SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
ULANGAN HARIAN 
KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP 
1. Tujuan klasifikasi makhluk hidup 
adalah untuk ... 
A. mempermudah pengenalan 
makhluk hidup 
B. memilih makhluk hidup yang 
dapat dimakan 
C. menentukan asal usul 
makhluk hidup 
D. memberikan nama pada 
setiap makhluk hidup 
2. Urutan takson yang paling tepat 
untuk tumbuhan ... 
A. diviisi – kelas – familia – genus 
– species 
B. divisi – familia – kelas – genus 
– species 
C. filum – kelas – familia – genus 
– species 
D. filum – familia – kelas – genus 
– species 
3. Klasifikasi makhluk hidup yang 
sekarang banyak digunakan 
adalah sistem ... kingdom 
A. tiga C. Lima 
B. empat D. enam 
4. Nama ilmiah pada Oryza sativa. 
Kata Oryza merupakan petunjuk 
nama ... 
A. genus C. kelas 
B. species D. familia 
5. Berikut adalah nama ilmiah 
beberapa makhluk hidup yang 
tterdapat disekitar kita : 1. Oryza 
sativa 2. Musa texstilis 3. Musa 
paradisiaca 4. Felix 
domesticaBerdasarkan nama 
ilmiahnya, manakah yang paling 
dekat kekerabatannya ? 
A. 2 dan 3 C. 1 dan 3 
B. 1 dan 2 D. 3 dan 4 
6. Seorang siswa mengamati 
makhluk hidup dengan mikroskop, 
diperoleh ciri sebagai berikut : 
Tubuh tersusun dari benang-benang 
halus disebut hifa, dan 
memiliki spora. Makhluk hidup ini 
termasuk kingdom .... 
A. plantae C. protista 
B. fungsi D. algae 
7. Berdasarkan sistem klasifikasi lima 
kingdom, bakteri dan ganggang 
biru termasuk kedalam dunia .... 
A. fungi C. plantae 
B. monera D. protista 
8. Dalam kelompok manakah jumlah 
individu lebih banyak? 
A. species C. kelas 
B. genus D. familia 
9. Ciri utama anggota Kingdom 
Monera adalah ... 
A. mampu melakukan 
fotosintesis 
B. tidak mempunyai membran iti 
sel 
C. mempunyai alat gerak 
D. menguraikan makanan dan 
menyerapnya 
10. Salah satu ciri khas yang 
membedakan ganggang dan 
jamur adalah ... 
A. ganggang tidak berklorofil 
B. jamur tidak berklorofil 
C. jamur berklorofil 
D. ganggang bersel satu 
11. Lumut kerak merupakan 
tumbuhan ... 
A. hasil hidup bersama 
ascomycetes dan ganggang 
B. berasal dari simbiosis antara 
jamur dan lumut 
C. gabungan antara jamur dan 
paku 
D. hasil hidup bersama 2 macam 
jamur 
12. Ketika Abas berjalan di pematang 
sawah, ia menemukan seekor 
binatang. Hasil identifikasi 
binatang tersebut menunjukkan 
ciri-ciri: tubuh panjang berbentuk 
gilig, memiliki banyak kaki, 
berbuku-buku, seluruh bagian 
tubuhnya terlindung oleh rangka 
luar yang relatif keras. Berdasarkan 
ciri-ciri tersebut, binatang yang 
ditemukan oleh Abas termasuk 
dalam kelompok .... 
A. Crustaceae C. insecta 
B. Myriapoda D. arachnoidea 
13. Seorang siswa menemukan sejenis 
hewan dengan ciri-ciri: 
1) Tubuhnya bersegmen 
(beruas) 
2) Mempunyai rangka luar dari 
kitin yang keras 
3) Memiliki 5 pasang kaki 
4) Pada bagian kepala terdapat 2 
pasang antena 
5) Hidup di air laut dan air tawar 
14. Berdasarkan ciri-cirinya hervan 
tersebut dapat dikelompok.tan 
ke dalam kelas .... 
A. insecta C. arachnida 
B. crustacea D. myriapoda 
15. Perhatikan gambar hewan berikut 
ini : 
Kelompok hewan yang tidak 
bertulang belakang adalah .... 
A. 1 dan 2 C. 2 dan 3 
B. 1 dan 4 D. 2 dan 4 
16. Perhatikan gambar di bawah ini : 
Kelompok hewan yang 
berkembang biak dengan cara 
