SlideShare a Scribd company logo
Nama Kelompok :
1. Cucuh Anjar Rosita (05)
2. Putri Taufika (25)
X – 4
SMA Muhammadiyah 4 Surabaya
BAB 1
Operasi Dasar
Dan Peralatan
Penyusun
Komputer
Prosedur menghidupkan komputer dengan benar
• Sebelum kita menghidupkan komputer, kita harus
menghubungkan power supply dengan sumber listrik terlebih dahulu.
Untuk menghubungkannya, kita gunakan kabel power. Pastikan bahwa
kabel power dengan benar dan tepat terhubung dengan arus listrik.
• Menghubungkan power supply ke sumber listrik.
• Pastikan bahwa sistem unit komputer telah terangkai dengan benar.
• Pastikan bahwa unit komputer telah terhubung secara benar dengan
arus listrik.
• Pastikan pula tidak ada disket pada Floppy drive (jika
menggunakannya).
• Hidupkan komputer dengan cara menekan tombol power pada CPU
dan hidupkan pula monitor dengan menekan tombol power monitor.
• Tunggu beberapa detik hingga komputer selesai melakukan
proses booting.
• Proses booting pada Windows 7.
• Setelah proses booting selesai, komputer akan menampilkan dekstop
sebagai tanda komputer siap digunakan.
• Tampilan desktop Windows 7.
• Selanjutnya komputer siap digunakan.
Prosedur Mematikan Komputer Dengan Benar
Gambar Cara Mematikan Komputer
Dengan Benar
• Pastikan semua aplikasi program
ditutup dengan benar.
• Klik tombol Start --> Shutdown.
• Tombol shutdown dilingkari
merah
• Tunggu beberapa saat hingga
otomatis CPU dimatikan tanpa
menekan tombol power.
• Matikan monitor dengan
menekan tombol power monitor.
• Cabut kabel power CPU dan
monitor dari sumber listrik.
• Selesai.
Pengertian dan Fungsi Perangkat Lunak /
Software
Pengertian perangkat
lunak (software)
komputer
adalah sekumpulan data elektronik
yg disimpan dan diatur oleh
komputer, data elektronik yg
disimpan oleh komputer itu dapat
berupa program atau instruksi yg
akan menjalankan suatu perintah.
Fungsi Perangkat lunak
(Software) Komputer
• Fungsi perangkat lunak
(software) adalah memproses
data atau perintah / instruksi
hingga mendapat hasil atau
menjalankan sebuah perintah
perintah.
• Berfungsi sebagai sarana
interaksi yg menghubungkan atau
menjembatani pengguna
komputer (user) dengan
perangkat keras.
Perangkat Lunak Sistem (Application
Software)
Bahasa Pemrograman
Bahasa pemrograman (programming language) adalah bahasa yg digunakan untuk
membuat program itu sendiri. Ada banyak bahasa pemrograman contohnya Bahasa C,
C++, Visual Basic, Pascal, Borland, HTML, PHP, JAVA, dan masih banyak lagi. Untuk
menunjang pembuatan harus menggunakan perangkat lunak yang digunakan untuk
merancang atau membuat program sesuai dengan struktur dan metode yang dimiliki
oleh bahasa program itu sendiri.
Sistem Aplikasi
Program aplikasi merupakan software
yang banyak digunakan untuk
membantu menyelesaikan tugas
tertentu, seperti untuk membuat
surat, mendengarkan musik,
menonton film, menghitung sejumlah
angka, dan masih banyak lagi. Contoh
program aplikasi seperti Microsoft
word, excel, power point, Winamp,
Media player classic, calculator, dll.
Sistem Operasi
1. untuk mengatur semua
perangkat keras komputer
yang terhubung dengan CPU.
2. menerjemahkan segala
aktivitas pemakai kepada CPU
agar segala yang
diperintahkan oleh pemakai
dapat dikerjakan oleh CPU.
3. mengatur semua proses yg
terjadi di dalam CPU.
Perangkat Lunak Aplikasi (Application Software)
1. Perangkat Lunak Pengolah Kata
Adalah program aplikasi yang berhubungan dengan naskah dan berbagai macam administrasi surat – menyurat
Contoh Aplikasi Pengolah Kata : Lotus word pro, Corel word perfect, Star office writer, Open office writer,
Microsoft word.
2. Perangkat Lunak Pengolah Kata
Contoh : Kspread, Star Office Cacl, Open office cacl, Gnumeric, Abacus, XESS, Lotus 1 – 2 - 3 dan
