SlideShare a Scribd company logo
Sisa Hasil Usaha
Nama Kelompok:
1. Dwiana Rachmasari
13214333
2. Eka Yulianingsih
13214445
3. Elma Mutia 13214516
4. Faradhilla Pute Ayu 13214930
5. Gita Lestari 14214584
Kelas : 3EA49
Pengertian Sisa Hasil Usaha
Sisa Hasil Usaha (SHU) koperasi
adalah selisih dari seluruh pemasukan
atau penerimaan total (total revenue
[TR]) dengan biaya-biaya atau biaya
total (total cost [TC]) dalam satu
tahun buku.
(Sitio dan Holomoan, 2001)
Informasi Dasar SHU
Perhitungan SHU bagian anggota dapat dikakukan
bila beberapa informasi dasar diketahui sebagai
berikut: (Sitio dan Holomoan, 2001)
 SHU Total Koperasi pada satu tahun buku
 Bagian (presentasi) SHU anggota
 Total simpan seluruh anggota
 Total seluruh transaksi usaha (volume usaha atau omzet)
yang bersumber dari anggota
 Jumlah simpanan per anggota
 Omzet atau volume usaha per anggota
 Bagian (presentase) SHU untuk simpanan anggota
 Bagian (presentase) SHU untuk transaksi usaha anggota
Makna dan arti dari istilah yang biasanya
digunakan dalam akuntansi koperasi
1. SHU Total koperasi adalah sisa hasil usaha yang terdapat pada neraca
atau laporan laba-rugi koperasi setalah pajak (profit after tax).
2. Transaksi anggota adalah kegiatan ekonomi (jual-beli barang atau jasa),
antara anggota terhadap koperasinya. Anggota sebagai pemakai ataupun
pelangan koperasi.
3. Partisipasi modal adalah kontribusi anggota dalam member modal
koperasinya, yaitu dalam bentuk simpanan pokok, simpanan wajib,
simpanan usaha, dan simpanan lainnya.
4. Omzet atau volume usaha adala total nilai penjualan atau penerimaan dari
barang dan atau jasa pada suatu periode waktu atau tahun buku yang
bersangkutan.
(Sitio dan Holomoan, 2001)
Makna dan arti dari istilah yang biasanya
digunakan dalam akuntansi koperasi
 5. Bagian (presentase) SHU untuk simpanan anggota
adalah SHU yang di ambil dari SHU bagian anggota,
yang ditujukan untuk jasa modal anggota.
 6. Bagian (presentase) SHU untuk transaksi usaha
anggota adalah SHU yang diambil dari SHU bagian
anggota, yang ditujukan untuk jasa transaksi anggota.
Rumus Pembagian SHU
SHU koperasi yang diterima oleh anggota bersumber dari 2 kegiatan
ekonomi yang dilakukan oleh anggota sendiri, yaitu:
1. SHU atau jasa modal
Pembagian ini mencerminkan anggota sebagai pemilik ataupun investor,
karena jasa atas modalnya (simpanan) tetap diterima dari koperasinya
sepanjang koperasi tersebut menghasilkan SHU pada tahun buku yang
bersangkutan.
2. SHU atau jasa usaha
Jasa ini menegaskan bahwa anggota koperasi selain pemilik juga sebagai
pemakai atau pelanggan.
(Harsoyo,Y., P.A. Rubiyanto, Y. Dedi P., M.G. Suwarni, K., C.Wigati R.A., YMV.
Mudayen, dan Darmawan I. 2006)
Rumus Pembagian SHU
SHU KOPERASI = Y + X
SHU Koperasi : Sisa hasil usaha per anggota
Y : SHU koperasi yang dibagi atas aktivitas
ekonomi
X : SHU koperasi yang dibagi atas modal usaha
(Harsoyo,Y., P.A. Rubiyanto, Y. Dedi P., M.G. Suwarni, K., C.Wigati R.A.,
YMV. Mudayen, dan Darmawan I. 2006)
Prinsip Pembagian SHU
