SlideShare a Scribd company logo
1 of 22
Kelompok 4 :
• Adi Putro (02)
• Andi Nugroho (07)
• Buntar Ari P (12)
• Erma Dewi P (17)
• Hannik Hedayati (22)
Nikel
Nikel (Ni) ditemukan diperairan dalam
bentuk koloid, namun garam-garam nikel
seperti : nikel ammonium sulfat, nikel nitrat
dan nikel korida bersifat larut dalam air.
PEMBUATAN NIKEL
• Proses Pyrometallurgy
Reduksi yang terjadi pada proses ini hanya
sebagian dari besi saja yang dapat diikat menjadi terak,
dan sebagian besar masih dalam bentuk ferro-nikel
alloy.Dalam hal ini untuk memisahkan besi dari nikel
pada reaksi peleburan tersebut ditambahkan beberapa
bahan yang mengandung belerang (Gypsum atau
Pyrite). Karena perbedaan daya ikat besi dan nikel
terhadap oksigen dan belerang, sehingga proses ini
didapatkan metal yaitu paduan Ni3S2 dan FeS dan
sebagian besar besi dapat diterakkan.
• Metal yang dihasilkan ini masih mengandung
lebih dari 60 % Fe dan selanjutnya metal yang
masih dalam keadaan cair terus diproses lagi
dalam konvertor. Proses-proses konvertor
diberikan bahan tambah silikon untuk
menterakkan oksida besi.Terak hasil konvertor ini
masih mengandung nikel yang cukup
tinggi,sehingga terak ini biasanya di proses ulang
pada peleburan(Resmelting).Proses selanjutnya
metal di panggang untuk memisahkan belerang.
• Nikel oxide yang didapat dari pemanggangan
selanjutnya di reduksi dengan bahan tambah
arang (charcoal), sehingga didapat logam nikel.
Sifat
• Konfigurasi Elektron : 28Ni [Ar] 3d8 4s2
• Bilangan oksidasi : 0;+2;+3
• Energi ionisasi (kJ/mol) : Antara 1872 – 2705
(sukar melepaskan elektron terluarnya)
• Jumlah elektron tunggal : Dua
Sifat fisik
- logam putih keperak-perakan yang berkilat,
keras
- dapat ditempa dan ditarik
- feromagnetik
- TL : 1420ºC, TD : 2900ºC
Sifat kimia
- pada suhu kamar, reaksi dengan udara lambat
- jika dibakar, reaksi berlangsung cepat membentuk
oksida NiO
- dengan Cl2 membentuk Klorida (NiCl2)
- dengan steam H2O membentuk Oksida NiO
- dengan HCl encer dan asam sulfat encer, reaksi
berlangsung lambat
- dengan asam nitrat dan aquaregia, Ni segera larut
Ni(NO3)2 + NO + H2ONi + HNO3
- tidak beraksi dengan basa alkali
- bereaksi dengan H2S menghasilkan endapan hitam
Kegunaan Nikel :
• Nikel digunakan antara lain dalam produk-roduk industry
dan konsumen, termasuk stainless steel, magnet, mata
uang,baterai isi ulang, string gitar listrik.
• Nikel digunakan pula dalam industri keramik.
• Nikel yang sangat halus, digunakan sebagai katalis untuk
menghidrogenasi minyak sayur (menjadikan padat)
• Alloy tembaga-nikel berbentuk tabung banyak digunakan
untuk pembuatan instalasi proses penghilang garam untuk
mengubah air laut menjadi air segar.
• Koin 5 sen Amerika mengandung 75% Cu dan 25% Ni, di
Kanada Nikel digunakan antara 1922-1981 dengan
kandungan 99,99% dan magnetik lain, di Negara lain ada
juga yang menggunakan nikel untuk mata uang koin
Kelimpahan
Universe : 60 ppm (berat)
Sun : 80 ppm (berat)
Karbon meteorit : 13000 ppm
Kerak Bumi : 90 ppm
Air laut:
Atlantik permukaan : 1 x 10-4 ppm
Atlantik dalam : 4 x 10-4 ppm
Pasifik permukaan : 1 x 10-4 ppm
Pasifik dalam : 5,7 x 10-4 ppm
Bahaya Nikel
Bagi manusia yang kontak langsung
dengan larutan yang mengandung garam-
garam Ni dapat menyebabkan dermatitis,
sedangkan mengisap nikel terus-menerus
dapat mengakibatkan kanker paru-paru.
Kromium (Cr)
Senyawa Kromium terdapat di dalam lingkungan, karena erosi
dari batuan yang mengandung kromium dan dapat didistribusikan oleh
letusan gunung berapi. Krom merupakan logam yang keras, tahan