Microsoft exel.
3. Perangkat Lunak Presentasi
Biasanya digunakan untuk seminar – seminar di kantor maupun di kelas.
Contoh : Star office impress, Open office impress, Kpresenter, Microsoft powerpoint.
4. Perangkat Lunak Pengolah Data (Database)
Adalah program aplikasi yang digunakan untuk pengolahan database.
Contoh : dBase, Fox base, Microsoft access, Open office. Org Base.
5. Perangkat Lunak Desain Grafis
Digunakan untuk membuat gambaran atau desain grafis. Contoh : Corel draw, Adobe pakemaker, Adobe
photoshop.
6. Perangkat Lunak Multimedia
Digunakan untuk mempresentasikan atau menyampaikan informasi dengan tulisan, animasi, audio, video.
7. Perangkat Lunak Komunikasi dan Internet
Untuk melakukan komunikasi antar komputer melalui internet.
8. Perangkat Lunak Permainan (Games)
Perangkat lunak yang dibuat sebagai aplikasi permainan.
Pengertian Perangkat Keras / Hardware
Perangkat keras komputer adalah perangkat komputer yang dapat
dilihat secara fisik. Perangkat lunak menhubungkan hardware
dengan user (pengguna) agar tercipta sistem yang dapat berfungsi
sesuai dengan keinginan user. Perangkat keras yang telah dirangkai
dengan baik tanpa dilengkapi perangkat lunak tidak dapat
digunakan. Apabila salah satu komponen dari perangkat hardware
maupun software tidak berfungsi, maka dapat mengakibatkan tidak
berfungsinya suatu komputer dengan baik.
Perangkat Keras Penyusun Komputer
1. Alat input adalah perangkat keras yang digunakn untuk memasukkan data
dari luar luar ke komputer dari luar ke dalam suatu memori dan
processor untuk diolah sehingga menghasilkan informasi yang
diperlukan.
Contoh : Keyboard, Mouse, Touchpad, Mikrofon dan Handphone, Light Pen,
Joy Stick dan Games Paddle, Barcode Reader, Scanner.
2. Alat Proses adalah perangkat yang digunakan komputer untuk mengolah
data.
Contoh : Motherboard, Processor, RAM, Video Card, Sound Card.
3. Alat Output adalah alat untuk menampilkan informasi yang telah diproses
oleh komputer.
Contoh : Monitor, Speaker, Printer.
4. Alat Simpan adalah alat yang digunakan untuk menyimpan data pada
komputer.
Contoh : Harddisk, Disket, Zip Drive, Keping CD dan DVD, Flashdisk
Berdasarkan
Geografisnya
Berdasarkan
Fungsinya
Berdasarkan
distribusinya
Berdasarkan
Media
Tranmisi
Data
Berdasarkan
Topologi
Jaringan Klasifikasi
Jaringan
Komputer
Komponen Pada Jaringan Komputer
Server
Adalah sebuah sistem komputer yang menyediakan jenis layanan tertentu dalam sebuah jaringan komputer.
Client
Adalah komputer dalam jaringan yang menggunakan sumber daya yang disediakan oleh server.
Network interface card (NIC)
Adalah sebuah kartu yang berfungsi sebagai jembatan dari sebuah komputer ke sebuah jaringan komputer.
Kabel
Adalah media dimana informasi berpindah dari satu perangkat jaringan ke satu perangkat jaringan yang lain.
PCMCIA Network Interface Card
Adalah media kartu dengan sisipan simcard untuk melakukan koneksi internet melalui frekuensi GSM atauu
CDMA.
Modem
Adalah alat komunikasi dua arah.
Bridge
Adalah sebuah komponen jaringan yang digunakan untuk memperluas jaringan atau membuat sebuah
segmen jaringan.
Router
Adalah sebuah komponen perangkat keras jaringan komputer yang memungkinkan komputer untuk
terhubung satu sama lain dan perangkat keras komputer lainnya.
Jaringan wireless
Adalah teknologi wireless atau nirkabel yang memiliki kemampuan penyedia akses internet dengan
bandwith besar, hingga 11 Mbps.
IP Adress
Adalah deretan angka binerantara 32 bit
sampai 128 bit yang dipakai sebagai alamat
identifikasi untuk tiap komputer host
dalam jaringan internet.
DHCP (Dynamic Host
Configuration Protocol)
Adalah protokol yang berbasis
arsitektur client/server yang
dipakai untuk memudahkan
alamat IP dalam satu jaringan
Tik

