SlideShare a Scribd company logo
Sumber Daya Dengan
Modulator Pulsa Dan Sistem
Bus
Nama : Annisaa Amalia (1410501028)
Dosen pembimbing : R. Suryoto Edy Raharjo, S.T., M.Eng.
Power supply
 Power supply unit (PSU) adalah perangkat keras atau Hardware yang ada di
dalam CPU maupun diluar CPU (power adaptor laptop).
Fungsi Power Supply
 Power supply berfungsi untuk merubah arus AC dari PLN menjadi arus DC yang
dibutuhkan oleh komponen komputer, mengkonversi input listrik AC menjadi
DC, dan menurunkan tegangan listrik 220 volt menjadi 5-12 volt.
Bagian-bagian power supply Pada
Komputer
1. AC-IN socket adalah jalan masuk begi tegangan AC jala-jala listrik ke dalam
modul rangkain power supply. AC socket berisi 3 pin, yaitu 2 pin untuk
tegangan AC dan 1 pin untuk ground. Penyambungan Ground pada power
supply komputer sangat penting untuk menetralisir tegangan bocor pada
proses induksi SMPS.
2. Modul SMPS adalah bagian utama sebuah power supply komputer. Modul ini
berisi rangkaian pemroses tegangan AC input menjadi beberapa tegangan DC.
Dalam modul SMPS terdapat dua unit power supply yaitu Stand-by Power
Supply dan Main power supply.
3. DC Output Socket dalah soket konektor yang berisi tegangan DC hasil keluaran
dari modul SMPS
4. Fan Cooler berfungsi sebagai unit pendingin untuk membuang panas yang
muncul pada modul SMPS. Panas yang muncul terutama pada
komponen semikonduktor seperti Dioda, MOSFET, dan IC
5. Casing Power Supply
Bagian-bagian power supply Pada
Komputer
Jenis-Jenis
Konektor Pada
Power Supply  Konektor 20/24 pin ATX Motherboard
Konektor yang berjumlah 20-24 pin ini
digunakan untuk memberi daya langsung
ke motherboard. Biasanya untuk
motherboard versi lama menggunakan
konektor yang berjumlah 20 pin.
Sedangkan untuk motherboard yang
terbaru sudah mulai menggunakan
konektor berjumlah 24 pin.
Antara konektor 20 pin dan 24 pin tidak
ada bedanya. Sebenarnya konektor 24 pin
ini merupakan konektor 20 pin yang
ditambah dengan konektor 4pin.
Keduanya ini bisa digabungkan dan
dilepas, untuk menyesuaikan keadaan
pada motherboard.
Jenis-Jenis Konektor
Pada Power Supply  ATX 4 pin connector
Konektor ini digunakan sebagai pemberi
tegangan untuk processor. Konektor ini
sudah mulai dipakai sejak processor kelas
pentium IV hingga yang terbaru saat ini.
Jadi pada pentium IV kebawah, konektor
ini tidak perlu digunakan lagi.
Jenis-Jenis Konektor
Pada Power Supply
 4 Pin Peripherial Power Connector /
Molex Connector
Konektor ini ini digunakan untuk memberi
tegangan terhadap berbagai hardware
seperti harddisk, CD/DVD ROM, dan kipas
casing.
Jenis-Jenis
Konektor Pada
Power Supply  SATA Power Connector
• Digunakan untuk memberi tagangan
terhadap hardware yang menggunakan
port SATA seperti Harddisk SATA, dan
juga CD/DVD ROM SATA
• Digunakan untuk mensupply tegangan
untuk komponen hardware yang
menggunakan interface SATA seperti
Hardisk SATA dan CD/DVD ROM SATA.
Jenis-Jenis
Konektor Pada
Power Supply
 Floppy Drive Connector / Berg
Connector
Konektor ini khusus digunakan untuk
Floppy Drive atau pun external audio
card. Karena penggunaan Floopy Drive
sekarang sangat jarang, maka konektor
ini jarang digunakan.
 6 pin PCI-E connector
Konektor jenis ini digunakan untuk
memberikan daya tambahan pada
perangkat VGA card atau kartu grafis
yang berjenis PCI Express karena VGA
Card jenis PCI-E membutuhkan daya yang
lebih dibandingkan dengan VGA jenis
lainnya.
Pengertian Bus Dan Sistem Bus
 Bus merupakan jalur komunikasi data yang menghubungkan dua atau lebih
jaringan komputer.
 Bus berfungsi untuk memindahkan data antar bagian-bagian didalam sistem
komputer. Data dipindahkan dari piranti masukan ke CPU, dari CPU ke
memori, atau dari memori ke peranti keluaran.
Sistem Bus
 Didalam komputer terdapat 2 sistem bus yaitu :
1. Bus sistem, yang menghubungkan CPU dengan RAM.
2. Bus I/O, yang menghubungkan CPU dengan komponen-komponen yang
lainnya.
Struktur Sistem Bus
 Saluran Data (Data Bus)
Saluran data memberikan lintasan bagi perpindahan data antara dua modul sistem.
Saluran ini secara kolektif disebut bus data. Umumnya bus data terdiri dari 8, 16, 32
saluran, jumlah saluran dikaitkankan dengan lebar bus data. Karena pada suatu saat
tertentu masing-masing saluran hanya dapat membawa 1 bit, maka jumlah saluran
menentukan jumlah bit yang dapat dipindahkan pada suatu saat.
 Saluran alamat (Bus addres)
Saluran alamat digunakan untuk menandakan sumber atau tujuan data pada bus data.
Misalnya, bila CPU akan membaca sebuah word data dari memori, maka CPU akan
menaruh alamat word yang dimaksud pada saluran alamat. Lebar bus alamat akan
menentukan kapasitas memori maksimum sistem. Selain itu, umumnya saluran alamat
