SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
GELOMBANG & OPTIK
I. Deskripsi
Mata kuliah ini adalah Mata Kuliah Keahlian Program Studi (MKKPS) yangmerupakan
mata kuliah wajib bagi mahasiswa program studi Pedidikan Fisika danprogram studi
Fisika. Setelah mengikuti perkuliahan ini, mahasiswa diharapkanmemiliki kemampuan
untuk menyatakan deskripsi gelombang dalam berbagai medium, serta sifat-sifat umum
gelombang dan penerapannya pada gelombangpermukaan air, gelombang bunyi,
gelombang elektromagnetik, dan cahaya. Materiperkuliahan meliputi: Osilasi Harmonis,
Kinematika Gelombang, Dinamika dan Energi Gelombang, Modulasi Gelombang,
Gelombang Elektromagnetik, danOptika Fisis. Perkuliahan ini dapat diikuti oleh
mahasiswa yang sudah mengikutiperkuliahan Fisika Dasar I, Fisika Dasar II. Pelaksanaan
perkuliahan menggunakan metode ekspositori dalambentuk ceramah, diskusi, dan
presentasi, melalui pendekatan inkuiri. Penilaianhasil belajar mahasiswa meliputi penilaian
tugas individu dan kelompok, penilaian melalui UTS dan UAS serta penilaian hasil
praktikum gelombang optik.
II. Silabus
1. Identitas Matakuliah
a. Nama Matakuluah : Gelombang Optik
b. Kode Matakuliah : MKK
c. Jumlah SKS : 4 sks
d. Semester : IV
e. Kelompok Matakuliah : MKK
f. Program Studi : Pendidikan Fisika
g. Prasyarat : Fisika Dasar I dan Fisika Dasar II
h. Dosen : Wahyudi, M.Pd
2. Tujuan
Selesai mengikuti perkuliahan ini, mahasiswa diharapkan memiliki kemampuan untuk
menyatakan deskripsi gelombang dalam berbagai medium, serta sifat-sifat umum
gelombang dan penerapannya pada gelombang permukaan air, gelombang bunyi, dan
gelombang elektromagnetik beserta gelombang cahaya.
3. Deskripsi Isi
Dalam perkuliahan ini dibahas mengenai: Osilasi Harmonis meliputi sistem osilasi dengan
satu derajat kebebasan, sistem osilasi dengan dua derajat kebebasan, dan analisis osilasi
harmonis; Kinematika Gelombang meliputi bentuk umum persamaan differensial
gelombang, solusi persamaan gelombang, superposisi dua gelombang dan layangan,
kecepatan group dan dispersi, efek doppler, dan hukum Snellius (pemantulan dan transmisi
gelombang); Dinamika dan Energetika Gelombang meliputi gelombang dalam medium
elastis, gelombang bunyi di udara, gelombang permukaan air, serta energi dan momentum
gelombang; Modulasi Gelombang meliputi representasi gelombang dengan deret Fourier,
gelombang pembawa dan gelombang modulasi, modulasi amplitudo dan modulasi
frekuensi; Gelombang Elektromagnetik meliputi persamaan-persamaanMaxwell,
gelombang elektromagnetik dalam medium, pemantulan dan pembiasan gelombang
