SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
PENGERTIAN IMAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWT
A. PENGERTIAN IMAN KEPADA KITAB ALLAH SWT
1. Pengertian kitab-kitab Allah SWT
Rukun iman yang ketiga adalah iman kepada kitab Allah
SWT. Arti kata kitab adalah tulisan atau yang ditulis, berasal
dari kata “kataba” yang berarti menulis. Dalam bahasa
Indonesia kitab diartikan buku. Adapun yang dimaksud kitab
di sini adalah kitab suci.
Adapun pengertian Kitabullah adalah kalam atau firman
Allah SWT. yang diwahyukan melalui malaikat Jibril kepada
Nabi dan Rasul-Nya yang mengandung perintah dan larangan
sebagai pedoman hidup bagi ummat manusia.
Ada dua jenis kitab suci:
1. Kitab suci samawi, yakni kitab suci yang bersumber dari
wahyu Allah SWT. dan biasa disebut Kitabullah (Kitab
Allah SWT.). Ada yang berwujud Kitab dan ada yang
berwujud Shahifah atau Shuhuf.
2. Kitab suci ardhi, yakni kitab suci yang tidak bersumber
dari wahyu Allah SWT. melainkan bersumber dari
hasil perenungan dan budi daya akal manusia sendiri.
2. Pengertian iman kepada kitab-kitab Allah
Yang dimaksud dengan iman kepada kitab-kitab Allah
SWT. yaitu meyakini dengan sepenuh hati bahwa Allah SWT.
telah menurunkan kitab-kitab-Nya kepada paraNabi dan Rasul
yang berisi wahyu Allah SWT. berupa perintah dan
larangan untuk disampaiakan kepada umat manusia agar
digunakan sebagai pedoman hidup di dunia.
3. Dalil naqli dan aqli terkait dengan iman kepada kitab-
kitab Allah SWT.
a. Dalil Naqli :
Al-Qur’an yang artinya: “Dan mereka yang beriman kepada
Kitab (Al Qur'an) yang telah diturunkan kepadamu dan
Kitab-kitab yang telah diturunkan sebelummu, serta mereka
yakin akan adanya (kehidupan) akhirat”. (QS. Al-
Baqarah:4).
Hadits Nabi SAW
Artinya: “ Beritahukan aku tentang Iman “. Lalu beliau
bersabda: “ Engkau beriman kepada Allah, malaikat-
malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya, rasul-rasul-Nya dan hari
akhir dan engkau beriman kepada takdir yang baik maupun
yang buruk “, (HR. Muslim). (dikutip dari himpunan hadits
Arba’in karya Imam An-Nawawi.
b. Dalil Aqli:
Allah SWT Maha ‘Alimun (=Tahu) bahwa manusia
adalah makhluk yang dha’if (=lemah). Sedangkan Allah
SWT adalah Tuhan yang Maha Rahman (=Pengasih) dan
Maha Rahim (=Penyayang). Atas hal itulah Allah SWT
berkehendak memberikan bimbingan kepada manusia agar
tetap menjadi makhluk paling mulia di sisi-Nya dengan
memberikan pedoman berupa kitab suci lengkap dengan
uswah hasanah (contoh tauladan) yang berupa seorang Nabi
dan Rasul.
4. Nama-nama kitab Allah SWT. beserta para Nabi dan Rasul
yang menerimanya:
a. Kitab Taurat
Ada yang menyebutnya Thoret atau Thora.
Diturunkan kepada Nabi Musa AS (=Moses) abad
ke 15 SM untuk Bani Israil dan berbahasa Ibrani.
Kandungan kitab Taurat:
o Perintah mengesakan Allah SWT.
o Larangan membuat dan menyembah patung berhala.
o Larangan menyebut Nama Allah SWT. Dengan sia-sia.
o Perintah mensucikan hari Sabtu.
o Perintah menghormati ayah dan ibu.
o Larangan membunuh sesama manusia.
o Larangan berbuat zina.
o Larangan mencuri.
o Larangan menjadi saksi palsu.
o Larangan mengambil istri orang lain.
b. Kitab Zabur
Juga ada yang menyebut Mazmur maupun Paska.
Diturunkan kepada Nabi Dawud AS (=David) pada abad
ke 10 SM untuk Bani Israil dan berbahasa Qibthi.
Kandungan kitab Zabur:
o Do’a
o Dzikir
o Nasihat
o Hikmah
o Menyeru kepada ketauhidan
o Tidak berisi syari’at.
c. Kitab Injil
Ada yang menamakan Bibel maupun Alkitab.
Diturunkan kepada Nabi Isa AS (=Yesus Kristus) pada
