SlideShare a Scribd company logo
PENYUSUNAN RPP 
Hak Cipta © 2014 Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan 
Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar 
Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Pertama
KOMPONEN RPP 
Nama Sekolah : ....................... 
Mata Pelajaran : ....................... 
Kelas/Semester : ....................... 
Materi Pokok : ....................... 
Alokasi Waktu : ....................... 
•Kompetensi Inti (KI) 
(Disalin KI-1 sampai KI-4) 
B. Kompetensi Dasar dan Indikator 
1.KD dan Indikator dari KI-1 
2.KD dan Indikator dari KI-2 
3.KD dan Indikator dari KI-3 
4. KD dan Indikator dari KI-4
C. Tujuan Pembelajaran (Draf Permendikbud terbaru ditiadakan) 
D. Materi Pembelajaran (Rincian dari materi Pokok) 
E. Metode Pembelajaran (Rincian dari Kegiatan Pembelajaran) (Draf 
Permendikbud terbaru ditiadakan) 
F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajar 
1. Media 
2. Alat 
3. Sumber Belajar 
G. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran 
1. Pertemuan Pertama 
a. Pendahuluan (Kegiatan Awal.........menit) 
b. Kegiatan Inti (............menit) 
c. Kedgiatan Penutup (...............menit)
4 
2. Pertemuan Kedua 
a. Pendahuluan (Kegiatan Awal.........menit) 
b. Kegiatan Inti (............menit) 
c. Kegiatan Penutup (...............menit) 
H. Penilaian 
1. Jenis/Teknik Penilaian 
2. Bentuk Instrumen/Intrumen Penilaian 
3. Pedoman Penskoran
A. IDENTITAS 
Satuan Pendidikan: (isi dengan nama sekolah) 
Mata Pelajaran : (isi dengan nama mapel) 
Kelas/semester : (isi dengan tingkat dan dengan kata satu atau 
dua yang relevan – dengan huruf) 
Materi Pokok : (isi dengan tema/aspek/jenis teks sesuai 
istilah yang dipakai pada mata pelajaran yang bersangkutan) 
Alokasi Waktu : pertemuan (... JP) (isi jumlah pertemuan dan 
jumlah jam pelajaran dengan memperhatikan jumlah jam per 
minggu dan penjadwalan; jumlah JP termasuk untuk alokasi 
ulangan yang terintegrasi dalam proses pembelajaran) 
5
B. KOMPETENSI INTI 
KI 1: ... 
KI 2: ... 
KI 3: ... 
KI 4: ... 
(Salin keempat KI sesuai Kurikulum 2013) 
6
C. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR 
• Kompetensi Dasar: Tulis masing-masing satu KD 
atau lebih – sesuai karakteristik mapel dari masing-masing 
KI yang merupakan rangkaian (kesatuan) 
sikap spiritual dan sosial serta pengetahuan dan 
keterampilan. 
• Indikator: Rumuskan dua atau lebih indikator yang 
sesuai dengan Kompetensi Dasar.
KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR 
No 
Kompetensi Dasar 
Indikator 
1 1.1 Menghargai keberagaman 
produk pengolahan di 
daerah setempat sebagai 
anugerah Tuhan. 
1.1.1 Bersemangat mempelajari keberagaman 
produk olahan minuman segar di daerah 
setempat. 
1.1.2 Serius mempelajari keberagaman produk 
olahan minuman segar di daerah 
setempat. 
2 2.1 Menunjukkan rasa ingin 
tahu dan sikap santun 
dalam menggali 
informasi tentang 
keberagaman produk 
pengolahan daerah 
setempat sebagai wujud 
cinta tanah air dan 
bangga pada produk 
Indonesia. 
2.1.1 Suka bertanya kepada guru dalam 
pembelajaran pembuatan minuman segar 
di daerah setempat. 
2.1.2 Tidak puas pada jawaban yang diberikan 
guru dalam pembelajaran pembuatan 
minuman segar di daerah setempat. 
2.1.3 ….. 
8
9 
KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR 
3 3.1 Memahami rancangan 
pembuatan, penyajian 
dan pengemasan aneka 
olahan pangan buah 
dan sayuran menjadi 
minuman segar 
berdasarkan konsep 
dan prosedur berkarya 
sesuai wilayah 
setempat. 
3.1.1 Menjelaskan pengertian 
minuman segar. 
3.1.2 Mengidentifikasi jenis olahan 
pangan buah dan sayuran 
menjadi minuman segar yang 
terdapat di wilayah setempat. 
3.1.3 … 
4 4.1 Mencoba membuat 
olahan pangan buah 
dan sayuran menjadi 
minuman segar sesuai 
rancangan dan bahan 
yang ada di wilayah 
setempat 
4.1.1 Merancang pembuatan minuman 
segar khas di daerah setempat 
dari buah dan sayuran. 
4.1.2 …...
D. TUJUAN PEMBELAJARAN 
(Draf Permendikbud terbaru ditiadakan) 
1. Rumuskan tujuan pembelajaran yang relevan dengan 
indikator pencapaian kompetensi. Tujuan-tujuan tersebut 
DAPAT dikelompokkan menjadi tujuan pertemuan 1, 2, 3, 
dst. 
2. Rumuskan tujuan pembelajaran mengacu pada indikator. 
3. Tujuan Pembelajaran untuk KD dari KI-1 dan KI-2 
sebaiknya dirumuskan karena ditagih dalam penilaian. 
4. Tujuan pembelajaran dirumuskan dengan menggunakan kata 
kerja operasional yang dapat diamati dan diukur, yang 
mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan setidak-tidaknya 
mengandung dua aspek: Audience (peserta didik) 
dan Behavior (aspek kemampuan). 
10
CONTOH TUJUAN PEMBELAJARAN 
Setelah mengikuti proses pembelajaran: 
1.1.1 bersemangat mempelajari keberagaman produk olahan 
