SlideShare a Scribd company logo
Organ Gerak Pada Manusia
Salah satu ciri dari makhluk hidup adalah bergerak. Secara umum, gerak dapat
diartikan berpindah tempat atau perubahan posisi sebagian atau seluruh bagian dari tubuh.
Makhluk hidup akan bergerak apabila ada rangsangan yang mengenai sebagian atau seluruh
bagian tubuhnya. Gerak pada manusia dan hewan menggunakan organ gerak yang tersusun
dalam sistem gerak. Organ gerak berguna untuk berjalan, berlari, melompat, meloncat,
memegang, menggali, memanjat, berenang dan sebagainya.
Organ gerak pada hewan dan manusia memiliki kesamaan. Alat-alat gerak yang
digunakan pada manusia dan hewan ada dua macam, yaitu alat gerak pasif berupa tulang
dan alat gerak aktif berupa otot. Kedua alat gerak ini akan bekerja sama dalam melakukan
pergerakan. Kerja sama antara kedua alat gerak tersebut membentuk suatu sistem yang
disebut sistem gerak.
A. ALAT GERAK AKTIF (OTOT)
Otot memiliki peran penting dalam setiap gerak manusia. Sama halnya dengan tulang.
Otot merupakan organ gerak aktif manusia dan hewan. Coba kamu amati aktivitas sehari-
harimu. Pada saat memegang sebuah benda, organ tubuhmu yang paling berperan adalah
otot.
Tahukah kamu apa itu otot? Otot adalah jaringan yang ada di dalam tubuh manusia,
berupa alat gerak aktif yang menggerakkan tulang sehingga menyebabkan suatu organisme
atau individu dapat bergerak. Otot bekerja dengan cara berkontraksi dan berelaksasi.
Fungsi Otot pada Manusia
1. Menjalankan dan melaksanakan kerja contohnya berjalan, mengangkat dan memegang.
2. Mengalirkan darah yang terdiri atas zat-zat yaitu nutrisi, oksigen dan lain-lain.
Macam-Macam Otot Manusia
1. Otot Polos
Otot Polos adalah otot yang bekerja tanpa kesadaran kita yang dipengaruhi oleh sistem saraf
tak sadar atau saraf otonom, otot polos dibentuk oleh sel-sel yang berbentuk gelendong
dimana kedua ujungnya runcing dan mempunyai 1 inti sel.
Ciri-ciri otot polos:
- Waktu kontraksi antara 3 sampai 180 detik.
- Bentuk dari otot polos adalah gelendong.
- Terletak pada organ dalam.
- Memiliki satu inti sel yang berada di tengah.
- Pergerakannya dari otot polos lambat dan mudah lelah.
- Dipengaruhi oleh saraf otonom.
- Otot polos biasanya berada pada bagian usus, saluran peredaran darah, dan otot di saluran
kemih.
- Tidak diperintah oleh otak atau tidak dipengaruhi oleh otak.
2. Otot Jantung
Otot jantung adalah otot yang bekerja secaraterus-menerus tanpa istirahat atau berhenti. Otot
jantung merupakan perpaduan antara otot lurik dan otot polos karena adanya persamaan
yang ada pada otot jantung misalnya, memiliki sisi gelap terang dan inti sel yang berada di
tengah. Otot jantung berfungsi dalam memompadarah ke seluruh tubuh. Otot Jantung bekerja
di bawah kesadaran manusia. Saraf yang mempengaruhi otot jantung adalah saraf simpatik
dan parasimpatik.
Ciri-ciri Otot Jantung
•• Otot jantung berbentuk silindris.
•• Memiliki percabangan.
•• Otot jantung terletak pada jantung.
•• Memiliki satu inti sel yang berada di tengah.
•• Bekerja tanpa kesadaran manusia.
•• Bekerja terus menerus dan tidak membutuhkan istirahat.
3. Otot Rangka/Lurik
Otot lurik adalah otot yang menempel pada rangka tubuh manusia yang digunakan dalam
pergerakan. Otot lurik adalah otot yang bekerja di bawah kesadaran. Otot lurik juga
dinamakan otot rangka, Mengapa? Karena menempel pada rangka. Dinamakan otot lurik
karena adanya sisi gelap dan terang yang berselang seling.
Ciri-ciri Otot Lurik
•• Bentuk silindris dengan garis gelap terang.
•• Melekat pada rangka.
•• Bekerja secara sadar dengan perintah otak.
•• Cepat dan mudah lelah.
•• Bentuk yang panjang dan memiliki banyak inti sel (multisel).
•• Mempunyai pigmen mioglobin.
•• Inti sel yang berada di tepi.
B. ALAT GERAK PASIF (TULANG)