awal abad ke 1 M untuk Bani Israil dan berbahasa Suryani.
Kandungan kitab Injil:
o Seruan tauhid kepada Allah SWT.
o Ajaran hidup zuhud dan menjauhi kerusakan terhadap
dunia.
o Merevisi sebagian hukum Taurat yang sudah tidak
sesuai.
o Berita tentang akan datangnya Nabi akhir zaman
bernama Ahmad atau Muhammad.
d. Al-Qur’an
Nama lainnya adalah Adz-Dzikru, Al-Furqon, Al-
Bayan, Al-Huda, dsb. Diturunkan kepada Nabi
Muhammad SAW (=Ahmad) pada abad 7 M mulai 6
Agustus 610 M untuk pedoman seluruh manusia dan
berbahasa Arab.
Dalam kehidupan sehari-hari banyak problem
kehidupan yang tidak dapat diatasi oleh manusia.sepertinya:
- Berbagai macam jenis penyakit timbul tanpa diketahui
cara pengobatannya,
- Terjadinya bencana yang tidak disangka-sangka,
- Terjadinya gejolak sosial, dsb.
5. Shuhuf-shuhuf yang diturunkan kepada para Nabi dan
Rasul.
Disamping menurunkan kitab suci, Allah SWT. juga telah
menurunkan petunjuk-Nya dalam bentuk lembaran-lembaran
yang disebut Shahifah atau Shuhuf.
Artinya: “Sesungguhnya ini benar-benar terdapat dalam
kitab-kitab yang dahulu, (yaitu) Kitab-kitab Ibrahim dan
Musa”. (QS. Al-A’la: 18-19)
Shuhuf adalah wahyu yang diturunkan dari Allah SWT.
kepada para utusan-Nya dalam bentuk lembaran (shahifah).
Menurut sebuah hadits yang diriwayatkan oleh Ibnu
Hibban dari Abu Dzar R.A., bahwa shuhuf itu hanya
bersisi tentang AMTSAL (=perumpamaan).
Diantara para Rasul yang telah menerima shuhuf dari
Allah SWT. adalah:
a. Nabi Adam AS. : 10 shuhuf.
b. Nabi Syits AS. : 50 shuhuf.
c. Nabi Idris AS. : 30 shuhuf.
d. Nabi Musa AS. : 10 shuhuf.
e. Nabi Ibrahim AS. : 10 shuhuf.
6. Isi pokok dari kitab-kitab Allah
Pada dasarnya kitab-kitab suci memuat tentang beberapa
hal, yakni:
a. Hukum I’tiqodiyah; hukum tentang keyakinan, seperti
iman kepada Allah SWT., Malaikat, Kitab, Rasul, Hari
akhir dan Taqdir.
b. Hukum Khuluqiyah; hukum tentang akhlaq, yakni
kewajiban para mukallaf untuk memperhias diri dengan
perilaku utama (akhlaqul karimah) dan menghindarkan diri
dari perilaku tercela (akhlaqul madzmumah).
c. Hukum ‘Amaliyah; hukum tentang amal perbuatan, yakni
segala perkataan, perbuatan dan tindakan manusia.
7. Fungsi kitab suci bagi kehidupan sehari-hari:
a. Menenteramkan hati.
b. Mempertebal keyakinan.
c. Menambah ilmu pengetehuan.
d. Mengetahui riwayat (sejarah) umat masa lampau.
e. Memperoleh kebahagiaan dunia dan akhirat.
f. Menanamkan sikap toleransi terhadap pemeluk agama lain.
8. Fungsi beriman kepada kitab-kitab Allah SWT
diantaranya, yaitu :
a. Mempertebal keimanan kepada Allah SWT. Karena
banyak hal-hal kehidupan manusia yang tidak dapat
dijawab oleh ilmu pengetahuan dan akal manusia, maka
kitab-kitab Allah manusia menjawab permasalahan-
permasalahan yang berkaitan dengan kehidupan manusia,
baik yang tampak maupun yang gaib.
b. Memperkuat keyakinan seseorang terhadap tugas Nabi
Muhammad saw. Karena dengan meyakini kitab-kitab
Allah, maka akan percaya terhadap kebenaran Al-Qur’an
dan ajaran yang dibawa oleh Nabi Muhammad saw.
c. Menambah ilmu pengetahuan. Karena dalam kitab-kitab
Allah, disamping berisi tentang perintah dan larangan
Allah, juga menjelaskan tentang pokok-pokok ilmu
pengetahuan untuk mendorong manusia mengembangkan
dan memperluas wawasan sesuai dengan perkembangan
zaman.
d. Menanamkan sikap toleransi terhadap pengikut agama
lain. Karena dengan beriman kepada kitab-kitab Allah,
maka umat islam akan selalu menghormati dan
menghargai orang lain.hal ini sesuai apa yang dijelaskan
dalam Al-Qur’an dan Hadis.
IV

