SlideShare a Scribd company logo
PENGARUH MODEL PROBING PROMPTING LEARNING (PPL) TERHADAP
KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF DAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA
MATERI SISTEM PEREDARAN DARAH PADA MANUSIA
(Studi Eksperimen di Kelas VIII SMP Negeri 20 Kota Tasikmalaya, Tahun Ajaran
2018/2019)
JURUSAN PENDIDIKAN BIOLOGI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SILIWANGI
TASIKMALAYA
2018
Oleh:
Nisa Miliyani
142154132
Pembimbing 1: Dr. H. Endang Surahman, M.Pd
Pembimbing 2: Romy Faisal Mustofa, M.Pd
PENDAHULUAN
Melakukan wawancara dengan
guru pelajaran IPA di SMP Negeri
20 Kota Tasikmalaya
 Sekolah belum memberdayakan potensi berpikir peserta didik
secara optimal;
 Guru hanya mengukur aspek kognitif peserta didik pada
tingkat ingatan;
 Pemahaman terhadap konsep yang tersedia sebatas untuk
persiapan dalam menjawab soal-soal ujian dan belum pernah
mencoba untuk mengukur keterampilan berpikir tingkat
tinggi terutama keterampilan berpikir kreatif;
 Hal ini ditunjukkan dari rendahnya pencapaian penguasaan
IPA peserta didik, khususnya pada materi sistem peredaran
darah pada manusia. Nilai yang diperoleh peserta didik rata-
rata masih rendah atau masih di bawah KKM (kriteria
ketuntasan minimal) yaitu dengan perolehan nilai rata-rata
72,05, sedangkan KKM (kriteria ketuntasan minimal) sekolah
tersebut yaitu 75,00.
1. Guru belum pernah melakukan model
Probing Prompting Learning
2. Guru belum pernah melakukan
pengukuran Berpikir Kreatif
Model pembelajaran
Probing Prompting
Learning
Tujuan Masalah
 Mengetahui pengaruh model
probing prompting learning
terhadap kemampuan berpikir
kreatif dan hasil belajar peserta
didik pada materi sistem
peredaran darah pada manusia di
kelas VIII SMP Negeri 20 kota
tasikmalaya tahun ajaran
2018/2019.
 Mengetahui hubungan antara
kemampuan berpikir kreatif dan
hasil belajar peserta didik pada
materi sistem peredaran darah
pada manusia di kelas viii smp
Negeri 20 kota tasikmalaya tahun
ajaran 2018/2019.
OBSERVASI
HASIL
OBSERVASI
SOLUSI
PROSEDUR PENELITIAN
 Quasi Eksperiment
Metode Penelitian
Desain Penelitian  Postest-only Control Design
Variabel Penelitian
 Variabel terikat : Berpikir Kreatif dan Hasil Belajar
 Variabel Bebas : Model Probing Prompting Learning
 Populasi : Seluruh peserta didik kelas X MIPA SMA Negeri 20 Kota
Tasikmalaya tahun ajaran 2018/2019 sebanyak 7 kelas
 Sampel : Sebanyak 2 kelas yang diambil dengan menggunakan
Cluster random sampling
Popolasi dan
Sampel
Instrumen
Penelitian
 Berpikir Kreatif : Berbentuk soal uraian sebanyak 30 soal
 Hasil Belajar : Berbentuk pilihan ganda sebanyak 50 soal
Teknik Pengolahan
dan Analisis Data
 Uji Normalitas : Kolmogrof smirnov
 Uji Homogenitas : Levene’s Test
 Uji Hipotesis : Anacova (Analysis of covariance)
1. Uji Normalitas 2. Uji Homogenitas
3. Uji Hipotesis
Diagram rata-rata skor berpikir kreatif dan hasil belajar
peserta didik
1. Skor Rata-rata Posttest Berpikir Kreatif di
Kelas Eksperimen
2. Skor Rata-Rata Posttest Hasil Belajar di Kelas
Eksperimen
3. Skor Rata-Rata Posttest Berpikir Kreatif di
Kelas Kontrol
4. Skor Rata-Rata Posttest Berpikir Kreatif di
Kelas Eksperimen
KESIMPULAN
• Ada pengaruh model probing prompting learning
terhadap kemampuan berpikir kreatif dan hasil belajar
peserta didik pada materi sistem peredaran darah pada
manusia di kelas VIII SMP Negeri 20 Kota
Tasikmalaya tahun ajaran 2018/2019
• Ada hubungan antara kemampuan berpikir kreatif dan
hasil belajar peserta didik pada materi sistem
peredaran darah pada manusia di kelas VIII SMP
Negeri 20 Kota Tasikmalaya tahun ajaran 2018/2019
TERIMAKASIH
Wassalamu’alaikum wr. wb