karat, serta memiliki titik didih dan titik leleh yang tinggi. Sepuhan
Kromium banyak digunakan peralatan sehari-hari karena lapisan
Kromium ini sangat indah, keras, dan melindungi logam lain dari korosi.
Kromium juga penting dalam paduan logam dan digunakan dalam
pembuatan stainless steel. Senyawa Kromium mempunyai warna yang
sangat menarik dan digunakan sebagai pigmen seperti kuning
krom(timbal(II) kromat) dan hijau krom(kromium(III) hidroksida).
Bijih utama khrom adalah khromit, yang ditemukan di Zimbabwe,
Rusia, Selandia Baru, Turki, Iran, Albania, Finlandia, Republik
Demokrasi Madagaskar, dan Filipina. Logam ini biasanya dihasilkan
dengan mereduksi khrom oksida dengan aluminium.
2 Cr + 3 O2 2 CrO3
Proses pembuatan
Logam krom dapat di buat menurut proses
Goldschmidt, yaitu mereduksi Cr2O3 dengan
Aluminium ( proses aluminothermy )
Persamaan reaksinya:
Cr2O3(S) + 2Al(S) Al2O3(S)+ 2Cr(S)
Pada proses ini menghasilkan Kromium
dengan kemurnian 97-99%.
Sifat
• Konfigurasi Elektron 24Cr :[Ar] 3d5 4s1
• Bilangan oksidasi : 0,+2,+3,+6
• Energi ionisasi (kJ/mol) : Antara 1872 – 2705
(sukar melepaskan elektron terluarnya)
• Jumlah elektron tunggal : Enam
• Cr2O7 (aq) (jingga) Cr3+
(aq) (hijau/ungu) Cr2+
(aq)
(biru langit)
Kompleks Warna
• [Cr(NH3)6]3+ Kuning
• [Cr(NH3)5Cl]2+ Merah lembayung
• [Cr(NH3)4Cl2]+ Hijau
• [Cr(NH3)3Cl3] Ungu
• [Cr(NH3)2Cl4]- Jingga merah
Kegunaan Krom
• Khrom digunakan untuk mengeraskan baja, pembuatan baja
tahan karat dan membentuk banyak alloy (logam campuran)
yang berguna. Kebanyakan digunakan dalam proses
pelapisan logam untuk menghasilkan permukaan logam yang
keras dan indah dan juga dapat mencegah korosi. Khrom
memberikan warna hijau emeral pada kaca.
• Industri refraktori menggunakan khromit untuk membentuk
batu bata, karena khromit memiliki titik cair yang tinggi,
pemuaian yang relatif rendah dan kestabilan struktur kristal.
• Larutan K2Cr2O7atau CrO3 dalam asam sulfat pekat (disebut
asam krom) adalah oksidator kuat yang biasanya digunakan
untuk mencuci peralatan laboratorium
• Kromium merupakan logam tahan korosi dan
dapat dipoles menjadi mengkilat. Dengan sifat ini,
kromium (krom) banyak digunakan sebagai
pelapis pada ornamen-ornamen bangunan,
komponen kendaraan, seperti knalpot pada
sepeda motor, maupun sebagai pelapis perhiasan
seperti emas, emas yang dilapisi oleh kromium ini
lebih dikenal dengan sebutan emas putih.
• Perpaduan Kromium dengan besi dan nikel
menghasilkan baja tahan karat.
• Kromium (VI) oksida digunakan untuk pembuatan
pita magnetik digunakan dalam performa tinggi
dan standar kaset audio.
Bahaya Kromium
Logam krom biasanya berada dalam
keadaan sebagai ion Cr3+. Krom dapat
menyebabkan kanker paru-paru, kerusakan
hati (liver) dan ginjal. Jika kontak dengan kulit
menyebabkan iritasi dan jika tertelan dapat
menyebabkan sakit perut dan muntah.
• Tapi terlalu banyak penyerapan kromium (III)
dapat menyebabkan efek kesehatan juga,
misalnya ruam kulit.
• Kromium (VI) bahaya bagi kesehatan manusia,
terutama bagi orang-orang yang bekerja di industri
baja dan tekstil. Orang yang merokok tembakau juga
memiliki kesempatan yang lebih tinggi terpapar
kromium. Masalah kesehatan lainnya yang disebabkan
oleh kromium (VI) adalah:
- sakit perut dan bisul
- Masalah pernapasan
- Sistem kekebalan yang lemah
- Ginjal dan kerusakan hati
- Kanker paru-paru
- Kematian
Bahaya kesehatan yang berkaitan dengan kromium
bergantung pada keadaan oksidasi
PEMBENTUKAN LOGAM NIKEL DAN KROMIUM
PEMBENTUKAN LOGAM NIKEL DAN KROMIUM

