SlideShare a Scribd company logo
Apa Itu STEM?
STEM merupakan suatu
pendekatan dimana Sains,
Teknologi, Enjiniring, dan
Matematika diintegrasikan
dengan fokus pada proses
pembelajaran pemecahan
masalah dalam kehidupan
nyata
3
Sains
Kajian tentang
fenomena alam yang
melibatkan observasi
dan pengukuran
Engineering (rekayasa)
Pengetahuan dan
keterampilan untuk
mendesain dan
mengkonstruksi mesin,
peralatan, sistem, material,
dan proses yang
bermanfaat bagi manusia
secara ekonomis dan
ramah lingkungan.
Teknologi
Inovasi-inovasi untuk
memodifikasi alam agar
memenuhi kebutuhan
dan keinginan manusia
Matematika
Ilmu tentang pola-pola
dan hubungan-
hubungan, dan
menyediakan bahasa
bagi teknologi, sains,
dan engineering
04
03
02
01
S
T
E
M
4
Kunci dalam
kemajuan dan
inovasi
Watt et. All, 2007
Peningkatan
kemahiran
pemahaman saintifik
Bao et. All, 2009.
Penting untuk
kesejahteraan
Sanders, 2009
Tantangan teknologi
Campos et. All, 2000
Transformasi proses
pendidikan
Campos et. All, 2000
Pengembangan SDM
Kuenz, 2008.
Mengapa
STEM penting?
 Untuk menyiapkan peserta didik Indonesia
memperoleh keterampilan abad 21, yaitu
keterampilan cara berpikir melalui berpikir
kritis, kreatif, mampu memecahkan masalah
dan mengambil keputusan serta cara bekerja
sama melalui kolaborasi dan komunikasi,
maka pendekatan Science, Technology,
Engineering, and Mathematics (STEM)
diadopsi untuk menguatkan impelementasi
Kurikulum Nasional (Kurikulum 2013).
 Aspek support atau dukungan berkaitan dengan berbagai
kegiatan yang dapat mendukung pendidik dalam menerapkan
pembelajaran STEM seperti keikutsertaan dalam pelatihan yang
relevan, kolaborasi dengan sekolah atau institusi lain seperti
universitas atau industri, serta adanya kesempatan untuk
berkolaborasi denga guru-guru lain dalam sekolah yang sama.
 Aspek teaching atau pembelajaran menitikberatkan pada
persiapan pembelajaran dan implementasi pembelajaran di
kelas.
 Aspek efficacy terkait dengan kepercayaan diri pendidik dalam
mengimplementasikan pembelajaran STEM yang dapat
dipengaruhi oleh tingkat penguasaan materi pembelajaran serta
pedagogik, serta komitmennya dalam melaksanakan
pembelajaran.
 Aspek materials terkait dengan kesiapan sarana dan prasarana
penunjang pembelajaran.
Pembelajaran Berbasis STEM
9
MODEL PEMBELAJARAN STEM
1. MODEL PROJECT BASED LEARNING
(PJBL) LUCAS
2. MODEL PROJECT BASED LEARNING
(PJBL) LABOY RUSH
3. MODEL 5 E
4. MODEL PBL (IDEAL)
SINTAK PJBL
START WITH
THE
ESSENTIAL
QUESTION
DESIGN A
PLAN FOR THE
PROJECT
EVALUATE
THE
EXPERIENCE
ASSESS THE
OUTCOME
MONITOR THE
STUDENTS AND
THE PROGRES
OF THE
PROJECT
CREATE A
SCHEDULE
1 2
4
3
5
6
SINTAK PJBL STEM
(LABOY RUSH)
REFLECTION RESEARCH
COMMUNICATI
ON
APPLICATION
DISCOVERY
1 2
4
3
5
MODEL 5E (BYBEE)
(1)
ENGAGEMENT
(2)
EXPLORATION
(3)
EXPLANATION
(4)
ELABORATION
(5)
EVALUATION
PEMBANGKITAN MINAT TERHADAP PESERTA DIDIK
MELALUI PERTANYAAN TENTANG PROSES FAKTUAL
SEHARI-HARI SESUAI DENGAN TOPIK BAHASAN
PESERTA DIDIK SECARA KELOMPOK BEREKSPLORASI
UNTUK MENEMUKAN INFORMASI (DATA) SEHUBUNGAN
DENGAN DIMENSI PENGETAHUAN FAKTUAL DAN
PENGETAHUAN KONSEPTUALGURU MEMFASILITASI
PESERTA DIDIK MENJELASKAN KONSEP HASIL TEMUAN,
MENUNJUKKAN BUKTI, SALING KLARIFIKASI,
MEMBANDINGKAN ARGUMEN UNTUK MENEMUKAN
PENGERTIAN YANG SAMA, DAN SALING MENDENGAR
SECARA KRITIS ANTAR PESERTA DIDIK ATAU GURU.
PESERTA DIDIK MENERAPKAN KONSEP ATAU
KETERAMPILAN PADA SITUASI BARU, MENGGUNAKAN
KONSEP-KONSEP YANG TELAH DIPERKENALKAN UNTUK
MENYELIDIKI KONSEP-KONSEP LEBIH LANJUT
DIARAHKAN PADA KEHIDUPAN SEHARI-HARI.
PESERTA DIDIK MENILAI CARA BELAJARNYA,
MENGEVALUASI KEMAJUAN BELAJAR DAN PROSES
PEMBELAJARAN, SEKALIGUS SEBAGAI REFLEKSI
MODEL PBL (BRANSFORD & STEIN)
(1)
IDENTIFY
PROBLEM
(2)
DEFINE GOAL
(3)
EXPLORE
POSIBLE
STRATEGY
(4)
ANTICIPATE &
ACT
(5)
LOOK BACK &
LEARN
Mengidentifikasi (Identify) masalah dan menjadikannya
sebagai kesempatan untuk melakukan sesuatu yang
kreatif.
Menetapkan atau mengembangkan masalah yang telah
diidentifikasi dan berusaha menentukan (Define) tujuan,
menyeleksi informasi yg relevan.
Mengeksplorasi (Explore) strategi yang mungkin dan
mengembangkan solusi melalui evaluasi (Evaluate)
kemungkinan strategi yg sesuai dengan tujuan yang telah
ditetapkan.
Mengantisipasi (Anticipate) kemungkinan hasil dan
kemudian bertindak (Act) pada strategi yang dipilih.
Melihat kembali (look back) jawaban yang ada, bila belum
sesuai maka dapat kembali ke tahap yang diperkirakan
terjadi kesalahan. Tahap ini merupakan refleksi dan
penentuan langkah tindak lanjut menuju keberhasilan.

