SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
Hasil Sidang Komisi 1 B
       REMBUK NASIONAL
 Pendidikan dan Kebudayaan 2013

TOPIK KOMISI Rancangan Penggandaan Buku
             Kurikulum 2013


         Bojongsari-Depok, 10--13 Februari 2013   1
HASIL SIDANG KOMISI 1 B
                             (A. Penyiapan Buku )
                    ISU STRATEGIS                RENCANA AKSI DAN KOMITMEN (SOLUSI)
NO

1.   Penyusunan buku master tematik-integratif   Mendorong tim penulis agar
     mulai SD kelas 1 dan 4, buku SMP, SMA dan   melakukan percepatan penyelesaian
     SMK masih dalam proses finalisasi           penulisan secara menyeluruh paling
                                                 lambat akhir Februari 2013

     Belum semua kabupaten/kota memiliki ULP     Kabupaten/kota yang belum memiliki
                                                 ULP segera membentuk ULP

     Tim lelang belum dapat bekerja secara       Menghitung harga perkiraan sendiri
     optimal karena masih menunggu juknis DAK    dengan mengacu kepada spesifikasi
     dan spesifikasi buku                        yang ditetapan berdasarkan
                                                 Permendikbud paling lambat akhir
                                                 Februari 2013
HASIL SIDANG KOMISI 1 B
                                (B. Penggandaan Buku )
                ISU STRATEGIS                    RENCANA AKSI DAN KOMITMEN (SOLUSI)
NO

2.   Penyiapan spesifikasi buku belum      Perlu ditingkatkan koordinasi dengan tim penulis
     dapat diselesaikan sebelum buku       secara intensif agar buku dapat selesai tepat waktu
     master selesai                        (akhir Februari)

     Cakupan isi buku muatan lokal belum   Pemerintah daerah segera membentuk tim kurikulum
     dapat diprediksi di setiap daerah     untuk menyiapkan buku muatan lokal sesuai daerah
                                           masing-masing pada bulan Mei 2013
     Panitia/ Pejabat Pengadaan belum      Menghitung harga perkiraan sendiri dengan mengacu
     dapat bekerja secara optimal karena   kepada spesifikasi yang ditetapan berdasarkan
     masih menunggu juknis DAK termasuk    Permendikbud paling lambat akhir Februari 2013
     spesifikasi bukunya.
     Belum jelas regulasi yang digunakan   Agar Kemdikbud menyiapkan permen tentang
     dalam implementasi kurikulum 2013     pelaksanaan kurikulum 2013
     Data sekolah yang meliputi jumlah     Agar Kemdikbud mempercepat penetapan juknis DAK
     rombel, siswa, guru dan buku yang     sebagai rujukan penggandaan dan pengiriman buku
     perlu diadakan                        teks di Kab/Kota
                                           Agar Kemdikbud menyampaikan surat edaran ke
HASIL SIDANG KOMISI 1 B
                           (C. Pendistribusian Buku )
              ISU STRATEGIS                   RENCANA AKSI DAN KOMITMEN (SOLUSI)
NO

3.   Sebaran sekolah sampai ke         1. Melakukan koordinasi dengan PT POS Indonesia
     pedesaan dan daerah terpencil        melalui MOU antara Kemdikbud dengan PT POS yang
     memungkinkan kesulitan dalam         mengatur tugas dan tanggung jawab PT POS secara
     menjangkau oleh PT POS.              rinci
                                       2. Pemenang lelang penggandaan buku baik melalui
                                          APBN maupun APBD membuat daftar buku
                                          penerimaan di setiap sekolah dan mengirim ke Dinas
                                          Pendidikan Provinsi
     Kondisi geografis daerah khusus   Kantor POS dan pemenang lelang yang akan bertanggung
     (terpencil, terluar dan           jawab pengiriman barang serta perlu penyediaan buku
     kepulauan).                       cadangan.
HASIL SIDANG KOMISI 1 B
                       (D. Kurikulum Muatan Lokal)
                 ISU STRATEGIS                RENCANA AKSI DAN KOMITMEN (SOLUSI)
NO

4.   Belum tersedia panduan pengembangan     Kemdikbud akan menyiapkan panduan
     dan pendampingan buku muatan lokal.     pengembangan dan pendampingan muatan
                                             lokal paling lambat bulan Maret.