More Related Content

What's hot

Operasi dasar dan peralatan penyusun komputer
Operasi dasar dan peralatan penyusun komputerOperasi dasar dan peralatan penyusun komputer
Operasi dasar dan peralatan penyusun komputer
liliabella_123456
 
Operasi Dasar Komputer
Operasi Dasar KomputerOperasi Dasar Komputer
Operasi Dasar Komputer
DikoArdiliSanjo
 
Operasi Dasar dan Peralatan Penyusun Komputer
Operasi Dasar dan Peralatan Penyusun KomputerOperasi Dasar dan Peralatan Penyusun Komputer
Operasi Dasar dan Peralatan Penyusun Komputer
rahmadnty
 
Pengelolaan Perangkat Keras 1
Pengelolaan Perangkat Keras 1Pengelolaan Perangkat Keras 1
Pengelolaan Perangkat Keras 1
Dede Kurniadi
 
Tugas tik rangkuman bab i
Tugas tik rangkuman bab iTugas tik rangkuman bab i
Tugas tik rangkuman bab i
Reinaldi Pratama
 
Tugas tik rangkuman bab i
Tugas tik rangkuman bab iTugas tik rangkuman bab i
Tugas tik rangkuman bab i
Reinaldi Pratama
 
Tik nim
Tik nimTik nim
Tik nim
frizkanimas
 
Modul tik 9 (internet) bab 3 mm
Modul tik 9 (internet) bab 3 mmModul tik 9 (internet) bab 3 mm
Modul tik 9 (internet) bab 3 mm
guntur prahara
 
Tugas TIK
Tugas TIKTugas TIK
Tugas TIK
sherlyamp
 
Sistem komputer bab 4
Sistem komputer bab 4Sistem komputer bab 4
Sistem komputer bab 4
nayraumaiza
 
Materi : Perangkat keras
Materi : Perangkat kerasMateri : Perangkat keras
Materi : Perangkat keras
Nanang Kurniawan
 
Operasi dasar komputer
Operasi dasar komputerOperasi dasar komputer
Operasi dasar komputer
dinataniaa
 
Kumpulan materi kkpi
Kumpulan materi kkpiKumpulan materi kkpi
Kumpulan materi kkpi
taufiqSMKtn
 
Pengertian, Fungsi, dan Contoh dari Hardware dan Software
Pengertian, Fungsi, dan Contoh dari Hardware dan SoftwarePengertian, Fungsi, dan Contoh dari Hardware dan Software
Pengertian, Fungsi, dan Contoh dari Hardware dan Software
Aditya Gusti Tammam
 
Mengenal operating system__sistem_operasi
Mengenal operating system__sistem_operasiMengenal operating system__sistem_operasi
Mengenal operating system__sistem_operasi
Aram Manalu
 
Sistem Informasi Manajemen - SOFTWARE
Sistem Informasi Manajemen - SOFTWARESistem Informasi Manajemen - SOFTWARE
Sistem Informasi Manajemen - SOFTWARE
DharaniKassapa
 
Pengenalan komputer dan perangkatnya
Pengenalan komputer dan perangkatnyaPengenalan komputer dan perangkatnya
Pengenalan komputer dan perangkatnya
yudharma
 
Jaringan komputer bab 5
Jaringan komputer bab 5Jaringan komputer bab 5
Jaringan komputer bab 5
nayraumaiza
 

What's hot (18)

Operasi dasar dan peralatan penyusun komputer
Operasi dasar dan peralatan penyusun komputerOperasi dasar dan peralatan penyusun komputer
Operasi dasar dan peralatan penyusun komputer
 
Operasi Dasar Komputer
Operasi Dasar KomputerOperasi Dasar Komputer
Operasi Dasar Komputer
 
Operasi Dasar dan Peralatan Penyusun Komputer
Operasi Dasar dan Peralatan Penyusun KomputerOperasi Dasar dan Peralatan Penyusun Komputer
Operasi Dasar dan Peralatan Penyusun Komputer
 
Pengelolaan Perangkat Keras 1
Pengelolaan Perangkat Keras 1Pengelolaan Perangkat Keras 1
Pengelolaan Perangkat Keras 1
 
Tugas tik rangkuman bab i
Tugas tik rangkuman bab iTugas tik rangkuman bab i
Tugas tik rangkuman bab i
 
Tugas tik rangkuman bab i
Tugas tik rangkuman bab iTugas tik rangkuman bab i
Tugas tik rangkuman bab i
 
Tik nim
Tik nimTik nim
Tik nim
 
Modul tik 9 (internet) bab 3 mm
Modul tik 9 (internet) bab 3 mmModul tik 9 (internet) bab 3 mm
Modul tik 9 (internet) bab 3 mm
 
Tugas TIK
Tugas TIKTugas TIK
Tugas TIK
 
Sistem komputer bab 4
Sistem komputer bab 4Sistem komputer bab 4
Sistem komputer bab 4
 
Materi : Perangkat keras
Materi : Perangkat kerasMateri : Perangkat keras
Materi : Perangkat keras
 
Operasi dasar komputer
Operasi dasar komputerOperasi dasar komputer
Operasi dasar komputer
 
Kumpulan materi kkpi
Kumpulan materi kkpiKumpulan materi kkpi
Kumpulan materi kkpi
 
