SlideShare a Scribd company logo
NILAI NILAI KEBERTAHANAN
KEWIRAUSAHAAN PENGRAJIN TAJAU
(GENTONG AIR ) DALAM EKONOMI
KREATIF
Oleh :
Mazerina (1610113120011)
Dosen pembimbing :
Monry Fraick Nicky Gillian
Ratumbuysang
Pendahuluan
Metode penelitian
Kajian Pustaka
Latar belakang
Struktur perekonomian dunia mengalami transformasi dengan cepat,
pertumbuhan ekonomi dari yang tadi nya berbasis Sumber Daya Alam (SDA)
sekarang menjadi berbasis Sumber daya Manusia (SDM), dari era pertanian ke era
industri dan informasi hingga ke ekonomi kreatif.
Struktur ekonomi Indonesia secara spasial tahun 2019 memberikan
kontribusi terbesar terhadap Produk Domestik Bruto, yakni Pulau Kalimantan 8,05
persen.
Melihat hasil data Kalimantan termasuk memberikan kontribusi ketiga terhadap
Produk Domestic Brotu, seperti dilansir dari situs resmi Badan Ekonomi Kreatif (
BEKRAF) pada tahun pada 2019 senilai Rp1.211 triliun dengan estimasi kontribusi
7,76 % terhadap PDB nasional. Pemerintah provinsi Kalimantan selatan khususnya
Kota Banjarmasin merespon serta mendampingi pembinaan pembekalan dari aspek
pengetahuan dan pembentukan karakter serta pembentukan ide kreatif agar mampu
bersaing.
Latar belakang
Seni kriya merupakan salah satu sub sektor yang menjadi ciri khas Bangsa
Indonesia dan sangat dekat dengan industri pariwisata. Dilihat dari materialnya, kriya
meliputi segala kerajinan yang berbahan kayu, logam, kulit, kaca, keramik, dan tekstil.
Seperti kerajinan Gerabah adalah perkakas yang terbuat dari tanah liat yang di bentuk
kemudian dibakar akan dijadikan alat alat yang berguna membantu kehidupan manusia.
Seperti yang ada di Banjarmasin Kelurahan Kuin Utara yang tidak
menggunakan tanah liat. Mereka membuat kerajinan Tajau seperti gentong
penampungan air yang terbuat dari campuran semen dan pasir.
Masyarakatnya memanfaatkan kondisi geografisnya sesuai dengan pinggiran
sungai dan berbagai macam profesi mata pencaharian mereka, seperti kerajinan
pembuatan tajau yang mana sudah turun temurun oleh pendahulu mereka dan sampai
saat ini ada diteruskan oleh generasi sekarang.
Peminat yang masih bertahan menggunakan tajau yaitu masyarakat yang
bermukim di kawasan handil atau saluran air yang jauh dari akses jalan dan fasilitas air
minum dari PDAM, serta daerah pinggiran sungai yang airnya kurang bersih, sebagian
dari permintaan mereka lah yang masih mampu bertahan
Latar belakang
Kebertahanan pengarajin tajau ini disebabkan Faktor ekonomi dan
sosial yang mempengaruhi kebertahanan pengrajin tajau disebabkan karena
tidak ada pekerjaan lain yang dapat dilakukan oleh pengrajin serta hanya
pengrajin yang bertahan saja yang meneruskan tidak ada lagi saingan antar
sesama pembuat tajau. Faktor budaya yang mempengaruhi karena tajau
merupakan warisan dari nenek moyang secara turun temurun dan sudah lama
sebagai pembuat tajau. Serta dengan berbagai macam Tajau tersebut
membuat beberapa tingkatan dengan ukuran Kecil, Sedang, dan Besar.
Melihat bahwa masih ada pengrajin pembuat tajau yang bertahan
menunjukkan adanya nilai nilai khusus yang dimiliki dan berkembang secara
terus menerus dalam kehidupan mereka. Nilai nilai tersebut tertuang dalam
berbagai aktivitas kehidupan khususnya aktivitas ekonomi yakni pekerjaan
sebagai pengrajin pembuatan tajau. Peneliti akan menggali nilai nilai
kewirausahaan dalam produksi yang dikembangkan, pengkajian tersebut
diharapkan dapat menjelaskan nilai nilai kewirausahaan yang di miliki pada
pengrajin tajau, yang membuat mereka bertahan dalam menjalankan
profesinya.
Latar belakang
Rumusan Masalah
Sehubungan dengan latar belakang
yang telah dijabarkan di atas peneliti
tertarik untuk meneliti
permasalahan,yaitu :
Bagaimana gambaran nilai nilai yang
mempengaruhi kebertahanan
para pengarajin tajau di wilayah
Kuin Utara ?
Tujuan Penelitian
Tujuan dari diadakannya penelitian
ini adalah untuk mengidentifikasi
nilai nilai yang mempengaruhi
kebertahanan para pengrajin tajau
diwilayah kelurahan Kuin Utara.
Manfaat penelitian
Manfaat teoritis
Sebagai sumber
informasi bagi peneliti
selanjutnya yang ingin
membahas tentang
nilai nilai yang
membuat suatu usaha
mampu bertahan.
Manfaat Praktis
