SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
Download to read offline
Contoh Peraturan Perusahaan
PERATURAN PERUSAHAAN
PT. ___________________
Menimbang:
1. Bahwa, dalam rangka melaksanakan pembangunan nasional, perlu dilakukan
kegiatan usaha di berbagai bidang yang tidak semata-mata bertujuan untuk
meningkatkan kesejahteraan Pengusaha, tapi juga meningkatkan kesejahteraan
Karyawan;
2. Bahwa, Pengusaha dalam rangka menjalankan kegiatan usahanya harus
berorientasi pada peningkatan kesejahteraan bersama baik Pengusaha maupun
Karyawan;
3. Bahwa, dalam rangka menciptakan kesejahteraan bersama antara Pengusaha dan
Karyawan, maka perlu diadakan suatu Peraturan Perusahaan yang mengatur
hubungan kerja diantara Pengusaha dan Karyawan;
4. Bahwa, berdasarkan hal tersebut diatas, perlu dibentuk suatu Peraturan
Perusahaan PT. ______________.
Mengingat:
Undang-undang Nomor 13 Tahun 2003 Tentang Ketenagakerjaan dan peraturan
pelaksananya.
MEMUTUSKAN:
Menetapkan: PERATURAN PERUSAHAAN PT. ___________________________
BABI
KETENTUAN UMUM
Pasal 1
Definisi
Dalam Peraturan Perusahaan ini yang dimaksud dengan:
1. “Perusahaan” adalah PT. ___________________, sebuah perusahaan berbentuk Badan
Hukum Perseroan Terbatas yang ruang lingkup kegiatan usahanya bergerak dibidang
_______________________________, yang didirikan berdasarkan Akta Pendirian Nomor __
Tanggal __ ___________ ____ dibuat oleh _________________, S.H., Notaris di ______________, dan
telah mendapat pengesahan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik
Indonesia berdasarkan keputusan Nomor _____________ tanggal __ ___________ ____, serta
telah didaftarkan dalam Daftar Perusahaan Nomor ______________ tanggal __ ____________
____;
2. “Pekerjaan” adalah kegiatan yang dilaksanakan oleh Karyawan untuk kepentingan
Perusahaan yang meliputi ruang lingkup usaha Perusahaan beserta pendukungnya
dan yang dilaksanakan berdasarkan Hubungan Kerja.
3. “Karyawan” adalah setiap orang yang bekerja bagi Perusahaan dengan menerima Gaji
atau imbalan dalam bentuk lain berdasarkan Perjanjian Kerja;
4. “Karyawan Masa Percobaan” adalah Karyawan yang menjalani Masa Percobaan;
5. “Masa Percobaan” adalah masa percobaan kerja bagi Karyawan selama 3 (tiga) bulan
pertama sejak ditandatanganinya Perjanjian Kerja;
6. “Evaluasi Kerja Masa Percobaan” adalah evaluasi kinerja Karyawan Masa Percobaan
yang dilakukan oleh Perusahaan diakhir Masa Percobaan untuk menentukan dapat
tidaknya Karyawan Masa Percobaan yang bersangkutan diangkat menjadi Karyawan
Tetap;
7. “Hubungan Kerja” adalah hubungan antara Perusahaan dan Karyawan berdasarkan
Perjanjian Kerja, yang mempunyai unsur pekerjaan, Gaji dan perintah;
8. “Perjanjian Kerja” adalah perjanjian antara Perusahaan dan Karyawan yang memuat
syarat-syarat kerja serta hak dan kewajiban Perusahaan dan Karyawan;
9. “Keputusan Perusahaan” adalah keputusan yang dibuat oleh Perusahaan secara
tertulis sebagai pelaksanaan dari Peraturan Perusahaan ini;
10. “Gaji” adalah hak Karyawan yang diterima dan dinyatakan dalam bentuk uang sebagai
imbalan dari Perusahaan kepada Karyawan yang ditetapkan dan dibayarkan menurut
Peraturan Perusahaan, Perjanjian Kerja, Keputusan Perusahaan dan peraturan
perundang-undangan;
11. “Keluarga Karyawan” adalah 1 (orang) istri yang sah dan/atau maksimal 3 (tiga)
orang anak yang sah dari Karyawan yang belum dewasa dan menjadi tanggungan
orang tua dan terdaftar pada Perusahaan.
BAB II
RUANG LINGKUP
Pasal 2
Tujuan Peraturan Perusahaan
(1) Peraturan Perusahaan ini bertujuan untuk mengatur pelaksanaan syarat-syarat
kerja, hak dan kewajiban Perusahaan, hak dan kewajiban Karyawan, serta tata tertib
Karyawan;
(2) Hal-hal lain yang belum diatur dan/atau belum cukup diatur dalam Peraturan
Perusahaan ini akan diatur lebih lanjut berdasarkan Keputusan Perusahaan dan
Perjanjian Kerja.
Pasal 3
Manajer Sumber Daya Manusia
Untuk melaksanakan Peraturan Perusahaan ini dan semua urusan ketenagakerjaan yang
berkaitan dengan Perusahaan, Perusahaan mengangkat seorang Manajer Sumber Daya
Manusia sebagai wakil dari Perusahaan berdasarkan Surat Kuasa Khusus.
…
Contoh Perjanjian Kerja Untuk Waktu Tidak tertentu (PKWTT)
PERJANJIAN KERJA
Nomor: _______________
PERJANJIAN KERJA (“Perjanjian”) ini dibuat pada hari ini, ________ tanggal __ __________________ ____ di
________________, oleh dan diantara:
1. _____________________ (nama Direktur), dalam hal ini bertindak sebagai Direktur, dari dan oleh
karenanya sah dan berwenang untuk mewakili PT. _______________________, suatu Badan Hukum
Perseroan Terbatas yang didirikan berdasarkan Akta Pendirian Nomor __ yang dibuat di
hadapan Notaris _________, S.H. tanggal __ ____________ _______, dan telah mendapatkan
pengesahan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia berdasarkan
surat keputusannya tanggal __ __________ _____ Nomor: __________________, berkedudukan di
_________________________________________________________, selanjutnya dalam Perjanjian ini disebut
sebagai “PERUSAHAAN”;
2. _______________________ (nama karyawan), bertempat tinggal di
_____________________________________________, pemegang Kartu Tanda Penduduk Nomor:
______________, selanjutnya dalam Perjanjian ini disebut sebagai “KARYAWAN”.
PERUSAHAAN dan KARYAWAN secara bersama-sama selanjutnya disebut sebagai “PARA PIHAK”.
PARA PIHAK dengan ini terlebih dahulu menerangkan hal-hal sebagai berikut:
1. Bahwa, PERUSAHAAN adalah sebuah badan hukum Perseroan Terbatas yang ruang
lingkup kegiatan usahanya bergerak dibidang ___________________;
2. Bahwa, untuk menjalankan ruang lingkup kegiatan usahanya tersebut, PERUSAHAAN
membutuhkan sumber daya manusia yang memiliki keahlian dan kecakapan dibidang
______________________ untuk bekerja bagi PERUSAHAAN;
3. Bahwa, KARYAWAN memiliki keahlian dan kecakapan dibidang __________________;
4. Bahwa, PERUSAHAAN dalam rangka menjalankan kegiatan usahanya tersebut