1. SHU yang dibagi adalah yang bersumber
dari anggota
SHU yang dibagi kepada anggota adalah yang bersumber dari
anggota sendiri. Sedangkan SHU yang bukan berasal dari hasil
transaksi dengan anggota pada dasrnya tidak dibagi kepada anggota,
melainkan dijadikan sebagai cadangan koperasi.
2. SHU anggota adalah jasa dari modal dan
transaksi usaha yang dilakukan anggota
sendiri.
SHU yang diterima setiap anggota pada dasarnya merupakan
insentif dari modal yang diinvestasikannya dan dari hasil transaksi
yang dilakukannya dengan koperasi.
(Wahyuning. 2013)
Prinsip Pembagian SHU
(lanjutan)
3. Pembagian SHU anggota dilakukan secara
transparan
Proses perhitungan SHU per anggota dan jumlah SHU
yang dibagi kepada anggota harus diumumkan secara
transparan, sehingga setiap anggota dapat dengan mudah
menghitung secara kuantitatif berapa partisipasinya
kepada koperasinya.
4. SHU anggota dibayar secara tunai
SHU per anggota haruslah diberikan secara tunai, karena
dengan demikian koperasi membuktikan dirinya sebagai
badan usaha yang sehat kepada anggota dan masyarakat
bisnisnya.
Contoh : Pembagian SHU Per Anggota
A. Perhitungan SHU (laba / rugi) Koperasi A Tahun Buku 1998
(Rp000)
Penjualan /Penerimaan Jasa Rp 850.077
Pendapatan lain Rp 110.717
Rp 960.794
Harga Pokok Penjualan Rp (310.539)
Pendapatan Operasional Rp 659.888
Beban Operasional Rp (310.539)
Beban Administrasi dan Umum Rp (35.349)
Rp (345.888)
SHU Sebelum Pajak Rp 314.000
Pajak Penghasilan (PPH Ps 21) Rp (34.000)
SHU setelah Pajak Rp 280.000
B. Sumber SHU
SHU Koperasi A setelah pajak Rp 280.000
Sumber SHU:
- Transaksi Anggota Rp 200.000
- Transaksi Non Anggota Rp 80.000
Catatan :
Data ini dapat diperoleh apabila koperasi
melakukan transaksi anggota dan nonanggota.
Apabila hal tersebut tidak dilakukan, maka
mustahil koperasi dapat melakukan pembagian
SHU yang transparan, demokratis dan adil.
C. Pembagian SHU menurut Pasal 15, AD/ART Koperasi A:
1. Cadangan : 40% X 200.000 = Rp 80.000
2. Jasa Anggota : 40% X 200.000 = Rp 80.000
3. Dana Pengurus : 5% X 200.000 = Rp 10.000
4. Dana Karyawan : 5 % X 200.000 = Rp 10.000
5. Dana Pendidikan : 5 % X 200.000 = Rp 10.000
6. Dana Sosial : 5 % X 200.000 = Rp 10.000
Rapat anggota menetapkan bahwa SHU bagian Anggota
dibagi sebagai berikut:
Jasa Modal : 30% X Rp 80.000.000 = Rp24.000.000
Jasa Usaha : 70% X Rp 80.000.000 = Rp56.000.000
D. Jumlah anggota, simpanan dan volume usaha
koperasi:
jumlah Anggota : 142 orang
total simpanan anggota : Rp 345.420.000
total transaksi anggota : Rp 2.340.062.000
Daftar Pustaka
 Harsoyo,Y., P.A. Rubiyanto, Y. Dedi P., M.G. Suwarni, K., C.Wigati
R.A., YMV. Mudayen, dan Darmawan I. 2006. Ideologi Koperasi
Menatap Masa Depan. Yogyakarta: Pustaka Widyatama.
 Sitio,A. dan Holomoan T. 2001. Koperasi Teori dan Praktek.
Jakarta: Penerbit Erlangga.
 Wahyuning,T. 2013. Beberapa Faktor yang Mempengaruhi Sisa
Hasil Usaha (SHU) di KPRI Bina Karya Balongpanggang-Gresik,
Jurnal Ekonomi Bisnis,Universitas Negeri Surabaya. Vol.1, No.1:8-
11.diakses tahun 2016.