minumansegar di daerah setempat; 
1.1.2 serius mempelajari keberagaman produk olahan minuman 
segar di daerah setempat; 
3.1.1. menjelaskan pengertian minuman segar; 
3.1.2 mengidentifikasi jenis olahan pangan minuman segar dari 
buah dan sayuran yangmterdapat di wilayah setempat; 
4.1.2.1 membuat minuman segar dari buah kelapa; 
4.1.2.2 membuat minuman segar segar dari buah dan sayuran 
khas di daerah setempat; 
11
E. MATERI PEMBELAJARAN 
– Pertemuan 1 
........ 
– Pertemuan 2 
........ 
– Pertemuan 3 
......... 
– Dst./isi sub-tema/topik sebagaimana disarankan pada 
silabus untuk masing-masing pertemuan. Materi 
pembelajaran DAPAT ditambah apabila materi yang 
terdapat pada silabus kurang memadai. 
12
F. METODE PEMBELAJARAN 
(Draf Permendikbud terbaru ditiadakan) 
– Dalam Metode Pembelajaran terdiri dari: 
---Pendekatan Pembelajaran, Model Pembelajaran 
dan Metode Pembelajaran 
 Pendekatan Pembelajaran: Saintifik 
 Model Pembelajaran: PBL/PJBL/Discovery 
Learning 
 Metode Penelitian: Ceramah/Tanyajawab,dll 
– Metode pembelajaran yang dirancang dalam RPP 
pada dasarnya adalah metode yang dinyatakan 
secara eksplisit atau disimpulkan dari kegiatan 
pembelajaran yang dirancang dalam silabus. 
13
G. SUMBER BELAJAR 
Tulis spesifikasi semua sumber belajar (buku siswa, 
buku referensi, majalah, koran, situs internet, 
lingkungan sekitar, nara sumber, dsb.). 
CONTOH cara menuliskan: 
• Buku siswa: Nama pengarang. Tahun penerbitan. Judul 
buku. Kota penerbitan: Penerbit 
•Buku referensi: Nama pengarang. Tahun penerbitan. 
Judul buku. Kota penerbitan: Penerbit 
•Majalah: Penulis artikel. Tahun terbit. Judul artikel. 
Nama majalah, Volume, Nomor, Tahun. 
14
CONTOH cara menuliskan: 
– Koran: Judul artikel, Nama koran, Edisi (tanggal 
terbit), Halaman, Kolom 
– Situs internet: Penulis. Tahun. Judul artikel. (Tersedia 
di Situs internet lengkap dengan tanggal 
pengunduhan) 
– Lingkungan sekitar: Nama dan lokasi lingkungan 
sekitar yang dimaksud 
– Narasumber: Nama narasumber yang dimaksud 
beserta bidang keahlian dan/atau profesinya 
– Lainnya (sesuai dengan aturan yang berlaku) 
15
H. MEDIA PEMBELAJARAN 
Tulis spesifikasi semua media pembelajaran (video/film, rekaman 
audio, model, chart, gambar, realia, dsb.) 
CONTOH cara menuliskan: 
•Video/film: Judul. Tahun. Produser. (Tersedia di Situs internet 
lengkap dengan tanggal pengunduhan) 
•Rekaman audio: Judul. Tahun. Produser. (Tersedia di Situs 
internet lengkap dengan tanggal pengunduhan) 
•Model: Nama model yang dimaksud 
•Gambar: Judul gambar yang dimaksud 
•Realia: Nama benda yang dimaksud
I. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN 
PEMBELAJARAN 
Pertemuan 1 
» Pendahuluan (10% dari total waktu pertemuan yang 
dinyatakan dalam menit) 
» Kegiatan inti (75% dari total waktu pertemuan yang 
dinyatakan dalam menit) 
» Penutup (15% dari total waktu pertemuan yang 
dinyatakan dalam menit) 
Pertemuan 2 
Pertemuan 3 
Dst.
LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN 
PEMBELAJARAN 
• Disarankan pembelajaran mencakup tahap-tahap 5M dalam 
satu pertemuan. Namun demikian, apabila tahap-tahap 5M 
tersebut TIDAK dapat diselesaikan dalam satu pertemuan 
karena kurangnya waktu, tahap-tahap yang belum 
dilaksanakan DAPAT dilanjutkan pada pertemuan berikutnya 
sampai kelima tahap tersebut selesai. 
• Pembelajaran dengan tahap-tahap 5M DAPAT dilanjutkan 
dengan MENCIPTA.
LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN 
PEMBELAJARAN 
• Kegiatan-kegiatan pembelajaran pada dasarnya 
disalin dari silabus mata pelajaran. Kegiatan-kegiatan 
pembelajaran tersebut dapat disempurnakan dengan 
cara menambah, mengurangi dan/atau mengubahnya. 
• Kegiatan-kegiatan pembelajaran pada dasarnya 
dinyatakan dalam rumusan rancangan guru 
melakukan kegiatan apa yang DILENGKAPI dengan 
rancangan kegiatan belajar peserta didik.
LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN 
PEMBELAJARAN 
• Pada tahap PENUTUP peserta didik ANTARA LAIN 
menerima tugas penguatan, pengayaan atau remedi. 
• Kegiatan pembelajaran tidak hanya terjadi di ruang 
kelas, tetapi juga dapat dilakukan di luar ruang kelas 
dan lingkungan sekolah. Selain itu pemanfaatan TI 
serta kebiasaan membaca agar digalakkan.
J. PENILAIAN 
Penilaian: 
1. Sikap (Observasi, Penilaian Diri, Penilaian Antar Peserta 
Didik, Jurnal) 
2. Pengetahuan (Tes Tulis, Tes Lisan, penugasan) 
3. Keterampilan (Tes Praktek, Projek, Portofolio) 
(Teknik, bentuk instrumen, kisi-kisi, instrumen, rubrik 
penilaian, pedoman penskoran)
LAMPIRAN 
 Pada RPP, lampiran juga sangat penting dan 
merupakan bagian yang tak terpisahkan. 
 Lampiran RPP meliputi: 
 Jenis Tes, Rubrik Penilaian, Kunci jawaban, pedoman 
penskoran; 
 LKS 
 Uraian materi 
2222
2233 
Terima 
Kasih