Pengertian, Fungsi, dan Contoh dari Hardware dan Software
Pengertian, Fungsi, dan Contoh dari Hardware dan SoftwarePengertian, Fungsi, dan Contoh dari Hardware dan Software
Pengertian, Fungsi, dan Contoh dari Hardware dan Software
 
Mengenal operating system__sistem_operasi
Mengenal operating system__sistem_operasiMengenal operating system__sistem_operasi
Mengenal operating system__sistem_operasi
 
Sistem Informasi Manajemen - SOFTWARE
Sistem Informasi Manajemen - SOFTWARESistem Informasi Manajemen - SOFTWARE
Sistem Informasi Manajemen - SOFTWARE
 
Pengenalan komputer dan perangkatnya
Pengenalan komputer dan perangkatnyaPengenalan komputer dan perangkatnya
Pengenalan komputer dan perangkatnya
 
Jaringan komputer bab 5
Jaringan komputer bab 5Jaringan komputer bab 5
Jaringan komputer bab 5
 

Viewers also liked

Organicity Smartphone experimentation - Guide to Experimenters
Organicity Smartphone experimentation - Guide to ExperimentersOrganicity Smartphone experimentation - Guide to Experimenters
Organicity Smartphone experimentation - Guide to Experimenters
Dimitrios Amaxilatis
 
XL-MINER:Data Exploration
XL-MINER:Data ExplorationXL-MINER:Data Exploration
XL-MINER:Data Exploration
xlminer content
 
Carne de tablista amane
Carne   de      tablista amaneCarne   de      tablista amane
Carne de tablista amanecaminomarti
 
Railsの日付操作で使う便利メソッド12選
Railsの日付操作で使う便利メソッド12選Railsの日付操作で使う便利メソッド12選
Railsの日付操作で使う便利メソッド12選
akinobu yumoto
 
Hoja de vida
Hoja de vidaHoja de vida
Hoja de vida
Sebastian Pipe
 
A review of dental implant problems and remedies
A review of dental implant problems and remediesA review of dental implant problems and remedies
A review of dental implant problems and remedies
eSAT Journals
 
CSE Dot net ieee projects 2015.Nellore
CSE Dot net ieee projects 2015.NelloreCSE Dot net ieee projects 2015.Nellore
CSE Dot net ieee projects 2015.Nellore
Green Corner Tech,Nellore
 
Privacy preserving and delegated access control for cloud applications
Privacy preserving and delegated access control for cloud applicationsPrivacy preserving and delegated access control for cloud applications
Privacy preserving and delegated access control for cloud applications
redpel dot com
 
A survey of research on cloud robotics and automation
A survey of research on cloud robotics and automationA survey of research on cloud robotics and automation
A survey of research on cloud robotics and automation
redpel dot com
 
Visualising and Linking Open Data from Multiple Sources
Visualising and Linking Open Data from Multiple SourcesVisualising and Linking Open Data from Multiple Sources
Visualising and Linking Open Data from Multiple Sources
Data Driven Innovation
 
Pharmasim final presentation
Pharmasim final presentationPharmasim final presentation
Pharmasim final presentationAuT Tanwichit
 
FrieslandCampina-annual-report-2015-English-A4
FrieslandCampina-annual-report-2015-English-A4FrieslandCampina-annual-report-2015-English-A4
FrieslandCampina-annual-report-2015-English-A4Kylie A. Gleeson
 
Data Driven Business Model: le opportunità di monetizzazione
Data Driven Business Model: le opportunità  di monetizzazioneData Driven Business Model: le opportunità  di monetizzazione
Data Driven Business Model: le opportunità di monetizzazione
Data Driven Innovation
 
Ingesting click events for analytics
Ingesting click events for analyticsIngesting click events for analytics
Ingesting click events for analytics
Data Driven Innovation
 
TUTMathematics Basic Skills Test & Remedial Instruction
TUTMathematics Basic Skills Test & Remedial InstructionTUTMathematics Basic Skills Test & Remedial Instruction
TUTMathematics Basic Skills Test & Remedial Instruction
metamath
 
Bank of America presentation
Bank of America presentationBank of America presentation
Bank of America presentation
SANDESH GHOSAL
 
Innovative funny powerful websites
Innovative funny powerful websitesInnovative funny powerful websites
Innovative funny powerful websites
ITGEEK36
 

Viewers also liked (18)

Organicity Smartphone experimentation - Guide to Experimenters
Organicity Smartphone experimentation - Guide to ExperimentersOrganicity Smartphone experimentation - Guide to Experimenters
Organicity Smartphone experimentation - Guide to Experimenters
 
CIO Speakers Welcome pack
CIO Speakers Welcome packCIO Speakers Welcome pack
CIO Speakers Welcome pack
 
