SlideShare a Scribd company logo
PEMERINTAH KABUPATEN AGAM
BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK
PENINGKATAN
KAPASITAS LEMBAGA
PARIK PAGA NAGARI
BUDI PERWIRA NEGARA AP. M.Si
KEPALA BADAN KESBANGPOL AGAM
MAGEK, SABTU 19 NOVEMBER 2022
PENDAHULUAN
Pemerintah Kabupaten Agam
PARIK PAGA
Undang-UndangNo.6Tahun2014tentangDesa;
Permendagri No. 18 tahun 2018 tentang Lembaga
KemasyarakatanDesadanLembagaAdatDesa;
Permendagri No. 26 Tahun 2020 tentang
Penyelenggaraan Ketertiban Umum dan
Ketentraman Masyarakat serta Perlindungan
Masyarakat;
Peraturan Daerah Prov. Sumbar Nomor 7 tahun
2018tentangNagari
DASAR HUKUM
Pemerintah Kabupaten Agam
PARIK PAGA
-Sistem Pertahanan Nagari-
Parik Paga dalam Nagari adalah Unsur dari
Pemuda di Nagari yang berfungsi di bidang
Ketentraman dan Keamanan
(Perda Prov. Sumbar No. 7 Tahun 2018)
Pemerintah Kabupaten Agam
suatu unsur atau lembaga yang bertugas menjaga ketertiban
masyarakat nagari.
Sebagai tembok sekaligus benteng pertahanan ketika ada
masalah dari luar maupun dari dalam yang akan merusak citra
dan keamanan nagari.
KEPALA NAGARI
jINIH NAN AMPEK NAGARI
MANTI NAGARI
PARIK PAGA NAGARI
PARIK PAGA
-Parik Paga dalam Kelembagaan Nagari-
Pemerintah Kabupaten Agam
URANG NAN AMPEK JINIH
Pimpinan Nagari
Melaksanakan Tata Usaha Nagari
(Penyelesaian Sengketa)
Imam, Khatib, Bilal dan Maulana
(Pembimbing Agam Islam)
Keamanan dan Ketertiban
Masyarakat Nagari
PARIK PAGA
-Kedudukan, Tugas dan Fungsi-
Parik Paga sebagai wadah partisipasi masyarakat dan mitra Pemerintah Nagari dalam menjaga ketertiban dan
ketentramanmasyarakatnagari.
ParikPagabertanggungjawablangsungkepadawalinagari
Berdasarkan Permendagri No. 18 Tahun 2018 sebagai Lembaga Kemasyarakatan Daerah, Parik Paga memiliki
fungsi;
melakukanpemberdayaanmasyarakatDesa;
ikutsertadalamperencanaandanpelaksanaanpembangunan;dan
meningkatkanpelayananmasyarakatDesa.
DalammelaksanakantugasParikPagamengusulkanprogramkerjadankegiatankepadaPemerintahNagari.
Pemerintah Kabupaten Agam
TUGAS KEWAJIBAN HAK
Membantu menyelenggarakan ketentraman,
ketertiban umum dan Parik Paga dalam skala
kewenangan nagari
melaksanakan tugas dengan tanggung jawab
dan menjunjung tinggi norma hukum, norma
agama, norma susila, dan perilaku sosial yang
hidup dan berkembang di masyarakat
mendapatkan kesempatan mengikuti peningkatan
kapasitas Parik Paga
membantu penanganan ketenteraman, ketertiban
umum dan keamanan dalam penyelenggaraan pemilu,
pilkada dan pilwana
melaksanakan janji Parik Paga mendapatkan kartu tanda Anggota Parik Paga
membantu dalam penanggulangan dan pencegahan
bencana serta kebakaran;
melaporkan kepada Walinagari apabila
ditemukan atau patut diduga adanya
gangguan keamanan, ketenteraman dan
ketertiban masyarakat serta Parik Paga
mendapatkan sarana dan prasarana penunjang
tugas operasional;
membantu pelaksanaan pembinaan dan bimbingan
kemasyarakatan;
mendapatkan piagam penghargaan bagi yang telah
mengabdi selama 10 (sepuluh) dan 20 (dua puluh)
tahun dari bupati/wali kota serta 30 (tiga puluh)
tahun dari gubernur;
membantu dalam kegiatan sosial kemasyarakatan; mendapatkan biaya operasional dalam menunjang
pelaksanaan tugas
membantu upaya pertahanan negara;
membantu pengamanan objek vital
PARIK PAGA
-Tugas, Hak dan Kewajiban-
Berdasarkan Permendagri No. 26 Tahun 2020 Pasal 27 - 31
Satlinmas atauParikPagadalampenyebutan lembagakemasyarakatanadatnya,memilikiTugas,Hak,dankewajiban.
Pemerintah Kabupaten Agam
Pemerintah Kabupaten Agam
PENINGKATAN KAPASITAS
PARIK PAGA
Amanat Pasal 28 huruf a
Permendagri No. 26 Tahun 20
TUJUAN PENINGKATAN