More Related Content

What's hot

APKG UT PGSD
APKG UT PGSDAPKG UT PGSD
APKG UT PGSD
Kafid Bram
 
608 jasa boga smk
608 jasa boga smk608 jasa boga smk
608 jasa boga smk
Winarto Winartoap
 
Apkg 1-dan-2-prasiklus
Apkg 1-dan-2-prasiklusApkg 1-dan-2-prasiklus
Apkg 1-dan-2-prasiklus
Azhar Syukri
 
Lkg 2014
Lkg 2014Lkg 2014
Alat penilaian kemampuan guru (apkg 1 dan 2)
Alat penilaian kemampuan guru (apkg 1 dan 2)Alat penilaian kemampuan guru (apkg 1 dan 2)
Alat penilaian kemampuan guru (apkg 1 dan 2)
Operator Warnet Vast Raha
 
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) TerbaruFormat APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
Akang Juve
 
Alat penilaian kemampuan guru 1 (apkg 1) l e m b a r p e n i l a i a n kemamp...
Alat penilaian kemampuan guru 1 (apkg 1) l e m b a r p e n i l a i a n kemamp...Alat penilaian kemampuan guru 1 (apkg 1) l e m b a r p e n i l a i a n kemamp...
Alat penilaian kemampuan guru 1 (apkg 1) l e m b a r p e n i l a i a n kemamp...
Nindya Ad
 
2 pkb-pengembangan diri
2 pkb-pengembangan diri2 pkb-pengembangan diri
2 pkb-pengembangan diri
Henis Pemalang
 
Apkg 1 & 2 PKP PAUD
Apkg 1 & 2 PKP PAUDApkg 1 & 2 PKP PAUD
Apkg 1 & 2 PKP PAUD
Khodirin Muhammad
 
Pengembangan Bahan Ajar
Pengembangan Bahan AjarPengembangan Bahan Ajar
Pengembangan Bahan Ajar
NASuprawoto Sunardjo
 
Apkg 1 dan 2
Apkg 1 dan 2Apkg 1 dan 2
Apkg 1 dan 2
Sukardi Juniardi
 
Silabus mulok pertanian
Silabus mulok pertanianSilabus mulok pertanian
Silabus mulok pertanian
Silviani Harahap
 

What's hot (16)

APKG UT PGSD
APKG UT PGSDAPKG UT PGSD
APKG UT PGSD
 
Rpp ppkn pb5
Rpp ppkn pb5Rpp ppkn pb5
Rpp ppkn pb5
 
Alat penilaian kemampuan guru
Alat penilaian kemampuan guruAlat penilaian kemampuan guru
Alat penilaian kemampuan guru
 
608 jasa boga smk
608 jasa boga smk608 jasa boga smk
608 jasa boga smk
 
Apkg 1-dan-2-prasiklus
Apkg 1-dan-2-prasiklusApkg 1-dan-2-prasiklus
Apkg 1-dan-2-prasiklus
 