More Related Content

Similar to PPT Nisa Miliyani.pptx

PPT Kelompok 8 (Deskriptif Komparatif).pptx
PPT Kelompok 8 (Deskriptif Komparatif).pptxPPT Kelompok 8 (Deskriptif Komparatif).pptx
PPT Kelompok 8 (Deskriptif Komparatif).pptx
Hapsari Indriani
 
Jurnal Pictorial Riddle
Jurnal Pictorial RiddleJurnal Pictorial Riddle
Jurnal Pictorial Riddle
Siti Wahyuni Hapitri
 
PPT_SeminarProposal_RizmaNurRohmah.pptx
PPT_SeminarProposal_RizmaNurRohmah.pptxPPT_SeminarProposal_RizmaNurRohmah.pptx
PPT_SeminarProposal_RizmaNurRohmah.pptx
PPMIFTAKHURROSYIDIN
 
Proposal calon skripsi
Proposal calon skripsiProposal calon skripsi
Proposal calon skripsiSayid Barca
 
ELLYA ARMANDA.pptx
ELLYA ARMANDA.pptxELLYA ARMANDA.pptx
ELLYA ARMANDA.pptx
KikiPratamaRajagukgu
 
3351 6492-1-pb
3351 6492-1-pb3351 6492-1-pb
3351 6492-1-pb
Fppi Unila
 
PPT TESYA AFRELI.pptx
PPT TESYA AFRELI.pptxPPT TESYA AFRELI.pptx
PPT TESYA AFRELI.pptx
tesya6
 
Seminar Hasil.pptx
Seminar Hasil.pptxSeminar Hasil.pptx
Seminar Hasil.pptx
NURWAHYUNIYUSUF
 
Agus Suastika Adiputra_Kepsek_PjBS-WDM.pptx
Agus Suastika Adiputra_Kepsek_PjBS-WDM.pptxAgus Suastika Adiputra_Kepsek_PjBS-WDM.pptx
Agus Suastika Adiputra_Kepsek_PjBS-WDM.pptx
AGUS389090
 
Penerapan model pembelajaran_inkuiri_untuk_meningkatkan_pemahaman_siswa_tenta...
Penerapan model pembelajaran_inkuiri_untuk_meningkatkan_pemahaman_siswa_tenta...Penerapan model pembelajaran_inkuiri_untuk_meningkatkan_pemahaman_siswa_tenta...
Penerapan model pembelajaran_inkuiri_untuk_meningkatkan_pemahaman_siswa_tenta...Lim Leh Hong
 
7845 13951-1-pb
7845 13951-1-pb7845 13951-1-pb
7845 13951-1-pb
Fppi Unila
 
DL berbasis mind mapping.pdf
DL berbasis mind mapping.pdfDL berbasis mind mapping.pdf
DL berbasis mind mapping.pdf
VinaOktaviani17
 
Tugas 1 pak zulkardi
Tugas 1 pak zulkardiTugas 1 pak zulkardi
Tugas 1 pak zulkardi
rennymarlina
 
Presentasi hasil STM
Presentasi hasil STMPresentasi hasil STM
Presentasi hasil STMmeghawhati
 
4201411114
42014111144201411114
4201411114
uud efendi
 
Ppt seminar
Ppt seminarPpt seminar
Ppt seminar
Niki Hatari
 
1247-2601-1-SM.pdf Penerapan problem bas
1247-2601-1-SM.pdf Penerapan problem bas1247-2601-1-SM.pdf Penerapan problem bas
1247-2601-1-SM.pdf Penerapan problem bas
HerawatiHerawati23
 
Pengaruh metode diskusi kelompok terhadap hasil belajar fisika peserta didik ...
Pengaruh metode diskusi kelompok terhadap hasil belajar fisika peserta didik ...Pengaruh metode diskusi kelompok terhadap hasil belajar fisika peserta didik ...
Pengaruh metode diskusi kelompok terhadap hasil belajar fisika peserta didik ...
Azhar Al Munawwarah
 

Similar to PPT Nisa Miliyani.pptx (20)

PPT Kelompok 8 (Deskriptif Komparatif).pptx
PPT Kelompok 8 (Deskriptif Komparatif).pptxPPT Kelompok 8 (Deskriptif Komparatif).pptx
PPT Kelompok 8 (Deskriptif Komparatif).pptx
 
Jurnal Pictorial Riddle
Jurnal Pictorial RiddleJurnal Pictorial Riddle
Jurnal Pictorial Riddle
 
