SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
Siklus Oksigen
Oleh :
Yasdi
I Putu Sedana Yoga
Wahyu Fajar Winata
Mahfudl Siddiq M
Pratiwi Puji Lestari
Daur Biogeokimia
• Di alam ini banyak terdapat unsur-unsur kimia, baik yang
terdapat dalam tubuh organisme, di air, dalam tanah
maupun di batuan serta mineral.
• Unsur-unsur tersebut terikat dalam bentuk senyawa kimia,
baik senyawa organik maupun senyawa anorganik. Melalui
serangkaian organisme dan lingkungan fisik, unsur-unsur
tersebut mengalami daur/siklus.
• Daur yang melibatkan unsur-unsur senyawa kimia dan
mengalami perpindahan melalui serangkaian organisme
inilah yang disebut daur biogeokimia
Apa Itu Oksigen ?
• Oksigen merupakan unsur yang berbentuk gas, menyusun
21% volume atmosfer dan diperoleh dengan pencairan dan
penyulingan bertingkat.
• Oksigen merupakan unsur yang vital bagi kehidupan
dibumi ini. Oksigen adalah unsur ketiga terbanyak yang
ditemukan berlimpah di matahari, dan memainkan peranan
dalam siklus karbon-nitrogen.
• Sekitar dua pertiga tubuh manusia dan sembilan
persepuluh air adalah oksigen. Di alam, oksigen bebas
dihasilkan dari fotolisis air selama fotosintesis oksigenik.
Peranan Oksigen Bagi Kehidupan
• Pada tanaman oksigen diperlukan untuk
memecah karbohidrat, pada proses
metabolismenya.
• Manusia membutuhkan oksigen untuk proses
respirasi, Oksigen pada nafas kita akan membawa
oksida gula dalam makanan untuk menghasilkan
energi.
• Di lingkungan okisgen berperan dalam beberapa
siklus unsur yang lain seperti karbon dan nitrogen.
• Berperan dalam dekomposisi bahan-bahan organik
• Oksigen yang terlarut dalam air sangat diperlukan
untuk mendukung kehidupan yang ada di perairan
Mekanisme Pembentukan Oksigen
• Fotosintesis
Mekanisme utama dimana molekul oksigen
diproduksi di Bumi adalah melalui proses biologi
yaitu fotosintesis. Fotosintesis terjadi pada
tumbuhan tingkat tinggi.
Reaksi pada fotosintesis :
Fotolisis Air
Yaitu proses pemecahan molekul air dengan
bantuan energi foton yaitu, energi cahaya
matahari,yaitu pada reaksi terang (salah satu
tahapan fotosintesis)
Siklus Oksigen
atom oksigen (bersama dengan unsur-unsur lain)
adalah bagian dari sistem tertutup, yaitu, mereka tidak
dapat hilang atau diisi ulang. Proses ini membentuk
siklus yang melibatkan lingkungan hidup disebut
biosfer, dan lingkungan tak hidup - litosfer, atmosfer
dan hidrosfer (Olson and Pierson, 1986).
1. Pada Tanaman
Menggunakan energi sinar matahari untuk mengubah
karbon dioksida dan air menjadi karbohidrat dan
oksigen dalam proses ini disebut fotosintesis.
2. Di dalam Air
Oksigen di dalam air yang dikenal sebagai oksigen
terlarut atau DO. Di alam, oksigen masuk ke dalam air
ketika air mengalir di atas batu dan akanmenciptakan
sejumlah besar luas permukaan. Luas permukaan yang
tinggi memungkinkan untuk mentransfer oksigen dari
udara ke dalam air dengan sangat cepat.
• 3. pada organisme
Digunakan untuk respirasi, melalui proses
metabolisme, gula terurai menjadi air dan karbon
dioksida.
4. Di udara
Molukel oksigen memiliki dua atom oksigen, dan
ada beberapa molekul oksigen yang memiliki tiga
atom oksigen yang disebut ozon (O3). Oksigen juga
ditemukan dalam molekul air dan karbon dioksida
5. Pada reservoir
Kandungan oksigen terbesar terdapat dalam silikat
dan oksida mineral dari kerak dan mantel (99,5%).
Hanya sebagian kecil oksigen bebas yang terdapat
dalam biosfer (0,01%) dan atmosfer (0,49%).
Organisme laut dalam biosfer membentuk kalsium
karbonat (CaCO3) yang kaya akan oksigen. Ketika
organisme mati akan terendap didasar laut yang dangkal
dalam waktu yang lama sehingga tercipta batu kapur
dari litosfer.
Pencemaran lingkungan yang mengganggu
siklus oksigen
Kegiatan manusia salah satunya industri telah
mengganggu siklus oksigen secara alami.
Pencemaran lingkungan oleh kegiatan tertentu,
mengakibatkan terganggunya siklus oksigen.
Limbah berupa sulfur (S), karbon (C), fosfor (P),
nitrogen akan mengganggu silus oksigen karena
unsur tersebut mengalami reaksi pembakaran
ataupun oksidasi oleh oksigen
Dengan adanya pencemaran, akan menghalagi daur
oksigen, atau memperlama waktu oksigen tersebut
berjalan pada siklusnya di biosfer.
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Unsur C ( karbon )
Unsur C ( karbon )Unsur C ( karbon )
Unsur C ( karbon )Qiqi Gobel
 
