SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
Media Sosial Dasar
Jack Febrian Rusdi
Bandung, 16 November 2020
Pendahuluan
● Media sosial merupakan salah satu sarana untuk dapat berinteraksi dengan
pengguna internet.
● Di sini dibahas tentang berbagai hal terkait dengan dasar pengetahuan
mengenai Media Sosial
● Informasi yang ada pada presentasi ini dapat digunakan sebagai penyegaran
pengetahuan, menambah wawasan, maupun sebagai bahan dasar dari riset
yang terkait dengan sosial media
Pengelola Konten Media Sosial
1. Perorangan :
a. Pribadi
b. Profesional
2. Non Perorangan:
a. Institusi Pendidikan
b. Pelaku Bisnis
c. Komunitas
d. Pemerintah
e. Media
Pengunjung Media Sosial
1. Terbuka
a. Dapat dikunjungi oleh siapapun
b. Komunitas yang telah terdaftar biasanya mendapatkan update informasi terbaru yang
diunggah
2. Tertutup
a. Hanya mereka yang terdaftar yang dapat mengunjungi informasi yang ada pada media sosial
tersebut.
Pengisi Konten Media Sosial
● Pengelola
● Pengunjung
Manfaat Media Sosial - Bagi Pengunjung
● Interaksi sosial melalui wadah yang tersedia
● Keterbaruan informasi
● Berpeluang merubah perilaku dan pemikiran
● Menambah pengetahuan dan wawasan
● Bahan pengambil keputusan
● Memberikan perubahan sosial
● Menggali kreatifitas
● Media hiburan
Manfaat Media Sosial - bagi Pengelola
● Menganalisa feedback pengunjung
● Interaksi dengan komunitas yang dibentuk maupun untuk umum
● Memperkuat image, brand attachment, posisi bisnis/usaha bagi masyarakat
● Sarana untuk menarik minat masyarakat
● Update informasi bagi pengunjungnya
● Sarana berbagi informasi pada masyarakat secara cepat
Jenis Konten Media Sosial
1. Teks
2. Gambar
3. Infografis
4. Suara
5. Video
6. Animasi
7. Survey
8. Polling/Voting
9. VR
10.Webinar
11.Link dari aplikasi atau alamat web
12.Testimonial
Jenis tayangan Media Sosial
1. Dokumentasi
2. Podcast
3. Streaming
Jenis Media Sosial
● Blog
● Social Network
● Microblogging
● Media sharing
● Forum
● Kolaborasi
Contoh Media Sosial
● Academia
● Blogger
● Facebook
● Instagram
● Linkedin
● Pinterest
● Researchgate
● Telegram
● Tiktok
● Twitter
● Whatsapp
● Wordpress
● Youtube
Terimakasih

More Related Content

Similar to Media sosial dasar

SOCIAL MEDIA IMPACT OF CONSUMER BEHAVIOR
SOCIAL MEDIA IMPACT OF CONSUMER BEHAVIORSOCIAL MEDIA IMPACT OF CONSUMER BEHAVIOR
SOCIAL MEDIA IMPACT OF CONSUMER BEHAVIORAtika Rahmawati
 
Dampak Media Sosial terhadap Perilaku Konsumen_Gusti Nadhirah Saliha_60182100...
Dampak Media Sosial terhadap Perilaku Konsumen_Gusti Nadhirah Saliha_60182100...Dampak Media Sosial terhadap Perilaku Konsumen_Gusti Nadhirah Saliha_60182100...
Dampak Media Sosial terhadap Perilaku Konsumen_Gusti Nadhirah Saliha_60182100...Nadhirah Gusti
 
Perilaku konsumen dan social media
Perilaku konsumen dan social mediaPerilaku konsumen dan social media
Perilaku konsumen dan social mediaYusnitaTRD
 
Makalah Media Sosial - ENSCHAi
Makalah Media Sosial - ENSCHAiMakalah Media Sosial - ENSCHAi
Makalah Media Sosial - ENSCHAiAlluka Tita
 
JoniRP_UPI_Manajemen Medsos & Kegiatan Komunikasi (Sept-2022).pdf
JoniRP_UPI_Manajemen Medsos & Kegiatan Komunikasi (Sept-2022).pdfJoniRP_UPI_Manajemen Medsos & Kegiatan Komunikasi (Sept-2022).pdf
JoniRP_UPI_Manajemen Medsos & Kegiatan Komunikasi (Sept-2022).pdfjonirahmatpramudia
 
PR dlm Membangun Opini Publik _ Materi Training "PR & MC"
PR dlm Membangun Opini Publik _ Materi Training "PR & MC"PR dlm Membangun Opini Publik _ Materi Training "PR & MC"
PR dlm Membangun Opini Publik _ Materi Training "PR & MC"Kanaidi ken
 