More Related Content

Similar to STEM.pptx

studying.docx
studying.docxstudying.docx
studying.docx
NoorFauziatul2
 
1. Taklimat Bengkel IBSE.pdf
1. Taklimat Bengkel IBSE.pdf1. Taklimat Bengkel IBSE.pdf
1. Taklimat Bengkel IBSE.pdf
sitirohaniJamin1
 
PPT SEMPRO Mekos.pptx
PPT SEMPRO Mekos.pptxPPT SEMPRO Mekos.pptx
PPT SEMPRO Mekos.pptx
MelkySodak
 
RPS Metodologi Penelitian.pdf
RPS Metodologi Penelitian.pdfRPS Metodologi Penelitian.pdf
RPS Metodologi Penelitian.pdf
MTs Nurul Huda Sukaraja
 
Seminar
SeminarSeminar
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEMMODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEMMODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
Sumber Belajar PPPPTK TK dan PLB
 
REKA BENTUK DAN TEKNOLOGI (RBT) TAHUN 4.
REKA BENTUK DAN TEKNOLOGI (RBT) TAHUN 4.REKA BENTUK DAN TEKNOLOGI (RBT) TAHUN 4.
REKA BENTUK DAN TEKNOLOGI (RBT) TAHUN 4.
majdisaufi1
 
KLP3_PEMBELAJARANSTEAM..pptx
KLP3_PEMBELAJARANSTEAM..pptxKLP3_PEMBELAJARANSTEAM..pptx
KLP3_PEMBELAJARANSTEAM..pptx
agussupriyanto472989
 
16 silabus t-mikroprosesor
16 silabus t-mikroprosesor16 silabus t-mikroprosesor
16 silabus t-mikroprosesor
Vita Nuriana
 
