SlideShare a Scribd company logo
Tema: SUKACITA
Tema: Sukacita
Sub tema: Bersyukur Dalam Segala Hal
Ayat Hafalan: I Tawarikh 16: 34
MENGUCAP SYUKUR
Senin, 12 SEPTEMBER 2022, 1 TAWARIKH 16: 34
1. Menjelaskan ucapan syukur ini merupakan ungkapan Daud oleh karena tabut Allah
(simbol kehadiran Allah) telah dipindahkan ke Yerusalem
2. Menjelaskan suasana sukacita raja Daud dan bangsa Israel dilatarbelakangi oleh karena
tabut Allah sudah lama di tempat yang tidak semestinya. Dan dengan kembalinya Tabut
Allah, mengingatkan perjanjian Allah dengan bangsa Israel (Allah tidak akan pernah
meninggalkan umat pilihan-Nya)
3. Menjelaskan bangsa Israel diingatkan dengan segala perbuatan Tuhan, kebaikan-Nya,
kasih setia-Nya dari generasi ke generasi, dan dari masa ke masa
4. Aplikasi: mari kita bersyukur dengan mengingat perbuatan Tuhan, atas hidup kita dari
sebelum pandemi sampai berakhirnya pandemi, Tuhan menyertai dan melindungi kita. 2
UCAPAN SYUKUR TERBESAR
Selasa, 13 Sept 2022, Teks: Mazmur 103 : 1-5
1. Menjelaskan kondisi hidup manusia yang penuh dengan kesulitan, kesukaran yang dapat
menyebabkan keputusasaan, kondisi lemah dan tak berdaya
2. Menjelaskan si pemazmur mengajak jiwanya (hidup berkaitan dengan nyawa) untuk:
- Menyuarakan ungkapan syukur kepada Allah berkaitan dengan nama Allah yang kudus
(karena tidak ada rancangan yang jahat di dalam rencana Allah).
- Memuji kebaikan-Nya (bukan hanya pemberian yang menyenangkan bahkan hukuman
Allah untuk memurnikan mendisiplinkan kita)
- Memuji Dia karena mengampuni segala kesalahan serta menebus hidup kita
3
UCAPAN SYUKUR TERBESAR
Selasa, 13 Sept 2022, Teks: Mazmur 103 : 1-5
3. Menjelaskan kita akan sanggup memberi pujian kepada Allah jika kita mengenal Allah
dan mempercayai segala rencana-Nya, seperti sikap yang dimiliki Daud, Ayub, dll
4. Aplikasi: kita tidak bisa menghindari kesulitan dalam hidup kita, tapi kita bisa
menikmati dan melewatinya dengan penuh ucapan syukur kalau kita bergantung dan
berserah kepada Tuhan.
4
Grumble (Menggerutu)
Rabu, 14 Sept 2022, Teks FT Keluaran 16: 2 – 3; Bilangan 11: 1 – 3
1. Menjelaskan reaksi yang kurang bersyukur dari bangsaMenjelaskan perjalanan bangsa Israel
dipimpin oleh Tuhan sering menunjukkan sikap bersungut-sungut, mengeluh, dari pada taat dan
bersyukur. Pertama kali mereka bersungut-sungut ketika keluar dari Mesir:
- Mereka menuduh Tuhan membawa mereka mati di padang gurun
- Peristiwa bangsa Israel mendapati air di Mara terasa pahit
- Membandingkan makanan di Mesir dengan di padang gurun
- Menolak kepemimpinan Musa (Miryam dan Harun menganggap Musa tidak layak)
- Pembebasan dari perbudakan di Mesir merupakan masalah bagi bangsa Israel
2. Israel muncul dari cara pikir yang selalu melihat hal-hal negatif, membanding-bandingkan situasi
sebelum dan sesudah sehingga kehilangan akal sehat
5
Grumble (Menggerutu)
Rabu, 14 Sept 2022, Teks FT Keluaran 16: 2 – 3; Bilangan 11: 1 – 3
3. Menjelaskan didikan Tuhan terhadap bangsa Israel melewati proses yang panjang
supaya bangsa Israel belajar bersyukur menghitung berkat Tuhan melalui penyertaan,
kecukupan, dan perlindungan
4. Aplikasi: kita sangat sulit melihat hal yang baik saat menghadapi kondisi situasi yang
tidak enak dan tidak nyaman. Dan biasanya itu yang memancing kita mengeluh, cepat
protes bahkan menuduh Tuhan tidak mengasihi. Sebelum mengucapkan keluhan
pikirkan kembali supaya tidak jatuh ke dalam dosa yang sama
6
BAIK MENURUT SAYA
KAMIS, 15 Sept 2022, Teks: Rut 1: 19 – 22
1. Menjelaskan perjalanan Naomi dengan keluarganya memiliki kisah yang sangat
tragis:
- Dengan suami dan 2 anak pindah dari Betlehem ke Moab oleh karena kondisi
kelaparan
- Berharap kehidupan di Moab akan lebih baik tetapi suami dan kedua anaknya
meninggal, yang tersisa Naomi dan satu menantu yang benar – benar mau
mengikuti Naomi kembali ke Betlehem
2. Menjelaskan sikap Naomi meresponi peristiwa yang terjadi di dalam keluarga dan
hidupnya sebagai musibah bahkan menganggap hukuman Tuhan (ay. 20)
7
BAIK MENURUT SAYA
KAMIS, 15 Sept 2022, Teks: Rut 1: 19 – 22
3. Menjelaskan ketika peristiwa sulit, masalah datang dalam hidup kita lebih
cepat menyalahkan Tuhan, mempertanyakan kebaikan Tuhan dari pada
memuji Tuhan, karena kita selalu berpikir kita tahu yang terbaik untuk hidup
kita
4. Aplikasi: sebagai anak-anak Tuhan, belajar untuk tidak menyalahkan Tuhan
atas hal-hal yang tidak menyenangkan dalam hidupmu (perceraian orang tua,
usaha orang tua yang tidak membaik, belajarlah percaya dengan hal yang
Tuhan berikan)
8
HATI YANG GEMBIRA
JUMAT, 16 SEPT 2022, Teks: Amsal 17: 22
1. Menjelaskan kegembiraan yang berasal dari hati sangatlah bermanfaat. Tetapi yang dimaksudkan
adalah hati yang bersukacita di dalam Allah.
2. Menjelaskan hal-hal apa yang membuat hati kita bergembira, yaitu:
- Rahmat Allah yang besar kepada kita, terutama anugerah keselamatan yang diberikan
- Kehidupan kita yang sudah bebas dari dosa, dsb
3. Menjelaskan contoh-contoh ekspresi hati yang gembira: wajah yang selalu ceria, suka menyanyi
memuji Tuhan, ramah/suka menyapa, dsb.
4. Aplikasi : apa yang ada diwajahmu itulah yang ada di hatimu. maaf
9
Hello!
I am Jayden Smith. I am here
because I love to give
presentations. You can find me
at @username
11
“
12
13
A picture is worth a thousand words
A complex idea can be conveyed with
just a single still image, namely
making it possible to absorb large
amounts of data quickly.
14
Want big impact? Use big image.
15
16
Thanks! Any questions? You can find me
at @username & user@mail.me