Makalah ipa tentang siklus biogeokimia
Makalah ipa tentang siklus biogeokimiaMakalah ipa tentang siklus biogeokimia
Makalah ipa tentang siklus biogeokimiaharmaen
 
Mustika x m4 26 udara dan air
Mustika x m4 26 udara dan airMustika x m4 26 udara dan air
Mustika x m4 26 udara dan airmustikasukma
 
Power point biogeokimia
Power point biogeokimiaPower point biogeokimia
Power point biogeokimiaBayu Setiarbi
 
Siklus biogeokimia
Siklus biogeokimiaSiklus biogeokimia
Siklus biogeokimiaFahmi Hamid
 
Daur karbon&nitrogen
Daur karbon&nitrogenDaur karbon&nitrogen
Daur karbon&nitrogenPutri Aisyah
 
Ekologi perairan 2007 2008 - 4 siklus biogeokimia - revisi
Ekologi perairan 2007 2008 - 4 siklus biogeokimia - revisiEkologi perairan 2007 2008 - 4 siklus biogeokimia - revisi
Ekologi perairan 2007 2008 - 4 siklus biogeokimia - revisiUNHAS
 
Fotosintesis
FotosintesisFotosintesis
Fotosintesisummunas
 
PPT Media Pembelajaran dan ICT Kelompok 8
PPT Media Pembelajaran dan ICT  Kelompok 8PPT Media Pembelajaran dan ICT  Kelompok 8
PPT Media Pembelajaran dan ICT Kelompok 8mediapemelajaran
 
Siklus biogeokimia
Siklus biogeokimiaSiklus biogeokimia
Siklus biogeokimiashailladita
 
Fotosintesis
FotosintesisFotosintesis
FotosintesisIvy Ong
 
Daur sulfur.ppt
Daur sulfur.pptDaur sulfur.ppt
Daur sulfur.pptsnurfia
 
Pencemaran hujan asam dan efek rumah kaca
Pencemaran hujan asam dan efek rumah kacaPencemaran hujan asam dan efek rumah kaca
Pencemaran hujan asam dan efek rumah kacaAnnisa Monitha
 

What's hot (20)

Unsur C ( karbon )
Unsur C ( karbon )Unsur C ( karbon )
Unsur C ( karbon )
 
Makalah ipa tentang siklus biogeokimia
Makalah ipa tentang siklus biogeokimiaMakalah ipa tentang siklus biogeokimia
Makalah ipa tentang siklus biogeokimia
 
Siklus Karbon
Siklus KarbonSiklus Karbon
Siklus Karbon
 
Daur biogeokimia
Daur biogeokimiaDaur biogeokimia
Daur biogeokimia
 
Mustika x m4 26 udara dan air
Mustika x m4 26 udara dan airMustika x m4 26 udara dan air
Mustika x m4 26 udara dan air
 
Power point biogeokimia
Power point biogeokimiaPower point biogeokimia
Power point biogeokimia
 
Siklus biogeokimia
Siklus biogeokimiaSiklus biogeokimia
Siklus biogeokimia
 
Daur karbon&nitrogen
Daur karbon&nitrogenDaur karbon&nitrogen
Daur karbon&nitrogen
 