1. Bagi Mahasiswa
2. Bagi Peneliti
3. Bagi Pelaku usaha
4. Bagi Pemerintah
Kajian Pustaka
Menurut Rusdy :
Ekonomi kreatif merupakan era ekonomi baru yang mengintensifkan
informasi dan kreativitas dengan mengandalkan para ide dan stock of
knowledge (bekal pengetahuan) dari sumber daya manusia (SDM) sebagai
faktor produksi utama dalam kegiatan ekonominya
Menurut Suryana :
Ekonomi kreatif merupakan kegiatan ekonomi yang digerakkan oleh industri
kreatif yang mengutamakan peranan kekayaan intelektual. Industri kreatif itu
sendiri digerakkan oleh para entrepreneur (wirausaha), yaitu orang yang
memiliki kemampuan kreatif dan inovatif
Ekonomi Kreatif
Kajian Pustaka
Kriya adalah kegiatan seni yang menitikberatkan kepada
keterampilan tangan dan fungsi untuk mengolah bahan
baku yang sering ditemukan di lingkungan menjadi benda-
benda yang tidak hanya bernilai pakai, tetapi juga bernilai
estetis .
Kajian Pustaka
Nilai adalah rujukan dan keyakinan dalam menentukan pilihan. Nilai
merupakan sesuatu yang diinginkan sehingga melahirkan tindakan
pada diri seseorang
Kewirausahaan adalah proses dimana seorang individu atau kelompok individu
menggunakan upaya terorganisir dan peluang dan menciptakan nilai untuk tumbuh
untuk memenuhi kebutuhan dan keinginan melalui inovasi dan keunikan, tidak
peduli sumber daya apa yang digunakan saat ini
Nilai kewirausahaan mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap
kemandirian usaha, oleh sebab itu peningkatan nilai yang tinggi terhadap pelaku
usaha kecil mampu meningkatkan tumbuhnya kemandirian usaha
Nilai Kewirausahaan
KAJIAN PUSTAKA
Nilai kebertahanan
 Kebertahanan: menurut Muller (2007) dalam Damis (2018:8) adalah kemampuan
sistem, komunitas atau masyarakat terkena terhadap bahaya untuk menahan,
menyerap, mengakomodasi dan memulihkan dari efek bahaya secara tepat waktu dan
cara efisien, termasuk melalui cara pelestarian dan pemulihan yang penting dasar
struktur dan fungsi.
 Kebertahanan Kewirausahaan :Gander dalam Nicolo (2014) menyebutkan bahwa
kesuksesan atau kegagalan suatu usaha dalam bertahan tergantung dari beberapa
variablel, bersifat subjektif atau kualitatif, baik eksternal maupun internal yang
memengaruhi biaya, pendapatan dan kebertahanan suatu usaha.
 Strategi Bertahan :Permana (2015:121-123) menyatakan ada empat macam strategi
yang dapat membuat suatu usaha dapat bertahan. Yaitu :Strategi memenangkan
persaingan, Strategi pengembangan produk, Strategi meningkatkan permintaan
pelanggan, Strategi menjamin mutu produk.
 Faktor yang mempengaruhi kebertahanan :menurut Nicolo (2015:298) :Kondisi
lingkungan , Struktur industri , Karakteristik pendiri seperti tekun, cakap, berani
mengambil risiko, memiliki pendidikan dan pengalaman dan Aktivitas yang dilakukan
sebelum memulai usaha
Penelitian Relevan
1.Menurut Ika Sakti Wulandari (2019) dengan judul ” Nilai Nilai
Kebertahanan Kewirausahaan Pengrajin Tanggui dalam Konteks
Ekonomi Kreatif “.
2. Menurut Meilanny Budiarti S (2016) dengan Judul “JARINGAN
SOSIAL KEBERTAHANAN KEGIATAN USAHA INDUSTRI KECIL DI DESA
SUKAMAJU KECAMATAN MAJALAYA KABUPATEN BANDUNG”.
3. Bagus Permana (2015) dengan judul”STRATEGI KEBERTAHANAN
PENGRAJIN INDUSTRI SANDAL DI DESA WEDORO KECAMATAN WARU
KABUPATEN SIDOARJO” .
4. Alfazri dkk (2016) dengan judul” KERAJINAN GERABAH DI DESA
ATEUK JAWO KECAMATAN BAITURRAHMAN KOTA BANDA ACEH”.
Kerangka berpikir untuk penelitian ini digambarkan sebagai berikut :
Kerangka Pikir
Metode Penelitian
Pendekatan Penelitian :Kualitatif
Lokasi penelitian : di Kelurahan Kuin Utara
Banjarmasin utara Kalimantan selatan
Kehadiran Penelitian : Sebagai Observer dan
Pewawancara
Jenis Penelitian :Deskriptif Kualitatif
Subjek Penelitian : masyarakat yang masih
berprofesi sebagai pengrajin tajau di Kelurahan
Kuin Utara
Teknik Pengumpulan Data :
Wawancara, Observasi, dan Dokumentasi
Model Milles dan Huberman yang terdiri dari
pengumpulan data, reduksi data, display data dan
verifikasi data.
Instrumen Penelitian :Pedoman wawancara,
pedoman observasi, dan pedoman dokumentasi
Pengujian Keabsahan Data :
Uji kredibilitas data
Sumber Data :Sumber data primer dan sekunder
Terima kasih