More Related Content

What's hot

Membahas tentang unsur periode keempat
Membahas tentang unsur periode keempatMembahas tentang unsur periode keempat
Membahas tentang unsur periode keempatkevin_w
 
Golongan Karbon (IV A)
Golongan Karbon (IV A)Golongan Karbon (IV A)
Golongan Karbon (IV A)Eno Lidya
 
Unsur transisi periode keempat
Unsur transisi periode keempatUnsur transisi periode keempat
Unsur transisi periode keempatHayatun Nufus
 
SEMI LOGAM (Metaloid) Kimia XII
SEMI LOGAM (Metaloid) Kimia XIISEMI LOGAM (Metaloid) Kimia XII
SEMI LOGAM (Metaloid) Kimia XIIAmalia Dewi
 
Unsur Golongan VII B tabel periodik Unsur
Unsur Golongan VII B tabel periodik UnsurUnsur Golongan VII B tabel periodik Unsur
Unsur Golongan VII B tabel periodik UnsurMarz Thien Zega
 
96837935 bundel-kalium-bikromat
96837935 bundel-kalium-bikromat96837935 bundel-kalium-bikromat
96837935 bundel-kalium-bikromatHaris Nurhidayat
 
Kimia anorganik golongan transisi lantanida
Kimia anorganik golongan transisi lantanidaKimia anorganik golongan transisi lantanida
Kimia anorganik golongan transisi lantanidaEwie AdRiana
 
Logam Alkali Tanah
Logam Alkali TanahLogam Alkali Tanah
Logam Alkali TanahDini Rohmah
 
Unsur Unsur Transisi Periode ke-4 (Co)
Unsur Unsur Transisi Periode ke-4 (Co)Unsur Unsur Transisi Periode ke-4 (Co)
Unsur Unsur Transisi Periode ke-4 (Co)rifkymaulana7
 
Kimia Unsur Periode ke 3 (tiga)
Kimia Unsur Periode ke 3 (tiga)Kimia Unsur Periode ke 3 (tiga)
Kimia Unsur Periode ke 3 (tiga)node3
 
Unsur golongan ii a (logam alkali tanah)
Unsur golongan ii a (logam alkali tanah)Unsur golongan ii a (logam alkali tanah)
Unsur golongan ii a (logam alkali tanah)Nur Huda
 
Sifat Fisik dan Kimia Vanadium
Sifat Fisik dan Kimia VanadiumSifat Fisik dan Kimia Vanadium
Sifat Fisik dan Kimia VanadiumAhmad Dzikrullah
 
Unsur Radoaktif Astatin
Unsur Radoaktif AstatinUnsur Radoaktif Astatin
Unsur Radoaktif AstatinRo Ana
 

What's hot (20)

Membahas tentang unsur periode keempat
Membahas tentang unsur periode keempatMembahas tentang unsur periode keempat
Membahas tentang unsur periode keempat
 
Golongan Karbon (IV A)
Golongan Karbon (IV A)Golongan Karbon (IV A)
Golongan Karbon (IV A)
 
Unsur transisi periode keempat
Unsur transisi periode keempatUnsur transisi periode keempat
Unsur transisi periode keempat
 