XL-MINER:Data Exploration
XL-MINER:Data ExplorationXL-MINER:Data Exploration
XL-MINER:Data Exploration
 
Carne de tablista amane
Carne   de      tablista amaneCarne   de      tablista amane
Carne de tablista amane
 
Railsの日付操作で使う便利メソッド12選
Railsの日付操作で使う便利メソッド12選Railsの日付操作で使う便利メソッド12選
Railsの日付操作で使う便利メソッド12選
 
Hoja de vida
Hoja de vidaHoja de vida
Hoja de vida
 
A review of dental implant problems and remedies
A review of dental implant problems and remediesA review of dental implant problems and remedies
A review of dental implant problems and remedies
 
CSE Dot net ieee projects 2015.Nellore
CSE Dot net ieee projects 2015.NelloreCSE Dot net ieee projects 2015.Nellore
CSE Dot net ieee projects 2015.Nellore
 
Privacy preserving and delegated access control for cloud applications
Privacy preserving and delegated access control for cloud applicationsPrivacy preserving and delegated access control for cloud applications
Privacy preserving and delegated access control for cloud applications
 
A survey of research on cloud robotics and automation
A survey of research on cloud robotics and automationA survey of research on cloud robotics and automation
A survey of research on cloud robotics and automation
 
Visualising and Linking Open Data from Multiple Sources
Visualising and Linking Open Data from Multiple SourcesVisualising and Linking Open Data from Multiple Sources
Visualising and Linking Open Data from Multiple Sources
 
Pharmasim final presentation
Pharmasim final presentationPharmasim final presentation
Pharmasim final presentation
 
FrieslandCampina-annual-report-2015-English-A4
FrieslandCampina-annual-report-2015-English-A4FrieslandCampina-annual-report-2015-English-A4
FrieslandCampina-annual-report-2015-English-A4
 
Data Driven Business Model: le opportunità di monetizzazione
Data Driven Business Model: le opportunità  di monetizzazioneData Driven Business Model: le opportunità  di monetizzazione
Data Driven Business Model: le opportunità di monetizzazione
 
Ingesting click events for analytics
Ingesting click events for analyticsIngesting click events for analytics
Ingesting click events for analytics
 
TUTMathematics Basic Skills Test & Remedial Instruction
TUTMathematics Basic Skills Test & Remedial InstructionTUTMathematics Basic Skills Test & Remedial Instruction
TUTMathematics Basic Skills Test & Remedial Instruction
 
Bank of America presentation
Bank of America presentationBank of America presentation
Bank of America presentation
 
Innovative funny powerful websites
Innovative funny powerful websitesInnovative funny powerful websites
Innovative funny powerful websites
 

Similar to Tik

Tugas tik rangkuman bab 1
Tugas tik rangkuman bab 1Tugas tik rangkuman bab 1
Tugas tik rangkuman bab 1
ekoyudhaprasetyo
 
Makalah Perangkat Komputer.docx
Makalah Perangkat Komputer.docxMakalah Perangkat Komputer.docx
Makalah Perangkat Komputer.docx
irzhadoang
 
Slidehare.net
Slidehare.netSlidehare.net
Slidehare.net
adityahernanda
 
SISTEM KOMPUTER KULIAH KE TIGA (SIK).pptx
SISTEM KOMPUTER KULIAH KE TIGA (SIK).pptxSISTEM KOMPUTER KULIAH KE TIGA (SIK).pptx
SISTEM KOMPUTER KULIAH KE TIGA (SIK).pptx
ziaulfatwa2
 
Presentation TIK (Robert)
Presentation TIK (Robert)Presentation TIK (Robert)
Presentation TIK (Robert)
Robetma09
 
operasi dasar dan peralatan penyusun komputer
operasi dasar  dan peralatan penyusun komputeroperasi dasar  dan peralatan penyusun komputer
operasi dasar dan peralatan penyusun komputer
dewi_novita
 
Pengenalan Komputer
Pengenalan KomputerPengenalan Komputer
Pengenalan Komputer
DfitaKaban
 
Operasi dasar dan peralat peyusun koputer
Operasi dasar dan peralat peyusun koputerOperasi dasar dan peralat peyusun koputer
Operasi dasar dan peralat peyusun koputer
ryan_satrya
 
Rangkuman bab 1 LKS TIK
Rangkuman bab 1 LKS TIKRangkuman bab 1 LKS TIK
Rangkuman bab 1 LKS TIK
ibrahimalfauzan
 
rangkumanbukuinformatikabab4-220124060708.pptx
rangkumanbukuinformatikabab4-220124060708.pptxrangkumanbukuinformatikabab4-220124060708.pptx
rangkumanbukuinformatikabab4-220124060708.pptx
apriadisyahputra
 
