SlideShare a Scribd company logo
Evaluasi Perkembangan Desa dan
kelurahan adalah :
upaya penilaian:
1. penyelenggaraan pemerintahan
2. Kewilayahan
3. Kemasyarakatan
yang didasarkan pada instrumen evaluasi
perkembangan Desa dan kelurahan
EVALUASI DIRI adalah :
• upaya untuk melakukan penilaian terhadap
pelaksanaan penyelenggaraan pemerintahan,
kewilayahan, dan kemasyarakatan yang
secara internal dilakukan oleh Kepala Desa
dan Kepala Kelurahan
Tim Evaluasi Perkembangan Desa dan
kelurahan (Tim EPDesKel) adalah :
• kelompok kerja yang melaksanakan evaluasi
perkembangan Desa dan kelurahan
berdasarkan instrumen pada wilayah kerja
yang telah ditentukan
Lomba Desa dan kelurahan adalah
evaluasi dan penilaian terhadap :
1. penyelenggaraan pemerintahan
2. Kewilayahan
3. Kemasyarakatan
“ yang cepat berkembang ”
yang dilakukan oleh pemerintah pusat dan
pemerintah daerah
Upakarya Wanua Nugraha
• penghargaan yang diberikan kepada desa dan
kelurahan juara lomba desa dan kelurahan tingkat
nasional
LABSITE adalah
sebuah desa dan kelurahan yang dapat dijadikan
percontohan bagi desa dan kelurahan lainnya
Tahun 2017 desa lingsar di lombok barat dijadikan
salah satu labsite (juara I regional lomba desa)
Tata cara urutan penilian tingkat
perkembangan desa
1. evaluasi diri di tingkat desa
2. penilaian di tingkat kecamatan
3. analisis, validasi, peninjauan, klarifikasi, dan
pemeringkatan di tingkat pusat, provinsi,
kabupaten/kota, dan kecamatan
4. Keputusan Menteri mengenai tingkat
perkembangan desa dan kelurahan di seluruh
Indonesia
1. evaluasi diri di tingkat desa
a. Evaluasi bidang pemerintahan desa
b. Evaluasi bidang kewilayahan desa
c. Evaluasi bidang kemasyarakatan desa
Dengan menggunakan “instrumen evaluasi
perkembangan desa”
Instrumen evaluasi perkembangan
desa, terdiri atas :
• Instrumen pemantuan; dan
• Instrumen pengungkap data dan nilai
perkembangan desa
Terdapat pada Lampiran I dan II permendagri 81
th 2015
permendagri 81 th 2015.pptx

More Related Content

More from DionFranata2

More from DionFranata2 (6)

ice breaking ikan dan sifatnya yang sama dengan manusia.pptx
ice breaking ikan dan sifatnya yang sama dengan manusia.pptxice breaking ikan dan sifatnya yang sama dengan manusia.pptx
ice breaking ikan dan sifatnya yang sama dengan manusia.pptx
 
LEMBAGA DESA DAN CARA PENGEMBANGANNYA.pptx
LEMBAGA DESA DAN CARA PENGEMBANGANNYA.pptxLEMBAGA DESA DAN CARA PENGEMBANGANNYA.pptx
LEMBAGA DESA DAN CARA PENGEMBANGANNYA.pptx
 
paparan aDMINITRASI BAGI PERANGKAT DESA.pptx
paparan aDMINITRASI BAGI PERANGKAT DESA.pptxpaparan aDMINITRASI BAGI PERANGKAT DESA.pptx
paparan aDMINITRASI BAGI PERANGKAT DESA.pptx
 
Naskah Dinas YANG BAGI PERANGKAT NAGARIpptx
Naskah Dinas YANG BAGI PERANGKAT NAGARIpptxNaskah Dinas YANG BAGI PERANGKAT NAGARIpptx
Naskah Dinas YANG BAGI PERANGKAT NAGARIpptx
 
Bimtek Bamus Kabupaten-asisten PEMERINTAHAN .pptx
Bimtek Bamus Kabupaten-asisten PEMERINTAHAN .pptxBimtek Bamus Kabupaten-asisten PEMERINTAHAN .pptx
Bimtek Bamus Kabupaten-asisten PEMERINTAHAN .pptx
 
rapat awal persiapan LOMBA NAGARI 2020.pptx
rapat awal persiapan LOMBA NAGARI 2020.pptxrapat awal persiapan LOMBA NAGARI 2020.pptx
rapat awal persiapan LOMBA NAGARI 2020.pptx
 

permendagri 81 th 2015.pptx

  • 1.
  • 2. Evaluasi Perkembangan Desa dan kelurahan adalah : upaya penilaian: 1. penyelenggaraan pemerintahan 2. Kewilayahan 3. Kemasyarakatan yang didasarkan pada instrumen evaluasi perkembangan Desa dan kelurahan
  • 3. EVALUASI DIRI adalah : • upaya untuk melakukan penilaian terhadap pelaksanaan penyelenggaraan pemerintahan, kewilayahan, dan kemasyarakatan yang secara internal dilakukan oleh Kepala Desa dan Kepala Kelurahan
  • 4. Tim Evaluasi Perkembangan Desa dan kelurahan (Tim EPDesKel) adalah : • kelompok kerja yang melaksanakan evaluasi perkembangan Desa dan kelurahan berdasarkan instrumen pada wilayah kerja yang telah ditentukan
  • 5. Lomba Desa dan kelurahan adalah evaluasi dan penilaian terhadap : 1. penyelenggaraan pemerintahan 2. Kewilayahan 3. Kemasyarakatan “ yang cepat berkembang ” yang dilakukan oleh pemerintah pusat dan pemerintah daerah
  • 6. Upakarya Wanua Nugraha • penghargaan yang diberikan kepada desa dan kelurahan juara lomba desa dan kelurahan tingkat nasional LABSITE adalah sebuah desa dan kelurahan yang dapat dijadikan percontohan bagi desa dan kelurahan lainnya Tahun 2017 desa lingsar di lombok barat dijadikan salah satu labsite (juara I regional lomba desa)
  • 7. Tata cara urutan penilian tingkat perkembangan desa 1. evaluasi diri di tingkat desa 2. penilaian di tingkat kecamatan 3. analisis, validasi, peninjauan, klarifikasi, dan pemeringkatan di tingkat pusat, provinsi, kabupaten/kota, dan kecamatan 4. Keputusan Menteri mengenai tingkat perkembangan desa dan kelurahan di seluruh Indonesia
  • 8. 1. evaluasi diri di tingkat desa a. Evaluasi bidang pemerintahan desa b. Evaluasi bidang kewilayahan desa c. Evaluasi bidang kemasyarakatan desa Dengan menggunakan “instrumen evaluasi perkembangan desa”
  • 9. Instrumen evaluasi perkembangan desa, terdiri atas : • Instrumen pemantuan; dan • Instrumen pengungkap data dan nilai perkembangan desa Terdapat pada Lampiran I dan II permendagri 81 th 2015