SlideShare a Scribd company logo
KELARUTAN DAN HASIL KALI
KELARUTAN
(Ksp)
Kelarutan (s)
Kelarutan (solubility) adalah suatu zat dalam suatu
pelarut menyatakan jumlah maksimum suatu zat
yang dapat larut dalam suatu pelarut.
Satuan kelarutan umumnya dinyatakan dalam
gramLˉ¹ atau molL ˉ¹ (M)
Contoh:
• Kelarutan AgCl dalam air adalah 1,3  10ˉ²M.
• Kelarutan AgCl dalam larutan NaCl 0,1 M
adalah 1,7  10ˉ¹º M.
Besarnya kelarutan suatu zat dipengaruhi
oleh beberapa faktor,antara lain sebagai
berikut:
Jenis pelarut
• Senyawa polar (mempunyai kutub muatan)
akan mudah larut dalam senyawa
polar.Misalnya gula, NaCl, alkohol, dan semua
asam merupakan senyawa polar.
• Senyawa non polar akan mudah larut dalam
senyawa non polar,misalnya lemak mudah
larut dalam minyak.Senyawa non polar
umumnya tidak larut dalam senyawa
polar,misalnya NaCl tidak larut dalam minyak
tanah.
Suhu
Kelarutan zat padat dalam air semakin tinggi
bila suhunya dinaikkan.Adanya panas
(kalor) mengakibatkan semakin
renggangnya jarak antara molekul zat padat
tersebut. Merenggangnya jarak antara
molekul zat padat menjadikan kekuatan
gaya antar molekul tersebut menjadi lemah
sehingga mudah terlepas oleh gaya tarik
molekul-molekul air
Hasil Kali Kelarutan (Ksp)
Senyawa-senyawa ion yang terlarut di
dalam air akan terurai menjadi partikel
dasar pembentuknya yang berupa ion
positif dan ion negatif.Bila ke dalam
larutan jenuh suatu senyawa ion
ditambahkan kristal senyawa ion maka
kristal tersebut tidak melarut dan akan
mengendap
AxBy (s)  xA (aq) yB (aq)
y x
Ksp[A ] [B ]
y x x y
Ag SO (s)  2Ag(aq) SO 2(aq)
2 4 4
Ksp[Ag]2[SO 2]
4
Jika garam AxBy dilarutkan dalam air, maka hasil
kali kelarutan (Ksp) garam ini didefinisikan
sebagai:
Contoh:
Hubungan Antara Kelarutan dan Ksp
Pada larutan jenuh senyawa ion AxB,
y konsentrasi
zat di dalam larutan sama dengan harga
kelarutannya dalam satuan mol Lˉ¹. Senyawa
yang terlarut akan mengalami ionisasi dalam
system kesetimbangan.
AxBy
AxBy (s)  xA (aq) yB (aq)
y x
Ksp[A ] [B ]
y x x y
• Jika harga kelarutan dari senyawa
AxBy sebesar s M, maka di dalam
reaksi kesetimbangan tersebut
konsentrasi ion-ion dan ion sebagai
berikut :
AxBy(s)  x Ay
(aq) yBx
(aq) Ksp[Ay
]x
[Bx
]y
s M x s M y s M
• Sehingga hasil kali kelarutannya(Ksp)
adalah,
Ksp AxBy = [A
y 
]x [Bx ]
y
= (xs)x (ys)
y
= xx X y
y
(s) x  y
sp   4 
Contoh:
Jika kelarutan garam perak sulfat dalam air murni adalah
1,5 10 5 M, tentukan hasil kali kelarutan garam tersebut!
Jawab
Ag
2
SO
4
(s)  2Ag(aq)  SO
4
2 (aq)
3  10-5 1,5  10-5
K  
Ag+