More Related Content

Similar to sukacita.pptx

Gereja mulut kita akan penuh dengan tawa
Gereja mulut kita akan penuh dengan tawaGereja mulut kita akan penuh dengan tawa
Gereja mulut kita akan penuh dengan tawaRicky Desersi
 
Gereja-mulut kita akan penuh dengan tawa
Gereja-mulut kita akan penuh dengan tawaGereja-mulut kita akan penuh dengan tawa
Gereja-mulut kita akan penuh dengan tawakomunitas_anugerah
 
PTJ KTB.docx
PTJ KTB.docxPTJ KTB.docx
PTJ KTB.docx
RambuEma2
 
Warta gereja 23 juni 2013
Warta gereja 23 juni 2013Warta gereja 23 juni 2013
Warta gereja 23 juni 2013chacharebecca
 
Paradok Tuhan Yesus
Paradok Tuhan YesusParadok Tuhan Yesus
Paradok Tuhan YesusNon
 
Pendalaman Alkitab Spesial Natal
Pendalaman Alkitab Spesial NatalPendalaman Alkitab Spesial Natal
Pendalaman Alkitab Spesial Natal
SABDA
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-11 Triwulan III 2020
Pelajaran Sekolah Sabat ke-11 Triwulan III 2020Pelajaran Sekolah Sabat ke-11 Triwulan III 2020
Pelajaran Sekolah Sabat ke-11 Triwulan III 2020
David Syahputra
 

Similar to sukacita.pptx (7)

Gereja mulut kita akan penuh dengan tawa
Gereja mulut kita akan penuh dengan tawaGereja mulut kita akan penuh dengan tawa
Gereja mulut kita akan penuh dengan tawa
 