More Related Content

Viewers also liked

Como os atomos funcionam
Como os atomos funcionamComo os atomos funcionam
Como os atomos funcionam
Sanclé Porchéra
 
Alcatel-Lucent CC408765956
Alcatel-Lucent CC408765956Alcatel-Lucent CC408765956
Alcatel-Lucent CC408765956
savomir
 
La Unión Patriótica
La Unión PatrióticaLa Unión Patriótica
La Unión Patriótica
Aileen Rocha
 
Mean Well S-320-24
Mean Well S-320-24Mean Well S-320-24
Mean Well S-320-24
savomir
 
Flutuação
FlutuaçãoFlutuação
Flutuação
Sanclé Porchéra
 
fiscal cliff diving
fiscal cliff divingfiscal cliff diving
fiscal cliff divingTim Robinson
 
PORTFOLIO 2016_DIO PRATAMA_SM
PORTFOLIO 2016_DIO PRATAMA_SMPORTFOLIO 2016_DIO PRATAMA_SM
PORTFOLIO 2016_DIO PRATAMA_SMDio Pratama
 
La Costa Lane Media Room
La Costa Lane Media RoomLa Costa Lane Media Room
La Costa Lane Media Room
VRA Interiors LLC
 
Medicinal chemistry Basics
Medicinal chemistry BasicsMedicinal chemistry Basics
Medicinal chemistry Basics
Rahul Patil PhD
 
Presentación management as a service servitalent
Presentación management as a service   servitalentPresentación management as a service   servitalent
Presentación management as a service servitalent
Servitalent
 
Aparato reproductor
Aparato reproductorAparato reproductor
Aparato reproductor
Jose Otero
 
Direito das ri grupo 1
Direito das ri   grupo 1 Direito das ri   grupo 1
Direito das ri grupo 1
oliveiraanacarol1
 
Slide final sonhos 2015
Slide final   sonhos 2015Slide final   sonhos 2015
Slide final sonhos 2015
Sonhos71a
 
Aminoácidos
Aminoácidos   Aminoácidos
Aminoácidos
Caio Passoni
 
Slide final - Sonhos 2015
Slide final - Sonhos 2015Slide final - Sonhos 2015
Slide final - Sonhos 2015
Sonhos71a
 
Calendario formalizacion fscu_y_credito_complementario_2014
Calendario formalizacion fscu_y_credito_complementario_2014Calendario formalizacion fscu_y_credito_complementario_2014
Calendario formalizacion fscu_y_credito_complementario_2014Caa Derecho Ucsc
 

Viewers also liked (20)

Como os atomos funcionam
Como os atomos funcionamComo os atomos funcionam
Como os atomos funcionam
 
Alcatel-Lucent CC408765956
Alcatel-Lucent CC408765956Alcatel-Lucent CC408765956
Alcatel-Lucent CC408765956
 
La Unión Patriótica
La Unión PatrióticaLa Unión Patriótica
La Unión Patriótica
 
Blog Palavra Aberta
Blog Palavra AbertaBlog Palavra Aberta
Blog Palavra Aberta
 
Mean Well S-320-24
Mean Well S-320-24Mean Well S-320-24
Mean Well S-320-24
 
Flutuação
FlutuaçãoFlutuação
Flutuação
 
fiscal cliff diving
fiscal cliff divingfiscal cliff diving
fiscal cliff diving
 
PORTFOLIO 2016_DIO PRATAMA_SM
PORTFOLIO 2016_DIO PRATAMA_SMPORTFOLIO 2016_DIO PRATAMA_SM
PORTFOLIO 2016_DIO PRATAMA_SM
 
Test
TestTest
Test
 
La Costa Lane Media Room
La Costa Lane Media RoomLa Costa Lane Media Room
La Costa Lane Media Room
 
Medicinal chemistry Basics
Medicinal chemistry BasicsMedicinal chemistry Basics
Medicinal chemistry Basics
 