yang sama adalah .... 
A. 1, 2, dan 3 C. 2, 3 dan 4 
B. 1, 2, dan 4 D. 3, 4, dan 5 
17. Perhatikan gambar berbagai 
hewan berikut! 
Kelompok hewan yang termasu 
reptilia adalah .... 
A. 1 dan 2 C. 2 dan 4 
B. 1 dan 3 D. 3 dan 4 
18. Tumbuhan biji terbuka yang 
umumnya dijadikan tanaman hias 
adalah ... 
A. pakis haji 
B. tusam 
C. melinjo 
D. damar
19. Perhatikan gambar empat macam 
tumbuhan berikut ini! 
Kelompok tumbuhan yang 
memiliki kekerabatan terdekat 
berdasar ciri yang dimiliki 
ditunjukkan oleh .... 
A. 1 dan 3 C. 1 dan 3 
B. 2 dan 4 D. 4 dan 5 
20. Tumbuhan yang memiliki bagian 
seperti akar, batang, dan daun 
yang berwarna hijau. Ke dalam 
kelompok manakah tumbuhan itu 
digolongkan ... 
A. jamur C. tumb. paku 
B. alga D. lumut 
21. Berikut ini termasuk dalam 
kelompok tumbuhan tidak 
berpembuluh kecuali ... 
A. lumut C. tumb.paku 
B. algae D jamur 
22. Kelompok tumbuhan biji terbuka 
adalah ... 
A. Kacang tanah, jagung, jambu 
mete 
B. pakis haji, melinjo, pinus 
C. kacang tanah, melinjo, pinus 
D. pakis haji, jambu mete jagung 
23. Pasangan tumbuhan berikut yang 
paling dekat hubungan 
kekerabatannya adalah ... 
A. mangga dengan jagung 
B. jagung dengan padi 
C. padi dengan rambutan 
D. rambutan dengan bambu 
24. Burung termasuk hewan berdarah 
panas, artinya ... 
A. suhu tubuh mengikuti suhu 
lingkungan 
B. suhu tubuh lebih tinggi dari 
suhu lingkungan 
C. meskipun suhu lingkungan 
berubah, suhu tubuhnya tetap 
D. mempunyai kemampuan 
adaptasi terhadap lingkungan 
25. Di antara hewan berikut yang 
rangkanya berupa rangka dalam 
adalah ... 
A. belalang dan kupu-kupu 
B. lebah dan laba-laba 
C. katak dan kadal 
D. kumbang dan kala 
26. Rhizopoda adalah hewan bersel 
satu yang bergerak dengan ... 
A. kaki semu C. bulu getar 
B. kaki tabung D. bulu cambuk 
27. Berikut ini merupakan tumbuhan 
monokotil, kecuali ... 
A. kelapa C. suku 
B. bangsa D. marga 
28. Mikroskop yang memiliki satu 
lensa objektif dan satu lensa 
okuler disebut mikroskop ... 
A. stereo C. monokuler 
B. binokuler D. elektron 
29. Untuk melihat objek lensa yang 
dilihat langsung oleh mata adalah 
... 
A. okuler C. ganda 
B. objektif D. okuler dan objektif 
30. Perhatikan gambar! 
Bagian mikroskop berlabel a 
adalah .. 
A. Tubus 
B. Lensa objektif 
C. Meja benda 
D. Pemutar halus 
31. Bagian mikeoakop yang berlabel 3 
berfungsi untuk ... 
A. melihat objek yang akan 
diamati 
B. meletakkan benda yang akan 
diamati 
C. untuk memperjelas bayangan 
D. untuk menutup benda 
32. Bagian mikroskop yang berlabel 5 
adalah ... 
A. kondeksor 
B. revolver 
C. diafragma 
D. tubus 
33. Bagian mikroskop yang dapat 
diubah atau diganti sesuai 
keinginan kita adalah nomer ... 
A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 
34. Supaya preparat yang sedang kita 
amati tidak bergeser maka akan 
dijepit dengan nomer ... 
A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 
1. Sebutkan sedikitnya 3 dasar pengklasifikasian makhluk hidup ? 
2. Sebutkan manfaat-manfaat klasifikasi makhluk hidup ! 
3. Sebutkan kelompok (takson) dari tinggi ke rendah pada tumbuhan dan hewan! 
4. Jelaskan tentang system tata nama ganda ? definisikan secara jelas ! 
5. Apakah yang dimaksud kunci determinasi? 
6. Tuliskan masing-masing 4 ciri lumut (Bryophyta) dan 3 ciri tumbuhan paku (Pteridhophyta)

