SlideShare a Scribd company logo
Kompetensi Dasar Indikator
3.1 Menjelaskan
metode ilmiah,
hakikat ilmu
Kimia,
keselamatan dan
keamanan di
laboratorium, serta
peran kimia dalam
kehidupan
1. Mengidentifikasi berbagai produk
yang mengandung bahan kimia dalam
kehidupan sehari-hari.
2. Mengidentifikasi alat-alat
laboratorium kimia dan fungsinya
3. Mengidentifikasi beberapa bahan
kimia dan sifatnya (mudah meledak,
mudah terbakar, beracun, penyebab
iritasi, korosif, dan lain-lain).
4. Memahami cara kerja ilmuwan
kimia dalam melakukan penelitian
dengan menggunakan metode ilmiah
(membuat hipotesis, melakukan
percobaan,dan menyimpulkan)
5. Menjelaskan hakikat ilmu Kimia
6. Memahami prosedurstandar
tentang keselamatan dan keamanan
kimia di laboratorium.
7. Memahami peran Kimia dalam
penguasaan ilmu lainnya baik ilmu
dasar, seperti biologi, astronomi,
geologi, maupun ilmu terapan seperti
pertambangan, kesehatan,pertanian,
perikanan dan teknologi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Mata Pelajaran:Kimia
Materi : Hakekatilmukimia
Pertemuan : 1,2
Alokasi waktu : 3 x 45 menit
Metode : Daring
Tujuan Pembelajaran
Melalui model pembelajaran discovery learning,
peserta didik mampu menganalisis konsep metode
ilmiah, hakikat ilmu Kimia, keselamatan dan
keamanan di laboratorium, serta peran kimia dalam
kehidupan mengembangkan nilai karakter berpikir
kritis , kreatif (kemandirian), kerjasama (gotong
royong) dan kejujuran (integritas) .
Bahan :
-Buku Paket kimia
kelas XI
-PPT
- LKPD
Sumber Belajar
-Buku Kimia Siswa Kelas X, Kemendikbud, Tahun 2016
- Buku refensi yang relevan
LANGKAH PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Pendahulauan
1. Guru memberi salam dan berdoa sebelum pembelajaran dimulai, dilanjutkan
mengecek kehadiran pesertadidik melalui Edmodo
2. Guru memberi apersepsimetode ilmiah, hakikat ilmu Kimia, keselamatan dan
keamanan di laboratorium, serta peran kimia dalam kehidupan
3. Guru menyampaikan tujuan yang akan dicapai berkaitan dengan konsep metode
ilmiah, hakikat ilmu Kimia, keselamatan dan keamanan di laboratorium, serta
peran kimia dalam kehidupan dikaitkan dengan manfaatnya dalam kehidupan
sehari-hari;
4. Guru menyampaikan garis besar cakupan materi konsep metode ilmiah, hakikat
ilmu Kimia, keselamatan dan keamanan di laboratorium, sertaperan kimia dalam
kehidupan
5. Guru menyampaikan metode pembelajaran dan teknik penilaian yang akan
digunakan saat membahas materi metode ilmiah, hakikat ilmu Kimia, keselamatan
dan keamanan di laboratorium, serta peran kimia dalam kehidupan
Kegiatan Inti
1. Guru memberikan stimulus berupa video / tayanngan mengenai metode ilmiah,
hakikat ilmu Kimia, keselamatan dan keamanan di laboratorium, serta peran kimia
dalam kehidupan pada link : https://www.youtube.com/watch?v=LYVrvLzubvA
2. Peserta didik mengidentifikasi tayangan /video tersebut. pada kegiatan ini
diharapkan muncul pertanyaan-pertanyaan kritis dari pesertadidik/guru
3. Peserta didik dengan teliti mencari dan mengumpulkan data/informasi tentang
metode ilmiah, hakikat ilmu Kimia, keselamatan dan keamanan di laboratorium,
serta peran kimia dalam kehidupan
Kegiatan Penutup
1. Memfasilitasi pesertadidik untuk mereview pembelajaran yang telah
dilaksanakan.
2. Melaksanakan penilaian untuk mengetahui ketercapaian indikator
3. Memberikan tugas kepada pesertadidik berupa menelaah data yang diperoleh
dari hasil mengidentifikasi proposal
Penilaian
Teknik Penilaian:
a. Penilaian Sikap : Disiplindantepatwaktu
b. Penilaian Pengetahuan
Bentuk Penilaian :
a. Tes tertulis : mengerjakan LKPD melalui Edmodo
b.Posttest melalui quizizz
MengetahuiKepala Bandar Lampung, Juli 2020
SMAS TMI Bandar Lampung Guru Mapel
Tri Puji Astuti, M.Si., M.Pd Kadek Yuliya Dewi Astuti,S.Pd
Alat
-Laptop /Android
- QuotaInternet
- Aplikasi / Edmodo /
Zoom Cloud Meeting /
Youtube, whatshap grup,
Quizizz
Lampiran LKPD-1
1. Carilah sumber referensi dari buku dan literatur serta intermet.
2. Apakah yang dimkasud dengan ilmu kimia
3. Tuliskan cabang-cabang dari ilmu kimia! Berikan penjelasanmu terhadap masing-masing cabang ilmu tersebut!
4. Bagaimanakah peran ilmu kimia dengan ilmu lainnya dalam bidang :
a)Kedokteran
b)Kosmetik
c)pangan dan pertanian
d)Geologi
e)Hukum
Lampiran LKPD-2
Catatlahzat kimiayangterdapatdalamprodukyang diamati!Tentukanbidangilmuyangberhubungandengan
produktersebut!
No Jenis Produk Bidang Ilmu yang Berkaitan dengan Produk yang diamati
1
2
3
4
5
Kompetensi Dasar Indikator
3.1 Menjelaskan
metode ilmiah,
hakikat ilmu
Kimia,
keselamatan dan
keamanan di
laboratorium,
serta peran kimia
dalam kehidupan
1. Mengidentifikasi berbagai
produk yang mengandung bahan
kimia dalam kehidupan sehari-
hari.
2. Mengidentifikasi alat-alat
laboratorium kimia dan fungsinya
3. Mengidentifikasi beberapa
bahan kimia dan sifatnya (mudah
meledak, mudah terbakar,beracun,
penyebab iritasi, korosif, dan lain-
lain).
4. Memahami cara kerja ilmuwan
kimia dalam melakukan penelitian
dengan menggunakan metode
ilmiah (membuat hipotesis,
melakukan percobaan, dan
menyimpulkan)
5. Menjelaskan hakikat ilmu Kimia
6. Memahami prosedur standar
tentang keselamatan dan keamanan
kimia di laboratorium.
7. Memahami peran Kimia dalam
penguasaan ilmu lainnya baik ilmu
dasar,seperti biologi, astronomi,
geologi, maupun ilmu terapan
seperti pertambangan, kesehatan,
pertanian, perikanan dan teknologi
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Mata Pelajaran:Kimia