2
SO2-

 3105

2
1,5105

1,351014
Untuk reaksi kesetimbangan :
Ax By (s)  x Ay
(aq)  yBx
(aq)
Ksp = xx X y
y
(s)
x  y
dengan s = kelarutan Ax By (s) dalam satuan Molar (M)
Dari rumus tersebut dapat ditentukan harga kelarutan sebagai
berikut
m n) Ksp
s = xx
X y
y
Besarnya Ksp suatu zat bersifat tetap pada suhu tetap. Bila terjadi
perubahan suhu maka harga Ksp zat tersebut akan mengalami
perubahan.
3
Soal:
Jika Ksp garam Fe
3
(PO
4
)
2
adalah 1  10-36, tentukan kelarutan garam
tersebut dalam air murni!
Jawab: Fe
3
(PO
4
)
2
 3Fe2   2(PO
4
)3 
3 x 1036
2 x 10 36
dengan menggunakan rumus Ksp AxBy (s) = xx X y
y
(s)
x  y
Ksp Fe (PO )
4 2 33 x 22(1 x10 36 )3  2
= 36 1 x 10180)
= 36 x 1 0 180
=
PengaruhIonSenama
Perubahan Kelarutan Akibat Ion Senama
Kelarutan garam dalam larutan yang
telah mengandung elektrolit lain
dengan ion yang sama dengan salah
satu ion garam tersebut, akan lebih
kecil dari kelarutan garam dalam air
murni.
Yang tidak berubah adalah Ksp garam
tersebut.
Contoh:
AgCl dilarutkan dalam larutan NaCl 0,1 M.
Dalam larutan ini, terjadi reaksi ionisasi NaCl dan
AgCl.
NaCl  Na
(aq) + Cl(aq)
AgCl(s)  Ag (aq) + Cl (aq)
Kesetimbangan kelarutan yang digambarkan dalam
persamaan ionisasi yang terakhir, bergeser ke kiri
akibat kehadiran ion Cl- yang dihasilkan dari ionisasi
sempurna garam NaCl.
Hal ini menyebabkan kelarutan AgCl lebih kecil dari
kelarutannya dalam air murni.
Perhitungan Kelarutan
Ksp tetap (pada suhu tertentu), kelarutan
bisa berubah, bergantung pada ion-ion
yang hadir dalam larutan.
• Contoh:
Tentukan kelarutan AgCl(s) dalam larutan
NaCl 0,1 M, jika hasil kali kelarutan
AgCl(s) adalah 1,7 1010
Jawab:
Misalkan kelarutan AgCl(s) dalam larutan tersebut adalah s molar.
NaC
(s
l )  Na
(aq) Cl
(aq)
-- 0,1 M 0,1 M
AgC
(s
l )  Ag(aq)  Cl
(aq)
s M s M
Ksp (AgCl)
1,7 1010
s
 
Ag+
(aq)

Cl-
(aq)

 ss  0,1  s0,1
1,7 109
Pengaruh Pembentukan Kompleks
Garam yang sulit larut dalam air, dapat
dilarutkan dengan membentuk kompleks
garam tersebut. Misalnya, AgBr yang sulit
larut dalam air, dapat dilarutkan dengan
penambahan NH
3
,sehingga
terbentuk
dalam air.
Ag(NH
3
)
2 Br yang mudah mengion
AgB(rs) 2NH
3
  Ag(NH
3
)
2
(aq)  Br(aq)
Dalam proses ini, terkait dua reaksi kesetimbangan, yaitu:
AgB(rs)  Ag(aq)  Br(aq) Ksp5 1013
Ag(NH
3
)
2
(aq)  Ag(aq)  2 NH
3
(aq) K 6 10 8
Contoh:
Tentukan jumlah minimum amoniak yang diperlukan dalam 1 L air
untuk melarutkan 0,01 mol AgBr.
 