juga dipakai untuk mengalamati port-port input/outoput.
Struktur Sistem Bus
 Saluran Kontrol (Control Bus)
Saluran kontrol digunakan untuk mengntrol akses ke saluran alamat dan
penggunaan data dan saluran alamat. Karena data dan saluran alamat dipakai
bersama oleh seluruh komponen, maka harus ada alat untuk mengontrol
penggunaannya. Sinyal-sinyal kontrol melakukan transmisi baik perintah maupun
informasi pewaktuan diantara modul-modul sistem. Sinyal-sinyal pewaktuan
menunjukkan validitas data dan informasi alamat. Sinyal-sinyal perintah
mespesifikasikan operasi-operasi yang akan dibentuk. Umumnya saluran kontrol
meliputi : memory write, memory read, I/O write, I/O read, transfer ACK, bus
request, bus grant, interrupt request, interrupt ACK, clock, reset.
Struktur Sistem Bus
Secara umum saluran kontrol meliputi :
Memory Write, memerintahkan data pada bus yang akan dituliskan ke dalam lokasi alamat.
 Memory Read memerintahkan data dari lokasi alamat ditempatkan pada bus data.
 I/O Write, memerintahkan data pada bus dikirim ke lokasi port I/O.
 I/O Read, memerintahkan data dari port I/O ditempatkan pada bus data.
 Transfer ACK, menunjukkan data telah diterima dari bus atau data telah ditempatkan
pada bus.
 Bus Request, menunjukkan bahwa modul memerlukan kontrol bus.
 Bus Grant, menunjukkan modul yang melakukan request telah diberi hak mengontrol bus.
 Interrupt Request, menandakan adanya penangguhan interupsi dari modul.
 Interrupt ACK, menunjukkan penangguhan interupsi telah diketahui CPU.
 Clock, kontrol untuk sinkronisasi operasi antar modul.
 Reset, digunakan untuk menginisialisasi seluruh modul.
Jenis-Jenis Sistem Bus
 Bus Prosesor
Bus ini merupakan bus tercepat dalam sistem dan menjadi bus inti dalam chipset
dan motherboard. Bus ini utamanya digunakan oleh prosesor untuk meneruskan
informasi dari prosesor ke cache atau memori utama ke chipset kontrolir memori
(Northbridge, MCH, atau SPP). Bus ini juga terbagi atas beberapa macam, yakni
Front-Side Bus, HyperTransport bus, dan beberapa bus lainnya. Sistem komputer
selain Intel x86 mungkin memiliki bus-nya sendiri-sendiri. Bus ini berjalan pada
kecepatan 100 MHz, 133 MHz, 200 MHz, 266 MHz, 400 MHz, 533 MHz, 800 MHz,
1000 MHz atau 1066 MHz. Umumnya, bus ini memiliki lebar lajur 64-bit, sehingga
setiap detaknya ia mampu mentransfer 8 byte.
Jenis-Jenis Sistem Bus
 Bus AGP (Accelerated Graphic Port). Bus ini merupakan bus yang didesain
secara spesifik untuk kartu grafis. Bus ini berjalan pada kecepatan 66 MHz
(mode AGP 1x), 133 MHz (mode AGP 2x), atau 533 MHz (mode AGP 8x) pada
lebar jalur 32-bit, sehingga bandwidth maksimum yang dapat diraih adalah
2133 MByte/s. Umumnya, bus ini terkoneksi ke chipset pengatur memori
(Northbridge, Intel Memory Controller Hub, atau NVIDIA nForce SPP). Sebuah
sistem hanya dapat menampung satu buah bus AGP. Mulai tahun 2005, saat PCI
Express mulai marak digunakan, bus AGP ditinggalkan.
Jenis-Jenis Sistem Bus
 Bus PCI (Peripherals Component Interconnect). Bus PCI tidak tergantung
prosesor dan berfungsi sebagai bus peripheral. Bus ini memiliki kinerja tinggi
untuk sistem I/O berkecepatan tinggi. Bus ini berjalan pada kecepatan 33 MHz
dengan lebar lajur 32-bit. Bus ini ditemukan pada hampir semua komputer PC
yang beredar, dari mulai prosesor Intel 486 karena memang banyak kartu yang
menggunakan bus ini, bahkan hingga saat ini. Bus ini dikontrol oleh chipset
pengatur memori (northbridge, Intel MCH) atau Southbridge (Intel ICH, atau
NVIDIA nForce MCP)
Jenis-Jenis Sistem Bus
 Bus ISA (Industry Standard Architecture) adalah sebuah arsitektur bus dengan
bus data selebar 8-bit yang diperkenalkan dalam IBM PC 5150 pada tanggal 12
Agustus 1981. Bus ISA diperbarui dengan menambahkan bus data selebar
menjadi 16-bit pada IBM PC/AT pada tahun 1984, sehingga jenis bus ISA yang
beredar pun terbagi menjadi dua bagian, yakni ISA 16-bit dan ISA 8-bit. ISA
merupakan bus dasar dan paling umum digunakan dalam komputer IBM PC
hingga tahun 1995, sebelum akhirnya digantikan oleh bus PCI yang
diluncurkan pada tahun 1992.
Daftar Pustaka
 https://www.google.co.id/search?hl=en&authuser=0&site=imghp&tbm=isch&s
ource=hp&biw=1366&bih=613&q=power+supply+computer&oq=power+su&gs_l
=img.1.5.0l10.714.3205.0.7241.8.6.0.2.2.0.266.1203.0j4j2.6.0....0...1ac.1.64
.img..0.8.1207.LStZgZYs1fE
 http://www.nulis-ilmu.com/2015/03/sistem-power-supply-pada-
komputer.html
 http://www.teorikomputer.com/2012/12/fungsi-power-supply-komputer.html
 https://abisabrina.wordpress.com/2010/08/06/bagian-bagian-komputer-
power-supply-psu/
 http://www.pintarkomputer.com/jenis-jenis-konektor-pada-power-supply/
 http://fersanroom.blogspot.co.id/2016/02/sistem-bus-cara-kerja-jenis-
sistem-bus.html
Terima Kasih