KAPASITAS PARIK PAGA
Agar anggota Parik Paga memiliki
disiplin, keterampilan, jasmani yang sehat
dan mampu berpartisipasi aktif serta
tertanam rasa persatuan dan kesatuan
tinggi dalam melaksanakan tugas.
Pemerintah Kabupaten Agam
PENINGKATAN KAPASITAS PARIK PAGA
-Pelaksanaan Tugas-
DUA ESTETIKA MENDASAR PARIK PAGA DALAM MENJALANKAN TUGAS
PERATURAN ETIKA
Bertindak sebagai wakil kanagarian diharapkan dan dipercaya oleh warga
untuk bekerja dalam lingkungan adat
Melindungi dan mengamankan lingkungannya dari setiap gangguan serta
pelanggaran hukum
Melaksanakan seluruh tugasnya secara tidak memihak, tanpa pandang
bulu membedakan status, jenis kelammin, suku dan agam.
Menggunakan kebebasan untuk mengambil keputusan sesuai dengan
posisinya atau kewenangannya.
Tidak akan menggunakan tindakan atau kekerasan yang tidak perlu serta
bertentangan dengan aturan hukum.
Harus bekerjasama dengan semua organisasi baik kemasyarakatan,
kepemudaan dan aparat hukum dalam menjalankan tugas yang ada di
kanagarian.
Meningkatkan dan menambah pengetahuan dan kecakapan.
Bertingkah laku yang baik sesuai dengan norma dan aturan yang berlaku.
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
PERATURAN HUKUM
Hukum Pidana
Hukum Perdata
Hukum Agraria
Hukum Pekawinan
Hukum tata Negara
Hukum adat
Menyadari pentingnya masyarakat yang aman,
tertib dan teratur melalui lembaga-lembaga
pemerintah dan menerapkan sebuah peraturan
hukum untuk menetapkan standar perilaku yang
aman dan layak.
Dalam menyikapi ketertiban dan ketentraman,
Parik Paga harus mengacu kepada aturan-aturan
hukum nasional seperti:
1.
2.
3.
4.
5.
6.
Pemerintah Kabupaten Agam
PENINGKATAN KAPASITAS PARIK PAGA
-Ilmu yang Harus Dikuasai-
Ketulusan Moral
Memahami, mengetahui dan mematuhi
undang-undang baik hukum adat dan agama
maupun hukum formal (normal)
Cinta Nagari sebagai cinta tanah air
Memahami apa yang disebut Ragam urang
Urang, dapat merasakan buruk dan yang baik, tinggi dan
yang rendah, gelap dan yang terang. Merasa Malu kalau
tidak dapat sama dengan orang lain.
Urang Sabana Urang seperti Urang kabilangan,
urang Kuat, Urang tahu, dan urang Arif Bijaksana
Takah Urang, tampak normal, tetapi tidak mempunyai
sikap yang tetap. Turut kemana angin keras disana dia
rebah
Angkuah Urang, Berlagak tahu seperti orang lain tetapi
sebernaya tidak paham. Orang yang tidak punya malu
Urang- Urang, umbua-umbua di tengah sawah. Orang ini
bebal (dungu)
Ragam Urang ;
Pemerintah Kabupaten Agam
PENINGKATAN KAPASITAS PARIK PAGA
-Penyelenggaraan Ketertiban Umum dan Ketentraman Masyarakat serta
Penyelenggaraan Perlindungan Masyarakat-
Disesuaikan dengan kearifan
lokal di masing-masing daerah
Bidang
Kesamaptaan
Bidang
Perlindungan
Masyarakat
Bidang
Penanggulangan
Bencana
Bidang
Kekhususan
Meningkatkan Kapasitas Kedisiplinan :
PBB
Perarutan Penghormatan
Tata Upacara
Meningkatkan Pembinaan Jasmani
Beladiri
Senam/Olahraga
1.
a.
b.
c.
2.
a.
b.
Meningkatkan Pengetahuan Perlingungan Masyarakat ;
Pengetahuan Dasar Perlindungan Masyarakat ;
Etika Pergaulan;
Pengetahuan tentang Bencana
Pengetahuan tentang pamswakarsa;
Bela Negara
Meningkatkan Pengetahuan Tentang Penanganan
Gangguan Kamtibmas;
Pengaturan
Penjagaan
Pengawalan
Patroli
Pengamanan TPS
Deteksi dini dan cegah dini pada gangguan tibum dan
tranmas
1.
a.
b.
c.
d.
e.
2.
a.
b.
c.
d.
e.
f.
Bencana Banjir dan Tsunami ;
Bencana Kebakaran;
Bencana yang diakibatkan oleh Gunung Meletus,
Gempa Bumi, Tanah Longsor, dan angin;
Penanganan Pengungsi;
Sistem pengamanan;
Dukungan kepada pengungsi
1.
2.
3.
4.
5.
6.
Pemerintah Kabupaten Agam
THANK YOU

