SlideShare a Scribd company logo
SEKOLAH SIAP UNTUK
VISITASI DARING
ISI MATERI
Rasional
Tugas Sekolah/Madrasah
Jadwal Kegiatan
RASIONAL VISITASI DARING (1)
1. Visitasi harus dilakukan untuk (a) memverifikasi data dan informasi
yang diajukan sekolah/madrasah sebagai dasar dalam penilaian
kriteria akreditasi sekolah/madrasah; (b) menjamin bahwa proses
akreditasi dilakukan secara independen, akurat, obyektif, transparan,
akuntabel, ketidakberpihakan, kredibel, menyeluruh, efektif, dan
efisien.
2. Sekolah/madrasah membutuhkan hasil akreditasi sebagai bentuk
pertanggungjawaban publik dan untuk melindungi kepentingan siswa
dan masyarakat.
RASIONAL VISITASI DARING (2)
3. Visitasi secara langsung datang ke sekolah/madrasah tidak mungkin
dilakukan dalam waktu dekat karena adanya kebijakan pemerintah untuk
mencegah penyebaran COVID-19, terutama terkait physical distancing
dan pembatasan penggunaan transportasi dalam rangka pencegahan
penyebaran COVID -19.
4. Teknologi informasi dan komunikasi telah memadai untuk memfasilitasi
dilakukannya visitasi daring. Semua pihak yang terlibat dalam kegiatan ini
mampu menggunakan teknologi informasi dan komunikasi, khususnya
terkait dengan kegiatan akreditasi sekolah/madrasah.
TUGAS
SEKOLAH/
MADRASAH Setelah
Visitasi
Daring
Saat
Visitasi
Daring
Sebelum
Visitasi
Daring
SEBELUM Visitasi Daring (1)
1) Sekolah/madrasah diharuskan mengisi Data Isian
Akreditasi (DIA) dan mengunggah dokumen yang
diperlukan untuk kegiatan akreditasi.
2) Menyiapkan personal yang akan memberikan
data/informasi kepada asesor.
SEBELUM Visitasi Daring (2)
No Unsur SD/MI
SMP/MTs
dan
SMA/MA
SMK SLB
1 Kepala Sekolah/Madrasah 1 1 1 1
2 Wakil Kepala Sekolah/Madrasah 0 1 1 1
3 Ketua Program/Kompetensi Keahlian 0 0 1 0
4 Ketua Bursa Kerja Khusus (BKK) 0 0 1 0
5 Guru Kelas/Mapel 5 3 3 3
6 Guru Kejuruan 0 0 1 0
7 Guru Bimbingan Konseling 0 1 1 0
8 Tenaga Kependidikan/Administrasi 1 1 1 1
9 Rombongan Belajar (KBM) 2 2 2 2
10
Ketua dan/atau anggota Komite Sekolah/Madrasah atau
orang tua/wali
1 1 1 1
11 Alumni 0 0 1 0
12 Pemangku Kepentingan/Pengguna Lulusan/Dunia Kerja 0 0 1 0
13 Tenaga Ahli/Terapis/Psikolog 0 0 0 1
Jumlah 10 10 15 10
SEBELUM Visitasi Daring (3)
3) Mempersiapkan fasilitas jaringan internet yang memadai dan
stabil untuk digunakan selama visitasi daring.
4) Memastikan seluruh dokumen baik fisik maupun digital telah
disiapkan untuk kepentingan akreditasi.
5) Memenuhi semua ketentuan dan persyaratan yang telah
ditentukan oleh BAN-S/M.
SAAT Visitasi Daring
1) Sekolah/madrasah memberikan data/informasi sesuai yang
diminta oleh Petugas Asesor dengan jujur sesuai kondisi riil
sekolah/madrasah.
2) Sekolah/madrasah memberi kesempatan asesor bertanya
kepada warga sekolah/madrasah sesuai dengan pilihan
asesor.
3) Sekolah/madrasah mengisi Berita Acara Pelaksanaan Visitasi
dan menandatanganinya secara digital melalui Sispena-S/M.
4) Sekolah/madrasah mengisi Kartu Kendali Proses Visitasi dan
menandatanganinya secara digital melalui Sispena-S/M.
Teknik Penggalian Data Teknik Visitasi Daring
Observasi Sinkron, dapat dilakukan melalui video conference/video call
atau platform daring lainnya yang biasa digunakan oleh
sekolah/madrasah