Karya ilmiah
Karya ilmiahKarya ilmiah
Karya ilmiahdeaaa_
 
Ppt kampanye pr (uts takehome)
Ppt kampanye pr (uts takehome)Ppt kampanye pr (uts takehome)
Ppt kampanye pr (uts takehome)FarhaHayatunnisa
 
"Redaktur yang Tertukar": Ketika Media Online Menjual Berita via Media Sosial
"Redaktur yang Tertukar": Ketika Media Online Menjual Berita via Media Sosial "Redaktur yang Tertukar": Ketika Media Online Menjual Berita via Media Sosial
"Redaktur yang Tertukar": Ketika Media Online Menjual Berita via Media Sosial dyama khazim Setyadi
 
How Social Media impact of consumer behavior
How Social Media impact of consumer behaviorHow Social Media impact of consumer behavior
How Social Media impact of consumer behaviorRahmaAmalia14
 
Social media mencari bakat
Social media mencari bakatSocial media mencari bakat
Social media mencari bakatKarmin Winarta
 
Social media impact of consumer behavior
Social media impact of consumer behaviorSocial media impact of consumer behavior
Social media impact of consumer behavioralifahrahmah
 
Dampak dari sosial media pada perilaku konsumen
Dampak dari sosial media pada perilaku konsumenDampak dari sosial media pada perilaku konsumen
Dampak dari sosial media pada perilaku konsumenDaffarelSalatin
 
PERAN MEDIA SOSIAL DALAM PEMASARAN SOSIAL.pptx
PERAN MEDIA SOSIAL DALAM PEMASARAN SOSIAL.pptxPERAN MEDIA SOSIAL DALAM PEMASARAN SOSIAL.pptx
PERAN MEDIA SOSIAL DALAM PEMASARAN SOSIAL.pptxLelitasari Danukusumo
 
SALE% +62 852-8022-9200 | Jasa Kelola Media Sosial
SALE% +62 852-8022-9200 | Jasa Kelola Media SosialSALE% +62 852-8022-9200 | Jasa Kelola Media Sosial
SALE% +62 852-8022-9200 | Jasa Kelola Media SosialNovanDitaramadhani
 
Pengertian social media & social media sebagai media pembelajaran
Pengertian social media & social media sebagai media pembelajaranPengertian social media & social media sebagai media pembelajaran
Pengertian social media & social media sebagai media pembelajaranMar Yoko
 
Consumer behavior - Social Media -
Consumer behavior - Social Media - Consumer behavior - Social Media -
Consumer behavior - Social Media - SilviErsaPutri
 

Similar to Media sosial dasar (20)

SOCIAL MEDIA IMPACT OF CONSUMER BEHAVIOR
SOCIAL MEDIA IMPACT OF CONSUMER BEHAVIORSOCIAL MEDIA IMPACT OF CONSUMER BEHAVIOR
SOCIAL MEDIA IMPACT OF CONSUMER BEHAVIOR
 
Dampak Media Sosial terhadap Perilaku Konsumen_Gusti Nadhirah Saliha_60182100...
Dampak Media Sosial terhadap Perilaku Konsumen_Gusti Nadhirah Saliha_60182100...Dampak Media Sosial terhadap Perilaku Konsumen_Gusti Nadhirah Saliha_60182100...
Dampak Media Sosial terhadap Perilaku Konsumen_Gusti Nadhirah Saliha_60182100...
 
Pemasaran dan Sosial Media
Pemasaran dan Sosial MediaPemasaran dan Sosial Media
Pemasaran dan Sosial Media
 
Perilaku konsumen dan social media
Perilaku konsumen dan social mediaPerilaku konsumen dan social media
Perilaku konsumen dan social media
 
Makalah Media Sosial - ENSCHAi
Makalah Media Sosial - ENSCHAiMakalah Media Sosial - ENSCHAi
Makalah Media Sosial - ENSCHAi
 
JoniRP_UPI_Manajemen Medsos & Kegiatan Komunikasi (Sept-2022).pdf
JoniRP_UPI_Manajemen Medsos & Kegiatan Komunikasi (Sept-2022).pdfJoniRP_UPI_Manajemen Medsos & Kegiatan Komunikasi (Sept-2022).pdf
JoniRP_UPI_Manajemen Medsos & Kegiatan Komunikasi (Sept-2022).pdf
 
PR dlm Membangun Opini Publik _ Materi Training "PR & MC"
PR dlm Membangun Opini Publik _ Materi Training "PR & MC"PR dlm Membangun Opini Publik _ Materi Training "PR & MC"
PR dlm Membangun Opini Publik _ Materi Training "PR & MC"
 
Karya ilmiah
Karya ilmiahKarya ilmiah
Karya ilmiah
 
Ppt kampanye pr (uts takehome)
Ppt kampanye pr (uts takehome)Ppt kampanye pr (uts takehome)
Ppt kampanye pr (uts takehome)
 
