SlideShare a Scribd company logo
DARI SUDUT PANDANG ONTOLOGI,
EPISTEMOLOGI, DAN AKSIOLOGI
Memenuhi Tugas Dosen Pengampu:
SIGIT SARDJONO, Dr,M.Ec
Disusun Oleh:
1. DIMAS YUMAARI.A (1231800015)
2. RIO (1231800114)
Manfaat Filsafat Ilmu bagi mahasiswa
 Soal dan Jawaban
1. Mengapa filsafat dikatakan dapat bermanfaat bagi mahasiswa ?
• Dikarenakan filsafat ilmu memiliki materi yang cukup rumit yang
membuat mahasiswa harus berpikir lebih cermat lagi agar mampu
memahaminya
2. Mengapa para mahasiswa harus belajar filsafat ilmu ?
 Agar mahasiswa memiliki semangat toleransi dalam perbedaan
pandangan , sebab para ahli filsafat tidak peprnah memiliki satu
pendapat , baik dalam isi perumusan masalah maupun jawaban.
3. Jelaskan kegunaan dari belajar filsafat yang lain bagi mahasiswa ?
 Mempelajari filsafat ilmu memiliki manfaat praktis. Setelah
mahasiswa lulus dan bekerja mereka pasti berhadapan dengan
berbagai masalah dalam pekerjaannya. Untuk memecahkan masalah
diperlukan kemampuan berpikir kritis dalam menganalisis berbagai
hal yang berhubungan dengan masalah yang dihadapi.Dalam konteks
inilah pengalaman mempelajari filsafat ilmu diterapkan.
Perkembangan Filsafat Ilmu
 Soal dan Jawaban
1. Jelaskan mengapa ontologi sering diindetikan dengan metafisika ?
 Dikarenakan ontologi merupakan filsafat yang pertama atau filsafat ketuhanan yang
bahasanya adalah hakikat sesuatu, keesaan, persekutuan, sebab akibat, realita, atau
Tuhan dengan segala sifatnya. Dengan demikian, metafisika umum atau ontologi
adalah cabang filsafat yang membicarakan prinsip paling dasar atau dalam dari
segala sesuatu yang ada.
2. Jelaskan makna dari landasan epistemologi ?
 Landasan epistemologi memiliki arti yang sangat penting bagi bangunan
pengetahuan, sebab ia merupakan tempat berpijak. Bangunan pengetahuan menjadi
mapan, jika memilki landasan yang kokoh. Bangunan pengetahuan bagaikan gedung
rumah, sedangkan landasan bagaikan fundamennya. Kekuatan gedung rumah bisa
diandalkan berdasarkan kekuatan fundamennya.
3. Sebutkan dan Jelaskan dua hal utama dalam landasan Aksiologi !!
 Etika : bagian filsafat nilai dan penilaian yang membicarakan perilaku orang. Semua
prilaku mempunyai nilai dan tidak bebas dari penilaian. Jadi, tidak benar suatu
prilaku dikatakan tidak etis dan etis. Lebih tepat, prilaku adalah beretika baik atau
beretika tidak baik.
 Estetika : bagian filsafat tentang nilai dan penilaian yang memandang karya manusia
dari sudut indah dan jelek. Indah dan jelek adalah pasangan dikhotomis, dalam arti
bahwa yang dipermasalahkan secara esensial adalah pengindraan atau persepsi yang
menimbulkan rasa senang dan nyaman pada suatu pihak, rasa tidak senang dan tidak
nyaman pada pihak lainnya.
Teori Kebenaran
 Soal dan Jawaban
1. Mengapa manusia disebut sebagai makhluk pencari kebenaran ?
 karena manusia memiliki sifat kurang puas akan berbagai macam hal atau
bisa disebut juga penasaran akan berbagai macam hal yang membuat
mereka akan terus berupaya mencari kebenaran mereka sendiri.
2. Jelaskan makna dari Pragmatisme yang isi nya bersifat Logos dan Empire ?
 Maksudnya jika suatu pernyataan “benar” dinyatakan “benar” secara logis
dan empiris maka pernyataan tersebut juga harus berguna bagi kehidupan
manusia, berguna berarti dapat untuk membantu manusia memecahkan
berbagai persoalan dalam hidupnya.
3. Mengapa Plato dan Bradley memiliki perbedaan pendapat dalam
mengartikan kebenaran ?
 Karena ada dua pengertian kebenaran, yaitu kebenaran yang berarti nyata-
nyata terjadi disatu pihak, dan kebenaran dalam arti lawan dari keburukan
atau ketidak benaran .Dalam bahasan ini, makna kebenaran dibatasi pada
kekhususan makna kebenaran keilmuan (ilmiah). Kebenaran ini mutlak dan
tidak sama atau pun kekal, melainkan bersifat relatif, sementara, dan hanya
merupakan pendekatan. Kebenaran intelektual yang ada pada ilmu bukanlah
suatu efek dari keterlibatan ilmu dengan bidang-bidang kehidupan.
kebenaran merupakan ciri asli dari ilmu itu sendiri.
Filsafat Manusia
 Soal dan Jawaban
1. Mengapa Filsafat dikatakan bukan ilmu positif seperti ilmu yang lainnya ?
 Dikarenakan filsafat merupakan ilmu kirtis yang otonom diluar ilmu ilmu
positif yang mudah dipelajari atau di iplementasikan dengan menggunakan
sebuah buku ataupun dengan melihat media cetak yang lain.
2. Mengapa Iqbal menolak ego rasionalisme yang bernalar dubium
methodicum ?
 Menurutnya semuanya bisa diragukan kecuali aku sedang ragu-ragu karena
meragukan berarti mempertegas keberadaannya. Ego yang bebas, terpusat
juga dapat diketahui dengan menggunakan intuisi. Menurut Iqbal aktivitas
ego pada dasarnya adalah berupa aktivitas kehendak.
3. Jelaskan pandangan materialis dalam konsep tujuan hidup manusia ?
 Pandangan materialis yang mengatakan manusia dan juga partikel alam lain
terjadi secara kebetulan. Jika mati, siklus kehidupan manusia berakhir di
situ sebab mereka tidak percaya adanya kekuatan mahaabsolut bernama
Tuhan. Beberapa yakin bahwa jiwa/ruh seseorang akan berreinkarnasi di
masa mendatang. Si A adalah reinkarnasi dari sosok di masa lalu dan kelak
ia berreinkarnasi menjadi sesuatu yang tidak dapat diduga. Bisa saja si A
merupakan hasil reinkarnasi dari beruang di masa lalu, dan kelak jika mati
ia menjadi seekor kucing atau semut atau bahkan makhluk lainnya.
Filsafat Pengetahuan dan Ilmu
 Soal dan Jawaban
1. Jelaskan pandangan kaum empiris terhadap pengetahuan ?
 Mereka berpendapat bahwa pengetahuan manusia itu bukan didapatkan
lewat penalaran rasional yang bersifat abstrak, tetapi lewat
fakta/pengalaman yang konkrit.
2. Jelaskan pandangan kaum Rasionalis terhadap pengetahuan ?
 kaum rasionalis menggunakan metode deduktif. Premis yang dipakai dalam
penalarannya, didapatkan dari ide-ide yang menurut anggapannya jelas dan
dapat diterima. Ide-ide ini menurut mereka bukanlah ciptaan pemikiran
manusia. Prinsip itu sendiri jauh sudah ada sebalum manusia
memikirkannya. Akhirnya paham semacam ini kita kenal sebagai paham
Idealisme.
3. Jelaskan masalah yang dihadapi kaum rasionalis ?
 masalah utama yang dihadapi kaum rasionalis ini adalah "evaluasi" dari
kebenaran premis-premis yang dipakainya dalam penalaran deduktif. Sebab
premis-premis ini semuanya bersumber pada penalaran rasional yang
bersifat abstrak dan terhindar dari pengalaman (empiris), maka evaluasi
semacam ini tak dapat dilakukan.Oleh sebab itu, maka melalui penalaran
rasional akan didapatkan berbagai macam pengetahuan mengenai suatu
obyek tertentu, tanpa adanya suatu konsensus yang dapat diterima oleh