Materi : PenilainKD3.1 Hakekatilmukima
Pertemuan : 3
Alokasi waktu : 3 x 45 menit
Metode : Daring
LANGKAH PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Pendahulauan
1. Guru memberi salam dan berdoa sebelum
pembelajaran dimulai, dilanjutkan mengecek
kehadiran peserta didik melalui Edmodo
2. Guru menyampaikan tujuan yang akan dicapai
berkaitan dengan Penilain KD 3.1 Hakekat ilmu
kima
Kegiatan Inti
1. Guru mengupload soal penilaian harian KD 3.1
melalui Quizizz
2. Peserta didik mulai mengerjakan soal penilaian
harian dengan dibatasiwaktu
Kegiatan Penutup
Peserta didik mengumpulkan lembar jawab
penilaian harian melalui Quizizz
Penilaian
Teknik Penilaian:
Penilaian Pengetahuan:Penilaian Harian (terlampir)
Bentuk Penilaian: Tes tertulis; Pilihan Ganda melalui Quizizz
MengetahuiKepala Bandar Lampung, Juli 2020
SMAS TMI Bandar Lampung Guru Mapel
Tri Puji Astuti, S.Si,. M.Pd Kadek Yuliya Dewi Astuti,S.Pd
Lampiran Soal Posttest
Pilihan Ganda
1. Kata kimia berasaldari bahasa arab “al kimiya” yang artinya ..
a. Pembentuk materi
b. Perubahan materi
c. Penghasil materi
d. Penyusun materi
e. Penanganan materi
2. Kata kimia berasaldari bahasa arab. Yaitu ..
a. Al mia
b. Al kimia
c. Al kimiya
d. Al kimi
e. Al kimiaya
3. Ilmu pengetahuan alam yang mempelajari tentang materi yang meliputi struktur, susunan,
sifat, dan perubahan materi serta energy yang menyertainya adalah..
a. Ilmu kimia
b. Ilmu forensik
c. Ilmu farmacy
d. Ilmu biology
e. Volume
4. Segala sesuatu yang menempati ruang dan memiliki massa disebut…
a. Materi
b. Energy
c. Berat
d. Massa
e. Volume
5. Sesuatu yang mencakup komponen – komponen pembentuk materi dan perbandingan tiap
komponen tersebut adalah …
a. Materi
b. Susunan materi
c. Struktur materi
d. Sifat materi
e. Energy
6. Di bidang pertanian, ilmu kimia digunakan untuk? Kecuali…
a. Membuat pupuk
b. Membuat plastik
c. Membuat tanaman lebih subur
d. Membuat tanaman lebih rindang
e. Menghilangkan hama
7. Di bidang kedokteran, radioisotop pada ilmu kimia digunaka untuk ..
a. Mendeteksi golongan darah
b. Mendeteksi penyakit
c. Mendeteksi DNA
d. Mengobati luka
e. Menyembuhkan
8. Di bidang kedokteran, 131I digunakan untuk mendeteksi kerusakan pada ..
a. Bronkitis
b. Otak
c. Tulang
d. Kelenjar tiroid
e. Darah
9. Ilmu kimia juga digunakan untuk memecahkan masalah masalah criminal, ilmu ini disebut
juga dengan ilmu
a. Ilmu alam
b. Ilmu manusia
c. Ilmu farmasi
d. Ilmu forensik
e. Ilmu teknik
10. Dalam industry pangan, ilmu kimia digunakan untuk meningkatkan mutu pangan. Zat
yang dipakai untuk mengawetkan makanan adalah …
a. Benzoat
b. Propionat
c. Ganja
d. Kecap
e. Gula
11.Di dalam dunia hewan, ilmu kimia juga digunakan. Contohnya yaitu ..
a. Kumbang terbang
b. Kelinci melompat – lompat
c. Tikus yang sedang berlari
d. Ular menyuntikan bisa ke musuhnya
e. Cicak yang sedang berdiam diri
12. Dalam industry tekstil, ilmu kimia digunakan untuk mewarnai pakaian. Temulawak
memiliki zat berwarna ..
a. Merah
b. Kuning
c. Hijau
d. Ungu
e. Biru
13. Berikut ini yang termasuk metode ilmiah, kecuali …
a. Hipotesis
b. Menyusun kerangka teori
c. Melakukan kegiatan tanpa tujuan
d. Merumuskan masalah
e. Mengumpulkan data
14. Dugaan awal dalam metode ilmiah biasa disebut dengan …
a. Hipotesis
b. Kerangka teori
c. Teori
d. Masalah
e. Data
15. Urutan metode ilmiah yang benar yaitu,
a. Merumuskan masalah, menyusun kerangka teori, hipotesis, memilih instrument yang
sesuai, mengumpulkan data, menganalisis data dan membuat kesimpulan, menyusun laporan
b. Menganalisis data dan membuat kesimpulan, Merumuskan masalah, hipotesis, menyusun
kerangka teori, memilih instrument yang sesuai, mengumpulkan data, menyusun laporan
c. Merumuskan masalah, hipotesis, menyusun kerangka teori, memilih instrument yang
sesuai, mengumpulkan data, menganalisis data dan membuat kesimpulan, menyusun laporan
d. Hipotesis, merumuskan masalah, menyusun kerangka teori, memilih instrument yang
sesuai, mengumpulkan data, menganalisis data dan membuat kesimpulan, menyusun laporan
e. Merumuskan masalah, hipotesis, menyusun kerangka teori, memilih instrument yang
sesuai, mengumpulkan data, menyusun laporan, menganalisis data dan membuat kesimpulan
16. Berikut yang bukan merupakan sikap yang harus dimiliki seorang ilmuan adalah…
a. Sikap ingin tahu yang tinggi
b. Sikap cuek terhadap masalah
c. Berperilaku terbuka
d. Selalu berpikir maju
e. Memperoleh data dengan cermat dan teliti
17. Berikut yang bukan merupakan contoh perilaku ilmiah di laboratorium adalah…
a. Kenakan jas lab
b. Gunakan pelindung mata
c. Mencicipi bahan kimia di lab
d. Mengenakan sepatu tertutup
e. Menggunakan peralatan dengan hati – hati
18.Cara memperlakukan alat di lab jika alat terbuat dari bahan gelas , kecuali ..
a. Gunakan alat dengan hati – hati
b. Menempatkan alat di tempat yang aman
c. Menempatkan alat di sembarang tempat
d. Membawa alat dengan kedua tangan
e. Menggunakan peralatan sesuaidengan prosedur
19. Bahan gelas yang bagus, yang cocok dipakai untuk pembakaran adalah bahan gelas …
a. Pirex
b. Phirex
c. Pirhex
d. Prihex
e. Phyrex
20. Cara memperlakukan alat di lab jika alat terbuat dari bahan listrik, kecuali ..
a. Jauhkan peralatan dari percikan air
b. Periksa instalasi kabel secara rutin
c. Periksa daya sebelum menggunakan alat
d. Langsung pakai alat tanpa di periksa terlebih dahulu
e. Pahami cara pengoperasian alat