Ekologi perairan 2007 2008 - 4 siklus biogeokimia - revisi
Ekologi perairan 2007 2008 - 4 siklus biogeokimia - revisiEkologi perairan 2007 2008 - 4 siklus biogeokimia - revisi
Ekologi perairan 2007 2008 - 4 siklus biogeokimia - revisi
 
Fotosintesis
FotosintesisFotosintesis
Fotosintesis
 
Kerusakan ozon
Kerusakan ozonKerusakan ozon
Kerusakan ozon
 
PPT Media Pembelajaran dan ICT Kelompok 8
PPT Media Pembelajaran dan ICT  Kelompok 8PPT Media Pembelajaran dan ICT  Kelompok 8
PPT Media Pembelajaran dan ICT Kelompok 8
 
Proses Fotosintesis Pada Tumbuhan
Proses Fotosintesis Pada TumbuhanProses Fotosintesis Pada Tumbuhan
Proses Fotosintesis Pada Tumbuhan
 
Global Warming
Global WarmingGlobal Warming
Global Warming
 
Siklus biogeokimia
Siklus biogeokimiaSiklus biogeokimia
Siklus biogeokimia
 
Siklus biogeokimia
Siklus biogeokimiaSiklus biogeokimia
Siklus biogeokimia
 
Fotosintesis
FotosintesisFotosintesis
Fotosintesis
 
Kerusakan Ozon oleh Jeni Idia
Kerusakan Ozon oleh Jeni IdiaKerusakan Ozon oleh Jeni Idia
Kerusakan Ozon oleh Jeni Idia
 
Daur sulfur.ppt
Daur sulfur.pptDaur sulfur.ppt
Daur sulfur.ppt
 
Pencemaran hujan asam dan efek rumah kaca
Pencemaran hujan asam dan efek rumah kacaPencemaran hujan asam dan efek rumah kaca
Pencemaran hujan asam dan efek rumah kaca
 

Similar to SiklusOksigen

Biogeochemical Cycle, Pollution, and Recycling of Organic Waste
Biogeochemical Cycle, Pollution, and Recycling of Organic WasteBiogeochemical Cycle, Pollution, and Recycling of Organic Waste
Biogeochemical Cycle, Pollution, and Recycling of Organic WasteVanny Andriani Huang
 
Biogeokimia dan pencemaran
Biogeokimia dan pencemaranBiogeokimia dan pencemaran
Biogeokimia dan pencemaranANN Novianti
 
ringkasan materi ekologi tumbuhan biologi
ringkasan materi ekologi tumbuhan biologiringkasan materi ekologi tumbuhan biologi
ringkasan materi ekologi tumbuhan biologiDelviAngelia
 
sistem Lingkungan akuakultur "Eutrofikasi".pdf
sistem Lingkungan akuakultur "Eutrofikasi".pdfsistem Lingkungan akuakultur "Eutrofikasi".pdf
sistem Lingkungan akuakultur "Eutrofikasi".pdfWiwin Kusuma Atmaja Putra
 
Daur biogeokimia dan pencemaran lingkungan
Daur biogeokimia dan pencemaran lingkunganDaur biogeokimia dan pencemaran lingkungan
Daur biogeokimia dan pencemaran lingkunganNidya Milano
 
Geografi Bab Lingkungan Hidup dan Pembangunan Berkelanjutan
Geografi Bab Lingkungan Hidup dan Pembangunan Berkelanjutan Geografi Bab Lingkungan Hidup dan Pembangunan Berkelanjutan
Geografi Bab Lingkungan Hidup dan Pembangunan Berkelanjutan Rivai Anas Amirul Huda
 
3 4 fadlullah ennycke_siklus biogeokimia
3 4 fadlullah ennycke_siklus biogeokimia3 4 fadlullah ennycke_siklus biogeokimia
3 4 fadlullah ennycke_siklus biogeokimiaAmrizal Muchtar
 
Tipe tipe ekosistem dan kerawanannya
Tipe tipe ekosistem dan kerawanannyaTipe tipe ekosistem dan kerawanannya
Tipe tipe ekosistem dan kerawanannyaYos F. da-Lopes
 
Kel 11 SIKLUS BIOGEOKIMIA - 1D4B.pptx
Kel 11 SIKLUS BIOGEOKIMIA - 1D4B.pptxKel 11 SIKLUS BIOGEOKIMIA - 1D4B.pptx
Kel 11 SIKLUS BIOGEOKIMIA - 1D4B.pptxRaihanTaufikurohman
 