bermaksud untuk mempekerjakan KARYAWAN sebagaimana KARYAWAN juga
bersedia untuk bekerja bagi PERUSAHAAN.
Selanjutnya, untuk maksud tersebut diatas, PARA PIHAK dengan ini sepakat untuk membuat
PERJANJIAN KERJA ini dengan ketentuan-ketentuan dan syarat-syarat sebagai berikut:
Pasal 1
Definisi
Dalam perjanjian ini yang dimaksud dengan:
1. “Peraturan Perusahaan” berarti Peraturan Perusahaan PT. ____________________
sebagaimana yang telah mendapatkan pengesahan dari Kepala Dinas Tenaga Kerja
dan Transmigrasi Propinsi _______________ berdasarkan Surat Pengesahan Nomor:
___________ tanggal __ _______________ ____;
2. “Keputusan Perusahaan” berarti keputusan yang dibuat oleh PERUSAHAAN secara
tertulis sebagai pelaksanaan dari Perjanjian Kerja ini dan pelaksanaan dari Peraturan
Perusahaan;
3. “Masa Percobaan” berarti masa percobaan kerja bagi KARYAWAN selama 3 (tiga)
bulan pertama sejak ditandatanganinya Perjanjian Kerja ini.
Pasal 2
Hubungan Kerja
PERUSAHAAN dengan ini sepakat untuk mempekerjakan KARYAWAN sebagaimana KARYAWAN
dengan ini juga sepakat untuk bekerja bagi PERUSAHAAN, hubungan kerja mana berlangsung
untuk selama jangka waktu yang tidak tertentu.
Pasal 3
Hak dan Kewajiban PERUSAHAAN
(1) Hak PERUSAHAAN
a. PERUSAHAAN berhak untuk menerima hasil pelaksanaan pekerjaan dari
KARYAWAN dengan Ruang Lingkup Pekerjaan sebagaimana diatur dalam pasal
6 Perjanjian Kerja ini;
b. PERUSAHAAN berhak untuk membuat Keputusan Perusahaan dalam rangka
melaksanakan Peraturan Perusahaan dan Perjanjian Kerja ini serta hubungan
ketenagakerjaan lainnya diantara PERUSAHAAN dan KARYAWAN;
c. PERUSAHAAN berhak untuk melakukan penempatan, pemindahan dan
evaluasi KARYAWAN dengan ketentuan sebagaimana diatur dalam Peraturan
Perusahaan;
d. PERUSAHAAN berhak untuk mememberikan Peringatan Lisan, Peringatan
Tertulis dan Sanksi kepada KARYAWAN dengan ketentuan sebagaimana diatur
dalam Peraturan Perusahaan;
e. PERUSAHAAN berhak untuk melakukan Pemutusan Hubungan Kerja dengan
KARYAWAN dengan ketentuan sebagaimana diatur dalam Peraturan
Perusahaan.
…
Contoh Surat Kuasa Manajer HRD
SURAT KUASA
Yang bertanda tangan di bawah ini:
___________________, dalam hal ini bertindak sebagai Direktur dari dan oleh karenanya sah
dan berwenang untuk mewakili PT. _______________________, sebuah badan hukum
Perseroan Terbatas yang didirikan berdasarkan Akta Pendirian No. __tanggal __
________________ ____ yang dibuat oleh ____________________, S.H., Notaris di ___________________,
berkedudukan di ___________________________________________, selanjutnya disebut sebagai
“Pemberi Kuasa”.
Pemberi Kuasa dengan ini memberikan kuasa kepada:
___________________, karyawan swasta, pemegang Kartu Tanda Penduduk No.:
______________________, bertempat tinggal di ______________________________, dalam hal ini
bertindak dalam jabatannya sebagai Manajer Sumber Daya Manusia PT.
__________________, selanjutnya disebut sebagai “Penerima Kuasa”.
-------------------------------------------------- KHUSUS --------------------------------------------------
Untuk dan atas nama serta kepentingan Pemberi Kuasa, guna mewakili Pemberi Kuasa
dalam melakukan segala tindakan, tidak ada yang dikecualikan, dalam pengurusan
hubungan ketenagakerjaan di PT. ______________________.
Selanjutnya, untuk melaksanakan pemberian kuasa tersebut, Penerima Kuasa berhak dan
berwenang untuk:
1. Membuat dan mengajukan permohonan pengesahan Peraturan Perusahaan atau
Perjanjian Kerja Bersama PT. ________________________ kepada instansi terkait yang
berwenang;
2. Melakukan rekrutmen karyawan bagi kebutuhan tenaga kerja Pemberi Kuasa serta
untuk dan atas nama Pemberi Kuasa melakukan penandatanganan Perjanjian Kerja
dengan para tenaga kerja yang akan bekerja untuk Pemberi Kuasa;
3. Melakukan evaluasi kerja para tenaga kerja dan melaporkannya kepada Pemberi
Kuasa;
4. Melakukan negosiasi dan/atau tindakan hukum lainnya dalam rangka menyelesaikan
perselisihan ketenagakerjaan;
5. Mengajukan permohonan-permohonan kepada instansi-instansi terkait dalam rangka
pengesahan dokumen-dokumen ketenagakerjaan;
…
Contoh Surat Keputusan Pemutusan Hubungan Kerja (PHK)
SURAT KEPUTUSAN
No.: ______________
Menimbang
Bahwa, pada tanggal __ ________________ ___, Karyawan PT. _____________ tersebut di bawah
ini:
Nama :
Nomor Induk Karyawan :
Jabatan :
Departemen :
Divisi :
(“Karyawan”)
Telah melakukan perbuatan pelanggaran terhadap Peraturan Perusahaan PT.
_________________, khususnya Pasal __ Ayat (__), yaitu berupa perbuatan
_____________________________________________________________.
Memperhatikan
(1) Pasal __ Ayat (__) Peraturan Perusahaan PT. _______________;
(2) Undang-undang Nomor 13 Tahun 2003 Tentang Ketenagakerjaan dan peraturan
pelaksananya.
Memutuskan
(1) Bahwa, PT. _____________ dengan ini melakukan Pemutusan Hubungan Kerja
dengan Karyawan terhitung sejak tanggal ditandatanganinya Surat Keputusan
ini;
(2) Bahwa, dengan dilakukannya Pemutusan Hubungan Kerja tersebut, maka PT.
______________ tidak lagi memiliki Hubungan Kerja dengan Karyawan tersebut;
(3) Bahwa, segala hak dan kewajiban yang timbul diantara PT. ________________ dan
Karyawan sehubungan dengan adanya Pemutusan Hubungan Kerja ini akan
diselesaikan berdasarkan ketentuan sebagaimana yang diatur dalam Perjanjian
Kerja dan Peraturan Perusahaan tengan Pemutusan Hubungan Kerja.
…
Contoh Surat Permohonan Cuti Kerja
_____________, __ ____________ ____
Kepada Yth.,
Bapak/Ibu _______________
Kepala Divisi/Departemen HRD
PT. ___________________
______________________________
______________________________
____________
Perihal : Permohonan Cuti Kerja
Dengan Hormat,
Saya yang bertanda tangan di bawah ini:
Nama :
Nomor Induk Karyawan :
Jabatan :
Departemen :
Divisi
Dengan ini mengajukan permohonan cuti kerja sebagai berikut:
Mulai Tanggal :
Sampai Dengan Tanggal :
Untuk Keperluan :
Demikian permohonan cuti kerja ini saya ajukan.
Hormat Saya, Mengetahui dan Menyetujui,
Karyawan Atasan Manajer HRD
…