Seminar Hasil.pptx
Seminar Hasil.pptxSeminar Hasil.pptx
Seminar Hasil.pptx
NURWAHYUNIYUSUF
 
Design research eksplorasi budaya indonesia knpm6
Design research  eksplorasi budaya indonesia knpm6Design research  eksplorasi budaya indonesia knpm6
Design research eksplorasi budaya indonesia knpm6
Ratu Ilma
 
16 silabus t-mikroprosesor
16 silabus t-mikroprosesor16 silabus t-mikroprosesor
16 silabus t-mikroprosesorEKO SUPRIYADI
 
TEKNIK PENYUSUNAN PROPOSAL RISET
TEKNIK PENYUSUNAN PROPOSAL RISETTEKNIK PENYUSUNAN PROPOSAL RISET
TEKNIK PENYUSUNAN PROPOSAL RISET
cepi riyana
 
PPT DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)
PPT  DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)PPT  DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)
PPT DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)
Yuningsih Yuningsih
 
Ak 143210
Ak 143210Ak 143210
Ak 143210
syamsul bahri
 
STEM pada pembelajaran IPA rev
STEM pada pembelajaran IPA revSTEM pada pembelajaran IPA rev
STEM pada pembelajaran IPA rev
Mushlihatun Syarifah
 
Pola penyelidikan ict dalam pendidikan guru malaysia kpt 6054
Pola penyelidikan ict dalam pendidikan guru malaysia kpt 6054Pola penyelidikan ict dalam pendidikan guru malaysia kpt 6054
Pola penyelidikan ict dalam pendidikan guru malaysia kpt 6054
shamsuhaila85
 
Silabus TR-C1-02. Mapel Fisika SKP.pdf
Silabus TR-C1-02. Mapel Fisika SKP.pdfSilabus TR-C1-02. Mapel Fisika SKP.pdf
Silabus TR-C1-02. Mapel Fisika SKP.pdf
SuciNurhayatiCandra
 

Similar to STEM.pptx (20)

studying.docx
studying.docxstudying.docx
studying.docx
 
1. Taklimat Bengkel IBSE.pdf
1. Taklimat Bengkel IBSE.pdf1. Taklimat Bengkel IBSE.pdf
1. Taklimat Bengkel IBSE.pdf
 
PPT SEMPRO Mekos.pptx
PPT SEMPRO Mekos.pptxPPT SEMPRO Mekos.pptx
PPT SEMPRO Mekos.pptx
 
RPS Metodologi Penelitian.pdf
RPS Metodologi Penelitian.pdfRPS Metodologi Penelitian.pdf
RPS Metodologi Penelitian.pdf
 
Seminar
SeminarSeminar
Seminar
 
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEMMODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
 
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEMMODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS STEM
 
REKA BENTUK DAN TEKNOLOGI (RBT) TAHUN 4.
REKA BENTUK DAN TEKNOLOGI (RBT) TAHUN 4.REKA BENTUK DAN TEKNOLOGI (RBT) TAHUN 4.
REKA BENTUK DAN TEKNOLOGI (RBT) TAHUN 4.
 
KLP3_PEMBELAJARANSTEAM..pptx
KLP3_PEMBELAJARANSTEAM..pptxKLP3_PEMBELAJARANSTEAM..pptx
KLP3_PEMBELAJARANSTEAM..pptx
 
16 silabus t-mikroprosesor
16 silabus t-mikroprosesor16 silabus t-mikroprosesor
16 silabus t-mikroprosesor
 
Seminar Hasil.pptx
Seminar Hasil.pptxSeminar Hasil.pptx
Seminar Hasil.pptx
 
Design research eksplorasi budaya indonesia knpm6
Design research  eksplorasi budaya indonesia knpm6Design research  eksplorasi budaya indonesia knpm6
Design research eksplorasi budaya indonesia knpm6
 
16 silabus t-mikroprosesor
16 silabus t-mikroprosesor16 silabus t-mikroprosesor
16 silabus t-mikroprosesor
 
TEKNIK PENYUSUNAN PROPOSAL RISET
TEKNIK PENYUSUNAN PROPOSAL RISETTEKNIK PENYUSUNAN PROPOSAL RISET
TEKNIK PENYUSUNAN PROPOSAL RISET
 