More Related Content

What's hot

Bank soal ruang lingkup biologi
Bank soal ruang lingkup biologiBank soal ruang lingkup biologi
Bank soal ruang lingkup biologi
Lupita Pemba
 
Rpp bio-kelas-x-smt
Rpp bio-kelas-x-smtRpp bio-kelas-x-smt
Rpp bio-kelas-x-smt
Zuraida Daud
 
Bab 9 regulasi kurikulum 2013 biologi kelas 2
Bab 9 regulasi kurikulum 2013 biologi kelas 2Bab 9 regulasi kurikulum 2013 biologi kelas 2
Bab 9 regulasi kurikulum 2013 biologi kelas 2
Jeny Hardiah
 
RPP SMA Biologi Kelas X
RPP SMA Biologi Kelas XRPP SMA Biologi Kelas X
RPP SMA Biologi Kelas X
Diva Pendidikan
 
Rpp sel kurikulum 2013
Rpp sel kurikulum 2013Rpp sel kurikulum 2013
Rpp sel kurikulum 2013
Okta Fianti
 
04 rpp
04 rpp04 rpp
04 rpp
pedydevil
 
Sk KD Biologi SMA Untuk RPP
Sk KD Biologi SMA Untuk RPPSk KD Biologi SMA Untuk RPP
Sk KD Biologi SMA Untuk RPPRian Maulana
 
Rpp biologi kelas x
Rpp biologi kelas xRpp biologi kelas x
Rpp biologi kelas xIwan Nugrah
 
Rpp transportasi membran kur 2013
Rpp transportasi membran kur 2013Rpp transportasi membran kur 2013
Rpp transportasi membran kur 2013Herfen Suryati
 
RPP SMA Biologi Kelas XII
RPP SMA Biologi Kelas XIIRPP SMA Biologi Kelas XII
RPP SMA Biologi Kelas XII
Diva Pendidikan
 
bahan ajar peranan kimia by hutri erwanti
bahan ajar peranan kimia by hutri erwantibahan ajar peranan kimia by hutri erwanti
bahan ajar peranan kimia by hutri erwantiriyadiahmad
 
Rpp kd 4.3 RPP BIOLOGI KLS12 KD 4.3
Rpp  kd  4.3 RPP BIOLOGI KLS12 KD 4.3Rpp  kd  4.3 RPP BIOLOGI KLS12 KD 4.3
Rpp kd 4.3 RPP BIOLOGI KLS12 KD 4.3
almansyahnis .
 
Rpp ipa kls 9 sm 1 thn 2013
Rpp ipa kls 9 sm 1 thn 2013Rpp ipa kls 9 sm 1 thn 2013
Rpp ipa kls 9 sm 1 thn 2013
home
 
RPP Biologi X-KD 3. 2 ( keanakaragaman hayati) almansyahnis sman 8 pku
RPP Biologi X-KD 3. 2 ( keanakaragaman hayati)  almansyahnis sman 8 pkuRPP Biologi X-KD 3. 2 ( keanakaragaman hayati)  almansyahnis sman 8 pku
RPP Biologi X-KD 3. 2 ( keanakaragaman hayati) almansyahnis sman 8 pku
almansyahnis .
 
Rpp biologi bidang keahlian kesehatan kelas x
Rpp biologi bidang keahlian kesehatan kelas xRpp biologi bidang keahlian kesehatan kelas x
Rpp biologi bidang keahlian kesehatan kelas x
eli priyatna laidan
 
Rpp biologi sma ma kelas x jilid 1
Rpp biologi sma ma kelas x jilid 1Rpp biologi sma ma kelas x jilid 1
Rpp biologi sma ma kelas x jilid 1
Nurkholis Madjid
 
[1] sk & kd smp ipa
[1] sk & kd smp ipa[1] sk & kd smp ipa
[1] sk & kd smp ipa
adhitya susanto
 

What's hot (17)

Bank soal ruang lingkup biologi
Bank soal ruang lingkup biologiBank soal ruang lingkup biologi
Bank soal ruang lingkup biologi
 
Rpp bio-kelas-x-smt
Rpp bio-kelas-x-smtRpp bio-kelas-x-smt
Rpp bio-kelas-x-smt
 
Bab 9 regulasi kurikulum 2013 biologi kelas 2
Bab 9 regulasi kurikulum 2013 biologi kelas 2Bab 9 regulasi kurikulum 2013 biologi kelas 2
Bab 9 regulasi kurikulum 2013 biologi kelas 2
 
RPP SMA Biologi Kelas X
RPP SMA Biologi Kelas XRPP SMA Biologi Kelas X
RPP SMA Biologi Kelas X
 