More Related Content

What's hot

Materi pendidikan agama islam kelas xi
Materi pendidikan agama islam kelas xiMateri pendidikan agama islam kelas xi
Materi pendidikan agama islam kelas xi
VahrulDavid
 
Sumber ajaran islam
Sumber ajaran islamSumber ajaran islam
Sumber ajaran islam
Ryan Imutz
 

What's hot (17)

Materi pendidikan agama islam kelas xi
Materi pendidikan agama islam kelas xiMateri pendidikan agama islam kelas xi
Materi pendidikan agama islam kelas xi
 
Sumber sumber-hukum-islam-new
Sumber sumber-hukum-islam-newSumber sumber-hukum-islam-new
Sumber sumber-hukum-islam-new
 
Bab 6-sumber-sumber-hukum-islam2
Bab 6-sumber-sumber-hukum-islam2Bab 6-sumber-sumber-hukum-islam2
Bab 6-sumber-sumber-hukum-islam2
 
PPT QURDITS BAB 1 KELAS 7 SEMESTER 1
PPT QURDITS BAB 1 KELAS 7 SEMESTER 1PPT QURDITS BAB 1 KELAS 7 SEMESTER 1
PPT QURDITS BAB 1 KELAS 7 SEMESTER 1
 
ulumul qur'an
ulumul qur'anulumul qur'an
ulumul qur'an
 
Materi sumber-hukum-islam pdf
Materi sumber-hukum-islam pdfMateri sumber-hukum-islam pdf
Materi sumber-hukum-islam pdf
 
Iman kepada kitab suci allah(6)
Iman kepada kitab suci allah(6)Iman kepada kitab suci allah(6)
Iman kepada kitab suci allah(6)
 
Iman kepada kitab allah kelompok 1
Iman kepada kitab allah kelompok 1 Iman kepada kitab allah kelompok 1
Iman kepada kitab allah kelompok 1
 
Sumber Hukum Islam Al-Qur'an dan Hadits
Sumber Hukum Islam Al-Qur'an dan HaditsSumber Hukum Islam Al-Qur'an dan Hadits
Sumber Hukum Islam Al-Qur'an dan Hadits
 
PAI - SUMBER HUKUM ISLAM
PAI - SUMBER HUKUM ISLAMPAI - SUMBER HUKUM ISLAM
PAI - SUMBER HUKUM ISLAM
 
Alquran sebagai pedoman hidup
Alquran sebagai pedoman hidup Alquran sebagai pedoman hidup
Alquran sebagai pedoman hidup
 
Materi Al Qur'an
Materi Al Qur'anMateri Al Qur'an
Materi Al Qur'an
 
KEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWT
KEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWTKEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWT
KEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWT
 
Sumber ajaran islam
Sumber ajaran islamSumber ajaran islam
Sumber ajaran islam
 
KEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWT
KEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWTKEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWT
KEIMANAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWT
 
sumber sumber ajaran islam
sumber sumber ajaran islamsumber sumber ajaran islam
sumber sumber ajaran islam
 
Beriman kepada Kitab - Kitab Allah
Beriman kepada Kitab - Kitab AllahBeriman kepada Kitab - Kitab Allah
Beriman kepada Kitab - Kitab Allah
 

Similar to Iman kepada kitab

Fungsi beriman pada kitab Allah
Fungsi beriman pada kitab AllahFungsi beriman pada kitab Allah
Fungsi beriman pada kitab Allah
Yanisa S
 

Similar to Iman kepada kitab (20)

Makalah beriman kepada kitab kitab allah
Makalah beriman kepada kitab kitab allahMakalah beriman kepada kitab kitab allah
Makalah beriman kepada kitab kitab allah
 
IMAN KEPADA KITAB
IMAN KEPADA KITABIMAN KEPADA KITAB
IMAN KEPADA KITAB
 
Materi Iman kepada kitab
Materi Iman kepada kitabMateri Iman kepada kitab
Materi Iman kepada kitab
 