"Redaktur yang Tertukar": Ketika Media Online Menjual Berita via Media Sosial
"Redaktur yang Tertukar": Ketika Media Online Menjual Berita via Media Sosial "Redaktur yang Tertukar": Ketika Media Online Menjual Berita via Media Sosial
"Redaktur yang Tertukar": Ketika Media Online Menjual Berita via Media Sosial
 
How Social Media impact of consumer behavior
How Social Media impact of consumer behaviorHow Social Media impact of consumer behavior
How Social Media impact of consumer behavior
 
Social media mencari bakat
Social media mencari bakatSocial media mencari bakat
Social media mencari bakat
 
Rpp 1
Rpp 1 Rpp 1
Rpp 1
 
Social media impact of consumer behavior
Social media impact of consumer behaviorSocial media impact of consumer behavior
Social media impact of consumer behavior
 
DGGFDYFYUFYUFUYFUY
DGGFDYFYUFYUFUYFUYDGGFDYFYUFYUFUYFUY
DGGFDYFYUFYUFUYFUY
 
Dampak dari sosial media pada perilaku konsumen
Dampak dari sosial media pada perilaku konsumenDampak dari sosial media pada perilaku konsumen
Dampak dari sosial media pada perilaku konsumen
 
PERAN MEDIA SOSIAL DALAM PEMASARAN SOSIAL.pptx
PERAN MEDIA SOSIAL DALAM PEMASARAN SOSIAL.pptxPERAN MEDIA SOSIAL DALAM PEMASARAN SOSIAL.pptx
PERAN MEDIA SOSIAL DALAM PEMASARAN SOSIAL.pptx
 
SALE% +62 852-8022-9200 | Jasa Kelola Media Sosial
SALE% +62 852-8022-9200 | Jasa Kelola Media SosialSALE% +62 852-8022-9200 | Jasa Kelola Media Sosial
SALE% +62 852-8022-9200 | Jasa Kelola Media Sosial
 
Pengertian social media & social media sebagai media pembelajaran
Pengertian social media & social media sebagai media pembelajaranPengertian social media & social media sebagai media pembelajaran
Pengertian social media & social media sebagai media pembelajaran
 
Consumer behavior - Social Media -
Consumer behavior - Social Media - Consumer behavior - Social Media -
Consumer behavior - Social Media -
 

Media sosial dasar

  • 1. Media Sosial Dasar Jack Febrian Rusdi Bandung, 16 November 2020
  • 2. Pendahuluan ● Media sosial merupakan salah satu sarana untuk dapat berinteraksi dengan pengguna internet. ● Di sini dibahas tentang berbagai hal terkait dengan dasar pengetahuan mengenai Media Sosial ● Informasi yang ada pada presentasi ini dapat digunakan sebagai penyegaran pengetahuan, menambah wawasan, maupun sebagai bahan dasar dari riset yang terkait dengan sosial media
  • 3. Pengelola Konten Media Sosial 1. Perorangan : a. Pribadi b. Profesional 2. Non Perorangan: a. Institusi Pendidikan b. Pelaku Bisnis c. Komunitas d. Pemerintah e. Media
  • 4. Pengunjung Media Sosial 1. Terbuka a. Dapat dikunjungi oleh siapapun b. Komunitas yang telah terdaftar biasanya mendapatkan update informasi terbaru yang diunggah 2. Tertutup a. Hanya mereka yang terdaftar yang dapat mengunjungi informasi yang ada pada media sosial tersebut.
  • 5. Pengisi Konten Media Sosial ● Pengelola ● Pengunjung
  • 6. Manfaat Media Sosial - Bagi Pengunjung ● Interaksi sosial melalui wadah yang tersedia ● Keterbaruan informasi ● Berpeluang merubah perilaku dan pemikiran ● Menambah pengetahuan dan wawasan ● Bahan pengambil keputusan ● Memberikan perubahan sosial ● Menggali kreatifitas ● Media hiburan
  • 7. Manfaat Media Sosial - bagi Pengelola ● Menganalisa feedback pengunjung ● Interaksi dengan komunitas yang dibentuk maupun untuk umum ● Memperkuat image, brand attachment, posisi bisnis/usaha bagi masyarakat ● Sarana untuk menarik minat masyarakat ● Update informasi bagi pengunjungnya ● Sarana berbagi informasi pada masyarakat secara cepat
  • 8. Jenis Konten Media Sosial 1. Teks 2. Gambar 3. Infografis 4. Suara 5. Video 6. Animasi 7. Survey 8. Polling/Voting 9. VR 10.Webinar 11.Link dari aplikasi atau alamat web 12.Testimonial
  • 9. Jenis tayangan Media Sosial 1. Dokumentasi 2. Podcast 3. Streaming
  • 10. Jenis Media Sosial ● Blog ● Social Network ● Microblogging ● Media sharing ● Forum ● Kolaborasi
  • 11. Contoh Media Sosial ● Academia ● Blogger ● Facebook ● Instagram ● Linkedin ● Pinterest ● Researchgate ● Telegram ● Tiktok ● Twitter ● Whatsapp ● Wordpress ● Youtube