Similar to SiklusOksigen (20)

Ekologi mklh biogeokim
Ekologi mklh biogeokimEkologi mklh biogeokim
Ekologi mklh biogeokim
 
Biogeochemical Cycle, Pollution, and Recycling of Organic Waste
Biogeochemical Cycle, Pollution, and Recycling of Organic WasteBiogeochemical Cycle, Pollution, and Recycling of Organic Waste
Biogeochemical Cycle, Pollution, and Recycling of Organic Waste
 
Biogeokimia dan pencemaran
Biogeokimia dan pencemaranBiogeokimia dan pencemaran
Biogeokimia dan pencemaran
 
ringkasan materi ekologi tumbuhan biologi
ringkasan materi ekologi tumbuhan biologiringkasan materi ekologi tumbuhan biologi
ringkasan materi ekologi tumbuhan biologi
 
sistem Lingkungan akuakultur "Eutrofikasi".pdf
sistem Lingkungan akuakultur "Eutrofikasi".pdfsistem Lingkungan akuakultur "Eutrofikasi".pdf
sistem Lingkungan akuakultur "Eutrofikasi".pdf
 
2.ppt
2.ppt2.ppt
2.ppt
 
Biogeokimia
BiogeokimiaBiogeokimia
Biogeokimia
 
2
22
2
 
ppt kimia
ppt kimiappt kimia
ppt kimia
 
Daur biogeokimia
Daur biogeokimiaDaur biogeokimia
Daur biogeokimia
 
Biogeokimia
BiogeokimiaBiogeokimia
Biogeokimia
 
04 ekologi 4
04 ekologi 404 ekologi 4
04 ekologi 4
 
Daur biogeokimia dan pencemaran lingkungan
Daur biogeokimia dan pencemaran lingkunganDaur biogeokimia dan pencemaran lingkungan
Daur biogeokimia dan pencemaran lingkungan
 
Geografi Bab Lingkungan Hidup dan Pembangunan Berkelanjutan
Geografi Bab Lingkungan Hidup dan Pembangunan Berkelanjutan Geografi Bab Lingkungan Hidup dan Pembangunan Berkelanjutan
Geografi Bab Lingkungan Hidup dan Pembangunan Berkelanjutan
 
Tugas evolusi
Tugas evolusiTugas evolusi
Tugas evolusi
 
3 4 fadlullah ennycke_siklus biogeokimia
3 4 fadlullah ennycke_siklus biogeokimia3 4 fadlullah ennycke_siklus biogeokimia
3 4 fadlullah ennycke_siklus biogeokimia
 
Tipe tipe ekosistem dan kerawanannya
Tipe tipe ekosistem dan kerawanannyaTipe tipe ekosistem dan kerawanannya
Tipe tipe ekosistem dan kerawanannya
 
EKOSISTEM-ruth.pptx
EKOSISTEM-ruth.pptxEKOSISTEM-ruth.pptx
EKOSISTEM-ruth.pptx
 
Kel 11 SIKLUS BIOGEOKIMIA - 1D4B.pptx
Kel 11 SIKLUS BIOGEOKIMIA - 1D4B.pptxKel 11 SIKLUS BIOGEOKIMIA - 1D4B.pptx
Kel 11 SIKLUS BIOGEOKIMIA - 1D4B.pptx
 