Rangkuman buku informatika bab 4
Rangkuman buku informatika bab 4Rangkuman buku informatika bab 4
Rangkuman buku informatika bab 4
Syafiq Kamil Aryawiguna
 
1.Pengenalan komputer & internet
1.Pengenalan komputer & internet1.Pengenalan komputer & internet
1.Pengenalan komputer & internet
Endang Retnoningsih
 
Sistem komputer bab 4 Lovindi 7F
Sistem komputer bab 4 Lovindi 7FSistem komputer bab 4 Lovindi 7F
Sistem komputer bab 4 Lovindi 7F
LovindiA
 
Rangkuman MateriTIK bab 1
Rangkuman MateriTIK bab 1Rangkuman MateriTIK bab 1
Rangkuman MateriTIK bab 1
AlvinAmanda
 
operasi dasar komputer
operasi dasar komputeroperasi dasar komputer
operasi dasar komputer
nakagawa_angelia
 
operasi dasar dan peralatan penyusun komputer
operasi dasar  dan peralatan penyusun komputeroperasi dasar  dan peralatan penyusun komputer
operasi dasar dan peralatan penyusun komputer
dwi_angelia
 
OPERASI DASAR DAN PERALATAN PENYUSUN KOMPUTER
OPERASI DASAR DAN PERALATAN PENYUSUN KOMPUTEROPERASI DASAR DAN PERALATAN PENYUSUN KOMPUTER
OPERASI DASAR DAN PERALATAN PENYUSUN KOMPUTER
InSan_muhammadiyah4
 
Operasi dasar dan peralat peyusun koputer
Operasi dasar dan peralat peyusun koputerOperasi dasar dan peralat peyusun koputer
Operasi dasar dan peralat peyusun koputer
bagja21
 
Operasi dasar dan peralat peyusun koputer
Operasi dasar dan peralat peyusun koputerOperasi dasar dan peralat peyusun koputer
Operasi dasar dan peralat peyusun koputer
bagja21
 
Tik rangbab1
Tik rangbab1Tik rangbab1
Tik rangbab1
nrlwidya
 

Similar to Tik (20)

Tugas tik rangkuman bab 1
Tugas tik rangkuman bab 1Tugas tik rangkuman bab 1
Tugas tik rangkuman bab 1
 
Makalah Perangkat Komputer.docx
Makalah Perangkat Komputer.docxMakalah Perangkat Komputer.docx
Makalah Perangkat Komputer.docx
 
Slidehare.net
Slidehare.netSlidehare.net
Slidehare.net
 
SISTEM KOMPUTER KULIAH KE TIGA (SIK).pptx
SISTEM KOMPUTER KULIAH KE TIGA (SIK).pptxSISTEM KOMPUTER KULIAH KE TIGA (SIK).pptx
SISTEM KOMPUTER KULIAH KE TIGA (SIK).pptx
 
Presentation TIK (Robert)
Presentation TIK (Robert)Presentation TIK (Robert)
Presentation TIK (Robert)
 
operasi dasar dan peralatan penyusun komputer
operasi dasar  dan peralatan penyusun komputeroperasi dasar  dan peralatan penyusun komputer
operasi dasar dan peralatan penyusun komputer
 
Pengenalan Komputer
Pengenalan KomputerPengenalan Komputer
Pengenalan Komputer
 
Operasi dasar dan peralat peyusun koputer
Operasi dasar dan peralat peyusun koputerOperasi dasar dan peralat peyusun koputer
Operasi dasar dan peralat peyusun koputer
 
Rangkuman bab 1 LKS TIK
Rangkuman bab 1 LKS TIKRangkuman bab 1 LKS TIK
Rangkuman bab 1 LKS TIK
 
rangkumanbukuinformatikabab4-220124060708.pptx
rangkumanbukuinformatikabab4-220124060708.pptxrangkumanbukuinformatikabab4-220124060708.pptx
rangkumanbukuinformatikabab4-220124060708.pptx
 
Rangkuman buku informatika bab 4
Rangkuman buku informatika bab 4Rangkuman buku informatika bab 4
Rangkuman buku informatika bab 4
 
1.Pengenalan komputer & internet
1.Pengenalan komputer & internet1.Pengenalan komputer & internet
1.Pengenalan komputer & internet
 
Sistem komputer bab 4 Lovindi 7F
Sistem komputer bab 4 Lovindi 7FSistem komputer bab 4 Lovindi 7F
Sistem komputer bab 4 Lovindi 7F
 
Rangkuman MateriTIK bab 1
Rangkuman MateriTIK bab 1Rangkuman MateriTIK bab 1
Rangkuman MateriTIK bab 1
 
operasi dasar komputer
operasi dasar komputeroperasi dasar komputer
operasi dasar komputer
 
operasi dasar dan peralatan penyusun komputer
operasi dasar  dan peralatan penyusun komputeroperasi dasar  dan peralatan penyusun komputer
operasi dasar dan peralatan penyusun komputer
 
