SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
Takhayyul dan Khurafat
Imam Mashudi Latif, S.Ag., M.H.I.
Takhayyul (‫)تخيل‬
 Kata takhayul berasal dari bahasa Arab َ
َ‫ل‬َّ‫ي‬َ‫خ‬
–
َ
‫ل‬َّ‫ي‬َ‫خ‬َ‫ت‬
-
ًَ
‫ل‬ُّ‫ي‬َ‫خ‬َ‫ت‬ yang berarti
membayangkan atau bayangan.
 Menuru Kamus Besar Bahasa Indonesia, takhayul berarti:
1. (sesuatu yang) hanya ada dalam khayal belaka;
2. kepercayaan kepada sesuatu yang dianggap ada atau sakti, tetapi sebenarnya
tidak ada atau tidak sakti.
 Secara terminologi, takhayul sama dongeng.
 Dalam al-Qur`an disebutkan:
Musa berkata: “Silakan kamu sekalian melemparkan.” Maka tiba-tiba tali-tali dan
tongkat-tongkat mereka, terbayang kepada Musa seakan-akan ia merayap cepat,
lantaran sihir mereka.” (QS. Thaha: 66)
Khurafat (‫)خرافة‬
 Kata khurafat berasal dari bahasa Arab ‫خرافة‬ yang berarti dongeng, legenda,
kisah, cerita bohong, asumsi, kepercayaan dan keyakinan yang tidak masuk
akal/akidah yang tidak benar. Cerita-cerita itu umumnya menarik dan
mempesona.
 Menurut Ibnu al-Manzhur:
ُ
ُ‫ة‬َ‫ف‬‫ا‬َ
‫ر‬ُ‫اخل‬‫و‬
ُُ
‫ث‬‫ح‬‫ي‬ِ
‫د‬َ‫ح‬
‫اْل‬
ُ
ُ
‫ح‬َ‫ل‬‫ح‬
‫م‬َ‫ت‬‫ح‬
‫س‬ُ
‫ـم‬‫ح‬‫ل‬‫ا‬
َُ
‫ن‬ِ
‫م‬
ُِ
‫ب‬‫ح‬
‫ذ‬ِ
‫ك‬ِ‫ال‬
.
‫ا‬‫ح‬
‫و‬ُ‫ل‬‫ا‬َ‫ق‬َ
‫و‬
:
ُُ
‫ث‬‫ح‬‫ي‬ِ
‫د‬َ
‫ح‬
ُ
َ‫ة‬‫اف‬‫ر‬ُ
‫خ‬
Khurafat adalah berita yang dibumbui dengan kedustaan. Masyarakat menyebut,
‘Berita Khurafat’ artinya jangan dipercaya.
 Dijelaskan oleh Ibnu al-Kalbi bahwa Khurafat adalah nama orang dari Bani Udzrah
atau Bani Juhainah. Dia pernah diculik jin, kemudian kembali ke kampungnya.
Setelah itu, dia bercerita banyak tentang berbagai kejadian yang dia lihat, sehingga
banyak orang terheran-heran. Sampai mereka tidak percaya dan menganggap
Khurafat berdusta. Akhirnya jadi terkenal di tengah masyarakat, “Berita Khurafat.”
Keterangan yang serupa juga disampaikan oleh az-Zirikli.
Nama lain dari takhayul dan khurafat
 Istilah lain dari takhayul dan khurafat di antaranya tathayyur, syubhat dan lain-lain. Di zaman Nabi Saw., ada yang dikenal
dengan nama ‘adwa, thiyarah, hamah, shafar, nau’, dan ghul.
 ‘Adwa adalah penjangkitan atau penularan penyakit. Di zaman jahiliyyah mereka beranggapan bahwa penyakit berjangkit
atau menular dengan sendirinya tanpa kehendak dan taqdir Allah swt.
 Thiyarah adalah merasa bernasib sial atau meramal nasib buruk (menganggap firasat jelek) karena melihat sesuatu seperti
melihat burung, mendengar suara binatang, melihat bintang, pecahnya barang perabotan, panasnya cincin yang dibuat
jadi jimat, bergetarnya keris di dalam sarungnya, melihat garis tangan, menghubungkan angka, tanggal lahir dan
sebagainya.
 Hamah adalah jenis burung yang keluar pada malam hari seperti burung hantu dan lainnya. Orang-orang jahiliyyah
merasa bernasib sial kalau melihat burung hantu: bila ada burung hantu hinggap di atas rumah, burung itu membawa
berita kematian anggota keluarga penghuni rumah itu.
 Shafar adalah bulan kedua dalam tahun Hijriyyah. Orang-orang jahiliyyah beranggapan bahwa bulan ini membawa nasib
sial atau tidak menguntungkan, dan termasuk di dalamnya ada hari, atau tanggal yang tidak baik.
 Nau’ adalah terbit atau teggelamnya suatu bintang. Orang-orang jahiliyyah menisbahkan (menjadikan sebab) akan
turunnya hujan kepada bintang ini dan bintang itu.
 Ghul adalah hantu jenis jin atau setan. Dulu orang Arab beranggapan bahwa ghul menampakkan diri kepada manusia di
padang pasir dan dapat berubah-ubah bentuk serta mereka yakin bahwa ghul dapat meyesatkan mereka dalam
perjalanan lalu membinasakan mereka.
 Takhayul dan khurafat saling berkaitan. Awalnya dari khayalan manusia, khayalan
yang tanpa bukti, tidak sesuai dengan kenyataan, dan tidak didukung oleh dalil. Ini
disebut takhayul. Ketika itu diyakini, statusnya menjadi khurafat, keyakinan dusta
yang menyimpang.