More Related Content

What's hot

Soal latihan 4 bakteri
Soal latihan 4 bakteriSoal latihan 4 bakteri
Soal latihan 4 bakteri
Maman Sulaeman
 
Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8
Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8
Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8
Agustinus Wiyarno
 
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
Nk Yulizar
 
Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...
Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...
Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...
Nurman King'na Liza
 
Soal ulangan tengah semester i
Soal ulangan tengah semester iSoal ulangan tengah semester i
Soal ulangan tengah semester i
Lili Rahmayani
 
Soal olmpiade sains smp ipa 09[1]
Soal olmpiade sains smp  ipa 09[1]Soal olmpiade sains smp  ipa 09[1]
Soal olmpiade sains smp ipa 09[1]
Bondy Robiarso
 
SOAL ULANGAN HARIAN KELAS VIII (BAB III-VI)
SOAL ULANGAN HARIAN KELAS VIII (BAB III-VI)SOAL ULANGAN HARIAN KELAS VIII (BAB III-VI)
SOAL ULANGAN HARIAN KELAS VIII (BAB III-VI)
MAFIA '11
 
KUMPULAN SOAL PREDIKSI OLIMPIADE BIOLOGI UDAYANA
KUMPULAN SOAL PREDIKSI OLIMPIADE BIOLOGI UDAYANA KUMPULAN SOAL PREDIKSI OLIMPIADE BIOLOGI UDAYANA
KUMPULAN SOAL PREDIKSI OLIMPIADE BIOLOGI UDAYANA
Nita Sulistyawati
 
Cd mahir ipa sd
Cd  mahir ipa  sdCd  mahir ipa  sd
Cd mahir ipa sd
jatisari3
 
Soal sma biologi_f21
Soal sma biologi_f21Soal sma biologi_f21
Soal sma biologi_f21
kiemfull
 

What's hot (20)

Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)
Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)
Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)
 
SOAL ULANGAN MONERA
SOAL ULANGAN MONERASOAL ULANGAN MONERA
SOAL ULANGAN MONERA
 
Soal UN 2012 NO.23 BIOLOGI CIRI - CIRI MAKHLUK HIDUP
Soal UN 2012 NO.23 BIOLOGI CIRI - CIRI MAKHLUK HIDUPSoal UN 2012 NO.23 BIOLOGI CIRI - CIRI MAKHLUK HIDUP
Soal UN 2012 NO.23 BIOLOGI CIRI - CIRI MAKHLUK HIDUP
 
Ujian akhir semester IPA SMK kelas x
Ujian akhir semester IPA SMK kelas xUjian akhir semester IPA SMK kelas x
Ujian akhir semester IPA SMK kelas x
 
Soal latihan 4 bakteri
Soal latihan 4 bakteriSoal latihan 4 bakteri
Soal latihan 4 bakteri
 
Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8
Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8
Soal fotosintesis dan gerak pada tumbuhan k8
 
Soal biologi kelas 10
Soal biologi kelas 10Soal biologi kelas 10
Soal biologi kelas 10
 
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
 
Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...
Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...
Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...
 
Kartu soal pilihan ganda dan uraian uas I kelas VI
Kartu soal pilihan ganda dan uraian uas I kelas VIKartu soal pilihan ganda dan uraian uas I kelas VI
Kartu soal pilihan ganda dan uraian uas I kelas VI
 
Soal ulangan tengah semester i
Soal ulangan tengah semester iSoal ulangan tengah semester i
Soal ulangan tengah semester i
 
Soal olmpiade sains smp ipa 09[1]
Soal olmpiade sains smp  ipa 09[1]Soal olmpiade sains smp  ipa 09[1]
Soal olmpiade sains smp ipa 09[1]
 
SOAL ULANGAN HARIAN KELAS VIII (BAB III-VI)
SOAL ULANGAN HARIAN KELAS VIII (BAB III-VI)SOAL ULANGAN HARIAN KELAS VIII (BAB III-VI)
SOAL ULANGAN HARIAN KELAS VIII (BAB III-VI)
 
KUMPULAN SOAL PREDIKSI OLIMPIADE BIOLOGI UDAYANA
KUMPULAN SOAL PREDIKSI OLIMPIADE BIOLOGI UDAYANA KUMPULAN SOAL PREDIKSI OLIMPIADE BIOLOGI UDAYANA
KUMPULAN SOAL PREDIKSI OLIMPIADE BIOLOGI UDAYANA
 
Cd mahir ipa sd
Cd  mahir ipa  sdCd  mahir ipa  sd
Cd mahir ipa sd
 
INTEGRASI IPTEKS-IMTAQ_MAPEL BIOLOGI SMP
INTEGRASI IPTEKS-IMTAQ_MAPEL BIOLOGI SMPINTEGRASI IPTEKS-IMTAQ_MAPEL BIOLOGI SMP
INTEGRASI IPTEKS-IMTAQ_MAPEL BIOLOGI SMP
 
soal ipa kelas 7 smp
soal ipa kelas 7 smp soal ipa kelas 7 smp
soal ipa kelas 7 smp
 
soal soal evaluasi
soal soal evaluasisoal soal evaluasi
soal soal evaluasi
 
Soal sma biologi_f21
Soal sma biologi_f21Soal sma biologi_f21
Soal sma biologi_f21
 