Tulang disebut alat gerak pasif karena tulang tidak dapat bergerak dengan sendirinya.
Tanpa adanya alat gerak aktif yang mempengaruhi tulang, maka tulang-tulang pada manusia
dan hewan akan diam dan tidak dapat membentuk alat pergerakan yang sesungguhnya.
Walaupun merupakan alat gerak pasif, akan tetapi tulang mempunyai peranan yang besar
dalam sistem gerak manusia dan hewan.
C. PENYAKIT PADA OTOT
1. Hipertrofi
Hipertrofi otot adalah membesarnya otot yang disebabkan kelebihan protein pada serat otot
manusia. Biasanya terjadi pada atlet binaragawan
2. Atrofi
Atrofi terjadi ketika massa otot menurun atau hilang. Penyebabnya adalah tidak bergerak
dalam waktu lama, cedera otot, dan penyakit saraf yang memicu kelumpuhan.
3. Kaku Leher
Kaku leher bisa terjadi ketika otot tertarik atau terpuntir. Gangguan pada otot yang satu ini
sering terjadi ketika salah tidur, ditandai rasa nyeri pada lokasi yang sakit dan otot sulit
digerakkan.
4. Tetanus
Tetanus adalah kondisi kaku dan tegang di seluruh tubuh akibat infeksi kuman. Kaku dan
tegang seluruh tubuh ini terasa menyakitkan dan dapat menyebabkan kematian. Gejala
tetanus akan muncul dalam 4-21 hari setelah terinfeksi.
D. PENYAKIT PADA TULANG
Tulang belakang terdiri dari tulang kecil yang bertumpuk satu sama lain. Normalnya, tulang
belakang sejajar, lurus ke bawah, dan sedikit melengkung. Tulang belakang yang mengalami
gangguan memiliki kelengkungan yang berlebihan sehingga tulang menjadi tidak sejajar.
1. Skoliosis
Orang dengan skoliosis mempunyai tulang belakang yang melengkung ke samping.
Lengkungan tulang bisa berbentuk seperti huruf S atau C. Sudut kelengkungan pada skoliosis
bisa terjadi dalam rentang kecil sampai besar. Tapi, jika kelengkungan sudah mencapai lebih
dari 10 derajat, maka ini sudah dianggap sebagai skoliosis.Orang dengan skoliosis bisa dilihat
dari bahu atau pinggulnya yang tidak rata.
2. Lordosis
Lordosis terjadi jika tulang belakang pada punggung bawah melengkung ke depan secara
berlebihan. Normalnya, tulang pada punggung bawah memang melengkung, tapi jika
lengkungan terlalu masuk ke dalam, ini disebut dengan lordosis. Lordosis dapat memengaruhi
punggung bawah dan leher Anda.
3. Kifosis
Kelengkungan yang terjadi pada punggung atas (lebih dari 50 derajat) dinamakan dengan
kifosis. Orang dengan kifosis terlihat dari postur tubuhnya yang membungkuk. Kifosis paling
sering terjadi pada wanita yang sudah tua, ini berhubungan dengan usia dan osteoporosis.
E. CARA MERAWAT OTOT DAN TULANG
Berikut ini adalah beberapa langkah sederhana yang bisa Anda lakukan untuk menjaga
kesehatan tulang:
1. Mengonsumsi beraneka jenis sayuran
Untuk menjaga kesehatan tulang, Anda disarankan untuk rutin mengonsumsi sayuran.
Sayuran kaya akan vitamin C yang berfungsi untuk membantu produksi sel-sel pembentuk
tulang. Selain itu, vitamin C juga berfungsi sebagai antioksidan yang dapat melindungi sel-sel
tulang dari kerusakan akibat radikal bebas.
2. Mencukupi asupan vitamin D harian
Untuk membantu penyerapan kalsium, pembentukan tulang, dan melindungi tulang, tubuh
membutuhkan vitamin D. Anda dapat memenuhi kebutuhan vitamin D harian dengan
mengonsumsi makanan yang mengandung vitamin D, seperti salmon, ikan sarden, minyak
ikan, ikan tuna, tiram, udang, kuning telur, dan jamur.
Selain dari makanan, vitamin D juga dapat dibentuk sendiri oleh tubuh dengan bantuan
paparan sinar matahari. Namun ingat, hindari terlalu lama berjemur di bawah sinar matahari
yang terik.
3. Melakukan olahraga rutin
Untuk menjaga kesehatan tulang, Anda juga disarankan untuk rutin berolahraga. Dengan
berolahraga secara rutin, kekuatan otot, koordinasi, dan keseimbangan tubuh Anda dapat
terjaga dengan baik. Selain itu, risiko Anda untuk terkena osteoporosis juga akan berkurang.