PPT DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)
PPT  DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)PPT  DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)
PPT DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)
 
Ak 143210
Ak 143210Ak 143210
Ak 143210
 
STEM pada pembelajaran IPA rev
STEM pada pembelajaran IPA revSTEM pada pembelajaran IPA rev
STEM pada pembelajaran IPA rev
 
Pola penyelidikan ict dalam pendidikan guru malaysia kpt 6054
Pola penyelidikan ict dalam pendidikan guru malaysia kpt 6054Pola penyelidikan ict dalam pendidikan guru malaysia kpt 6054
Pola penyelidikan ict dalam pendidikan guru malaysia kpt 6054
 
Rani oktavia
Rani oktaviaRani oktavia
Rani oktavia
 
Silabus TR-C1-02. Mapel Fisika SKP.pdf
Silabus TR-C1-02. Mapel Fisika SKP.pdfSilabus TR-C1-02. Mapel Fisika SKP.pdf
Silabus TR-C1-02. Mapel Fisika SKP.pdf
 

Recently uploaded

Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
TriSutrisno48
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Sathya Risma
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
Arumdwikinasih
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Thahir9
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
RosidaAini3
 
Filsafat Ilmu Administrasi Publik dan Pemerintahan
Filsafat Ilmu Administrasi Publik dan PemerintahanFilsafat Ilmu Administrasi Publik dan Pemerintahan
Filsafat Ilmu Administrasi Publik dan Pemerintahan
FetraHerman2
 
power point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohonpower point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohon
NoegPutra1
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
OswaldusDiwaDoka
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Kanaidi ken
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada AnakMengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
anikdwihariyanti
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 

Recently uploaded (20)

Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
 
Filsafat Ilmu Administrasi Publik dan Pemerintahan
Filsafat Ilmu Administrasi Publik dan PemerintahanFilsafat Ilmu Administrasi Publik dan Pemerintahan
Filsafat Ilmu Administrasi Publik dan Pemerintahan
 
power point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohonpower point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohon
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada AnakMengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 