semua pihak. Dalam hal ini, maka pemikiran rasional itu cenderung untuk
bersifat subyektif dan solipsistik (hanya benar menurut kerangka pemikiran
tertentu dalam benak orang yang berpikir tersebut).
FILSAFAT PENGERTIAN ETIKA DAN MORAL
 Soal dan Jawaban
1. Jelaskan pengaruh perkembangan etika dalam kehidupan manusia ?
 Etika memberi manusia orientasi bagaimana ia menjalani hidupnya melalui rangkaian tindakan
sehari-hari. Itu berarti etika membantu manusia untuk mengambil sikap dan bertindak secara tepat
dalam menjalani hidup ini. Etika pada akhirnya membantu untuk mengambil keputusan tentang
tindakan apa yang perlu di lakukan dan yang perlu di pahami bersama bahwa etika ini dapat
diterapkan dalam segala aspek atau sisi kehidupan.
2. Mengapa moral diperlukan seseorang untuk bersosialisasi ?
 Dikaenakan apabila manusia tidak memiliki moral maka ia disebut sebagai amoral sehingga ia tidak
memiliki nilai positif di mata manusia lainnya. Sehingga moral adalah hal mutlak yang harus
dimiliki oleh manusia. Namun demikian karena manusia selalu berhubungan dengan masalah
keindahan baik dan buruk bahkan dengan persoalan-persoalan layak atau tidak layaknya sesuatu.
3. Jelaskan faktor tentang perubahan etika dan moral mengenai longgarnya pegangan terhadap agama?
 Sudah menjadi tragedi dari dunia maju, dimana segala sesuatu hampir dapat dicapai dengan ilmu
pengetahuan, sehingga keyakinan beragam mulai terdesak, kepercayaan kepada Tuhan tinggal
simbol, larangan-larangan dan suruhan-suruhan Tuhan tidak diindahkan lagi.Dengan longgarnya
pegangan seseorang pada ajaran agama, maka hilanglah kekuatan pengontrol yang ada didalam
dirinya.Dengan demikian satu-satunya alat pengawas dan pengatur moral yang dimilikinya adalah
masyarakat dengan hukum dan peraturanya.Namun biasanya pengawasan masyarakat itu tidak
sekuat pengawasan dari dalam diri sendiri. Karen pengawasan masyarakat itu datang dari luar, jika
orang luar tidak tahu, atau tidak ada orang yang disangka akan mengetahuinya, maka dengan
senang hati orang itu akan berani melanggar peraturan-peraturan dan hukum-hukum sosial itu.
SEJARAH FILSAFAT
 Soal dan Jawaban
1. Jelaskan makna dari cara berpikir aristoteles yang saintific ?
 tidak ada sesuatu pun di dalam kesadaran yang belum pernah dialami
oleh indra. Seluruh pemikiran dan gagasan yang masuk ke dalam
kesadaran kita melaui apa yang pernah kita lihat dan dengar
sebelumnya. Jadi maksudnya itu seperti melihat kejadian yang
pernah kita lalui atau kita lihat.
2. Mengapa pada abad pertengahan filsafat serong disebut sebagai
filsafat scholastic ?
 karena sekolah-sekolah yang ada sudah mengajarkan hasil dari
pemikiran filsafat . Pada abad ini perkembangan filsafat sangat di
pengaruhi oleh agama, sehingga pokus kajiannya lebih banyak
membahas dan membicarakan Theocentris (Tuhan).Secara histori
peradaban yang dibangun oleh Yunani mengalami masa kejayaan
sudah sangat berkembang pesat dan besar.
3. Jelaskan makna dari Progresivisme dan Kontruksionalisme ?
 Progresivisme yakni flexsibel artinya lentur tidak kaku , toleran ,
terbuka maksudnya ingin mengetahui dan menyelidiki ilmu .
sedangkan kontrusioanalisme yaitu berusaha membina suatu consus
untuk tujuan utama dan tertinggi dalam kehidupan manusia.
FILSAFAT PANCASILA
 Soal dan Jawaban
1. Jelaskan maksud dari dasar antroplogis ?
 Dasar ontologis pancasila pada hakikatnya adalah manusia, yang memiliki hakikat
mutlak monopluralis, oleh karena itu hakikat dasar ini juga disebut sebagaidasar
antropologis. Subjek pendukung pokok sila-sila pancasila adalah manusia, hal ini
dapat dijelaskan sebagai berikut: bahwa yang Berketuhanan Yang Maha Esa, yang
berkemanusiaan yang adil dan beradab, yang berpersatuan, yang berkerakyatan yang
dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan/perwakilan serta yang
berkeadilan sosial pada hakikatnya adalah manusia
2. Jelaskan maksud dari manusia sebagai makhluk Tuhan yang Maha Esa ?
 Manusia pada hakikatnya kedudukan kodratnya adalah sebagai makhluk Tuhan yang
Maha Esa, maka sesuai dengan sila pertama pancasila epistemology pancasila juga
mengakui kebenaran wahyu yang bersifat mutlak hal ini sebagai tingkatan
kebenaran yang tertinggi. Kebenaran dalam engetahuan manusia adalah merupakan
suatu sintesa yang harmonis antara potensi-potensi kejiwaan manusia yaitu akal,
rasa dan kehendak manusia untuk mendapatkan kebenaran yg tertinggi yaitu
kebenaran mutlak.
3. Jelaskan pancasila sebagai ideologi bangsa indonesia ?
 Sebagai suatu ideologi bangsa dan negara Indonesia Pancasila diangkat dari nilai-
nilai adat-istiadat, nilai-nilai kebudayaan serta nilai religius yang terdapat dalam
pandangan hidup masyarakat Indonesia sebelum membentuk negara. Unsur-unsur
Pancasila tersebut kemudian diangkat dan dirumuskan oleh para pendiri negara,
sehingga Pancasila berkedudukan sebagai dasar negara dan ideologi bangsa dan
negara Indonesia.
KARYA ILMIAH
 Soal dan Jawaban
1. Jelaskan maksud dari penemuan scr spekulatif ?
 Seseorang yang menghadapi suatu masalah yang harus dipecahkan pada penemuan
secara spekulatif, mungkin sekali iamembuat alternatif pemecahan. Kemudian
memilih salah satu alternatif pemecahan, sekali pun tidak yakinbenar mengenai
keberhasilannya.
2. Berikan contoh dari teori pragmatisme tentang kebenaran ?
 Penumpang yang akan turun berkata kepada kondektur’kiri’ kemudian disitu berenti
diposisi kiri penumpang bisa turun dengan selamat. Jadi, mengukur kebenaran
bukan dilihat karena bis berhenti diposisi kiri, namun penumpang bisa turun dengan
selamat karena berhenti diposisi kiri
3. Bagaimana cara penelitian ilmiah menemukan kebenaran ?
 Cara mencari kebenaran yang dipandang ilmiah yang dilakukan penelitian.
Penelitian adalah penyaluran hasrat ingin tahu pada manusia dalam taraf
keilmuan.Penyaluran sampai pada taraf setinggi ini disertai oleh keyakinan bahwa
ada sebab bagi setiap akibat, sddan bahwa setiap gejala yang tampak dapat dicari
penjelasannya secara ilmiah. pada setiap penelitian ilmiah melekat ciri-ciri umum
yaitu pelaksanaannya yang metodis harus mencapai suatu keseluruhan yang logis
dan koheren. . Artinya, di tuntut adanya sistem dalam metode maupun dalam
hasilnya. Setiap peneletian ilmiah harus objektif, artinya terpimpin oleh objek dan
tidak mengalami distori kerana adanya berbagai prasangka subjektif. Agar
penelitian ilmiah dapat dijamin objektifitasnya. Prosedur penelitian harus terbuka
untuk diperiksa oleh ilmuan yang lain. Oleh karena itu , penelitian ilmiah harus
dapat dikomunikasikan .