Presentación management as a service servitalent
Presentación management as a service   servitalentPresentación management as a service   servitalent
Presentación management as a service servitalent
 
Aparato reproductor
Aparato reproductorAparato reproductor
Aparato reproductor
 
Direito das ri grupo 1
Direito das ri   grupo 1 Direito das ri   grupo 1
Direito das ri grupo 1
 
Slide final sonhos 2015
Slide final   sonhos 2015Slide final   sonhos 2015
Slide final sonhos 2015
 
jeison23
jeison23jeison23
jeison23
 
Aminoácidos
Aminoácidos   Aminoácidos
Aminoácidos
 
Apr caculations
Apr caculationsApr caculations
Apr caculations
 
Slide final - Sonhos 2015
Slide final - Sonhos 2015Slide final - Sonhos 2015
Slide final - Sonhos 2015
 
Calendario formalizacion fscu_y_credito_complementario_2014
Calendario formalizacion fscu_y_credito_complementario_2014Calendario formalizacion fscu_y_credito_complementario_2014
Calendario formalizacion fscu_y_credito_complementario_2014
 

Similar to Sisa hasil usaha

CONTOH PERHITUNGAN SHU KOPERASI.doc1.doc
CONTOH PERHITUNGAN SHU KOPERASI.doc1.docCONTOH PERHITUNGAN SHU KOPERASI.doc1.doc
CONTOH PERHITUNGAN SHU KOPERASI.doc1.doc
YudiArisa
 
Materi Pembahasan SHU Pada RAT Koperasi.ppt
Materi Pembahasan SHU Pada RAT Koperasi.pptMateri Pembahasan SHU Pada RAT Koperasi.ppt
Materi Pembahasan SHU Pada RAT Koperasi.ppt
gemilangsuryadi1
 
Slide Persamaan Akuntansi
Slide Persamaan AkuntansiSlide Persamaan Akuntansi
Slide Persamaan Akuntansiiraf50
 
Pembagian SHU Koperasi
Pembagian SHU KoperasiPembagian SHU Koperasi
Pembagian SHU Koperasi
Eko Mardianto
 
Laporan Promosi Ekonomi Anggota
Laporan Promosi Ekonomi AnggotaLaporan Promosi Ekonomi Anggota
Laporan Promosi Ekonomi Anggota
Bachtiar Hidayat
 
Akuntansi koperasi1
Akuntansi koperasi1Akuntansi koperasi1
Akuntansi koperasi1
Kusman Dima
 
Akl i persekutuan dan usahanya
Akl i   persekutuan dan usahanyaAkl i   persekutuan dan usahanya
Akl i persekutuan dan usahanya
rahmawatirahmawati28
 
Apa itu provisi.docx
Apa itu provisi.docxApa itu provisi.docx
Apa itu provisi.docx
sarwani sarwani
 
Laporan keuangan PPT yang dilaksanakan setiap bulan
Laporan keuangan PPT yang dilaksanakan setiap bulanLaporan keuangan PPT yang dilaksanakan setiap bulan
Laporan keuangan PPT yang dilaksanakan setiap bulan
RiaHeriawati
 
SHU Koperasi.ppt
SHU Koperasi.pptSHU Koperasi.ppt
SHU Koperasi.ppt
LusianaFransiska1
 
Ekonomi Koperasi
Ekonomi KoperasiEkonomi Koperasi
Ekonomi KoperasiAri Raharjo
 
MATERI EKONOMI KLS 11 TENTANG KOPERASI
MATERI EKONOMI KLS 11 TENTANG KOPERASIMATERI EKONOMI KLS 11 TENTANG KOPERASI
MATERI EKONOMI KLS 11 TENTANG KOPERASI
Annisa Khairani
 
Koperasi
KoperasiKoperasi
Koperasi
KoperasiKoperasi
Koperasi
Ester Friscila
 
Koperasi
KoperasiKoperasi
Koperasi
esterfriscila91
 
Materi pengenalan koperasi
Materi pengenalan koperasiMateri pengenalan koperasi
Materi pengenalan koperasi
Proffesional Network Bussiness Builder
 