Asinkron, dapat dilakukan dengan melihat rekaman video
Telaah Dokumen Dokumen dapat ditunjukkan melalui:
1. video conference/video call, dan/atau
2. bukti dokumen digital yang dikirimkan melalui media
sosial (WA/Telegram/dsb)
Wawancara Melalui video conference/video call atau platform daring
lainnya yang biasa digunakan oleh sekolah/madrasah
Angket Melalui tautan (angket online) yang disiapkan oleh BAN-S/M
Contoh Penggalian Data secara Daring
Hal Teknis Penggalian Data (1)
▪ Visitasi daring dapat dilaksanakan melalui online video
meeting (Zoom, Google Meet, Webex Cisco, Skype atau
platform virtual meeting lainnya) yang disepakati antara Tim
Asesor dengan sekolah/madrasah.
▪ Agenda kegiatan dibuat lebih sederhana dengan memfokuskan
kegiatan pada penggalian data/informasi terkait dengan kinerja
sekolah/madrasah
Hal Teknis Penggalian Data (2)
▪ Aplikasi Zoom yang perlu disiapkan BAN-S/M Provinsi, sbb :
a. Zoom dengan jumlah participant minimal 500 orang.
b. Zoom di-breakout sebanyak Sekolah/Madrasah yang akan divisitasi.
c. Ketua Tim Asesor menjadi co-host pada kegiatan visitasi daring.
d. Co-host merekam (recording) proses visitasi daring selama 2 (dua) hari
JADWAL
KEGIATAN
JADWAL KEGIATAN VISITASI DARING HARI-1
WAKTU SESI KEGIATAN DAN METODE PIHAK YANG TERLIBAT
HARI PERTAMA
08.00-08.30 Pembukaan Kegiatan Tim Asesor dan Pimpinan & Tim Sekolah/Madrasah
08.30-08.45
08.45-10.15
Sesi dengan Unsur Pimpinan
Sekolah/Madrasah
1. Presentasi singkat Kepala S/M: rencana pengembangan S/M, sistem tata pamong S/M, sistem
pengelolaan S/M dan capaian S/M.
2. Penggalian data Butir IASP 2020 yang terkait dengan Pimpinan Sekolah/Madrasah
Metode : Wawancara dan Telaah Dokumen
10.15-12.00
Sesi dengan (middle) Manajemen di
S/M dan Tenaga Kependidikan
Penggalian data Butir IASP 2020 yang terkait dengan Administrasi Sekolah/Madrasah,
Perpustakaan, Laboratorium/Bengkel, Bursa Kerja Khusus, dsb.
Metode : Wawancara dan Telaah Dokumen
12.00-13.00 ISTIRAHAT, SHOLAT, DAN MAKAN
13.00-14.30 Sesi dengan Guru
Penggalian data Butir IASP 2020 yang terkait dengan Guru
Metode : Wawancara dan Telaah Dokumen
14.30-16.00
Sesi dengan orang tua,
alumni dan pengguna
eksternal
Penggalian data Butir IASP 2020 yang terkait dengan alumni, orang tua, dan pengguna
eksternal
Metode : Wawancara dan Telaah Dokumen
JADWAL KEGIATAN VISITASI DARING HARI-2
WAKTU SESI KEGIATAN DAN METODE PIHAK YANG TERLIBAT
HARI KEDUA
08.00-10.00
Sesi dengan guru dan siswa
(Observasi pada 2 kelas daring
secara paralel)
Penggalian data Butir IASP 2020 yang terkait dengan Guru, Siswa dan Proses
Pembelajaran
Metode : Observasi Kelas
10.00-12.00 Sesi dengan Siswa
1. Penggalian data Butir IASP 2020 yang terkait dengan Siswa
2. Penyebaran angket/kuesioner daring
Metode : Wawancara dan Angket
12.00-13.00 ISTIRAHAT, SHOLAT, DAN MAKAN
13.00-15.00 Kerja mandiri Tim asesor Mengisi SISPENA, menyiapkan berita acara dan rekomendasi hasil akreditasi
15.00-15.15
15.15–16.00 Penutupan Kegiatan Uji Coba Tim Asesor dan Pimpinan & Tim Sekolah/Madrasah
Catatan : Agenda bisa berubah, menyesuaikan dengan kesepakatan Tim Asesor
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to SEKOLAH SIAP VISITASI DARING_SMK SEPT 2022_SHARE.pdf

Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
SaujiOji
 
00. Strategi Sukses Akreditasi.pptx
00. Strategi Sukses Akreditasi.pptx00. Strategi Sukses Akreditasi.pptx
00. Strategi Sukses Akreditasi.pptx
ahmadshodiq25
 
01 Kebjakan AN 2022.pptx
01 Kebjakan AN 2022.pptx01 Kebjakan AN 2022.pptx
01 Kebjakan AN 2022.pptx
LipsonHarianja1
 
PANDUAN_VISITASI_DARING_BANSM_KALIMANTAN_TENGAH.pdf
PANDUAN_VISITASI_DARING_BANSM_KALIMANTAN_TENGAH.pdfPANDUAN_VISITASI_DARING_BANSM_KALIMANTAN_TENGAH.pdf
PANDUAN_VISITASI_DARING_BANSM_KALIMANTAN_TENGAH.pdf
MhdHusen
 
Sosialisasi AKMI.pptx
Sosialisasi AKMI.pptxSosialisasi AKMI.pptx
Sosialisasi AKMI.pptx
Umi Kulsum
 
Petunjuk pengisian-formulir-digital-dan-mekanisme-pendataan-ptk-di-lingkungan...
Petunjuk pengisian-formulir-digital-dan-mekanisme-pendataan-ptk-di-lingkungan...Petunjuk pengisian-formulir-digital-dan-mekanisme-pendataan-ptk-di-lingkungan...
Petunjuk pengisian-formulir-digital-dan-mekanisme-pendataan-ptk-di-lingkungan...CAK IMRON
 
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Kalimantan Selatan (3).pdf
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Kalimantan Selatan (3).pdf2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Kalimantan Selatan (3).pdf
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Kalimantan Selatan (3).pdf
Milawati44
 
PPT+Sosialisasi+ABM+Januari Tahun 2024.pptx
PPT+Sosialisasi+ABM+Januari Tahun 2024.pptxPPT+Sosialisasi+ABM+Januari Tahun 2024.pptx
PPT+Sosialisasi+ABM+Januari Tahun 2024.pptx
WartamPutra1
 
CAPAIAN DAPODIK DAERAH_Gorontalo.pptx
CAPAIAN DAPODIK DAERAH_Gorontalo.pptxCAPAIAN DAPODIK DAERAH_Gorontalo.pptx
CAPAIAN DAPODIK DAERAH_Gorontalo.pptx
EvaluasiProgram
 
Panduan Monev Dapodik.pdf
Panduan Monev Dapodik.pdfPanduan Monev Dapodik.pdf
Panduan Monev Dapodik.pdf
NiaPiliang
 
PPT+Sosialisasi+ABM+Januari+2024 tingkat SMP
PPT+Sosialisasi+ABM+Januari+2024 tingkat SMPPPT+Sosialisasi+ABM+Januari+2024 tingkat SMP
PPT+Sosialisasi+ABM+Januari+2024 tingkat SMP
EuisJulaehaMuchtar
 
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Banten.pdf
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Banten.pdf2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Banten.pdf
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Banten.pdf
yazidfayumi
 
Petunjuk teknis-pendataan-bagi-sekolah
Petunjuk teknis-pendataan-bagi-sekolahPetunjuk teknis-pendataan-bagi-sekolah
Petunjuk teknis-pendataan-bagi-sekolahSri Budi Sukiyanto
 