elektromagnetik, dan pandu gelombang; Optika Fisis meliputi interferometer pembelah
muka gelombang, interferometer pembelah amplitudo, difraksi Fresnel dan difraksi
Fraunhofer, difraksi celah tunggal, dan kisi difraksi.
4. Pendekatan/Metode Pembelajaran
a. Metode : Ekspositori
b. Pendekatan : Inkuiri
c. Tugas : Individu dan kelompok
d. Media : Komputer/LCD
5. Media Pembelajaran
Software simulasi/ms.flash model fenomena gelombang, power point, tanki riak, slingki,
berbagai macam sistim osilasi.
6. Evaluasi
Kehadiran mahasiswa, tugas8tugas mahasiswa (rangkuman perkuliahan, jawaban soal-
soal, makalah, presentasi, rancangan dan laporan hasil praktikum), kuis, UTS dan UAS.
Pembobotan disesuaikan dengan komitmen.
7. Materi Perkuliahan
Pertemuan 1 Review osilasi harmonis, osilasi teredam dan osilasi paksa
Pertemuan 2 Osilasi gandeng
Pertemuan 3 Persamaan dan solusi persamaan gelombang, kecepatan grup dan
dispersi, efek dopler, energi dan momentum gelombang
Pertemuan 4 Pemantulan, transmisi dan hukum snellius
Pertemuan 5 Cepat rambat geombang pada berbagai medium (pegas, tali, batang
logam, zat cair)
Pertemuan 6 Gelombang bunyi di udara gas (cepat rambat, energi dan intensitas)
dan gelombang permukaan air (penerapan suarat batas, hubungan
dispersi, gelombang gravitasi, dan geombang riak)
Pertemuan 7 Representasi gelombang dengan deret fourier dan deret dirac,
gelombang pembawa dan gelombang modulasi, modulasi
gelombang, modulasi amplitudo dan modulasi frekuensi
Pertemuan 8 UTS
Pertemuan 9 Persamaan maxwell, persamaan gelombang elektromagnetik,
transversalitas gelombang elektromagnetik, vektor poynting dan
hukum kekekalan energi.
Pertemuan 10 Rambatan gelombang elektromagnetik dalam medium (medium
konduktif, elektron bebas dan plasma)
Pertemuan 11 Hukum snellius, persamaan Fresnell
Pertemuan 12 Pandu gelombang (penampang segi empat dan jalur transmisi
koaksial)
Pertemuan 13 Macam-macam polarisasi (P State, L state, R State dan E State),
Polaroid dan polarisator, polarisasi oleh bahan uniaksial
Pertemuan 14 Interferensi dan koherensi, interferensi dengan pembelah muka
gelombang (Thomas Young, Cermin Lloyd, banyak celah, Biprisma
Fresnel, dan Cicin Newton), interferensi dengan pembelahan
amplitudo (interferometer Michelson dan Morley, Mach Zender,
interferometer Fabry Perrot)
Pertemuan 15 Difraksi yang meliputi: difraksi Fraunhofer (celah tunggal dan kisi),
difraksi Fresnell (bukaan persegi dan lingkaran)
Pertemuan 16 UAS
8. Referensi
a. Frank Pedroti, Introduction to Optics
b. H. J. Pain, Physics Wave and Vibration