Contoh Kisi-kisi dan Soal
Contoh Kisi-kisi dan SoalContoh Kisi-kisi dan Soal
Contoh Kisi-kisi dan Soal
 

Similar to Uh klasifikasi mh 2014

LATIHAN SOAL IPA KELAS 7.doc ipa yuasuyuyfsufuwsufusutustwutstyggjajgugiig
LATIHAN SOAL IPA KELAS 7.doc ipa yuasuyuyfsufuwsufusutustwutstyggjajgugiigLATIHAN SOAL IPA KELAS 7.doc ipa yuasuyuyfsufuwsufusutustwutstyggjajgugiig
LATIHAN SOAL IPA KELAS 7.doc ipa yuasuyuyfsufuwsufusutustwutstyggjajgugiig
milatularifah
 
SOAL INTERAKSI MAKHLUK HIDUP DENGAN LINGKUNGANNYA IPA.pdf
SOAL INTERAKSI MAKHLUK HIDUP DENGAN LINGKUNGANNYA IPA.pdfSOAL INTERAKSI MAKHLUK HIDUP DENGAN LINGKUNGANNYA IPA.pdf
SOAL INTERAKSI MAKHLUK HIDUP DENGAN LINGKUNGANNYA IPA.pdf
nadiaauliaputri4
 
364003880-Soal-Soal-Latihan-Untuk-Materi-Ciri-Makhluk-Hidup.docx
364003880-Soal-Soal-Latihan-Untuk-Materi-Ciri-Makhluk-Hidup.docx364003880-Soal-Soal-Latihan-Untuk-Materi-Ciri-Makhluk-Hidup.docx
364003880-Soal-Soal-Latihan-Untuk-Materi-Ciri-Makhluk-Hidup.docx
FariqAmin2
 
Uji Kompetensi Klasifikasi Mahluk H.docx
Uji Kompetensi Klasifikasi Mahluk H.docxUji Kompetensi Klasifikasi Mahluk H.docx
Uji Kompetensi Klasifikasi Mahluk H.docx
PramukaSMPN2PGR
 
soal ipa kelas 7 sem 2 bab 1 tentang klasifikasi makhluk hidup.docx
soal ipa kelas 7 sem 2 bab 1 tentang klasifikasi makhluk hidup.docxsoal ipa kelas 7 sem 2 bab 1 tentang klasifikasi makhluk hidup.docx
soal ipa kelas 7 sem 2 bab 1 tentang klasifikasi makhluk hidup.docx
citowarsito
 
Soal uas ipa kelas 4 smtr 2
Soal uas ipa kelas 4 smtr 2Soal uas ipa kelas 4 smtr 2
Soal uas ipa kelas 4 smtr 2
Siti Rohana
 
6942064 kumpulan-soal-ipa-sd-kelas-6
6942064 kumpulan-soal-ipa-sd-kelas-66942064 kumpulan-soal-ipa-sd-kelas-6
6942064 kumpulan-soal-ipa-sd-kelas-6
ذولمي رحمن
 
Prediksi 04 soal un ipa sd (plus kunci pembahasan)
Prediksi 04 soal un ipa sd (plus kunci pembahasan)Prediksi 04 soal un ipa sd (plus kunci pembahasan)
Prediksi 04 soal un ipa sd (plus kunci pembahasan)
Yenzenmenul
 

Similar to Uh klasifikasi mh 2014 (20)

LATIHAN SOAL IPA KELAS 7.doc ipa yuasuyuyfsufuwsufusutustwutstyggjajgugiig
LATIHAN SOAL IPA KELAS 7.doc ipa yuasuyuyfsufuwsufusutustwutstyggjajgugiigLATIHAN SOAL IPA KELAS 7.doc ipa yuasuyuyfsufuwsufusutustwutstyggjajgugiig
LATIHAN SOAL IPA KELAS 7.doc ipa yuasuyuyfsufuwsufusutustwutstyggjajgugiig
 
Ulangan Harian ciri-ciri Makhluk Hidup dan Klasifikasi Makhluk Hidup SMP Ibra...
Ulangan Harian ciri-ciri Makhluk Hidup dan Klasifikasi Makhluk Hidup SMP Ibra...Ulangan Harian ciri-ciri Makhluk Hidup dan Klasifikasi Makhluk Hidup SMP Ibra...
Ulangan Harian ciri-ciri Makhluk Hidup dan Klasifikasi Makhluk Hidup SMP Ibra...
 
