SlideShare a Scribd company logo
1 of 31
Soal latihan UN Teori Kejuruan
1. Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam
melakukan pekerjaan dengan komputer agar
nyaman dan tidak berbahaya bagi kesehatan,
yaitu...
a. Pemilihan komponen komputer, terutama
monitor, keyboard dan mouse yang mahal.
b. Desain tempat kerja yang nyaman, dengan
memperhatikan faktor ergonomis meja, kursi
dan pengaturan kondisi kerja
c. Lingkungan kerja yang ramai
d. Tersedianya AC
e. Organisasi kerja yang baik
Lapisan yang mengatur segala sesuatu yang
berhubungan dengan pertukaran data atau
informasi antara pemakai, perangkat lunak
aplikasi atau peralatan suatu sistem komputer :
a. Aplikasi
b. Session
c. Transport
d. Network
e. Datalink
Tempat untuk membuat halaman website yang
telah dibuat menjadi online dan bisa diakses
orang lain, adalah definisi dari…
a. Domain
b. Sub domain
c. Host
d. Hosting
e. Routing
Keamanan Jaringan dapat didefinisikan sebagai…
a. Bentuk pencegahan pada hal yang bersifat
gangguan pada system jaringan
b. Virus yang mengganggu dalam system
jaringan
c. Bentuk pencegahan dari pencurian
komponen keamanan jaringan
d. Pencegahan virus yang menyerang program
aplikasi
e. Deteksi virus pada Operating Sistem
Di bawah ini merupakan cara untuk melindungi
password dari serangan hacker,…
a. Menggunakan password dengan bahasa
kombinasi
b. Menggunakan password yang panjang
c. Menggunakan password dengan angka saja
d. Menggunakan password yang mudah diingat
e. Menggunakan password yang pendek
Pencurian data terhadap identitas perbankan
seseorang, misalnya pencurian nomor kartu
kredit, digunakan untuk memanfaatkan saldo
yang terdapat pada rekening tersebut untuk
keperluan belanja online. Merupakan definisi
dari…
a. Carding
b. Physing
c. Hacking
d. Cracking
e. Deface
• Gangguan pada sistem dapat terjadi karena
faktor ketidaksengajaan yang dilakukan oleh
pengelola, disebut…
a. Hacker
b. Human error
c. Error of humanity
d. Cracker
e. Human of error
Masalah yang sering terjadi pada monitor adalah
ukuran layar yang tidak sesuai dengan keinginan
kita. Pada windows 7, dapt dilakukan pengaturan
dengan cara…
a. klik kanan pada desktop >> screen resolution
b. klik kanan pada desktop >>settings>>screen
resolution
c. klik kanan pada desktop >> properties >>setting
d. klik kanan pada desktop >>setting >>properties
>>screen resolution
e. properties >>setting >>screen resolution
Ketika melakukan proses upgrade atau
mengganti prosesor, yang perlu diperhatikan
pada motherboard adalah…
a. Pendingin prosesor
b. Tipe socket
c. Jumlah usb terpasang
d. Jumlah memori terpasang
e. Jumlah expansion slot
Prosedur yang dilakukan jika monitor tidak menyala :
i.Pastikan tombol ON/OFF dalam kondisi baik
ii.Cek kabel power yang ke outlet listrik
iii.Ganti kabel power
iv.Cek kabel video
v.Ganti monitor
Urutan yang benar adalah…
a. ii, i, iii, iv, v
b. ii, i, iii, v, iv
c. ii, i, v, iv, iii
d. i, ii, iii, v, iv
e. i, ii, iii, iv, v
Jika komputer cepat panas, sering hang dan
reboot sendiri, tindakan korektif yang perlu kita
lakukan adalah pada…
a. Cek kipas angin atau fan
b. Motherboard
c. Power supply
d. Prosesor
e. RAM
Yang membedakan paket software free dengan
paket berbayar adalah…
a. Pada paket berbayar, ada permintaan
memasukkan serial number untuk autentikasi
b. Pada paket berbayar, dapat dipastikan kapasitas
space besar