SEMI LOGAM (Metaloid) Kimia XII
SEMI LOGAM (Metaloid) Kimia XIISEMI LOGAM (Metaloid) Kimia XII
SEMI LOGAM (Metaloid) Kimia XII
 
batu Palladium
batu Palladiumbatu Palladium
batu Palladium
 
Logam nikel
Logam nikelLogam nikel
Logam nikel
 
Unsur Golongan VII B tabel periodik Unsur
Unsur Golongan VII B tabel periodik UnsurUnsur Golongan VII B tabel periodik Unsur
Unsur Golongan VII B tabel periodik Unsur
 
Profil mangan mn
Profil mangan mnProfil mangan mn
Profil mangan mn
 
Halogen dan gas mulia
Halogen dan gas muliaHalogen dan gas mulia
Halogen dan gas mulia
 
96837935 bundel-kalium-bikromat
96837935 bundel-kalium-bikromat96837935 bundel-kalium-bikromat
96837935 bundel-kalium-bikromat
 
Titanium ppt
Titanium pptTitanium ppt
Titanium ppt
 
Kimia anorganik golongan transisi lantanida
Kimia anorganik golongan transisi lantanidaKimia anorganik golongan transisi lantanida
Kimia anorganik golongan transisi lantanida
 
Logam Alkali Tanah
Logam Alkali TanahLogam Alkali Tanah
Logam Alkali Tanah
 
Unsur Unsur Transisi Periode ke-4 (Co)
Unsur Unsur Transisi Periode ke-4 (Co)Unsur Unsur Transisi Periode ke-4 (Co)
Unsur Unsur Transisi Periode ke-4 (Co)
 
Kimia Unsur Periode ke 3 (tiga)
Kimia Unsur Periode ke 3 (tiga)Kimia Unsur Periode ke 3 (tiga)
Kimia Unsur Periode ke 3 (tiga)
 
tembaga (cu)
 tembaga (cu) tembaga (cu)
tembaga (cu)
 
Ppt batu radium
Ppt batu radiumPpt batu radium
Ppt batu radium
 
Unsur golongan ii a (logam alkali tanah)
Unsur golongan ii a (logam alkali tanah)Unsur golongan ii a (logam alkali tanah)
Unsur golongan ii a (logam alkali tanah)
 
Sifat Fisik dan Kimia Vanadium
Sifat Fisik dan Kimia VanadiumSifat Fisik dan Kimia Vanadium
Sifat Fisik dan Kimia Vanadium
 
Unsur Radoaktif Astatin
Unsur Radoaktif AstatinUnsur Radoaktif Astatin
Unsur Radoaktif Astatin
 

Similar to PEMBENTUKAN LOGAM NIKEL DAN KROMIUM

Pembuaan dan manfaat beberapa unsur logam dan senyawanya
Pembuaan dan manfaat beberapa unsur logam dan senyawanyaPembuaan dan manfaat beberapa unsur logam dan senyawanya
Pembuaan dan manfaat beberapa unsur logam dan senyawanyaIrwan Saputra
 
Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02
Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02
Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02Tys Chusmah
 
BAB_3_KIMIA_UNSUR.ppt
BAB_3_KIMIA_UNSUR.pptBAB_3_KIMIA_UNSUR.ppt
BAB_3_KIMIA_UNSUR.pptRENIMARZELA1
 
Unsur transisi iv ppt
Unsur transisi iv pptUnsur transisi iv ppt
Unsur transisi iv pptSJeriko15
 
Magnesium diproduksi melalui elektrolisis lelehan mg cl2
Magnesium diproduksi melalui elektrolisis lelehan mg cl2Magnesium diproduksi melalui elektrolisis lelehan mg cl2
Magnesium diproduksi melalui elektrolisis lelehan mg cl2taektarakai1
 
Unsur transis periode ke 4
Unsur transis periode ke 4 Unsur transis periode ke 4
Unsur transis periode ke 4 Anne Riyanti
 
Kelompok kimia
Kelompok kimiaKelompok kimia
Kelompok kimiaminggit
 
Nikel fix klp 11
Nikel fix klp 11Nikel fix klp 11
Nikel fix klp 11zaramalia33
 
Unsur periode 3
Unsur periode 3Unsur periode 3
Unsur periode 3kevin_ncv
 
Pembuatan Manfaat Beberapa Unsur Logam Dan Senyawanya 120409062650-phpapp02
Pembuatan Manfaat Beberapa Unsur Logam Dan Senyawanya 120409062650-phpapp02Pembuatan Manfaat Beberapa Unsur Logam Dan Senyawanya 120409062650-phpapp02
Pembuatan Manfaat Beberapa Unsur Logam Dan Senyawanya 120409062650-phpapp02deden98
 