SOAL INTERAKSI MAKHLUK HIDUP DENGAN LINGKUNGANNYA IPA.pdf
SOAL INTERAKSI MAKHLUK HIDUP DENGAN LINGKUNGANNYA IPA.pdfSOAL INTERAKSI MAKHLUK HIDUP DENGAN LINGKUNGANNYA IPA.pdf
SOAL INTERAKSI MAKHLUK HIDUP DENGAN LINGKUNGANNYA IPA.pdf
 
364003880-Soal-Soal-Latihan-Untuk-Materi-Ciri-Makhluk-Hidup.docx
364003880-Soal-Soal-Latihan-Untuk-Materi-Ciri-Makhluk-Hidup.docx364003880-Soal-Soal-Latihan-Untuk-Materi-Ciri-Makhluk-Hidup.docx
364003880-Soal-Soal-Latihan-Untuk-Materi-Ciri-Makhluk-Hidup.docx
 
Uji Kompetensi Klasifikasi Mahluk H.docx
Uji Kompetensi Klasifikasi Mahluk H.docxUji Kompetensi Klasifikasi Mahluk H.docx
Uji Kompetensi Klasifikasi Mahluk H.docx
 
larsihfywgfytufsssuwetiwyeittthgyaaaradhbta
larsihfywgfytufsssuwetiwyeittthgyaaaradhbtalarsihfywgfytufsssuwetiwyeittthgyaaaradhbta
larsihfywgfytufsssuwetiwyeittthgyaaaradhbta
 
UH IPA7 S1 B2 KLASIFIKASI MAKH HIDUP.docx
UH IPA7 S1 B2 KLASIFIKASI MAKH HIDUP.docxUH IPA7 S1 B2 KLASIFIKASI MAKH HIDUP.docx
UH IPA7 S1 B2 KLASIFIKASI MAKH HIDUP.docx
 
soal ipa kelas 7 sem 2 bab 1 tentang klasifikasi makhluk hidup.docx
soal ipa kelas 7 sem 2 bab 1 tentang klasifikasi makhluk hidup.docxsoal ipa kelas 7 sem 2 bab 1 tentang klasifikasi makhluk hidup.docx
soal ipa kelas 7 sem 2 bab 1 tentang klasifikasi makhluk hidup.docx
 
ULANGAN HARIAN ANIMALIA.pptx
ULANGAN HARIAN ANIMALIA.pptxULANGAN HARIAN ANIMALIA.pptx
ULANGAN HARIAN ANIMALIA.pptx
 
Bahan ukk bio-x sma-
Bahan ukk bio-x sma- Bahan ukk bio-x sma-
Bahan ukk bio-x sma-
 
Latihan paket biologi persiapan un 2019a
Latihan paket biologi  persiapan un 2019aLatihan paket biologi  persiapan un 2019a
Latihan paket biologi persiapan un 2019a
 
Ulangan Harian Ciri Makhluk Hidup dan Klasifikasi Makhluk HIdup SMP Ibrahimy ...
Ulangan Harian Ciri Makhluk Hidup dan Klasifikasi Makhluk HIdup SMP Ibrahimy ...Ulangan Harian Ciri Makhluk Hidup dan Klasifikasi Makhluk HIdup SMP Ibrahimy ...
Ulangan Harian Ciri Makhluk Hidup dan Klasifikasi Makhluk HIdup SMP Ibrahimy ...
 
Soal olimpiade cerdas cermat fajrul iman
Soal olimpiade cerdas cermat fajrul imanSoal olimpiade cerdas cermat fajrul iman
Soal olimpiade cerdas cermat fajrul iman
 
Soal uas ipa kelas 4 smtr 2
Soal uas ipa kelas 4 smtr 2Soal uas ipa kelas 4 smtr 2
Soal uas ipa kelas 4 smtr 2
 
Osn biologi
Osn biologiOsn biologi
Osn biologi
 
6942064 kumpulan-soal-ipa-sd-kelas-6
6942064 kumpulan-soal-ipa-sd-kelas-66942064 kumpulan-soal-ipa-sd-kelas-6
6942064 kumpulan-soal-ipa-sd-kelas-6
 