c. Pada paket free, dapat dipastikan kapasitas
space besar
d. Pada paket free, ada permintaan memasukkan
serial number untuk autentikasi
e. Pada paket berbayar, tidak dibatasi waktu
penggunannya
Perangkat WAN yang berfungsi mengirim dan
menerima informasi tentang layer network
dinamakan…
a. Hub
b. LAN card
c. Router
d. Switch
e. VLAN
192.168.1.100 merupakan IP kelas…
a. A
b. B
c. C
d. D
e. E
Perintah: #apt-get install samba, merupakan
perintah untuk…
a. Memasang aplikasi samba melalui terminal di
system operasi linux
b. Menghapus aplikasi samba melalui terminal
di system operasi linux
c. Memasang aplikasi samba melalui command
prompt di system operasi windows
d. Menghapus aplikasi samba melalui command
prompt di system operasi windows
e. Semua jawaban salah
Tipe network yang berperan dalam
menghubungkan jaringan yang ada hanya di
dalam internal virtualbox adalah…
a. NAT
b. Bridge adapter
c. Internal network
d. Host-only adapter
e. Cross adapter
Untuk menghubungkan jaringan public dengan
jaringan local pada OS mikrotik maka digunakan
fungsi…
a. Masquerade
b. Chain
c. Scrnat
d. Firewall
e. DNS
Untuk mengembalikan settingan OS mikrotik ke
settingan awal digunakan perintah…
a. Sys reset
b. Sys remove
c. Sys sleep
d. Sys reboot
e. Semua salah
Untuk menghidupkan ulang perangkat mikrotik
dapat menggunakan perintah….
a. Sys reset
b. Sys reboot
c. Sys shutdown
d. Sys restart
e. Sys down
Pengguna dengan hak akses tertinggi adalah…
a. Root
b. Admin
c. DB2admin
d. Core
e. system
perintah yang digunakan untyk menambahkan
pengguna pada linux adalah…
a. Addsystem
b. Addroot
c. Adduser
d. Add
e. usermod
Berikut merupakan layanan yang biasa diberikan
oleh sistem operasi kecuali…
a. Layanan berbagi file dan printer
b. Layanan database
c. Layanan terminal
d. Layanan energi
e. Layanan perpesanan
Yang bukan termasuk langkah instalasi sistem
operasi adalah…
a. Menentukan lokasi instalasi
b. Alokasi partisi
c. Menentukan informasi akun utama
d. Menentukan informasi tentang server
e. Menentukan informasi tentang lisensi
Yang merupakan port antarmuka media
penyimpanan sebelum generasi SATA adalah…
a. Port IDE
b. Port power
c. Port USB
d. Port PS/2 keyboard
e. Port paralel
HTTP Server menerapkan model client server
karena ...
a. HTTP Server layanan terpusat di mana semua
pengguna terhubung denganya
b. HTTP Server layanan terpusat di mana satu
pengguna terhubung denganya
c. HTTP Server layanan terpisah di mana dia
membutuhkan pengguna
d. HTTP Server layanan terpisah di mana semua
pengguna terpisah denganya
e. Semua salah
Kemampuan sistem operasi untuk menjalankan
berbagai perintah dalam waktu bersamaan
disebut…
a. multi user
b. pipelining
c. threading
d. multitasking
e. management
Yang bukan salah satu faktor yang
mempengaruhi pemilihan software adalah
a. Jaminan
b. Kontinuitas
c. Keamanan
d. Keseragaman
e. Kehandalan
Dalam konfigurasi berbagi pakai koneksi internet
(internet connection sharing), komputer yang
tersambung dengan internet akan berfungsi
sebagai....
a. Client
b. Dump
c. Router
d. Switch
e. server / gateway
Jenis kabel dibawah ini yang digunakan pada
topologi bus adalah……
a. UTP
b. Coaxial
c. STP
d. Kabel Data
e. Fiber Optic
Sebutan untuk komponen pembantu
northbridge yang menghubungkan northbridge
dengan komponen atau periferal lainnya
disebut…
a. Southbridge
b. BIOS
c. Slot PCI express
d. Slot PCI
e. memory