More Related Content

What's hot

proposal msdm kinerja karyawan
proposal msdm kinerja karyawanproposal msdm kinerja karyawan
proposal msdm kinerja karyawan
nurul huda
 
Long Term Objective and Generic Strategy
Long Term  Objective and Generic StrategyLong Term  Objective and Generic Strategy
Long Term Objective and Generic Strategy
Alfrianty Sauran
 
Membangun Keunggulan Bersaing dalam Kerangka Governansi yang Baik (Good Corpo...
Membangun Keunggulan Bersaing dalam Kerangka Governansi yang Baik (Good Corpo...Membangun Keunggulan Bersaing dalam Kerangka Governansi yang Baik (Good Corpo...
Membangun Keunggulan Bersaing dalam Kerangka Governansi yang Baik (Good Corpo...
Togar Simatupang
 
Analisis swot pt. indofood sukses makmur
Analisis swot pt. indofood sukses makmurAnalisis swot pt. indofood sukses makmur
Analisis swot pt. indofood sukses makmur
ana_sari
 
Prinsip-Prinsip Etika Bisnis - Etika Bisnis
Prinsip-Prinsip Etika Bisnis - Etika BisnisPrinsip-Prinsip Etika Bisnis - Etika Bisnis
Prinsip-Prinsip Etika Bisnis - Etika Bisnis
Anita Regita Kusumaningrum
 
Studi Kasus Manajemen Strategi Perusahaan Jasa - Lintasarta.pptx
Studi Kasus Manajemen Strategi Perusahaan Jasa - Lintasarta.pptxStudi Kasus Manajemen Strategi Perusahaan Jasa - Lintasarta.pptx
Studi Kasus Manajemen Strategi Perusahaan Jasa - Lintasarta.pptx
Ahmad Irfan
 