More Related Content

What's hot

Pidato pasambahan siriah carano
Pidato pasambahan siriah caranoPidato pasambahan siriah carano
Pidato pasambahan siriah caranoSutan Müdô
 
Program kerja pramuka
Program kerja pramukaProgram kerja pramuka
Program kerja pramuka
Pathoni Hapani
 
Rambu rambu k3
Rambu rambu k3Rambu rambu k3
Rambu rambu k3
Jessie Normansyah
 
Lirik syi'ir tanpo waton
Lirik syi'ir tanpo watonLirik syi'ir tanpo waton
Lirik syi'ir tanpo waton
Passti Mu
 
Materi pelatihan mkkg
Materi pelatihan mkkgMateri pelatihan mkkg
Materi pelatihan mkkgEko Kiswanto
 
34 provinsi di indonesia beserta pakaian
34 provinsi di indonesia beserta pakaian34 provinsi di indonesia beserta pakaian
34 provinsi di indonesia beserta pakaian
State Uiversity Of Medan (UNIMED)
 
Administrasi & kesekretariatan
Administrasi & kesekretariatanAdministrasi & kesekretariatan
Administrasi & kesekretariatan
Nurdin Al-Azies
 
3 sk. pembentukan tim siaga bencana
3 sk. pembentukan tim siaga bencana3 sk. pembentukan tim siaga bencana
3 sk. pembentukan tim siaga bencana
Deddy Sutarmin
 
Teks upacara
Teks upacaraTeks upacara
Teks upacara
Prayoga Hadi P
 
Text Doa Serah terima Jabatan
Text Doa Serah terima JabatanText Doa Serah terima Jabatan
Text Doa Serah terima Jabatan
Ahmad Hanafi
 
STOP KEKERASAN TERHADAP PEREMPUAN DAN ANAK (3).ppt
STOP KEKERASAN TERHADAP PEREMPUAN DAN ANAK (3).pptSTOP KEKERASAN TERHADAP PEREMPUAN DAN ANAK (3).ppt
STOP KEKERASAN TERHADAP PEREMPUAN DAN ANAK (3).ppt
BidangPPdanPA
 
Program kerja tahunan pramuka
Program kerja tahunan pramukaProgram kerja tahunan pramuka
Program kerja tahunan pramuka
Iman Nurman R
 