More Related Content

What's hot

surat persetujuan dewan komisaris untuk mendirikan perusahaan baru
surat persetujuan dewan komisaris untuk mendirikan perusahaan barusurat persetujuan dewan komisaris untuk mendirikan perusahaan baru
surat persetujuan dewan komisaris untuk mendirikan perusahaan baru
Legal Akses
 

What's hot (20)

Surat Keterangan Profil Perusahaan
Surat Keterangan Profil PerusahaanSurat Keterangan Profil Perusahaan
Surat Keterangan Profil Perusahaan
 
Surat persetujuan dewan komisaris
Surat persetujuan dewan komisarisSurat persetujuan dewan komisaris
Surat persetujuan dewan komisaris
 
01. draf peraturan perusahaan
01. draf peraturan perusahaan01. draf peraturan perusahaan
01. draf peraturan perusahaan
 
Draf Dokumentasi Legal Ketenagakerjaan Karyawan Perusahaan
Draf Dokumentasi Legal Ketenagakerjaan Karyawan PerusahaanDraf Dokumentasi Legal Ketenagakerjaan Karyawan Perusahaan
Draf Dokumentasi Legal Ketenagakerjaan Karyawan Perusahaan
 
CONTOH Perjanjian Kerja PKWTT dan PKWT
CONTOH Perjanjian Kerja PKWTT dan PKWTCONTOH Perjanjian Kerja PKWTT dan PKWT
CONTOH Perjanjian Kerja PKWTT dan PKWT
 
26. draf surat peringatan pertama (sp 1)
26. draf surat peringatan pertama (sp 1)26. draf surat peringatan pertama (sp 1)
26. draf surat peringatan pertama (sp 1)
 
02. draf perjanjian kerja untuk waktu tertentu (pkwt)
02. draf perjanjian kerja untuk waktu tertentu (pkwt)02. draf perjanjian kerja untuk waktu tertentu (pkwt)
02. draf perjanjian kerja untuk waktu tertentu (pkwt)
 
Draf Peraturan Perusahaan
Draf Peraturan PerusahaanDraf Peraturan Perusahaan
Draf Peraturan Perusahaan
 
Contoh Perjajnjian Kerja Tetap ( 2 Bahasa )
Contoh Perjajnjian Kerja Tetap ( 2 Bahasa )Contoh Perjajnjian Kerja Tetap ( 2 Bahasa )
Contoh Perjajnjian Kerja Tetap ( 2 Bahasa )
 
Surat persetujuan dewan komisaris
Surat persetujuan dewan komisarisSurat persetujuan dewan komisaris
Surat persetujuan dewan komisaris
 