PPT_SeminarProposal_RizmaNurRohmah.pptx
PPT_SeminarProposal_RizmaNurRohmah.pptxPPT_SeminarProposal_RizmaNurRohmah.pptx
PPT_SeminarProposal_RizmaNurRohmah.pptx
 
Proposal calon skripsi
Proposal calon skripsiProposal calon skripsi
Proposal calon skripsi
 
ELLYA ARMANDA.pptx
ELLYA ARMANDA.pptxELLYA ARMANDA.pptx
ELLYA ARMANDA.pptx
 
3351 6492-1-pb
3351 6492-1-pb3351 6492-1-pb
3351 6492-1-pb
 
PPT TESYA AFRELI.pptx
PPT TESYA AFRELI.pptxPPT TESYA AFRELI.pptx
PPT TESYA AFRELI.pptx
 
Seminar Hasil.pptx
Seminar Hasil.pptxSeminar Hasil.pptx
Seminar Hasil.pptx
 
Agus Suastika Adiputra_Kepsek_PjBS-WDM.pptx
Agus Suastika Adiputra_Kepsek_PjBS-WDM.pptxAgus Suastika Adiputra_Kepsek_PjBS-WDM.pptx
Agus Suastika Adiputra_Kepsek_PjBS-WDM.pptx
 
Penerapan model pembelajaran_inkuiri_untuk_meningkatkan_pemahaman_siswa_tenta...
Penerapan model pembelajaran_inkuiri_untuk_meningkatkan_pemahaman_siswa_tenta...Penerapan model pembelajaran_inkuiri_untuk_meningkatkan_pemahaman_siswa_tenta...
Penerapan model pembelajaran_inkuiri_untuk_meningkatkan_pemahaman_siswa_tenta...
 
7845 13951-1-pb
7845 13951-1-pb7845 13951-1-pb
7845 13951-1-pb
 
DL berbasis mind mapping.pdf
DL berbasis mind mapping.pdfDL berbasis mind mapping.pdf
DL berbasis mind mapping.pdf
 
Tugas 1 pak zulkardi
Tugas 1 pak zulkardiTugas 1 pak zulkardi
Tugas 1 pak zulkardi
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Presentasi hasil STM
Presentasi hasil STMPresentasi hasil STM
Presentasi hasil STM
 
4201411114
42014111144201411114
4201411114
 
Ppt seminar
Ppt seminarPpt seminar
Ppt seminar
 
1247-2601-1-SM.pdf Penerapan problem bas
1247-2601-1-SM.pdf Penerapan problem bas1247-2601-1-SM.pdf Penerapan problem bas
1247-2601-1-SM.pdf Penerapan problem bas
 
Cover Skripsi
Cover SkripsiCover Skripsi
Cover Skripsi
 
Pengaruh metode diskusi kelompok terhadap hasil belajar fisika peserta didik ...
Pengaruh metode diskusi kelompok terhadap hasil belajar fisika peserta didik ...Pengaruh metode diskusi kelompok terhadap hasil belajar fisika peserta didik ...
Pengaruh metode diskusi kelompok terhadap hasil belajar fisika peserta didik ...
 

Recently uploaded

Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
Universitas Sriwijaya
 
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
emalestari711
 
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docxKOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
sdpurbatua03
 
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptxPermasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Zainul Akmal
 
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamilEtikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
NurWana20
 
Sketsa Kehidupan Beragama. Riza (1).pptx
Sketsa Kehidupan Beragama. Riza (1).pptxSketsa Kehidupan Beragama. Riza (1).pptx
Sketsa Kehidupan Beragama. Riza (1).pptx
muhammadriza64
 
PUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptx
PUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptxPUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptx
PUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptx
Dedi Dwitagama
 
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
NurHalifah34
 
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
SobriCubi
 
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptxPPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
LuhAriyani1
 
MATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegara
MATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegaraMATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegara
MATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegara
vannia34
 
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIATRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
Universitas Sriwijaya
 
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
Universitas Sriwijaya
 

Recently uploaded (13)

Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
 
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
 
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docxKOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
 
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptxPermasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
 
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamilEtikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
 
Sketsa Kehidupan Beragama. Riza (1).pptx
Sketsa Kehidupan Beragama. Riza (1).pptxSketsa Kehidupan Beragama. Riza (1).pptx
Sketsa Kehidupan Beragama. Riza (1).pptx
 
PUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptx
PUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptxPUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptx
PUBLIC SPEAKING TRAINING DEDI DWITAGAMA BNN JU.pptx
 
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
 
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
 
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptxPPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
 
MATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegara
MATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegaraMATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegara
MATERI 1 Peraturan Lelang.pptx dalam bernegara
 