PPT tanggap darurat & pencegahan kebakaran 2.pptx
PPT tanggap darurat & pencegahan kebakaran 2.pptxPPT tanggap darurat & pencegahan kebakaran 2.pptx
PPT tanggap darurat & pencegahan kebakaran 2.pptx
AdindaNadia2
 
2 Presentasi materi desa tangguh bencana.pptx
2 Presentasi materi desa tangguh bencana.pptx2 Presentasi materi desa tangguh bencana.pptx
2 Presentasi materi desa tangguh bencana.pptx
tatanghusaini2
 
Paparan Polda Tentang Illegal Logging
Paparan Polda Tentang Illegal LoggingPaparan Polda Tentang Illegal Logging
Paparan Polda Tentang Illegal Logging
People Power
 
MATERI SKU SKK SPG.pptx
MATERI SKU SKK SPG.pptxMATERI SKU SKK SPG.pptx
MATERI SKU SKK SPG.pptx
mikhawirian
 
Presentation Apar
Presentation AparPresentation Apar
Presentation Apar
Robi Ananda
 
Materi dan surat undangan + nama
Materi dan surat undangan + namaMateri dan surat undangan + nama
Materi dan surat undangan + namaArif Pradana
 
Banjir sd 26 mei 2010
Banjir sd 26 mei 2010Banjir sd 26 mei 2010
Banjir sd 26 mei 2010
Ninil Jannah
 
Produk Hukum Daerah
Produk Hukum DaerahProduk Hukum Daerah
Produk Hukum Daerah
Ardi Susanto
 

What's hot (20)

Pidato pasambahan siriah carano
Pidato pasambahan siriah caranoPidato pasambahan siriah carano
Pidato pasambahan siriah carano
 
Program kerja pramuka
Program kerja pramukaProgram kerja pramuka
Program kerja pramuka
 
Rambu rambu k3
Rambu rambu k3Rambu rambu k3
Rambu rambu k3
 
Lirik syi'ir tanpo waton
Lirik syi'ir tanpo watonLirik syi'ir tanpo waton
Lirik syi'ir tanpo waton
 
Materi pelatihan mkkg
Materi pelatihan mkkgMateri pelatihan mkkg
Materi pelatihan mkkg
 
34 provinsi di indonesia beserta pakaian
34 provinsi di indonesia beserta pakaian34 provinsi di indonesia beserta pakaian
34 provinsi di indonesia beserta pakaian
 
Administrasi & kesekretariatan
Administrasi & kesekretariatanAdministrasi & kesekretariatan
Administrasi & kesekretariatan
 
3 sk. pembentukan tim siaga bencana
3 sk. pembentukan tim siaga bencana3 sk. pembentukan tim siaga bencana
3 sk. pembentukan tim siaga bencana
 
Teks upacara
Teks upacaraTeks upacara
Teks upacara
 
Text Doa Serah terima Jabatan
Text Doa Serah terima JabatanText Doa Serah terima Jabatan
Text Doa Serah terima Jabatan
 
STOP KEKERASAN TERHADAP PEREMPUAN DAN ANAK (3).ppt
STOP KEKERASAN TERHADAP PEREMPUAN DAN ANAK (3).pptSTOP KEKERASAN TERHADAP PEREMPUAN DAN ANAK (3).ppt
STOP KEKERASAN TERHADAP PEREMPUAN DAN ANAK (3).ppt
 
Program kerja tahunan pramuka
Program kerja tahunan pramukaProgram kerja tahunan pramuka
Program kerja tahunan pramuka
 
PPT tanggap darurat & pencegahan kebakaran 2.pptx
PPT tanggap darurat & pencegahan kebakaran 2.pptxPPT tanggap darurat & pencegahan kebakaran 2.pptx
PPT tanggap darurat & pencegahan kebakaran 2.pptx
 
2 Presentasi materi desa tangguh bencana.pptx
2 Presentasi materi desa tangguh bencana.pptx2 Presentasi materi desa tangguh bencana.pptx
2 Presentasi materi desa tangguh bencana.pptx
 