More Related Content

What's hot

Fisika kuantum 2
Fisika kuantum 2Fisika kuantum 2
Fisika kuantum 2
keynahkhun
 
Persamaan schroedinger bebas waktu
Persamaan schroedinger bebas waktuPersamaan schroedinger bebas waktu
Persamaan schroedinger bebas waktu
Fani Diamanti
 
Pert 10 persamaan maxwell p2
Pert 10 persamaan maxwell p2Pert 10 persamaan maxwell p2
Pert 10 persamaan maxwell p2
jayamartha
 
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
umammuhammad27
 
Penurunan rumus pemantulan
Penurunan rumus pemantulanPenurunan rumus pemantulan
Penurunan rumus pemantulan
nooraisy22
 
212406118 paper-fisika-bumi-gelombang-seismik-dan-dalam-inti-bumi
212406118 paper-fisika-bumi-gelombang-seismik-dan-dalam-inti-bumi212406118 paper-fisika-bumi-gelombang-seismik-dan-dalam-inti-bumi
212406118 paper-fisika-bumi-gelombang-seismik-dan-dalam-inti-bumi
4153240014
 
Fisika kuantum
Fisika kuantumFisika kuantum
Fisika kuantum
Hana Dango
 
Laporan Eksperimen Tetes Minyak Millikan
Laporan Eksperimen Tetes Minyak MillikanLaporan Eksperimen Tetes Minyak Millikan
Laporan Eksperimen Tetes Minyak Millikan
Mutiara_Khairunnisa
 
Statistik Maxwell-Boltzmann & Interpretasi Statistik tentang Entropi
Statistik Maxwell-Boltzmann & Interpretasi Statistik tentang EntropiStatistik Maxwell-Boltzmann & Interpretasi Statistik tentang Entropi
Statistik Maxwell-Boltzmann & Interpretasi Statistik tentang Entropi
Samantars17
 
1 b 11170163000059_laporan_gaya gesek statis dan gaya gesek kinetis.
1 b 11170163000059_laporan_gaya gesek statis dan gaya gesek kinetis.1 b 11170163000059_laporan_gaya gesek statis dan gaya gesek kinetis.
1 b 11170163000059_laporan_gaya gesek statis dan gaya gesek kinetis.
umammuhammad27
 
Ppt Aplikasi Radiasi Benda Hitam
Ppt Aplikasi Radiasi Benda HitamPpt Aplikasi Radiasi Benda Hitam
Ppt Aplikasi Radiasi Benda Hitam
Mukhsinah PuDasya
 

What's hot (20)

Ringkasan zat padat
Ringkasan zat padatRingkasan zat padat
Ringkasan zat padat
 
Osilasi teredam
Osilasi teredamOsilasi teredam
Osilasi teredam
 
Fisika kuantum 2
Fisika kuantum 2Fisika kuantum 2
Fisika kuantum 2
 
Statistik Fermi dirac
Statistik Fermi diracStatistik Fermi dirac
Statistik Fermi dirac
 
Persamaan schroedinger bebas waktu
Persamaan schroedinger bebas waktuPersamaan schroedinger bebas waktu
Persamaan schroedinger bebas waktu
 
Pert 10 persamaan maxwell p2
Pert 10 persamaan maxwell p2Pert 10 persamaan maxwell p2
Pert 10 persamaan maxwell p2
 
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
 
Penurunan rumus pemantulan
Penurunan rumus pemantulanPenurunan rumus pemantulan
Penurunan rumus pemantulan
 
Laporan praktikum Efek Fotolistrik
Laporan praktikum Efek FotolistrikLaporan praktikum Efek Fotolistrik
Laporan praktikum Efek Fotolistrik
 
212406118 paper-fisika-bumi-gelombang-seismik-dan-dalam-inti-bumi
212406118 paper-fisika-bumi-gelombang-seismik-dan-dalam-inti-bumi212406118 paper-fisika-bumi-gelombang-seismik-dan-dalam-inti-bumi
212406118 paper-fisika-bumi-gelombang-seismik-dan-dalam-inti-bumi
 
Fisika kuantum
Fisika kuantumFisika kuantum
Fisika kuantum
 
Laporan Eksperimen Tetes Minyak Millikan
Laporan Eksperimen Tetes Minyak MillikanLaporan Eksperimen Tetes Minyak Millikan
Laporan Eksperimen Tetes Minyak Millikan
 
Fisika Kuantum part 2
Fisika Kuantum part 2Fisika Kuantum part 2
Fisika Kuantum part 2
 
Fisika Matematika II (1 - 2) kalkulus-variasi
Fisika Matematika II (1 - 2) kalkulus-variasiFisika Matematika II (1 - 2) kalkulus-variasi
Fisika Matematika II (1 - 2) kalkulus-variasi
 
Statistik Maxwell-Boltzmann & Interpretasi Statistik tentang Entropi
Statistik Maxwell-Boltzmann & Interpretasi Statistik tentang EntropiStatistik Maxwell-Boltzmann & Interpretasi Statistik tentang Entropi
Statistik Maxwell-Boltzmann & Interpretasi Statistik tentang Entropi
 
1 b 11170163000059_laporan_gaya gesek statis dan gaya gesek kinetis.
1 b 11170163000059_laporan_gaya gesek statis dan gaya gesek kinetis.1 b 11170163000059_laporan_gaya gesek statis dan gaya gesek kinetis.
1 b 11170163000059_laporan_gaya gesek statis dan gaya gesek kinetis.
 