Pengaruh kualitas kehidupan kerja terhadap kinerja pegawai pada bank rakyat i...
Pengaruh kualitas kehidupan kerja terhadap kinerja pegawai pada bank rakyat i...Pengaruh kualitas kehidupan kerja terhadap kinerja pegawai pada bank rakyat i...
Pengaruh kualitas kehidupan kerja terhadap kinerja pegawai pada bank rakyat i...
harysbg
 
Latihan soal
Latihan soalLatihan soal
Latihan soal
Kadri Abdullah
 
5. peramalan permintaan
5. peramalan permintaan5. peramalan permintaan
5. peramalan permintaan
Rizky Akbar
 
Sistem biaya taksiran
Sistem biaya taksiranSistem biaya taksiran
Sistem biaya taksiran
University of Jember
 
External Macro Environment Analysis
External Macro Environment Analysis External Macro Environment Analysis
External Macro Environment Analysis
Alfrianty Sauran
 
Just in time (jit)
Just in time (jit)Just in time (jit)
Just in time (jit)
Rica Bella Pertiwi
 
Etika Bisnis dalam MSDM
Etika Bisnis dalam MSDMEtika Bisnis dalam MSDM
Etika Bisnis dalam MSDM
reidjen raden
 
Dampak Lingkungan pada Organisasi (Kuliah 5 OMPI)
Dampak Lingkungan pada Organisasi (Kuliah 5 OMPI)Dampak Lingkungan pada Organisasi (Kuliah 5 OMPI)
Dampak Lingkungan pada Organisasi (Kuliah 5 OMPI)
Wisnu Dewobroto
 
Hambatan Non Tarif
Hambatan Non TarifHambatan Non Tarif
Hambatan Non Tarif
Forum Tunas Bangsa (FORTUNA)
 
Pengantar Manajemen
Pengantar ManajemenPengantar Manajemen
Pengantar Manajemen
Tri Widodo W. UTOMO
 
Metodologi Penelitian Bisnis
Metodologi Penelitian BisnisMetodologi Penelitian Bisnis
Metodologi Penelitian Bisnis
Zaldeeho Nei
 

What's hot (20)

proposal msdm kinerja karyawan
proposal msdm kinerja karyawanproposal msdm kinerja karyawan
proposal msdm kinerja karyawan
 
analisis PPT PT Japfa
analisis PPT PT Japfaanalisis PPT PT Japfa
analisis PPT PT Japfa
 
Long Term Objective and Generic Strategy
Long Term  Objective and Generic StrategyLong Term  Objective and Generic Strategy
Long Term Objective and Generic Strategy
 
Membangun Keunggulan Bersaing dalam Kerangka Governansi yang Baik (Good Corpo...
Membangun Keunggulan Bersaing dalam Kerangka Governansi yang Baik (Good Corpo...Membangun Keunggulan Bersaing dalam Kerangka Governansi yang Baik (Good Corpo...
Membangun Keunggulan Bersaing dalam Kerangka Governansi yang Baik (Good Corpo...
 
Analisis swot pt. indofood sukses makmur
Analisis swot pt. indofood sukses makmurAnalisis swot pt. indofood sukses makmur
Analisis swot pt. indofood sukses makmur
 
Prinsip-Prinsip Etika Bisnis - Etika Bisnis
Prinsip-Prinsip Etika Bisnis - Etika BisnisPrinsip-Prinsip Etika Bisnis - Etika Bisnis
Prinsip-Prinsip Etika Bisnis - Etika Bisnis
 
Studi Kasus Manajemen Strategi Perusahaan Jasa - Lintasarta.pptx
Studi Kasus Manajemen Strategi Perusahaan Jasa - Lintasarta.pptxStudi Kasus Manajemen Strategi Perusahaan Jasa - Lintasarta.pptx
Studi Kasus Manajemen Strategi Perusahaan Jasa - Lintasarta.pptx
 
Pengaruh kualitas kehidupan kerja terhadap kinerja pegawai pada bank rakyat i...
Pengaruh kualitas kehidupan kerja terhadap kinerja pegawai pada bank rakyat i...Pengaruh kualitas kehidupan kerja terhadap kinerja pegawai pada bank rakyat i...
Pengaruh kualitas kehidupan kerja terhadap kinerja pegawai pada bank rakyat i...
 
Latihan soal
Latihan soalLatihan soal
Latihan soal
 
5. peramalan permintaan
5. peramalan permintaan5. peramalan permintaan
5. peramalan permintaan
 
Sistem biaya taksiran
Sistem biaya taksiranSistem biaya taksiran
Sistem biaya taksiran
 
External Macro Environment Analysis
External Macro Environment Analysis External Macro Environment Analysis
External Macro Environment Analysis
 
Expected return capm dan apt
Expected return capm dan aptExpected return capm dan apt
Expected return capm dan apt
 
Just in time (jit)
Just in time (jit)Just in time (jit)
Just in time (jit)
 
Etika Bisnis dalam MSDM
Etika Bisnis dalam MSDMEtika Bisnis dalam MSDM
Etika Bisnis dalam MSDM
 
Dampak Lingkungan pada Organisasi (Kuliah 5 OMPI)
Dampak Lingkungan pada Organisasi (Kuliah 5 OMPI)Dampak Lingkungan pada Organisasi (Kuliah 5 OMPI)
Dampak Lingkungan pada Organisasi (Kuliah 5 OMPI)
 
Hambatan Non Tarif
Hambatan Non TarifHambatan Non Tarif
Hambatan Non Tarif
 
Wirausaha di bogor
Wirausaha di bogorWirausaha di bogor
Wirausaha di bogor
 
Pengantar Manajemen
Pengantar ManajemenPengantar Manajemen
Pengantar Manajemen
 
Metodologi Penelitian Bisnis
Metodologi Penelitian BisnisMetodologi Penelitian Bisnis
Metodologi Penelitian Bisnis
 