Lkg 2014
Lkg 2014Lkg 2014
Lkg 2014
 
Alat penilaian kemampuan guru (apkg 1 dan 2)
Alat penilaian kemampuan guru (apkg 1 dan 2)Alat penilaian kemampuan guru (apkg 1 dan 2)
Alat penilaian kemampuan guru (apkg 1 dan 2)
 
Apkg sartina
Apkg sartinaApkg sartina
Apkg sartina
 
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) TerbaruFormat APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
 
Alat penilaian kemampuan guru 1 (apkg 1) l e m b a r p e n i l a i a n kemamp...
Alat penilaian kemampuan guru 1 (apkg 1) l e m b a r p e n i l a i a n kemamp...Alat penilaian kemampuan guru 1 (apkg 1) l e m b a r p e n i l a i a n kemamp...
Alat penilaian kemampuan guru 1 (apkg 1) l e m b a r p e n i l a i a n kemamp...
 
2 pkb-pengembangan diri
2 pkb-pengembangan diri2 pkb-pengembangan diri
2 pkb-pengembangan diri
 
Apkg 1 & 2 PKP PAUD
Apkg 1 & 2 PKP PAUDApkg 1 & 2 PKP PAUD
Apkg 1 & 2 PKP PAUD
 
Pengembangan Bahan Ajar
Pengembangan Bahan AjarPengembangan Bahan Ajar
Pengembangan Bahan Ajar
 
Apkg 1 dan 2
Apkg 1 dan 2Apkg 1 dan 2
Apkg 1 dan 2
 
Silabus mulok pertanian
Silabus mulok pertanianSilabus mulok pertanian
Silabus mulok pertanian
 
Rpp ppkn pb4
Rpp ppkn pb4Rpp ppkn pb4
Rpp ppkn pb4
 

Viewers also liked

Beter goed gejat.....
Beter goed gejat.....Beter goed gejat.....
Beter goed gejat.....
bramdewinter
 
Justin's Project
Justin's ProjectJustin's Project
Justin's Project
-
 
GLBTI Social Health And Well Being 2009
GLBTI Social Health And Well Being 2009GLBTI Social Health And Well Being 2009
GLBTI Social Health And Well Being 2009
guest43c4cd
 
Chem Reviewer
Chem ReviewerChem Reviewer
Chem Reviewer
guestac3c50
 
AC Forum2010 Session9
AC Forum2010 Session9AC Forum2010 Session9
AC Forum2010 Session9
Gosuke Kumamura
 
parts of the computer
parts of the computerparts of the computer
parts of the computer
alyssa20
 
Possessive adjectives
Possessive adjectivesPossessive adjectives
Possessive adjectives
Cindy Comstock
 
Handelsmissie Roemenië Oktober2012
Handelsmissie Roemenië Oktober2012Handelsmissie Roemenië Oktober2012
Handelsmissie Roemenië Oktober2012
2INIZIO management, service & support
 
Frank the Frilled-Neck Lizard
Frank the Frilled-Neck LizardFrank the Frilled-Neck Lizard
Frank the Frilled-Neck Lizard
CQU
 
Ict 1. materi alat komunikasi
Ict 1. materi alat komunikasiIct 1. materi alat komunikasi
Ict 1. materi alat komunikasiHenQ
 
River Club New Employee Service Orientation 2011
River Club New Employee Service Orientation 2011River Club New Employee Service Orientation 2011
River Club New Employee Service Orientation 2011
Chris Conner
 
Ch9
Ch9Ch9
2011 River Club Newsletter - Sept/Oct 2011
2011 River Club Newsletter - Sept/Oct 20112011 River Club Newsletter - Sept/Oct 2011
2011 River Club Newsletter - Sept/Oct 2011
Chris Conner
 
第一冊Ch12上課投影片
第一冊Ch12上課投影片第一冊Ch12上課投影片
第一冊Ch12上課投影片
Wanhsin Chang
 
Workshop Social Media
Workshop Social MediaWorkshop Social Media
Workshop Social Media
bramdewinter
 
Digital Training Material-1 (Fundamentals)
Digital Training Material-1 (Fundamentals)Digital Training Material-1 (Fundamentals)
Digital Training Material-1 (Fundamentals)Gosuke Kumamura
 
Cuadernillo de biología
Cuadernillo de biologíaCuadernillo de biología
Cuadernillo de biología
jose manuel fuentes rodriguez
 

Viewers also liked (17)

Beter goed gejat.....
Beter goed gejat.....Beter goed gejat.....
Beter goed gejat.....
 
