SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
Analisis
SWOT
APA
ITU
SWOT ?
01 Strengths (kekuatan)
02 Weaknesses (kelemahan)
03 Opportunities (peluang)
04 Threats (ancaman)
ANALISIS SWOT
S
W
O
T
EAKNESS
PPORTUNITIES
T
R
E
N
G
T
H
S
H
R
E
A
T
S
Kajian untuk mengetahui kekuatan dan
kelemahan institusi, serta untuk
mengetahui peluang yang bisa diraih
dan ancaman yang harus diatasi oleh
institusi dalam rangka penyusunan
perencanaan ke depan.
MANFAAT SWOT
01
02
03
04
Analisis SWOT dapat membantu melihat suatu persoalan dari empat sisi sekaligus yang
menjadi dasar sebuah analisis persolaan, yaitu kekuatan, kelemahan, kesempatan/ peluang,
dan ancaman.
Analisis SWOT mampu memberikan hasil berupa analisis yang cukup tajam sehinggga mampu
memberikan arahan ataupun rekomendasi untuk mempertahankan kekuatan sekaligus
menambah keuntungan berdasarkan sisi peluang yang ada, sambil mengurangi kekurangan
dan juga menghindari ancaman
Analisis SWOT dapat membantu kita “membedah” organisasi dari empat sisi yang dapat
menjadi dasar dalam proses identifikasinya dan dengan analisis ini kita dapat menemukan
sisi-sisi yang terkadang terlupakan atau tidak terlihat selama ini.
Analisis SWOT dapat menjadi instrumen yang cukup ampuh dalam melakukan analisis strategi,
sehingga dapat menemukan langkah yang tepat dan terbaik sesuai dengan situasi pada saat
itu.
05
Analisis SWOT dapat digunakan untuk membantu organisasi meminimalisasi kelemahan yang
ada serta menekan munculnya dampak ancaman yang mungkin akan timbul.
KEGUNAAN ANALISIS SWOT
Digunakan untuk menganalisis kondisi diri
dan lingkungan pribadi
Digunakan untuk menganalisis kondisi
internal lembaga dan lingkungan eksternal
lembaga.
Digunakan untuk mengetahui sejauh mana
diri kita di dalam lingkungan kita.
Digunakan untuk mengetahui posisi sebuah
perusahaan/ organisasi di antara
perusahaan/ organisasi yang lain.
Digunakan untuk mengetahui kemampuan
sebuah perusahaan dalam menjalankan
bisnisnya dihadapkan dengan para
pesaingnya
SWOT
T
O
W
S
Situasi internal
organisasi yang
berupa
kompetensi/kapabilitas
/sumber daya yang
dimiliki organisasi,
yang dapat digunakan
untuk menangani
kesempatan dan
ancaman
.
Situasi internal
organisasi dimana
kompentensi/kapaba
litas/sumberdaya
organisasi sulit
digunakan untuk
menangani
kesempatan dan
ancaman.
situasi eksternal
organisasi yang
berpotensi
mengutungkan.
Organisasi-organisasi
yang berada dalam satu
industri yang sama
secara umum akan
merasa diuntungkan bila
dihadapkan pada kondisi
eksternal tersebut.
suatu keadaan
eksternal berpotensi
menimbulkan
ancaman.
Organisasi-organisasi
yang berada dalam
satu industri yang
sama secara umum
akan merasa
terancam bila
dihadapkan pada
kondisi eksternal
tersebut
Pengembangan Analisis SWOT
IFAS
EFAS STRENGTHS (S)
Identifikasi kekuatan
WEAKNESSES (W)
Identifikasi kelemahan
OPPORTUNITIES (O)
Identifikasi peluang
(1) SO Strategi
menggunakan kekuatan
untuk menangkap
peluang
(2) WO Strategi
mengatasi kelemahan
dengan memanfaatkan
peluang
THREATS (T) Identifikasi
ancaman
(3) ST
Strategi
menggunakan kekuatan
untuk menghadapi
ancaman
(4) WT Strategi
menyembunyikan
kelemahan
untuk menghadapi
ancaman
Matrik Analisis SWOT
• IFAS (Internal Factor Analysis Summary) IFAS merupakan ringkasan analisa faktor-faktor dari dalam organisasi yang mencakup
tentang Strengths (S) dan Weaknesses (W).
• EFAS (External Factor Analysis Summary) EFAS merupakan ringkasan analisa faktor-faktor dari luar organisasi, yaitu mencakup
tentang Opportunities (O) dan Treaths (T).
• Strategi SO Strategi SO adalah strategi yang dilakukan dengan menggabungkan antara kekuatan (S) dan peluang (O) yang dimiliki
sebuah organisasi. Strategi ini dibuat berdasarkan jalan pikiran organisasi, yaitu dengan memanfaatkan seluruh kekuatan untuk
memanfaatkan peluang sebesar-besarnya
• Strategi WO. Strategi WO adalah strategi dengan menggabungkan antara kelemahan (W) dan peluang (O) yang dimiliki sebuah
organisasi. Strategi ini diterapkan berdasarkan pemanfaatan peluang yang ada dengan cara mengatasi kelemahan yang ada.
• Strategi ST. Strategi ST adalah strategi yang dilakukan dengan menggabungkan antara kekuatan (S) dan ancaman (T) yang dimiliki
sebuah organisasi. Strategi ini menggunakan kekuatan yang dimiliki oleh organisasi untuk mengatasi ancaman.
• Strategi WT. Strategi WT adalah strategi yang dilakukan dengan menggabungkan antara kelemahan (W) dan ancaman (T) yang
dimiliki sebuah organisasi.
Permasalahan
dan Keterbatasan
Analisis SWOT
Rentan terhadap
penyalahgunaan dan
analisa yg dangkal karena
hanya menggunakan satu
level analisis
Tidak ada kewajiban utk
menguji opini dg data data
dan analisis
Faktor yg sama dapat
ditempatkan dlm dua
kategori karena perbedaan
cara pandang
Menghasilkan daftar yg
panjang
- Istiqomah., Andriyanto, Irsad. 2017.
Analisis SWOT Dalam Pengembangan Bisnis
(Studi Pada Sentra Jenang di Desa Wisata
Kaliputu Kudus). Jurnal Bisnis dan
Manajemen Islam. 5(2): 363-382)
- Nur’aini Dwi Fatimah, Fajar. 2020. Teknik
Analisis SWOT Pedoman menyusun strategi
yang efektif & efisien serta cara mengelola
kekuatan dan ancaman. Yogyakarta : Anak
Hebat Indonesia.
THANK YOU