Latihan prezi
Latihan preziLatihan prezi
Latihan prezi
 

SiklusOksigen

  • 1. Siklus Oksigen Oleh : Yasdi I Putu Sedana Yoga Wahyu Fajar Winata Mahfudl Siddiq M Pratiwi Puji Lestari
  • 2. Daur Biogeokimia • Di alam ini banyak terdapat unsur-unsur kimia, baik yang terdapat dalam tubuh organisme, di air, dalam tanah maupun di batuan serta mineral. • Unsur-unsur tersebut terikat dalam bentuk senyawa kimia, baik senyawa organik maupun senyawa anorganik. Melalui serangkaian organisme dan lingkungan fisik, unsur-unsur tersebut mengalami daur/siklus. • Daur yang melibatkan unsur-unsur senyawa kimia dan mengalami perpindahan melalui serangkaian organisme inilah yang disebut daur biogeokimia
  • 3. Apa Itu Oksigen ? • Oksigen merupakan unsur yang berbentuk gas, menyusun 21% volume atmosfer dan diperoleh dengan pencairan dan penyulingan bertingkat. • Oksigen merupakan unsur yang vital bagi kehidupan dibumi ini. Oksigen adalah unsur ketiga terbanyak yang ditemukan berlimpah di matahari, dan memainkan peranan dalam siklus karbon-nitrogen. • Sekitar dua pertiga tubuh manusia dan sembilan persepuluh air adalah oksigen. Di alam, oksigen bebas dihasilkan dari fotolisis air selama fotosintesis oksigenik.
  • 4. Peranan Oksigen Bagi Kehidupan • Pada tanaman oksigen diperlukan untuk memecah karbohidrat, pada proses metabolismenya. • Manusia membutuhkan oksigen untuk proses respirasi, Oksigen pada nafas kita akan membawa oksida gula dalam makanan untuk menghasilkan energi. • Di lingkungan okisgen berperan dalam beberapa siklus unsur yang lain seperti karbon dan nitrogen. • Berperan dalam dekomposisi bahan-bahan organik • Oksigen yang terlarut dalam air sangat diperlukan untuk mendukung kehidupan yang ada di perairan
  • 5. Mekanisme Pembentukan Oksigen • Fotosintesis Mekanisme utama dimana molekul oksigen diproduksi di Bumi adalah melalui proses biologi yaitu fotosintesis. Fotosintesis terjadi pada tumbuhan tingkat tinggi. Reaksi pada fotosintesis : Fotolisis Air Yaitu proses pemecahan molekul air dengan bantuan energi foton yaitu, energi cahaya matahari,yaitu pada reaksi terang (salah satu tahapan fotosintesis)
  • 7.
  • 8.
  • 9. atom oksigen (bersama dengan unsur-unsur lain) adalah bagian dari sistem tertutup, yaitu, mereka tidak dapat hilang atau diisi ulang. Proses ini membentuk siklus yang melibatkan lingkungan hidup disebut biosfer, dan lingkungan tak hidup - litosfer, atmosfer dan hidrosfer (Olson and Pierson, 1986). 1. Pada Tanaman Menggunakan energi sinar matahari untuk mengubah karbon dioksida dan air menjadi karbohidrat dan oksigen dalam proses ini disebut fotosintesis. 2. Di dalam Air Oksigen di dalam air yang dikenal sebagai oksigen terlarut atau DO. Di alam, oksigen masuk ke dalam air ketika air mengalir di atas batu dan akanmenciptakan sejumlah besar luas permukaan. Luas permukaan yang tinggi memungkinkan untuk mentransfer oksigen dari udara ke dalam air dengan sangat cepat.
  • 10. • 3. pada organisme Digunakan untuk respirasi, melalui proses metabolisme, gula terurai menjadi air dan karbon dioksida. 4. Di udara Molukel oksigen memiliki dua atom oksigen, dan ada beberapa molekul oksigen yang memiliki tiga atom oksigen yang disebut ozon (O3). Oksigen juga ditemukan dalam molekul air dan karbon dioksida 5. Pada reservoir Kandungan oksigen terbesar terdapat dalam silikat dan oksida mineral dari kerak dan mantel (99,5%). Hanya sebagian kecil oksigen bebas yang terdapat dalam biosfer (0,01%) dan atmosfer (0,49%).
  • 11. Organisme laut dalam biosfer membentuk kalsium karbonat (CaCO3) yang kaya akan oksigen. Ketika organisme mati akan terendap didasar laut yang dangkal dalam waktu yang lama sehingga tercipta batu kapur dari litosfer.
  • 12. Pencemaran lingkungan yang mengganggu siklus oksigen Kegiatan manusia salah satunya industri telah mengganggu siklus oksigen secara alami. Pencemaran lingkungan oleh kegiatan tertentu, mengakibatkan terganggunya siklus oksigen. Limbah berupa sulfur (S), karbon (C), fosfor (P), nitrogen akan mengganggu silus oksigen karena unsur tersebut mengalami reaksi pembakaran ataupun oksidasi oleh oksigen
  • 13.
  • 14.
  • 15. Dengan adanya pencemaran, akan menghalagi daur oksigen, atau memperlama waktu oksigen tersebut berjalan pada siklusnya di biosfer.