More Related Content

What's hot

Pjm 3106 anatomi dan fisiologi-Sistem otot
Pjm 3106 anatomi dan fisiologi-Sistem ototPjm 3106 anatomi dan fisiologi-Sistem otot
Pjm 3106 anatomi dan fisiologi-Sistem ototELena LuLia
 
Penguncupan otot rangka
Penguncupan otot rangkaPenguncupan otot rangka
Penguncupan otot rangka
Dha'Nia Ramadhan
 
Anatomi Dan Fisiologi Tubuh Manusia Sistem Otot Dan Rangka
Anatomi Dan Fisiologi Tubuh Manusia Sistem Otot Dan RangkaAnatomi Dan Fisiologi Tubuh Manusia Sistem Otot Dan Rangka
Anatomi Dan Fisiologi Tubuh Manusia Sistem Otot Dan Rangka
REVINA SRI UTAMI,S.Pd
 
Makalah biologi sistem gerak manusia
Makalah biologi sistem gerak manusiaMakalah biologi sistem gerak manusia
Makalah biologi sistem gerak manusiaVirgiana Anggi
 
Anatomi
AnatomiAnatomi
Sistem otot anantha
Sistem otot   ananthaSistem otot   anantha
Sistem otot anantha
Mahes Kumaran
 
Otot manusia
Otot manusiaOtot manusia
Otot manusia
bunganisyas
 
Sistemotot 130327030933-phpapp01
Sistemotot 130327030933-phpapp01Sistemotot 130327030933-phpapp01
Sistemotot 130327030933-phpapp01Nik Shafiq
 
Makalah tentang Otot Manusia
Makalah tentang Otot ManusiaMakalah tentang Otot Manusia
Makalah tentang Otot Manusia
Lailatul Fitri Rachmawati
 
Sistem otot
Sistem ototSistem otot
Sistem otot
debora sumarti
 
sistem otot
sistem ototsistem otot
sistem otot
Nandy Krishnan
 
Sistem gerak (otot)
Sistem gerak (otot)Sistem gerak (otot)
Sistem gerak (otot)
Sri Mulyani
 
Presentasi ipa (otot) kelompok 6 rev
Presentasi ipa (otot) kelompok 6  revPresentasi ipa (otot) kelompok 6  rev
Presentasi ipa (otot) kelompok 6 rev
Sigit Suryono
 
Otot
OtotOtot
Otot rangka
Otot rangkaOtot rangka
Otot rangka
Anang Rizki
 
Otot manusia
Otot manusiaOtot manusia
Otot manusia
Reni Setia Gustina
 

What's hot (19)

Pjm 3106 anatomi dan fisiologi-Sistem otot
Pjm 3106 anatomi dan fisiologi-Sistem ototPjm 3106 anatomi dan fisiologi-Sistem otot
Pjm 3106 anatomi dan fisiologi-Sistem otot
 