More Related Content

Similar to PPT_SEMPRO_MAZERINA_BISMILLAH.ppt

Bone Fish Burger
Bone Fish BurgerBone Fish Burger
Bone Fish BurgerTri Cahyono
 
EKMA 4116 - Modul 8 Globalisasi
EKMA 4116 - Modul 8 GlobalisasiEKMA 4116 - Modul 8 Globalisasi
EKMA 4116 - Modul 8 Globalisasi
Ancilla Kustedjo
 
files-20180609040834.pdf
files-20180609040834.pdffiles-20180609040834.pdf
files-20180609040834.pdf
juangzebua28
 
Meningkatkan Ekonomi Kreatif berbasis Digital untuk Mendorong Pariwisata DKI
Meningkatkan Ekonomi Kreatif berbasis Digital untuk Mendorong Pariwisata DKIMeningkatkan Ekonomi Kreatif berbasis Digital untuk Mendorong Pariwisata DKI
Meningkatkan Ekonomi Kreatif berbasis Digital untuk Mendorong Pariwisata DKI
Dadang Solihin
 
Makalah ilmiah pengabdian masyarakat IbK tahun 2013
Makalah ilmiah pengabdian masyarakat  IbK tahun 2013Makalah ilmiah pengabdian masyarakat  IbK tahun 2013
Makalah ilmiah pengabdian masyarakat IbK tahun 2013
Eva Handriyantini
 
Konsep dan strategi implementasi kwu 2019
Konsep dan strategi implementasi kwu 2019Konsep dan strategi implementasi kwu 2019
Konsep dan strategi implementasi kwu 2019
Hindraswari Enggar
 