Kimia kelompok 5 xii a1
Kimia kelompok 5 xii a1Kimia kelompok 5 xii a1
Kimia kelompok 5 xii a1cahjatilengger
 
Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02
Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02
Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02Liahandayaniskt
 
Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02
Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02
Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02dhegchademinnie
 

Similar to PEMBENTUKAN LOGAM NIKEL DAN KROMIUM (20)

Pembuaan dan manfaat beberapa unsur logam dan senyawanya
Pembuaan dan manfaat beberapa unsur logam dan senyawanyaPembuaan dan manfaat beberapa unsur logam dan senyawanya
Pembuaan dan manfaat beberapa unsur logam dan senyawanya
 
Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02
Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02
Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02
 
BAB_3_KIMIA_UNSUR.ppt
BAB_3_KIMIA_UNSUR.pptBAB_3_KIMIA_UNSUR.ppt
BAB_3_KIMIA_UNSUR.ppt
 
Logam Transisi Periode IV
Logam Transisi Periode IVLogam Transisi Periode IV
Logam Transisi Periode IV
 
Unsur transisi iv ppt
Unsur transisi iv pptUnsur transisi iv ppt
Unsur transisi iv ppt
 
Magnesium diproduksi melalui elektrolisis lelehan mg cl2
Magnesium diproduksi melalui elektrolisis lelehan mg cl2Magnesium diproduksi melalui elektrolisis lelehan mg cl2
Magnesium diproduksi melalui elektrolisis lelehan mg cl2
 
Unsur transis periode ke 4
Unsur transis periode ke 4 Unsur transis periode ke 4
Unsur transis periode ke 4
 
Kelompok kimia
Kelompok kimiaKelompok kimia
Kelompok kimia
 
Contoh reaksi kimia
Contoh reaksi kimiaContoh reaksi kimia
Contoh reaksi kimia
 
Nikel fix klp 11
Nikel fix klp 11Nikel fix klp 11
Nikel fix klp 11
 
Unsur transisi
Unsur transisiUnsur transisi
Unsur transisi
 
Unsur periode 3
Unsur periode 3Unsur periode 3
Unsur periode 3
 
ALKALI
ALKALIALKALI
ALKALI
 
Pembuatan Manfaat Beberapa Unsur Logam Dan Senyawanya 120409062650-phpapp02
Pembuatan Manfaat Beberapa Unsur Logam Dan Senyawanya 120409062650-phpapp02Pembuatan Manfaat Beberapa Unsur Logam Dan Senyawanya 120409062650-phpapp02
Pembuatan Manfaat Beberapa Unsur Logam Dan Senyawanya 120409062650-phpapp02
 
Ppt kimia siap oke
Ppt kimia siap okePpt kimia siap oke
Ppt kimia siap oke
 
Kimia kelompok 5 xii a1
Kimia kelompok 5 xii a1Kimia kelompok 5 xii a1
Kimia kelompok 5 xii a1
 
RPP Kimia unsur
RPP Kimia unsurRPP Kimia unsur
RPP Kimia unsur
 
Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02
Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02
Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02
 
kimia unsur
kimia unsurkimia unsur
kimia unsur
 
Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02
Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02
Pembuaanmanfaatbeberapaunsurlogamdansenyawanya 120409062650-phpapp02
 