Rpp sel kurikulum 2013
Rpp sel kurikulum 2013Rpp sel kurikulum 2013
Rpp sel kurikulum 2013
 
04 rpp
04 rpp04 rpp
04 rpp
 
Sk KD Biologi SMA Untuk RPP
Sk KD Biologi SMA Untuk RPPSk KD Biologi SMA Untuk RPP
Sk KD Biologi SMA Untuk RPP
 
Rpp biologi kelas x
Rpp biologi kelas xRpp biologi kelas x
Rpp biologi kelas x
 
Rpp transportasi membran kur 2013
Rpp transportasi membran kur 2013Rpp transportasi membran kur 2013
Rpp transportasi membran kur 2013
 
RPP SMA Biologi Kelas XII
RPP SMA Biologi Kelas XIIRPP SMA Biologi Kelas XII
RPP SMA Biologi Kelas XII
 
bahan ajar peranan kimia by hutri erwanti
bahan ajar peranan kimia by hutri erwantibahan ajar peranan kimia by hutri erwanti
bahan ajar peranan kimia by hutri erwanti
 
Rpp kd 4.3 RPP BIOLOGI KLS12 KD 4.3
Rpp  kd  4.3 RPP BIOLOGI KLS12 KD 4.3Rpp  kd  4.3 RPP BIOLOGI KLS12 KD 4.3
Rpp kd 4.3 RPP BIOLOGI KLS12 KD 4.3
 
Rpp ipa kls 9 sm 1 thn 2013
Rpp ipa kls 9 sm 1 thn 2013Rpp ipa kls 9 sm 1 thn 2013
Rpp ipa kls 9 sm 1 thn 2013
 
RPP Biologi X-KD 3. 2 ( keanakaragaman hayati) almansyahnis sman 8 pku
RPP Biologi X-KD 3. 2 ( keanakaragaman hayati)  almansyahnis sman 8 pkuRPP Biologi X-KD 3. 2 ( keanakaragaman hayati)  almansyahnis sman 8 pku
RPP Biologi X-KD 3. 2 ( keanakaragaman hayati) almansyahnis sman 8 pku
 
Rpp biologi bidang keahlian kesehatan kelas x
Rpp biologi bidang keahlian kesehatan kelas xRpp biologi bidang keahlian kesehatan kelas x
Rpp biologi bidang keahlian kesehatan kelas x
 
Rpp biologi sma ma kelas x jilid 1
Rpp biologi sma ma kelas x jilid 1Rpp biologi sma ma kelas x jilid 1
Rpp biologi sma ma kelas x jilid 1
 
[1] sk & kd smp ipa
[1] sk & kd smp ipa[1] sk & kd smp ipa
[1] sk & kd smp ipa
 

Similar to Rpp x

Rpp
RppRpp
Rpp kimia bab 1
Rpp  kimia bab 1Rpp  kimia bab 1
Rpp kimia bab 1
melina lestari
 
rpp revisi 2016 kimia x rpp diva pendidikan
rpp revisi 2016 kimia x   rpp diva pendidikanrpp revisi 2016 kimia x   rpp diva pendidikan
rpp revisi 2016 kimia x rpp diva pendidikan
Diva Pendidikan
 
Rpp kimia kelas x bab 1 pendahuluan
Rpp kimia kelas x bab 1 pendahuluanRpp kimia kelas x bab 1 pendahuluan
Rpp kimia kelas x bab 1 pendahuluan
megalestarieffendi
 
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.1
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.1RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.1
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.1
yasirmaster web.id
 
Rpp kimia kelas x
Rpp kimia kelas xRpp kimia kelas x
Rpp kimia kelas x
Lamtiur Sihotang
 
Rpp kimia kelas x
Rpp kimia kelas xRpp kimia kelas x
Rpp kimia kelas x
eli priyatna laidan
 
335330406 hakekat-ilmu-fisika
335330406 hakekat-ilmu-fisika335330406 hakekat-ilmu-fisika
335330406 hakekat-ilmu-fisika
Tazil Fauza
 
1718_BAB 1 - Hakikat Fisika dan metode Ilmiah.pptx
1718_BAB 1 - Hakikat Fisika dan metode Ilmiah.pptx1718_BAB 1 - Hakikat Fisika dan metode Ilmiah.pptx
1718_BAB 1 - Hakikat Fisika dan metode Ilmiah.pptx
Rahmat Ari Widodo
 
Rpp biologi smk kelas x (eek)
Rpp biologi smk kelas  x (eek)Rpp biologi smk kelas  x (eek)
Rpp biologi smk kelas x (eek)
ochidtea
 
Hakikat-Ilmu-Kimia-Peranan-Kimia-dalam-Kehidupan.pptx
Hakikat-Ilmu-Kimia-Peranan-Kimia-dalam-Kehidupan.pptxHakikat-Ilmu-Kimia-Peranan-Kimia-dalam-Kehidupan.pptx
Hakikat-Ilmu-Kimia-Peranan-Kimia-dalam-Kehidupan.pptx
PutriFitrianaRahmani
 
Rpp biologi x. kd 3. 1 (ruang lingkup mh)-almansyahnis sman 8 pekanbaru
Rpp biologi x. kd 3. 1  (ruang lingkup mh)-almansyahnis sman 8 pekanbaruRpp biologi x. kd 3. 1  (ruang lingkup mh)-almansyahnis sman 8 pekanbaru
Rpp biologi x. kd 3. 1 (ruang lingkup mh)-almansyahnis sman 8 pekanbaru
almansyahnis .
 