More Related Content

What's hot

Pengertian AGP, PCI, ISA, EISA dan VESA
Pengertian AGP, PCI, ISA, EISA dan VESAPengertian AGP, PCI, ISA, EISA dan VESA
Pengertian AGP, PCI, ISA, EISA dan VESA
Fajar Sany
 
Pengertian dan karakteristik sistem bus komputer
Pengertian dan karakteristik sistem bus komputerPengertian dan karakteristik sistem bus komputer
Pengertian dan karakteristik sistem bus komputer
Aditya Nugroho
 
Pertemuan 7-sistem-bus1
Pertemuan 7-sistem-bus1Pertemuan 7-sistem-bus1
Pertemuan 7-sistem-bus1France Rhezhek
 
Struktur dan Interkoneksi Bus
Struktur dan Interkoneksi BusStruktur dan Interkoneksi Bus
Struktur dan Interkoneksi Bus
Amelia Kurniati
 
Modul n-queen
Modul n-queenModul n-queen
Modul n-queen
haviedz21
 
Motherboard
MotherboardMotherboard
Motherboard
Victor Tengker
 
Sistem interkoneksi dan bus
Sistem interkoneksi dan busSistem interkoneksi dan bus
Sistem interkoneksi dan bus
imam damo
 
Komponen - komponen motherboard
Komponen - komponen motherboardKomponen - komponen motherboard
Komponen - komponen motherboard
Wawan Kurniawan
 
Bagian –bagian motherboard dan fungsinya
Bagian –bagian motherboard dan fungsinyaBagian –bagian motherboard dan fungsinya
Bagian –bagian motherboard dan fungsinya
tannizaryansen
 
Penjelasan bagian bagian motherboard
Penjelasan bagian bagian motherboard Penjelasan bagian bagian motherboard
Penjelasan bagian bagian motherboard
Telaga Gunawan
 
Sistem interkoneksi dan bus
Sistem interkoneksi dan busSistem interkoneksi dan bus
Sistem interkoneksi dan bus
Ayu Karisma Alfiana
 
