SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
Download to read offline
[BELAJAR BISNIS INTERNET] April 27, 2011

Cara Mendapatkan Hosting Gratis Dengan Kualitas
Hosting Premium
Setelah saya memberikan cara untuk mendapatkan domain gratis, kali ini saya mau
berbagi dengan anda untuk mendapatkan hosting gratis dengan kwalitas
premium.
Kenapa saya katakan kwalitas premium ? karena biasanya penyedia jasa free hosting
tidak memberikan pelayanan yang maksimal, namun penyedia jasa hosting ini
memberikan support layaknya hosting berbayar dengan didukung server yang handal
dan jaminan uptime 99.99% alias di tanggung tidak ada downtime.
Adapun feature yang diberikan adalah :
•

Space 2 GB

•

Bandwitdh Transfer 100 Gb/Bulan

•

Support MYSQL/PHP

•

Addon Domain Unlimited

•

Park Domain Unlimited

•

Tidak ada iklan

•

Support bahasa Indonesia

•

Auto Script Installer

•

Website Builder

•

Dukungan Cpanel user friedly

•

Jaminan Server Stabil uptime 99.99%

•

Aktivasi langsung dan cepat

•

Tiket bantuan respon cepat

•
•

Support Forum
Gratisnya Lifetime

Saya sudah mencobanya dan memang servernya berbeda dari penyedia hosting gratis
yang lainnya, anda tidak ada salahnya mencobanya, kan gratis !
Oke langsung kita mulai !
Langkah pertama yang jelas anda kunjungi website
http://api.idhostinger.com/redir/126246 pendaftarannya Langsung klik order
sekarang.

www.kuncibisnisinternet.com | Teguh Ginanjar, S.Pd
[BELAJAR BISNIS INTERNET] April 27, 2011

Isi dengan data anda, setelah selesai mengisi data klik buat akun

Akun anda sudah dibuat namun belum selesai prosesnya, sekarang waktunya membuka
email anda untuk konfirmasi email.

www.kuncibisnisinternet.com | Teguh Ginanjar, S.Pd
[BELAJAR BISNIS INTERNET] April 27, 2011

Konfimrasikan email anda, dengan klik link yang diberikan pihak idhostinger

Buat akun anda dengan mengisi nama domain anda yang telah anda buat, jika belum
memiliki domain, silahkan anda buat ebook tentang cara mudah mendapatkan domain
gratis.
Ingat Anda klik yang di beri tanda panah merah, saya ingin menggunakan domain saya
sendiri.
Setelah anda selesai mengisi nama domain dan data lain yang diperlukan klik Buat
(panah merah bawah).

Tunggu sesaat akun sedang dibuat.

www.kuncibisnisinternet.com | Teguh Ginanjar, S.Pd
[BELAJAR BISNIS INTERNET] April 27, 2011
Akun telah selesai dibuat, klik Lihat Hasil.

Kemudian Klik pada Beralih.

Akun anda telah selesai dibuat, namun anda perlu untuk mendapatkan DNS untuk
setting pada domain yang anda buat

Ini DNS hosting dan host name anda ( Tanda kotak merah ) atau anda bisa membuka
email lagi karena setelah membuat akun hosting anda akan dikirimi email lagi.

www.kuncibisnisinternet.com | Teguh Ginanjar, S.Pd
[BELAJAR BISNIS INTERNET] April 27, 2011
Langkah selanjutnya anda login ke akun domain anda di dot.tk, klik login

Login berhasil, lalu selanjutnya klik go to domains

Lalu klik tab Domain Panel, klik Modify.

Klik pada Add New sampai muncul 4 baris untuk memasukkan DNS hosting anda.
Masukkan DNS ke dalam kotak yang telah disediakan kemudian klik Save Changes

www.kuncibisnisinternet.com | Teguh Ginanjar, S.Pd
[BELAJAR BISNIS INTERNET] April 27, 2011

Selesai tugas anda dan tunggu beberapa saat kurang lebih 3 s/d 24 jam untuk resolve
antara domain dan hosting.

