SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
Penggolongan
tumbuhan
Akar serabut biasanya dimiliki oleh tumbuhan jenis monokotil
(biji berkeping tunggal). Misalnya, padi, jagung, dan kelapa.
Akar tunggang biasanya dimiliki oleh tumbuhan jenis dikotil (biji
berkeping dua). Misalnya, mangga, jambu, jeruk, dan
kacangkacangan.
BERDASARKAN BENTUK
BATANGNYA
Batang berkayu
Batang berkayu memiliki kambium yang berfungsi
membentuk kayu dan kulit kayu. Contohnya, pohon jati,
mangga, dan jambu..
Batang rumput
Batang rumput tidak berkayu, beruas-ruas, dan berongga,
contohnya batang padi, jagung, dan rumputrumputan.
Tumbuhan dengan batang rumput umumnya pendek.
Batang basah
Batang basah mudah dipotong, batangnya tidak keras dan
berair. Tumbuhan dengan batang basah umumnya pendek,
tidak setinggi pohon kayu. Contohnya: pohon pisang, bayam,
pacar air, kangkung.
BERDASARKAN BENTUK
DAUNNYA
a. Tulang Daun Menyirip
Bentuk tulang daun seperti ini disebut
bertulang daun menyirip. Misalnya:
Jambu, mangga, rambutan, dan jeruk.
b. Tulang Daun Menjari
Pada daun menjari terdapat lebih dari
satu tulang daun besar. Kemudian bentuk
daunnya pun ber bentuk seperti jari.
Daun pepaya dan daun jarak memiliki
bentuk tulang daun menjari seperti
singkong.
c. Tulang Daun Sejajar
Daun jenis ini memiliki tulang daun
berbentuk seperti garis-garis
sejajar.Terlihat bahwa tulang daun
tersebut sejajar mulai dari pangkal daun
hingga ujung daun. Biasanya bentuk
daunnya panjang-panjang. Contohnya,
jagung, tebu, padi, dan alang-alang.
BERDASARKAN BIJINNYA
Biji itu berkeping. Biji ada yang berkeping satu dan ada yang
berkeping dua. Biji berkeping satu disebut monokotil dan biji
berkeping dua disebut dikotil
Penggolongan tumbuhan.ppt
Penggolongan tumbuhan.ppt

More Related Content

Similar to Penggolongan tumbuhan.ppt

Biologi bismillah new
Biologi bismillah newBiologi bismillah new
Biologi bismillah newCameliacasya
 
Presentasi Biologi Spermatopita Tumbuhan Berbiji X-A SMAN 31 Jakarta
Presentasi Biologi Spermatopita Tumbuhan Berbiji  X-A SMAN 31 JakartaPresentasi Biologi Spermatopita Tumbuhan Berbiji  X-A SMAN 31 Jakarta
Presentasi Biologi Spermatopita Tumbuhan Berbiji X-A SMAN 31 JakartaNovianti Astri
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Organ Metamorfosis
PPT Morfologi Tumbuhan - Organ MetamorfosisPPT Morfologi Tumbuhan - Organ Metamorfosis
PPT Morfologi Tumbuhan - Organ MetamorfosisAgustin Dian Kartikasari
 
RADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptx
RADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptxRADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptx
RADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptxazizahpuspasari1
 
Tugas presentasi kelompok 6.pptx
Tugas presentasi kelompok 6.pptxTugas presentasi kelompok 6.pptx
Tugas presentasi kelompok 6.pptxZahratushShalehah2
 
Bagian Tumbuhan kelas4.pptx
Bagian Tumbuhan kelas4.pptxBagian Tumbuhan kelas4.pptx
Bagian Tumbuhan kelas4.pptxAliandoSaraf
 
STRUKTUR ORGANISASI TUBUH TUMBUHAN
STRUKTUR ORGANISASI TUBUH TUMBUHANSTRUKTUR ORGANISASI TUBUH TUMBUHAN
STRUKTUR ORGANISASI TUBUH TUMBUHANyuanitaandriani
 
10. Struktur dan Fungsi Organ Tumbuhan.pptx
10. Struktur dan Fungsi Organ Tumbuhan.pptx10. Struktur dan Fungsi Organ Tumbuhan.pptx
10. Struktur dan Fungsi Organ Tumbuhan.pptxFarisMaulanaAzhar
 

Similar to Penggolongan tumbuhan.ppt (20)

Biologi bismillah new
Biologi bismillah newBiologi bismillah new
Biologi bismillah new
 
Presentasi Biologi Spermatopita Tumbuhan Berbiji X-A SMAN 31 Jakarta
Presentasi Biologi Spermatopita Tumbuhan Berbiji  X-A SMAN 31 JakartaPresentasi Biologi Spermatopita Tumbuhan Berbiji  X-A SMAN 31 Jakarta
Presentasi Biologi Spermatopita Tumbuhan Berbiji X-A SMAN 31 Jakarta
 
Gymnospermae
GymnospermaeGymnospermae
Gymnospermae
 
Makalah morfologi batang 2
Makalah morfologi batang 2Makalah morfologi batang 2
Makalah morfologi batang 2
 
Makalah tumbuhan paku
Makalah tumbuhan pakuMakalah tumbuhan paku
Makalah tumbuhan paku
 
Makalah morfologi batang 3
Makalah morfologi batang 3Makalah morfologi batang 3
Makalah morfologi batang 3
 
Soal tema 3
Soal tema 3Soal tema 3
Soal tema 3
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Organ Metamorfosis
PPT Morfologi Tumbuhan - Organ MetamorfosisPPT Morfologi Tumbuhan - Organ Metamorfosis
PPT Morfologi Tumbuhan - Organ Metamorfosis
 
RADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptx
RADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptxRADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptx
RADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptx
 
Tumbuhan biji
Tumbuhan bijiTumbuhan biji
Tumbuhan biji
 
Morfologi Batang
Morfologi BatangMorfologi Batang
Morfologi Batang
 
Tugas presentasi kelompok 6.pptx
Tugas presentasi kelompok 6.pptxTugas presentasi kelompok 6.pptx
Tugas presentasi kelompok 6.pptx
 
Akar Dan Batang.pptx
Akar Dan Batang.pptxAkar Dan Batang.pptx
Akar Dan Batang.pptx
 
Bagian Tumbuhan kelas4.pptx
Bagian Tumbuhan kelas4.pptxBagian Tumbuhan kelas4.pptx
Bagian Tumbuhan kelas4.pptx
 
Makalah morfologi batang 3
Makalah morfologi batang 3Makalah morfologi batang 3
Makalah morfologi batang 3
 
Struktur dan Fungsi Tumbuhan
Struktur dan Fungsi TumbuhanStruktur dan Fungsi Tumbuhan
Struktur dan Fungsi Tumbuhan
 
Organ Tumbuhan
Organ TumbuhanOrgan Tumbuhan
Organ Tumbuhan
 
Makalah morfologi batang 2
Makalah morfologi batang 2Makalah morfologi batang 2
Makalah morfologi batang 2
 
STRUKTUR ORGANISASI TUBUH TUMBUHAN
STRUKTUR ORGANISASI TUBUH TUMBUHANSTRUKTUR ORGANISASI TUBUH TUMBUHAN
STRUKTUR ORGANISASI TUBUH TUMBUHAN
 
10. Struktur dan Fungsi Organ Tumbuhan.pptx
10. Struktur dan Fungsi Organ Tumbuhan.pptx10. Struktur dan Fungsi Organ Tumbuhan.pptx
10. Struktur dan Fungsi Organ Tumbuhan.pptx
 

Recently uploaded

MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI pptMATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI pptAnggitBetaniaNugraha
 
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampelbagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampelbaiqtryz
 
Presentasi METABOLISME PROTEIN & ASAM-AMINO
Presentasi METABOLISME PROTEIN & ASAM-AMINOPresentasi METABOLISME PROTEIN & ASAM-AMINO
Presentasi METABOLISME PROTEIN & ASAM-AMINOssuser1cc42a
 
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdfDampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdfssuser4743df
 
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docxPERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docxMuhammadSatarKusumaS
 
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...TitinSolikhah2
 
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...rofinaputri
 
Dana Setiawan (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
Dana Setiawan   (Paparan terkait Konstruksi Jalan )Dana Setiawan   (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
Dana Setiawan (Paparan terkait Konstruksi Jalan )RifkiAbrar2
 
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdfe-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdfIAARD/Bogor, Indonesia
 

Recently uploaded (9)

MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI pptMATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
 
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampelbagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
 
Presentasi METABOLISME PROTEIN & ASAM-AMINO
Presentasi METABOLISME PROTEIN & ASAM-AMINOPresentasi METABOLISME PROTEIN & ASAM-AMINO
Presentasi METABOLISME PROTEIN & ASAM-AMINO
 
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdfDampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
 
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docxPERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
 
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
 
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
 
Dana Setiawan (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
Dana Setiawan   (Paparan terkait Konstruksi Jalan )Dana Setiawan   (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
Dana Setiawan (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
 
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdfe-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
 

Penggolongan tumbuhan.ppt

  • 2.
  • 3. Akar serabut biasanya dimiliki oleh tumbuhan jenis monokotil (biji berkeping tunggal). Misalnya, padi, jagung, dan kelapa. Akar tunggang biasanya dimiliki oleh tumbuhan jenis dikotil (biji berkeping dua). Misalnya, mangga, jambu, jeruk, dan kacangkacangan.
  • 4. BERDASARKAN BENTUK BATANGNYA Batang berkayu Batang berkayu memiliki kambium yang berfungsi membentuk kayu dan kulit kayu. Contohnya, pohon jati, mangga, dan jambu.. Batang rumput Batang rumput tidak berkayu, beruas-ruas, dan berongga, contohnya batang padi, jagung, dan rumputrumputan. Tumbuhan dengan batang rumput umumnya pendek. Batang basah Batang basah mudah dipotong, batangnya tidak keras dan berair. Tumbuhan dengan batang basah umumnya pendek, tidak setinggi pohon kayu. Contohnya: pohon pisang, bayam, pacar air, kangkung.
  • 5.
  • 7. a. Tulang Daun Menyirip Bentuk tulang daun seperti ini disebut bertulang daun menyirip. Misalnya: Jambu, mangga, rambutan, dan jeruk. b. Tulang Daun Menjari Pada daun menjari terdapat lebih dari satu tulang daun besar. Kemudian bentuk daunnya pun ber bentuk seperti jari. Daun pepaya dan daun jarak memiliki bentuk tulang daun menjari seperti singkong. c. Tulang Daun Sejajar Daun jenis ini memiliki tulang daun berbentuk seperti garis-garis sejajar.Terlihat bahwa tulang daun tersebut sejajar mulai dari pangkal daun hingga ujung daun. Biasanya bentuk daunnya panjang-panjang. Contohnya, jagung, tebu, padi, dan alang-alang.
  • 9. Biji itu berkeping. Biji ada yang berkeping satu dan ada yang berkeping dua. Biji berkeping satu disebut monokotil dan biji berkeping dua disebut dikotil