Contoh Perjanjian Feasibility Study Jetty Terbaru (Beli Kontrak, Hub: 0811888...
Contoh Perjanjian Feasibility Study Jetty Terbaru (Beli Kontrak, Hub: 0811888...Contoh Perjanjian Feasibility Study Jetty Terbaru (Beli Kontrak, Hub: 0811888...
Contoh Perjanjian Feasibility Study Jetty Terbaru (Beli Kontrak, Hub: 0811888...
 
surat persetujuan dewan komisaris untuk mendirikan perusahaan baru
surat persetujuan dewan komisaris untuk mendirikan perusahaan barusurat persetujuan dewan komisaris untuk mendirikan perusahaan baru
surat persetujuan dewan komisaris untuk mendirikan perusahaan baru
 
draf surat peringatan pertama (sp 1)
draf surat peringatan pertama (sp 1)draf surat peringatan pertama (sp 1)
draf surat peringatan pertama (sp 1)
 
17. draf surat keputusan promosi jabatan karyawan
17. draf surat keputusan promosi jabatan karyawan17. draf surat keputusan promosi jabatan karyawan
17. draf surat keputusan promosi jabatan karyawan
 
CONTOH Perjanjian Kerja Karyawan Tetap & Kontrak (PKWTT dan PKWT)
CONTOH Perjanjian Kerja Karyawan Tetap & Kontrak (PKWTT dan PKWT)CONTOH Perjanjian Kerja Karyawan Tetap & Kontrak (PKWTT dan PKWT)
CONTOH Perjanjian Kerja Karyawan Tetap & Kontrak (PKWTT dan PKWT)
 
berita acara serah terima dokumen
berita acara serah terima dokumenberita acara serah terima dokumen
berita acara serah terima dokumen
 
Surat perjanjian kerja pegawai kontrak
Surat perjanjian kerja pegawai kontrakSurat perjanjian kerja pegawai kontrak
Surat perjanjian kerja pegawai kontrak
 
Form permintaan tenaga kerja
Form permintaan tenaga kerjaForm permintaan tenaga kerja
Form permintaan tenaga kerja
 
35. draf surat kuasa untuk melakukan pemotongan gaji karyawan
35. draf surat kuasa untuk melakukan pemotongan gaji karyawan35. draf surat kuasa untuk melakukan pemotongan gaji karyawan
35. draf surat kuasa untuk melakukan pemotongan gaji karyawan
 
surat persetujuan dewan komisaris untuk pendirian perusahaan baru
surat persetujuan dewan komisaris untuk pendirian perusahaan barusurat persetujuan dewan komisaris untuk pendirian perusahaan baru
surat persetujuan dewan komisaris untuk pendirian perusahaan baru
 

Viewers also liked

surat pernyataan alamat perusahaan
surat pernyataan alamat perusahaansurat pernyataan alamat perusahaan
surat pernyataan alamat perusahaan
Legal Akses
 
perjanjian pembagian harta bersama
perjanjian pembagian harta bersamaperjanjian pembagian harta bersama
perjanjian pembagian harta bersama
Legal Akses
 

Viewers also liked (8)

Perjanjian Usaha Bersama
Perjanjian Usaha BersamaPerjanjian Usaha Bersama
Perjanjian Usaha Bersama
 
perjanjian sewa rumah
perjanjian sewa rumahperjanjian sewa rumah
perjanjian sewa rumah
 
surat wasiat
surat wasiatsurat wasiat
surat wasiat
 
surat penunjukan membuka kantor cabang
surat penunjukan membuka kantor cabangsurat penunjukan membuka kantor cabang
surat penunjukan membuka kantor cabang
 
surat pernyataan alamat perusahaan
surat pernyataan alamat perusahaansurat pernyataan alamat perusahaan
surat pernyataan alamat perusahaan
 
10 contoh surat pernyataan terbaru
10 contoh surat pernyataan terbaru10 contoh surat pernyataan terbaru
10 contoh surat pernyataan terbaru
 
perjanjian pembagian harta bersama
perjanjian pembagian harta bersamaperjanjian pembagian harta bersama
perjanjian pembagian harta bersama
 
Perjanjian sewa rumah
Perjanjian sewa rumahPerjanjian sewa rumah
Perjanjian sewa rumah
 

Similar to Dokumen legal ketenagakerjaan

KEMENAKER. Peraturan Perusahaan..pdf
KEMENAKER. Peraturan Perusahaan..pdfKEMENAKER. Peraturan Perusahaan..pdf
KEMENAKER. Peraturan Perusahaan..pdf
ridho408092
 
Permen 28 tahun_2014 mencabut No.16 tahun 2011 tentang PP/ PKB
Permen 28 tahun_2014 mencabut No.16 tahun 2011 tentang PP/ PKBPermen 28 tahun_2014 mencabut No.16 tahun 2011 tentang PP/ PKB
Permen 28 tahun_2014 mencabut No.16 tahun 2011 tentang PP/ PKB
Fardalaw Labor
 

Similar to Dokumen legal ketenagakerjaan (20)

Contoh Perjajnjian Kerja Tetap Bilingual ( 2 Bahasa )
Contoh Perjajnjian Kerja Tetap Bilingual ( 2 Bahasa )Contoh Perjajnjian Kerja Tetap Bilingual ( 2 Bahasa )
Contoh Perjajnjian Kerja Tetap Bilingual ( 2 Bahasa )
 
CONTOH Perjanjian Kerja Karyawan Tetap & Kontrak
CONTOH Perjanjian Kerja Karyawan Tetap & KontrakCONTOH Perjanjian Kerja Karyawan Tetap & Kontrak
CONTOH Perjanjian Kerja Karyawan Tetap & Kontrak
 
CONTOH Perjanjian Kerja Tetap & Kontrak sesuai UU Ketenagakerjaan
CONTOH Perjanjian Kerja Tetap & Kontrak sesuai UU KetenagakerjaanCONTOH Perjanjian Kerja Tetap & Kontrak sesuai UU Ketenagakerjaan
CONTOH Perjanjian Kerja Tetap & Kontrak sesuai UU Ketenagakerjaan
 