343414755-hakikat-ilmu-kimia-peranan-kimia-dalam-kehidupan-pptx.pptx
343414755-hakikat-ilmu-kimia-peranan-kimia-dalam-kehidupan-pptx.pptx343414755-hakikat-ilmu-kimia-peranan-kimia-dalam-kehidupan-pptx.pptx
343414755-hakikat-ilmu-kimia-peranan-kimia-dalam-kehidupan-pptx.pptx
DionManalu
 
6. rpp semester ganjil rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
6. rpp semester ganjil rpp fisika kurnas edisi revisi 20166. rpp semester ganjil rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
6. rpp semester ganjil rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
eli priyatna laidan
 
Etika Dalam Penelitian
Etika Dalam PenelitianEtika Dalam Penelitian
Etika Dalam Penelitian
pjj_kemenkes
 
RPP SMA Kimia Kelas X
RPP SMA Kimia Kelas XRPP SMA Kimia Kelas X
RPP SMA Kimia Kelas X
Diva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 kimia kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 kimia kelas 10 smaRpp revisi 2017 kimia kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 kimia kelas 10 sma
Diva Pendidikan
 
8. RPP Kimia Kelas 10 semester *1 ge.doc
8. RPP Kimia Kelas 10 semester *1 ge.doc8. RPP Kimia Kelas 10 semester *1 ge.doc
8. RPP Kimia Kelas 10 semester *1 ge.doc
HatNovitaSari
 

Similar to Rpp x (20)

Rpp
RppRpp
Rpp
 
Rpp kimia bab 1
Rpp  kimia bab 1Rpp  kimia bab 1
Rpp kimia bab 1
 
rpp revisi 2016 kimia x rpp diva pendidikan
rpp revisi 2016 kimia x   rpp diva pendidikanrpp revisi 2016 kimia x   rpp diva pendidikan
rpp revisi 2016 kimia x rpp diva pendidikan
 
Rpp kimia kelas x bab 1 pendahuluan
Rpp kimia kelas x bab 1 pendahuluanRpp kimia kelas x bab 1 pendahuluan
Rpp kimia kelas x bab 1 pendahuluan
 
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.1
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.1RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.1
RPP KIMIA X Kurikulum 2013 kd 3.1
 
Rpp kimia kelas x
Rpp kimia kelas xRpp kimia kelas x
Rpp kimia kelas x
 
Kd 3.1 by titik
Kd 3.1 by titikKd 3.1 by titik
Kd 3.1 by titik
 
Rpp kimia kelas x
Rpp kimia kelas xRpp kimia kelas x
Rpp kimia kelas x
 
335330406 hakekat-ilmu-fisika
335330406 hakekat-ilmu-fisika335330406 hakekat-ilmu-fisika
335330406 hakekat-ilmu-fisika
 
1718_BAB 1 - Hakikat Fisika dan metode Ilmiah.pptx
1718_BAB 1 - Hakikat Fisika dan metode Ilmiah.pptx1718_BAB 1 - Hakikat Fisika dan metode Ilmiah.pptx
1718_BAB 1 - Hakikat Fisika dan metode Ilmiah.pptx
 
Rpp biologi smk kelas x (eek)
Rpp biologi smk kelas  x (eek)Rpp biologi smk kelas  x (eek)
Rpp biologi smk kelas x (eek)
 
Hakikat-Ilmu-Kimia-Peranan-Kimia-dalam-Kehidupan.pptx
Hakikat-Ilmu-Kimia-Peranan-Kimia-dalam-Kehidupan.pptxHakikat-Ilmu-Kimia-Peranan-Kimia-dalam-Kehidupan.pptx
Hakikat-Ilmu-Kimia-Peranan-Kimia-dalam-Kehidupan.pptx
 
RPP HAKIKAT FISIKA
RPP HAKIKAT FISIKA RPP HAKIKAT FISIKA
RPP HAKIKAT FISIKA
 
Rpp biologi x. kd 3. 1 (ruang lingkup mh)-almansyahnis sman 8 pekanbaru
Rpp biologi x. kd 3. 1  (ruang lingkup mh)-almansyahnis sman 8 pekanbaruRpp biologi x. kd 3. 1  (ruang lingkup mh)-almansyahnis sman 8 pekanbaru
Rpp biologi x. kd 3. 1 (ruang lingkup mh)-almansyahnis sman 8 pekanbaru
 
343414755-hakikat-ilmu-kimia-peranan-kimia-dalam-kehidupan-pptx.pptx
343414755-hakikat-ilmu-kimia-peranan-kimia-dalam-kehidupan-pptx.pptx343414755-hakikat-ilmu-kimia-peranan-kimia-dalam-kehidupan-pptx.pptx
343414755-hakikat-ilmu-kimia-peranan-kimia-dalam-kehidupan-pptx.pptx
 
6. rpp semester ganjil rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
6. rpp semester ganjil rpp fisika kurnas edisi revisi 20166. rpp semester ganjil rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
6. rpp semester ganjil rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
 
Etika Dalam Penelitian
Etika Dalam PenelitianEtika Dalam Penelitian
Etika Dalam Penelitian
 
RPP SMA Kimia Kelas X
RPP SMA Kimia Kelas XRPP SMA Kimia Kelas X
RPP SMA Kimia Kelas X
 
Rpp revisi 2017 kimia kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 kimia kelas 10 smaRpp revisi 2017 kimia kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 kimia kelas 10 sma
 
8. RPP Kimia Kelas 10 semester *1 ge.doc
8. RPP Kimia Kelas 10 semester *1 ge.doc8. RPP Kimia Kelas 10 semester *1 ge.doc
8. RPP Kimia Kelas 10 semester *1 ge.doc
 

More from Kadek Yuliya Dewi Astuti

Kisi kisi soal mid
Kisi kisi soal midKisi kisi soal mid
Kisi kisi soal mid
Kadek Yuliya Dewi Astuti
 
Soal kimia kelas xii
Soal kimia kelas xiiSoal kimia kelas xii
Soal kimia kelas xii
Kadek Yuliya Dewi Astuti
 
Soal latihan struktur atom 1
Soal latihan struktur atom 1Soal latihan struktur atom 1
Soal latihan struktur atom 1
Kadek Yuliya Dewi Astuti
 
Latihan termokimia
Latihan termokimia Latihan termokimia
Latihan termokimia
Kadek Yuliya Dewi Astuti
 
Pts semester 1 kelas xii
Pts semester  1 kelas xiiPts semester  1 kelas xii
Pts semester 1 kelas xii
Kadek Yuliya Dewi Astuti
 
Latihan elektrolisis
Latihan elektrolisisLatihan elektrolisis
Latihan elektrolisis
Kadek Yuliya Dewi Astuti
 
Termokimia 1
Termokimia 1Termokimia 1
Sel volta dan sel elektrolisis
Sel volta dan sel elektrolisisSel volta dan sel elektrolisis
Sel volta dan sel elektrolisis
Kadek Yuliya Dewi Astuti
 