Usulan_Proposal_Perubahan_perilaku_Mahasisiwa_ ADA_DIKTI_17082021.pdf
Usulan_Proposal_Perubahan_perilaku_Mahasisiwa_ ADA_DIKTI_17082021.pdfUsulan_Proposal_Perubahan_perilaku_Mahasisiwa_ ADA_DIKTI_17082021.pdf
Usulan_Proposal_Perubahan_perilaku_Mahasisiwa_ ADA_DIKTI_17082021.pdf
SuhuKho
 
SOP Penyimpanan Data dan teknologi Transformasi
SOP Penyimpanan Data dan teknologi TransformasiSOP Penyimpanan Data dan teknologi Transformasi
SOP Penyimpanan Data dan teknologi TransformasiPrimastuti Dewi
 
Siap Online
Siap OnlineSiap Online
1. SOSIALISASI IASP-2020.pptx
1. SOSIALISASI IASP-2020.pptx1. SOSIALISASI IASP-2020.pptx
1. SOSIALISASI IASP-2020.pptx
ChadijahAlhasny1
 
Tugas MPPL 4 - Project Charter Sistem Informasi Manajemen Kesehatan Peserta D...
Tugas MPPL 4 - Project Charter Sistem Informasi Manajemen Kesehatan Peserta D...Tugas MPPL 4 - Project Charter Sistem Informasi Manajemen Kesehatan Peserta D...
Tugas MPPL 4 - Project Charter Sistem Informasi Manajemen Kesehatan Peserta D...
Benito Dannes
 
Sosialisasi Teknis ANBK 2022_BPMP.pptx
Sosialisasi Teknis ANBK 2022_BPMP.pptxSosialisasi Teknis ANBK 2022_BPMP.pptx
Sosialisasi Teknis ANBK 2022_BPMP.pptx
OlermanSihotang2
 
Panduan_Pembukaan_Prodi_PJJ_30032019 simlemkerma.pdf
Panduan_Pembukaan_Prodi_PJJ_30032019 simlemkerma.pdfPanduan_Pembukaan_Prodi_PJJ_30032019 simlemkerma.pdf
Panduan_Pembukaan_Prodi_PJJ_30032019 simlemkerma.pdf
EnnyItjeSela
 

Similar to SEKOLAH SIAP VISITASI DARING_SMK SEPT 2022_SHARE.pdf (20)

Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
00. Strategi Sukses Akreditasi.pptx
00. Strategi Sukses Akreditasi.pptx00. Strategi Sukses Akreditasi.pptx
00. Strategi Sukses Akreditasi.pptx
 
01 Kebjakan AN 2022.pptx
01 Kebjakan AN 2022.pptx01 Kebjakan AN 2022.pptx
01 Kebjakan AN 2022.pptx
 
PANDUAN_VISITASI_DARING_BANSM_KALIMANTAN_TENGAH.pdf
PANDUAN_VISITASI_DARING_BANSM_KALIMANTAN_TENGAH.pdfPANDUAN_VISITASI_DARING_BANSM_KALIMANTAN_TENGAH.pdf
PANDUAN_VISITASI_DARING_BANSM_KALIMANTAN_TENGAH.pdf
 
Sosialisasi AKMI.pptx
Sosialisasi AKMI.pptxSosialisasi AKMI.pptx
Sosialisasi AKMI.pptx
 
Petunjuk pengisian-formulir-digital-dan-mekanisme-pendataan-ptk-di-lingkungan...
Petunjuk pengisian-formulir-digital-dan-mekanisme-pendataan-ptk-di-lingkungan...Petunjuk pengisian-formulir-digital-dan-mekanisme-pendataan-ptk-di-lingkungan...
Petunjuk pengisian-formulir-digital-dan-mekanisme-pendataan-ptk-di-lingkungan...
 