SISTEM BUS
SISTEM BUSSISTEM BUS
SISTEM BUS
Robby Hermawan
 
Sistem bus
Sistem busSistem bus
Sistem bus
Priyo Harjiyono
 

What's hot (17)

Pengertian AGP, PCI, ISA, EISA dan VESA
Pengertian AGP, PCI, ISA, EISA dan VESAPengertian AGP, PCI, ISA, EISA dan VESA
Pengertian AGP, PCI, ISA, EISA dan VESA
 
Pert.7 sistem bus
Pert.7 sistem busPert.7 sistem bus
Pert.7 sistem bus
 
Pengertian dan karakteristik sistem bus komputer
Pengertian dan karakteristik sistem bus komputerPengertian dan karakteristik sistem bus komputer
Pengertian dan karakteristik sistem bus komputer
 
Pertemuan 7-sistem-bus1
Pertemuan 7-sistem-bus1Pertemuan 7-sistem-bus1
Pertemuan 7-sistem-bus1
 
Struktur dan Interkoneksi Bus
Struktur dan Interkoneksi BusStruktur dan Interkoneksi Bus
Struktur dan Interkoneksi Bus
 
Modul n-queen
Modul n-queenModul n-queen
Modul n-queen
 
Modul4 buspc4
Modul4 buspc4Modul4 buspc4
Modul4 buspc4
 
Motherboard
MotherboardMotherboard
Motherboard
 
Sistem interkoneksi dan bus
Sistem interkoneksi dan busSistem interkoneksi dan bus
Sistem interkoneksi dan bus
 
Modul io
Modul ioModul io
Modul io
 
Komponen - komponen motherboard
Komponen - komponen motherboardKomponen - komponen motherboard
Komponen - komponen motherboard
 
Bagian –bagian motherboard dan fungsinya
Bagian –bagian motherboard dan fungsinyaBagian –bagian motherboard dan fungsinya
Bagian –bagian motherboard dan fungsinya
 
Buss
BussBuss
Buss
 
Penjelasan bagian bagian motherboard
Penjelasan bagian bagian motherboard Penjelasan bagian bagian motherboard
Penjelasan bagian bagian motherboard
 
Sistem interkoneksi dan bus
Sistem interkoneksi dan busSistem interkoneksi dan bus
Sistem interkoneksi dan bus
 
SISTEM BUS
SISTEM BUSSISTEM BUS
SISTEM BUS
 
Sistem bus
Sistem busSistem bus
Sistem bus
 

Similar to Sumber daya dengan modulator pulsa dan sistem bus

Pengenalan komputer
Pengenalan komputerPengenalan komputer
Pengenalan komputeradealfarisi
 
Pengenalan hardware
Pengenalan hardwarePengenalan hardware
Pengenalan hardware
aidil23
 
Pengenalan hardware
Pengenalan hardwarePengenalan hardware
Pengenalan hardware
nardy07
 
Kel-6-BUS-I.pdf
Kel-6-BUS-I.pdfKel-6-BUS-I.pdf
Kel-6-BUS-I.pdf
AhmadKurt
 
fdokumen.com_sistem-interkoneksi-bus.ppt
fdokumen.com_sistem-interkoneksi-bus.pptfdokumen.com_sistem-interkoneksi-bus.ppt
fdokumen.com_sistem-interkoneksi-bus.ppt
DeaAmatarp
 
SISTEM BUS OLEH IB12
SISTEM BUS OLEH IB12SISTEM BUS OLEH IB12
SISTEM BUS OLEH IB12
Ali Must Can
 
sistem belajar anak kuliah sarja komputer
sistem belajar anak kuliah sarja komputersistem belajar anak kuliah sarja komputer
sistem belajar anak kuliah sarja komputer
nurhajidayani86
 
Fundamen Informatika - Sistem Bus
Fundamen Informatika - Sistem BusFundamen Informatika - Sistem Bus
Fundamen Informatika - Sistem Bus
Aditya Raka
 
Sistem bus
Sistem busSistem bus
Sistem bus
try susanto
 
Motherboard
MotherboardMotherboard
Motherboard
try susanto
 
Sistem BUS Dalam Arsitektur Jaringan Dan Komputer
Sistem BUS Dalam Arsitektur Jaringan Dan KomputerSistem BUS Dalam Arsitektur Jaringan Dan Komputer
Sistem BUS Dalam Arsitektur Jaringan Dan Komputer
ElviraHafis2
 
Perakitan komputer tata letak komponen komputer - motherboard
Perakitan komputer tata letak komponen komputer - motherboardPerakitan komputer tata letak komponen komputer - motherboard
Perakitan komputer tata letak komponen komputer - motherboard
Victor Tengker
 