Jika anda telah selesai mendapatkan domain gratis dan Hosting gratis dengan cara
mengikuti tutorial di atas.
Selanjutnya anda bisa install Script sesuai dengan kebutuhan anda.
Atau silahkan anda buka ebook berikutnya cara membuat website/blog pada hosting
dengan meng install wordpress

www.kuncibisnisinternet.com | Teguh Ginanjar, S.Pd

More Related Content

Recently uploaded

Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
MaskuratulMunawaroh
 

Recently uploaded (20)

Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMPBioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docxcontoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
 
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfWebinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 

Featured

How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
ThinkNow
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Kurio // The Social Media Age(ncy)
 

Featured (20)

Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage EngineeringsProduct Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
 
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
 
Skeleton Culture Code
Skeleton Culture CodeSkeleton Culture Code
Skeleton Culture Code
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work
 

Cara mendapatkan hosting gratis dengan kwalitas hosting premium

  • 1. [BELAJAR BISNIS INTERNET] April 27, 2011 Cara Mendapatkan Hosting Gratis Dengan Kualitas Hosting Premium Setelah saya memberikan cara untuk mendapatkan domain gratis, kali ini saya mau berbagi dengan anda untuk mendapatkan hosting gratis dengan kwalitas premium. Kenapa saya katakan kwalitas premium ? karena biasanya penyedia jasa free hosting tidak memberikan pelayanan yang maksimal, namun penyedia jasa hosting ini memberikan support layaknya hosting berbayar dengan didukung server yang handal dan jaminan uptime 99.99% alias di tanggung tidak ada downtime. Adapun feature yang diberikan adalah : • Space 2 GB • Bandwitdh Transfer 100 Gb/Bulan • Support MYSQL/PHP • Addon Domain Unlimited • Park Domain Unlimited • Tidak ada iklan • Support bahasa Indonesia • Auto Script Installer • Website Builder • Dukungan Cpanel user friedly • Jaminan Server Stabil uptime 99.99% • Aktivasi langsung dan cepat • Tiket bantuan respon cepat • • Support Forum Gratisnya Lifetime Saya sudah mencobanya dan memang servernya berbeda dari penyedia hosting gratis yang lainnya, anda tidak ada salahnya mencobanya, kan gratis ! Oke langsung kita mulai ! Langkah pertama yang jelas anda kunjungi website http://api.idhostinger.com/redir/126246 pendaftarannya Langsung klik order sekarang. www.kuncibisnisinternet.com | Teguh Ginanjar, S.Pd
  • 2. [BELAJAR BISNIS INTERNET] April 27, 2011 Isi dengan data anda, setelah selesai mengisi data klik buat akun Akun anda sudah dibuat namun belum selesai prosesnya, sekarang waktunya membuka email anda untuk konfirmasi email. www.kuncibisnisinternet.com | Teguh Ginanjar, S.Pd
  • 3. [BELAJAR BISNIS INTERNET] April 27, 2011 Konfimrasikan email anda, dengan klik link yang diberikan pihak idhostinger Buat akun anda dengan mengisi nama domain anda yang telah anda buat, jika belum memiliki domain, silahkan anda buat ebook tentang cara mudah mendapatkan domain gratis. Ingat Anda klik yang di beri tanda panah merah, saya ingin menggunakan domain saya sendiri. Setelah anda selesai mengisi nama domain dan data lain yang diperlukan klik Buat (panah merah bawah). Tunggu sesaat akun sedang dibuat. www.kuncibisnisinternet.com | Teguh Ginanjar, S.Pd
  • 4. [BELAJAR BISNIS INTERNET] April 27, 2011 Akun telah selesai dibuat, klik Lihat Hasil. Kemudian Klik pada Beralih. Akun anda telah selesai dibuat, namun anda perlu untuk mendapatkan DNS untuk setting pada domain yang anda buat Ini DNS hosting dan host name anda ( Tanda kotak merah ) atau anda bisa membuka email lagi karena setelah membuat akun hosting anda akan dikirimi email lagi. www.kuncibisnisinternet.com | Teguh Ginanjar, S.Pd
  • 5. [BELAJAR BISNIS INTERNET] April 27, 2011 Langkah selanjutnya anda login ke akun domain anda di dot.tk, klik login Login berhasil, lalu selanjutnya klik go to domains Lalu klik tab Domain Panel, klik Modify. Klik pada Add New sampai muncul 4 baris untuk memasukkan DNS hosting anda. Masukkan DNS ke dalam kotak yang telah disediakan kemudian klik Save Changes www.kuncibisnisinternet.com | Teguh Ginanjar, S.Pd
  • 6. [BELAJAR BISNIS INTERNET] April 27, 2011 Selesai tugas anda dan tunggu beberapa saat kurang lebih 3 s/d 24 jam untuk resolve antara domain dan hosting. Jika anda telah selesai mendapatkan domain gratis dan Hosting gratis dengan cara mengikuti tutorial di atas. Selanjutnya anda bisa install Script sesuai dengan kebutuhan anda. Atau silahkan anda buka ebook berikutnya cara membuat website/blog pada hosting dengan meng install wordpress www.kuncibisnisinternet.com | Teguh Ginanjar, S.Pd