Tugas desibatubara
Tugas desibatubaraTugas desibatubara
Tugas desibatubara
desirahmadani14
 
(before) SIK BL (Got Its Prize)
(before) SIK BL (Got Its Prize)(before) SIK BL (Got Its Prize)
(before) SIK BL (Got Its Prize)
Soya Odut
 
Creative economy: exploring the concept (Ekonomi Kreatif)
Creative economy: exploring the concept (Ekonomi Kreatif)Creative economy: exploring the concept (Ekonomi Kreatif)
Creative economy: exploring the concept (Ekonomi Kreatif)
Dias Satria
 
Perkembangan ekonomi kreatif show
Perkembangan ekonomi kreatif showPerkembangan ekonomi kreatif show
Perkembangan ekonomi kreatif showIrfan Tualang
 
Hambatan dalam pengembangan_ekonomi_kreatif_di_kab
Hambatan dalam pengembangan_ekonomi_kreatif_di_kabHambatan dalam pengembangan_ekonomi_kreatif_di_kab
Hambatan dalam pengembangan_ekonomi_kreatif_di_kab
Adam Damanhuri
 
Kelompok 7_Ketua_TugasPekan11_08171025.pptx
Kelompok 7_Ketua_TugasPekan11_08171025.pptxKelompok 7_Ketua_TugasPekan11_08171025.pptx
Kelompok 7_Ketua_TugasPekan11_08171025.pptx
HeritaDeviantiSekarA
 
Mengkaji pola strategi pengembangan umkm dalam menghadapi perdagangan bebas k...
Mengkaji pola strategi pengembangan umkm dalam menghadapi perdagangan bebas k...Mengkaji pola strategi pengembangan umkm dalam menghadapi perdagangan bebas k...
Mengkaji pola strategi pengembangan umkm dalam menghadapi perdagangan bebas k...
Alief Setyanto
 
PENENTUAN PRODUK UNGGULAN 29-30 MARET 2022.pdf
PENENTUAN PRODUK  UNGGULAN 29-30 MARET 2022.pdfPENENTUAN PRODUK  UNGGULAN 29-30 MARET 2022.pdf
PENENTUAN PRODUK UNGGULAN 29-30 MARET 2022.pdf
Sugeng Budiharsono
 
Tantangan riset kewirausahaan dan penerapannya untuk penciptaan nilai usaha b...
Tantangan riset kewirausahaan dan penerapannya untuk penciptaan nilai usaha b...Tantangan riset kewirausahaan dan penerapannya untuk penciptaan nilai usaha b...
Tantangan riset kewirausahaan dan penerapannya untuk penciptaan nilai usaha b...
Aang Noviyana Umbara
 
11 prospek ukm dalam perdagangan bebas.pptx
11 prospek ukm dalam perdagangan  bebas.pptx11 prospek ukm dalam perdagangan  bebas.pptx
11 prospek ukm dalam perdagangan bebas.pptx
emi halimi
 

Similar to PPT_SEMPRO_MAZERINA_BISMILLAH.ppt (20)

Implementasi pengembangan agroecopreneur melalui usahatani padi sawah ramah ...
Implementasi pengembangan  agroecopreneur melalui usahatani padi sawah ramah ...Implementasi pengembangan  agroecopreneur melalui usahatani padi sawah ramah ...
Implementasi pengembangan agroecopreneur melalui usahatani padi sawah ramah ...
 
Bone Fish Burger
Bone Fish BurgerBone Fish Burger
Bone Fish Burger
 
EKMA 4116 - Modul 8 Globalisasi
EKMA 4116 - Modul 8 GlobalisasiEKMA 4116 - Modul 8 Globalisasi
EKMA 4116 - Modul 8 Globalisasi
 
files-20180609040834.pdf
files-20180609040834.pdffiles-20180609040834.pdf
files-20180609040834.pdf
 