STEM.pptx

  • 1.
  • 2. Apa Itu STEM? STEM merupakan suatu pendekatan dimana Sains, Teknologi, Enjiniring, dan Matematika diintegrasikan dengan fokus pada proses pembelajaran pemecahan masalah dalam kehidupan nyata
  • 3. 3 Sains Kajian tentang fenomena alam yang melibatkan observasi dan pengukuran Engineering (rekayasa) Pengetahuan dan keterampilan untuk mendesain dan mengkonstruksi mesin, peralatan, sistem, material, dan proses yang bermanfaat bagi manusia secara ekonomis dan ramah lingkungan. Teknologi Inovasi-inovasi untuk memodifikasi alam agar memenuhi kebutuhan dan keinginan manusia Matematika Ilmu tentang pola-pola dan hubungan- hubungan, dan menyediakan bahasa bagi teknologi, sains, dan engineering 04 03 02 01 S T E M
  • 4. 4 Kunci dalam kemajuan dan inovasi Watt et. All, 2007 Peningkatan kemahiran pemahaman saintifik Bao et. All, 2009. Penting untuk kesejahteraan Sanders, 2009 Tantangan teknologi Campos et. All, 2000 Transformasi proses pendidikan Campos et. All, 2000 Pengembangan SDM Kuenz, 2008. Mengapa STEM penting?
  • 5.
  • 6.  Untuk menyiapkan peserta didik Indonesia memperoleh keterampilan abad 21, yaitu keterampilan cara berpikir melalui berpikir kritis, kreatif, mampu memecahkan masalah dan mengambil keputusan serta cara bekerja sama melalui kolaborasi dan komunikasi, maka pendekatan Science, Technology, Engineering, and Mathematics (STEM) diadopsi untuk menguatkan impelementasi Kurikulum Nasional (Kurikulum 2013).
  • 7.
  • 8.  Aspek support atau dukungan berkaitan dengan berbagai kegiatan yang dapat mendukung pendidik dalam menerapkan pembelajaran STEM seperti keikutsertaan dalam pelatihan yang relevan, kolaborasi dengan sekolah atau institusi lain seperti universitas atau industri, serta adanya kesempatan untuk berkolaborasi denga guru-guru lain dalam sekolah yang sama.  Aspek teaching atau pembelajaran menitikberatkan pada persiapan pembelajaran dan implementasi pembelajaran di kelas.  Aspek efficacy terkait dengan kepercayaan diri pendidik dalam mengimplementasikan pembelajaran STEM yang dapat dipengaruhi oleh tingkat penguasaan materi pembelajaran serta pedagogik, serta komitmennya dalam melaksanakan pembelajaran.  Aspek materials terkait dengan kesiapan sarana dan prasarana penunjang pembelajaran.
  • 10. MODEL PEMBELAJARAN STEM 1. MODEL PROJECT BASED LEARNING (PJBL) LUCAS 2. MODEL PROJECT BASED LEARNING (PJBL) LABOY RUSH 3. MODEL 5 E 4. MODEL PBL (IDEAL)
  • 11. SINTAK PJBL START WITH THE ESSENTIAL QUESTION DESIGN A PLAN FOR THE PROJECT EVALUATE THE EXPERIENCE ASSESS THE OUTCOME MONITOR THE STUDENTS AND THE PROGRES OF THE PROJECT CREATE A SCHEDULE 1 2 4 3 5 6
  • 12. SINTAK PJBL STEM (LABOY RUSH) REFLECTION RESEARCH COMMUNICATI ON APPLICATION DISCOVERY 1 2 4 3 5
  • 13. MODEL 5E (BYBEE) (1) ENGAGEMENT (2) EXPLORATION (3) EXPLANATION (4) ELABORATION (5) EVALUATION PEMBANGKITAN MINAT TERHADAP PESERTA DIDIK MELALUI PERTANYAAN TENTANG PROSES FAKTUAL SEHARI-HARI SESUAI DENGAN TOPIK BAHASAN PESERTA DIDIK SECARA KELOMPOK BEREKSPLORASI UNTUK MENEMUKAN INFORMASI (DATA) SEHUBUNGAN DENGAN DIMENSI PENGETAHUAN FAKTUAL DAN PENGETAHUAN KONSEPTUALGURU MEMFASILITASI PESERTA DIDIK MENJELASKAN KONSEP HASIL TEMUAN, MENUNJUKKAN BUKTI, SALING KLARIFIKASI, MEMBANDINGKAN ARGUMEN UNTUK MENEMUKAN PENGERTIAN YANG SAMA, DAN SALING MENDENGAR SECARA KRITIS ANTAR PESERTA DIDIK ATAU GURU. PESERTA DIDIK MENERAPKAN KONSEP ATAU KETERAMPILAN PADA SITUASI BARU, MENGGUNAKAN KONSEP-KONSEP YANG TELAH DIPERKENALKAN UNTUK MENYELIDIKI KONSEP-KONSEP LEBIH LANJUT DIARAHKAN PADA KEHIDUPAN SEHARI-HARI. PESERTA DIDIK MENILAI CARA BELAJARNYA, MENGEVALUASI KEMAJUAN BELAJAR DAN PROSES PEMBELAJARAN, SEKALIGUS SEBAGAI REFLEKSI
  • 14. MODEL PBL (BRANSFORD & STEIN) (1) IDENTIFY PROBLEM (2) DEFINE GOAL (3) EXPLORE POSIBLE STRATEGY (4) ANTICIPATE & ACT (5) LOOK BACK & LEARN Mengidentifikasi (Identify) masalah dan menjadikannya sebagai kesempatan untuk melakukan sesuatu yang kreatif. Menetapkan atau mengembangkan masalah yang telah diidentifikasi dan berusaha menentukan (Define) tujuan, menyeleksi informasi yg relevan. Mengeksplorasi (Explore) strategi yang mungkin dan mengembangkan solusi melalui evaluasi (Evaluate) kemungkinan strategi yg sesuai dengan tujuan yang telah ditetapkan. Mengantisipasi (Anticipate) kemungkinan hasil dan kemudian bertindak (Act) pada strategi yang dipilih. Melihat kembali (look back) jawaban yang ada, bila belum sesuai maka dapat kembali ke tahap yang diperkirakan terjadi kesalahan. Tahap ini merupakan refleksi dan penentuan langkah tindak lanjut menuju keberhasilan.