3
Jawab:
Jika AgBr melarut, maka dalam larutan akan terdapat ion Br- sebanyak 0,01 M,
sedangkan jumlah ion Ag akan sangat sedikit karena sebagian besar akan
hadir dalam bentuk ion
.
Ag(NH
3
)
2

Dari reaksi kesetimbangan ionisiasi AgBr,
Ksp
51013
 
Ag+ 
 
Br- 

 
Ag+ 
0,01 M

Ag+ 
  51011
M
Dari reaksi kesetimbangan pembentukan kompleks,

Ag+ 
NH3 2
K 
AgNH


3 2 
6108

51011
NH 2
0,01
NH3 1,10 M
Jadi, untuk melarutkan AgBr, dibutuhkan sedikitnya 1,10 M amoniak dalam
larutan. Karena 0,02 mol NH3 dibutuhkan untuk pembentukan 0,01 mol ion
Ag(NH3)2
+, maka total amoniak yang dibutuhkan adalah 1,12 M.
FungsidanManfaatHasilKaliKelarutan(Ksp)
Harga Hasil Kali Kelarutan (Ksp) suatu senyawa ionik yang sukar
larut dapat memberikan informasi tentang kelarutan senyawa
tersebut dalam air. Semakin besar harga Ksp suatu zat, semakin
mudah larut senyawa tersebut.
Harga Ksp suatu zat dapat digunakan untuk meramal terjadi tidaknya
endapan suatu zat jika dua larutan yang mengandung ion-ion dari
senyawa sukar larut dicampurkan. Untuk meramalkan terjadi tidaknya
endapan AxBy. Jika larutan yang mengandung Ay+ dan Bx-
dicampurkan digunakan konsep hasil kali ion (Qsp) berikut ini,
Qsp A
x
B
y
 [A
y 
]x [Bx ]
y
Jika Qsp > Ksp maka akan terjadi endapan AxBy
Jika Qsp = Ksp maka mulai terjadi larutan jenuh Ax By
Jika Qsp < Ksp maka belum terjadi larutan jenuh maupun endapan
Ax By
DaftarPustaka
• www.goggle.com
• www.yahoo.com
• www.chemistry.com
• Sudarmo,Unggul.2004.Kimia untuk SMA
Kelas XI.Jakarta:Erlangga
• Martoyo,dkk.2003.Terampil Menguasai dan
Menerapkan Konsep Kimia untuk 3 SMU
semester 1.Solo:Tiga Serangkai

More Related Content

Similar to modul kelarutan dan hasil kali kelarutan

Materi ksp 1
Materi ksp 1Materi ksp 1
Materi ksp 1
SMANEGERIWOLULAS
 
Kelarutan dan Hasil Kali Kelarutan
Kelarutan dan Hasil Kali KelarutanKelarutan dan Hasil Kali Kelarutan
Kelarutan dan Hasil Kali Kelarutan
rahalimah
 
Hasil Kali Kelarutan (Ksp) dan kesetimbagan larutan.pptx
Hasil Kali Kelarutan (Ksp) dan kesetimbagan larutan.pptxHasil Kali Kelarutan (Ksp) dan kesetimbagan larutan.pptx
Hasil Kali Kelarutan (Ksp) dan kesetimbagan larutan.pptx
rohmatulazizi
 
Buffer Dan Hidrolisis
Buffer Dan HidrolisisBuffer Dan Hidrolisis
Buffer Dan HidrolisisEKO SUPRIYADI
 
Mat ksp
Mat kspMat ksp
Mat ksp
Eko Supriyadi
 
titrasi pengendapan Argentometri
titrasi pengendapan Argentometri titrasi pengendapan Argentometri
titrasi pengendapan Argentometri
Afif Randika
 
Volumetri argentometri kelompok 1
Volumetri argentometri kelompok 1Volumetri argentometri kelompok 1
Volumetri argentometri kelompok 1
yulinda14
 
larutan dan stoikiometri...................
larutan dan stoikiometri...................larutan dan stoikiometri...................
larutan dan stoikiometri...................
LetdaSusIPutuBagusMa
 
Ppt stoikiometri larutan
Ppt stoikiometri larutanPpt stoikiometri larutan
Ppt stoikiometri larutan
olanascorepta
 
kimia kelompok 4 .pptx
kimia kelompok 4 .pptxkimia kelompok 4 .pptx
kimia kelompok 4 .pptx
4AdeliaEgaLarasati
 