Gereja-mulut kita akan penuh dengan tawa
Gereja-mulut kita akan penuh dengan tawaGereja-mulut kita akan penuh dengan tawa
Gereja-mulut kita akan penuh dengan tawa
 
PTJ KTB.docx
PTJ KTB.docxPTJ KTB.docx
PTJ KTB.docx
 
Warta gereja 23 juni 2013
Warta gereja 23 juni 2013Warta gereja 23 juni 2013
Warta gereja 23 juni 2013
 
Paradok Tuhan Yesus
Paradok Tuhan YesusParadok Tuhan Yesus
Paradok Tuhan Yesus
 
Pendalaman Alkitab Spesial Natal
Pendalaman Alkitab Spesial NatalPendalaman Alkitab Spesial Natal
Pendalaman Alkitab Spesial Natal
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-11 Triwulan III 2020
Pelajaran Sekolah Sabat ke-11 Triwulan III 2020Pelajaran Sekolah Sabat ke-11 Triwulan III 2020
Pelajaran Sekolah Sabat ke-11 Triwulan III 2020
 

More from NurmalaSianturi2

07-Pengkhotbah 5.7-6.9.pdf
07-Pengkhotbah 5.7-6.9.pdf07-Pengkhotbah 5.7-6.9.pdf
07-Pengkhotbah 5.7-6.9.pdf
NurmalaSianturi2
 
14-Pengkhotbah 12.9-14.pdf
14-Pengkhotbah 12.9-14.pdf14-Pengkhotbah 12.9-14.pdf
14-Pengkhotbah 12.9-14.pdf
NurmalaSianturi2
 
11-Pengkhotbah 9.11-10.4.pdf
11-Pengkhotbah 9.11-10.4.pdf11-Pengkhotbah 9.11-10.4.pdf
11-Pengkhotbah 9.11-10.4.pdf
NurmalaSianturi2
 
FILE PPT POLA ASUH ORANGTUA.pptx
FILE PPT POLA ASUH ORANGTUA.pptxFILE PPT POLA ASUH ORANGTUA.pptx
FILE PPT POLA ASUH ORANGTUA.pptx
NurmalaSianturi2
 
REVISI Etika Marxian & etika KANTIAN.pptx
REVISI Etika Marxian & etika KANTIAN.pptxREVISI Etika Marxian & etika KANTIAN.pptx
REVISI Etika Marxian & etika KANTIAN.pptx
NurmalaSianturi2
 
rendah hati.pptx
rendah hati.pptxrendah hati.pptx
rendah hati.pptx
NurmalaSianturi2
 
Yesus mati bagiku SM JUmat Agung.pptx
Yesus mati bagiku SM JUmat Agung.pptxYesus mati bagiku SM JUmat Agung.pptx
Yesus mati bagiku SM JUmat Agung.pptx
NurmalaSianturi2
 
PENYUCIAN BAIT ALLAH.pptx
PENYUCIAN BAIT ALLAH.pptxPENYUCIAN BAIT ALLAH.pptx
PENYUCIAN BAIT ALLAH.pptx
NurmalaSianturi2
 
Bahan diskusi etika pergaulan
Bahan diskusi etika pergaulanBahan diskusi etika pergaulan
Bahan diskusi etika pergaulan
NurmalaSianturi2
 
Tema takjub akan ciptaan allah
Tema takjub akan ciptaan allahTema takjub akan ciptaan allah
Tema takjub akan ciptaan allah
NurmalaSianturi2
 
Slide gereja orang muda
Slide gereja orang mudaSlide gereja orang muda
Slide gereja orang muda
NurmalaSianturi2
 
Gzb
GzbGzb

More from NurmalaSianturi2 (12)

07-Pengkhotbah 5.7-6.9.pdf
07-Pengkhotbah 5.7-6.9.pdf07-Pengkhotbah 5.7-6.9.pdf
07-Pengkhotbah 5.7-6.9.pdf
 
14-Pengkhotbah 12.9-14.pdf
14-Pengkhotbah 12.9-14.pdf14-Pengkhotbah 12.9-14.pdf
14-Pengkhotbah 12.9-14.pdf
 
11-Pengkhotbah 9.11-10.4.pdf
11-Pengkhotbah 9.11-10.4.pdf11-Pengkhotbah 9.11-10.4.pdf
11-Pengkhotbah 9.11-10.4.pdf
 