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Kalimantan Selatan (3).pdf
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Kalimantan Selatan (3).pdf2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Kalimantan Selatan (3).pdf
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Kalimantan Selatan (3).pdf
 
PPT+Sosialisasi+ABM+Januari Tahun 2024.pptx
PPT+Sosialisasi+ABM+Januari Tahun 2024.pptxPPT+Sosialisasi+ABM+Januari Tahun 2024.pptx
PPT+Sosialisasi+ABM+Januari Tahun 2024.pptx
 
CAPAIAN DAPODIK DAERAH_Gorontalo.pptx
CAPAIAN DAPODIK DAERAH_Gorontalo.pptxCAPAIAN DAPODIK DAERAH_Gorontalo.pptx
CAPAIAN DAPODIK DAERAH_Gorontalo.pptx
 
Panduan Monev Dapodik.pdf
Panduan Monev Dapodik.pdfPanduan Monev Dapodik.pdf
Panduan Monev Dapodik.pdf
 
PPT+Sosialisasi+ABM+Januari+2024 tingkat SMP
PPT+Sosialisasi+ABM+Januari+2024 tingkat SMPPPT+Sosialisasi+ABM+Januari+2024 tingkat SMP
PPT+Sosialisasi+ABM+Januari+2024 tingkat SMP
 
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Banten.pdf
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Banten.pdf2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Banten.pdf
2738_Pengumuman-Hasil Seleksi CGP A10 T1-Provinsi Banten.pdf
 
Petunjuk teknis-pendataan-bagi-sekolah
Petunjuk teknis-pendataan-bagi-sekolahPetunjuk teknis-pendataan-bagi-sekolah
Petunjuk teknis-pendataan-bagi-sekolah
 
Usulan_Proposal_Perubahan_perilaku_Mahasisiwa_ ADA_DIKTI_17082021.pdf
Usulan_Proposal_Perubahan_perilaku_Mahasisiwa_ ADA_DIKTI_17082021.pdfUsulan_Proposal_Perubahan_perilaku_Mahasisiwa_ ADA_DIKTI_17082021.pdf
Usulan_Proposal_Perubahan_perilaku_Mahasisiwa_ ADA_DIKTI_17082021.pdf
 
SOP Penyimpanan Data dan teknologi Transformasi
SOP Penyimpanan Data dan teknologi TransformasiSOP Penyimpanan Data dan teknologi Transformasi
SOP Penyimpanan Data dan teknologi Transformasi
 
Siap Online
Siap OnlineSiap Online
Siap Online
 
1. SOSIALISASI IASP-2020.pptx
1. SOSIALISASI IASP-2020.pptx1. SOSIALISASI IASP-2020.pptx
1. SOSIALISASI IASP-2020.pptx
 
Tugas MPPL 4 - Project Charter Sistem Informasi Manajemen Kesehatan Peserta D...
Tugas MPPL 4 - Project Charter Sistem Informasi Manajemen Kesehatan Peserta D...Tugas MPPL 4 - Project Charter Sistem Informasi Manajemen Kesehatan Peserta D...
Tugas MPPL 4 - Project Charter Sistem Informasi Manajemen Kesehatan Peserta D...
 
Sosialisasi Teknis ANBK 2022_BPMP.pptx
Sosialisasi Teknis ANBK 2022_BPMP.pptxSosialisasi Teknis ANBK 2022_BPMP.pptx
Sosialisasi Teknis ANBK 2022_BPMP.pptx
 
Panduan_Pembukaan_Prodi_PJJ_30032019 simlemkerma.pdf
Panduan_Pembukaan_Prodi_PJJ_30032019 simlemkerma.pdfPanduan_Pembukaan_Prodi_PJJ_30032019 simlemkerma.pdf
Panduan_Pembukaan_Prodi_PJJ_30032019 simlemkerma.pdf
 

More from MuhammadYusro1

120. 08_MIKROKONTROLER_INTERRUPT PADA ARDUINO.pptx
120. 08_MIKROKONTROLER_INTERRUPT PADA ARDUINO.pptx120. 08_MIKROKONTROLER_INTERRUPT PADA ARDUINO.pptx
120. 08_MIKROKONTROLER_INTERRUPT PADA ARDUINO.pptx
MuhammadYusro1
 
120_04. PERAN AGAMA DALAM KEHIDUPAN MANUSIA.pptx
120_04. PERAN AGAMA DALAM KEHIDUPAN MANUSIA.pptx120_04. PERAN AGAMA DALAM KEHIDUPAN MANUSIA.pptx
120_04. PERAN AGAMA DALAM KEHIDUPAN MANUSIA.pptx
MuhammadYusro1
 