PPT Sistem Bus.pptx
PPT Sistem Bus.pptxPPT Sistem Bus.pptx
PPT Sistem Bus.pptx
Aryawidiarta
 
Modul 11 - ORKOM
Modul 11 - ORKOMModul 11 - ORKOM
Modul 11 - ORKOM
beiharira
 
Softskill tugas 3
Softskill tugas 3Softskill tugas 3
Softskill tugas 3
Ardi Ferirza
 
Komputer terapan
Komputer terapanKomputer terapan
Komputer terapan
Cici Srianita
 
869 bsi cengkareng jakarta barat dki jakarta
869 bsi cengkareng jakarta barat dki jakarta869 bsi cengkareng jakarta barat dki jakarta
869 bsi cengkareng jakarta barat dki jakarta
nocilightingsolution
 
Arsitektur Set Instruksi dan CPU
Arsitektur Set Instruksi dan CPUArsitektur Set Instruksi dan CPU
Arsitektur Set Instruksi dan CPU
Ramandha Auryl
 

Similar to Sumber daya dengan modulator pulsa dan sistem bus (20)

Pengenalan komputer
Pengenalan komputerPengenalan komputer
Pengenalan komputer
 
Pengenalan hardware
Pengenalan hardwarePengenalan hardware
Pengenalan hardware
 
Pengenalan hardware
Pengenalan hardwarePengenalan hardware
Pengenalan hardware
 
Kel-6-BUS-I.pdf
Kel-6-BUS-I.pdfKel-6-BUS-I.pdf
Kel-6-BUS-I.pdf
 
fdokumen.com_sistem-interkoneksi-bus.ppt
fdokumen.com_sistem-interkoneksi-bus.pptfdokumen.com_sistem-interkoneksi-bus.ppt
fdokumen.com_sistem-interkoneksi-bus.ppt
 
SISTEM BUS OLEH IB12
SISTEM BUS OLEH IB12SISTEM BUS OLEH IB12
SISTEM BUS OLEH IB12
 
sistem belajar anak kuliah sarja komputer
sistem belajar anak kuliah sarja komputersistem belajar anak kuliah sarja komputer
sistem belajar anak kuliah sarja komputer
 
Fundamen Informatika - Sistem Bus
Fundamen Informatika - Sistem BusFundamen Informatika - Sistem Bus
Fundamen Informatika - Sistem Bus
 
Sistem bus
Sistem busSistem bus
Sistem bus
 
Motherboard
MotherboardMotherboard
Motherboard
 
Modul4 buspc4
Modul4 buspc4Modul4 buspc4
Modul4 buspc4
 
Sistem BUS Dalam Arsitektur Jaringan Dan Komputer
Sistem BUS Dalam Arsitektur Jaringan Dan KomputerSistem BUS Dalam Arsitektur Jaringan Dan Komputer
Sistem BUS Dalam Arsitektur Jaringan Dan Komputer
 
Perakitan komputer tata letak komponen komputer - motherboard
Perakitan komputer tata letak komponen komputer - motherboardPerakitan komputer tata letak komponen komputer - motherboard
Perakitan komputer tata letak komponen komputer - motherboard
 
PPT Sistem Bus.pptx
PPT Sistem Bus.pptxPPT Sistem Bus.pptx
PPT Sistem Bus.pptx
 
Orkom mandiri
Orkom mandiriOrkom mandiri
Orkom mandiri
 
Modul 11 - ORKOM
Modul 11 - ORKOMModul 11 - ORKOM
Modul 11 - ORKOM
 
Softskill tugas 3
Softskill tugas 3Softskill tugas 3
Softskill tugas 3
 
Komputer terapan
Komputer terapanKomputer terapan
Komputer terapan
 
869 bsi cengkareng jakarta barat dki jakarta
869 bsi cengkareng jakarta barat dki jakarta869 bsi cengkareng jakarta barat dki jakarta
869 bsi cengkareng jakarta barat dki jakarta
 
Arsitektur Set Instruksi dan CPU
Arsitektur Set Instruksi dan CPUArsitektur Set Instruksi dan CPU
Arsitektur Set Instruksi dan CPU
 

More from annisaaamalia149

Gain dan op amp
Gain dan op ampGain dan op amp
Gain dan op amp
annisaaamalia149
 
Bifurcation
BifurcationBifurcation
Bifurcation
annisaaamalia149
 
Kestabilan lyapunov
Kestabilan lyapunovKestabilan lyapunov
Kestabilan lyapunov
annisaaamalia149
 
Alasan komputer menggunakan arus dc
Alasan komputer menggunakan arus dcAlasan komputer menggunakan arus dc
Alasan komputer menggunakan arus dc
annisaaamalia149
 