More Related Content

Similar to Analisis SWOT.pptx

menerapkan analisis kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman.ppt
menerapkan analisis kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman.pptmenerapkan analisis kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman.ppt
menerapkan analisis kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman.ppt
graceadvendi2
 
analisis swot dan manajemen pengambilan keputusan (kel 4).pptx
analisis swot dan manajemen pengambilan keputusan (kel 4).pptxanalisis swot dan manajemen pengambilan keputusan (kel 4).pptx
analisis swot dan manajemen pengambilan keputusan (kel 4).pptx
mita840565
 
Pertemuan ke 5 dan 6 manajemen strategi agribisnis
Pertemuan ke 5 dan 6  manajemen strategi agribisnisPertemuan ke 5 dan 6  manajemen strategi agribisnis
Pertemuan ke 5 dan 6 manajemen strategi agribisnis
Ir. Zakaria, M.M
 
Pertemuan ke 5 dan 6 manajemen strategi agribisnis
Pertemuan ke 5 dan 6  manajemen strategi agribisnisPertemuan ke 5 dan 6  manajemen strategi agribisnis
Pertemuan ke 5 dan 6 manajemen strategi agribisnis
Ir. Zakaria, M.M
 

Similar to Analisis SWOT.pptx (20)

sm, annisa nulestari, hapzi ali, corporate strategy management, universitas m...
sm, annisa nulestari, hapzi ali, corporate strategy management, universitas m...sm, annisa nulestari, hapzi ali, corporate strategy management, universitas m...
sm, annisa nulestari, hapzi ali, corporate strategy management, universitas m...
 
