SlideShare a Scribd company logo
1 of 21
CMOS DIGITAL LOGIC
Surya Silalahi (14S18007)
Basa T. P. Simanjuntak
(14S18024)
Pengertian dan Fungsi
• CMOS (Compelementary Metal Oxide Semi Conductor)
merupakan perangkat keras kecil komputer berupa
baterai yang ditanamkan di dalam motherboard untuk
membeberi daya pada saat komputer dalam kedaan
mati atau tanpa aliran listrik.
• CMOS berfungsi sebagai sebuah RAM berukuran kecil
yaitu 64 byte untuk menyimpan settingan BIOS atau
(Basic Input Output System) sehingga seluruh
pengaturan yang anda simpan baik itu settingan boot,
settingan tanggal dan waktu, pembacaan seluruh
hardware atau input output akan tetap tersimpan
dalam konfigurasi yang benar walaupun tanpa dialiri
arus listrik.
Karakteristik
• Impedansi input tinggi. Sinyal input mengemudi elektroda dengan
lapisan isolasi (oksida logam) di antara mereka dan apa yang
mereka kontrol. Ini memberi mereka sejumlah kecil kapasitansi,
tetapi sebenarnya resistensi yang tak terbatas. Arus masuk atau
keluar dari input CMOS yang ditahan pada satu tingkat hanyalah
kebocoran, biasanya 1 μA atau kurang.
• Output secara aktif menggerakkan kedua cara.
• Outputnya cukup banyak rail-to-rail.
• Logika CMOS mengkonsumsi daya yang sangat kecil saat disimpan
dalam keadaan tetap. Konsumsi saat ini berasal dari switching
karena kapasitor dibebankan dan dikosongkan. Bahkan kemudian, ia
memiliki rasio kecepatan terhadap daya yang baik dibandingkan
dengan tipe logika lainnya.
• Gerbang CMOS sangat sederhana. Gerbang dasar adalah inverter,
yang hanya dua transistor. Ini bersama dengan konsumsi daya yang
rendah berarti itu cocok untuk integrasi padat. Atau sebaliknya,
Anda mendapatkan banyak logika untuk ukuran, biaya, dan
kekuatan.
Keuntungan
• Daya rendah.
• Tidak mengalami degenerasi.
• Scaling lebih mudah.
Inverter CMOS
• CMOS memanfaatkan
pasangan NMOS
sebagai saklar pulldown
dan PMOS sebagai
saklar pull-up
Cara Kerja
• Saat input “High”
– PMOS cut-off.
– NMOS saturasi-resistansi drain source rDSN.
Cara Kerja
• Saat input “Low”
– NMOS cut-off.
– PMOS saturasi –resistansi drain source rDSP .
Cara Kerja
• Output selalu 0 atau VDD.
• Daya disipasi statik nol.
• Alur resistansi oleh transistor kecil – tahan
noise dan interferensi.
• PMOS dan NMOS memberikan kemampuan
driving yang tinggi ke GND atau VDD.
• Resistansi input gerbang logika tak hingga.
Operasi Dinamik Inverter CMOS
• Menentukan delay propagasi dengan
menggunakan konservasi muatan.
Operasi Dinamik Inverter CMOS
• Menentukan arus rata-rata.
Gerbang Logika CMOS
• Memanfaatkan hubungan
logika seri atau paralel
pada rangkaian “inverter”.
• Fungsi keseluruhan “active
low” mengingat sifat fungsi
dasarnya inverter.
• Pada pull down saat
jaringan aktif output NOL.
Hubungan Seri dan Paralel pada Pull
Down
• Pada hubungan paralel, pulldown aktif bila
salah input aktif.
Hubungan Seri dan Paralel pada Pull
Down
• Pada hubungan seri, pulldown aktif bila kedua
input aktif.
Hubungan Gabungan Seri, Paralel pada
Pull Down
• Untuk hubungan gabungan seri
dan paralel, keadaan pull-down
dapat dilihat dari rangkaian
hubungan seri dan paralel
mulai dari titik output fungsi.
• Contoh: Simpul ouput
terhubung dengan dua jalur
paralel sehingga fungsi
tertinggi adalah OR. Jalur
pertama berisi sebuah FET dan
jalur kedua kedua dua FET seri.
Fungsi pada jalur kedua AND
Hubungan Pull-Up dan Pull-Down
• Hubungan Pull-Up dan Pull-Down saling
komplementasi.
• Hubungan seri di Pull-down diikuti hubungan
paralel di Pull-Up.
• Sebaliknya hubungan paralel di Pull-Down
diikuti hubungan seri di Pull-Up.
Perancangan Rangkaian
• Bentuk Umum Y = f(input)
1. Bentuk fungsi akhir.
2. Negasi (invert)-kan dua kali (fungsi masih sama).
3. Lakukan de Morgan pada negasi dalam fungsi.
4. Susun rangkaian Pull Down sesuai bentuk active-
low hasil 3 – hubungan AND seri dan OR paralel.
5. Susun rangkaian Pull Up sebagai komplemen
rangkaian Pull Down – PD seri PU paralel dan PD
paralel Puseri.
Desain CMOS
• Contoh : Desain logika CMOS sesuai fungsi
yang diberikan.
(A+BC)·C+D
Desain CMOS
• Pull-Down Network
Desain CMOS
• Pull-Up Network
Desain CMOS
• Maka, hasil desain CMOSnya menjadi :
Sekian
dan
Terimakasih!!!