More Related Content

Similar to bimbel 3.pptx

Soal ujian nasional smk 2013 2014 tkj paket a
Soal ujian nasional smk 2013 2014 tkj paket aSoal ujian nasional smk 2013 2014 tkj paket a
Soal ujian nasional smk 2013 2014 tkj paket aAndrianto Nugroho
 
Soal sistem operasi jaringan
Soal sistem operasi jaringanSoal sistem operasi jaringan
Soal sistem operasi jaringanSaeful Iman
 
Soal_un_produktif_tkj_2014_paket_a
Soal_un_produktif_tkj_2014_paket_aSoal_un_produktif_tkj_2014_paket_a
Soal_un_produktif_tkj_2014_paket_afaris x2
 
Soal un tkj tahun 2013 paket a
Soal un tkj tahun 2013 paket aSoal un tkj tahun 2013 paket a
Soal un tkj tahun 2013 paket aRoni Rahmansyah
 
Soal powerpoint dkk sk2
Soal powerpoint dkk sk2Soal powerpoint dkk sk2
Soal powerpoint dkk sk2ndriehs
 
Soal Administrasi Sistem Jaringan pilihan ganda
Soal Administrasi Sistem Jaringan pilihan gandaSoal Administrasi Sistem Jaringan pilihan ganda
Soal Administrasi Sistem Jaringan pilihan gandaSMK MUhammadiyah Singkut
 
Soal uas produktif tkj 2014 x
Soal uas produktif tkj 2014 xSoal uas produktif tkj 2014 x
Soal uas produktif tkj 2014 xDen Magya
 
Soal powerpoint dkk sk2
Soal powerpoint dkk sk2Soal powerpoint dkk sk2
Soal powerpoint dkk sk2ndriehs
 
Tugas 10 (1)
Tugas 10 (1)Tugas 10 (1)
Tugas 10 (1)ilham8787
 
SOAL SOAL KKPI
SOAL SOAL KKPISOAL SOAL KKPI
SOAL SOAL KKPIilham8787
 
KUMPULAN SOAL-SOAL KKPI
KUMPULAN SOAL-SOAL KKPIKUMPULAN SOAL-SOAL KKPI
KUMPULAN SOAL-SOAL KKPI87bayu87
 
Soal kkpi kelas x (2)
Soal kkpi kelas x (2)Soal kkpi kelas x (2)
Soal kkpi kelas x (2)EKO SUPRIYADI
 
4. prediksi soal un tkj 2013/2014 + kunci jawabannya lengkap --- www.the-xp.com
4. prediksi soal un tkj 2013/2014 + kunci jawabannya lengkap  --- www.the-xp.com4. prediksi soal un tkj 2013/2014 + kunci jawabannya lengkap  --- www.the-xp.com
4. prediksi soal un tkj 2013/2014 + kunci jawabannya lengkap --- www.the-xp.comDwi Yulianto
 
Soalunproduktiftkj2014paketa 140416090537-phpapp01
Soalunproduktiftkj2014paketa 140416090537-phpapp01Soalunproduktiftkj2014paketa 140416090537-phpapp01
Soalunproduktiftkj2014paketa 140416090537-phpapp01Darmawan Sutanto
 

Similar to bimbel 3.pptx (20)

tkj
tkjtkj
tkj
 
Soal ujian nasional smk 2013 2014 tkj paket a
Soal ujian nasional smk 2013 2014 tkj paket aSoal ujian nasional smk 2013 2014 tkj paket a
Soal ujian nasional smk 2013 2014 tkj paket a
 