08. AKTUATOR ROBOT.pptx
08. AKTUATOR ROBOT.pptx08. AKTUATOR ROBOT.pptx
08. AKTUATOR ROBOT.pptx
MuhammadYusro1
 
116. 01_PENGANTAR MIKROPROSESOR DAN MIKROKONTROLER.pptx
116. 01_PENGANTAR MIKROPROSESOR DAN MIKROKONTROLER.pptx116. 01_PENGANTAR MIKROPROSESOR DAN MIKROKONTROLER.pptx
116. 01_PENGANTAR MIKROPROSESOR DAN MIKROKONTROLER.pptx
MuhammadYusro1
 
116_15_PENGANTAR AI DAN APLIKASI.pptx
116_15_PENGANTAR AI DAN APLIKASI.pptx116_15_PENGANTAR AI DAN APLIKASI.pptx
116_15_PENGANTAR AI DAN APLIKASI.pptx
MuhammadYusro1
 
116. 03_INTRODUCTION OF SIMULIDE.pptx
116. 03_INTRODUCTION OF SIMULIDE.pptx116. 03_INTRODUCTION OF SIMULIDE.pptx
116. 03_INTRODUCTION OF SIMULIDE.pptx
MuhammadYusro1
 
117_01. LANDASAN FILOSOFIS DAN TEOLOGIS PAI.pptx
117_01. LANDASAN FILOSOFIS DAN TEOLOGIS PAI.pptx117_01. LANDASAN FILOSOFIS DAN TEOLOGIS PAI.pptx
117_01. LANDASAN FILOSOFIS DAN TEOLOGIS PAI.pptx
MuhammadYusro1
 

More from MuhammadYusro1 (7)

120. 08_MIKROKONTROLER_INTERRUPT PADA ARDUINO.pptx
120. 08_MIKROKONTROLER_INTERRUPT PADA ARDUINO.pptx120. 08_MIKROKONTROLER_INTERRUPT PADA ARDUINO.pptx
120. 08_MIKROKONTROLER_INTERRUPT PADA ARDUINO.pptx
 
120_04. PERAN AGAMA DALAM KEHIDUPAN MANUSIA.pptx
120_04. PERAN AGAMA DALAM KEHIDUPAN MANUSIA.pptx120_04. PERAN AGAMA DALAM KEHIDUPAN MANUSIA.pptx
120_04. PERAN AGAMA DALAM KEHIDUPAN MANUSIA.pptx
 
08. AKTUATOR ROBOT.pptx
08. AKTUATOR ROBOT.pptx08. AKTUATOR ROBOT.pptx
08. AKTUATOR ROBOT.pptx
 
116. 01_PENGANTAR MIKROPROSESOR DAN MIKROKONTROLER.pptx
116. 01_PENGANTAR MIKROPROSESOR DAN MIKROKONTROLER.pptx116. 01_PENGANTAR MIKROPROSESOR DAN MIKROKONTROLER.pptx
116. 01_PENGANTAR MIKROPROSESOR DAN MIKROKONTROLER.pptx
 
116_15_PENGANTAR AI DAN APLIKASI.pptx
116_15_PENGANTAR AI DAN APLIKASI.pptx116_15_PENGANTAR AI DAN APLIKASI.pptx
116_15_PENGANTAR AI DAN APLIKASI.pptx
 
116. 03_INTRODUCTION OF SIMULIDE.pptx
116. 03_INTRODUCTION OF SIMULIDE.pptx116. 03_INTRODUCTION OF SIMULIDE.pptx
116. 03_INTRODUCTION OF SIMULIDE.pptx
 
117_01. LANDASAN FILOSOFIS DAN TEOLOGIS PAI.pptx
117_01. LANDASAN FILOSOFIS DAN TEOLOGIS PAI.pptx117_01. LANDASAN FILOSOFIS DAN TEOLOGIS PAI.pptx
117_01. LANDASAN FILOSOFIS DAN TEOLOGIS PAI.pptx
 