TEMPLATE PERATURAN PERUSAHAAN.doc
TEMPLATE PERATURAN PERUSAHAAN.docTEMPLATE PERATURAN PERUSAHAAN.doc
TEMPLATE PERATURAN PERUSAHAAN.doc
 
A
AA
A
 
Draf perjanjian kerja untuk waktu tertentu (pkwt)
Draf perjanjian kerja untuk waktu tertentu (pkwt)Draf perjanjian kerja untuk waktu tertentu (pkwt)
Draf perjanjian kerja untuk waktu tertentu (pkwt)
 
KEMENAKER. Peraturan Perusahaan..pdf
KEMENAKER. Peraturan Perusahaan..pdfKEMENAKER. Peraturan Perusahaan..pdf
KEMENAKER. Peraturan Perusahaan..pdf
 
12. draf perjanjian pelatihan kerja dan ikatan dinas
12. draf perjanjian pelatihan kerja dan ikatan dinas12. draf perjanjian pelatihan kerja dan ikatan dinas
12. draf perjanjian pelatihan kerja dan ikatan dinas
 
Contoh Perjanjian Kerja / Employment Agreement Bilingual (Beli Perjanjian ini...
Contoh Perjanjian Kerja / Employment Agreement Bilingual (Beli Perjanjian ini...Contoh Perjanjian Kerja / Employment Agreement Bilingual (Beli Perjanjian ini...
Contoh Perjanjian Kerja / Employment Agreement Bilingual (Beli Perjanjian ini...
 
Perjanjian kerja / EMPLOYMENT AGREEMENT (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Perjanjian kerja / EMPLOYMENT AGREEMENT (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))Perjanjian kerja / EMPLOYMENT AGREEMENT (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Perjanjian kerja / EMPLOYMENT AGREEMENT (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
 
08. draf surat keputusan pengangkatan karyawan tetap
08. draf surat keputusan pengangkatan karyawan tetap08. draf surat keputusan pengangkatan karyawan tetap
08. draf surat keputusan pengangkatan karyawan tetap
 
PERJANJIAN KERJA HARIAN LEPAS
PERJANJIAN KERJA HARIAN LEPASPERJANJIAN KERJA HARIAN LEPAS
PERJANJIAN KERJA HARIAN LEPAS
 
Permenakertrans No. 28 Tahun 2014 Tentang Tata Cara Pembuatan dan Pengesahan ...
Permenakertrans No. 28 Tahun 2014 Tentang Tata Cara Pembuatan dan Pengesahan ...Permenakertrans No. 28 Tahun 2014 Tentang Tata Cara Pembuatan dan Pengesahan ...
Permenakertrans No. 28 Tahun 2014 Tentang Tata Cara Pembuatan dan Pengesahan ...
 
Permenakertrans no28 Tahun 2014 tentang tata cara pembuatan dan pengesahan pe...
Permenakertrans no28 Tahun 2014 tentang tata cara pembuatan dan pengesahan pe...Permenakertrans no28 Tahun 2014 tentang tata cara pembuatan dan pengesahan pe...
Permenakertrans no28 Tahun 2014 tentang tata cara pembuatan dan pengesahan pe...
 
PERMENAKERTRANS NO. 28 TAHUN 2014 TENTANG TATA CARA PEMBUATAN DAN PENGESAHAN ...
PERMENAKERTRANS NO. 28 TAHUN 2014 TENTANG TATA CARA PEMBUATAN DAN PENGESAHAN ...PERMENAKERTRANS NO. 28 TAHUN 2014 TENTANG TATA CARA PEMBUATAN DAN PENGESAHAN ...
PERMENAKERTRANS NO. 28 TAHUN 2014 TENTANG TATA CARA PEMBUATAN DAN PENGESAHAN ...
 
Permen 28 tahun_2014 mencabut No.16 tahun 2011 tentang PP/ PKB
Permen 28 tahun_2014 mencabut No.16 tahun 2011 tentang PP/ PKBPermen 28 tahun_2014 mencabut No.16 tahun 2011 tentang PP/ PKB
Permen 28 tahun_2014 mencabut No.16 tahun 2011 tentang PP/ PKB
 
Employment agreement perjanjian kerja (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Employment agreement perjanjian kerja (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))Employment agreement perjanjian kerja (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Employment agreement perjanjian kerja (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
 
Aspek MSDM (Manajemen Functional)
Aspek MSDM (Manajemen Functional)Aspek MSDM (Manajemen Functional)
Aspek MSDM (Manajemen Functional)
 
Resume Hukum Ketenagakerjaan - Perjanjian Kerja Bersama
Resume Hukum Ketenagakerjaan - Perjanjian Kerja BersamaResume Hukum Ketenagakerjaan - Perjanjian Kerja Bersama
Resume Hukum Ketenagakerjaan - Perjanjian Kerja Bersama
 
surat kuasa advokat
surat kuasa advokatsurat kuasa advokat
surat kuasa advokat
 

Recently uploaded

UU-HKPD-Bahan-Sosialisasi-UU-No-1-tahun-2022-HKPD.pdf
UU-HKPD-Bahan-Sosialisasi-UU-No-1-tahun-2022-HKPD.pdfUU-HKPD-Bahan-Sosialisasi-UU-No-1-tahun-2022-HKPD.pdf
UU-HKPD-Bahan-Sosialisasi-UU-No-1-tahun-2022-HKPD.pdf
Sumardi Arahbani
 

Recently uploaded (10)

PENANGANAN PELANGGARAN PEMILU TAHUN 2024.pptx
PENANGANAN PELANGGARAN PEMILU TAHUN 2024.pptxPENANGANAN PELANGGARAN PEMILU TAHUN 2024.pptx
PENANGANAN PELANGGARAN PEMILU TAHUN 2024.pptx
 
interpretasi literal and purposive .pptx
interpretasi literal and purposive .pptxinterpretasi literal and purposive .pptx
interpretasi literal and purposive .pptx
 
pdf-makalah-manusia-nilai-moral-hukum.docx
pdf-makalah-manusia-nilai-moral-hukum.docxpdf-makalah-manusia-nilai-moral-hukum.docx
pdf-makalah-manusia-nilai-moral-hukum.docx
 