More Related Content

Similar to CMOS DIGITAL LOGIC.pptx

Similar to CMOS DIGITAL LOGIC.pptx (20)

Fungsi dan komponen panel listrik
Fungsi dan komponen panel listrikFungsi dan komponen panel listrik
Fungsi dan komponen panel listrik
 
Elektronika analog dan digital
Elektronika analog dan digitalElektronika analog dan digital
Elektronika analog dan digital
 
KK_1_TKJ
KK_1_TKJKK_1_TKJ
KK_1_TKJ
 
TKJ KOMPUTER JARINGAN
TKJ KOMPUTER JARINGANTKJ KOMPUTER JARINGAN
TKJ KOMPUTER JARINGAN
 
Kk1
Kk1Kk1
Kk1
 
Kk1
Kk1Kk1
Kk1
 
Elektronika Analog dan Digital
Elektronika Analog dan DigitalElektronika Analog dan Digital
Elektronika Analog dan Digital
 
Elektronika analog dan digital
Elektronika analog dan digitalElektronika analog dan digital
Elektronika analog dan digital
 
Ppt modul 22
Ppt modul 22Ppt modul 22
Ppt modul 22
 
Ppt modul 22
Ppt modul 22Ppt modul 22
Ppt modul 22
 
Macam-macam instalasi listrik rumah
Macam-macam instalasi listrik rumahMacam-macam instalasi listrik rumah
Macam-macam instalasi listrik rumah
 
Tugas elektronika dan rangkaian listrik powerpoint
Tugas elektronika dan rangkaian listrik powerpointTugas elektronika dan rangkaian listrik powerpoint
Tugas elektronika dan rangkaian listrik powerpoint
 
Transistor
TransistorTransistor
Transistor
 
Kk1
Kk1Kk1
Kk1
 
Antarmuka komputer
Antarmuka komputerAntarmuka komputer
Antarmuka komputer
 
Materi+elektronika+daya+(komponen+elektronika+daya+2)
Materi+elektronika+daya+(komponen+elektronika+daya+2)Materi+elektronika+daya+(komponen+elektronika+daya+2)
Materi+elektronika+daya+(komponen+elektronika+daya+2)
 
Transistor sebagai saklar
Transistor sebagai saklarTransistor sebagai saklar
Transistor sebagai saklar
 
Kelompok 4 kelas 2 b
Kelompok 4 kelas 2 bKelompok 4 kelas 2 b
Kelompok 4 kelas 2 b
 
ASAS PENDAWAIAN PERMUKAAN SATU FASA
ASAS PENDAWAIAN PERMUKAAN SATU FASAASAS PENDAWAIAN PERMUKAAN SATU FASA
ASAS PENDAWAIAN PERMUKAAN SATU FASA
 
bjt-120428022909-phpapp02.pdf
bjt-120428022909-phpapp02.pdfbjt-120428022909-phpapp02.pdf
bjt-120428022909-phpapp02.pdf
 

Recently uploaded

E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAAmmar Ahmad
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYNovitaDewi98
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...nuraji51
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxDedeRosza
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptnovibernadina
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"baimmuhammad71
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaAndreRangga1
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...Kanaidi ken
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptnabilafarahdiba95
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxfitriaoskar
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXIksanSaputra6
 

Recently uploaded (20)