PoA 2 - Week 2_Akuntansi Persekutuan.pptx
PoA 2 - Week 2_Akuntansi Persekutuan.pptxPoA 2 - Week 2_Akuntansi Persekutuan.pptx
PoA 2 - Week 2_Akuntansi Persekutuan.pptx
CindyTanesia
 
Temu1 ak.lanjut'13
Temu1 ak.lanjut'13Temu1 ak.lanjut'13
Temu1 ak.lanjut'13Zeyn Farhan
 

Similar to Sisa hasil usaha (20)

CONTOH PERHITUNGAN SHU KOPERASI.doc1.doc
CONTOH PERHITUNGAN SHU KOPERASI.doc1.docCONTOH PERHITUNGAN SHU KOPERASI.doc1.doc
CONTOH PERHITUNGAN SHU KOPERASI.doc1.doc
 
Materi Pembahasan SHU Pada RAT Koperasi.ppt
Materi Pembahasan SHU Pada RAT Koperasi.pptMateri Pembahasan SHU Pada RAT Koperasi.ppt
Materi Pembahasan SHU Pada RAT Koperasi.ppt
 
Slide Persamaan Akuntansi
Slide Persamaan AkuntansiSlide Persamaan Akuntansi
Slide Persamaan Akuntansi
 
Pembagian SHU Koperasi
Pembagian SHU KoperasiPembagian SHU Koperasi
Pembagian SHU Koperasi
 
Laporan Promosi Ekonomi Anggota
Laporan Promosi Ekonomi AnggotaLaporan Promosi Ekonomi Anggota
Laporan Promosi Ekonomi Anggota
 
Akuntansi koperasi1
Akuntansi koperasi1Akuntansi koperasi1
Akuntansi koperasi1
 
KOPERASI
KOPERASIKOPERASI
KOPERASI
 
Akl i persekutuan dan usahanya
Akl i   persekutuan dan usahanyaAkl i   persekutuan dan usahanya
Akl i persekutuan dan usahanya
 
Apa itu provisi.docx
Apa itu provisi.docxApa itu provisi.docx
Apa itu provisi.docx
 
Laporan keuangan PPT yang dilaksanakan setiap bulan
Laporan keuangan PPT yang dilaksanakan setiap bulanLaporan keuangan PPT yang dilaksanakan setiap bulan
Laporan keuangan PPT yang dilaksanakan setiap bulan
 
SHU Koperasi.ppt
SHU Koperasi.pptSHU Koperasi.ppt
SHU Koperasi.ppt
 
Ekonomi Koperasi
Ekonomi KoperasiEkonomi Koperasi
Ekonomi Koperasi
 
MATERI EKONOMI KLS 11 TENTANG KOPERASI
MATERI EKONOMI KLS 11 TENTANG KOPERASIMATERI EKONOMI KLS 11 TENTANG KOPERASI
MATERI EKONOMI KLS 11 TENTANG KOPERASI
 
Koperasi
KoperasiKoperasi
Koperasi
 
Koperasi
KoperasiKoperasi
Koperasi
 
Koperasi
KoperasiKoperasi
Koperasi
 
mengenal keuangan
mengenal keuanganmengenal keuangan
mengenal keuangan
 
Materi pengenalan koperasi
Materi pengenalan koperasiMateri pengenalan koperasi
Materi pengenalan koperasi
 
PoA 2 - Week 2_Akuntansi Persekutuan.pptx
PoA 2 - Week 2_Akuntansi Persekutuan.pptxPoA 2 - Week 2_Akuntansi Persekutuan.pptx
PoA 2 - Week 2_Akuntansi Persekutuan.pptx
 
Temu1 ak.lanjut'13
Temu1 ak.lanjut'13Temu1 ak.lanjut'13
Temu1 ak.lanjut'13
 

Recently uploaded

Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 

Recently uploaded (20)

Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 

Sisa hasil usaha

  • 1. Sisa Hasil Usaha Nama Kelompok: 1. Dwiana Rachmasari 13214333 2. Eka Yulianingsih 13214445 3. Elma Mutia 13214516 4. Faradhilla Pute Ayu 13214930 5. Gita Lestari 14214584 Kelas : 3EA49
  • 2. Pengertian Sisa Hasil Usaha Sisa Hasil Usaha (SHU) koperasi adalah selisih dari seluruh pemasukan atau penerimaan total (total revenue [TR]) dengan biaya-biaya atau biaya total (total cost [TC]) dalam satu tahun buku. (Sitio dan Holomoan, 2001)
  • 3. Informasi Dasar SHU Perhitungan SHU bagian anggota dapat dikakukan bila beberapa informasi dasar diketahui sebagai berikut: (Sitio dan Holomoan, 2001)  SHU Total Koperasi pada satu tahun buku  Bagian (presentasi) SHU anggota  Total simpan seluruh anggota  Total seluruh transaksi usaha (volume usaha atau omzet) yang bersumber dari anggota  Jumlah simpanan per anggota  Omzet atau volume usaha per anggota  Bagian (presentase) SHU untuk simpanan anggota  Bagian (presentase) SHU untuk transaksi usaha anggota
  • 4. Makna dan arti dari istilah yang biasanya digunakan dalam akuntansi koperasi 1. SHU Total koperasi adalah sisa hasil usaha yang terdapat pada neraca atau laporan laba-rugi koperasi setalah pajak (profit after tax). 2. Transaksi anggota adalah kegiatan ekonomi (jual-beli barang atau jasa), antara anggota terhadap koperasinya. Anggota sebagai pemakai ataupun pelangan koperasi. 3. Partisipasi modal adalah kontribusi anggota dalam member modal koperasinya, yaitu dalam bentuk simpanan pokok, simpanan wajib, simpanan usaha, dan simpanan lainnya. 4. Omzet atau volume usaha adala total nilai penjualan atau penerimaan dari barang dan atau jasa pada suatu periode waktu atau tahun buku yang bersangkutan. (Sitio dan Holomoan, 2001)
  • 5. Makna dan arti dari istilah yang biasanya digunakan dalam akuntansi koperasi  5. Bagian (presentase) SHU untuk simpanan anggota adalah SHU yang di ambil dari SHU bagian anggota, yang ditujukan untuk jasa modal anggota.  6. Bagian (presentase) SHU untuk transaksi usaha anggota adalah SHU yang diambil dari SHU bagian anggota, yang ditujukan untuk jasa transaksi anggota.
  • 6. Rumus Pembagian SHU SHU koperasi yang diterima oleh anggota bersumber dari 2 kegiatan ekonomi yang dilakukan oleh anggota sendiri, yaitu: 1. SHU atau jasa modal Pembagian ini mencerminkan anggota sebagai pemilik ataupun investor, karena jasa atas modalnya (simpanan) tetap diterima dari koperasinya sepanjang koperasi tersebut menghasilkan SHU pada tahun buku yang bersangkutan. 2. SHU atau jasa usaha Jasa ini menegaskan bahwa anggota koperasi selain pemilik juga sebagai pemakai atau pelanggan. (Harsoyo,Y., P.A. Rubiyanto, Y. Dedi P., M.G. Suwarni, K., C.Wigati R.A., YMV. Mudayen, dan Darmawan I. 2006)
  • 7. Rumus Pembagian SHU SHU KOPERASI = Y + X SHU Koperasi : Sisa hasil usaha per anggota Y : SHU koperasi yang dibagi atas aktivitas ekonomi X : SHU koperasi yang dibagi atas modal usaha (Harsoyo,Y., P.A. Rubiyanto, Y. Dedi P., M.G. Suwarni, K., C.Wigati R.A., YMV. Mudayen, dan Darmawan I. 2006)