More Related Content

What's hot

Ppt akhlak & kepribadian seorang muslim
Ppt  akhlak & kepribadian seorang muslimPpt  akhlak & kepribadian seorang muslim
Ppt akhlak & kepribadian seorang muslimKalisthiana Yi Ku
 
Iman dan Taqwa - Agama islam
Iman dan Taqwa - Agama islamIman dan Taqwa - Agama islam
Iman dan Taqwa - Agama islammarwahhh
 
Pentingnya Niat dan Ngaji
Pentingnya Niat dan NgajiPentingnya Niat dan Ngaji
Pentingnya Niat dan NgajiErwin Wahyu
 
PPT Konsep Takhali,Tahalli,Tajalli
PPT Konsep Takhali,Tahalli,Tajalli PPT Konsep Takhali,Tahalli,Tajalli
PPT Konsep Takhali,Tahalli,Tajalli kelompok2agamaislam
 
Perilaku kompetitif dalam kebaikan dan kerja keras
Perilaku kompetitif dalam kebaikan dan kerja kerasPerilaku kompetitif dalam kebaikan dan kerja keras
Perilaku kompetitif dalam kebaikan dan kerja keraskhairunfirda
 
Metode pembelajaran istima' wal kalam
Metode pembelajaran istima' wal kalamMetode pembelajaran istima' wal kalam
Metode pembelajaran istima' wal kalamVini Fakhriyani Ulfah
 
5. muradif, musytarak, mantuq, mafhum, zahir, muawwal
5. muradif, musytarak, mantuq, mafhum, zahir, muawwal5. muradif, musytarak, mantuq, mafhum, zahir, muawwal
5. muradif, musytarak, mantuq, mafhum, zahir, muawwalMarhamah Saleh
 
Uqdatul kubro
Uqdatul kubroUqdatul kubro
Uqdatul kubroel-hafiy
 
Ppt kelompok 7 hakikat ibadah & urgensinya
Ppt kelompok 7 hakikat ibadah & urgensinyaPpt kelompok 7 hakikat ibadah & urgensinya
Ppt kelompok 7 hakikat ibadah & urgensinyaAndi Doank
 
Studi islam dalam pendekatan historis
Studi islam dalam pendekatan historisStudi islam dalam pendekatan historis
Studi islam dalam pendekatan historisatjehh
 
Sistem kepemilikan dalam islam
Sistem kepemilikan dalam islamSistem kepemilikan dalam islam
Sistem kepemilikan dalam islamMuhammad Jamhuri
 
akhlak mahmudah dan madzmumah
akhlak mahmudah dan madzmumahakhlak mahmudah dan madzmumah
akhlak mahmudah dan madzmumahHafidzotul Millah
 
Makalah Muhkam Mutasyabih
Makalah Muhkam MutasyabihMakalah Muhkam Mutasyabih
Makalah Muhkam Mutasyabihazzaazza50746
 

What's hot (20)

Ppt akhlak & kepribadian seorang muslim
Ppt  akhlak & kepribadian seorang muslimPpt  akhlak & kepribadian seorang muslim
Ppt akhlak & kepribadian seorang muslim
 
Iman dan Taqwa - Agama islam
Iman dan Taqwa - Agama islamIman dan Taqwa - Agama islam
Iman dan Taqwa - Agama islam
 