E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 

CMOS DIGITAL LOGIC.pptx

  • 1. CMOS DIGITAL LOGIC Surya Silalahi (14S18007) Basa T. P. Simanjuntak (14S18024)
  • 2. Pengertian dan Fungsi • CMOS (Compelementary Metal Oxide Semi Conductor) merupakan perangkat keras kecil komputer berupa baterai yang ditanamkan di dalam motherboard untuk membeberi daya pada saat komputer dalam kedaan mati atau tanpa aliran listrik. • CMOS berfungsi sebagai sebuah RAM berukuran kecil yaitu 64 byte untuk menyimpan settingan BIOS atau (Basic Input Output System) sehingga seluruh pengaturan yang anda simpan baik itu settingan boot, settingan tanggal dan waktu, pembacaan seluruh hardware atau input output akan tetap tersimpan dalam konfigurasi yang benar walaupun tanpa dialiri arus listrik.
  • 3. Karakteristik • Impedansi input tinggi. Sinyal input mengemudi elektroda dengan lapisan isolasi (oksida logam) di antara mereka dan apa yang mereka kontrol. Ini memberi mereka sejumlah kecil kapasitansi, tetapi sebenarnya resistensi yang tak terbatas. Arus masuk atau keluar dari input CMOS yang ditahan pada satu tingkat hanyalah kebocoran, biasanya 1 μA atau kurang. • Output secara aktif menggerakkan kedua cara. • Outputnya cukup banyak rail-to-rail. • Logika CMOS mengkonsumsi daya yang sangat kecil saat disimpan dalam keadaan tetap. Konsumsi saat ini berasal dari switching karena kapasitor dibebankan dan dikosongkan. Bahkan kemudian, ia memiliki rasio kecepatan terhadap daya yang baik dibandingkan dengan tipe logika lainnya. • Gerbang CMOS sangat sederhana. Gerbang dasar adalah inverter, yang hanya dua transistor. Ini bersama dengan konsumsi daya yang rendah berarti itu cocok untuk integrasi padat. Atau sebaliknya, Anda mendapatkan banyak logika untuk ukuran, biaya, dan kekuatan.
  • 4. Keuntungan • Daya rendah. • Tidak mengalami degenerasi. • Scaling lebih mudah.
  • 5. Inverter CMOS • CMOS memanfaatkan pasangan NMOS sebagai saklar pulldown dan PMOS sebagai saklar pull-up
  • 6. Cara Kerja • Saat input “High” – PMOS cut-off. – NMOS saturasi-resistansi drain source rDSN.
  • 7. Cara Kerja • Saat input “Low” – NMOS cut-off. – PMOS saturasi –resistansi drain source rDSP .
  • 8. Cara Kerja • Output selalu 0 atau VDD. • Daya disipasi statik nol. • Alur resistansi oleh transistor kecil – tahan noise dan interferensi. • PMOS dan NMOS memberikan kemampuan driving yang tinggi ke GND atau VDD. • Resistansi input gerbang logika tak hingga.
  • 9. Operasi Dinamik Inverter CMOS • Menentukan delay propagasi dengan menggunakan konservasi muatan.
  • 10. Operasi Dinamik Inverter CMOS • Menentukan arus rata-rata.
  • 11. Gerbang Logika CMOS • Memanfaatkan hubungan logika seri atau paralel pada rangkaian “inverter”. • Fungsi keseluruhan “active low” mengingat sifat fungsi dasarnya inverter. • Pada pull down saat jaringan aktif output NOL.
  • 12. Hubungan Seri dan Paralel pada Pull Down • Pada hubungan paralel, pulldown aktif bila salah input aktif.
  • 13. Hubungan Seri dan Paralel pada Pull Down • Pada hubungan seri, pulldown aktif bila kedua input aktif.
  • 14. Hubungan Gabungan Seri, Paralel pada Pull Down • Untuk hubungan gabungan seri dan paralel, keadaan pull-down dapat dilihat dari rangkaian hubungan seri dan paralel mulai dari titik output fungsi. • Contoh: Simpul ouput terhubung dengan dua jalur paralel sehingga fungsi tertinggi adalah OR. Jalur pertama berisi sebuah FET dan jalur kedua kedua dua FET seri. Fungsi pada jalur kedua AND
  • 15. Hubungan Pull-Up dan Pull-Down • Hubungan Pull-Up dan Pull-Down saling komplementasi. • Hubungan seri di Pull-down diikuti hubungan paralel di Pull-Up. • Sebaliknya hubungan paralel di Pull-Down diikuti hubungan seri di Pull-Up.
  • 16. Perancangan Rangkaian • Bentuk Umum Y = f(input) 1. Bentuk fungsi akhir. 2. Negasi (invert)-kan dua kali (fungsi masih sama). 3. Lakukan de Morgan pada negasi dalam fungsi. 4. Susun rangkaian Pull Down sesuai bentuk active- low hasil 3 – hubungan AND seri dan OR paralel. 5. Susun rangkaian Pull Up sebagai komplemen rangkaian Pull Down – PD seri PU paralel dan PD paralel Puseri.
  • 17. Desain CMOS • Contoh : Desain logika CMOS sesuai fungsi yang diberikan. (A+BC)·C+D
  • 20. Desain CMOS • Maka, hasil desain CMOSnya menjadi :