  • 8. Prinsip Pembagian SHU 1. SHU yang dibagi adalah yang bersumber dari anggota SHU yang dibagi kepada anggota adalah yang bersumber dari anggota sendiri. Sedangkan SHU yang bukan berasal dari hasil transaksi dengan anggota pada dasrnya tidak dibagi kepada anggota, melainkan dijadikan sebagai cadangan koperasi. 2. SHU anggota adalah jasa dari modal dan transaksi usaha yang dilakukan anggota sendiri. SHU yang diterima setiap anggota pada dasarnya merupakan insentif dari modal yang diinvestasikannya dan dari hasil transaksi yang dilakukannya dengan koperasi. (Wahyuning. 2013)
  • 9. Prinsip Pembagian SHU (lanjutan) 3. Pembagian SHU anggota dilakukan secara transparan Proses perhitungan SHU per anggota dan jumlah SHU yang dibagi kepada anggota harus diumumkan secara transparan, sehingga setiap anggota dapat dengan mudah menghitung secara kuantitatif berapa partisipasinya kepada koperasinya. 4. SHU anggota dibayar secara tunai SHU per anggota haruslah diberikan secara tunai, karena dengan demikian koperasi membuktikan dirinya sebagai badan usaha yang sehat kepada anggota dan masyarakat bisnisnya.
  • 10. Contoh : Pembagian SHU Per Anggota A. Perhitungan SHU (laba / rugi) Koperasi A Tahun Buku 1998 (Rp000) Penjualan /Penerimaan Jasa Rp 850.077 Pendapatan lain Rp 110.717 Rp 960.794 Harga Pokok Penjualan Rp (310.539) Pendapatan Operasional Rp 659.888 Beban Operasional Rp (310.539) Beban Administrasi dan Umum Rp (35.349) Rp (345.888) SHU Sebelum Pajak Rp 314.000 Pajak Penghasilan (PPH Ps 21) Rp (34.000) SHU setelah Pajak Rp 280.000
  • 11. B. Sumber SHU SHU Koperasi A setelah pajak Rp 280.000 Sumber SHU: - Transaksi Anggota Rp 200.000 - Transaksi Non Anggota Rp 80.000 Catatan : Data ini dapat diperoleh apabila koperasi melakukan transaksi anggota dan nonanggota. Apabila hal tersebut tidak dilakukan, maka mustahil koperasi dapat melakukan pembagian SHU yang transparan, demokratis dan adil.
  • 12. C. Pembagian SHU menurut Pasal 15, AD/ART Koperasi A: 1. Cadangan : 40% X 200.000 = Rp 80.000 2. Jasa Anggota : 40% X 200.000 = Rp 80.000 3. Dana Pengurus : 5% X 200.000 = Rp 10.000 4. Dana Karyawan : 5 % X 200.000 = Rp 10.000 5. Dana Pendidikan : 5 % X 200.000 = Rp 10.000 6. Dana Sosial : 5 % X 200.000 = Rp 10.000 Rapat anggota menetapkan bahwa SHU bagian Anggota dibagi sebagai berikut: Jasa Modal : 30% X Rp 80.000.000 = Rp24.000.000 Jasa Usaha : 70% X Rp 80.000.000 = Rp56.000.000
  • 13. D. Jumlah anggota, simpanan dan volume usaha koperasi: jumlah Anggota : 142 orang total simpanan anggota : Rp 345.420.000 total transaksi anggota : Rp 2.340.062.000
  • 14. Daftar Pustaka  Harsoyo,Y., P.A. Rubiyanto, Y. Dedi P., M.G. Suwarni, K., C.Wigati R.A., YMV. Mudayen, dan Darmawan I. 2006. Ideologi Koperasi Menatap Masa Depan. Yogyakarta: Pustaka Widyatama.  Sitio,A. dan Holomoan T. 2001. Koperasi Teori dan Praktek. Jakarta: Penerbit Erlangga.  Wahyuning,T. 2013. Beberapa Faktor yang Mempengaruhi Sisa Hasil Usaha (SHU) di KPRI Bina Karya Balongpanggang-Gresik, Jurnal Ekonomi Bisnis,Universitas Negeri Surabaya. Vol.1, No.1:8- 11.diakses tahun 2016.