Similar to Pertanyaan dan jawaban pengantar filsafat ilmu

Soaljawab filsafat
Soaljawab filsafatSoaljawab filsafat
Soaljawab filsafat
NovritaLeedya
 
TUGAS FILSAFAT ILMU
TUGAS FILSAFAT ILMUTUGAS FILSAFAT ILMU
TUGAS FILSAFAT ILMU
SeptiTirta
 
KEL.6 Implikasi Filsafat Ilmu.pptx
KEL.6 Implikasi Filsafat Ilmu.pptxKEL.6 Implikasi Filsafat Ilmu.pptx
KEL.6 Implikasi Filsafat Ilmu.pptx
ssuserc12fc21
 
Pdf kumpulan soal soal makalah filsafat
Pdf kumpulan soal soal makalah filsafatPdf kumpulan soal soal makalah filsafat
Pdf kumpulan soal soal makalah filsafat
jotimustika
 
Tugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu Kelompok 2
Tugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu Kelompok 2Tugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu Kelompok 2
Tugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu Kelompok 2
ElizaNovi
 
Kumpulan pertanyaan & jawaban mata kuliah filsafat ilmu
Kumpulan pertanyaan & jawaban mata kuliah filsafat ilmuKumpulan pertanyaan & jawaban mata kuliah filsafat ilmu
Kumpulan pertanyaan & jawaban mata kuliah filsafat ilmu
PutriAgilya
 
Soal soal filsafat
Soal soal filsafatSoal soal filsafat
Soal soal filsafat
JennyJenny47
 
Makalah filsafat
Makalah filsafat Makalah filsafat
Makalah filsafat
AnggiChaca
 
Makalah filsafat 3 (2)
Makalah filsafat 3 (2)Makalah filsafat 3 (2)
Makalah filsafat 3 (2)
Septian Muna Barakati
 
Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3
Warnet Raha
 
Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3
Warnet Raha
 
Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3
Septian Muna Barakati
 
Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3
Septian Muna Barakati
 
Soal jawaban filsafat ilmu berunsur epistemologi,ontologi,aksiologi
Soal jawaban filsafat ilmu berunsur epistemologi,ontologi,aksiologiSoal jawaban filsafat ilmu berunsur epistemologi,ontologi,aksiologi
Soal jawaban filsafat ilmu berunsur epistemologi,ontologi,aksiologi
MelShannon2
 
Makalah filsafat pendidikan2
Makalah filsafat pendidikan2Makalah filsafat pendidikan2
Makalah filsafat pendidikan2
Septian Muna Barakati
 
FILSAFAT ILMU DALAM KEHIDUAPAN MANUSIA.docx
FILSAFAT ILMU DALAM KEHIDUAPAN MANUSIA.docxFILSAFAT ILMU DALAM KEHIDUAPAN MANUSIA.docx
FILSAFAT ILMU DALAM KEHIDUAPAN MANUSIA.docx
LisdaPuspaawaliaj1
 
Artikel ilmiah Wanda hamidah
Artikel ilmiah Wanda hamidahArtikel ilmiah Wanda hamidah
Artikel ilmiah Wanda hamidah
WandaWanda37
 
Kumpulan soal soal filsafat ilmu
Kumpulan soal   soal filsafat ilmuKumpulan soal   soal filsafat ilmu
Kumpulan soal soal filsafat ilmu
oktavianidiann
 

Similar to Pertanyaan dan jawaban pengantar filsafat ilmu (20)

Soaljawab filsafat
Soaljawab filsafatSoaljawab filsafat
Soaljawab filsafat
 
TUGAS FILSAFAT ILMU
TUGAS FILSAFAT ILMUTUGAS FILSAFAT ILMU
TUGAS FILSAFAT ILMU
 
KEL.6 Implikasi Filsafat Ilmu.pptx
KEL.6 Implikasi Filsafat Ilmu.pptxKEL.6 Implikasi Filsafat Ilmu.pptx
KEL.6 Implikasi Filsafat Ilmu.pptx
 
Pdf kumpulan soal soal makalah filsafat
Pdf kumpulan soal soal makalah filsafatPdf kumpulan soal soal makalah filsafat
Pdf kumpulan soal soal makalah filsafat
 
Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3
 
Tugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu Kelompok 2
Tugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu Kelompok 2Tugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu Kelompok 2
Tugas Akhir Pengantar Filsafat Ilmu Kelompok 2
 
Kumpulan pertanyaan & jawaban mata kuliah filsafat ilmu
Kumpulan pertanyaan & jawaban mata kuliah filsafat ilmuKumpulan pertanyaan & jawaban mata kuliah filsafat ilmu
Kumpulan pertanyaan & jawaban mata kuliah filsafat ilmu
 
Soal soal filsafat
Soal soal filsafatSoal soal filsafat
Soal soal filsafat
 
Makalah filsafat
Makalah filsafat Makalah filsafat
Makalah filsafat
 
Makalah filsafat 3 (2)
Makalah filsafat 3 (2)Makalah filsafat 3 (2)
Makalah filsafat 3 (2)
 
Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3
 
Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3
 
Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3
 
Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3
 
Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3Makalah filsafat 3
Makalah filsafat 3
 
Soal jawaban filsafat ilmu berunsur epistemologi,ontologi,aksiologi
Soal jawaban filsafat ilmu berunsur epistemologi,ontologi,aksiologiSoal jawaban filsafat ilmu berunsur epistemologi,ontologi,aksiologi
Soal jawaban filsafat ilmu berunsur epistemologi,ontologi,aksiologi
 
Makalah filsafat pendidikan2
Makalah filsafat pendidikan2Makalah filsafat pendidikan2
Makalah filsafat pendidikan2
 
FILSAFAT ILMU DALAM KEHIDUAPAN MANUSIA.docx
FILSAFAT ILMU DALAM KEHIDUAPAN MANUSIA.docxFILSAFAT ILMU DALAM KEHIDUAPAN MANUSIA.docx
FILSAFAT ILMU DALAM KEHIDUAPAN MANUSIA.docx
 