Pembuatan alat catu daya
Pembuatan alat catu dayaPembuatan alat catu daya
Pembuatan alat catu daya
annisaaamalia149
 
Pembuatan alat catu daya
Pembuatan alat catu dayaPembuatan alat catu daya
Pembuatan alat catu daya
annisaaamalia149
 

More from annisaaamalia149 (6)

Gain dan op amp
Gain dan op ampGain dan op amp
Gain dan op amp
 
Bifurcation
BifurcationBifurcation
Bifurcation
 
Kestabilan lyapunov
Kestabilan lyapunovKestabilan lyapunov
Kestabilan lyapunov
 
Alasan komputer menggunakan arus dc
Alasan komputer menggunakan arus dcAlasan komputer menggunakan arus dc
Alasan komputer menggunakan arus dc
 
Pembuatan alat catu daya
Pembuatan alat catu dayaPembuatan alat catu daya
Pembuatan alat catu daya
 
Pembuatan alat catu daya
Pembuatan alat catu dayaPembuatan alat catu daya
Pembuatan alat catu daya
 

Recently uploaded

MATERI STRUKTUR BANGUNAN TAHAN GEMPA.pdf
MATERI STRUKTUR BANGUNAN TAHAN GEMPA.pdfMATERI STRUKTUR BANGUNAN TAHAN GEMPA.pdf
MATERI STRUKTUR BANGUNAN TAHAN GEMPA.pdf
UmiKalsum53666
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
indahrosantiTeknikSi
 
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdfANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
narayafiryal8
 
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
AdityaWahyuDewangga1
 
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
rhamset
 
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong dCOOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
delphijean1
 
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdfDAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
benediktusmaksy
 
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdfTUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
jayakartalumajang1
 

Recently uploaded (8)

MATERI STRUKTUR BANGUNAN TAHAN GEMPA.pdf
MATERI STRUKTUR BANGUNAN TAHAN GEMPA.pdfMATERI STRUKTUR BANGUNAN TAHAN GEMPA.pdf
MATERI STRUKTUR BANGUNAN TAHAN GEMPA.pdf
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
 
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdfANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
 
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
1. Paparan Penjelasan Permen PUPR 08 Tahun 2023.pdf
 
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
 
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong dCOOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
 
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdfDAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
 
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdfTUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
 