UU-HKPD-Bahan-Sosialisasi-UU-No-1-tahun-2022-HKPD.pdf
UU-HKPD-Bahan-Sosialisasi-UU-No-1-tahun-2022-HKPD.pdfUU-HKPD-Bahan-Sosialisasi-UU-No-1-tahun-2022-HKPD.pdf
UU-HKPD-Bahan-Sosialisasi-UU-No-1-tahun-2022-HKPD.pdf
 
BENTUK NEGARA ,BENTUK PEMERINTAHAN DAN SISTEM PEMERINTAHAN
BENTUK NEGARA ,BENTUK PEMERINTAHAN DAN SISTEM PEMERINTAHANBENTUK NEGARA ,BENTUK PEMERINTAHAN DAN SISTEM PEMERINTAHAN
BENTUK NEGARA ,BENTUK PEMERINTAHAN DAN SISTEM PEMERINTAHAN
 
BUKU FAKTA SEJARAH :Pangeran Heru Arianataredja (keturunan Sultan Sepuh III S...
BUKU FAKTA SEJARAH :Pangeran Heru Arianataredja (keturunan Sultan Sepuh III S...BUKU FAKTA SEJARAH :Pangeran Heru Arianataredja (keturunan Sultan Sepuh III S...
BUKU FAKTA SEJARAH :Pangeran Heru Arianataredja (keturunan Sultan Sepuh III S...
 
1. TTT - AKKP (Pindaan 2022) dan AKJ (Pemansuhan 2022) (1A) (1).pptx
1. TTT - AKKP (Pindaan 2022) dan AKJ (Pemansuhan 2022) (1A) (1).pptx1. TTT - AKKP (Pindaan 2022) dan AKJ (Pemansuhan 2022) (1A) (1).pptx
1. TTT - AKKP (Pindaan 2022) dan AKJ (Pemansuhan 2022) (1A) (1).pptx
 
2. MACAM MACAM KORBAN.ppt Materi Kuliah Hukum Viktimologi
2. MACAM MACAM KORBAN.ppt Materi Kuliah Hukum Viktimologi2. MACAM MACAM KORBAN.ppt Materi Kuliah Hukum Viktimologi
2. MACAM MACAM KORBAN.ppt Materi Kuliah Hukum Viktimologi
 
HUKUM PERDATA di Indonesia (dasar-dasar Hukum Perdata)
HUKUM PERDATA di Indonesia (dasar-dasar Hukum Perdata)HUKUM PERDATA di Indonesia (dasar-dasar Hukum Perdata)
HUKUM PERDATA di Indonesia (dasar-dasar Hukum Perdata)
 
HAK PATEN yang merupakan salah satu bagian dari HAKI
HAK PATEN yang merupakan salah satu bagian dari HAKIHAK PATEN yang merupakan salah satu bagian dari HAKI
HAK PATEN yang merupakan salah satu bagian dari HAKI
 