Laporan praktikum geolistrik
Laporan praktikum geolistrikLaporan praktikum geolistrik
Laporan praktikum geolistrik
 
Fisika Inti
Fisika IntiFisika Inti
Fisika Inti
 
Percobaan gerak lurus beraturan
Percobaan gerak lurus beraturanPercobaan gerak lurus beraturan
Percobaan gerak lurus beraturan
 
Ppt Aplikasi Radiasi Benda Hitam
Ppt Aplikasi Radiasi Benda HitamPpt Aplikasi Radiasi Benda Hitam
Ppt Aplikasi Radiasi Benda Hitam
 

Similar to Silabus mata kuliah gelombang

6 pemetaan-sk-kd-desain-fisika-xii
6 pemetaan-sk-kd-desain-fisika-xii6 pemetaan-sk-kd-desain-fisika-xii
6 pemetaan-sk-kd-desain-fisika-xii
kuy98
 
Gelombang elektromagnetik
Gelombang elektromagnetikGelombang elektromagnetik
Gelombang elektromagnetik
Pasek Indrayana
 

Similar to Silabus mata kuliah gelombang (20)

Mg1-1_KULIAH_GELOPx.pdf
Mg1-1_KULIAH_GELOPx.pdfMg1-1_KULIAH_GELOPx.pdf
Mg1-1_KULIAH_GELOPx.pdf
 
Rpt tingkatan 5 2016 subjek fizik
Rpt tingkatan 5 2016 subjek fizikRpt tingkatan 5 2016 subjek fizik
Rpt tingkatan 5 2016 subjek fizik
 
MAKALAH FISIKA RADIASI GELOMBANG ELEKTROMAGNETIK
MAKALAH FISIKA  RADIASI GELOMBANG ELEKTROMAGNETIKMAKALAH FISIKA  RADIASI GELOMBANG ELEKTROMAGNETIK
MAKALAH FISIKA RADIASI GELOMBANG ELEKTROMAGNETIK
 
2 ATP Fisika Kelas XI.docx
2 ATP Fisika Kelas XI.docx2 ATP Fisika Kelas XI.docx
2 ATP Fisika Kelas XI.docx
 
RPP Fisika SMK Kelas XI
RPP Fisika SMK Kelas XIRPP Fisika SMK Kelas XI
RPP Fisika SMK Kelas XI
 
3.1. gelombang mekanik
3.1. gelombang mekanik3.1. gelombang mekanik
3.1. gelombang mekanik
 
ATP Fisika SMA XI.docx
ATP Fisika SMA XI.docxATP Fisika SMA XI.docx
ATP Fisika SMA XI.docx
 
Modul kuliah-fakultas-farmasi-universitas-sanata-dharma-yogyakarta-spektrosko...
Modul kuliah-fakultas-farmasi-universitas-sanata-dharma-yogyakarta-spektrosko...Modul kuliah-fakultas-farmasi-universitas-sanata-dharma-yogyakarta-spektrosko...
Modul kuliah-fakultas-farmasi-universitas-sanata-dharma-yogyakarta-spektrosko...
 