OPERASI DASAR DAN PERALATAN PENYUSUN KOMPUTER
OPERASI DASAR DAN PERALATAN PENYUSUN KOMPUTEROPERASI DASAR DAN PERALATAN PENYUSUN KOMPUTER
OPERASI DASAR DAN PERALATAN PENYUSUN KOMPUTER
 
Operasi dasar dan peralat peyusun koputer
Operasi dasar dan peralat peyusun koputerOperasi dasar dan peralat peyusun koputer
Operasi dasar dan peralat peyusun koputer
 
Operasi dasar dan peralat peyusun koputer
Operasi dasar dan peralat peyusun koputerOperasi dasar dan peralat peyusun koputer
Operasi dasar dan peralat peyusun koputer
 
Tik rangbab1
Tik rangbab1Tik rangbab1
Tik rangbab1
 

Recently uploaded

PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 

Recently uploaded (20)

PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 

Tik

  • 1. Nama Kelompok : 1. Cucuh Anjar Rosita (05) 2. Putri Taufika (25) X – 4 SMA Muhammadiyah 4 Surabaya
  • 2. BAB 1 Operasi Dasar Dan Peralatan Penyusun Komputer
  • 3. Prosedur menghidupkan komputer dengan benar • Sebelum kita menghidupkan komputer, kita harus menghubungkan power supply dengan sumber listrik terlebih dahulu. Untuk menghubungkannya, kita gunakan kabel power. Pastikan bahwa kabel power dengan benar dan tepat terhubung dengan arus listrik. • Menghubungkan power supply ke sumber listrik. • Pastikan bahwa sistem unit komputer telah terangkai dengan benar. • Pastikan bahwa unit komputer telah terhubung secara benar dengan arus listrik. • Pastikan pula tidak ada disket pada Floppy drive (jika menggunakannya). • Hidupkan komputer dengan cara menekan tombol power pada CPU dan hidupkan pula monitor dengan menekan tombol power monitor. • Tunggu beberapa detik hingga komputer selesai melakukan proses booting. • Proses booting pada Windows 7. • Setelah proses booting selesai, komputer akan menampilkan dekstop sebagai tanda komputer siap digunakan. • Tampilan desktop Windows 7. • Selanjutnya komputer siap digunakan.
  • 4. Prosedur Mematikan Komputer Dengan Benar Gambar Cara Mematikan Komputer Dengan Benar • Pastikan semua aplikasi program ditutup dengan benar. • Klik tombol Start --> Shutdown. • Tombol shutdown dilingkari merah • Tunggu beberapa saat hingga otomatis CPU dimatikan tanpa menekan tombol power. • Matikan monitor dengan menekan tombol power monitor. • Cabut kabel power CPU dan monitor dari sumber listrik. • Selesai.
  • 5. Pengertian dan Fungsi Perangkat Lunak / Software Pengertian perangkat lunak (software) komputer adalah sekumpulan data elektronik yg disimpan dan diatur oleh komputer, data elektronik yg disimpan oleh komputer itu dapat berupa program atau instruksi yg akan menjalankan suatu perintah. Fungsi Perangkat lunak (Software) Komputer • Fungsi perangkat lunak (software) adalah memproses data atau perintah / instruksi hingga mendapat hasil atau menjalankan sebuah perintah perintah. • Berfungsi sebagai sarana interaksi yg menghubungkan atau menjembatani pengguna komputer (user) dengan perangkat keras.
  • 6. Perangkat Lunak Sistem (Application Software) Bahasa Pemrograman Bahasa pemrograman (programming language) adalah bahasa yg digunakan untuk membuat program itu sendiri. Ada banyak bahasa pemrograman contohnya Bahasa C, C++, Visual Basic, Pascal, Borland, HTML, PHP, JAVA, dan masih banyak lagi. Untuk menunjang pembuatan harus menggunakan perangkat lunak yang digunakan untuk merancang atau membuat program sesuai dengan struktur dan metode yang dimiliki oleh bahasa program itu sendiri. Sistem Aplikasi Program aplikasi merupakan software yang banyak digunakan untuk membantu menyelesaikan tugas tertentu, seperti untuk membuat surat, mendengarkan musik, menonton film, menghitung sejumlah angka, dan masih banyak lagi. Contoh program aplikasi seperti Microsoft word, excel, power point, Winamp, Media player classic, calculator, dll. Sistem Operasi 1. untuk mengatur semua perangkat keras komputer yang terhubung dengan CPU. 2. menerjemahkan segala aktivitas pemakai kepada CPU agar segala yang diperintahkan oleh pemakai dapat dikerjakan oleh CPU. 3. mengatur semua proses yg terjadi di dalam CPU.