     Belum dialokasikan secara khusus       1. Mengusahakan ketersediaan alokasi
     anggaran untuk penyusunan muatan lokal    anggaran pada APBD Provinsi.
                                               Sedangkan untuk penggandaan akan
                                               dilakukan oleh Pemerintah Kab/Kota.
                                            2. Balai/kantor Bahasa akan membantu
                                               penyusunan muatan lokal
HASIL SIDANG KOMISI 1 B
                       (E. Strategi Implementasi)

NO          Permasalahan                        Solusi/Tindak Lanjut

5.   Belum ada pemahaman yang     Kemdikbud menyusun panduan serta melakukan
     utuh terkait tugas dan       rapat koordinasi teknis antara pemerintah,
     tanggung jawab pemerintah,   provinsi, dan kabupaten/kota
     provinsi dan kab/kota.       Pemerintah Provinsi menyusun juknis dan
                                  melakukan rapat koordinasi teknis antara
                                  pemerintah, provinsi, dan kabupaten/kota

                                  Pemerintah Kabupaten/Kota melakukan rapat
                                  koordinasi teknis antara kabupaten/kota dengan
                                  satuan pendidikan

More Related Content

More from Ismail Wiroprojo

Pengenalan internet kls 9 smt 1
Pengenalan internet kls 9 smt 1Pengenalan internet kls 9 smt 1
Pengenalan internet kls 9 smt 1Ismail Wiroprojo
 
Dasar Dasar Internet- TIK Kls 9 smt 1
Dasar Dasar Internet- TIK Kls 9 smt 1Dasar Dasar Internet- TIK Kls 9 smt 1
Dasar Dasar Internet- TIK Kls 9 smt 1Ismail Wiroprojo
 
Rembuknas 2013 - Paparan Gubernur Kalimantan Timur
Rembuknas 2013 - Paparan Gubernur Kalimantan TimurRembuknas 2013 - Paparan Gubernur Kalimantan Timur
Rembuknas 2013 - Paparan Gubernur Kalimantan TimurIsmail Wiroprojo
 
Rembuknas 2013 Bantu Sekolahku
Rembuknas 2013   Bantu SekolahkuRembuknas 2013   Bantu Sekolahku
Rembuknas 2013 Bantu SekolahkuIsmail Wiroprojo
 
Rembuknas 2013 - Paparan Sofian Effendi
Rembuknas 2013 - Paparan Sofian EffendiRembuknas 2013 - Paparan Sofian Effendi
Rembuknas 2013 - Paparan Sofian EffendiIsmail Wiroprojo
 
Rembuknas 2013 Arahan Mendikbud (bag 4)
Rembuknas 2013   Arahan Mendikbud (bag 4)Rembuknas 2013   Arahan Mendikbud (bag 4)
Rembuknas 2013 Arahan Mendikbud (bag 4)Ismail Wiroprojo
 
Rembuknas 2013 Arahan Mendikbud (bag 3)
Rembuknas 2013   Arahan Mendikbud (bag 3)Rembuknas 2013   Arahan Mendikbud (bag 3)
Rembuknas 2013 Arahan Mendikbud (bag 3)Ismail Wiroprojo
 
Rembuknas 2013 Arahan Mendikbud (bag 2)
Rembuknas 2013   Arahan Mendikbud (bag 2)Rembuknas 2013   Arahan Mendikbud (bag 2)
Rembuknas 2013 Arahan Mendikbud (bag 2)Ismail Wiroprojo
 
Rembuknas 2013 Arahan Mendikbud (bag 1)
Rembuknas 2013   Arahan Mendikbud (bag 1)Rembuknas 2013   Arahan Mendikbud (bag 1)
Rembuknas 2013 Arahan Mendikbud (bag 1)Ismail Wiroprojo
 
Rembuknas 2013 - Paparan Sofian Effendi
Rembuknas 2013 - Paparan  Sofian EffendiRembuknas 2013 - Paparan  Sofian Effendi
Rembuknas 2013 - Paparan Sofian EffendiIsmail Wiroprojo
 
Rembuknas 2013 - Bantu Sekolahku
Rembuknas 2013 - Bantu SekolahkuRembuknas 2013 - Bantu Sekolahku
Rembuknas 2013 - Bantu SekolahkuIsmail Wiroprojo
 