Soal sistem operasi jaringan
Soal sistem operasi jaringanSoal sistem operasi jaringan
Soal sistem operasi jaringan
 
Soal kkpi kelas x
Soal kkpi kelas xSoal kkpi kelas x
Soal kkpi kelas x
 
Soal_un_produktif_tkj_2014_paket_a
Soal_un_produktif_tkj_2014_paket_aSoal_un_produktif_tkj_2014_paket_a
Soal_un_produktif_tkj_2014_paket_a
 
Soal un produktif tkj 2014 paket_a
Soal un produktif tkj 2014 paket_aSoal un produktif tkj 2014 paket_a
Soal un produktif tkj 2014 paket_a
 
Soal un tkj tahun 2013 paket a
Soal un tkj tahun 2013 paket aSoal un tkj tahun 2013 paket a
Soal un tkj tahun 2013 paket a
 
Soal powerpoint dkk sk2
Soal powerpoint dkk sk2Soal powerpoint dkk sk2
Soal powerpoint dkk sk2
 
Soal Administrasi Sistem Jaringan pilihan ganda
Soal Administrasi Sistem Jaringan pilihan gandaSoal Administrasi Sistem Jaringan pilihan ganda
Soal Administrasi Sistem Jaringan pilihan ganda
 
Soal n jwbn tik 10 1
Soal n jwbn tik 10 1Soal n jwbn tik 10 1
Soal n jwbn tik 10 1
 
Soal uas produktif tkj 2014 x
Soal uas produktif tkj 2014 xSoal uas produktif tkj 2014 x
Soal uas produktif tkj 2014 x
 
Soal powerpoint dkk sk2
Soal powerpoint dkk sk2Soal powerpoint dkk sk2
Soal powerpoint dkk sk2
 
Tugas 10 (1)
Tugas 10 (1)Tugas 10 (1)
Tugas 10 (1)
 
SOAL SOAL KKPI
SOAL SOAL KKPISOAL SOAL KKPI
SOAL SOAL KKPI
 
KUMPULAN SOAL-SOAL KKPI
KUMPULAN SOAL-SOAL KKPIKUMPULAN SOAL-SOAL KKPI
KUMPULAN SOAL-SOAL KKPI
 
Soal kkpi kelas x (2)
Soal kkpi kelas x (2)Soal kkpi kelas x (2)
Soal kkpi kelas x (2)
 
4. prediksi soal un tkj 2013/2014 + kunci jawabannya lengkap --- www.the-xp.com
4. prediksi soal un tkj 2013/2014 + kunci jawabannya lengkap  --- www.the-xp.com4. prediksi soal un tkj 2013/2014 + kunci jawabannya lengkap  --- www.the-xp.com
4. prediksi soal un tkj 2013/2014 + kunci jawabannya lengkap --- www.the-xp.com
 
Soalunproduktiftkj2014paketa 140416090537-phpapp01
Soalunproduktiftkj2014paketa 140416090537-phpapp01Soalunproduktiftkj2014paketa 140416090537-phpapp01
Soalunproduktiftkj2014paketa 140416090537-phpapp01
 
Soal tryoutjadiakunci
Soal tryoutjadiakunciSoal tryoutjadiakunci
Soal tryoutjadiakunci
 
Ukk teori tkj_5
Ukk teori tkj_5Ukk teori tkj_5
Ukk teori tkj_5
 

Recently uploaded

Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfmaulanayazid
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptGirl38
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.aechacha366
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxrofikpriyanto2
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasAZakariaAmien1
 
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptxMateri Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptxshafiraramadhani9
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...Kanaidi ken
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 

Recently uploaded (20)

Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
 
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptxMateri Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 

bimbel 3.pptx

  • 1. Soal latihan UN Teori Kejuruan
  • 2. 1. Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam melakukan pekerjaan dengan komputer agar nyaman dan tidak berbahaya bagi kesehatan, yaitu... a. Pemilihan komponen komputer, terutama monitor, keyboard dan mouse yang mahal. b. Desain tempat kerja yang nyaman, dengan memperhatikan faktor ergonomis meja, kursi dan pengaturan kondisi kerja c. Lingkungan kerja yang ramai d. Tersedianya AC e. Organisasi kerja yang baik
  • 3. Lapisan yang mengatur segala sesuatu yang berhubungan dengan pertukaran data atau informasi antara pemakai, perangkat lunak aplikasi atau peralatan suatu sistem komputer : a. Aplikasi b. Session c. Transport d. Network e. Datalink
  • 4. Tempat untuk membuat halaman website yang telah dibuat menjadi online dan bisa diakses orang lain, adalah definisi dari… a. Domain b. Sub domain c. Host d. Hosting e. Routing
  • 5. Keamanan Jaringan dapat didefinisikan sebagai… a. Bentuk pencegahan pada hal yang bersifat gangguan pada system jaringan b. Virus yang mengganggu dalam system jaringan c. Bentuk pencegahan dari pencurian komponen keamanan jaringan d. Pencegahan virus yang menyerang program aplikasi e. Deteksi virus pada Operating Sistem
  • 6. Di bawah ini merupakan cara untuk melindungi password dari serangan hacker,… a. Menggunakan password dengan bahasa kombinasi b. Menggunakan password yang panjang c. Menggunakan password dengan angka saja d. Menggunakan password yang mudah diingat e. Menggunakan password yang pendek
  • 7. Pencurian data terhadap identitas perbankan seseorang, misalnya pencurian nomor kartu kredit, digunakan untuk memanfaatkan saldo yang terdapat pada rekening tersebut untuk keperluan belanja online. Merupakan definisi dari… a. Carding b. Physing c. Hacking d. Cracking e. Deface
  • 8. • Gangguan pada sistem dapat terjadi karena faktor ketidaksengajaan yang dilakukan oleh pengelola, disebut… a. Hacker b. Human error c. Error of humanity d. Cracker e. Human of error
  • 9. Masalah yang sering terjadi pada monitor adalah ukuran layar yang tidak sesuai dengan keinginan kita. Pada windows 7, dapt dilakukan pengaturan dengan cara… a. klik kanan pada desktop >> screen resolution b. klik kanan pada desktop >>settings>>screen resolution c. klik kanan pada desktop >> properties >>setting d. klik kanan pada desktop >>setting >>properties >>screen resolution e. properties >>setting >>screen resolution
  • 10. Ketika melakukan proses upgrade atau mengganti prosesor, yang perlu diperhatikan pada motherboard adalah… a. Pendingin prosesor b. Tipe socket c. Jumlah usb terpasang d. Jumlah memori terpasang e. Jumlah expansion slot
  • 11. Prosedur yang dilakukan jika monitor tidak menyala : i.Pastikan tombol ON/OFF dalam kondisi baik ii.Cek kabel power yang ke outlet listrik iii.Ganti kabel power iv.Cek kabel video v.Ganti monitor Urutan yang benar adalah… a. ii, i, iii, iv, v b. ii, i, iii, v, iv c. ii, i, v, iv, iii d. i, ii, iii, v, iv e. i, ii, iii, iv, v
  • 12. Jika komputer cepat panas, sering hang dan reboot sendiri, tindakan korektif yang perlu kita lakukan adalah pada… a. Cek kipas angin atau fan b. Motherboard c. Power supply d. Prosesor e. RAM