Reaksi dalam larutan berair 1
Reaksi dalam larutan berair 1Reaksi dalam larutan berair 1
Reaksi dalam larutan berair 1
mustajibsakti
 
Soal UN 2013 Pembahasan
Soal UN 2013 PembahasanSoal UN 2013 Pembahasan
Soal UN 2013 Pembahasan
Nuroh Bahriya
 
Kelarutan dan hasil kali kelarutan
Kelarutan dan hasil kali kelarutanKelarutan dan hasil kali kelarutan
Kelarutan dan hasil kali kelarutan
ummu kalsum andi lajeng
 
Kel 6 ion senama
Kel 6 ion senamaKel 6 ion senama
Kel 6 ion senamakholilid
 
Soal un-2013-pembahasannya
Soal un-2013-pembahasannyaSoal un-2013-pembahasannya
Soal un-2013-pembahasannya
Abdi Walikram R
 
Asssssssssssssssssssssssssssssssssaaaaaaaaa
AsssssssssssssssssssssssssssssssssaaaaaaaaaAsssssssssssssssssssssssssssssssssaaaaaaaaa
Asssssssssssssssssssssssssssssssssaaaaaaaaa
rsd kol abundjani
 
Lks eks 1
Lks eks 1Lks eks 1
Kelarutan dan hasil kali kelarutan (ksp)
Kelarutan dan hasil kali kelarutan (ksp)Kelarutan dan hasil kali kelarutan (ksp)
Kelarutan dan hasil kali kelarutan (ksp)
Thareq Kemal
 
Soal un IPA SMA 2013 - pembahasannya
Soal un IPA SMA 2013 - pembahasannyaSoal un IPA SMA 2013 - pembahasannya
Soal un IPA SMA 2013 - pembahasannya
jrul93
 

Similar to modul kelarutan dan hasil kali kelarutan (20)

Materi ksp 1
Materi ksp 1Materi ksp 1
Materi ksp 1
 
Kelarutan dan Hasil Kali Kelarutan
Kelarutan dan Hasil Kali KelarutanKelarutan dan Hasil Kali Kelarutan
Kelarutan dan Hasil Kali Kelarutan
 
Hasil Kali Kelarutan (Ksp) dan kesetimbagan larutan.pptx
Hasil Kali Kelarutan (Ksp) dan kesetimbagan larutan.pptxHasil Kali Kelarutan (Ksp) dan kesetimbagan larutan.pptx
Hasil Kali Kelarutan (Ksp) dan kesetimbagan larutan.pptx
 
Buffer Dan Hidrolisis
Buffer Dan HidrolisisBuffer Dan Hidrolisis
Buffer Dan Hidrolisis
 
Mat ksp
Mat kspMat ksp
Mat ksp
 
titrasi pengendapan Argentometri
titrasi pengendapan Argentometri titrasi pengendapan Argentometri
titrasi pengendapan Argentometri
 
Stoikiometri larutan-kls-xi
Stoikiometri larutan-kls-xiStoikiometri larutan-kls-xi
Stoikiometri larutan-kls-xi
 
Volumetri argentometri kelompok 1
Volumetri argentometri kelompok 1Volumetri argentometri kelompok 1
Volumetri argentometri kelompok 1
 
larutan dan stoikiometri...................
larutan dan stoikiometri...................larutan dan stoikiometri...................
larutan dan stoikiometri...................
 
Ppt stoikiometri larutan
Ppt stoikiometri larutanPpt stoikiometri larutan
Ppt stoikiometri larutan
 
kimia kelompok 4 .pptx
kimia kelompok 4 .pptxkimia kelompok 4 .pptx
kimia kelompok 4 .pptx
 
Reaksi dalam larutan berair 1
Reaksi dalam larutan berair 1Reaksi dalam larutan berair 1
Reaksi dalam larutan berair 1
 
Soal UN 2013 Pembahasan
Soal UN 2013 PembahasanSoal UN 2013 Pembahasan
Soal UN 2013 Pembahasan
 