Al islam rangkuman
Al islam   rangkumanAl islam   rangkuman
Al islam rangkuman
 
Msi kelompok 5 ppt
Msi kelompok 5 pptMsi kelompok 5 ppt
Msi kelompok 5 ppt
 
Pentingnya Niat dan Ngaji
Pentingnya Niat dan NgajiPentingnya Niat dan Ngaji
Pentingnya Niat dan Ngaji
 
PPT Konsep Takhali,Tahalli,Tajalli
PPT Konsep Takhali,Tahalli,Tajalli PPT Konsep Takhali,Tahalli,Tajalli
PPT Konsep Takhali,Tahalli,Tajalli
 
Perilaku kompetitif dalam kebaikan dan kerja keras
Perilaku kompetitif dalam kebaikan dan kerja kerasPerilaku kompetitif dalam kebaikan dan kerja keras
Perilaku kompetitif dalam kebaikan dan kerja keras
 
Metode pembelajaran istima' wal kalam
Metode pembelajaran istima' wal kalamMetode pembelajaran istima' wal kalam
Metode pembelajaran istima' wal kalam
 
5. muradif, musytarak, mantuq, mafhum, zahir, muawwal
5. muradif, musytarak, mantuq, mafhum, zahir, muawwal5. muradif, musytarak, mantuq, mafhum, zahir, muawwal
5. muradif, musytarak, mantuq, mafhum, zahir, muawwal
 
04.1 KONSEP AKAD
04.1 KONSEP AKAD04.1 KONSEP AKAD
04.1 KONSEP AKAD
 
Uqdatul kubro
Uqdatul kubroUqdatul kubro
Uqdatul kubro
 
Ppt kelompok 7 hakikat ibadah & urgensinya
Ppt kelompok 7 hakikat ibadah & urgensinyaPpt kelompok 7 hakikat ibadah & urgensinya
Ppt kelompok 7 hakikat ibadah & urgensinya
 
Studi islam dalam pendekatan historis
Studi islam dalam pendekatan historisStudi islam dalam pendekatan historis
Studi islam dalam pendekatan historis
 
PPt Tafsir Tarbawi
PPt Tafsir TarbawiPPt Tafsir Tarbawi
PPt Tafsir Tarbawi
 
fiil,isim,huruf
fiil,isim,huruffiil,isim,huruf
fiil,isim,huruf
 
Sistem kepemilikan dalam islam
Sistem kepemilikan dalam islamSistem kepemilikan dalam islam
Sistem kepemilikan dalam islam
 
akhlak mahmudah dan madzmumah
akhlak mahmudah dan madzmumahakhlak mahmudah dan madzmumah
akhlak mahmudah dan madzmumah
 
Asbababun nuzul powerpoint
Asbababun nuzul powerpointAsbababun nuzul powerpoint
Asbababun nuzul powerpoint
 
Makalah Muhkam Mutasyabih
Makalah Muhkam MutasyabihMakalah Muhkam Mutasyabih
Makalah Muhkam Mutasyabih
 