Latihan soal
Latihan soalLatihan soal
Struktur atom
Struktur atomStruktur atom
Latihan soal hidrokarbon
Latihan soal hidrokarbonLatihan soal hidrokarbon
Latihan soal hidrokarbon
Kadek Yuliya Dewi Astuti
 
Penyetaraan reaksi redoks
Penyetaraan reaksi redoksPenyetaraan reaksi redoks
Penyetaraan reaksi redoks
Kadek Yuliya Dewi Astuti
 
Sistem periodik unsur
Sistem periodik unsurSistem periodik unsur
Sistem periodik unsur
Kadek Yuliya Dewi Astuti
 
Hidrokarbon 4
Hidrokarbon 4Hidrokarbon 4
Sifat koliatif larutan non elektrolit dan elektrolit
Sifat koliatif larutan non elektrolit dan elektrolitSifat koliatif larutan non elektrolit dan elektrolit
Sifat koliatif larutan non elektrolit dan elektrolit
Kadek Yuliya Dewi Astuti
 
Metode Klmiah dan Keselamatan Kerja
Metode Klmiah dan Keselamatan KerjaMetode Klmiah dan Keselamatan Kerja
Metode Klmiah dan Keselamatan Kerja
Kadek Yuliya Dewi Astuti
 
Sifat Koliatif Larutan (SKL)-1
Sifat Koliatif Larutan (SKL)-1Sifat Koliatif Larutan (SKL)-1
Sifat Koliatif Larutan (SKL)-1
Kadek Yuliya Dewi Astuti
 
RPP KELAS XII Pertemuan 1-3 (Sifat Koligatif Larutan)
RPP KELAS XII Pertemuan 1-3 (Sifat Koligatif Larutan)RPP KELAS XII Pertemuan 1-3 (Sifat Koligatif Larutan)
RPP KELAS XII Pertemuan 1-3 (Sifat Koligatif Larutan)
Kadek Yuliya Dewi Astuti
 
HIDROKARBON -3 TATA NAMA ALKENA
HIDROKARBON -3 TATA NAMA ALKENAHIDROKARBON -3 TATA NAMA ALKENA
HIDROKARBON -3 TATA NAMA ALKENA
Kadek Yuliya Dewi Astuti
 

More from Kadek Yuliya Dewi Astuti (20)

Kisi kisi soal mid
Kisi kisi soal midKisi kisi soal mid
Kisi kisi soal mid
 
Soal kimia kelas xii
Soal kimia kelas xiiSoal kimia kelas xii
Soal kimia kelas xii
 
Soal latihan struktur atom 1
Soal latihan struktur atom 1Soal latihan struktur atom 1
Soal latihan struktur atom 1
 
Latihan termokimia
Latihan termokimia Latihan termokimia
Latihan termokimia
 
Pts semester 1 kelas xii
Pts semester  1 kelas xiiPts semester  1 kelas xii
Pts semester 1 kelas xii
 
Latihan elektrolisis
Latihan elektrolisisLatihan elektrolisis
Latihan elektrolisis
 
Termokimia 1
Termokimia 1Termokimia 1
Termokimia 1
 
Sel volta dan sel elektrolisis
Sel volta dan sel elektrolisisSel volta dan sel elektrolisis
Sel volta dan sel elektrolisis
 
Latihan soal
Latihan soalLatihan soal
Latihan soal
 
Struktur atom
Struktur atomStruktur atom
Struktur atom
 
Latihan soal hidrokarbon
Latihan soal hidrokarbonLatihan soal hidrokarbon
Latihan soal hidrokarbon
 
Penyetaraan reaksi redoks
Penyetaraan reaksi redoksPenyetaraan reaksi redoks
Penyetaraan reaksi redoks
 
Redoks
RedoksRedoks
Redoks
 
Sistem periodik unsur
Sistem periodik unsurSistem periodik unsur
Sistem periodik unsur
 
Hidrokarbon 4
Hidrokarbon 4Hidrokarbon 4
Hidrokarbon 4
 
Sifat koliatif larutan non elektrolit dan elektrolit
Sifat koliatif larutan non elektrolit dan elektrolitSifat koliatif larutan non elektrolit dan elektrolit
Sifat koliatif larutan non elektrolit dan elektrolit
 
Metode Klmiah dan Keselamatan Kerja
Metode Klmiah dan Keselamatan KerjaMetode Klmiah dan Keselamatan Kerja
Metode Klmiah dan Keselamatan Kerja
 
Sifat Koliatif Larutan (SKL)-1
Sifat Koliatif Larutan (SKL)-1Sifat Koliatif Larutan (SKL)-1
Sifat Koliatif Larutan (SKL)-1
 
RPP KELAS XII Pertemuan 1-3 (Sifat Koligatif Larutan)
RPP KELAS XII Pertemuan 1-3 (Sifat Koligatif Larutan)RPP KELAS XII Pertemuan 1-3 (Sifat Koligatif Larutan)
RPP KELAS XII Pertemuan 1-3 (Sifat Koligatif Larutan)
 
HIDROKARBON -3 TATA NAMA ALKENA
HIDROKARBON -3 TATA NAMA ALKENAHIDROKARBON -3 TATA NAMA ALKENA
HIDROKARBON -3 TATA NAMA ALKENA
 

Recently uploaded

LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 

Recently uploaded (20)

LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 

Rpp x

  • 1. Kompetensi Dasar Indikator 3.1 Menjelaskan metode ilmiah, hakikat ilmu Kimia, keselamatan dan keamanan di laboratorium, serta peran kimia dalam kehidupan 1. Mengidentifikasi berbagai produk yang mengandung bahan kimia dalam kehidupan sehari-hari. 2. Mengidentifikasi alat-alat laboratorium kimia dan fungsinya 3. Mengidentifikasi beberapa bahan kimia dan sifatnya (mudah meledak, mudah terbakar, beracun, penyebab iritasi, korosif, dan lain-lain). 4. Memahami cara kerja ilmuwan kimia dalam melakukan penelitian dengan menggunakan metode ilmiah (membuat hipotesis, melakukan percobaan,dan menyimpulkan) 5. Menjelaskan hakikat ilmu Kimia 6. Memahami prosedurstandar tentang keselamatan dan keamanan kimia di laboratorium. 7. Memahami peran Kimia dalam penguasaan ilmu lainnya baik ilmu dasar, seperti biologi, astronomi, geologi, maupun ilmu terapan seperti pertambangan, kesehatan,pertanian, perikanan dan teknologi RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran:Kimia Materi : Hakekatilmukimia Pertemuan : 1,2 Alokasi waktu : 3 x 45 menit Metode : Daring Tujuan Pembelajaran Melalui model pembelajaran discovery learning, peserta didik mampu menganalisis konsep metode ilmiah, hakikat ilmu Kimia, keselamatan dan keamanan di laboratorium, serta peran kimia dalam kehidupan mengembangkan nilai karakter berpikir kritis , kreatif (kemandirian), kerjasama (gotong royong) dan kejujuran (integritas) . Bahan : -Buku Paket kimia kelas XI -PPT - LKPD Sumber Belajar -Buku Kimia Siswa Kelas X, Kemendikbud, Tahun 2016 - Buku refensi yang relevan LANGKAH PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Pendahulauan 1. Guru memberi salam dan berdoa sebelum pembelajaran dimulai, dilanjutkan mengecek kehadiran pesertadidik melalui Edmodo 2. Guru memberi apersepsimetode ilmiah, hakikat ilmu Kimia, keselamatan dan keamanan di laboratorium, serta peran kimia dalam kehidupan 3. Guru menyampaikan tujuan yang akan dicapai berkaitan dengan konsep metode ilmiah, hakikat ilmu Kimia, keselamatan dan keamanan di laboratorium, serta peran kimia dalam kehidupan dikaitkan dengan manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari; 4. Guru menyampaikan garis besar cakupan materi konsep metode ilmiah, hakikat ilmu Kimia, keselamatan dan keamanan di laboratorium, sertaperan kimia dalam kehidupan 5. Guru menyampaikan metode pembelajaran dan teknik penilaian yang akan digunakan saat membahas materi metode ilmiah, hakikat ilmu Kimia, keselamatan dan keamanan di laboratorium, serta peran kimia dalam kehidupan Kegiatan Inti 1. Guru memberikan stimulus berupa video / tayanngan mengenai metode ilmiah, hakikat ilmu Kimia, keselamatan dan keamanan di laboratorium, serta peran kimia dalam kehidupan pada link : https://www.youtube.com/watch?v=LYVrvLzubvA 2. Peserta didik mengidentifikasi tayangan /video tersebut. pada kegiatan ini diharapkan muncul pertanyaan-pertanyaan kritis dari pesertadidik/guru 3. Peserta didik dengan teliti mencari dan mengumpulkan data/informasi tentang metode ilmiah, hakikat ilmu Kimia, keselamatan dan keamanan di laboratorium, serta peran kimia dalam kehidupan Kegiatan Penutup 1. Memfasilitasi pesertadidik untuk mereview pembelajaran yang telah dilaksanakan. 2. Melaksanakan penilaian untuk mengetahui ketercapaian indikator 3. Memberikan tugas kepada pesertadidik berupa menelaah data yang diperoleh dari hasil mengidentifikasi proposal Penilaian Teknik Penilaian: a. Penilaian Sikap : Disiplindantepatwaktu b. Penilaian Pengetahuan Bentuk Penilaian : a. Tes tertulis : mengerjakan LKPD melalui Edmodo b.Posttest melalui quizizz MengetahuiKepala Bandar Lampung, Juli 2020 SMAS TMI Bandar Lampung Guru Mapel Tri Puji Astuti, M.Si., M.Pd Kadek Yuliya Dewi Astuti,S.Pd Alat -Laptop /Android - QuotaInternet - Aplikasi / Edmodo / Zoom Cloud Meeting / Youtube, whatshap grup, Quizizz
  • 2. Lampiran LKPD-1 1. Carilah sumber referensi dari buku dan literatur serta intermet. 2. Apakah yang dimkasud dengan ilmu kimia 3. Tuliskan cabang-cabang dari ilmu kimia! Berikan penjelasanmu terhadap masing-masing cabang ilmu tersebut! 4. Bagaimanakah peran ilmu kimia dengan ilmu lainnya dalam bidang : a)Kedokteran b)Kosmetik c)pangan dan pertanian d)Geologi e)Hukum Lampiran LKPD-2 Catatlahzat kimiayangterdapatdalamprodukyang diamati!Tentukanbidangilmuyangberhubungandengan produktersebut! No Jenis Produk Bidang Ilmu yang Berkaitan dengan Produk yang diamati 1 2 3 4 5
  • 3. Kompetensi Dasar Indikator 3.1 Menjelaskan metode ilmiah, hakikat ilmu Kimia, keselamatan dan keamanan di laboratorium, serta peran kimia dalam kehidupan 1. Mengidentifikasi berbagai produk yang mengandung bahan kimia dalam kehidupan sehari- hari. 2. Mengidentifikasi alat-alat laboratorium kimia dan fungsinya 3. Mengidentifikasi beberapa bahan kimia dan sifatnya (mudah meledak, mudah terbakar,beracun, penyebab iritasi, korosif, dan lain- lain). 4. Memahami cara kerja ilmuwan kimia dalam melakukan penelitian dengan menggunakan metode ilmiah (membuat hipotesis, melakukan percobaan, dan menyimpulkan) 5. Menjelaskan hakikat ilmu Kimia 6. Memahami prosedur standar tentang keselamatan dan keamanan kimia di laboratorium. 