Penguncupan otot rangka
Penguncupan otot rangkaPenguncupan otot rangka
Penguncupan otot rangka
 
3 sistem-otot-tingkatan-4
3 sistem-otot-tingkatan-43 sistem-otot-tingkatan-4
3 sistem-otot-tingkatan-4
 
Anatomi Dan Fisiologi Tubuh Manusia Sistem Otot Dan Rangka
Anatomi Dan Fisiologi Tubuh Manusia Sistem Otot Dan RangkaAnatomi Dan Fisiologi Tubuh Manusia Sistem Otot Dan Rangka
Anatomi Dan Fisiologi Tubuh Manusia Sistem Otot Dan Rangka
 
Makalah biologi sistem gerak manusia
Makalah biologi sistem gerak manusiaMakalah biologi sistem gerak manusia
Makalah biologi sistem gerak manusia
 
Anatomi
AnatomiAnatomi
Anatomi
 
Sistem otot anantha
Sistem otot   ananthaSistem otot   anantha
Sistem otot anantha
 
Otot manusia
Otot manusiaOtot manusia
Otot manusia
 
Sistemotot 130327030933-phpapp01
Sistemotot 130327030933-phpapp01Sistemotot 130327030933-phpapp01
Sistemotot 130327030933-phpapp01
 
Makalah tentang Otot Manusia
Makalah tentang Otot ManusiaMakalah tentang Otot Manusia
Makalah tentang Otot Manusia
 
Sistem otot
Sistem ototSistem otot
Sistem otot
 
sistem otot
sistem ototsistem otot
sistem otot
 
Sistem gerak (otot)
Sistem gerak (otot)Sistem gerak (otot)
Sistem gerak (otot)
 
Sistem gerak aktif
Sistem gerak aktif Sistem gerak aktif
Sistem gerak aktif
 
Presentasi ipa (otot) kelompok 6 rev
Presentasi ipa (otot) kelompok 6  revPresentasi ipa (otot) kelompok 6  rev
Presentasi ipa (otot) kelompok 6 rev
 
ANALISIS PERGERAKAN
ANALISIS PERGERAKANANALISIS PERGERAKAN
ANALISIS PERGERAKAN
 
Otot
OtotOtot
Otot
 
Otot rangka
Otot rangkaOtot rangka
Otot rangka
 
Otot manusia
Otot manusiaOtot manusia
Otot manusia
 

Similar to Organ gerak pada_manusia

Sistem-Gerak-Manusia.pptx
Sistem-Gerak-Manusia.pptxSistem-Gerak-Manusia.pptx
Sistem-Gerak-Manusia.pptx
AisyahHasyim1
 
2. rangka otot & pesawat sederhana k13
2. rangka otot & pesawat sederhana k132. rangka otot & pesawat sederhana k13
2. rangka otot & pesawat sederhana k13lore_rel_ka
 
8 2. Gerak pada Manusia
8 2. Gerak pada Manusia8 2. Gerak pada Manusia
8 2. Gerak pada Manusia
Alfie Kesturi
 
Jaringan Otot
Jaringan OtotJaringan Otot
Jaringan Otot
Sulistia Rini
 
Jaringan Otot
Jaringan OtotJaringan Otot
Jaringan Otot
munawwabinta
 
BIOLOGI SISTEM GERAK
BIOLOGI SISTEM GERAKBIOLOGI SISTEM GERAK
BIOLOGI SISTEM GERAK
HariHermon
 
Ppt materi otot
Ppt materi otot Ppt materi otot
Ppt materi otot
DIAH KOHLER
 
Persendian.pptx
Persendian.pptxPersendian.pptx
Persendian.pptx
rosa yani
 
Rpp sistem-gerak-pada-manusia-siap
Rpp sistem-gerak-pada-manusia-siapRpp sistem-gerak-pada-manusia-siap
Rpp sistem-gerak-pada-manusia-siap
Renni Charlote
 
Tema 1 Subtema 2 Pembelajaran 2
Tema 1 Subtema 2 Pembelajaran 2Tema 1 Subtema 2 Pembelajaran 2
Tema 1 Subtema 2 Pembelajaran 2
RipangiRipangi
 
