SlideShare a Scribd company logo
Masyarakat dan Media
Dewasa ini, perkembangan teknologi semakin tidak dapat dipisahkan dari kehidupan
manusia, bahkan telah menjadi suatu gaya hidup. Pada pagi hari misalnya, sekadar untuk
mendapatkan informasi maupun hiburan, orang-orang yang masih berada di rumah lebih suka
menyalakan televisi, atau yang sedang dalam perjalanan akan membeli koran, memanfaatkan
ponsel dengan browshing dan searching, serta bahkan memutar radio saat terjebak macet
dalam mobil. Namun, akhir-akhir ini, masyarakat lebih suka menggunakan media online
daripada media lain (seperti radio). Beberapa alasannya antara lain sebagai berikut.
Kebanyakan orang lebih menyukai media online (internet) karena fungsinya yang luas.
Ketika seseorang ingin mendapatkan informasi dan berita, dengan mudah berita tersebut
dapat ditemukan melalui website, blog atau media online tertentu (seperti Detik, Kompas,
dan lain-lain), atau ketika ingin menjadi penyiar radio dan mendengarkan radio dapat
dilakukan dengan radio online, bahkan televisi pun sekarang dapat dilihat dengan mudah
melalui TV Online Streaming.
Menurut data dari Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII), seperti yang
diberitakan oleh Antara News, jumlah pengguna internet setiap tahunnya meningkat drastis.
Seperti pada tahun 2013 pengguna internet mencapai 71,19 juta pengguna, meningkat 13
persen dibanding tahun 2012 yang hanya mencapai 63 juta pengguna. Selain itu, sesuai
dengan MGDs, pengguna internet di Indonesia mencapai 107 juta pada akhir tahun 2014 dan
139 juta pengguna pada tahun 2015. Berdasarkan data tersebut, tentunya internet menjadi
kebutuhan penting bagi kebanyakan masyarakat.
Selain itu, kemudahan dalam komunikasi didapat dengan adanya internet. Seperti
pengiriman surat yang dulunya melalui pos, yang memakan waktu berhari-hari lamanya,
kemudian berkembang melalui e-mail yang tentunya dapat terkirim dengan cepat dalam
hitungan detik, dan sekarang ini pengiriman file dan dokumen dapat dilakukan menggunakan
media sosial terpopuler, yaitu Facebook, disamping media sosial ini dapat digunakan untuk
chatting.
Dengan adanya kemudahan dan perkembangan teknologi internet tersebut, seharusnya
media-media lain mampu menawarkan informasi maupun hiburan yang dibutuhkan oleh
masyarakat, terutama media-media lokal (seperti Televisi lokal dan radio lokal) yang
harusnya memiliki kedekatan dengan masyarakat, namun tidak kalah dengan berita-berita
dari internet. Dengan adanya media sosial, pihak televisi ataupun radio tersebut harusnya
mampu menggunakan internet sebagai sarana pendukung interaksi masyarakat dengan media.

More Related Content

What's hot

Tugaspowerpointpakdeden
TugaspowerpointpakdedenTugaspowerpointpakdeden
Tugaspowerpointpakdeden
ahmadmakmun
 
Pengertian internet
Pengertian internetPengertian internet
Pengertian internet
arkanhafidz
 
internet
internetinternet
internet
Ria Sari
 
Tugas muhamad hudri andrian NRP:132083
Tugas muhamad hudri andrian NRP:132083Tugas muhamad hudri andrian NRP:132083
Tugas muhamad hudri andrian NRP:132083hudryandrian
 
Forum baik buruk internet
Forum baik buruk internetForum baik buruk internet
Forum baik buruk internet
kinombura chee
 
Tugas t.i.k saprik
Tugas t.i.k   saprikTugas t.i.k   saprik
Tugas t.i.k saprikdodyhasri
 
TEKNOLOGI DAN KOMUNIKASI
TEKNOLOGI DAN KOMUNIKASITEKNOLOGI DAN KOMUNIKASI
TEKNOLOGI DAN KOMUNIKASI
sakilaputri
 
Presentasi manfaat internet dlm dunia pendidikan
Presentasi manfaat internet dlm  dunia pendidikanPresentasi manfaat internet dlm  dunia pendidikan
Presentasi manfaat internet dlm dunia pendidikanAgustinus Wiyarno
 