Paparan Polda Tentang Illegal Logging
Paparan Polda Tentang Illegal LoggingPaparan Polda Tentang Illegal Logging
Paparan Polda Tentang Illegal Logging
 
MATERI SKU SKK SPG.pptx
MATERI SKU SKK SPG.pptxMATERI SKU SKK SPG.pptx
MATERI SKU SKK SPG.pptx
 
Presentation Apar
Presentation AparPresentation Apar
Presentation Apar
 
Materi dan surat undangan + nama
Materi dan surat undangan + namaMateri dan surat undangan + nama
Materi dan surat undangan + nama
 
Banjir sd 26 mei 2010
Banjir sd 26 mei 2010Banjir sd 26 mei 2010
Banjir sd 26 mei 2010
 
Produk Hukum Daerah
Produk Hukum DaerahProduk Hukum Daerah
Produk Hukum Daerah
 

Recently uploaded

Sosialisasi Penyaluran DAK Fisik 2023 DJPB.pptx
Sosialisasi Penyaluran DAK Fisik 2023 DJPB.pptxSosialisasi Penyaluran DAK Fisik 2023 DJPB.pptx
Sosialisasi Penyaluran DAK Fisik 2023 DJPB.pptx
SeksiBankKPPNMalang
 
Inpres No 1 Tahun 2024 tentang Percepatan Penyediaan Air Minum
Inpres No 1 Tahun 2024 tentang Percepatan Penyediaan Air MinumInpres No 1 Tahun 2024 tentang Percepatan Penyediaan Air Minum
Inpres No 1 Tahun 2024 tentang Percepatan Penyediaan Air Minum
firlanarahmania
 
Peraturan Pemerintah Nomor 11 TAHUN 2017 Tentang Manajemen PNS
Peraturan Pemerintah Nomor 11 TAHUN 2017 Tentang Manajemen PNSPeraturan Pemerintah Nomor 11 TAHUN 2017 Tentang Manajemen PNS
Peraturan Pemerintah Nomor 11 TAHUN 2017 Tentang Manajemen PNS
bkpsdmkamparkab
 
Contractor Safety Management System (CSMS).pdf
Contractor Safety Management System (CSMS).pdfContractor Safety Management System (CSMS).pdf
Contractor Safety Management System (CSMS).pdf
crestsafety
 
Bahan tayang KMK 334 2021 detailed 1.pptx
Bahan tayang KMK 334 2021 detailed 1.pptxBahan tayang KMK 334 2021 detailed 1.pptx
Bahan tayang KMK 334 2021 detailed 1.pptx
syahirula014
 
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdfBerita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
DenniPratama2
 
Bela Negara dan Kepemimpinan Pancasila PKA VII.pptx
Bela Negara dan Kepemimpinan Pancasila PKA VII.pptxBela Negara dan Kepemimpinan Pancasila PKA VII.pptx
Bela Negara dan Kepemimpinan Pancasila PKA VII.pptx
andikhaidir6
 
1. REVIU Dokumen Ren Angg Daerah Tahunan.pptx
1. REVIU Dokumen Ren Angg Daerah Tahunan.pptx1. REVIU Dokumen Ren Angg Daerah Tahunan.pptx
1. REVIU Dokumen Ren Angg Daerah Tahunan.pptx
andikhaidir6
 
2024.05.14 Paparan Progres Pelaksanaan Inpres No 1 Tahun 2024.pdf
2024.05.14 Paparan Progres Pelaksanaan  Inpres No 1 Tahun 2024.pdf2024.05.14 Paparan Progres Pelaksanaan  Inpres No 1 Tahun 2024.pdf
2024.05.14 Paparan Progres Pelaksanaan Inpres No 1 Tahun 2024.pdf
firlanarahmania
 
Prinsip Satu Data Indonesia Domain 1.pdf
Prinsip Satu Data Indonesia Domain 1.pdfPrinsip Satu Data Indonesia Domain 1.pdf
Prinsip Satu Data Indonesia Domain 1.pdf
bayubpsjombang
 

Recently uploaded (10)