PEMBENTUKAN LOGAM NIKEL DAN KROMIUM

  • 1.
  • 2. Kelompok 4 : • Adi Putro (02) • Andi Nugroho (07) • Buntar Ari P (12) • Erma Dewi P (17) • Hannik Hedayati (22)
  • 3. Nikel Nikel (Ni) ditemukan diperairan dalam bentuk koloid, namun garam-garam nikel seperti : nikel ammonium sulfat, nikel nitrat dan nikel korida bersifat larut dalam air.
  • 4. PEMBUATAN NIKEL • Proses Pyrometallurgy Reduksi yang terjadi pada proses ini hanya sebagian dari besi saja yang dapat diikat menjadi terak, dan sebagian besar masih dalam bentuk ferro-nikel alloy.Dalam hal ini untuk memisahkan besi dari nikel pada reaksi peleburan tersebut ditambahkan beberapa bahan yang mengandung belerang (Gypsum atau Pyrite). Karena perbedaan daya ikat besi dan nikel terhadap oksigen dan belerang, sehingga proses ini didapatkan metal yaitu paduan Ni3S2 dan FeS dan sebagian besar besi dapat diterakkan.
  • 5. • Metal yang dihasilkan ini masih mengandung lebih dari 60 % Fe dan selanjutnya metal yang masih dalam keadaan cair terus diproses lagi dalam konvertor. Proses-proses konvertor diberikan bahan tambah silikon untuk menterakkan oksida besi.Terak hasil konvertor ini masih mengandung nikel yang cukup tinggi,sehingga terak ini biasanya di proses ulang pada peleburan(Resmelting).Proses selanjutnya metal di panggang untuk memisahkan belerang. • Nikel oxide yang didapat dari pemanggangan selanjutnya di reduksi dengan bahan tambah arang (charcoal), sehingga didapat logam nikel.
  • 6. Sifat • Konfigurasi Elektron : 28Ni [Ar] 3d8 4s2 • Bilangan oksidasi : 0;+2;+3 • Energi ionisasi (kJ/mol) : Antara 1872 – 2705 (sukar melepaskan elektron terluarnya) • Jumlah elektron tunggal : Dua
  • 7. Sifat fisik - logam putih keperak-perakan yang berkilat, keras - dapat ditempa dan ditarik - feromagnetik - TL : 1420ºC, TD : 2900ºC
  • 8. Sifat kimia - pada suhu kamar, reaksi dengan udara lambat - jika dibakar, reaksi berlangsung cepat membentuk oksida NiO - dengan Cl2 membentuk Klorida (NiCl2) - dengan steam H2O membentuk Oksida NiO - dengan HCl encer dan asam sulfat encer, reaksi berlangsung lambat - dengan asam nitrat dan aquaregia, Ni segera larut Ni(NO3)2 + NO + H2ONi + HNO3 - tidak beraksi dengan basa alkali - bereaksi dengan H2S menghasilkan endapan hitam
  • 9. Kegunaan Nikel : • Nikel digunakan antara lain dalam produk-roduk industry dan konsumen, termasuk stainless steel, magnet, mata uang,baterai isi ulang, string gitar listrik. • Nikel digunakan pula dalam industri keramik. • Nikel yang sangat halus, digunakan sebagai katalis untuk menghidrogenasi minyak sayur (menjadikan padat) • Alloy tembaga-nikel berbentuk tabung banyak digunakan untuk pembuatan instalasi proses penghilang garam untuk mengubah air laut menjadi air segar. • Koin 5 sen Amerika mengandung 75% Cu dan 25% Ni, di Kanada Nikel digunakan antara 1922-1981 dengan kandungan 99,99% dan magnetik lain, di Negara lain ada juga yang menggunakan nikel untuk mata uang koin
  • 10. Kelimpahan Universe : 60 ppm (berat) Sun : 80 ppm (berat) Karbon meteorit : 13000 ppm Kerak Bumi : 90 ppm Air laut: Atlantik permukaan : 1 x 10-4 ppm Atlantik dalam : 4 x 10-4 ppm Pasifik permukaan : 1 x 10-4 ppm Pasifik dalam : 5,7 x 10-4 ppm
  • 11. Bahaya Nikel Bagi manusia yang kontak langsung dengan larutan yang mengandung garam- garam Ni dapat menyebabkan dermatitis, sedangkan mengisap nikel terus-menerus dapat mengakibatkan kanker paru-paru.
  • 12.