  • 7. Perangkat Lunak Aplikasi (Application Software) 1. Perangkat Lunak Pengolah Kata Adalah program aplikasi yang berhubungan dengan naskah dan berbagai macam administrasi surat – menyurat Contoh Aplikasi Pengolah Kata : Lotus word pro, Corel word perfect, Star office writer, Open office writer, Microsoft word. 2. Perangkat Lunak Pengolah Kata Contoh : Kspread, Star Office Cacl, Open office cacl, Gnumeric, Abacus, XESS, Lotus 1 – 2 - 3 dan Microsoft exel. 3. Perangkat Lunak Presentasi Biasanya digunakan untuk seminar – seminar di kantor maupun di kelas. Contoh : Star office impress, Open office impress, Kpresenter, Microsoft powerpoint. 4. Perangkat Lunak Pengolah Data (Database) Adalah program aplikasi yang digunakan untuk pengolahan database. Contoh : dBase, Fox base, Microsoft access, Open office. Org Base. 5. Perangkat Lunak Desain Grafis Digunakan untuk membuat gambaran atau desain grafis. Contoh : Corel draw, Adobe pakemaker, Adobe photoshop. 6. Perangkat Lunak Multimedia Digunakan untuk mempresentasikan atau menyampaikan informasi dengan tulisan, animasi, audio, video. 7. Perangkat Lunak Komunikasi dan Internet Untuk melakukan komunikasi antar komputer melalui internet. 8. Perangkat Lunak Permainan (Games) Perangkat lunak yang dibuat sebagai aplikasi permainan.
  • 8. Pengertian Perangkat Keras / Hardware Perangkat keras komputer adalah perangkat komputer yang dapat dilihat secara fisik. Perangkat lunak menhubungkan hardware dengan user (pengguna) agar tercipta sistem yang dapat berfungsi sesuai dengan keinginan user. Perangkat keras yang telah dirangkai dengan baik tanpa dilengkapi perangkat lunak tidak dapat digunakan. Apabila salah satu komponen dari perangkat hardware maupun software tidak berfungsi, maka dapat mengakibatkan tidak berfungsinya suatu komputer dengan baik.
  • 9. Perangkat Keras Penyusun Komputer 1. Alat input adalah perangkat keras yang digunakn untuk memasukkan data dari luar luar ke komputer dari luar ke dalam suatu memori dan processor untuk diolah sehingga menghasilkan informasi yang diperlukan. Contoh : Keyboard, Mouse, Touchpad, Mikrofon dan Handphone, Light Pen, Joy Stick dan Games Paddle, Barcode Reader, Scanner. 2. Alat Proses adalah perangkat yang digunakan komputer untuk mengolah data. Contoh : Motherboard, Processor, RAM, Video Card, Sound Card. 3. Alat Output adalah alat untuk menampilkan informasi yang telah diproses oleh komputer. Contoh : Monitor, Speaker, Printer. 4. Alat Simpan adalah alat yang digunakan untuk menyimpan data pada komputer. Contoh : Harddisk, Disket, Zip Drive, Keping CD dan DVD, Flashdisk
  • 11. Komponen Pada Jaringan Komputer Server Adalah sebuah sistem komputer yang menyediakan jenis layanan tertentu dalam sebuah jaringan komputer. Client Adalah komputer dalam jaringan yang menggunakan sumber daya yang disediakan oleh server. Network interface card (NIC) Adalah sebuah kartu yang berfungsi sebagai jembatan dari sebuah komputer ke sebuah jaringan komputer. Kabel Adalah media dimana informasi berpindah dari satu perangkat jaringan ke satu perangkat jaringan yang lain. PCMCIA Network Interface Card Adalah media kartu dengan sisipan simcard untuk melakukan koneksi internet melalui frekuensi GSM atauu CDMA. Modem Adalah alat komunikasi dua arah. Bridge Adalah sebuah komponen jaringan yang digunakan untuk memperluas jaringan atau membuat sebuah segmen jaringan. Router Adalah sebuah komponen perangkat keras jaringan komputer yang memungkinkan komputer untuk terhubung satu sama lain dan perangkat keras komputer lainnya. Jaringan wireless Adalah teknologi wireless atau nirkabel yang memiliki kemampuan penyedia akses internet dengan bandwith besar, hingga 11 Mbps.
  • 12. IP Adress Adalah deretan angka binerantara 32 bit sampai 128 bit yang dipakai sebagai alamat identifikasi untuk tiap komputer host dalam jaringan internet.
  • 13.
  • 14. DHCP (Dynamic Host Configuration Protocol) Adalah protokol yang berbasis arsitektur client/server yang dipakai untuk memudahkan alamat IP dalam satu jaringan