Meningkatkan Ekonomi Kreatif berbasis Digital untuk Mendorong Pariwisata DKI
Meningkatkan Ekonomi Kreatif berbasis Digital untuk Mendorong Pariwisata DKIMeningkatkan Ekonomi Kreatif berbasis Digital untuk Mendorong Pariwisata DKI
Meningkatkan Ekonomi Kreatif berbasis Digital untuk Mendorong Pariwisata DKI
 
Makalah ilmiah pengabdian masyarakat IbK tahun 2013
Makalah ilmiah pengabdian masyarakat  IbK tahun 2013Makalah ilmiah pengabdian masyarakat  IbK tahun 2013
Makalah ilmiah pengabdian masyarakat IbK tahun 2013
 
Konsep dan strategi implementasi kwu 2019
Konsep dan strategi implementasi kwu 2019Konsep dan strategi implementasi kwu 2019
Konsep dan strategi implementasi kwu 2019
 
Tugas desibatubara
Tugas desibatubaraTugas desibatubara
Tugas desibatubara
 
(before) SIK BL (Got Its Prize)
(before) SIK BL (Got Its Prize)(before) SIK BL (Got Its Prize)
(before) SIK BL (Got Its Prize)
 
137145376 ketika-desain-dan-manajemen-bersatu
137145376 ketika-desain-dan-manajemen-bersatu137145376 ketika-desain-dan-manajemen-bersatu
137145376 ketika-desain-dan-manajemen-bersatu
 
137145376 ketika-desain-dan-manajemen-bersatu
137145376 ketika-desain-dan-manajemen-bersatu137145376 ketika-desain-dan-manajemen-bersatu
137145376 ketika-desain-dan-manajemen-bersatu
 
Creative economy: exploring the concept (Ekonomi Kreatif)
Creative economy: exploring the concept (Ekonomi Kreatif)Creative economy: exploring the concept (Ekonomi Kreatif)
Creative economy: exploring the concept (Ekonomi Kreatif)
 
Perkembangan ekonomi kreatif show
Perkembangan ekonomi kreatif showPerkembangan ekonomi kreatif show
Perkembangan ekonomi kreatif show
 
Hambatan dalam pengembangan_ekonomi_kreatif_di_kab
Hambatan dalam pengembangan_ekonomi_kreatif_di_kabHambatan dalam pengembangan_ekonomi_kreatif_di_kab
Hambatan dalam pengembangan_ekonomi_kreatif_di_kab
 
Kelompok 7_Ketua_TugasPekan11_08171025.pptx
Kelompok 7_Ketua_TugasPekan11_08171025.pptxKelompok 7_Ketua_TugasPekan11_08171025.pptx
Kelompok 7_Ketua_TugasPekan11_08171025.pptx
 
Mengkaji pola strategi pengembangan umkm dalam menghadapi perdagangan bebas k...
Mengkaji pola strategi pengembangan umkm dalam menghadapi perdagangan bebas k...Mengkaji pola strategi pengembangan umkm dalam menghadapi perdagangan bebas k...
Mengkaji pola strategi pengembangan umkm dalam menghadapi perdagangan bebas k...
 
PENENTUAN PRODUK UNGGULAN 29-30 MARET 2022.pdf
PENENTUAN PRODUK  UNGGULAN 29-30 MARET 2022.pdfPENENTUAN PRODUK  UNGGULAN 29-30 MARET 2022.pdf
PENENTUAN PRODUK UNGGULAN 29-30 MARET 2022.pdf
 
Tantangan riset kewirausahaan dan penerapannya untuk penciptaan nilai usaha b...
Tantangan riset kewirausahaan dan penerapannya untuk penciptaan nilai usaha b...Tantangan riset kewirausahaan dan penerapannya untuk penciptaan nilai usaha b...
Tantangan riset kewirausahaan dan penerapannya untuk penciptaan nilai usaha b...
 