Recently uploaded

Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 

SEKOLAH SIAP VISITASI DARING_SMK SEPT 2022_SHARE.pdf

  • 3. RASIONAL VISITASI DARING (1) 1. Visitasi harus dilakukan untuk (a) memverifikasi data dan informasi yang diajukan sekolah/madrasah sebagai dasar dalam penilaian kriteria akreditasi sekolah/madrasah; (b) menjamin bahwa proses akreditasi dilakukan secara independen, akurat, obyektif, transparan, akuntabel, ketidakberpihakan, kredibel, menyeluruh, efektif, dan efisien. 2. Sekolah/madrasah membutuhkan hasil akreditasi sebagai bentuk pertanggungjawaban publik dan untuk melindungi kepentingan siswa dan masyarakat.
  • 4. RASIONAL VISITASI DARING (2) 3. Visitasi secara langsung datang ke sekolah/madrasah tidak mungkin dilakukan dalam waktu dekat karena adanya kebijakan pemerintah untuk mencegah penyebaran COVID-19, terutama terkait physical distancing dan pembatasan penggunaan transportasi dalam rangka pencegahan penyebaran COVID -19. 4. Teknologi informasi dan komunikasi telah memadai untuk memfasilitasi dilakukannya visitasi daring. Semua pihak yang terlibat dalam kegiatan ini mampu menggunakan teknologi informasi dan komunikasi, khususnya terkait dengan kegiatan akreditasi sekolah/madrasah.
  • 6. SEBELUM Visitasi Daring (1) 1) Sekolah/madrasah diharuskan mengisi Data Isian Akreditasi (DIA) dan mengunggah dokumen yang diperlukan untuk kegiatan akreditasi. 2) Menyiapkan personal yang akan memberikan data/informasi kepada asesor.
  • 7. SEBELUM Visitasi Daring (2) No Unsur SD/MI SMP/MTs dan SMA/MA SMK SLB 1 Kepala Sekolah/Madrasah 1 1 1 1 2 Wakil Kepala Sekolah/Madrasah 0 1 1 1 3 Ketua Program/Kompetensi Keahlian 0 0 1 0 4 Ketua Bursa Kerja Khusus (BKK) 0 0 1 0 5 Guru Kelas/Mapel 5 3 3 3 6 Guru Kejuruan 0 0 1 0 7 Guru Bimbingan Konseling 0 1 1 0 8 Tenaga Kependidikan/Administrasi 1 1 1 1 9 Rombongan Belajar (KBM) 2 2 2 2 10 Ketua dan/atau anggota Komite Sekolah/Madrasah atau orang tua/wali 1 1 1 1 11 Alumni 0 0 1 0 12 Pemangku Kepentingan/Pengguna Lulusan/Dunia Kerja 0 0 1 0 13 Tenaga Ahli/Terapis/Psikolog 0 0 0 1 Jumlah 10 10 15 10
  • 8. SEBELUM Visitasi Daring (3) 3) Mempersiapkan fasilitas jaringan internet yang memadai dan stabil untuk digunakan selama visitasi daring. 4) Memastikan seluruh dokumen baik fisik maupun digital telah disiapkan untuk kepentingan akreditasi. 5) Memenuhi semua ketentuan dan persyaratan yang telah ditentukan oleh BAN-S/M.
  • 9. SAAT Visitasi Daring 1) Sekolah/madrasah memberikan data/informasi sesuai yang diminta oleh Petugas Asesor dengan jujur sesuai kondisi riil sekolah/madrasah. 2) Sekolah/madrasah memberi kesempatan asesor bertanya kepada warga sekolah/madrasah sesuai dengan pilihan asesor. 3) Sekolah/madrasah mengisi Berita Acara Pelaksanaan Visitasi dan menandatanganinya secara digital melalui Sispena-S/M. 4) Sekolah/madrasah mengisi Kartu Kendali Proses Visitasi dan menandatanganinya secara digital melalui Sispena-S/M.