More from Ismail Wiroprojo (16)

Pengenalan internet kls 9 smt 1
Pengenalan internet kls 9 smt 1Pengenalan internet kls 9 smt 1
Pengenalan internet kls 9 smt 1
 
Dasar Dasar Internet- TIK Kls 9 smt 1
Dasar Dasar Internet- TIK Kls 9 smt 1Dasar Dasar Internet- TIK Kls 9 smt 1
Dasar Dasar Internet- TIK Kls 9 smt 1
 
Rembuknas 2013 - Paparan Gubernur Kalimantan Timur
Rembuknas 2013 - Paparan Gubernur Kalimantan TimurRembuknas 2013 - Paparan Gubernur Kalimantan Timur
Rembuknas 2013 - Paparan Gubernur Kalimantan Timur
 
Rembuknas 2013 Bantu Sekolahku
Rembuknas 2013   Bantu SekolahkuRembuknas 2013   Bantu Sekolahku
Rembuknas 2013 Bantu Sekolahku
 
Rembuknas 2013 - Paparan Sofian Effendi
Rembuknas 2013 - Paparan Sofian EffendiRembuknas 2013 - Paparan Sofian Effendi
Rembuknas 2013 - Paparan Sofian Effendi
 
Hasil komisi-5
Hasil komisi-5Hasil komisi-5
Hasil komisi-5
 
Hasil komisi-4
Hasil komisi-4Hasil komisi-4
Hasil komisi-4
 
Hasil komisi-3
Hasil komisi-3Hasil komisi-3
Hasil komisi-3
 
Hasil komisi-2
Hasil komisi-2Hasil komisi-2
Hasil komisi-2
 
Hasil komisi-1 a
Hasil komisi-1 aHasil komisi-1 a
Hasil komisi-1 a
 
Rembuknas 2013 Arahan Mendikbud (bag 4)
Rembuknas 2013   Arahan Mendikbud (bag 4)Rembuknas 2013   Arahan Mendikbud (bag 4)
Rembuknas 2013 Arahan Mendikbud (bag 4)
 
Rembuknas 2013 Arahan Mendikbud (bag 3)
Rembuknas 2013   Arahan Mendikbud (bag 3)Rembuknas 2013   Arahan Mendikbud (bag 3)
Rembuknas 2013 Arahan Mendikbud (bag 3)
 
Rembuknas 2013 Arahan Mendikbud (bag 2)
Rembuknas 2013   Arahan Mendikbud (bag 2)Rembuknas 2013   Arahan Mendikbud (bag 2)
Rembuknas 2013 Arahan Mendikbud (bag 2)
 
Rembuknas 2013 Arahan Mendikbud (bag 1)
Rembuknas 2013   Arahan Mendikbud (bag 1)Rembuknas 2013   Arahan Mendikbud (bag 1)
Rembuknas 2013 Arahan Mendikbud (bag 1)
 
Rembuknas 2013 - Paparan Sofian Effendi
Rembuknas 2013 - Paparan  Sofian EffendiRembuknas 2013 - Paparan  Sofian Effendi
Rembuknas 2013 - Paparan Sofian Effendi
 
Rembuknas 2013 - Bantu Sekolahku
Rembuknas 2013 - Bantu SekolahkuRembuknas 2013 - Bantu Sekolahku
Rembuknas 2013 - Bantu Sekolahku
 