Justin's Project
Justin's ProjectJustin's Project
Justin's Project
 
GLBTI Social Health And Well Being 2009
GLBTI Social Health And Well Being 2009GLBTI Social Health And Well Being 2009
GLBTI Social Health And Well Being 2009
 
Chem Reviewer
Chem ReviewerChem Reviewer
Chem Reviewer
 
AC Forum2010 Session9
AC Forum2010 Session9AC Forum2010 Session9
AC Forum2010 Session9
 
parts of the computer
parts of the computerparts of the computer
parts of the computer
 
Possessive adjectives
Possessive adjectivesPossessive adjectives
Possessive adjectives
 
Handelsmissie Roemenië Oktober2012
Handelsmissie Roemenië Oktober2012Handelsmissie Roemenië Oktober2012
Handelsmissie Roemenië Oktober2012
 
Frank the Frilled-Neck Lizard
Frank the Frilled-Neck LizardFrank the Frilled-Neck Lizard
Frank the Frilled-Neck Lizard
 
Ict 1. materi alat komunikasi
Ict 1. materi alat komunikasiIct 1. materi alat komunikasi
Ict 1. materi alat komunikasi
 
River Club New Employee Service Orientation 2011
River Club New Employee Service Orientation 2011River Club New Employee Service Orientation 2011
River Club New Employee Service Orientation 2011
 
Ch9
Ch9Ch9
Ch9
 
2011 River Club Newsletter - Sept/Oct 2011
2011 River Club Newsletter - Sept/Oct 20112011 River Club Newsletter - Sept/Oct 2011
2011 River Club Newsletter - Sept/Oct 2011
 
第一冊Ch12上課投影片
第一冊Ch12上課投影片第一冊Ch12上課投影片
第一冊Ch12上課投影片
 
Workshop Social Media
Workshop Social MediaWorkshop Social Media
Workshop Social Media
 
Digital Training Material-1 (Fundamentals)
Digital Training Material-1 (Fundamentals)Digital Training Material-1 (Fundamentals)
Digital Training Material-1 (Fundamentals)
 
Cuadernillo de biología
Cuadernillo de biologíaCuadernillo de biología
Cuadernillo de biología
 

Similar to Penyusunan rpp prakarya 2014

Pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rpp
Pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rppPembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rpp
Pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rppAndi Saputro
 
Bab 6-perencanaan-dan-pelaksanaan-pembelajaran
Bab 6-perencanaan-dan-pelaksanaan-pembelajaranBab 6-perencanaan-dan-pelaksanaan-pembelajaran
Bab 6-perencanaan-dan-pelaksanaan-pembelajaran
cahayadopu
 
RPP- revisi.pptx
RPP- revisi.pptxRPP- revisi.pptx
RPP- revisi.pptx
desi178209
 
rambu rambu penyusunan rpp
rambu rambu penyusunan rpprambu rambu penyusunan rpp
rambu rambu penyusunan rpp
Fery Zahuri
 
2 pkb-pengembangan diri
2 pkb-pengembangan diri2 pkb-pengembangan diri
2 pkb-pengembangan diri
Nadia Conita
 
Perencanaan Pembelajaran.pptx
Perencanaan Pembelajaran.pptxPerencanaan Pembelajaran.pptx
Perencanaan Pembelajaran.pptx
RudiHermawan39
 
[4] rpp smp ips
[4] rpp smp ips[4] rpp smp ips
[4] rpp smp ips
Imron Sanjaya
 
Rambu-rambu PenyusunanRPP Tematik
Rambu-rambu PenyusunanRPP TematikRambu-rambu PenyusunanRPP Tematik
Rambu-rambu PenyusunanRPP Tematik
Amin Herwansyah
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
Omay Widyana
 
Pemb Tematik Integratif 2017.pptx
Pemb Tematik Integratif 2017.pptxPemb Tematik Integratif 2017.pptx
Pemb Tematik Integratif 2017.pptx
DiniKamilia2
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev 22 juni maharaja
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev 22 juni maharaja3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev 22 juni maharaja
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev 22 juni maharaja
Mad Solihin
 
Silabus integrasi kelas 5
Silabus integrasi kelas 5Silabus integrasi kelas 5
Silabus integrasi kelas 5
risqiyatulazizah
 
Silabus integrasi kelas 5
Silabus integrasi kelas 5Silabus integrasi kelas 5
Silabus integrasi kelas 5
risqiyatulazizah
 
Silabus matematika smp kelas vii [revisi]
Silabus matematika smp kelas vii [revisi]Silabus matematika smp kelas vii [revisi]
Silabus matematika smp kelas vii [revisi]
Oktavianti Nur Hasanah
 
Silabus integrasi kelas 1
Silabus integrasi kelas 1Silabus integrasi kelas 1
Silabus integrasi kelas 1
Ova Opayanti
 
Silabus integrasi kelas 1
Silabus integrasi kelas 1Silabus integrasi kelas 1
Silabus integrasi kelas 1
eli priyatna laidan
 
CP, TP DAN ATP sip.pptx
CP, TP DAN ATP sip.pptxCP, TP DAN ATP sip.pptx
CP, TP DAN ATP sip.pptx
hambali37
 
Impementasi kurikulum-2013
Impementasi kurikulum-2013Impementasi kurikulum-2013
Impementasi kurikulum-2013
yunirosalina13
 
RPP Tematik dan Bidang Studi
RPP Tematik dan Bidang StudiRPP Tematik dan Bidang Studi
RPP Tematik dan Bidang Studi
FitriDamayanti9
 