Sumber daya dengan modulator pulsa dan sistem bus

  • 1. Sumber Daya Dengan Modulator Pulsa Dan Sistem Bus Nama : Annisaa Amalia (1410501028) Dosen pembimbing : R. Suryoto Edy Raharjo, S.T., M.Eng.
  • 2. Power supply  Power supply unit (PSU) adalah perangkat keras atau Hardware yang ada di dalam CPU maupun diluar CPU (power adaptor laptop).
  • 3. Fungsi Power Supply  Power supply berfungsi untuk merubah arus AC dari PLN menjadi arus DC yang dibutuhkan oleh komponen komputer, mengkonversi input listrik AC menjadi DC, dan menurunkan tegangan listrik 220 volt menjadi 5-12 volt.
  • 4. Bagian-bagian power supply Pada Komputer 1. AC-IN socket adalah jalan masuk begi tegangan AC jala-jala listrik ke dalam modul rangkain power supply. AC socket berisi 3 pin, yaitu 2 pin untuk tegangan AC dan 1 pin untuk ground. Penyambungan Ground pada power supply komputer sangat penting untuk menetralisir tegangan bocor pada proses induksi SMPS. 2. Modul SMPS adalah bagian utama sebuah power supply komputer. Modul ini berisi rangkaian pemroses tegangan AC input menjadi beberapa tegangan DC. Dalam modul SMPS terdapat dua unit power supply yaitu Stand-by Power Supply dan Main power supply. 3. DC Output Socket dalah soket konektor yang berisi tegangan DC hasil keluaran dari modul SMPS 4. Fan Cooler berfungsi sebagai unit pendingin untuk membuang panas yang muncul pada modul SMPS. Panas yang muncul terutama pada komponen semikonduktor seperti Dioda, MOSFET, dan IC 5. Casing Power Supply
  • 6. Jenis-Jenis Konektor Pada Power Supply  Konektor 20/24 pin ATX Motherboard Konektor yang berjumlah 20-24 pin ini digunakan untuk memberi daya langsung ke motherboard. Biasanya untuk motherboard versi lama menggunakan konektor yang berjumlah 20 pin. Sedangkan untuk motherboard yang terbaru sudah mulai menggunakan konektor berjumlah 24 pin. Antara konektor 20 pin dan 24 pin tidak ada bedanya. Sebenarnya konektor 24 pin ini merupakan konektor 20 pin yang ditambah dengan konektor 4pin. Keduanya ini bisa digabungkan dan dilepas, untuk menyesuaikan keadaan pada motherboard.
  • 7. Jenis-Jenis Konektor Pada Power Supply  ATX 4 pin connector Konektor ini digunakan sebagai pemberi tegangan untuk processor. Konektor ini sudah mulai dipakai sejak processor kelas pentium IV hingga yang terbaru saat ini. Jadi pada pentium IV kebawah, konektor ini tidak perlu digunakan lagi.
  • 8. Jenis-Jenis Konektor Pada Power Supply  4 Pin Peripherial Power Connector / Molex Connector Konektor ini ini digunakan untuk memberi tegangan terhadap berbagai hardware seperti harddisk, CD/DVD ROM, dan kipas casing.
  • 9. Jenis-Jenis Konektor Pada Power Supply  SATA Power Connector • Digunakan untuk memberi tagangan terhadap hardware yang menggunakan port SATA seperti Harddisk SATA, dan juga CD/DVD ROM SATA • Digunakan untuk mensupply tegangan untuk komponen hardware yang menggunakan interface SATA seperti Hardisk SATA dan CD/DVD ROM SATA.
  • 10. Jenis-Jenis Konektor Pada Power Supply  Floppy Drive Connector / Berg Connector Konektor ini khusus digunakan untuk Floppy Drive atau pun external audio card. Karena penggunaan Floopy Drive sekarang sangat jarang, maka konektor ini jarang digunakan.  6 pin PCI-E connector Konektor jenis ini digunakan untuk memberikan daya tambahan pada perangkat VGA card atau kartu grafis yang berjenis PCI Express karena VGA Card jenis PCI-E membutuhkan daya yang lebih dibandingkan dengan VGA jenis lainnya.
  • 11. Pengertian Bus Dan Sistem Bus  Bus merupakan jalur komunikasi data yang menghubungkan dua atau lebih jaringan komputer.  Bus berfungsi untuk memindahkan data antar bagian-bagian didalam sistem komputer. Data dipindahkan dari piranti masukan ke CPU, dari CPU ke memori, atau dari memori ke peranti keluaran.
  • 12. Sistem Bus  Didalam komputer terdapat 2 sistem bus yaitu : 1. Bus sistem, yang menghubungkan CPU dengan RAM. 2. Bus I/O, yang menghubungkan CPU dengan komponen-komponen yang lainnya.
  • 13. Struktur Sistem Bus  Saluran Data (Data Bus) Saluran data memberikan lintasan bagi perpindahan data antara dua modul sistem. Saluran ini secara kolektif disebut bus data. Umumnya bus data terdiri dari 8, 16, 32 saluran, jumlah saluran dikaitkankan dengan lebar bus data. Karena pada suatu saat tertentu masing-masing saluran hanya dapat membawa 1 bit, maka jumlah saluran menentukan jumlah bit yang dapat dipindahkan pada suatu saat.  Saluran alamat (Bus addres) Saluran alamat digunakan untuk menandakan sumber atau tujuan data pada bus data. Misalnya, bila CPU akan membaca sebuah word data dari memori, maka CPU akan menaruh alamat word yang dimaksud pada saluran alamat. Lebar bus alamat akan menentukan kapasitas memori maksimum sistem. Selain itu, umumnya saluran alamat juga dipakai untuk mengalamati port-port input/outoput.