SISTEM RANGKA MANUSIA
SISTEM RANGKA MANUSIASISTEM RANGKA MANUSIA
SISTEM RANGKA MANUSIA
Fhyka Clalu
 
Bab 2. sistem gerak manusia
Bab 2. sistem gerak manusiaBab 2. sistem gerak manusia
Bab 2. sistem gerak manusia
Ruri Yai
 

Similar to Organ gerak pada_manusia (20)

Sistem-Gerak-Manusia.pptx
Sistem-Gerak-Manusia.pptxSistem-Gerak-Manusia.pptx
Sistem-Gerak-Manusia.pptx
 
2. rangka otot & pesawat sederhana k13
2. rangka otot & pesawat sederhana k132. rangka otot & pesawat sederhana k13
2. rangka otot & pesawat sederhana k13
 
Kelompok
KelompokKelompok
Kelompok
 
8 2. Gerak pada Manusia
8 2. Gerak pada Manusia8 2. Gerak pada Manusia
8 2. Gerak pada Manusia
 
Jaringan Otot
Jaringan OtotJaringan Otot
Jaringan Otot
 
Jaringan Otot
Jaringan OtotJaringan Otot
Jaringan Otot
 
BIOLOGI SISTEM GERAK
BIOLOGI SISTEM GERAKBIOLOGI SISTEM GERAK
BIOLOGI SISTEM GERAK
 
Ppt materi otot
Ppt materi otot Ppt materi otot
Ppt materi otot
 
Persendian.pptx
Persendian.pptxPersendian.pptx
Persendian.pptx
 
Biologi 2
Biologi 2Biologi 2
Biologi 2
 
Rpp sistem-gerak-pada-manusia-siap
Rpp sistem-gerak-pada-manusia-siapRpp sistem-gerak-pada-manusia-siap
Rpp sistem-gerak-pada-manusia-siap
 
Bab 02 sistem gerak pada manusia
Bab 02 sistem gerak pada manusiaBab 02 sistem gerak pada manusia
Bab 02 sistem gerak pada manusia
 
Tema 1 Subtema 2 Pembelajaran 2
Tema 1 Subtema 2 Pembelajaran 2Tema 1 Subtema 2 Pembelajaran 2
Tema 1 Subtema 2 Pembelajaran 2
 
15.hariyanto. pptx
15.hariyanto. pptx15.hariyanto. pptx
15.hariyanto. pptx
 
Power point
Power pointPower point
Power point
 
Gerak ary
Gerak aryGerak ary
Gerak ary
 
SISTEM RANGKA MANUSIA
SISTEM RANGKA MANUSIASISTEM RANGKA MANUSIA
SISTEM RANGKA MANUSIA
 
Bab 2. sistem gerak manusia
Bab 2. sistem gerak manusiaBab 2. sistem gerak manusia
Bab 2. sistem gerak manusia
 
Fix otot
Fix ototFix otot
Fix otot
 
Sistem gerak2
Sistem gerak2Sistem gerak2
Sistem gerak2
 

Recently uploaded

PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 

Recently uploaded (20)

PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 

Organ gerak pada_manusia

  • 1. Organ Gerak Pada Manusia Salah satu ciri dari makhluk hidup adalah bergerak. Secara umum, gerak dapat diartikan berpindah tempat atau perubahan posisi sebagian atau seluruh bagian dari tubuh. Makhluk hidup akan bergerak apabila ada rangsangan yang mengenai sebagian atau seluruh bagian tubuhnya. Gerak pada manusia dan hewan menggunakan organ gerak yang tersusun dalam sistem gerak. Organ gerak berguna untuk berjalan, berlari, melompat, meloncat, memegang, menggali, memanjat, berenang dan sebagainya. Organ gerak pada hewan dan manusia memiliki kesamaan. Alat-alat gerak yang digunakan pada manusia dan hewan ada dua macam, yaitu alat gerak pasif berupa tulang dan alat gerak aktif berupa otot. Kedua alat gerak ini akan bekerja sama dalam melakukan pergerakan. Kerja sama antara kedua alat gerak tersebut membentuk suatu sistem yang disebut sistem gerak. A. ALAT GERAK AKTIF (OTOT) Otot memiliki peran penting dalam setiap gerak manusia. Sama halnya dengan tulang. Otot merupakan organ gerak aktif manusia dan hewan. Coba kamu amati aktivitas sehari- harimu. Pada saat memegang sebuah benda, organ tubuhmu yang paling berperan adalah otot. Tahukah kamu apa itu otot? Otot adalah jaringan yang ada di dalam tubuh manusia, berupa alat gerak aktif yang menggerakkan tulang sehingga menyebabkan suatu organisme atau individu dapat bergerak. Otot bekerja dengan cara berkontraksi dan berelaksasi. Fungsi Otot pada Manusia 1. Menjalankan dan melaksanakan kerja contohnya berjalan, mengangkat dan memegang. 2. Mengalirkan darah yang terdiri atas zat-zat yaitu nutrisi, oksigen dan lain-lain.
  • 2. Macam-Macam Otot Manusia 1. Otot Polos Otot Polos adalah otot yang bekerja tanpa kesadaran kita yang dipengaruhi oleh sistem saraf tak sadar atau saraf otonom, otot polos dibentuk oleh sel-sel yang berbentuk gelendong dimana kedua ujungnya runcing dan mempunyai 1 inti sel. Ciri-ciri otot polos: - Waktu kontraksi antara 3 sampai 180 detik. - Bentuk dari otot polos adalah gelendong. - Terletak pada organ dalam. - Memiliki satu inti sel yang berada di tengah. - Pergerakannya dari otot polos lambat dan mudah lelah. - Dipengaruhi oleh saraf otonom. - Otot polos biasanya berada pada bagian usus, saluran peredaran darah, dan otot di saluran kemih. - Tidak diperintah oleh otak atau tidak dipengaruhi oleh otak. 2. Otot Jantung Otot jantung adalah otot yang bekerja secaraterus-menerus tanpa istirahat atau berhenti. Otot jantung merupakan perpaduan antara otot lurik dan otot polos karena adanya persamaan
  • 3. yang ada pada otot jantung misalnya, memiliki sisi gelap terang dan inti sel yang berada di tengah. Otot jantung berfungsi dalam memompadarah ke seluruh tubuh. Otot Jantung bekerja di bawah kesadaran manusia. Saraf yang mempengaruhi otot jantung adalah saraf simpatik dan parasimpatik. Ciri-ciri Otot Jantung •• Otot jantung berbentuk silindris. •• Memiliki percabangan. •• Otot jantung terletak pada jantung. •• Memiliki satu inti sel yang berada di tengah. •• Bekerja tanpa kesadaran manusia. •• Bekerja terus menerus dan tidak membutuhkan istirahat. 3. Otot Rangka/Lurik Otot lurik adalah otot yang menempel pada rangka tubuh manusia yang digunakan dalam pergerakan. Otot lurik adalah otot yang bekerja di bawah kesadaran. Otot lurik juga dinamakan otot rangka, Mengapa? Karena menempel pada rangka. Dinamakan otot lurik karena adanya sisi gelap dan terang yang berselang seling.
  • 4. Ciri-ciri Otot Lurik •• Bentuk silindris dengan garis gelap terang. •• Melekat pada rangka. •• Bekerja secara sadar dengan perintah otak. •• Cepat dan mudah lelah. •• Bentuk yang panjang dan memiliki banyak inti sel (multisel). •• Mempunyai pigmen mioglobin. •• Inti sel yang berada di tepi. B. ALAT GERAK PASIF (TULANG)