7. Memahami peran Kimia dalam penguasaan ilmu lainnya baik ilmu dasar,seperti biologi, astronomi, geologi, maupun ilmu terapan seperti pertambangan, kesehatan, pertanian, perikanan dan teknologi RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran:Kimia Materi : PenilainKD3.1 Hakekatilmukima Pertemuan : 3 Alokasi waktu : 3 x 45 menit Metode : Daring LANGKAH PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Pendahulauan 1. Guru memberi salam dan berdoa sebelum pembelajaran dimulai, dilanjutkan mengecek kehadiran peserta didik melalui Edmodo 2. Guru menyampaikan tujuan yang akan dicapai berkaitan dengan Penilain KD 3.1 Hakekat ilmu kima Kegiatan Inti 1. Guru mengupload soal penilaian harian KD 3.1 melalui Quizizz 2. Peserta didik mulai mengerjakan soal penilaian harian dengan dibatasiwaktu Kegiatan Penutup Peserta didik mengumpulkan lembar jawab penilaian harian melalui Quizizz Penilaian Teknik Penilaian: Penilaian Pengetahuan:Penilaian Harian (terlampir) Bentuk Penilaian: Tes tertulis; Pilihan Ganda melalui Quizizz MengetahuiKepala Bandar Lampung, Juli 2020 SMAS TMI Bandar Lampung Guru Mapel Tri Puji Astuti, S.Si,. M.Pd Kadek Yuliya Dewi Astuti,S.Pd
  • 4. Lampiran Soal Posttest Pilihan Ganda 1. Kata kimia berasaldari bahasa arab “al kimiya” yang artinya .. a. Pembentuk materi b. Perubahan materi c. Penghasil materi d. Penyusun materi e. Penanganan materi 2. Kata kimia berasaldari bahasa arab. Yaitu .. a. Al mia b. Al kimia c. Al kimiya d. Al kimi e. Al kimiaya 3. Ilmu pengetahuan alam yang mempelajari tentang materi yang meliputi struktur, susunan, sifat, dan perubahan materi serta energy yang menyertainya adalah.. a. Ilmu kimia b. Ilmu forensik c. Ilmu farmacy d. Ilmu biology e. Volume 4. Segala sesuatu yang menempati ruang dan memiliki massa disebut… a. Materi b. Energy c. Berat d. Massa e. Volume 5. Sesuatu yang mencakup komponen – komponen pembentuk materi dan perbandingan tiap komponen tersebut adalah … a. Materi b. Susunan materi c. Struktur materi d. Sifat materi e. Energy 6. Di bidang pertanian, ilmu kimia digunakan untuk? Kecuali… a. Membuat pupuk b. Membuat plastik c. Membuat tanaman lebih subur d. Membuat tanaman lebih rindang e. Menghilangkan hama
  • 5. 7. Di bidang kedokteran, radioisotop pada ilmu kimia digunaka untuk .. a. Mendeteksi golongan darah b. Mendeteksi penyakit c. Mendeteksi DNA d. Mengobati luka e. Menyembuhkan 8. Di bidang kedokteran, 131I digunakan untuk mendeteksi kerusakan pada .. a. Bronkitis b. Otak c. Tulang d. Kelenjar tiroid e. Darah 9. Ilmu kimia juga digunakan untuk memecahkan masalah masalah criminal, ilmu ini disebut juga dengan ilmu a. Ilmu alam b. Ilmu manusia c. Ilmu farmasi d. Ilmu forensik e. Ilmu teknik 10. Dalam industry pangan, ilmu kimia digunakan untuk meningkatkan mutu pangan. Zat yang dipakai untuk mengawetkan makanan adalah … a. Benzoat b. Propionat c. Ganja d. Kecap e. Gula 11.Di dalam dunia hewan, ilmu kimia juga digunakan. Contohnya yaitu .. a. Kumbang terbang b. Kelinci melompat – lompat c. Tikus yang sedang berlari d. Ular menyuntikan bisa ke musuhnya e. Cicak yang sedang berdiam diri 12. Dalam industry tekstil, ilmu kimia digunakan untuk mewarnai pakaian. Temulawak memiliki zat berwarna .. a. Merah b. Kuning c. Hijau d. Ungu e. Biru 13. Berikut ini yang termasuk metode ilmiah, kecuali … a. Hipotesis b. Menyusun kerangka teori c. Melakukan kegiatan tanpa tujuan
  • 6. d. Merumuskan masalah e. Mengumpulkan data 14. Dugaan awal dalam metode ilmiah biasa disebut dengan … a. Hipotesis b. Kerangka teori c. Teori d. Masalah e. Data 15. Urutan metode ilmiah yang benar yaitu, a. Merumuskan masalah, menyusun kerangka teori, hipotesis, memilih instrument yang sesuai, mengumpulkan data, menganalisis data dan membuat kesimpulan, menyusun laporan b. Menganalisis data dan membuat kesimpulan, Merumuskan masalah, hipotesis, menyusun kerangka teori, memilih instrument yang sesuai, mengumpulkan data, menyusun laporan c. Merumuskan masalah, hipotesis, menyusun kerangka teori, memilih instrument yang sesuai, mengumpulkan data, menganalisis data dan membuat kesimpulan, menyusun laporan d. Hipotesis, merumuskan masalah, menyusun kerangka teori, memilih instrument yang sesuai, mengumpulkan data, menganalisis data dan membuat kesimpulan, menyusun laporan e. Merumuskan masalah, hipotesis, menyusun kerangka teori, memilih instrument yang sesuai, mengumpulkan data, menyusun laporan, menganalisis data dan membuat kesimpulan 16. Berikut yang bukan merupakan sikap yang harus dimiliki seorang ilmuan adalah… a. Sikap ingin tahu yang tinggi b. Sikap cuek terhadap masalah c. Berperilaku terbuka d. Selalu berpikir maju e. Memperoleh data dengan cermat dan teliti 17. Berikut yang bukan merupakan contoh perilaku ilmiah di laboratorium adalah… a. Kenakan jas lab b. Gunakan pelindung mata c. Mencicipi bahan kimia di lab d. Mengenakan sepatu tertutup e. Menggunakan peralatan dengan hati – hati 18.Cara memperlakukan alat di lab jika alat terbuat dari bahan gelas , kecuali .. a. Gunakan alat dengan hati – hati b. Menempatkan alat di tempat yang aman c. Menempatkan alat di sembarang tempat d. Membawa alat dengan kedua tangan e. Menggunakan peralatan sesuaidengan prosedur 19. Bahan gelas yang bagus, yang cocok dipakai untuk pembakaran adalah bahan gelas … a. Pirex b. Phirex c. Pirhex d. Prihex e. Phyrex
  • 7. 20. Cara memperlakukan alat di lab jika alat terbuat dari bahan listrik, kecuali .. a. Jauhkan peralatan dari percikan air b. Periksa instalasi kabel secara rutin c. Periksa daya sebelum menggunakan alat d. Langsung pakai alat tanpa di periksa terlebih dahulu e. Pahami cara pengoperasian alat