Tutorial Kabel Straight
Trought dan Cross
By : Syadrina
Kabel UTP (Unshielded
Twisted Pair)
Penggunaan Kabel Straight
Contoh penggunaan kabel straight adalah sebagai
berikut :
•Menghubungkan antara computer dengan switch
•Menghubungkan computer dengan LAN pada modem
cable/DSL
•Menghubungkan router dengan LAN pada modem
cable/DSL
•Menghubungkan switch ke router
•Menghubungkan hub ke router
Penggunaan Kabel Cross
Contoh penggunaan kabel cross over adalah sebagai
berikut :
•Menghubungkan 2 buah komputer secara langsung
•Menghubungkan 2 buah switch
•Menghubungkan 2 buah hub
•Menghubungkan switch dengan hub
•Menghubungkan komputer dengan router
Bahan yang dipelukan
Langkah-langkah membuat kabel
Straight Trought
1. Siapkan kabel UTP
2. Kupas kabel UTP
3. Pisahkan kabel yang telah dikupas
4. Urutkan kabel Straight maupun Cross
(Urutan Kabel Straight Trought) (Urutan kabel Cross)
5. Luruskan dan ratakan kabel dengan tang
crimping
6. Masukkan ke konektor RJ 45
7. Mengcrimping kabel
8. Buat ujung kabel yang satunya lagi
9. Test kabel dengan LAN Tester
(Kabel Straight Trought) (Kabel Cross)
Setting IP Address
1. Klik Start
2. Klik Control Panel
3. Klik network and internet
4. Pilih & klik Network Sharing Center
5. Klik Change Adapter Setting
6. Pilih Jaringan yang akan digungakan, biasanya pilih antara 2 :
a. Jika ingin menggunakan wireless alias akan terconnect
menggunakan wifi maka pilih
Wireless Network Connection
b. Jika ingin menggunakan sebangsa kabel yang akan terconnect
ke Internet maka menggunakan
Local Area Connection
7. Setelah memilih, double klik untuk
membukanya
8. Selanjutnya Internet Protocol Version
4 (TCP/IP v4) klik properties
9. Setting, contoh settingannya

Tutorial kabel straight trought dan cross hingga setting IP address