Similar to Penyusunan rpp prakarya 2014 (20)

Pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rpp
Pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rppPembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rpp
Pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rpp
 
Bab 6-perencanaan-dan-pelaksanaan-pembelajaran
Bab 6-perencanaan-dan-pelaksanaan-pembelajaranBab 6-perencanaan-dan-pelaksanaan-pembelajaran
Bab 6-perencanaan-dan-pelaksanaan-pembelajaran
 
RPP- revisi.pptx
RPP- revisi.pptxRPP- revisi.pptx
RPP- revisi.pptx
 
rambu rambu penyusunan rpp
rambu rambu penyusunan rpprambu rambu penyusunan rpp
rambu rambu penyusunan rpp
 
2 pkb-pengembangan diri
2 pkb-pengembangan diri2 pkb-pengembangan diri
2 pkb-pengembangan diri
 
Perencanaan Pembelajaran.pptx
Perencanaan Pembelajaran.pptxPerencanaan Pembelajaran.pptx
Perencanaan Pembelajaran.pptx
 
[4] rpp smp ips
[4] rpp smp ips[4] rpp smp ips
[4] rpp smp ips
 
[4] rpp smp pkn
[4] rpp smp pkn[4] rpp smp pkn
[4] rpp smp pkn
 
Rambu-rambu PenyusunanRPP Tematik
Rambu-rambu PenyusunanRPP TematikRambu-rambu PenyusunanRPP Tematik
Rambu-rambu PenyusunanRPP Tematik
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp tematik
 
Pemb Tematik Integratif 2017.pptx
Pemb Tematik Integratif 2017.pptxPemb Tematik Integratif 2017.pptx
Pemb Tematik Integratif 2017.pptx
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev 22 juni maharaja
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev 22 juni maharaja3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev 22 juni maharaja
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev 22 juni maharaja
 
Silabus integrasi kelas 5
Silabus integrasi kelas 5Silabus integrasi kelas 5
Silabus integrasi kelas 5
 
Silabus integrasi kelas 5
Silabus integrasi kelas 5Silabus integrasi kelas 5
Silabus integrasi kelas 5
 
Silabus matematika smp kelas vii [revisi]
Silabus matematika smp kelas vii [revisi]Silabus matematika smp kelas vii [revisi]
Silabus matematika smp kelas vii [revisi]
 
Silabus integrasi kelas 1
Silabus integrasi kelas 1Silabus integrasi kelas 1
Silabus integrasi kelas 1
 
Silabus integrasi kelas 1
Silabus integrasi kelas 1Silabus integrasi kelas 1
Silabus integrasi kelas 1
 
CP, TP DAN ATP sip.pptx
CP, TP DAN ATP sip.pptxCP, TP DAN ATP sip.pptx
CP, TP DAN ATP sip.pptx
 
Impementasi kurikulum-2013
Impementasi kurikulum-2013Impementasi kurikulum-2013
Impementasi kurikulum-2013
 
RPP Tematik dan Bidang Studi
RPP Tematik dan Bidang StudiRPP Tematik dan Bidang Studi
RPP Tematik dan Bidang Studi
 

Recently uploaded

PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
Kanaidi ken
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
anikdwihariyanti
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
juliafnita47
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptxPAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
xtemplat
 
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
denny404455
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada AnakMengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.pptKIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
WAYANDARSANA1
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
DenysErlanders
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docxRaport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
MuhammadAminullah32
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
Arumdwikinasih
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
dhenisarlini86
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
OswaldusDiwaDoka
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
AdeSutisna19
 

Recently uploaded (20)

PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptxPAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
 
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada AnakMengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
Mengenali Usia anak dan Kekerasan pada Anak
 
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.pptKIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docxRaport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Peduli Sampah Selamatkan Generasi - F...
 