Dokumen legal ketenagakerjaan

  • 1. Contoh Peraturan Perusahaan PERATURAN PERUSAHAAN PT. ___________________ Menimbang: 1. Bahwa, dalam rangka melaksanakan pembangunan nasional, perlu dilakukan kegiatan usaha di berbagai bidang yang tidak semata-mata bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan Pengusaha, tapi juga meningkatkan kesejahteraan Karyawan; 2. Bahwa, Pengusaha dalam rangka menjalankan kegiatan usahanya harus berorientasi pada peningkatan kesejahteraan bersama baik Pengusaha maupun Karyawan; 3. Bahwa, dalam rangka menciptakan kesejahteraan bersama antara Pengusaha dan Karyawan, maka perlu diadakan suatu Peraturan Perusahaan yang mengatur hubungan kerja diantara Pengusaha dan Karyawan; 4. Bahwa, berdasarkan hal tersebut diatas, perlu dibentuk suatu Peraturan Perusahaan PT. ______________. Mengingat: Undang-undang Nomor 13 Tahun 2003 Tentang Ketenagakerjaan dan peraturan pelaksananya. MEMUTUSKAN: Menetapkan: PERATURAN PERUSAHAAN PT. ___________________________ BABI KETENTUAN UMUM Pasal 1 Definisi Dalam Peraturan Perusahaan ini yang dimaksud dengan: 1. “Perusahaan” adalah PT. ___________________, sebuah perusahaan berbentuk Badan Hukum Perseroan Terbatas yang ruang lingkup kegiatan usahanya bergerak dibidang _______________________________, yang didirikan berdasarkan Akta Pendirian Nomor __ Tanggal __ ___________ ____ dibuat oleh _________________, S.H., Notaris di ______________, dan telah mendapat pengesahan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia berdasarkan keputusan Nomor _____________ tanggal __ ___________ ____, serta telah didaftarkan dalam Daftar Perusahaan Nomor ______________ tanggal __ ____________ ____;
  • 2. 2. “Pekerjaan” adalah kegiatan yang dilaksanakan oleh Karyawan untuk kepentingan Perusahaan yang meliputi ruang lingkup usaha Perusahaan beserta pendukungnya dan yang dilaksanakan berdasarkan Hubungan Kerja. 3. “Karyawan” adalah setiap orang yang bekerja bagi Perusahaan dengan menerima Gaji atau imbalan dalam bentuk lain berdasarkan Perjanjian Kerja; 4. “Karyawan Masa Percobaan” adalah Karyawan yang menjalani Masa Percobaan; 5. “Masa Percobaan” adalah masa percobaan kerja bagi Karyawan selama 3 (tiga) bulan pertama sejak ditandatanganinya Perjanjian Kerja; 6. “Evaluasi Kerja Masa Percobaan” adalah evaluasi kinerja Karyawan Masa Percobaan yang dilakukan oleh Perusahaan diakhir Masa Percobaan untuk menentukan dapat tidaknya Karyawan Masa Percobaan yang bersangkutan diangkat menjadi Karyawan Tetap; 7. “Hubungan Kerja” adalah hubungan antara Perusahaan dan Karyawan berdasarkan Perjanjian Kerja, yang mempunyai unsur pekerjaan, Gaji dan perintah; 8. “Perjanjian Kerja” adalah perjanjian antara Perusahaan dan Karyawan yang memuat syarat-syarat kerja serta hak dan kewajiban Perusahaan dan Karyawan; 9. “Keputusan Perusahaan” adalah keputusan yang dibuat oleh Perusahaan secara tertulis sebagai pelaksanaan dari Peraturan Perusahaan ini; 10. “Gaji” adalah hak Karyawan yang diterima dan dinyatakan dalam bentuk uang sebagai imbalan dari Perusahaan kepada Karyawan yang ditetapkan dan dibayarkan menurut Peraturan Perusahaan, Perjanjian Kerja, Keputusan Perusahaan dan peraturan perundang-undangan; 11. “Keluarga Karyawan” adalah 1 (orang) istri yang sah dan/atau maksimal 3 (tiga) orang anak yang sah dari Karyawan yang belum dewasa dan menjadi tanggungan orang tua dan terdaftar pada Perusahaan. BAB II RUANG LINGKUP Pasal 2 Tujuan Peraturan Perusahaan (1) Peraturan Perusahaan ini bertujuan untuk mengatur pelaksanaan syarat-syarat kerja, hak dan kewajiban Perusahaan, hak dan kewajiban Karyawan, serta tata tertib Karyawan; (2) Hal-hal lain yang belum diatur dan/atau belum cukup diatur dalam Peraturan Perusahaan ini akan diatur lebih lanjut berdasarkan Keputusan Perusahaan dan Perjanjian Kerja.
  • 3. Pasal 3 Manajer Sumber Daya Manusia Untuk melaksanakan Peraturan Perusahaan ini dan semua urusan ketenagakerjaan yang berkaitan dengan Perusahaan, Perusahaan mengangkat seorang Manajer Sumber Daya Manusia sebagai wakil dari Perusahaan berdasarkan Surat Kuasa Khusus. …
  • 4. Contoh Perjanjian Kerja Untuk Waktu Tidak tertentu (PKWTT) PERJANJIAN KERJA Nomor: _______________ PERJANJIAN KERJA (“Perjanjian”) ini dibuat pada hari ini, ________ tanggal __ __________________ ____ di ________________, oleh dan diantara: 1. _____________________ (nama Direktur), dalam hal ini bertindak sebagai Direktur, dari dan oleh karenanya sah dan berwenang untuk mewakili PT. _______________________, suatu Badan Hukum Perseroan Terbatas yang didirikan berdasarkan Akta Pendirian Nomor __ yang dibuat di hadapan Notaris _________, S.H. tanggal __ ____________ _______, dan telah mendapatkan pengesahan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia berdasarkan surat keputusannya tanggal __ __________ _____ Nomor: __________________, berkedudukan di _________________________________________________________, selanjutnya dalam Perjanjian ini disebut sebagai “PERUSAHAAN”; 2. _______________________ (nama karyawan), bertempat tinggal di _____________________________________________, pemegang Kartu Tanda Penduduk Nomor: ______________, selanjutnya dalam Perjanjian ini disebut sebagai “KARYAWAN”. PERUSAHAAN dan KARYAWAN secara bersama-sama selanjutnya disebut sebagai “PARA PIHAK”. PARA PIHAK dengan ini terlebih dahulu menerangkan hal-hal sebagai berikut: 1. Bahwa, PERUSAHAAN adalah sebuah badan hukum Perseroan Terbatas yang ruang lingkup kegiatan usahanya bergerak dibidang ___________________; 2. Bahwa, untuk menjalankan ruang lingkup kegiatan usahanya tersebut, PERUSAHAAN membutuhkan sumber daya manusia yang memiliki keahlian dan kecakapan dibidang ______________________ untuk bekerja bagi PERUSAHAAN; 3. Bahwa, KARYAWAN memiliki keahlian dan kecakapan dibidang __________________; 4. Bahwa, PERUSAHAAN dalam rangka menjalankan kegiatan usahanya tersebut bermaksud untuk mempekerjakan KARYAWAN sebagaimana KARYAWAN juga bersedia untuk bekerja bagi PERUSAHAAN. Selanjutnya, untuk maksud tersebut diatas, PARA PIHAK dengan ini sepakat untuk membuat PERJANJIAN KERJA ini dengan ketentuan-ketentuan dan syarat-syarat sebagai berikut: Pasal 1 Definisi Dalam perjanjian ini yang dimaksud dengan: 1. “Peraturan Perusahaan” berarti Peraturan Perusahaan PT. ____________________ sebagaimana yang telah mendapatkan pengesahan dari Kepala Dinas Tenaga Kerja