Iman kepada-kitab-allah
Iman kepada-kitab-allahIman kepada-kitab-allah
Iman kepada-kitab-allah
 
Makalah agama
Makalah agamaMakalah agama
Makalah agama
 
Bab 1 iman kitab allah
Bab 1 iman kitab allahBab 1 iman kitab allah
Bab 1 iman kitab allah
 
Kitab allah
Kitab allahKitab allah
Kitab allah
 
Kitab allah
Kitab allahKitab allah
Kitab allah
 
Kitab allah
Kitab allahKitab allah
Kitab allah
 
Kitab kitab Allaah S.W.T.
Kitab kitab Allaah S.W.T.Kitab kitab Allaah S.W.T.
Kitab kitab Allaah S.W.T.
 
Kitab allah swt sebagai pedoman hidup
Kitab allah swt sebagai pedoman hidupKitab allah swt sebagai pedoman hidup
Kitab allah swt sebagai pedoman hidup
 
Modul media
Modul  mediaModul  media
Modul media
 
Aqidah : Beriman Kepada Kitab
Aqidah : Beriman Kepada KitabAqidah : Beriman Kepada Kitab
Aqidah : Beriman Kepada Kitab
 
Fungsi beriman pada kitab Allah
Fungsi beriman pada kitab AllahFungsi beriman pada kitab Allah
Fungsi beriman pada kitab Allah
 
Materi iman kepada kitab allah
Materi iman kepada kitab allah Materi iman kepada kitab allah
Materi iman kepada kitab allah
 
Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)
Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)
Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)
 
Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)
Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)
Materi iman kepada kitab allah (nisrokhah)
 
Materi iman kepada kitab Allah
Materi iman kepada kitab AllahMateri iman kepada kitab Allah
Materi iman kepada kitab Allah
 
Ketentuan Beriman Kepada Kitab - Kitab ALLAH
Ketentuan Beriman Kepada Kitab - Kitab ALLAHKetentuan Beriman Kepada Kitab - Kitab ALLAH
Ketentuan Beriman Kepada Kitab - Kitab ALLAH
 
tugas agama islam.docx
tugas agama islam.docxtugas agama islam.docx
tugas agama islam.docx
 

More from IstikharohBassamah (13)

Masa bani umayah
Masa bani umayahMasa bani umayah
Masa bani umayah
 
PPT Masa Bani umayyah
PPT Masa Bani umayyahPPT Masa Bani umayyah
PPT Masa Bani umayyah
 
RPP rendah hati, hemat dan sederhana
RPP rendah hati, hemat dan sederhanaRPP rendah hati, hemat dan sederhana
RPP rendah hati, hemat dan sederhana
 
RPP ilmu pengetahuan masa bani umayah
RPP ilmu pengetahuan masa bani umayahRPP ilmu pengetahuan masa bani umayah
RPP ilmu pengetahuan masa bani umayah
 
RPP Puasa Wajib dan Sunnah
RPP Puasa Wajib dan SunnahRPP Puasa Wajib dan Sunnah
RPP Puasa Wajib dan Sunnah
 
RPP Macam-macam Sujud
RPP Macam-macam SujudRPP Macam-macam Sujud
RPP Macam-macam Sujud
 
RPP Sholat Sunnah
RPP Sholat SunnahRPP Sholat Sunnah
RPP Sholat Sunnah
 
RPP Iman kepada Kitab Allah
RPP Iman kepada Kitab AllahRPP Iman kepada Kitab Allah
RPP Iman kepada Kitab Allah
 
Kitab kitab allah
Kitab kitab allahKitab kitab allah
Kitab kitab allah
 
Macam macam sujud
Macam macam sujudMacam macam sujud
Macam macam sujud
 
Sholat sunnah
Sholat sunnahSholat sunnah
Sholat sunnah
 
Pentingnya Membaca
Pentingnya MembacaPentingnya Membaca
Pentingnya Membaca
 
Klasifikasi Media Pembelajaran
Klasifikasi Media PembelajaranKlasifikasi Media Pembelajaran
Klasifikasi Media Pembelajaran
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 

Recently uploaded (20)

MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 

Iman kepada kitab

  • 1. PENGERTIAN IMAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH SWT A. PENGERTIAN IMAN KEPADA KITAB ALLAH SWT 1. Pengertian kitab-kitab Allah SWT Rukun iman yang ketiga adalah iman kepada kitab Allah SWT. Arti kata kitab adalah tulisan atau yang ditulis, berasal dari kata “kataba” yang berarti menulis. Dalam bahasa Indonesia kitab diartikan buku. Adapun yang dimaksud kitab di sini adalah kitab suci. Adapun pengertian Kitabullah adalah kalam atau firman Allah SWT. yang diwahyukan melalui malaikat Jibril kepada Nabi dan Rasul-Nya yang mengandung perintah dan larangan sebagai pedoman hidup bagi ummat manusia. Ada dua jenis kitab suci: 1. Kitab suci samawi, yakni kitab suci yang bersumber dari wahyu Allah SWT. dan biasa disebut Kitabullah (Kitab Allah SWT.). Ada yang berwujud Kitab dan ada yang berwujud Shahifah atau Shuhuf. 2. Kitab suci ardhi, yakni kitab suci yang tidak bersumber dari wahyu Allah SWT. melainkan bersumber dari hasil perenungan dan budi daya akal manusia sendiri. 2. Pengertian iman kepada kitab-kitab Allah Yang dimaksud dengan iman kepada kitab-kitab Allah SWT. yaitu meyakini dengan sepenuh hati bahwa Allah SWT. telah menurunkan kitab-kitab-Nya kepada paraNabi dan Rasul yang berisi wahyu Allah SWT. berupa perintah dan larangan untuk disampaiakan kepada umat manusia agar digunakan sebagai pedoman hidup di dunia. 3. Dalil naqli dan aqli terkait dengan iman kepada kitab- kitab Allah SWT. a. Dalil Naqli :
  • 2. Al-Qur’an yang artinya: “Dan mereka yang beriman kepada Kitab (Al Qur'an) yang telah diturunkan kepadamu dan Kitab-kitab yang telah diturunkan sebelummu, serta mereka yakin akan adanya (kehidupan) akhirat”. (QS. Al- Baqarah:4). Hadits Nabi SAW Artinya: “ Beritahukan aku tentang Iman “. Lalu beliau bersabda: “ Engkau beriman kepada Allah, malaikat- malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya, rasul-rasul-Nya dan hari akhir dan engkau beriman kepada takdir yang baik maupun yang buruk “, (HR. Muslim). (dikutip dari himpunan hadits Arba’in karya Imam An-Nawawi. b. Dalil Aqli: Allah SWT Maha ‘Alimun (=Tahu) bahwa manusia adalah makhluk yang dha’if (=lemah). Sedangkan Allah SWT adalah Tuhan yang Maha Rahman (=Pengasih) dan Maha Rahim (=Penyayang). Atas hal itulah Allah SWT berkehendak memberikan bimbingan kepada manusia agar tetap menjadi makhluk paling mulia di sisi-Nya dengan memberikan pedoman berupa kitab suci lengkap dengan uswah hasanah (contoh tauladan) yang berupa seorang Nabi dan Rasul. 4. Nama-nama kitab Allah SWT. beserta para Nabi dan Rasul yang menerimanya: a. Kitab Taurat Ada yang menyebutnya Thoret atau Thora. Diturunkan kepada Nabi Musa AS (=Moses) abad ke 15 SM untuk Bani Israil dan berbahasa Ibrani. Kandungan kitab Taurat: o Perintah mengesakan Allah SWT. o Larangan membuat dan menyembah patung berhala. o Larangan menyebut Nama Allah SWT. Dengan sia-sia.
  • 3. o Perintah mensucikan hari Sabtu. o Perintah menghormati ayah dan ibu. o Larangan membunuh sesama manusia. o Larangan berbuat zina. o Larangan mencuri. o Larangan menjadi saksi palsu. o Larangan mengambil istri orang lain. b. Kitab Zabur Juga ada yang menyebut Mazmur maupun Paska. Diturunkan kepada Nabi Dawud AS (=David) pada abad ke 10 SM untuk Bani Israil dan berbahasa Qibthi. Kandungan kitab Zabur: o Do’a o Dzikir o Nasihat o Hikmah o Menyeru kepada ketauhidan o Tidak berisi syari’at. c. Kitab Injil Ada yang menamakan Bibel maupun Alkitab. Diturunkan kepada Nabi Isa AS (=Yesus Kristus) pada awal abad ke 1 M untuk Bani Israil dan berbahasa Suryani. Kandungan kitab Injil: o Seruan tauhid kepada Allah SWT. o Ajaran hidup zuhud dan menjauhi kerusakan terhadap dunia. o Merevisi sebagian hukum Taurat yang sudah tidak sesuai. o Berita tentang akan datangnya Nabi akhir zaman bernama Ahmad atau Muhammad. d. Al-Qur’an Nama lainnya adalah Adz-Dzikru, Al-Furqon, Al- Bayan, Al-Huda, dsb. Diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW (=Ahmad) pada abad 7 M mulai 6