Recently uploaded

Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 

Hasil komisi-1 b

  • 1. Hasil Sidang Komisi 1 B REMBUK NASIONAL Pendidikan dan Kebudayaan 2013 TOPIK KOMISI Rancangan Penggandaan Buku Kurikulum 2013 Bojongsari-Depok, 10--13 Februari 2013 1
  • 2. HASIL SIDANG KOMISI 1 B (A. Penyiapan Buku ) ISU STRATEGIS RENCANA AKSI DAN KOMITMEN (SOLUSI) NO 1. Penyusunan buku master tematik-integratif Mendorong tim penulis agar mulai SD kelas 1 dan 4, buku SMP, SMA dan melakukan percepatan penyelesaian SMK masih dalam proses finalisasi penulisan secara menyeluruh paling lambat akhir Februari 2013 Belum semua kabupaten/kota memiliki ULP Kabupaten/kota yang belum memiliki ULP segera membentuk ULP Tim lelang belum dapat bekerja secara Menghitung harga perkiraan sendiri optimal karena masih menunggu juknis DAK dengan mengacu kepada spesifikasi dan spesifikasi buku yang ditetapan berdasarkan Permendikbud paling lambat akhir Februari 2013
  • 3. HASIL SIDANG KOMISI 1 B (B. Penggandaan Buku ) ISU STRATEGIS RENCANA AKSI DAN KOMITMEN (SOLUSI) NO 2. Penyiapan spesifikasi buku belum Perlu ditingkatkan koordinasi dengan tim penulis dapat diselesaikan sebelum buku secara intensif agar buku dapat selesai tepat waktu master selesai (akhir Februari) Cakupan isi buku muatan lokal belum Pemerintah daerah segera membentuk tim kurikulum dapat diprediksi di setiap daerah untuk menyiapkan buku muatan lokal sesuai daerah masing-masing pada bulan Mei 2013 Panitia/ Pejabat Pengadaan belum Menghitung harga perkiraan sendiri dengan mengacu dapat bekerja secara optimal karena kepada spesifikasi yang ditetapan berdasarkan masih menunggu juknis DAK termasuk Permendikbud paling lambat akhir Februari 2013 spesifikasi bukunya. Belum jelas regulasi yang digunakan Agar Kemdikbud menyiapkan permen tentang dalam implementasi kurikulum 2013 pelaksanaan kurikulum 2013 Data sekolah yang meliputi jumlah Agar Kemdikbud mempercepat penetapan juknis DAK rombel, siswa, guru dan buku yang sebagai rujukan penggandaan dan pengiriman buku perlu diadakan teks di Kab/Kota Agar Kemdikbud menyampaikan surat edaran ke
  • 4. HASIL SIDANG KOMISI 1 B (C. Pendistribusian Buku ) ISU STRATEGIS RENCANA AKSI DAN KOMITMEN (SOLUSI) NO 3. Sebaran sekolah sampai ke 1. Melakukan koordinasi dengan PT POS Indonesia pedesaan dan daerah terpencil melalui MOU antara Kemdikbud dengan PT POS yang memungkinkan kesulitan dalam mengatur tugas dan tanggung jawab PT POS secara menjangkau oleh PT POS. rinci 2. Pemenang lelang penggandaan buku baik melalui APBN maupun APBD membuat daftar buku penerimaan di setiap sekolah dan mengirim ke Dinas Pendidikan Provinsi Kondisi geografis daerah khusus Kantor POS dan pemenang lelang yang akan bertanggung (terpencil, terluar dan jawab pengiriman barang serta perlu penyediaan buku kepulauan). cadangan.
  • 5. HASIL SIDANG KOMISI 1 B (D. Kurikulum Muatan Lokal) ISU STRATEGIS RENCANA AKSI DAN KOMITMEN (SOLUSI) NO 4. Belum tersedia panduan pengembangan Kemdikbud akan menyiapkan panduan dan pendampingan buku muatan lokal. pengembangan dan pendampingan muatan lokal paling lambat bulan Maret. Belum dialokasikan secara khusus 1. Mengusahakan ketersediaan alokasi anggaran untuk penyusunan muatan lokal anggaran pada APBD Provinsi. Sedangkan untuk penggandaan akan dilakukan oleh Pemerintah Kab/Kota. 2. Balai/kantor Bahasa akan membantu penyusunan muatan lokal
  • 6. HASIL SIDANG KOMISI 1 B (E. Strategi Implementasi) NO Permasalahan Solusi/Tindak Lanjut 5. Belum ada pemahaman yang Kemdikbud menyusun panduan serta melakukan utuh terkait tugas dan rapat koordinasi teknis antara pemerintah, tanggung jawab pemerintah, provinsi, dan kabupaten/kota provinsi dan kab/kota. Pemerintah Provinsi menyusun juknis dan melakukan rapat koordinasi teknis antara pemerintah, provinsi, dan kabupaten/kota Pemerintah Kabupaten/Kota melakukan rapat koordinasi teknis antara kabupaten/kota dengan satuan pendidikan