Kelarutan dan hasil kali kelarutan
Kelarutan dan hasil kali kelarutanKelarutan dan hasil kali kelarutan
Kelarutan dan hasil kali kelarutan
 
Kel 6 ion senama
Kel 6 ion senamaKel 6 ion senama
Kel 6 ion senama
 
Soal un-2013-pembahasannya
Soal un-2013-pembahasannyaSoal un-2013-pembahasannya
Soal un-2013-pembahasannya
 
Asssssssssssssssssssssssssssssssssaaaaaaaaa
AsssssssssssssssssssssssssssssssssaaaaaaaaaAsssssssssssssssssssssssssssssssssaaaaaaaaa
Asssssssssssssssssssssssssssssssssaaaaaaaaa
 
Lks eks 1
Lks eks 1Lks eks 1
Lks eks 1
 
Kelarutan dan hasil kali kelarutan (ksp)
Kelarutan dan hasil kali kelarutan (ksp)Kelarutan dan hasil kali kelarutan (ksp)
Kelarutan dan hasil kali kelarutan (ksp)
 
Soal un IPA SMA 2013 - pembahasannya
Soal un IPA SMA 2013 - pembahasannyaSoal un IPA SMA 2013 - pembahasannya
Soal un IPA SMA 2013 - pembahasannya
 

Recently uploaded

450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx
450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx
450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx
LuhAriyani1
 
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptxPPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
LuhAriyani1
 
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptxppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
RyanJun5
 
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilanPTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
LuhAriyani1
 
Materi Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptx
Materi Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptxMateri Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptx
Materi Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptx
corneliadjobo45
 
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANADAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
henandiarsyaharini
 
Bahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptx
Bahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptxBahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptx
Bahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptx
ssuser9ca9dd1
 
Dokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptx
Dokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptxDokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptx
Dokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptx
corneliadjobo45
 

Recently uploaded (8)

450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx
450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx
450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx
 
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptxPPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
 
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptxppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
 
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilanPTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
 
Materi Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptx
Materi Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptxMateri Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptx
Materi Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptx
 
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANADAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
 
Bahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptx
Bahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptxBahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptx
Bahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptx
 
Dokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptx
Dokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptxDokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptx
Dokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptx
 