  • 5. dan Transmigrasi Propinsi _______________ berdasarkan Surat Pengesahan Nomor: ___________ tanggal __ _______________ ____; 2. “Keputusan Perusahaan” berarti keputusan yang dibuat oleh PERUSAHAAN secara tertulis sebagai pelaksanaan dari Perjanjian Kerja ini dan pelaksanaan dari Peraturan Perusahaan; 3. “Masa Percobaan” berarti masa percobaan kerja bagi KARYAWAN selama 3 (tiga) bulan pertama sejak ditandatanganinya Perjanjian Kerja ini. Pasal 2 Hubungan Kerja PERUSAHAAN dengan ini sepakat untuk mempekerjakan KARYAWAN sebagaimana KARYAWAN dengan ini juga sepakat untuk bekerja bagi PERUSAHAAN, hubungan kerja mana berlangsung untuk selama jangka waktu yang tidak tertentu. Pasal 3 Hak dan Kewajiban PERUSAHAAN (1) Hak PERUSAHAAN a. PERUSAHAAN berhak untuk menerima hasil pelaksanaan pekerjaan dari KARYAWAN dengan Ruang Lingkup Pekerjaan sebagaimana diatur dalam pasal 6 Perjanjian Kerja ini; b. PERUSAHAAN berhak untuk membuat Keputusan Perusahaan dalam rangka melaksanakan Peraturan Perusahaan dan Perjanjian Kerja ini serta hubungan ketenagakerjaan lainnya diantara PERUSAHAAN dan KARYAWAN; c. PERUSAHAAN berhak untuk melakukan penempatan, pemindahan dan evaluasi KARYAWAN dengan ketentuan sebagaimana diatur dalam Peraturan Perusahaan; d. PERUSAHAAN berhak untuk mememberikan Peringatan Lisan, Peringatan Tertulis dan Sanksi kepada KARYAWAN dengan ketentuan sebagaimana diatur dalam Peraturan Perusahaan; e. PERUSAHAAN berhak untuk melakukan Pemutusan Hubungan Kerja dengan KARYAWAN dengan ketentuan sebagaimana diatur dalam Peraturan Perusahaan. …
  • 6. Contoh Surat Kuasa Manajer HRD SURAT KUASA Yang bertanda tangan di bawah ini: ___________________, dalam hal ini bertindak sebagai Direktur dari dan oleh karenanya sah dan berwenang untuk mewakili PT. _______________________, sebuah badan hukum Perseroan Terbatas yang didirikan berdasarkan Akta Pendirian No. __tanggal __ ________________ ____ yang dibuat oleh ____________________, S.H., Notaris di ___________________, berkedudukan di ___________________________________________, selanjutnya disebut sebagai “Pemberi Kuasa”. Pemberi Kuasa dengan ini memberikan kuasa kepada: ___________________, karyawan swasta, pemegang Kartu Tanda Penduduk No.: ______________________, bertempat tinggal di ______________________________, dalam hal ini bertindak dalam jabatannya sebagai Manajer Sumber Daya Manusia PT. __________________, selanjutnya disebut sebagai “Penerima Kuasa”. -------------------------------------------------- KHUSUS -------------------------------------------------- Untuk dan atas nama serta kepentingan Pemberi Kuasa, guna mewakili Pemberi Kuasa dalam melakukan segala tindakan, tidak ada yang dikecualikan, dalam pengurusan hubungan ketenagakerjaan di PT. ______________________. Selanjutnya, untuk melaksanakan pemberian kuasa tersebut, Penerima Kuasa berhak dan berwenang untuk: 1. Membuat dan mengajukan permohonan pengesahan Peraturan Perusahaan atau Perjanjian Kerja Bersama PT. ________________________ kepada instansi terkait yang berwenang; 2. Melakukan rekrutmen karyawan bagi kebutuhan tenaga kerja Pemberi Kuasa serta untuk dan atas nama Pemberi Kuasa melakukan penandatanganan Perjanjian Kerja dengan para tenaga kerja yang akan bekerja untuk Pemberi Kuasa; 3. Melakukan evaluasi kerja para tenaga kerja dan melaporkannya kepada Pemberi Kuasa; 4. Melakukan negosiasi dan/atau tindakan hukum lainnya dalam rangka menyelesaikan perselisihan ketenagakerjaan; 5. Mengajukan permohonan-permohonan kepada instansi-instansi terkait dalam rangka pengesahan dokumen-dokumen ketenagakerjaan; …
  • 7. Contoh Surat Keputusan Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) SURAT KEPUTUSAN No.: ______________ Menimbang Bahwa, pada tanggal __ ________________ ___, Karyawan PT. _____________ tersebut di bawah ini: Nama : Nomor Induk Karyawan : Jabatan : Departemen : Divisi : (“Karyawan”) Telah melakukan perbuatan pelanggaran terhadap Peraturan Perusahaan PT. _________________, khususnya Pasal __ Ayat (__), yaitu berupa perbuatan _____________________________________________________________. Memperhatikan (1) Pasal __ Ayat (__) Peraturan Perusahaan PT. _______________; (2) Undang-undang Nomor 13 Tahun 2003 Tentang Ketenagakerjaan dan peraturan pelaksananya. Memutuskan (1) Bahwa, PT. _____________ dengan ini melakukan Pemutusan Hubungan Kerja dengan Karyawan terhitung sejak tanggal ditandatanganinya Surat Keputusan ini; (2) Bahwa, dengan dilakukannya Pemutusan Hubungan Kerja tersebut, maka PT. ______________ tidak lagi memiliki Hubungan Kerja dengan Karyawan tersebut; (3) Bahwa, segala hak dan kewajiban yang timbul diantara PT. ________________ dan Karyawan sehubungan dengan adanya Pemutusan Hubungan Kerja ini akan diselesaikan berdasarkan ketentuan sebagaimana yang diatur dalam Perjanjian Kerja dan Peraturan Perusahaan tengan Pemutusan Hubungan Kerja. …
  • 8. Contoh Surat Permohonan Cuti Kerja _____________, __ ____________ ____ Kepada Yth., Bapak/Ibu _______________ Kepala Divisi/Departemen HRD PT. ___________________ ______________________________ ______________________________ ____________ Perihal : Permohonan Cuti Kerja Dengan Hormat, Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Nomor Induk Karyawan : Jabatan : Departemen : Divisi Dengan ini mengajukan permohonan cuti kerja sebagai berikut: Mulai Tanggal : Sampai Dengan Tanggal : Untuk Keperluan : Demikian permohonan cuti kerja ini saya ajukan. Hormat Saya, Mengetahui dan Menyetujui, Karyawan Atasan Manajer HRD …