Analisis swot pt. indofood sukses makmur
Analisis swot pt. indofood sukses makmurAnalisis swot pt. indofood sukses makmur
Analisis swot pt. indofood sukses makmur
 
Perhitungan Analisis SWOT pada Perusahaan1.pptx
Perhitungan Analisis SWOT  pada Perusahaan1.pptxPerhitungan Analisis SWOT  pada Perusahaan1.pptx
Perhitungan Analisis SWOT pada Perusahaan1.pptx
 
menerapkan analisis kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman.ppt
menerapkan analisis kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman.pptmenerapkan analisis kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman.ppt
menerapkan analisis kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman.ppt
 
6 Analisis-SWOT.pdf
6 Analisis-SWOT.pdf6 Analisis-SWOT.pdf
6 Analisis-SWOT.pdf
 
analisis swot dan manajemen pengambilan keputusan (kel 4).pptx
analisis swot dan manajemen pengambilan keputusan (kel 4).pptxanalisis swot dan manajemen pengambilan keputusan (kel 4).pptx
analisis swot dan manajemen pengambilan keputusan (kel 4).pptx
 
Analisis SWOT sweubah tinjauan sistematis.ppt
Analisis SWOT sweubah tinjauan sistematis.pptAnalisis SWOT sweubah tinjauan sistematis.ppt
Analisis SWOT sweubah tinjauan sistematis.ppt
 
METODE-SWOT-DALAM-KAJIAN-LINGKUNGAN.pptx
METODE-SWOT-DALAM-KAJIAN-LINGKUNGAN.pptxMETODE-SWOT-DALAM-KAJIAN-LINGKUNGAN.pptx
METODE-SWOT-DALAM-KAJIAN-LINGKUNGAN.pptx
 
Problem solving
Problem solvingProblem solving
Problem solving
 
Program Kerja
Program KerjaProgram Kerja
Program Kerja
 
Analisis swot
Analisis swotAnalisis swot
Analisis swot
 
Analisis swot fix
Analisis swot fixAnalisis swot fix
Analisis swot fix
 
Analisis swot-analisis-lingkungan4
Analisis swot-analisis-lingkungan4Analisis swot-analisis-lingkungan4
Analisis swot-analisis-lingkungan4
 
Pengantar Analisa SWOT
Pengantar Analisa SWOTPengantar Analisa SWOT
Pengantar Analisa SWOT
 
SWOT Analysis on Management Strategic...
SWOT Analysis on Management Strategic...SWOT Analysis on Management Strategic...
SWOT Analysis on Management Strategic...
 
Pertemuan ke 5 dan 6 manajemen strategi agribisnis
Pertemuan ke 5 dan 6  manajemen strategi agribisnisPertemuan ke 5 dan 6  manajemen strategi agribisnis
Pertemuan ke 5 dan 6 manajemen strategi agribisnis
 
Pertemuan ke 5 dan 6 manajemen strategi agribisnis
Pertemuan ke 5 dan 6  manajemen strategi agribisnisPertemuan ke 5 dan 6  manajemen strategi agribisnis
Pertemuan ke 5 dan 6 manajemen strategi agribisnis
 
Makalah masalah dan potensi daerah 2
Makalah masalah dan potensi daerah 2Makalah masalah dan potensi daerah 2
Makalah masalah dan potensi daerah 2
 
analisis-swot.pptx
analisis-swot.pptxanalisis-swot.pptx
analisis-swot.pptx
 
analisis-swot(1).pptx
analisis-swot(1).pptxanalisis-swot(1).pptx
analisis-swot(1).pptx
 

Recently uploaded

TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksiTM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
haslinahaslina3
 
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank MaybankUNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
csooyoung073
 
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngccccccccccccccccaskep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
anangkuniawan
 
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
cels17082019
 
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratioIMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
Safrina Ramadhani
 

Recently uploaded (17)

Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.ppt
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.pptParasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.ppt
Parasitologi-dan-Mikrobiologi-Pertemuan-4.ppt
 
KONSEP DASAR LUKA DAN PENANGANANNYA, PROSES PENYEMBUHAN
KONSEP DASAR LUKA DAN PENANGANANNYA, PROSES PENYEMBUHANKONSEP DASAR LUKA DAN PENANGANANNYA, PROSES PENYEMBUHAN
KONSEP DASAR LUKA DAN PENANGANANNYA, PROSES PENYEMBUHAN
 