modul kelarutan dan hasil kali kelarutan

  • 1. KELARUTAN DAN HASIL KALI KELARUTAN (Ksp)
  • 2. Kelarutan (s) Kelarutan (solubility) adalah suatu zat dalam suatu pelarut menyatakan jumlah maksimum suatu zat yang dapat larut dalam suatu pelarut. Satuan kelarutan umumnya dinyatakan dalam gramLˉ¹ atau molL ˉ¹ (M) Contoh: • Kelarutan AgCl dalam air adalah 1,3  10ˉ²M. • Kelarutan AgCl dalam larutan NaCl 0,1 M adalah 1,7  10ˉ¹º M.
  • 3. Besarnya kelarutan suatu zat dipengaruhi oleh beberapa faktor,antara lain sebagai berikut: Jenis pelarut • Senyawa polar (mempunyai kutub muatan) akan mudah larut dalam senyawa polar.Misalnya gula, NaCl, alkohol, dan semua asam merupakan senyawa polar. • Senyawa non polar akan mudah larut dalam senyawa non polar,misalnya lemak mudah larut dalam minyak.Senyawa non polar umumnya tidak larut dalam senyawa polar,misalnya NaCl tidak larut dalam minyak tanah.
  • 4. Suhu Kelarutan zat padat dalam air semakin tinggi bila suhunya dinaikkan.Adanya panas (kalor) mengakibatkan semakin renggangnya jarak antara molekul zat padat tersebut. Merenggangnya jarak antara molekul zat padat menjadikan kekuatan gaya antar molekul tersebut menjadi lemah sehingga mudah terlepas oleh gaya tarik molekul-molekul air
  • 5. Hasil Kali Kelarutan (Ksp) Senyawa-senyawa ion yang terlarut di dalam air akan terurai menjadi partikel dasar pembentuknya yang berupa ion positif dan ion negatif.Bila ke dalam larutan jenuh suatu senyawa ion ditambahkan kristal senyawa ion maka kristal tersebut tidak melarut dan akan mengendap
  • 6. AxBy (s)  xA (aq) yB (aq) y x Ksp[A ] [B ] y x x y Ag SO (s)  2Ag(aq) SO 2(aq) 2 4 4 Ksp[Ag]2[SO 2] 4 Jika garam AxBy dilarutkan dalam air, maka hasil kali kelarutan (Ksp) garam ini didefinisikan sebagai: Contoh:
  • 7. Hubungan Antara Kelarutan dan Ksp Pada larutan jenuh senyawa ion AxB, y konsentrasi zat di dalam larutan sama dengan harga kelarutannya dalam satuan mol Lˉ¹. Senyawa yang terlarut akan mengalami ionisasi dalam system kesetimbangan. AxBy AxBy (s)  xA (aq) yB (aq) y x Ksp[A ] [B ] y x x y
  • 8. • Jika harga kelarutan dari senyawa AxBy sebesar s M, maka di dalam reaksi kesetimbangan tersebut konsentrasi ion-ion dan ion sebagai berikut : AxBy(s)  x Ay (aq) yBx (aq) Ksp[Ay ]x [Bx ]y s M x s M y s M • Sehingga hasil kali kelarutannya(Ksp) adalah, Ksp AxBy = [A y  ]x [Bx ] y = (xs)x (ys) y = xx X y y (s) x  y
  • 9. sp   4  Contoh: Jika kelarutan garam perak sulfat dalam air murni adalah 1,5 10 5 M, tentukan hasil kali kelarutan garam tersebut! Jawab Ag 2 SO 4 (s)  2Ag(aq)  SO 4 2 (aq) 3  10-5 1,5  10-5 K   Ag+  2 SO2-   3105  2 1,5105  1,351014
  • 10. Untuk reaksi kesetimbangan : Ax By (s)  x Ay (aq)  yBx (aq) Ksp = xx X y y (s) x  y dengan s = kelarutan Ax By (s) dalam satuan Molar (M) Dari rumus tersebut dapat ditentukan harga kelarutan sebagai berikut m n) Ksp s = xx X y y Besarnya Ksp suatu zat bersifat tetap pada suhu tetap. Bila terjadi perubahan suhu maka harga Ksp zat tersebut akan mengalami perubahan.
  • 11. 3 Soal: Jika Ksp garam Fe 3 (PO 4 ) 2 adalah 1  10-36, tentukan kelarutan garam tersebut dalam air murni! Jawab: Fe 3 (PO 4 ) 2  3Fe2   2(PO 4 )3  3 x 1036 2 x 10 36 dengan menggunakan rumus Ksp AxBy (s) = xx X y y (s) x  y Ksp Fe (PO ) 4 2 33 x 22(1 x10 36 )3  2 = 36 1 x 10180) = 36 x 1 0 180 =