ATP Fase F11 - Fisika.docx
ATP Fase F11 - Fisika.docxATP Fase F11 - Fisika.docx
ATP Fase F11 - Fisika.docx
 
Rpp radiasi gelombang em
Rpp radiasi gelombang emRpp radiasi gelombang em
Rpp radiasi gelombang em
 
PPT_Gelombang_Elektromagnet.pptx
PPT_Gelombang_Elektromagnet.pptxPPT_Gelombang_Elektromagnet.pptx
PPT_Gelombang_Elektromagnet.pptx
 
6 pemetaan-sk-kd-desain-fisika-xii
6 pemetaan-sk-kd-desain-fisika-xii6 pemetaan-sk-kd-desain-fisika-xii
6 pemetaan-sk-kd-desain-fisika-xii
 
Kimia dasar
Kimia dasarKimia dasar
Kimia dasar
 
Gelombang elektromagnetik
Gelombang elektromagnetikGelombang elektromagnetik
Gelombang elektromagnetik
 
PPT Gelombang Bunyi.pptx
PPT Gelombang Bunyi.pptxPPT Gelombang Bunyi.pptx
PPT Gelombang Bunyi.pptx
 
Laporan koreksi ke-2
Laporan koreksi ke-2Laporan koreksi ke-2
Laporan koreksi ke-2
 
Kimia dasar
Kimia dasarKimia dasar
Kimia dasar
 
Makalah razak
Makalah razakMakalah razak
Makalah razak
 
Fisika kuantum
Fisika kuantumFisika kuantum
Fisika kuantum
 
09 bab 8
09 bab 809 bab 8
09 bab 8
 

Recently uploaded

HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
nabilafarahdiba95
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
dpp11tya
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
pipinafindraputri1
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
AlfandoWibowo2
 

Recently uploaded (20)

Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptxPelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
 