FILE PPT POLA ASUH ORANGTUA.pptx
FILE PPT POLA ASUH ORANGTUA.pptxFILE PPT POLA ASUH ORANGTUA.pptx
FILE PPT POLA ASUH ORANGTUA.pptx
 
REVISI Etika Marxian & etika KANTIAN.pptx
REVISI Etika Marxian & etika KANTIAN.pptxREVISI Etika Marxian & etika KANTIAN.pptx
REVISI Etika Marxian & etika KANTIAN.pptx
 
rendah hati.pptx
rendah hati.pptxrendah hati.pptx
rendah hati.pptx
 
Yesus mati bagiku SM JUmat Agung.pptx
Yesus mati bagiku SM JUmat Agung.pptxYesus mati bagiku SM JUmat Agung.pptx
Yesus mati bagiku SM JUmat Agung.pptx
 
PENYUCIAN BAIT ALLAH.pptx
PENYUCIAN BAIT ALLAH.pptxPENYUCIAN BAIT ALLAH.pptx
PENYUCIAN BAIT ALLAH.pptx
 
Bahan diskusi etika pergaulan
Bahan diskusi etika pergaulanBahan diskusi etika pergaulan
Bahan diskusi etika pergaulan
 
Tema takjub akan ciptaan allah
Tema takjub akan ciptaan allahTema takjub akan ciptaan allah
Tema takjub akan ciptaan allah
 
Slide gereja orang muda
Slide gereja orang mudaSlide gereja orang muda
Slide gereja orang muda
 