Penyusunan rpp prakarya 2014

  • 1. PENYUSUNAN RPP Hak Cipta © 2014 Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Pertama
  • 2. KOMPONEN RPP Nama Sekolah : ....................... Mata Pelajaran : ....................... Kelas/Semester : ....................... Materi Pokok : ....................... Alokasi Waktu : ....................... •Kompetensi Inti (KI) (Disalin KI-1 sampai KI-4) B. Kompetensi Dasar dan Indikator 1.KD dan Indikator dari KI-1 2.KD dan Indikator dari KI-2 3.KD dan Indikator dari KI-3 4. KD dan Indikator dari KI-4
  • 3. C. Tujuan Pembelajaran (Draf Permendikbud terbaru ditiadakan) D. Materi Pembelajaran (Rincian dari materi Pokok) E. Metode Pembelajaran (Rincian dari Kegiatan Pembelajaran) (Draf Permendikbud terbaru ditiadakan) F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajar 1. Media 2. Alat 3. Sumber Belajar G. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran 1. Pertemuan Pertama a. Pendahuluan (Kegiatan Awal.........menit) b. Kegiatan Inti (............menit) c. Kedgiatan Penutup (...............menit)
  • 4. 4 2. Pertemuan Kedua a. Pendahuluan (Kegiatan Awal.........menit) b. Kegiatan Inti (............menit) c. Kegiatan Penutup (...............menit) H. Penilaian 1. Jenis/Teknik Penilaian 2. Bentuk Instrumen/Intrumen Penilaian 3. Pedoman Penskoran
  • 5. A. IDENTITAS Satuan Pendidikan: (isi dengan nama sekolah) Mata Pelajaran : (isi dengan nama mapel) Kelas/semester : (isi dengan tingkat dan dengan kata satu atau dua yang relevan – dengan huruf) Materi Pokok : (isi dengan tema/aspek/jenis teks sesuai istilah yang dipakai pada mata pelajaran yang bersangkutan) Alokasi Waktu : pertemuan (... JP) (isi jumlah pertemuan dan jumlah jam pelajaran dengan memperhatikan jumlah jam per minggu dan penjadwalan; jumlah JP termasuk untuk alokasi ulangan yang terintegrasi dalam proses pembelajaran) 5
  • 6. B. KOMPETENSI INTI KI 1: ... KI 2: ... KI 3: ... KI 4: ... (Salin keempat KI sesuai Kurikulum 2013) 6
  • 7. C. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR • Kompetensi Dasar: Tulis masing-masing satu KD atau lebih – sesuai karakteristik mapel dari masing-masing KI yang merupakan rangkaian (kesatuan) sikap spiritual dan sosial serta pengetahuan dan keterampilan. • Indikator: Rumuskan dua atau lebih indikator yang sesuai dengan Kompetensi Dasar.
  • 8. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR No Kompetensi Dasar Indikator 1 1.1 Menghargai keberagaman produk pengolahan di daerah setempat sebagai anugerah Tuhan. 1.1.1 Bersemangat mempelajari keberagaman produk olahan minuman segar di daerah setempat. 1.1.2 Serius mempelajari keberagaman produk olahan minuman segar di daerah setempat. 2 2.1 Menunjukkan rasa ingin tahu dan sikap santun dalam menggali informasi tentang keberagaman produk pengolahan daerah setempat sebagai wujud cinta tanah air dan bangga pada produk Indonesia. 2.1.1 Suka bertanya kepada guru dalam pembelajaran pembuatan minuman segar di daerah setempat. 2.1.2 Tidak puas pada jawaban yang diberikan guru dalam pembelajaran pembuatan minuman segar di daerah setempat. 2.1.3 ….. 8
  • 9. 9 KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR 3 3.1 Memahami rancangan pembuatan, penyajian dan pengemasan aneka olahan pangan buah dan sayuran menjadi minuman segar berdasarkan konsep dan prosedur berkarya sesuai wilayah setempat. 3.1.1 Menjelaskan pengertian minuman segar. 3.1.2 Mengidentifikasi jenis olahan pangan buah dan sayuran menjadi minuman segar yang terdapat di wilayah setempat. 3.1.3 … 4 4.1 Mencoba membuat olahan pangan buah dan sayuran menjadi minuman segar sesuai rancangan dan bahan yang ada di wilayah setempat 4.1.1 Merancang pembuatan minuman segar khas di daerah setempat dari buah dan sayuran. 4.1.2 …...
  • 10. D. TUJUAN PEMBELAJARAN (Draf Permendikbud terbaru ditiadakan) 1. Rumuskan tujuan pembelajaran yang relevan dengan indikator pencapaian kompetensi. Tujuan-tujuan tersebut DAPAT dikelompokkan menjadi tujuan pertemuan 1, 2, 3, dst. 2. Rumuskan tujuan pembelajaran mengacu pada indikator. 3. Tujuan Pembelajaran untuk KD dari KI-1 dan KI-2 sebaiknya dirumuskan karena ditagih dalam penilaian. 4. Tujuan pembelajaran dirumuskan dengan menggunakan kata kerja operasional yang dapat diamati dan diukur, yang mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan setidak-tidaknya mengandung dua aspek: Audience (peserta didik) dan Behavior (aspek kemampuan). 10