SOAL_OSN_BIOLOGI_SMP.docx
SOAL_OSN_BIOLOGI_SMP.docxSOAL_OSN_BIOLOGI_SMP.docx
SOAL_OSN_BIOLOGI_SMP.docx
 
Bank soal biologi
Bank soal biologiBank soal biologi
Bank soal biologi
 
Prediksi 04 soal un ipa sd (plus kunci pembahasan)
Prediksi 04 soal un ipa sd (plus kunci pembahasan)Prediksi 04 soal un ipa sd (plus kunci pembahasan)
Prediksi 04 soal un ipa sd (plus kunci pembahasan)
 
Soal ipa sma
Soal ipa smaSoal ipa sma
Soal ipa sma
 

More from -Yuniati Said

Soal LKMU III K3M MTs Kabupaten Kebumen Februari 2016
Soal  LKMU III K3M MTs Kabupaten Kebumen Februari 2016Soal  LKMU III K3M MTs Kabupaten Kebumen Februari 2016
Soal LKMU III K3M MTs Kabupaten Kebumen Februari 2016
-Yuniati Said
 
Materi pengayaan un ilmu pengetahuan alam smp m ts 2014
Materi pengayaan un ilmu pengetahuan alam smp m ts 2014Materi pengayaan un ilmu pengetahuan alam smp m ts 2014
Materi pengayaan un ilmu pengetahuan alam smp m ts 2014
-Yuniati Said
 
Ucm 3 fullday 9 a mts n kebumen 1 ucun 1 dki jakarta
Ucm 3 fullday 9 a mts n kebumen 1 ucun 1 dki jakartaUcm 3 fullday 9 a mts n kebumen 1 ucun 1 dki jakarta
Ucm 3 fullday 9 a mts n kebumen 1 ucun 1 dki jakarta
-Yuniati Said
 
Lkmu ii ipa un 2014 m ts n kebumen 1
Lkmu ii ipa un 2014 m ts n kebumen 1Lkmu ii ipa un 2014 m ts n kebumen 1
Lkmu ii ipa un 2014 m ts n kebumen 1
-Yuniati Said
 

More from -Yuniati Said (20)

Ulangan interaksi mh dg lingk
Ulangan interaksi mh dg lingkUlangan interaksi mh dg lingk
Ulangan interaksi mh dg lingk
 
Ulangan harian sel 2018
Ulangan harian sel 2018Ulangan harian sel 2018
Ulangan harian sel 2018
 
Ulangan harian bab 1 kelas 7
Ulangan harian bab 1 kelas 7Ulangan harian bab 1 kelas 7
Ulangan harian bab 1 kelas 7
 
Tugas olim hukum coulomb
Tugas olim hukum coulombTugas olim hukum coulomb
Tugas olim hukum coulomb
 
gaya (tugas sept 2016)
gaya (tugas sept 2016)gaya (tugas sept 2016)
gaya (tugas sept 2016)
 
Lkmu mandiri paket b
Lkmu mandiri paket bLkmu mandiri paket b
Lkmu mandiri paket b
 
LKMU Mandiri Paket A
LKMU Mandiri Paket A LKMU Mandiri Paket A
LKMU Mandiri Paket A
 
UH Energi Dalam Sitem Kehidupan
UH Energi Dalam Sitem KehidupanUH Energi Dalam Sitem Kehidupan
UH Energi Dalam Sitem Kehidupan
 
UH Interaksi MH terhadap Lingkungannya
UH Interaksi MH terhadap LingkungannyaUH Interaksi MH terhadap Lingkungannya
UH Interaksi MH terhadap Lingkungannya
 
Soal LKMU III K3M MTs Kabupaten Kebumen Februari 2016
Soal  LKMU III K3M MTs Kabupaten Kebumen Februari 2016Soal  LKMU III K3M MTs Kabupaten Kebumen Februari 2016
Soal LKMU III K3M MTs Kabupaten Kebumen Februari 2016
 
Les mandiri 1 (februari 2016)
Les mandiri 1 (februari 2016)Les mandiri 1 (februari 2016)
Les mandiri 1 (februari 2016)
 
Lkmu paket b mts n kebumen 1
Lkmu paket b mts n kebumen 1Lkmu paket b mts n kebumen 1
Lkmu paket b mts n kebumen 1
 
Lkmu paket a mts n kebumen 1
Lkmu paket a mts n kebumen 1Lkmu paket a mts n kebumen 1
Lkmu paket a mts n kebumen 1
 
Ulangan harian bab 1
Ulangan harian bab 1Ulangan harian bab 1
Ulangan harian bab 1
 
Ulangan reproduksi kelas 9 MTs N Kebumen 1
Ulangan reproduksi kelas 9 MTs N Kebumen 1Ulangan reproduksi kelas 9 MTs N Kebumen 1
Ulangan reproduksi kelas 9 MTs N Kebumen 1
 