Silabus mata kuliah gelombang

  • 1. GELOMBANG & OPTIK I. Deskripsi Mata kuliah ini adalah Mata Kuliah Keahlian Program Studi (MKKPS) yangmerupakan mata kuliah wajib bagi mahasiswa program studi Pedidikan Fisika danprogram studi Fisika. Setelah mengikuti perkuliahan ini, mahasiswa diharapkanmemiliki kemampuan untuk menyatakan deskripsi gelombang dalam berbagai medium, serta sifat-sifat umum gelombang dan penerapannya pada gelombangpermukaan air, gelombang bunyi, gelombang elektromagnetik, dan cahaya. Materiperkuliahan meliputi: Osilasi Harmonis, Kinematika Gelombang, Dinamika dan Energi Gelombang, Modulasi Gelombang, Gelombang Elektromagnetik, danOptika Fisis. Perkuliahan ini dapat diikuti oleh mahasiswa yang sudah mengikutiperkuliahan Fisika Dasar I, Fisika Dasar II. Pelaksanaan perkuliahan menggunakan metode ekspositori dalambentuk ceramah, diskusi, dan presentasi, melalui pendekatan inkuiri. Penilaianhasil belajar mahasiswa meliputi penilaian tugas individu dan kelompok, penilaian melalui UTS dan UAS serta penilaian hasil praktikum gelombang optik. II. Silabus 1. Identitas Matakuliah a. Nama Matakuluah : Gelombang Optik b. Kode Matakuliah : MKK c. Jumlah SKS : 4 sks d. Semester : IV e. Kelompok Matakuliah : MKK f. Program Studi : Pendidikan Fisika g. Prasyarat : Fisika Dasar I dan Fisika Dasar II h. Dosen : Wahyudi, M.Pd 2. Tujuan Selesai mengikuti perkuliahan ini, mahasiswa diharapkan memiliki kemampuan untuk menyatakan deskripsi gelombang dalam berbagai medium, serta sifat-sifat umum gelombang dan penerapannya pada gelombang permukaan air, gelombang bunyi, dan gelombang elektromagnetik beserta gelombang cahaya.
  • 2. 3. Deskripsi Isi Dalam perkuliahan ini dibahas mengenai: Osilasi Harmonis meliputi sistem osilasi dengan satu derajat kebebasan, sistem osilasi dengan dua derajat kebebasan, dan analisis osilasi harmonis; Kinematika Gelombang meliputi bentuk umum persamaan differensial gelombang, solusi persamaan gelombang, superposisi dua gelombang dan layangan, kecepatan group dan dispersi, efek doppler, dan hukum Snellius (pemantulan dan transmisi gelombang); Dinamika dan Energetika Gelombang meliputi gelombang dalam medium elastis, gelombang bunyi di udara, gelombang permukaan air, serta energi dan momentum gelombang; Modulasi Gelombang meliputi representasi gelombang dengan deret Fourier, gelombang pembawa dan gelombang modulasi, modulasi amplitudo dan modulasi frekuensi; Gelombang Elektromagnetik meliputi persamaan-persamaanMaxwell, gelombang elektromagnetik dalam medium, pemantulan dan pembiasan gelombang elektromagnetik, dan pandu gelombang; Optika Fisis meliputi interferometer pembelah muka gelombang, interferometer pembelah amplitudo, difraksi Fresnel dan difraksi Fraunhofer, difraksi celah tunggal, dan kisi difraksi. 4. Pendekatan/Metode Pembelajaran a. Metode : Ekspositori b. Pendekatan : Inkuiri c. Tugas : Individu dan kelompok d. Media : Komputer/LCD 5. Media Pembelajaran Software simulasi/ms.flash model fenomena gelombang, power point, tanki riak, slingki, berbagai macam sistim osilasi. 6. Evaluasi Kehadiran mahasiswa, tugas8tugas mahasiswa (rangkuman perkuliahan, jawaban soal- soal, makalah, presentasi, rancangan dan laporan hasil praktikum), kuis, UTS dan UAS. Pembobotan disesuaikan dengan komitmen.
  • 3. 7. Materi Perkuliahan Pertemuan 1 Review osilasi harmonis, osilasi teredam dan osilasi paksa Pertemuan 2 Osilasi gandeng Pertemuan 3 Persamaan dan solusi persamaan gelombang, kecepatan grup dan dispersi, efek dopler, energi dan momentum gelombang Pertemuan 4 Pemantulan, transmisi dan hukum snellius Pertemuan 5 Cepat rambat geombang pada berbagai medium (pegas, tali, batang logam, zat cair) Pertemuan 6 Gelombang bunyi di udara gas (cepat rambat, energi dan intensitas) dan gelombang permukaan air (penerapan suarat batas, hubungan dispersi, gelombang gravitasi, dan geombang riak) Pertemuan 7 Representasi gelombang dengan deret fourier dan deret dirac, gelombang pembawa dan gelombang modulasi, modulasi gelombang, modulasi amplitudo dan modulasi frekuensi Pertemuan 8 UTS Pertemuan 9 Persamaan maxwell, persamaan gelombang elektromagnetik, transversalitas gelombang elektromagnetik, vektor poynting dan hukum kekekalan energi. Pertemuan 10 Rambatan gelombang elektromagnetik dalam medium (medium konduktif, elektron bebas dan plasma) Pertemuan 11 Hukum snellius, persamaan Fresnell Pertemuan 12 Pandu gelombang (penampang segi empat dan jalur transmisi koaksial) Pertemuan 13 Macam-macam polarisasi (P State, L state, R State dan E State), Polaroid dan polarisator, polarisasi oleh bahan uniaksial Pertemuan 14 Interferensi dan koherensi, interferensi dengan pembelah muka gelombang (Thomas Young, Cermin Lloyd, banyak celah, Biprisma Fresnel, dan Cicin Newton), interferensi dengan pembelahan amplitudo (interferometer Michelson dan Morley, Mach Zender, interferometer Fabry Perrot) Pertemuan 15 Difraksi yang meliputi: difraksi Fraunhofer (celah tunggal dan kisi), difraksi Fresnell (bukaan persegi dan lingkaran) Pertemuan 16 UAS 8. Referensi a. Frank Pedroti, Introduction to Optics b. H. J. Pain, Physics Wave and Vibration