SIMPUS & E- PUSKESMAS (3).ppt
 
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.pptKeracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
 
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotecAbortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
 
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIFPPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
 
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdshKISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
 
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjanacontoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
 
PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC
PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCCPERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC
PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC_PERMEN518_HSNCC
 

sistem dokumentasi askep.pptx

  • 1. SISTEM DOKUMENTASI ASKEP Nama kelompok : 1. Dimas Ardiansyah 2. Wahridin 3. Nora Gitti Julia Elvira 4. Sella Sartika Sari
  • 2. Defenisi dokumentasi keperawatan berbasis komputer Dokumentasi keperawatan yang lengkap adalah prasyarat dalam melaksanakan asuhan keperawatan yang baik, efesiensi dari kerjasama dan komunikasi antar profesi kesehatan dalam pelayanan kesehatan professional. Dokumentasi keperawatan yang lengkap dan akurat akan memudahkan disiplin ilmu lain untuk menggunakan informasi di dalamnya. Dokumentasi diperlukan untuk memudahkan alur dan koordinasi dalam perawatan pasien. Pendokumentasian asuhan keperawatan merupakan suatu proses pembuatan catatan mengenai data, status kesehatan, serta prosedur keperawatan pasien. Pencatatan tersebut dapat dilakukan secara tertulis atau menggunakan sistem komputer. (Kozier, dkk, 2004).
  • 3. Teknologi informasi yang ‘computerized’ yang mutlak diperlukan dalam berbagai aspek kehidupan, salah satunya yakni dalam bidang kesehatan dalam hal ini rumah sakit. Perkembangan teknologi di bidang kesehatan telah melahirkan pemikiran bahwa dokumentasi asuhan keperawatan dapat dilakukan dengan lebih cepat, mudah dan sistematis. Dengan ini maka efisiensi akan didapat dan aktivitas pendokumentasian asuhan keperawatan dapat dilakukan dengan benar oleh setiap perawat. Dengan adanya pendokumentasian asuhan keperawatan yang benar, legal dan sistematis tersebut, maka setiap tindakan keperawatan yang dilakukan dapat dipertanggung jawabkan secara hukum Perkembangan dokumentasi keperawatan berbasis komputer
  • 4. Lanjutan... Dokumentasi asuhan keperawatan yang terkomputerisasi memungkinkan perawat untuk memasukkan data pengkajian lebih spesifik, mengirimkan data secara otomatis ke dalam laporan yang berbeda, dan membuat rencana tindakan keperawatan dengan mudah. Selain itu, dokumentasi asuhan keperawatan dengan komputer juga menjamin legal aspek dan kerahasiaan dari data pasien. Sebab setiap perawat yang akan memasukkan data pasien harus memasukkan password dan ID perawat serta menutup file sebelumnya yang ada di komputer, sehingga dapat teridentifikasi dengan mudah identitas perawat yang melakukan dokumentasi.
  • 5. Tujuan dokumentasi keperawatan Tujuan pendokumentasian keperawatan menurut Kozier (2004) antara lain : 1. Komunikasi Dokumentasi atau catatan pasien merupakan sarana komunikasi antar tim kesehatan dalam memberikan pelayanan medis atau asuhan keperawatan kepada pasien 2. Perencanaan asuhan kepada pasien Melalui catatan pasien, petugas kesehatan dapat menyusun rencana asuhan kepada pasien. Perawat menggunakan catatan ini juga untuk mengevaluasi keefektifan asuhan keperawatan yang telah diberikan.
  • 6. Lanjutan… 3. Penelitian Informasi yang terdapat pada catatan pasien dapat menjadi sumber data untuk penelitian. Sebagai contoh, perawatan pada sejumlah pasien dengan masalah yang sama dapat menjadi informasi bahwa perawatan tersebut juga mungkin efektif diberikan kepada pasien lainnya. 4. Pendidikan Mahasiswa bidang kesehatan sering menggunakan catatan pasien sebagai salah satu sumber pembelajaran. Hal ini dikarenakan catatan pasien merupakan catatan yang berisikan data pasien secara komprehensif, jenis penyakit yang dialami, faktor-faktor yang menyebabkan penyakit, serta strategi perawatan terhadap pasien.
  • 7. Lanjutan… 5. Dokumen legal Catatan pasien merupakan dokumen legal yang dapat menjadi bukti sah secara hukum di pengadilan. Pada beberapa kasus, catatan pasien tidak dapat dipakai menjadi bukti di pengadilan jika pasien yang bersangkutan merasa keberatan, karena data pasien bersifat rahasia. 6. Analisis Asuhan keperawatan Informasi yang terdapat pada catatan pasien dapat membantu perawat untuk menganalisis apakah terjadi penggunaan berlebih atau berkurang terhadap pelayanan institusi kesehatan. Dalam hal ini, catatan pasien digunakan untuk menghitung keuntungan dan kerugian yang dapat dialami institusi.
  • 8. Manfaat dokumentasi keperawatan berbasis komputer 1. Penghematan biaya dari penggunaan kertas untuk pencatatan. 2. Tidak perlu gudang yang besar dalam penyimpanan arsip. 3. Penyimpanan data (Record )pasien menjadi lebih lama. 4. EMR yang dirancang dengan baik akan mendukung ototnomi yang dapat dipertanggung jawabkan. 5. Membantu dalam mencari informasi yang cepat sehingga dapat membantu dalam pengambilan keputusan yang cepat juga. 6. Meningkatkan produktivitas bekerja. 7. Mengurangi kesalahan dalam menginterprestasikan pencatatan.
  • 9. Kelebihan dan kekurangan dokumentasi keperawatan berbasis komputer Menurut Holmas (2003, dalam Sitorus 2006) terdapat beberapa keuntungan utama dari Dokumentasi Keperawatan Berbasis Tehnologi Komputer yaitu : 1. Standarisasi, terdapat pelaporan data klinik sesuai standar yang mudah dan cepat diketahui. 2. Kualitas, meningkatkan kualitas informasi klinik dan sekaligus meningkatkan waktu perawat berfokus pada pemberian asuhan. 3. Accessibility dan legibility, mudah membaca dan mendapat informasi klinik tentang semua pasien dan suatu lokasi.