Paket b lkmu internal 2014
Paket b lkmu internal 2014Paket b lkmu internal 2014
Paket b lkmu internal 2014
 
Paket a lkmu internal 2014
Paket a lkmu internal 2014Paket a lkmu internal 2014
Paket a lkmu internal 2014
 
Materi pengayaan un ilmu pengetahuan alam smp m ts 2014
Materi pengayaan un ilmu pengetahuan alam smp m ts 2014Materi pengayaan un ilmu pengetahuan alam smp m ts 2014
Materi pengayaan un ilmu pengetahuan alam smp m ts 2014
 
Ucm 3 fullday 9 a mts n kebumen 1 ucun 1 dki jakarta
Ucm 3 fullday 9 a mts n kebumen 1 ucun 1 dki jakartaUcm 3 fullday 9 a mts n kebumen 1 ucun 1 dki jakarta
Ucm 3 fullday 9 a mts n kebumen 1 ucun 1 dki jakarta
 
Lkmu ii ipa un 2014 m ts n kebumen 1
Lkmu ii ipa un 2014 m ts n kebumen 1Lkmu ii ipa un 2014 m ts n kebumen 1
Lkmu ii ipa un 2014 m ts n kebumen 1
 

Uh klasifikasi mh 2014

  • 1. ULANGAN HARIAN KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP 1. Tujuan klasifikasi makhluk hidup adalah untuk ... A. mempermudah pengenalan makhluk hidup B. memilih makhluk hidup yang dapat dimakan C. menentukan asal usul makhluk hidup D. memberikan nama pada setiap makhluk hidup 2. Urutan takson yang paling tepat untuk tumbuhan ... A. diviisi – kelas – familia – genus – species B. divisi – familia – kelas – genus – species C. filum – kelas – familia – genus – species D. filum – familia – kelas – genus – species 3. Klasifikasi makhluk hidup yang sekarang banyak digunakan adalah sistem ... kingdom A. tiga C. Lima B. empat D. enam 4. Nama ilmiah pada Oryza sativa. Kata Oryza merupakan petunjuk nama ... A. genus C. kelas B. species D. familia 5. Berikut adalah nama ilmiah beberapa makhluk hidup yang tterdapat disekitar kita : 1. Oryza sativa 2. Musa texstilis 3. Musa paradisiaca 4. Felix domesticaBerdasarkan nama ilmiahnya, manakah yang paling dekat kekerabatannya ? A. 2 dan 3 C. 1 dan 3 B. 1 dan 2 D. 3 dan 4 6. Seorang siswa mengamati makhluk hidup dengan mikroskop, diperoleh ciri sebagai berikut : Tubuh tersusun dari benang-benang halus disebut hifa, dan memiliki spora. Makhluk hidup ini termasuk kingdom .... A. plantae C. protista B. fungsi D. algae 7. Berdasarkan sistem klasifikasi lima kingdom, bakteri dan ganggang biru termasuk kedalam dunia .... A. fungi C. plantae B. monera D. protista 8. Dalam kelompok manakah jumlah individu lebih banyak? A. species C. kelas B. genus D. familia 9. Ciri utama anggota Kingdom Monera adalah ... A. mampu melakukan fotosintesis B. tidak mempunyai membran iti sel C. mempunyai alat gerak D. menguraikan makanan dan menyerapnya 10. Salah satu ciri khas yang membedakan ganggang dan jamur adalah ... A. ganggang tidak berklorofil B. jamur tidak berklorofil C. jamur berklorofil D. ganggang bersel satu 11. Lumut kerak merupakan tumbuhan ... A. hasil hidup bersama ascomycetes dan ganggang B. berasal dari simbiosis antara jamur dan lumut C. gabungan antara jamur dan paku D. hasil hidup bersama 2 macam jamur 12. Ketika Abas berjalan di pematang sawah, ia menemukan seekor binatang. Hasil identifikasi binatang tersebut menunjukkan ciri-ciri: tubuh panjang berbentuk gilig, memiliki banyak kaki, berbuku-buku, seluruh bagian tubuhnya terlindung oleh rangka luar yang relatif keras. Berdasarkan ciri-ciri tersebut, binatang yang ditemukan oleh Abas termasuk dalam kelompok .... A. Crustaceae C. insecta B. Myriapoda D. arachnoidea 13. Seorang siswa menemukan sejenis hewan dengan ciri-ciri: 1) Tubuhnya bersegmen (beruas) 2) Mempunyai rangka luar dari kitin yang keras 3) Memiliki 5 pasang kaki 4) Pada bagian kepala terdapat 2 pasang antena 5) Hidup di air laut