Sosialisasi Penyaluran DAK Fisik 2023 DJPB.pptx
Sosialisasi Penyaluran DAK Fisik 2023 DJPB.pptxSosialisasi Penyaluran DAK Fisik 2023 DJPB.pptx
Sosialisasi Penyaluran DAK Fisik 2023 DJPB.pptx
 
Inpres No 1 Tahun 2024 tentang Percepatan Penyediaan Air Minum
Inpres No 1 Tahun 2024 tentang Percepatan Penyediaan Air MinumInpres No 1 Tahun 2024 tentang Percepatan Penyediaan Air Minum
Inpres No 1 Tahun 2024 tentang Percepatan Penyediaan Air Minum
 
Peraturan Pemerintah Nomor 11 TAHUN 2017 Tentang Manajemen PNS
Peraturan Pemerintah Nomor 11 TAHUN 2017 Tentang Manajemen PNSPeraturan Pemerintah Nomor 11 TAHUN 2017 Tentang Manajemen PNS
Peraturan Pemerintah Nomor 11 TAHUN 2017 Tentang Manajemen PNS
 
Contractor Safety Management System (CSMS).pdf
Contractor Safety Management System (CSMS).pdfContractor Safety Management System (CSMS).pdf
Contractor Safety Management System (CSMS).pdf
 
Bahan tayang KMK 334 2021 detailed 1.pptx
Bahan tayang KMK 334 2021 detailed 1.pptxBahan tayang KMK 334 2021 detailed 1.pptx
Bahan tayang KMK 334 2021 detailed 1.pptx
 
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdfBerita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
 
Bela Negara dan Kepemimpinan Pancasila PKA VII.pptx
Bela Negara dan Kepemimpinan Pancasila PKA VII.pptxBela Negara dan Kepemimpinan Pancasila PKA VII.pptx
Bela Negara dan Kepemimpinan Pancasila PKA VII.pptx
 
1. REVIU Dokumen Ren Angg Daerah Tahunan.pptx
1. REVIU Dokumen Ren Angg Daerah Tahunan.pptx1. REVIU Dokumen Ren Angg Daerah Tahunan.pptx
1. REVIU Dokumen Ren Angg Daerah Tahunan.pptx
 
2024.05.14 Paparan Progres Pelaksanaan Inpres No 1 Tahun 2024.pdf
2024.05.14 Paparan Progres Pelaksanaan  Inpres No 1 Tahun 2024.pdf2024.05.14 Paparan Progres Pelaksanaan  Inpres No 1 Tahun 2024.pdf
2024.05.14 Paparan Progres Pelaksanaan Inpres No 1 Tahun 2024.pdf
 
Prinsip Satu Data Indonesia Domain 1.pdf
Prinsip Satu Data Indonesia Domain 1.pdfPrinsip Satu Data Indonesia Domain 1.pdf
Prinsip Satu Data Indonesia Domain 1.pdf
 