Artikel ilmiah Wanda hamidah
Artikel ilmiah Wanda hamidahArtikel ilmiah Wanda hamidah
Artikel ilmiah Wanda hamidah
 
Kumpulan soal soal filsafat ilmu
Kumpulan soal   soal filsafat ilmuKumpulan soal   soal filsafat ilmu
Kumpulan soal soal filsafat ilmu
 

Recently uploaded

Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
AdeSutisna19
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
dhenisarlini86
 
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
denny404455
 
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptxPEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
dwiwahyuningsih74
 
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptxPAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
xtemplat
 
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMKPanduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
PujiMaryati
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
nengenok23
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Kanaidi ken
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
SDNBotoputih
 
PRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptx
PRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptxPRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptx
PRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptx
Hasbullah66
 
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdfCP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
andimagfirahwati1
 
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
SABDA
 
Modul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docx
Modul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docxModul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docx
Modul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docx
SuciHarianti3
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
DenysErlanders
 
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptxpdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
vivi211570
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
SDNBotoputih
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdfTugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
SafaAgrita1
 

Recently uploaded (20)

Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
 
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
 
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptxPEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI kelas. pptx
 
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptxPAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
 
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMKPanduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
Panduan E_KSP SMK 2024 Program Kemendikbud SMK
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
 
PRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptx
PRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptxPRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptx
PRESENTASI PROGRAM KERJA TATA USAHA SMP.pptx
 
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdfCP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
CP dan ATP bahasa indonesia fase B kelas 12.pdf
 
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
SABDA MLC - Kelas Bedah Kitab Wahyu (BKW)
 
Modul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docx
Modul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docxModul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docx
Modul Kimia Fase E Kelas X TH 24 - E10.6 Kimia Hijau.docx
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
 
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptxpdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdfTugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
Tugas 3.1_BAB II_Kelompok 2 Tahap Inquiry .pdf
 