dan air tawar 14. Berdasarkan ciri-cirinya hervan tersebut dapat dikelompok.tan ke dalam kelas .... A. insecta C. arachnida B. crustacea D. myriapoda 15. Perhatikan gambar hewan berikut ini : Kelompok hewan yang tidak bertulang belakang adalah .... A. 1 dan 2 C. 2 dan 3 B. 1 dan 4 D. 2 dan 4 16. Perhatikan gambar di bawah ini : Kelompok hewan yang berkembang biak dengan cara yang sama adalah .... A. 1, 2, dan 3 C. 2, 3 dan 4 B. 1, 2, dan 4 D. 3, 4, dan 5 17. Perhatikan gambar berbagai hewan berikut! Kelompok hewan yang termasu reptilia adalah .... A. 1 dan 2 C. 2 dan 4 B. 1 dan 3 D. 3 dan 4 18. Tumbuhan biji terbuka yang umumnya dijadikan tanaman hias adalah ... A. pakis haji B. tusam C. melinjo D. damar
  • 2. 19. Perhatikan gambar empat macam tumbuhan berikut ini! Kelompok tumbuhan yang memiliki kekerabatan terdekat berdasar ciri yang dimiliki ditunjukkan oleh .... A. 1 dan 3 C. 1 dan 3 B. 2 dan 4 D. 4 dan 5 20. Tumbuhan yang memiliki bagian seperti akar, batang, dan daun yang berwarna hijau. Ke dalam kelompok manakah tumbuhan itu digolongkan ... A. jamur C. tumb. paku B. alga D. lumut 21. Berikut ini termasuk dalam kelompok tumbuhan tidak berpembuluh kecuali ... A. lumut C. tumb.paku B. algae D jamur 22. Kelompok tumbuhan biji terbuka adalah ... A. Kacang tanah, jagung, jambu mete B. pakis haji, melinjo, pinus C. kacang tanah, melinjo, pinus D. pakis haji, jambu mete jagung 23. Pasangan tumbuhan berikut yang paling dekat hubungan kekerabatannya adalah ... A. mangga dengan jagung B. jagung dengan padi C. padi dengan rambutan D. rambutan dengan bambu 24. Burung termasuk hewan berdarah panas, artinya ... A. suhu tubuh mengikuti suhu lingkungan B. suhu tubuh lebih tinggi dari suhu lingkungan C. meskipun suhu lingkungan berubah, suhu tubuhnya tetap D. mempunyai kemampuan adaptasi terhadap lingkungan 25. Di antara hewan berikut yang rangkanya berupa rangka dalam adalah ... A. belalang dan kupu-kupu B. lebah dan laba-laba C. katak dan kadal D. kumbang dan kala 26. Rhizopoda adalah hewan bersel satu yang bergerak dengan ... A. kaki semu C. bulu getar B. kaki tabung D. bulu cambuk 27. Berikut ini merupakan tumbuhan monokotil, kecuali ... A. kelapa C. suku B. bangsa D. marga 28. Mikroskop yang memiliki satu lensa objektif dan satu lensa okuler disebut mikroskop ... A. stereo C. monokuler B. binokuler D. elektron 29. Untuk melihat objek lensa yang dilihat langsung oleh mata adalah ... A. okuler C. ganda B. objektif D. okuler dan objektif 30. Perhatikan gambar! Bagian mikroskop berlabel a adalah .. A. Tubus B. Lensa objektif C. Meja benda D. Pemutar halus 31. Bagian mikeoakop yang berlabel 3 berfungsi untuk ... A. melihat objek yang akan diamati B. meletakkan benda yang akan diamati C. untuk memperjelas bayangan D. untuk menutup benda 32. Bagian mikroskop yang berlabel 5 adalah ... A. kondeksor B. revolver C. diafragma D. tubus 33. Bagian mikroskop yang dapat diubah atau diganti sesuai keinginan kita adalah nomer ... A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 34. Supaya preparat yang sedang kita amati tidak bergeser maka akan dijepit dengan nomer ... A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 1. Sebutkan sedikitnya 3 dasar pengklasifikasian makhluk hidup ? 2. Sebutkan manfaat-manfaat klasifikasi makhluk hidup ! 3. Sebutkan kelompok (takson) dari tinggi ke rendah pada tumbuhan dan hewan! 4. Jelaskan tentang system tata nama ganda ? definisikan secara jelas ! 5. Apakah yang dimaksud kunci determinasi? 6. Tuliskan masing-masing 4 ciri lumut (Bryophyta) dan 3 ciri tumbuhan paku (Pteridhophyta)