PARIK PAGA NAGARI.pdf

  • 1. PEMERINTAH KABUPATEN AGAM BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK PENINGKATAN KAPASITAS LEMBAGA PARIK PAGA NAGARI BUDI PERWIRA NEGARA AP. M.Si KEPALA BADAN KESBANGPOL AGAM MAGEK, SABTU 19 NOVEMBER 2022
  • 3. PARIK PAGA Undang-UndangNo.6Tahun2014tentangDesa; Permendagri No. 18 tahun 2018 tentang Lembaga KemasyarakatanDesadanLembagaAdatDesa; Permendagri No. 26 Tahun 2020 tentang Penyelenggaraan Ketertiban Umum dan Ketentraman Masyarakat serta Perlindungan Masyarakat; Peraturan Daerah Prov. Sumbar Nomor 7 tahun 2018tentangNagari DASAR HUKUM Pemerintah Kabupaten Agam
  • 4. PARIK PAGA -Sistem Pertahanan Nagari- Parik Paga dalam Nagari adalah Unsur dari Pemuda di Nagari yang berfungsi di bidang Ketentraman dan Keamanan (Perda Prov. Sumbar No. 7 Tahun 2018) Pemerintah Kabupaten Agam suatu unsur atau lembaga yang bertugas menjaga ketertiban masyarakat nagari. Sebagai tembok sekaligus benteng pertahanan ketika ada masalah dari luar maupun dari dalam yang akan merusak citra dan keamanan nagari.
  • 5. KEPALA NAGARI jINIH NAN AMPEK NAGARI MANTI NAGARI PARIK PAGA NAGARI PARIK PAGA -Parik Paga dalam Kelembagaan Nagari- Pemerintah Kabupaten Agam URANG NAN AMPEK JINIH Pimpinan Nagari Melaksanakan Tata Usaha Nagari (Penyelesaian Sengketa) Imam, Khatib, Bilal dan Maulana (Pembimbing Agam Islam) Keamanan dan Ketertiban Masyarakat Nagari
  • 6. PARIK PAGA -Kedudukan, Tugas dan Fungsi- Parik Paga sebagai wadah partisipasi masyarakat dan mitra Pemerintah Nagari dalam menjaga ketertiban dan ketentramanmasyarakatnagari. ParikPagabertanggungjawablangsungkepadawalinagari Berdasarkan Permendagri No. 18 Tahun 2018 sebagai Lembaga Kemasyarakatan Daerah, Parik Paga memiliki fungsi; melakukanpemberdayaanmasyarakatDesa; ikutsertadalamperencanaandanpelaksanaanpembangunan;dan meningkatkanpelayananmasyarakatDesa. DalammelaksanakantugasParikPagamengusulkanprogramkerjadankegiatankepadaPemerintahNagari. Pemerintah Kabupaten Agam
  • 7. TUGAS KEWAJIBAN HAK Membantu menyelenggarakan ketentraman, ketertiban umum dan Parik Paga dalam skala kewenangan nagari melaksanakan tugas dengan tanggung jawab dan menjunjung tinggi norma hukum, norma agama, norma susila, dan perilaku sosial yang hidup dan berkembang di masyarakat mendapatkan kesempatan mengikuti peningkatan kapasitas Parik Paga membantu penanganan ketenteraman, ketertiban umum dan keamanan dalam penyelenggaraan pemilu, pilkada dan pilwana melaksanakan janji Parik Paga mendapatkan kartu tanda Anggota Parik Paga membantu dalam penanggulangan dan pencegahan bencana serta kebakaran; melaporkan kepada Walinagari apabila ditemukan atau patut diduga adanya gangguan keamanan, ketenteraman dan ketertiban masyarakat serta Parik Paga mendapatkan sarana dan prasarana penunjang tugas operasional; membantu pelaksanaan pembinaan dan bimbingan kemasyarakatan; mendapatkan piagam penghargaan bagi yang telah mengabdi selama 10 (sepuluh) dan 20 (dua puluh) tahun dari bupati/wali kota serta 30 (tiga puluh) tahun dari gubernur; membantu dalam kegiatan sosial kemasyarakatan; mendapatkan biaya operasional dalam menunjang pelaksanaan tugas membantu upaya pertahanan negara; membantu pengamanan objek vital PARIK PAGA -Tugas, Hak dan Kewajiban- Berdasarkan Permendagri No. 26 Tahun 2020 Pasal 27 - 31 Satlinmas atauParikPagadalampenyebutan lembagakemasyarakatanadatnya,memilikiTugas,Hak,dankewajiban. Pemerintah Kabupaten Agam
  • 8. Pemerintah Kabupaten Agam PENINGKATAN KAPASITAS PARIK PAGA Amanat Pasal 28 huruf a Permendagri No. 26 Tahun 20