  • 11. CONTOH TUJUAN PEMBELAJARAN Setelah mengikuti proses pembelajaran: 1.1.1 bersemangat mempelajari keberagaman produk olahan minumansegar di daerah setempat; 1.1.2 serius mempelajari keberagaman produk olahan minuman segar di daerah setempat; 3.1.1. menjelaskan pengertian minuman segar; 3.1.2 mengidentifikasi jenis olahan pangan minuman segar dari buah dan sayuran yangmterdapat di wilayah setempat; 4.1.2.1 membuat minuman segar dari buah kelapa; 4.1.2.2 membuat minuman segar segar dari buah dan sayuran khas di daerah setempat; 11
  • 12. E. MATERI PEMBELAJARAN – Pertemuan 1 ........ – Pertemuan 2 ........ – Pertemuan 3 ......... – Dst./isi sub-tema/topik sebagaimana disarankan pada silabus untuk masing-masing pertemuan. Materi pembelajaran DAPAT ditambah apabila materi yang terdapat pada silabus kurang memadai. 12
  • 13. F. METODE PEMBELAJARAN (Draf Permendikbud terbaru ditiadakan) – Dalam Metode Pembelajaran terdiri dari: ---Pendekatan Pembelajaran, Model Pembelajaran dan Metode Pembelajaran  Pendekatan Pembelajaran: Saintifik  Model Pembelajaran: PBL/PJBL/Discovery Learning  Metode Penelitian: Ceramah/Tanyajawab,dll – Metode pembelajaran yang dirancang dalam RPP pada dasarnya adalah metode yang dinyatakan secara eksplisit atau disimpulkan dari kegiatan pembelajaran yang dirancang dalam silabus. 13
  • 14. G. SUMBER BELAJAR Tulis spesifikasi semua sumber belajar (buku siswa, buku referensi, majalah, koran, situs internet, lingkungan sekitar, nara sumber, dsb.). CONTOH cara menuliskan: • Buku siswa: Nama pengarang. Tahun penerbitan. Judul buku. Kota penerbitan: Penerbit •Buku referensi: Nama pengarang. Tahun penerbitan. Judul buku. Kota penerbitan: Penerbit •Majalah: Penulis artikel. Tahun terbit. Judul artikel. Nama majalah, Volume, Nomor, Tahun. 14
  • 15. CONTOH cara menuliskan: – Koran: Judul artikel, Nama koran, Edisi (tanggal terbit), Halaman, Kolom – Situs internet: Penulis. Tahun. Judul artikel. (Tersedia di Situs internet lengkap dengan tanggal pengunduhan) – Lingkungan sekitar: Nama dan lokasi lingkungan sekitar yang dimaksud – Narasumber: Nama narasumber yang dimaksud beserta bidang keahlian dan/atau profesinya – Lainnya (sesuai dengan aturan yang berlaku) 15
  • 16. H. MEDIA PEMBELAJARAN Tulis spesifikasi semua media pembelajaran (video/film, rekaman audio, model, chart, gambar, realia, dsb.) CONTOH cara menuliskan: •Video/film: Judul. Tahun. Produser. (Tersedia di Situs internet lengkap dengan tanggal pengunduhan) •Rekaman audio: Judul. Tahun. Produser. (Tersedia di Situs internet lengkap dengan tanggal pengunduhan) •Model: Nama model yang dimaksud •Gambar: Judul gambar yang dimaksud •Realia: Nama benda yang dimaksud
  • 17. I. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN Pertemuan 1 » Pendahuluan (10% dari total waktu pertemuan yang dinyatakan dalam menit) » Kegiatan inti (75% dari total waktu pertemuan yang dinyatakan dalam menit) » Penutup (15% dari total waktu pertemuan yang dinyatakan dalam menit) Pertemuan 2 Pertemuan 3 Dst.
  • 18. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN • Disarankan pembelajaran mencakup tahap-tahap 5M dalam satu pertemuan. Namun demikian, apabila tahap-tahap 5M tersebut TIDAK dapat diselesaikan dalam satu pertemuan karena kurangnya waktu, tahap-tahap yang belum dilaksanakan DAPAT dilanjutkan pada pertemuan berikutnya sampai kelima tahap tersebut selesai. • Pembelajaran dengan tahap-tahap 5M DAPAT dilanjutkan dengan MENCIPTA.
  • 19. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN • Kegiatan-kegiatan pembelajaran pada dasarnya disalin dari silabus mata pelajaran. Kegiatan-kegiatan pembelajaran tersebut dapat disempurnakan dengan cara menambah, mengurangi dan/atau mengubahnya. • Kegiatan-kegiatan pembelajaran pada dasarnya dinyatakan dalam rumusan rancangan guru melakukan kegiatan apa yang DILENGKAPI dengan rancangan kegiatan belajar peserta didik.
  • 20. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN • Pada tahap PENUTUP peserta didik ANTARA LAIN menerima tugas penguatan, pengayaan atau remedi. • Kegiatan pembelajaran tidak hanya terjadi di ruang kelas, tetapi juga dapat dilakukan di luar ruang kelas dan lingkungan sekolah. Selain itu pemanfaatan TI serta kebiasaan membaca agar digalakkan.
  • 21. J. PENILAIAN Penilaian: 1. Sikap (Observasi, Penilaian Diri, Penilaian Antar Peserta Didik, Jurnal) 2. Pengetahuan (Tes Tulis, Tes Lisan, penugasan) 3. Keterampilan (Tes Praktek, Projek, Portofolio) (Teknik, bentuk instrumen, kisi-kisi, instrumen, rubrik penilaian, pedoman penskoran)
  • 22. LAMPIRAN  Pada RPP, lampiran juga sangat penting dan merupakan bagian yang tak terpisahkan.  Lampiran RPP meliputi:  Jenis Tes, Rubrik Penilaian, Kunci jawaban, pedoman penskoran;  LKS  Uraian materi 2222