Pertanyaan dan jawaban pengantar filsafat ilmu

  • 1. DARI SUDUT PANDANG ONTOLOGI, EPISTEMOLOGI, DAN AKSIOLOGI Memenuhi Tugas Dosen Pengampu: SIGIT SARDJONO, Dr,M.Ec Disusun Oleh: 1. DIMAS YUMAARI.A (1231800015) 2. RIO (1231800114)
  • 2. Manfaat Filsafat Ilmu bagi mahasiswa  Soal dan Jawaban 1. Mengapa filsafat dikatakan dapat bermanfaat bagi mahasiswa ? • Dikarenakan filsafat ilmu memiliki materi yang cukup rumit yang membuat mahasiswa harus berpikir lebih cermat lagi agar mampu memahaminya 2. Mengapa para mahasiswa harus belajar filsafat ilmu ?  Agar mahasiswa memiliki semangat toleransi dalam perbedaan pandangan , sebab para ahli filsafat tidak peprnah memiliki satu pendapat , baik dalam isi perumusan masalah maupun jawaban. 3. Jelaskan kegunaan dari belajar filsafat yang lain bagi mahasiswa ?  Mempelajari filsafat ilmu memiliki manfaat praktis. Setelah mahasiswa lulus dan bekerja mereka pasti berhadapan dengan berbagai masalah dalam pekerjaannya. Untuk memecahkan masalah diperlukan kemampuan berpikir kritis dalam menganalisis berbagai hal yang berhubungan dengan masalah yang dihadapi.Dalam konteks inilah pengalaman mempelajari filsafat ilmu diterapkan.
  • 3. Perkembangan Filsafat Ilmu  Soal dan Jawaban 1. Jelaskan mengapa ontologi sering diindetikan dengan metafisika ?  Dikarenakan ontologi merupakan filsafat yang pertama atau filsafat ketuhanan yang bahasanya adalah hakikat sesuatu, keesaan, persekutuan, sebab akibat, realita, atau Tuhan dengan segala sifatnya. Dengan demikian, metafisika umum atau ontologi adalah cabang filsafat yang membicarakan prinsip paling dasar atau dalam dari segala sesuatu yang ada. 2. Jelaskan makna dari landasan epistemologi ?  Landasan epistemologi memiliki arti yang sangat penting bagi bangunan pengetahuan, sebab ia merupakan tempat berpijak. Bangunan pengetahuan menjadi mapan, jika memilki landasan yang kokoh. Bangunan pengetahuan bagaikan gedung rumah, sedangkan landasan bagaikan fundamennya. Kekuatan gedung rumah bisa diandalkan berdasarkan kekuatan fundamennya. 3. Sebutkan dan Jelaskan dua hal utama dalam landasan Aksiologi !!  Etika : bagian filsafat nilai dan penilaian yang membicarakan perilaku orang. Semua prilaku mempunyai nilai dan tidak bebas dari penilaian. Jadi, tidak benar suatu prilaku dikatakan tidak etis dan etis. Lebih tepat, prilaku adalah beretika baik atau beretika tidak baik.  Estetika : bagian filsafat tentang nilai dan penilaian yang memandang karya manusia dari sudut indah dan jelek. Indah dan jelek adalah pasangan dikhotomis, dalam arti bahwa yang dipermasalahkan secara esensial adalah pengindraan atau persepsi yang menimbulkan rasa senang dan nyaman pada suatu pihak, rasa tidak senang dan tidak nyaman pada pihak lainnya.
  • 4. Teori Kebenaran  Soal dan Jawaban 1. Mengapa manusia disebut sebagai makhluk pencari kebenaran ?  karena manusia memiliki sifat kurang puas akan berbagai macam hal atau bisa disebut juga penasaran akan berbagai macam hal yang membuat mereka akan terus berupaya mencari kebenaran mereka sendiri. 2. Jelaskan makna dari Pragmatisme yang isi nya bersifat Logos dan Empire ?  Maksudnya jika suatu pernyataan “benar” dinyatakan “benar” secara logis dan empiris maka pernyataan tersebut juga harus berguna bagi kehidupan manusia, berguna berarti dapat untuk membantu manusia memecahkan berbagai persoalan dalam hidupnya. 3. Mengapa Plato dan Bradley memiliki perbedaan pendapat dalam mengartikan kebenaran ?  Karena ada dua pengertian kebenaran, yaitu kebenaran yang berarti nyata- nyata terjadi disatu pihak, dan kebenaran dalam arti lawan dari keburukan atau ketidak benaran .Dalam bahasan ini, makna kebenaran dibatasi pada kekhususan makna kebenaran keilmuan (ilmiah). Kebenaran ini mutlak dan tidak sama atau pun kekal, melainkan bersifat relatif, sementara, dan hanya merupakan pendekatan. Kebenaran intelektual yang ada pada ilmu bukanlah suatu efek dari keterlibatan ilmu dengan bidang-bidang kehidupan. kebenaran merupakan ciri asli dari ilmu itu sendiri.
  • 5. Filsafat Manusia  Soal dan Jawaban 1. Mengapa Filsafat dikatakan bukan ilmu positif seperti ilmu yang lainnya ?  Dikarenakan filsafat merupakan ilmu kirtis yang otonom diluar ilmu ilmu positif yang mudah dipelajari atau di iplementasikan dengan menggunakan sebuah buku ataupun dengan melihat media cetak yang lain. 2. Mengapa Iqbal menolak ego rasionalisme yang bernalar dubium methodicum ?  Menurutnya semuanya bisa diragukan kecuali aku sedang ragu-ragu karena meragukan berarti mempertegas keberadaannya. Ego yang bebas, terpusat juga dapat diketahui dengan menggunakan intuisi. Menurut Iqbal aktivitas ego pada dasarnya adalah berupa aktivitas kehendak. 3. Jelaskan pandangan materialis dalam konsep tujuan hidup manusia ?  Pandangan materialis yang mengatakan manusia dan juga partikel alam lain terjadi secara kebetulan. Jika mati, siklus kehidupan manusia berakhir di situ sebab mereka tidak percaya adanya kekuatan mahaabsolut bernama Tuhan. Beberapa yakin bahwa jiwa/ruh seseorang akan berreinkarnasi di masa mendatang. Si A adalah reinkarnasi dari sosok di masa lalu dan kelak ia berreinkarnasi menjadi sesuatu yang tidak dapat diduga. Bisa saja si A merupakan hasil reinkarnasi dari beruang di masa lalu, dan kelak jika mati ia menjadi seekor kucing atau semut atau bahkan makhluk lainnya.
  • 6. Filsafat Pengetahuan dan Ilmu  Soal dan Jawaban 1. Jelaskan pandangan kaum empiris terhadap pengetahuan ?  Mereka berpendapat bahwa pengetahuan manusia itu bukan didapatkan lewat penalaran rasional yang bersifat abstrak, tetapi lewat fakta/pengalaman yang konkrit. 2. Jelaskan pandangan kaum Rasionalis terhadap pengetahuan ?  kaum rasionalis menggunakan metode deduktif. Premis yang dipakai dalam penalarannya, didapatkan dari ide-ide yang menurut anggapannya jelas dan dapat diterima. Ide-ide ini menurut mereka bukanlah ciptaan pemikiran manusia. Prinsip itu sendiri jauh sudah ada sebalum manusia memikirkannya. Akhirnya paham semacam ini kita kenal sebagai paham Idealisme. 3. Jelaskan masalah yang dihadapi kaum rasionalis ?  masalah utama yang dihadapi kaum rasionalis ini adalah "evaluasi" dari kebenaran premis-premis yang dipakainya dalam penalaran deduktif. Sebab premis-premis ini semuanya bersumber pada penalaran rasional yang bersifat abstrak dan terhindar dari pengalaman (empiris), maka evaluasi semacam ini tak dapat dilakukan.Oleh sebab itu, maka melalui penalaran rasional akan didapatkan berbagai macam pengetahuan mengenai suatu obyek tertentu, tanpa adanya suatu konsensus yang dapat diterima oleh semua pihak. Dalam hal ini, maka pemikiran rasional itu cenderung untuk bersifat subyektif dan solipsistik (hanya benar menurut kerangka pemikiran tertentu dalam benak orang yang berpikir tersebut).