  • 10. Teknik Penggalian Data Teknik Visitasi Daring Observasi Sinkron, dapat dilakukan melalui video conference/video call atau platform daring lainnya yang biasa digunakan oleh sekolah/madrasah Asinkron, dapat dilakukan dengan melihat rekaman video Telaah Dokumen Dokumen dapat ditunjukkan melalui: 1. video conference/video call, dan/atau 2. bukti dokumen digital yang dikirimkan melalui media sosial (WA/Telegram/dsb) Wawancara Melalui video conference/video call atau platform daring lainnya yang biasa digunakan oleh sekolah/madrasah Angket Melalui tautan (angket online) yang disiapkan oleh BAN-S/M Contoh Penggalian Data secara Daring
  • 11. Hal Teknis Penggalian Data (1) ▪ Visitasi daring dapat dilaksanakan melalui online video meeting (Zoom, Google Meet, Webex Cisco, Skype atau platform virtual meeting lainnya) yang disepakati antara Tim Asesor dengan sekolah/madrasah. ▪ Agenda kegiatan dibuat lebih sederhana dengan memfokuskan kegiatan pada penggalian data/informasi terkait dengan kinerja sekolah/madrasah
  • 12. Hal Teknis Penggalian Data (2) ▪ Aplikasi Zoom yang perlu disiapkan BAN-S/M Provinsi, sbb : a. Zoom dengan jumlah participant minimal 500 orang. b. Zoom di-breakout sebanyak Sekolah/Madrasah yang akan divisitasi. c. Ketua Tim Asesor menjadi co-host pada kegiatan visitasi daring. d. Co-host merekam (recording) proses visitasi daring selama 2 (dua) hari
  • 14. JADWAL KEGIATAN VISITASI DARING HARI-1 WAKTU SESI KEGIATAN DAN METODE PIHAK YANG TERLIBAT HARI PERTAMA 08.00-08.30 Pembukaan Kegiatan Tim Asesor dan Pimpinan & Tim Sekolah/Madrasah 08.30-08.45 08.45-10.15 Sesi dengan Unsur Pimpinan Sekolah/Madrasah 1. Presentasi singkat Kepala S/M: rencana pengembangan S/M, sistem tata pamong S/M, sistem pengelolaan S/M dan capaian S/M. 2. Penggalian data Butir IASP 2020 yang terkait dengan Pimpinan Sekolah/Madrasah Metode : Wawancara dan Telaah Dokumen 10.15-12.00 Sesi dengan (middle) Manajemen di S/M dan Tenaga Kependidikan Penggalian data Butir IASP 2020 yang terkait dengan Administrasi Sekolah/Madrasah, Perpustakaan, Laboratorium/Bengkel, Bursa Kerja Khusus, dsb. Metode : Wawancara dan Telaah Dokumen 12.00-13.00 ISTIRAHAT, SHOLAT, DAN MAKAN 13.00-14.30 Sesi dengan Guru Penggalian data Butir IASP 2020 yang terkait dengan Guru Metode : Wawancara dan Telaah Dokumen 14.30-16.00 Sesi dengan orang tua, alumni dan pengguna eksternal Penggalian data Butir IASP 2020 yang terkait dengan alumni, orang tua, dan pengguna eksternal Metode : Wawancara dan Telaah Dokumen
  • 15. JADWAL KEGIATAN VISITASI DARING HARI-2 WAKTU SESI KEGIATAN DAN METODE PIHAK YANG TERLIBAT HARI KEDUA 08.00-10.00 Sesi dengan guru dan siswa (Observasi pada 2 kelas daring secara paralel) Penggalian data Butir IASP 2020 yang terkait dengan Guru, Siswa dan Proses Pembelajaran Metode : Observasi Kelas 10.00-12.00 Sesi dengan Siswa 1. Penggalian data Butir IASP 2020 yang terkait dengan Siswa 2. Penyebaran angket/kuesioner daring Metode : Wawancara dan Angket 12.00-13.00 ISTIRAHAT, SHOLAT, DAN MAKAN 13.00-15.00 Kerja mandiri Tim asesor Mengisi SISPENA, menyiapkan berita acara dan rekomendasi hasil akreditasi 15.00-15.15 15.15–16.00 Penutupan Kegiatan Uji Coba Tim Asesor dan Pimpinan & Tim Sekolah/Madrasah Catatan : Agenda bisa berubah, menyesuaikan dengan kesepakatan Tim Asesor