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIATRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
TRANSFORMASI PEMBERDAYAAN APARATUR NEGARA DI INDONESIA
 
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
 

PPT Nisa Miliyani.pptx

  • 1. PENGARUH MODEL PROBING PROMPTING LEARNING (PPL) TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF DAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA MATERI SISTEM PEREDARAN DARAH PADA MANUSIA (Studi Eksperimen di Kelas VIII SMP Negeri 20 Kota Tasikmalaya, Tahun Ajaran 2018/2019) JURUSAN PENDIDIKAN BIOLOGI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SILIWANGI TASIKMALAYA 2018 Oleh: Nisa Miliyani 142154132 Pembimbing 1: Dr. H. Endang Surahman, M.Pd Pembimbing 2: Romy Faisal Mustofa, M.Pd
  • 2. PENDAHULUAN Melakukan wawancara dengan guru pelajaran IPA di SMP Negeri 20 Kota Tasikmalaya  Sekolah belum memberdayakan potensi berpikir peserta didik secara optimal;  Guru hanya mengukur aspek kognitif peserta didik pada tingkat ingatan;  Pemahaman terhadap konsep yang tersedia sebatas untuk persiapan dalam menjawab soal-soal ujian dan belum pernah mencoba untuk mengukur keterampilan berpikir tingkat tinggi terutama keterampilan berpikir kreatif;  Hal ini ditunjukkan dari rendahnya pencapaian penguasaan IPA peserta didik, khususnya pada materi sistem peredaran darah pada manusia. Nilai yang diperoleh peserta didik rata- rata masih rendah atau masih di bawah KKM (kriteria ketuntasan minimal) yaitu dengan perolehan nilai rata-rata 72,05, sedangkan KKM (kriteria ketuntasan minimal) sekolah tersebut yaitu 75,00. 1. Guru belum pernah melakukan model Probing Prompting Learning 2. Guru belum pernah melakukan pengukuran Berpikir Kreatif Model pembelajaran Probing Prompting Learning Tujuan Masalah  Mengetahui pengaruh model probing prompting learning terhadap kemampuan berpikir kreatif dan hasil belajar peserta didik pada materi sistem peredaran darah pada manusia di kelas VIII SMP Negeri 20 kota tasikmalaya tahun ajaran 2018/2019.  Mengetahui hubungan antara kemampuan berpikir kreatif dan hasil belajar peserta didik pada materi sistem peredaran darah pada manusia di kelas viii smp Negeri 20 kota tasikmalaya tahun ajaran 2018/2019. OBSERVASI HASIL OBSERVASI SOLUSI
  • 3. PROSEDUR PENELITIAN  Quasi Eksperiment Metode Penelitian Desain Penelitian  Postest-only Control Design Variabel Penelitian  Variabel terikat : Berpikir Kreatif dan Hasil Belajar  Variabel Bebas : Model Probing Prompting Learning  Populasi : Seluruh peserta didik kelas X MIPA SMA Negeri 20 Kota Tasikmalaya tahun ajaran 2018/2019 sebanyak 7 kelas  Sampel : Sebanyak 2 kelas yang diambil dengan menggunakan Cluster random sampling Popolasi dan Sampel Instrumen Penelitian  Berpikir Kreatif : Berbentuk soal uraian sebanyak 30 soal  Hasil Belajar : Berbentuk pilihan ganda sebanyak 50 soal Teknik Pengolahan dan Analisis Data  Uji Normalitas : Kolmogrof smirnov  Uji Homogenitas : Levene’s Test  Uji Hipotesis : Anacova (Analysis of covariance)
  • 4. 1. Uji Normalitas 2. Uji Homogenitas 3. Uji Hipotesis
  • 5. Diagram rata-rata skor berpikir kreatif dan hasil belajar peserta didik 1. Skor Rata-rata Posttest Berpikir Kreatif di Kelas Eksperimen 2. Skor Rata-Rata Posttest Hasil Belajar di Kelas Eksperimen 3. Skor Rata-Rata Posttest Berpikir Kreatif di Kelas Kontrol 4. Skor Rata-Rata Posttest Berpikir Kreatif di Kelas Eksperimen
  • 6. KESIMPULAN • Ada pengaruh model probing prompting learning terhadap kemampuan berpikir kreatif dan hasil belajar peserta didik pada materi sistem peredaran darah pada manusia di kelas VIII SMP Negeri 20 Kota Tasikmalaya tahun ajaran 2018/2019 • Ada hubungan antara kemampuan berpikir kreatif dan hasil belajar peserta didik pada materi sistem peredaran darah pada manusia di kelas VIII SMP Negeri 20 Kota Tasikmalaya tahun ajaran 2018/2019