Utama
UtamaUtama
Utama
 
11 prospek ukm dalam perdagangan bebas.pptx
11 prospek ukm dalam perdagangan  bebas.pptx11 prospek ukm dalam perdagangan  bebas.pptx
11 prospek ukm dalam perdagangan bebas.pptx
 

Recently uploaded

PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
AzisahAchmad
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
indrioktuviani10
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
flashretailindo
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
EchaNox
 
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdfAnalisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
afaturooo
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
SendowoResiden
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
wear7
 
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdfPresentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
perumahanbukitmentar
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
arda89
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
fatamorganareborn88
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
mediamandirinusantar
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
aciambarwati
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
HalomoanHutajulu3
 
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
GalihHardiansyah2
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
PavingBlockBolong
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
RahmanAnshari3
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Rajaclean
 

Recently uploaded (17)

PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptxPERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
PERTEMUAN 1 ; PENGANTAR DIGITAL MARKETING PERTANIAN.pptx
 
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptxAUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
AUDIT II KELOMPOK 9_indrioktuvianii.pptx
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
 
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptxPOWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
POWER POIN MATERI KELAS XI BAB IV (3).pptx
 
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdfAnalisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
Analisis Pasar Oligopoli dala pelajaran ekonomi.pdf
 
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).pptstudi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
studi kelayakan bisnis (desaian studi kelayakan).ppt
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
 
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdfPresentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
Presentation BMB Rev 21 Februari 2020.pdf
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
 
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaanStrategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
Strategi pemasaran dalam bisnis ritel diperusahaan
 
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).pptpph pasal 4 ayat 2  belajar ( pph Final ).ppt
pph pasal 4 ayat 2 belajar ( pph Final ).ppt
 
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
17837355 pemantauan dan pengendalian.ppt
 
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baikkinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
kinerja penyusunan anggaran organisasi yang baik
 
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
Khutbah Jum'at, RASULULLAH BERANGKAT BERUMRAH DAN BERHAJI MULAI BULAN DZULQA'...
 
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke KlojenGrass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
Grass Block Untuk Carport Pengiriman ke Klojen
 
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
10. Bab tentang Anuitas - Matematika ekonomi.pptx
 
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDFJasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
Jasa Cuci Sofa Terdekat Bogor Barat Bogor.PDF
 