  • 5. Tulang disebut alat gerak pasif karena tulang tidak dapat bergerak dengan sendirinya. Tanpa adanya alat gerak aktif yang mempengaruhi tulang, maka tulang-tulang pada manusia dan hewan akan diam dan tidak dapat membentuk alat pergerakan yang sesungguhnya. Walaupun merupakan alat gerak pasif, akan tetapi tulang mempunyai peranan yang besar dalam sistem gerak manusia dan hewan. C. PENYAKIT PADA OTOT
  • 6. 1. Hipertrofi Hipertrofi otot adalah membesarnya otot yang disebabkan kelebihan protein pada serat otot manusia. Biasanya terjadi pada atlet binaragawan 2. Atrofi Atrofi terjadi ketika massa otot menurun atau hilang. Penyebabnya adalah tidak bergerak dalam waktu lama, cedera otot, dan penyakit saraf yang memicu kelumpuhan. 3. Kaku Leher Kaku leher bisa terjadi ketika otot tertarik atau terpuntir. Gangguan pada otot yang satu ini sering terjadi ketika salah tidur, ditandai rasa nyeri pada lokasi yang sakit dan otot sulit digerakkan. 4. Tetanus Tetanus adalah kondisi kaku dan tegang di seluruh tubuh akibat infeksi kuman. Kaku dan tegang seluruh tubuh ini terasa menyakitkan dan dapat menyebabkan kematian. Gejala tetanus akan muncul dalam 4-21 hari setelah terinfeksi. D. PENYAKIT PADA TULANG
  • 7. Tulang belakang terdiri dari tulang kecil yang bertumpuk satu sama lain. Normalnya, tulang belakang sejajar, lurus ke bawah, dan sedikit melengkung. Tulang belakang yang mengalami gangguan memiliki kelengkungan yang berlebihan sehingga tulang menjadi tidak sejajar. 1. Skoliosis Orang dengan skoliosis mempunyai tulang belakang yang melengkung ke samping. Lengkungan tulang bisa berbentuk seperti huruf S atau C. Sudut kelengkungan pada skoliosis bisa terjadi dalam rentang kecil sampai besar. Tapi, jika kelengkungan sudah mencapai lebih dari 10 derajat, maka ini sudah dianggap sebagai skoliosis.Orang dengan skoliosis bisa dilihat dari bahu atau pinggulnya yang tidak rata. 2. Lordosis Lordosis terjadi jika tulang belakang pada punggung bawah melengkung ke depan secara berlebihan. Normalnya, tulang pada punggung bawah memang melengkung, tapi jika lengkungan terlalu masuk ke dalam, ini disebut dengan lordosis. Lordosis dapat memengaruhi punggung bawah dan leher Anda. 3. Kifosis Kelengkungan yang terjadi pada punggung atas (lebih dari 50 derajat) dinamakan dengan kifosis. Orang dengan kifosis terlihat dari postur tubuhnya yang membungkuk. Kifosis paling sering terjadi pada wanita yang sudah tua, ini berhubungan dengan usia dan osteoporosis. E. CARA MERAWAT OTOT DAN TULANG Berikut ini adalah beberapa langkah sederhana yang bisa Anda lakukan untuk menjaga kesehatan tulang:
  • 8. 1. Mengonsumsi beraneka jenis sayuran Untuk menjaga kesehatan tulang, Anda disarankan untuk rutin mengonsumsi sayuran. Sayuran kaya akan vitamin C yang berfungsi untuk membantu produksi sel-sel pembentuk tulang. Selain itu, vitamin C juga berfungsi sebagai antioksidan yang dapat melindungi sel-sel tulang dari kerusakan akibat radikal bebas. 2. Mencukupi asupan vitamin D harian Untuk membantu penyerapan kalsium, pembentukan tulang, dan melindungi tulang, tubuh membutuhkan vitamin D. Anda dapat memenuhi kebutuhan vitamin D harian dengan mengonsumsi makanan yang mengandung vitamin D, seperti salmon, ikan sarden, minyak ikan, ikan tuna, tiram, udang, kuning telur, dan jamur. Selain dari makanan, vitamin D juga dapat dibentuk sendiri oleh tubuh dengan bantuan paparan sinar matahari. Namun ingat, hindari terlalu lama berjemur di bawah sinar matahari yang terik. 3. Melakukan olahraga rutin Untuk menjaga kesehatan tulang, Anda juga disarankan untuk rutin berolahraga. Dengan berolahraga secara rutin, kekuatan otot, koordinasi, dan keseimbangan tubuh Anda dapat terjaga dengan baik. Selain itu, risiko Anda untuk terkena osteoporosis juga akan berkurang.