  • 14. Struktur Sistem Bus  Saluran Kontrol (Control Bus) Saluran kontrol digunakan untuk mengntrol akses ke saluran alamat dan penggunaan data dan saluran alamat. Karena data dan saluran alamat dipakai bersama oleh seluruh komponen, maka harus ada alat untuk mengontrol penggunaannya. Sinyal-sinyal kontrol melakukan transmisi baik perintah maupun informasi pewaktuan diantara modul-modul sistem. Sinyal-sinyal pewaktuan menunjukkan validitas data dan informasi alamat. Sinyal-sinyal perintah mespesifikasikan operasi-operasi yang akan dibentuk. Umumnya saluran kontrol meliputi : memory write, memory read, I/O write, I/O read, transfer ACK, bus request, bus grant, interrupt request, interrupt ACK, clock, reset.
  • 15. Struktur Sistem Bus Secara umum saluran kontrol meliputi : Memory Write, memerintahkan data pada bus yang akan dituliskan ke dalam lokasi alamat.  Memory Read memerintahkan data dari lokasi alamat ditempatkan pada bus data.  I/O Write, memerintahkan data pada bus dikirim ke lokasi port I/O.  I/O Read, memerintahkan data dari port I/O ditempatkan pada bus data.  Transfer ACK, menunjukkan data telah diterima dari bus atau data telah ditempatkan pada bus.  Bus Request, menunjukkan bahwa modul memerlukan kontrol bus.  Bus Grant, menunjukkan modul yang melakukan request telah diberi hak mengontrol bus.  Interrupt Request, menandakan adanya penangguhan interupsi dari modul.  Interrupt ACK, menunjukkan penangguhan interupsi telah diketahui CPU.  Clock, kontrol untuk sinkronisasi operasi antar modul.  Reset, digunakan untuk menginisialisasi seluruh modul.
  • 16. Jenis-Jenis Sistem Bus  Bus Prosesor Bus ini merupakan bus tercepat dalam sistem dan menjadi bus inti dalam chipset dan motherboard. Bus ini utamanya digunakan oleh prosesor untuk meneruskan informasi dari prosesor ke cache atau memori utama ke chipset kontrolir memori (Northbridge, MCH, atau SPP). Bus ini juga terbagi atas beberapa macam, yakni Front-Side Bus, HyperTransport bus, dan beberapa bus lainnya. Sistem komputer selain Intel x86 mungkin memiliki bus-nya sendiri-sendiri. Bus ini berjalan pada kecepatan 100 MHz, 133 MHz, 200 MHz, 266 MHz, 400 MHz, 533 MHz, 800 MHz, 1000 MHz atau 1066 MHz. Umumnya, bus ini memiliki lebar lajur 64-bit, sehingga setiap detaknya ia mampu mentransfer 8 byte.
  • 17. Jenis-Jenis Sistem Bus  Bus AGP (Accelerated Graphic Port). Bus ini merupakan bus yang didesain secara spesifik untuk kartu grafis. Bus ini berjalan pada kecepatan 66 MHz (mode AGP 1x), 133 MHz (mode AGP 2x), atau 533 MHz (mode AGP 8x) pada lebar jalur 32-bit, sehingga bandwidth maksimum yang dapat diraih adalah 2133 MByte/s. Umumnya, bus ini terkoneksi ke chipset pengatur memori (Northbridge, Intel Memory Controller Hub, atau NVIDIA nForce SPP). Sebuah sistem hanya dapat menampung satu buah bus AGP. Mulai tahun 2005, saat PCI Express mulai marak digunakan, bus AGP ditinggalkan.
  • 18. Jenis-Jenis Sistem Bus  Bus PCI (Peripherals Component Interconnect). Bus PCI tidak tergantung prosesor dan berfungsi sebagai bus peripheral. Bus ini memiliki kinerja tinggi untuk sistem I/O berkecepatan tinggi. Bus ini berjalan pada kecepatan 33 MHz dengan lebar lajur 32-bit. Bus ini ditemukan pada hampir semua komputer PC yang beredar, dari mulai prosesor Intel 486 karena memang banyak kartu yang menggunakan bus ini, bahkan hingga saat ini. Bus ini dikontrol oleh chipset pengatur memori (northbridge, Intel MCH) atau Southbridge (Intel ICH, atau NVIDIA nForce MCP)
  • 19. Jenis-Jenis Sistem Bus  Bus ISA (Industry Standard Architecture) adalah sebuah arsitektur bus dengan bus data selebar 8-bit yang diperkenalkan dalam IBM PC 5150 pada tanggal 12 Agustus 1981. Bus ISA diperbarui dengan menambahkan bus data selebar menjadi 16-bit pada IBM PC/AT pada tahun 1984, sehingga jenis bus ISA yang beredar pun terbagi menjadi dua bagian, yakni ISA 16-bit dan ISA 8-bit. ISA merupakan bus dasar dan paling umum digunakan dalam komputer IBM PC hingga tahun 1995, sebelum akhirnya digantikan oleh bus PCI yang diluncurkan pada tahun 1992.
  • 20. Daftar Pustaka  https://www.google.co.id/search?hl=en&authuser=0&site=imghp&tbm=isch&s ource=hp&biw=1366&bih=613&q=power+supply+computer&oq=power+su&gs_l =img.1.5.0l10.714.3205.0.7241.8.6.0.2.2.0.266.1203.0j4j2.6.0....0...1ac.1.64 .img..0.8.1207.LStZgZYs1fE  http://www.nulis-ilmu.com/2015/03/sistem-power-supply-pada- komputer.html  http://www.teorikomputer.com/2012/12/fungsi-power-supply-komputer.html  https://abisabrina.wordpress.com/2010/08/06/bagian-bagian-komputer- power-supply-psu/  http://www.pintarkomputer.com/jenis-jenis-konektor-pada-power-supply/  http://fersanroom.blogspot.co.id/2016/02/sistem-bus-cara-kerja-jenis- sistem-bus.html