PPT_SEMPRO_MAZERINA_BISMILLAH.ppt

  • 1. NILAI NILAI KEBERTAHANAN KEWIRAUSAHAAN PENGRAJIN TAJAU (GENTONG AIR ) DALAM EKONOMI KREATIF Oleh : Mazerina (1610113120011) Dosen pembimbing : Monry Fraick Nicky Gillian Ratumbuysang
  • 3. Latar belakang Struktur perekonomian dunia mengalami transformasi dengan cepat, pertumbuhan ekonomi dari yang tadi nya berbasis Sumber Daya Alam (SDA) sekarang menjadi berbasis Sumber daya Manusia (SDM), dari era pertanian ke era industri dan informasi hingga ke ekonomi kreatif. Struktur ekonomi Indonesia secara spasial tahun 2019 memberikan kontribusi terbesar terhadap Produk Domestik Bruto, yakni Pulau Kalimantan 8,05 persen. Melihat hasil data Kalimantan termasuk memberikan kontribusi ketiga terhadap Produk Domestic Brotu, seperti dilansir dari situs resmi Badan Ekonomi Kreatif ( BEKRAF) pada tahun pada 2019 senilai Rp1.211 triliun dengan estimasi kontribusi 7,76 % terhadap PDB nasional. Pemerintah provinsi Kalimantan selatan khususnya Kota Banjarmasin merespon serta mendampingi pembinaan pembekalan dari aspek pengetahuan dan pembentukan karakter serta pembentukan ide kreatif agar mampu bersaing.
  • 4. Latar belakang Seni kriya merupakan salah satu sub sektor yang menjadi ciri khas Bangsa Indonesia dan sangat dekat dengan industri pariwisata. Dilihat dari materialnya, kriya meliputi segala kerajinan yang berbahan kayu, logam, kulit, kaca, keramik, dan tekstil. Seperti kerajinan Gerabah adalah perkakas yang terbuat dari tanah liat yang di bentuk kemudian dibakar akan dijadikan alat alat yang berguna membantu kehidupan manusia. Seperti yang ada di Banjarmasin Kelurahan Kuin Utara yang tidak menggunakan tanah liat. Mereka membuat kerajinan Tajau seperti gentong penampungan air yang terbuat dari campuran semen dan pasir. Masyarakatnya memanfaatkan kondisi geografisnya sesuai dengan pinggiran sungai dan berbagai macam profesi mata pencaharian mereka, seperti kerajinan pembuatan tajau yang mana sudah turun temurun oleh pendahulu mereka dan sampai saat ini ada diteruskan oleh generasi sekarang. Peminat yang masih bertahan menggunakan tajau yaitu masyarakat yang bermukim di kawasan handil atau saluran air yang jauh dari akses jalan dan fasilitas air minum dari PDAM, serta daerah pinggiran sungai yang airnya kurang bersih, sebagian dari permintaan mereka lah yang masih mampu bertahan
  • 5. Latar belakang Kebertahanan pengarajin tajau ini disebabkan Faktor ekonomi dan sosial yang mempengaruhi kebertahanan pengrajin tajau disebabkan karena tidak ada pekerjaan lain yang dapat dilakukan oleh pengrajin serta hanya pengrajin yang bertahan saja yang meneruskan tidak ada lagi saingan antar sesama pembuat tajau. Faktor budaya yang mempengaruhi karena tajau merupakan warisan dari nenek moyang secara turun temurun dan sudah lama sebagai pembuat tajau. Serta dengan berbagai macam Tajau tersebut membuat beberapa tingkatan dengan ukuran Kecil, Sedang, dan Besar. Melihat bahwa masih ada pengrajin pembuat tajau yang bertahan menunjukkan adanya nilai nilai khusus yang dimiliki dan berkembang secara terus menerus dalam kehidupan mereka. Nilai nilai tersebut tertuang dalam berbagai aktivitas kehidupan khususnya aktivitas ekonomi yakni pekerjaan sebagai pengrajin pembuatan tajau. Peneliti akan menggali nilai nilai kewirausahaan dalam produksi yang dikembangkan, pengkajian tersebut diharapkan dapat menjelaskan nilai nilai kewirausahaan yang di miliki pada pengrajin tajau, yang membuat mereka bertahan dalam menjalankan profesinya.
  • 7. Rumusan Masalah Sehubungan dengan latar belakang yang telah dijabarkan di atas peneliti tertarik untuk meneliti permasalahan,yaitu : Bagaimana gambaran nilai nilai yang mempengaruhi kebertahanan para pengarajin tajau di wilayah Kuin Utara ? Tujuan Penelitian Tujuan dari diadakannya penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi nilai nilai yang mempengaruhi kebertahanan para pengrajin tajau diwilayah kelurahan Kuin Utara.
  • 8. Manfaat penelitian Manfaat teoritis Sebagai sumber informasi bagi peneliti selanjutnya yang ingin membahas tentang nilai nilai yang membuat suatu usaha mampu bertahan. Manfaat Praktis 1. Bagi Mahasiswa 2. Bagi Peneliti 3. Bagi Pelaku usaha 4. Bagi Pemerintah