Maqamat wa Ahwal
Maqamat wa AhwalMaqamat wa Ahwal
Maqamat wa Ahwal
 

Takhayyul dan khurafat

  • 1. Takhayyul dan Khurafat Imam Mashudi Latif, S.Ag., M.H.I.
  • 2. Takhayyul (‫)تخيل‬  Kata takhayul berasal dari bahasa Arab َ َ‫ل‬َّ‫ي‬َ‫خ‬ – َ ‫ل‬َّ‫ي‬َ‫خ‬َ‫ت‬ - ًَ ‫ل‬ُّ‫ي‬َ‫خ‬َ‫ت‬ yang berarti membayangkan atau bayangan.  Menuru Kamus Besar Bahasa Indonesia, takhayul berarti: 1. (sesuatu yang) hanya ada dalam khayal belaka; 2. kepercayaan kepada sesuatu yang dianggap ada atau sakti, tetapi sebenarnya tidak ada atau tidak sakti.  Secara terminologi, takhayul sama dongeng.
  • 3.  Dalam al-Qur`an disebutkan: Musa berkata: “Silakan kamu sekalian melemparkan.” Maka tiba-tiba tali-tali dan tongkat-tongkat mereka, terbayang kepada Musa seakan-akan ia merayap cepat, lantaran sihir mereka.” (QS. Thaha: 66)
  • 4. Khurafat (‫)خرافة‬  Kata khurafat berasal dari bahasa Arab ‫خرافة‬ yang berarti dongeng, legenda, kisah, cerita bohong, asumsi, kepercayaan dan keyakinan yang tidak masuk akal/akidah yang tidak benar. Cerita-cerita itu umumnya menarik dan mempesona.  Menurut Ibnu al-Manzhur: ُ ُ‫ة‬َ‫ف‬‫ا‬َ ‫ر‬ُ‫اخل‬‫و‬ ُُ ‫ث‬‫ح‬‫ي‬ِ ‫د‬َ‫ح‬ ‫اْل‬ ُ ُ ‫ح‬َ‫ل‬‫ح‬ ‫م‬َ‫ت‬‫ح‬ ‫س‬ُ ‫ـم‬‫ح‬‫ل‬‫ا‬ َُ ‫ن‬ِ ‫م‬ ُِ ‫ب‬‫ح‬ ‫ذ‬ِ ‫ك‬ِ‫ال‬ . ‫ا‬‫ح‬ ‫و‬ُ‫ل‬‫ا‬َ‫ق‬َ ‫و‬ : ُُ ‫ث‬‫ح‬‫ي‬ِ ‫د‬َ ‫ح‬ ُ َ‫ة‬‫اف‬‫ر‬ُ ‫خ‬ Khurafat adalah berita yang dibumbui dengan kedustaan. Masyarakat menyebut, ‘Berita Khurafat’ artinya jangan dipercaya.
  • 5.  Dijelaskan oleh Ibnu al-Kalbi bahwa Khurafat adalah nama orang dari Bani Udzrah atau Bani Juhainah. Dia pernah diculik jin, kemudian kembali ke kampungnya. Setelah itu, dia bercerita banyak tentang berbagai kejadian yang dia lihat, sehingga banyak orang terheran-heran. Sampai mereka tidak percaya dan menganggap Khurafat berdusta. Akhirnya jadi terkenal di tengah masyarakat, “Berita Khurafat.” Keterangan yang serupa juga disampaikan oleh az-Zirikli.
  • 6. Nama lain dari takhayul dan khurafat  Istilah lain dari takhayul dan khurafat di antaranya tathayyur, syubhat dan lain-lain. Di zaman Nabi Saw., ada yang dikenal dengan nama ‘adwa, thiyarah, hamah, shafar, nau’, dan ghul.  ‘Adwa adalah penjangkitan atau penularan penyakit. Di zaman jahiliyyah mereka beranggapan bahwa penyakit berjangkit atau menular dengan sendirinya tanpa kehendak dan taqdir Allah swt.  Thiyarah adalah merasa bernasib sial atau meramal nasib buruk (menganggap firasat jelek) karena melihat sesuatu seperti melihat burung, mendengar suara binatang, melihat bintang, pecahnya barang perabotan, panasnya cincin yang dibuat jadi jimat, bergetarnya keris di dalam sarungnya, melihat garis tangan, menghubungkan angka, tanggal lahir dan sebagainya.  Hamah adalah jenis burung yang keluar pada malam hari seperti burung hantu dan lainnya. Orang-orang jahiliyyah merasa bernasib sial kalau melihat burung hantu: bila ada burung hantu hinggap di atas rumah, burung itu membawa berita kematian anggota keluarga penghuni rumah itu.  Shafar adalah bulan kedua dalam tahun Hijriyyah. Orang-orang jahiliyyah beranggapan bahwa bulan ini membawa nasib sial atau tidak menguntungkan, dan termasuk di dalamnya ada hari, atau tanggal yang tidak baik.  Nau’ adalah terbit atau teggelamnya suatu bintang. Orang-orang jahiliyyah menisbahkan (menjadikan sebab) akan turunnya hujan kepada bintang ini dan bintang itu.  Ghul adalah hantu jenis jin atau setan. Dulu orang Arab beranggapan bahwa ghul menampakkan diri kepada manusia di padang pasir dan dapat berubah-ubah bentuk serta mereka yakin bahwa ghul dapat meyesatkan mereka dalam perjalanan lalu membinasakan mereka.
  • 7.  Takhayul dan khurafat saling berkaitan. Awalnya dari khayalan manusia, khayalan yang tanpa bukti, tidak sesuai dengan kenyataan, dan tidak didukung oleh dalil. Ini disebut takhayul. Ketika itu diyakini, statusnya menjadi khurafat, keyakinan dusta yang menyimpang.