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smeardokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
 
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksiTM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
 
Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)
Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)
Tatalaksana Terapi Diabetes Mellitus (farmasi klinis)
 
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank MaybankUNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
 
asuhan keperawatan manajemen bencana pada pasien bencana konsep bencana
asuhan keperawatan manajemen bencana pada pasien bencana konsep bencanaasuhan keperawatan manajemen bencana pada pasien bencana konsep bencana
asuhan keperawatan manajemen bencana pada pasien bencana konsep bencana
 
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkbregulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
regulasi tentang kosmetika di indonesia cpkb
 
PPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdf
PPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdfPPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdf
PPT Kebijakan Regulasi RME - Dir 28 -29 Feb 2024 s.d 1 Maret.pdf
 
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngccccccccccccccccaskep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
 
partograf. pencatatan proses kelahiran.ppt
partograf. pencatatan proses kelahiran.pptpartograf. pencatatan proses kelahiran.ppt
partograf. pencatatan proses kelahiran.ppt
 
PPT LAPORAN KOMITE TENAGA KESEHATAN LAINNYA
PPT LAPORAN KOMITE TENAGA KESEHATAN LAINNYAPPT LAPORAN KOMITE TENAGA KESEHATAN LAINNYA
PPT LAPORAN KOMITE TENAGA KESEHATAN LAINNYA
 
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
468660424-Kuliah-5-CDOB-upkukdate-ppt.ppt
 
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologijenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
 
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratioIMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
IMR, MMR, ASDR infertility fertility sex ratio
 
Penyuluhan Kesehatan gigi dan mulut.pptx
Penyuluhan Kesehatan gigi dan mulut.pptxPenyuluhan Kesehatan gigi dan mulut.pptx
Penyuluhan Kesehatan gigi dan mulut.pptx
 
PPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.ppt
PPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.pptPPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.ppt
PPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.ppt
 