  • 9. Kajian Pustaka Menurut Rusdy : Ekonomi kreatif merupakan era ekonomi baru yang mengintensifkan informasi dan kreativitas dengan mengandalkan para ide dan stock of knowledge (bekal pengetahuan) dari sumber daya manusia (SDM) sebagai faktor produksi utama dalam kegiatan ekonominya Menurut Suryana : Ekonomi kreatif merupakan kegiatan ekonomi yang digerakkan oleh industri kreatif yang mengutamakan peranan kekayaan intelektual. Industri kreatif itu sendiri digerakkan oleh para entrepreneur (wirausaha), yaitu orang yang memiliki kemampuan kreatif dan inovatif Ekonomi Kreatif
  • 10. Kajian Pustaka Kriya adalah kegiatan seni yang menitikberatkan kepada keterampilan tangan dan fungsi untuk mengolah bahan baku yang sering ditemukan di lingkungan menjadi benda- benda yang tidak hanya bernilai pakai, tetapi juga bernilai estetis .
  • 11. Kajian Pustaka Nilai adalah rujukan dan keyakinan dalam menentukan pilihan. Nilai merupakan sesuatu yang diinginkan sehingga melahirkan tindakan pada diri seseorang Kewirausahaan adalah proses dimana seorang individu atau kelompok individu menggunakan upaya terorganisir dan peluang dan menciptakan nilai untuk tumbuh untuk memenuhi kebutuhan dan keinginan melalui inovasi dan keunikan, tidak peduli sumber daya apa yang digunakan saat ini Nilai kewirausahaan mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap kemandirian usaha, oleh sebab itu peningkatan nilai yang tinggi terhadap pelaku usaha kecil mampu meningkatkan tumbuhnya kemandirian usaha Nilai Kewirausahaan
  • 12. KAJIAN PUSTAKA Nilai kebertahanan  Kebertahanan: menurut Muller (2007) dalam Damis (2018:8) adalah kemampuan sistem, komunitas atau masyarakat terkena terhadap bahaya untuk menahan, menyerap, mengakomodasi dan memulihkan dari efek bahaya secara tepat waktu dan cara efisien, termasuk melalui cara pelestarian dan pemulihan yang penting dasar struktur dan fungsi.  Kebertahanan Kewirausahaan :Gander dalam Nicolo (2014) menyebutkan bahwa kesuksesan atau kegagalan suatu usaha dalam bertahan tergantung dari beberapa variablel, bersifat subjektif atau kualitatif, baik eksternal maupun internal yang memengaruhi biaya, pendapatan dan kebertahanan suatu usaha.  Strategi Bertahan :Permana (2015:121-123) menyatakan ada empat macam strategi yang dapat membuat suatu usaha dapat bertahan. Yaitu :Strategi memenangkan persaingan, Strategi pengembangan produk, Strategi meningkatkan permintaan pelanggan, Strategi menjamin mutu produk.  Faktor yang mempengaruhi kebertahanan :menurut Nicolo (2015:298) :Kondisi lingkungan , Struktur industri , Karakteristik pendiri seperti tekun, cakap, berani mengambil risiko, memiliki pendidikan dan pengalaman dan Aktivitas yang dilakukan sebelum memulai usaha
  • 13. Penelitian Relevan 1.Menurut Ika Sakti Wulandari (2019) dengan judul ” Nilai Nilai Kebertahanan Kewirausahaan Pengrajin Tanggui dalam Konteks Ekonomi Kreatif “. 2. Menurut Meilanny Budiarti S (2016) dengan Judul “JARINGAN SOSIAL KEBERTAHANAN KEGIATAN USAHA INDUSTRI KECIL DI DESA SUKAMAJU KECAMATAN MAJALAYA KABUPATEN BANDUNG”. 3. Bagus Permana (2015) dengan judul”STRATEGI KEBERTAHANAN PENGRAJIN INDUSTRI SANDAL DI DESA WEDORO KECAMATAN WARU KABUPATEN SIDOARJO” . 4. Alfazri dkk (2016) dengan judul” KERAJINAN GERABAH DI DESA ATEUK JAWO KECAMATAN BAITURRAHMAN KOTA BANDA ACEH”.
  • 14. Kerangka berpikir untuk penelitian ini digambarkan sebagai berikut : Kerangka Pikir
  • 15. Metode Penelitian Pendekatan Penelitian :Kualitatif Lokasi penelitian : di Kelurahan Kuin Utara Banjarmasin utara Kalimantan selatan Kehadiran Penelitian : Sebagai Observer dan Pewawancara Jenis Penelitian :Deskriptif Kualitatif Subjek Penelitian : masyarakat yang masih berprofesi sebagai pengrajin tajau di Kelurahan Kuin Utara
  • 16. Teknik Pengumpulan Data : Wawancara, Observasi, dan Dokumentasi Model Milles dan Huberman yang terdiri dari pengumpulan data, reduksi data, display data dan verifikasi data. Instrumen Penelitian :Pedoman wawancara, pedoman observasi, dan pedoman dokumentasi Pengujian Keabsahan Data : Uji kredibilitas data Sumber Data :Sumber data primer dan sekunder