Gzb
GzbGzb
Gzb
 

sukacita.pptx

  • 1. Tema: SUKACITA Tema: Sukacita Sub tema: Bersyukur Dalam Segala Hal Ayat Hafalan: I Tawarikh 16: 34
  • 2. MENGUCAP SYUKUR Senin, 12 SEPTEMBER 2022, 1 TAWARIKH 16: 34 1. Menjelaskan ucapan syukur ini merupakan ungkapan Daud oleh karena tabut Allah (simbol kehadiran Allah) telah dipindahkan ke Yerusalem 2. Menjelaskan suasana sukacita raja Daud dan bangsa Israel dilatarbelakangi oleh karena tabut Allah sudah lama di tempat yang tidak semestinya. Dan dengan kembalinya Tabut Allah, mengingatkan perjanjian Allah dengan bangsa Israel (Allah tidak akan pernah meninggalkan umat pilihan-Nya) 3. Menjelaskan bangsa Israel diingatkan dengan segala perbuatan Tuhan, kebaikan-Nya, kasih setia-Nya dari generasi ke generasi, dan dari masa ke masa 4. Aplikasi: mari kita bersyukur dengan mengingat perbuatan Tuhan, atas hidup kita dari sebelum pandemi sampai berakhirnya pandemi, Tuhan menyertai dan melindungi kita. 2
  • 3. UCAPAN SYUKUR TERBESAR Selasa, 13 Sept 2022, Teks: Mazmur 103 : 1-5 1. Menjelaskan kondisi hidup manusia yang penuh dengan kesulitan, kesukaran yang dapat menyebabkan keputusasaan, kondisi lemah dan tak berdaya 2. Menjelaskan si pemazmur mengajak jiwanya (hidup berkaitan dengan nyawa) untuk: - Menyuarakan ungkapan syukur kepada Allah berkaitan dengan nama Allah yang kudus (karena tidak ada rancangan yang jahat di dalam rencana Allah). - Memuji kebaikan-Nya (bukan hanya pemberian yang menyenangkan bahkan hukuman Allah untuk memurnikan mendisiplinkan kita) - Memuji Dia karena mengampuni segala kesalahan serta menebus hidup kita 3
  • 4. UCAPAN SYUKUR TERBESAR Selasa, 13 Sept 2022, Teks: Mazmur 103 : 1-5 3. Menjelaskan kita akan sanggup memberi pujian kepada Allah jika kita mengenal Allah dan mempercayai segala rencana-Nya, seperti sikap yang dimiliki Daud, Ayub, dll 4. Aplikasi: kita tidak bisa menghindari kesulitan dalam hidup kita, tapi kita bisa menikmati dan melewatinya dengan penuh ucapan syukur kalau kita bergantung dan berserah kepada Tuhan. 4
  • 5. Grumble (Menggerutu) Rabu, 14 Sept 2022, Teks FT Keluaran 16: 2 – 3; Bilangan 11: 1 – 3 1. Menjelaskan reaksi yang kurang bersyukur dari bangsaMenjelaskan perjalanan bangsa Israel dipimpin oleh Tuhan sering menunjukkan sikap bersungut-sungut, mengeluh, dari pada taat dan bersyukur. Pertama kali mereka bersungut-sungut ketika keluar dari Mesir: - Mereka menuduh Tuhan membawa mereka mati di padang gurun - Peristiwa bangsa Israel mendapati air di Mara terasa pahit - Membandingkan makanan di Mesir dengan di padang gurun - Menolak kepemimpinan Musa (Miryam dan Harun menganggap Musa tidak layak) - Pembebasan dari perbudakan di Mesir merupakan masalah bagi bangsa Israel 2. Israel muncul dari cara pikir yang selalu melihat hal-hal negatif, membanding-bandingkan situasi sebelum dan sesudah sehingga kehilangan akal sehat 5
  • 6. Grumble (Menggerutu) Rabu, 14 Sept 2022, Teks FT Keluaran 16: 2 – 3; Bilangan 11: 1 – 3 3. Menjelaskan didikan Tuhan terhadap bangsa Israel melewati proses yang panjang supaya bangsa Israel belajar bersyukur menghitung berkat Tuhan melalui penyertaan, kecukupan, dan perlindungan 4. Aplikasi: kita sangat sulit melihat hal yang baik saat menghadapi kondisi situasi yang tidak enak dan tidak nyaman. Dan biasanya itu yang memancing kita mengeluh, cepat protes bahkan menuduh Tuhan tidak mengasihi. Sebelum mengucapkan keluhan pikirkan kembali supaya tidak jatuh ke dalam dosa yang sama 6
  • 7. BAIK MENURUT SAYA KAMIS, 15 Sept 2022, Teks: Rut 1: 19 – 22 1. Menjelaskan perjalanan Naomi dengan keluarganya memiliki kisah yang sangat tragis: - Dengan suami dan 2 anak pindah dari Betlehem ke Moab oleh karena kondisi kelaparan - Berharap kehidupan di Moab akan lebih baik tetapi suami dan kedua anaknya meninggal, yang tersisa Naomi dan satu menantu yang benar – benar mau mengikuti Naomi kembali ke Betlehem 2. Menjelaskan sikap Naomi meresponi peristiwa yang terjadi di dalam keluarga dan hidupnya sebagai musibah bahkan menganggap hukuman Tuhan (ay. 20) 7
  • 8. BAIK MENURUT SAYA KAMIS, 15 Sept 2022, Teks: Rut 1: 19 – 22 3. Menjelaskan ketika peristiwa sulit, masalah datang dalam hidup kita lebih cepat menyalahkan Tuhan, mempertanyakan kebaikan Tuhan dari pada memuji Tuhan, karena kita selalu berpikir kita tahu yang terbaik untuk hidup kita 4. Aplikasi: sebagai anak-anak Tuhan, belajar untuk tidak menyalahkan Tuhan atas hal-hal yang tidak menyenangkan dalam hidupmu (perceraian orang tua, usaha orang tua yang tidak membaik, belajarlah percaya dengan hal yang Tuhan berikan) 8
  • 9. HATI YANG GEMBIRA JUMAT, 16 SEPT 2022, Teks: Amsal 17: 22 1. Menjelaskan kegembiraan yang berasal dari hati sangatlah bermanfaat. Tetapi yang dimaksudkan adalah hati yang bersukacita di dalam Allah. 2. Menjelaskan hal-hal apa yang membuat hati kita bergembira, yaitu: - Rahmat Allah yang besar kepada kita, terutama anugerah keselamatan yang diberikan - Kehidupan kita yang sudah bebas dari dosa, dsb 3. Menjelaskan contoh-contoh ekspresi hati yang gembira: wajah yang selalu ceria, suka menyanyi memuji Tuhan, ramah/suka menyapa, dsb. 4. Aplikasi : apa yang ada diwajahmu itulah yang ada di hatimu. maaf 9
  • 10.
  • 11. Hello! I am Jayden Smith. I am here because I love to give presentations. You can find me at @username 11
  • 13. 13
  • 14. A picture is worth a thousand words A complex idea can be conveyed with just a single still image, namely making it possible to absorb large amounts of data quickly. 14
  • 15. Want big impact? Use big image. 15
  • 16. 16 Thanks! Any questions? You can find me at @username & user@mail.me