Analisis SWOT.pptx

  • 2. APA ITU SWOT ? 01 Strengths (kekuatan) 02 Weaknesses (kelemahan) 03 Opportunities (peluang) 04 Threats (ancaman)
  • 3. ANALISIS SWOT S W O T EAKNESS PPORTUNITIES T R E N G T H S H R E A T S Kajian untuk mengetahui kekuatan dan kelemahan institusi, serta untuk mengetahui peluang yang bisa diraih dan ancaman yang harus diatasi oleh institusi dalam rangka penyusunan perencanaan ke depan.
  • 4. MANFAAT SWOT 01 02 03 04 Analisis SWOT dapat membantu melihat suatu persoalan dari empat sisi sekaligus yang menjadi dasar sebuah analisis persolaan, yaitu kekuatan, kelemahan, kesempatan/ peluang, dan ancaman. Analisis SWOT mampu memberikan hasil berupa analisis yang cukup tajam sehinggga mampu memberikan arahan ataupun rekomendasi untuk mempertahankan kekuatan sekaligus menambah keuntungan berdasarkan sisi peluang yang ada, sambil mengurangi kekurangan dan juga menghindari ancaman Analisis SWOT dapat membantu kita “membedah” organisasi dari empat sisi yang dapat menjadi dasar dalam proses identifikasinya dan dengan analisis ini kita dapat menemukan sisi-sisi yang terkadang terlupakan atau tidak terlihat selama ini. Analisis SWOT dapat menjadi instrumen yang cukup ampuh dalam melakukan analisis strategi, sehingga dapat menemukan langkah yang tepat dan terbaik sesuai dengan situasi pada saat itu. 05 Analisis SWOT dapat digunakan untuk membantu organisasi meminimalisasi kelemahan yang ada serta menekan munculnya dampak ancaman yang mungkin akan timbul.
  • 5. KEGUNAAN ANALISIS SWOT Digunakan untuk menganalisis kondisi diri dan lingkungan pribadi Digunakan untuk menganalisis kondisi internal lembaga dan lingkungan eksternal lembaga. Digunakan untuk mengetahui sejauh mana diri kita di dalam lingkungan kita. Digunakan untuk mengetahui posisi sebuah perusahaan/ organisasi di antara perusahaan/ organisasi yang lain. Digunakan untuk mengetahui kemampuan sebuah perusahaan dalam menjalankan bisnisnya dihadapkan dengan para pesaingnya
  • 6. SWOT T O W S Situasi internal organisasi yang berupa kompetensi/kapabilitas /sumber daya yang dimiliki organisasi, yang dapat digunakan untuk menangani kesempatan dan ancaman . Situasi internal organisasi dimana kompentensi/kapaba litas/sumberdaya organisasi sulit digunakan untuk menangani kesempatan dan ancaman. situasi eksternal organisasi yang berpotensi mengutungkan. Organisasi-organisasi yang berada dalam satu industri yang sama secara umum akan merasa diuntungkan bila dihadapkan pada kondisi eksternal tersebut. suatu keadaan eksternal berpotensi menimbulkan ancaman. Organisasi-organisasi yang berada dalam satu industri yang sama secara umum akan merasa terancam bila dihadapkan pada kondisi eksternal tersebut
  • 7. Pengembangan Analisis SWOT IFAS EFAS STRENGTHS (S) Identifikasi kekuatan WEAKNESSES (W) Identifikasi kelemahan OPPORTUNITIES (O) Identifikasi peluang (1) SO Strategi menggunakan kekuatan untuk menangkap peluang (2) WO Strategi mengatasi kelemahan dengan memanfaatkan peluang THREATS (T) Identifikasi ancaman (3) ST Strategi menggunakan kekuatan untuk menghadapi ancaman (4) WT Strategi menyembunyikan kelemahan untuk menghadapi ancaman Matrik Analisis SWOT
  • 8. • IFAS (Internal Factor Analysis Summary) IFAS merupakan ringkasan analisa faktor-faktor dari dalam organisasi yang mencakup tentang Strengths (S) dan Weaknesses (W). • EFAS (External Factor Analysis Summary) EFAS merupakan ringkasan analisa faktor-faktor dari luar organisasi, yaitu mencakup tentang Opportunities (O) dan Treaths (T). • Strategi SO Strategi SO adalah strategi yang dilakukan dengan menggabungkan antara kekuatan (S) dan peluang (O) yang dimiliki sebuah organisasi. Strategi ini dibuat berdasarkan jalan pikiran organisasi, yaitu dengan memanfaatkan seluruh kekuatan untuk memanfaatkan peluang sebesar-besarnya • Strategi WO. Strategi WO adalah strategi dengan menggabungkan antara kelemahan (W) dan peluang (O) yang dimiliki sebuah organisasi. Strategi ini diterapkan berdasarkan pemanfaatan peluang yang ada dengan cara mengatasi kelemahan yang ada. • Strategi ST. Strategi ST adalah strategi yang dilakukan dengan menggabungkan antara kekuatan (S) dan ancaman (T) yang dimiliki sebuah organisasi. Strategi ini menggunakan kekuatan yang dimiliki oleh organisasi untuk mengatasi ancaman. • Strategi WT. Strategi WT adalah strategi yang dilakukan dengan menggabungkan antara kelemahan (W) dan ancaman (T) yang dimiliki sebuah organisasi.
  • 9. Permasalahan dan Keterbatasan Analisis SWOT Rentan terhadap penyalahgunaan dan analisa yg dangkal karena hanya menggunakan satu level analisis Tidak ada kewajiban utk menguji opini dg data data dan analisis Faktor yg sama dapat ditempatkan dlm dua kategori karena perbedaan cara pandang Menghasilkan daftar yg panjang
  • 10. - Istiqomah., Andriyanto, Irsad. 2017. Analisis SWOT Dalam Pengembangan Bisnis (Studi Pada Sentra Jenang di Desa Wisata Kaliputu Kudus). Jurnal Bisnis dan Manajemen Islam. 5(2): 363-382) - Nur’aini Dwi Fatimah, Fajar. 2020. Teknik Analisis SWOT Pedoman menyusun strategi yang efektif & efisien serta cara mengelola kekuatan dan ancaman. Yogyakarta : Anak Hebat Indonesia.