  • 12. PengaruhIonSenama Perubahan Kelarutan Akibat Ion Senama Kelarutan garam dalam larutan yang telah mengandung elektrolit lain dengan ion yang sama dengan salah satu ion garam tersebut, akan lebih kecil dari kelarutan garam dalam air murni. Yang tidak berubah adalah Ksp garam tersebut.
  • 13. Contoh: AgCl dilarutkan dalam larutan NaCl 0,1 M. Dalam larutan ini, terjadi reaksi ionisasi NaCl dan AgCl. NaCl  Na (aq) + Cl(aq) AgCl(s)  Ag (aq) + Cl (aq) Kesetimbangan kelarutan yang digambarkan dalam persamaan ionisasi yang terakhir, bergeser ke kiri akibat kehadiran ion Cl- yang dihasilkan dari ionisasi sempurna garam NaCl. Hal ini menyebabkan kelarutan AgCl lebih kecil dari kelarutannya dalam air murni.
  • 14. Perhitungan Kelarutan Ksp tetap (pada suhu tertentu), kelarutan bisa berubah, bergantung pada ion-ion yang hadir dalam larutan. • Contoh: Tentukan kelarutan AgCl(s) dalam larutan NaCl 0,1 M, jika hasil kali kelarutan AgCl(s) adalah 1,7 1010
  • 15. Jawab: Misalkan kelarutan AgCl(s) dalam larutan tersebut adalah s molar. NaC (s l )  Na (aq) Cl (aq) -- 0,1 M 0,1 M AgC (s l )  Ag(aq)  Cl (aq) s M s M Ksp (AgCl) 1,7 1010 s   Ag+ (aq)  Cl- (aq)   ss  0,1  s0,1 1,7 109
  • 16. Pengaruh Pembentukan Kompleks Garam yang sulit larut dalam air, dapat dilarutkan dengan membentuk kompleks garam tersebut. Misalnya, AgBr yang sulit larut dalam air, dapat dilarutkan dengan penambahan NH 3 ,sehingga terbentuk dalam air. Ag(NH 3 ) 2 Br yang mudah mengion AgB(rs) 2NH 3   Ag(NH 3 ) 2 (aq)  Br(aq)
  • 17. Dalam proses ini, terkait dua reaksi kesetimbangan, yaitu: AgB(rs)  Ag(aq)  Br(aq) Ksp5 1013 Ag(NH 3 ) 2 (aq)  Ag(aq)  2 NH 3 (aq) K 6 10 8 Contoh: Tentukan jumlah minimum amoniak yang diperlukan dalam 1 L air untuk melarutkan 0,01 mol AgBr.
  • 18.   3 Jawab: Jika AgBr melarut, maka dalam larutan akan terdapat ion Br- sebanyak 0,01 M, sedangkan jumlah ion Ag akan sangat sedikit karena sebagian besar akan hadir dalam bentuk ion . Ag(NH 3 ) 2  Dari reaksi kesetimbangan ionisiasi AgBr, Ksp 51013   Ag+    Br-     Ag+  0,01 M  Ag+    51011 M Dari reaksi kesetimbangan pembentukan kompleks,  Ag+  NH3 2 K  AgNH   3 2  6108  51011 NH 2 0,01 NH3 1,10 M Jadi, untuk melarutkan AgBr, dibutuhkan sedikitnya 1,10 M amoniak dalam larutan. Karena 0,02 mol NH3 dibutuhkan untuk pembentukan 0,01 mol ion Ag(NH3)2 +, maka total amoniak yang dibutuhkan adalah 1,12 M.
  • 19. FungsidanManfaatHasilKaliKelarutan(Ksp) Harga Hasil Kali Kelarutan (Ksp) suatu senyawa ionik yang sukar larut dapat memberikan informasi tentang kelarutan senyawa tersebut dalam air. Semakin besar harga Ksp suatu zat, semakin mudah larut senyawa tersebut.
  • 20. Harga Ksp suatu zat dapat digunakan untuk meramal terjadi tidaknya endapan suatu zat jika dua larutan yang mengandung ion-ion dari senyawa sukar larut dicampurkan. Untuk meramalkan terjadi tidaknya endapan AxBy. Jika larutan yang mengandung Ay+ dan Bx- dicampurkan digunakan konsep hasil kali ion (Qsp) berikut ini, Qsp A x B y  [A y  ]x [Bx ] y
  • 21. Jika Qsp > Ksp maka akan terjadi endapan AxBy Jika Qsp = Ksp maka mulai terjadi larutan jenuh Ax By Jika Qsp < Ksp maka belum terjadi larutan jenuh maupun endapan Ax By
  • 22. DaftarPustaka • www.goggle.com • www.yahoo.com • www.chemistry.com • Sudarmo,Unggul.2004.Kimia untuk SMA Kelas XI.Jakarta:Erlangga • Martoyo,dkk.2003.Terampil Menguasai dan Menerapkan Konsep Kimia untuk 3 SMU semester 1.Solo:Tiga Serangkai