  • 9. TUJUAN PENINGKATAN KAPASITAS PARIK PAGA Agar anggota Parik Paga memiliki disiplin, keterampilan, jasmani yang sehat dan mampu berpartisipasi aktif serta tertanam rasa persatuan dan kesatuan tinggi dalam melaksanakan tugas. Pemerintah Kabupaten Agam
  • 10. PENINGKATAN KAPASITAS PARIK PAGA -Pelaksanaan Tugas- DUA ESTETIKA MENDASAR PARIK PAGA DALAM MENJALANKAN TUGAS PERATURAN ETIKA Bertindak sebagai wakil kanagarian diharapkan dan dipercaya oleh warga untuk bekerja dalam lingkungan adat Melindungi dan mengamankan lingkungannya dari setiap gangguan serta pelanggaran hukum Melaksanakan seluruh tugasnya secara tidak memihak, tanpa pandang bulu membedakan status, jenis kelammin, suku dan agam. Menggunakan kebebasan untuk mengambil keputusan sesuai dengan posisinya atau kewenangannya. Tidak akan menggunakan tindakan atau kekerasan yang tidak perlu serta bertentangan dengan aturan hukum. Harus bekerjasama dengan semua organisasi baik kemasyarakatan, kepemudaan dan aparat hukum dalam menjalankan tugas yang ada di kanagarian. Meningkatkan dan menambah pengetahuan dan kecakapan. Bertingkah laku yang baik sesuai dengan norma dan aturan yang berlaku. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. PERATURAN HUKUM Hukum Pidana Hukum Perdata Hukum Agraria Hukum Pekawinan Hukum tata Negara Hukum adat Menyadari pentingnya masyarakat yang aman, tertib dan teratur melalui lembaga-lembaga pemerintah dan menerapkan sebuah peraturan hukum untuk menetapkan standar perilaku yang aman dan layak. Dalam menyikapi ketertiban dan ketentraman, Parik Paga harus mengacu kepada aturan-aturan hukum nasional seperti: 1. 2. 3. 4. 5. 6. Pemerintah Kabupaten Agam
  • 11. PENINGKATAN KAPASITAS PARIK PAGA -Ilmu yang Harus Dikuasai- Ketulusan Moral Memahami, mengetahui dan mematuhi undang-undang baik hukum adat dan agama maupun hukum formal (normal) Cinta Nagari sebagai cinta tanah air Memahami apa yang disebut Ragam urang Urang, dapat merasakan buruk dan yang baik, tinggi dan yang rendah, gelap dan yang terang. Merasa Malu kalau tidak dapat sama dengan orang lain. Urang Sabana Urang seperti Urang kabilangan, urang Kuat, Urang tahu, dan urang Arif Bijaksana Takah Urang, tampak normal, tetapi tidak mempunyai sikap yang tetap. Turut kemana angin keras disana dia rebah Angkuah Urang, Berlagak tahu seperti orang lain tetapi sebernaya tidak paham. Orang yang tidak punya malu Urang- Urang, umbua-umbua di tengah sawah. Orang ini bebal (dungu) Ragam Urang ; Pemerintah Kabupaten Agam
  • 12. PENINGKATAN KAPASITAS PARIK PAGA -Penyelenggaraan Ketertiban Umum dan Ketentraman Masyarakat serta Penyelenggaraan Perlindungan Masyarakat- Disesuaikan dengan kearifan lokal di masing-masing daerah Bidang Kesamaptaan Bidang Perlindungan Masyarakat Bidang Penanggulangan Bencana Bidang Kekhususan Meningkatkan Kapasitas Kedisiplinan : PBB Perarutan Penghormatan Tata Upacara Meningkatkan Pembinaan Jasmani Beladiri Senam/Olahraga 1. a. b. c. 2. a. b. Meningkatkan Pengetahuan Perlingungan Masyarakat ; Pengetahuan Dasar Perlindungan Masyarakat ; Etika Pergaulan; Pengetahuan tentang Bencana Pengetahuan tentang pamswakarsa; Bela Negara Meningkatkan Pengetahuan Tentang Penanganan Gangguan Kamtibmas; Pengaturan Penjagaan Pengawalan Patroli Pengamanan TPS Deteksi dini dan cegah dini pada gangguan tibum dan tranmas 1. a. b. c. d. e. 2. a. b. c. d. e. f. Bencana Banjir dan Tsunami ; Bencana Kebakaran; Bencana yang diakibatkan oleh Gunung Meletus, Gempa Bumi, Tanah Longsor, dan angin; Penanganan Pengungsi; Sistem pengamanan; Dukungan kepada pengungsi 1. 2. 3. 4. 5. 6. Pemerintah Kabupaten Agam