  • 13. Kromium (Cr) Senyawa Kromium terdapat di dalam lingkungan, karena erosi dari batuan yang mengandung kromium dan dapat didistribusikan oleh letusan gunung berapi. Krom merupakan logam yang keras, tahan karat, serta memiliki titik didih dan titik leleh yang tinggi. Sepuhan Kromium banyak digunakan peralatan sehari-hari karena lapisan Kromium ini sangat indah, keras, dan melindungi logam lain dari korosi. Kromium juga penting dalam paduan logam dan digunakan dalam pembuatan stainless steel. Senyawa Kromium mempunyai warna yang sangat menarik dan digunakan sebagai pigmen seperti kuning krom(timbal(II) kromat) dan hijau krom(kromium(III) hidroksida). Bijih utama khrom adalah khromit, yang ditemukan di Zimbabwe, Rusia, Selandia Baru, Turki, Iran, Albania, Finlandia, Republik Demokrasi Madagaskar, dan Filipina. Logam ini biasanya dihasilkan dengan mereduksi khrom oksida dengan aluminium. 2 Cr + 3 O2 2 CrO3
  • 14. Proses pembuatan Logam krom dapat di buat menurut proses Goldschmidt, yaitu mereduksi Cr2O3 dengan Aluminium ( proses aluminothermy ) Persamaan reaksinya: Cr2O3(S) + 2Al(S) Al2O3(S)+ 2Cr(S) Pada proses ini menghasilkan Kromium dengan kemurnian 97-99%.
  • 15. Sifat • Konfigurasi Elektron 24Cr :[Ar] 3d5 4s1 • Bilangan oksidasi : 0,+2,+3,+6 • Energi ionisasi (kJ/mol) : Antara 1872 – 2705 (sukar melepaskan elektron terluarnya) • Jumlah elektron tunggal : Enam • Cr2O7 (aq) (jingga) Cr3+ (aq) (hijau/ungu) Cr2+ (aq) (biru langit)
  • 16. Kompleks Warna • [Cr(NH3)6]3+ Kuning • [Cr(NH3)5Cl]2+ Merah lembayung • [Cr(NH3)4Cl2]+ Hijau • [Cr(NH3)3Cl3] Ungu • [Cr(NH3)2Cl4]- Jingga merah
  • 17. Kegunaan Krom • Khrom digunakan untuk mengeraskan baja, pembuatan baja tahan karat dan membentuk banyak alloy (logam campuran) yang berguna. Kebanyakan digunakan dalam proses pelapisan logam untuk menghasilkan permukaan logam yang keras dan indah dan juga dapat mencegah korosi. Khrom memberikan warna hijau emeral pada kaca. • Industri refraktori menggunakan khromit untuk membentuk batu bata, karena khromit memiliki titik cair yang tinggi, pemuaian yang relatif rendah dan kestabilan struktur kristal. • Larutan K2Cr2O7atau CrO3 dalam asam sulfat pekat (disebut asam krom) adalah oksidator kuat yang biasanya digunakan untuk mencuci peralatan laboratorium
  • 18. • Kromium merupakan logam tahan korosi dan dapat dipoles menjadi mengkilat. Dengan sifat ini, kromium (krom) banyak digunakan sebagai pelapis pada ornamen-ornamen bangunan, komponen kendaraan, seperti knalpot pada sepeda motor, maupun sebagai pelapis perhiasan seperti emas, emas yang dilapisi oleh kromium ini lebih dikenal dengan sebutan emas putih. • Perpaduan Kromium dengan besi dan nikel menghasilkan baja tahan karat. • Kromium (VI) oksida digunakan untuk pembuatan pita magnetik digunakan dalam performa tinggi dan standar kaset audio.
  • 19. Bahaya Kromium Logam krom biasanya berada dalam keadaan sebagai ion Cr3+. Krom dapat menyebabkan kanker paru-paru, kerusakan hati (liver) dan ginjal. Jika kontak dengan kulit menyebabkan iritasi dan jika tertelan dapat menyebabkan sakit perut dan muntah. • Tapi terlalu banyak penyerapan kromium (III) dapat menyebabkan efek kesehatan juga, misalnya ruam kulit.
  • 20. • Kromium (VI) bahaya bagi kesehatan manusia, terutama bagi orang-orang yang bekerja di industri baja dan tekstil. Orang yang merokok tembakau juga memiliki kesempatan yang lebih tinggi terpapar kromium. Masalah kesehatan lainnya yang disebabkan oleh kromium (VI) adalah: - sakit perut dan bisul - Masalah pernapasan - Sistem kekebalan yang lemah - Ginjal dan kerusakan hati - Kanker paru-paru - Kematian Bahaya kesehatan yang berkaitan dengan kromium bergantung pada keadaan oksidasi