  • 13. Yang membedakan paket software free dengan paket berbayar adalah… a. Pada paket berbayar, ada permintaan memasukkan serial number untuk autentikasi b. Pada paket berbayar, dapat dipastikan kapasitas space besar c. Pada paket free, dapat dipastikan kapasitas space besar d. Pada paket free, ada permintaan memasukkan serial number untuk autentikasi e. Pada paket berbayar, tidak dibatasi waktu penggunannya
  • 14. Perangkat WAN yang berfungsi mengirim dan menerima informasi tentang layer network dinamakan… a. Hub b. LAN card c. Router d. Switch e. VLAN
  • 15. 192.168.1.100 merupakan IP kelas… a. A b. B c. C d. D e. E
  • 16. Perintah: #apt-get install samba, merupakan perintah untuk… a. Memasang aplikasi samba melalui terminal di system operasi linux b. Menghapus aplikasi samba melalui terminal di system operasi linux c. Memasang aplikasi samba melalui command prompt di system operasi windows d. Menghapus aplikasi samba melalui command prompt di system operasi windows e. Semua jawaban salah
  • 17. Tipe network yang berperan dalam menghubungkan jaringan yang ada hanya di dalam internal virtualbox adalah… a. NAT b. Bridge adapter c. Internal network d. Host-only adapter e. Cross adapter
  • 18. Untuk menghubungkan jaringan public dengan jaringan local pada OS mikrotik maka digunakan fungsi… a. Masquerade b. Chain c. Scrnat d. Firewall e. DNS
  • 19. Untuk mengembalikan settingan OS mikrotik ke settingan awal digunakan perintah… a. Sys reset b. Sys remove c. Sys sleep d. Sys reboot e. Semua salah
  • 20. Untuk menghidupkan ulang perangkat mikrotik dapat menggunakan perintah…. a. Sys reset b. Sys reboot c. Sys shutdown d. Sys restart e. Sys down
  • 21. Pengguna dengan hak akses tertinggi adalah… a. Root b. Admin c. DB2admin d. Core e. system
  • 22. perintah yang digunakan untyk menambahkan pengguna pada linux adalah… a. Addsystem b. Addroot c. Adduser d. Add e. usermod
  • 23. Berikut merupakan layanan yang biasa diberikan oleh sistem operasi kecuali… a. Layanan berbagi file dan printer b. Layanan database c. Layanan terminal d. Layanan energi e. Layanan perpesanan
  • 24. Yang bukan termasuk langkah instalasi sistem operasi adalah… a. Menentukan lokasi instalasi b. Alokasi partisi c. Menentukan informasi akun utama d. Menentukan informasi tentang server e. Menentukan informasi tentang lisensi
  • 25. Yang merupakan port antarmuka media penyimpanan sebelum generasi SATA adalah… a. Port IDE b. Port power c. Port USB d. Port PS/2 keyboard e. Port paralel
  • 26. HTTP Server menerapkan model client server karena ... a. HTTP Server layanan terpusat di mana semua pengguna terhubung denganya b. HTTP Server layanan terpusat di mana satu pengguna terhubung denganya c. HTTP Server layanan terpisah di mana dia membutuhkan pengguna d. HTTP Server layanan terpisah di mana semua pengguna terpisah denganya e. Semua salah
  • 27. Kemampuan sistem operasi untuk menjalankan berbagai perintah dalam waktu bersamaan disebut… a. multi user b. pipelining c. threading d. multitasking e. management
  • 28. Yang bukan salah satu faktor yang mempengaruhi pemilihan software adalah a. Jaminan b. Kontinuitas c. Keamanan d. Keseragaman e. Kehandalan
  • 29. Dalam konfigurasi berbagi pakai koneksi internet (internet connection sharing), komputer yang tersambung dengan internet akan berfungsi sebagai.... a. Client b. Dump c. Router d. Switch e. server / gateway
  • 30. Jenis kabel dibawah ini yang digunakan pada topologi bus adalah…… a. UTP b. Coaxial c. STP d. Kabel Data e. Fiber Optic
  • 31. Sebutan untuk komponen pembantu northbridge yang menghubungkan northbridge dengan komponen atau periferal lainnya disebut… a. Southbridge b. BIOS c. Slot PCI express d. Slot PCI e. memory