  • 7. FILSAFAT PENGERTIAN ETIKA DAN MORAL  Soal dan Jawaban 1. Jelaskan pengaruh perkembangan etika dalam kehidupan manusia ?  Etika memberi manusia orientasi bagaimana ia menjalani hidupnya melalui rangkaian tindakan sehari-hari. Itu berarti etika membantu manusia untuk mengambil sikap dan bertindak secara tepat dalam menjalani hidup ini. Etika pada akhirnya membantu untuk mengambil keputusan tentang tindakan apa yang perlu di lakukan dan yang perlu di pahami bersama bahwa etika ini dapat diterapkan dalam segala aspek atau sisi kehidupan. 2. Mengapa moral diperlukan seseorang untuk bersosialisasi ?  Dikaenakan apabila manusia tidak memiliki moral maka ia disebut sebagai amoral sehingga ia tidak memiliki nilai positif di mata manusia lainnya. Sehingga moral adalah hal mutlak yang harus dimiliki oleh manusia. Namun demikian karena manusia selalu berhubungan dengan masalah keindahan baik dan buruk bahkan dengan persoalan-persoalan layak atau tidak layaknya sesuatu. 3. Jelaskan faktor tentang perubahan etika dan moral mengenai longgarnya pegangan terhadap agama?  Sudah menjadi tragedi dari dunia maju, dimana segala sesuatu hampir dapat dicapai dengan ilmu pengetahuan, sehingga keyakinan beragam mulai terdesak, kepercayaan kepada Tuhan tinggal simbol, larangan-larangan dan suruhan-suruhan Tuhan tidak diindahkan lagi.Dengan longgarnya pegangan seseorang pada ajaran agama, maka hilanglah kekuatan pengontrol yang ada didalam dirinya.Dengan demikian satu-satunya alat pengawas dan pengatur moral yang dimilikinya adalah masyarakat dengan hukum dan peraturanya.Namun biasanya pengawasan masyarakat itu tidak sekuat pengawasan dari dalam diri sendiri. Karen pengawasan masyarakat itu datang dari luar, jika orang luar tidak tahu, atau tidak ada orang yang disangka akan mengetahuinya, maka dengan senang hati orang itu akan berani melanggar peraturan-peraturan dan hukum-hukum sosial itu.
  • 8. SEJARAH FILSAFAT  Soal dan Jawaban 1. Jelaskan makna dari cara berpikir aristoteles yang saintific ?  tidak ada sesuatu pun di dalam kesadaran yang belum pernah dialami oleh indra. Seluruh pemikiran dan gagasan yang masuk ke dalam kesadaran kita melaui apa yang pernah kita lihat dan dengar sebelumnya. Jadi maksudnya itu seperti melihat kejadian yang pernah kita lalui atau kita lihat. 2. Mengapa pada abad pertengahan filsafat serong disebut sebagai filsafat scholastic ?  karena sekolah-sekolah yang ada sudah mengajarkan hasil dari pemikiran filsafat . Pada abad ini perkembangan filsafat sangat di pengaruhi oleh agama, sehingga pokus kajiannya lebih banyak membahas dan membicarakan Theocentris (Tuhan).Secara histori peradaban yang dibangun oleh Yunani mengalami masa kejayaan sudah sangat berkembang pesat dan besar. 3. Jelaskan makna dari Progresivisme dan Kontruksionalisme ?  Progresivisme yakni flexsibel artinya lentur tidak kaku , toleran , terbuka maksudnya ingin mengetahui dan menyelidiki ilmu . sedangkan kontrusioanalisme yaitu berusaha membina suatu consus untuk tujuan utama dan tertinggi dalam kehidupan manusia.
  • 9. FILSAFAT PANCASILA  Soal dan Jawaban 1. Jelaskan maksud dari dasar antroplogis ?  Dasar ontologis pancasila pada hakikatnya adalah manusia, yang memiliki hakikat mutlak monopluralis, oleh karena itu hakikat dasar ini juga disebut sebagaidasar antropologis. Subjek pendukung pokok sila-sila pancasila adalah manusia, hal ini dapat dijelaskan sebagai berikut: bahwa yang Berketuhanan Yang Maha Esa, yang berkemanusiaan yang adil dan beradab, yang berpersatuan, yang berkerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan/perwakilan serta yang berkeadilan sosial pada hakikatnya adalah manusia 2. Jelaskan maksud dari manusia sebagai makhluk Tuhan yang Maha Esa ?  Manusia pada hakikatnya kedudukan kodratnya adalah sebagai makhluk Tuhan yang Maha Esa, maka sesuai dengan sila pertama pancasila epistemology pancasila juga mengakui kebenaran wahyu yang bersifat mutlak hal ini sebagai tingkatan kebenaran yang tertinggi. Kebenaran dalam engetahuan manusia adalah merupakan suatu sintesa yang harmonis antara potensi-potensi kejiwaan manusia yaitu akal, rasa dan kehendak manusia untuk mendapatkan kebenaran yg tertinggi yaitu kebenaran mutlak. 3. Jelaskan pancasila sebagai ideologi bangsa indonesia ?  Sebagai suatu ideologi bangsa dan negara Indonesia Pancasila diangkat dari nilai- nilai adat-istiadat, nilai-nilai kebudayaan serta nilai religius yang terdapat dalam pandangan hidup masyarakat Indonesia sebelum membentuk negara. Unsur-unsur Pancasila tersebut kemudian diangkat dan dirumuskan oleh para pendiri negara, sehingga Pancasila berkedudukan sebagai dasar negara dan ideologi bangsa dan negara Indonesia.
  • 10. KARYA ILMIAH  Soal dan Jawaban 1. Jelaskan maksud dari penemuan scr spekulatif ?  Seseorang yang menghadapi suatu masalah yang harus dipecahkan pada penemuan secara spekulatif, mungkin sekali iamembuat alternatif pemecahan. Kemudian memilih salah satu alternatif pemecahan, sekali pun tidak yakinbenar mengenai keberhasilannya. 2. Berikan contoh dari teori pragmatisme tentang kebenaran ?  Penumpang yang akan turun berkata kepada kondektur’kiri’ kemudian disitu berenti diposisi kiri penumpang bisa turun dengan selamat. Jadi, mengukur kebenaran bukan dilihat karena bis berhenti diposisi kiri, namun penumpang bisa turun dengan selamat karena berhenti diposisi kiri 3. Bagaimana cara penelitian ilmiah menemukan kebenaran ?  Cara mencari kebenaran yang dipandang ilmiah yang dilakukan penelitian. Penelitian adalah penyaluran hasrat ingin tahu pada manusia dalam taraf keilmuan.Penyaluran sampai pada taraf setinggi ini disertai oleh keyakinan bahwa ada sebab bagi setiap akibat, sddan bahwa setiap gejala yang tampak dapat dicari penjelasannya secara ilmiah. pada setiap penelitian ilmiah melekat ciri-ciri umum yaitu pelaksanaannya yang metodis harus mencapai suatu keseluruhan yang logis dan koheren. . Artinya, di tuntut adanya sistem dalam metode maupun dalam hasilnya. Setiap peneletian ilmiah harus objektif, artinya terpimpin oleh objek dan tidak mengalami distori kerana adanya berbagai prasangka subjektif. Agar penelitian ilmiah dapat dijamin objektifitasnya. Prosedur penelitian harus terbuka untuk diperiksa oleh ilmuan yang lain. Oleh karena itu , penelitian ilmiah harus dapat dikomunikasikan .