  • 4. Agustus 610 M untuk pedoman seluruh manusia dan berbahasa Arab. Dalam kehidupan sehari-hari banyak problem kehidupan yang tidak dapat diatasi oleh manusia.sepertinya: - Berbagai macam jenis penyakit timbul tanpa diketahui cara pengobatannya, - Terjadinya bencana yang tidak disangka-sangka, - Terjadinya gejolak sosial, dsb. 5. Shuhuf-shuhuf yang diturunkan kepada para Nabi dan Rasul. Disamping menurunkan kitab suci, Allah SWT. juga telah menurunkan petunjuk-Nya dalam bentuk lembaran-lembaran yang disebut Shahifah atau Shuhuf. Artinya: “Sesungguhnya ini benar-benar terdapat dalam kitab-kitab yang dahulu, (yaitu) Kitab-kitab Ibrahim dan Musa”. (QS. Al-A’la: 18-19) Shuhuf adalah wahyu yang diturunkan dari Allah SWT. kepada para utusan-Nya dalam bentuk lembaran (shahifah). Menurut sebuah hadits yang diriwayatkan oleh Ibnu Hibban dari Abu Dzar R.A., bahwa shuhuf itu hanya bersisi tentang AMTSAL (=perumpamaan). Diantara para Rasul yang telah menerima shuhuf dari Allah SWT. adalah: a. Nabi Adam AS. : 10 shuhuf. b. Nabi Syits AS. : 50 shuhuf. c. Nabi Idris AS. : 30 shuhuf. d. Nabi Musa AS. : 10 shuhuf. e. Nabi Ibrahim AS. : 10 shuhuf. 6. Isi pokok dari kitab-kitab Allah Pada dasarnya kitab-kitab suci memuat tentang beberapa hal, yakni:
  • 5. a. Hukum I’tiqodiyah; hukum tentang keyakinan, seperti iman kepada Allah SWT., Malaikat, Kitab, Rasul, Hari akhir dan Taqdir. b. Hukum Khuluqiyah; hukum tentang akhlaq, yakni kewajiban para mukallaf untuk memperhias diri dengan perilaku utama (akhlaqul karimah) dan menghindarkan diri dari perilaku tercela (akhlaqul madzmumah). c. Hukum ‘Amaliyah; hukum tentang amal perbuatan, yakni segala perkataan, perbuatan dan tindakan manusia. 7. Fungsi kitab suci bagi kehidupan sehari-hari: a. Menenteramkan hati. b. Mempertebal keyakinan. c. Menambah ilmu pengetehuan. d. Mengetahui riwayat (sejarah) umat masa lampau. e. Memperoleh kebahagiaan dunia dan akhirat. f. Menanamkan sikap toleransi terhadap pemeluk agama lain. 8. Fungsi beriman kepada kitab-kitab Allah SWT diantaranya, yaitu : a. Mempertebal keimanan kepada Allah SWT. Karena banyak hal-hal kehidupan manusia yang tidak dapat dijawab oleh ilmu pengetahuan dan akal manusia, maka kitab-kitab Allah manusia menjawab permasalahan- permasalahan yang berkaitan dengan kehidupan manusia, baik yang tampak maupun yang gaib. b. Memperkuat keyakinan seseorang terhadap tugas Nabi Muhammad saw. Karena dengan meyakini kitab-kitab Allah, maka akan percaya terhadap kebenaran Al-Qur’an dan ajaran yang dibawa oleh Nabi Muhammad saw. c. Menambah ilmu pengetahuan. Karena dalam kitab-kitab Allah, disamping berisi tentang perintah dan larangan Allah, juga menjelaskan tentang pokok-pokok ilmu pengetahuan untuk mendorong manusia mengembangkan
  • 6. dan memperluas wawasan sesuai dengan perkembangan zaman. d. Menanamkan sikap toleransi terhadap pengikut agama lain. Karena dengan beriman kepada kitab-kitab Allah, maka umat islam akan selalu menghormati dan menghargai orang lain.hal ini sesuai apa yang dijelaskan dalam Al-Qur’an dan Hadis.
  • 7. IV