What's hot (9)

Tugaspowerpointpakdeden
TugaspowerpointpakdedenTugaspowerpointpakdeden
Tugaspowerpointpakdeden
 
Pengertian internet
Pengertian internetPengertian internet
Pengertian internet
 
internet
internetinternet
internet
 
Tugas muhamad hudri andrian NRP:132083
Tugas muhamad hudri andrian NRP:132083Tugas muhamad hudri andrian NRP:132083
Tugas muhamad hudri andrian NRP:132083
 
Forum baik buruk internet
Forum baik buruk internetForum baik buruk internet
Forum baik buruk internet
 
Tuga s dody
Tuga s dodyTuga s dody
Tuga s dody
 
Tugas t.i.k saprik
Tugas t.i.k   saprikTugas t.i.k   saprik
Tugas t.i.k saprik
 
TEKNOLOGI DAN KOMUNIKASI
TEKNOLOGI DAN KOMUNIKASITEKNOLOGI DAN KOMUNIKASI
TEKNOLOGI DAN KOMUNIKASI
 
Presentasi manfaat internet dlm dunia pendidikan
Presentasi manfaat internet dlm  dunia pendidikanPresentasi manfaat internet dlm  dunia pendidikan
Presentasi manfaat internet dlm dunia pendidikan
 

Viewers also liked

Bahan 1 (dasar dasar jurnalistik tv)
Bahan 1 (dasar dasar jurnalistik tv)Bahan 1 (dasar dasar jurnalistik tv)
Bahan 1 (dasar dasar jurnalistik tv)
endrah80
 
content & pipe
content & pipecontent & pipe
content & pipe
Mila
 
Bahan 2 (dasar dasar jurnalistik tv) (1)
Bahan  2 (dasar dasar jurnalistik tv) (1)Bahan  2 (dasar dasar jurnalistik tv) (1)
Bahan 2 (dasar dasar jurnalistik tv) (1)
endrah80
 
Media & Industrial environment
Media & Industrial environmentMedia & Industrial environment
Media & Industrial environment
Dandhy Laksono
 
Media Trend in Indonesia
Media Trend in IndonesiaMedia Trend in Indonesia
Media Trend in Indonesia
sapto handriyanto
 
Indonesia Media Trend : 2013-2016
Indonesia Media Trend : 2013-2016Indonesia Media Trend : 2013-2016
Indonesia Media Trend : 2013-2016
Endy Subiantoro
 

Viewers also liked (6)

Bahan 1 (dasar dasar jurnalistik tv)
Bahan 1 (dasar dasar jurnalistik tv)Bahan 1 (dasar dasar jurnalistik tv)
Bahan 1 (dasar dasar jurnalistik tv)
 
content & pipe
content & pipecontent & pipe
content & pipe
 
Bahan 2 (dasar dasar jurnalistik tv) (1)
Bahan  2 (dasar dasar jurnalistik tv) (1)Bahan  2 (dasar dasar jurnalistik tv) (1)
Bahan 2 (dasar dasar jurnalistik tv) (1)
 
Media & Industrial environment
Media & Industrial environmentMedia & Industrial environment
Media & Industrial environment
 
Media Trend in Indonesia
Media Trend in IndonesiaMedia Trend in Indonesia
Media Trend in Indonesia
 
Indonesia Media Trend : 2013-2016
Indonesia Media Trend : 2013-2016Indonesia Media Trend : 2013-2016
Indonesia Media Trend : 2013-2016
 

Similar to Masyarakat dan Media

Pengaruh kemajuan teknologi terhadap surat kabar
Pengaruh kemajuan teknologi terhadap surat kabarPengaruh kemajuan teknologi terhadap surat kabar
Pengaruh kemajuan teknologi terhadap surat kabar
AlfiahSeptianiSiradj
 
Policy Paper NGOs Kebijakan Telematika
Policy Paper NGOs Kebijakan TelematikaPolicy Paper NGOs Kebijakan Telematika
Policy Paper NGOs Kebijakan Telematika
SatuDunia Foundation
 
Digital Era. Universitas Mercu Buana. 2019
Digital Era. Universitas Mercu Buana. 2019Digital Era. Universitas Mercu Buana. 2019
Digital Era. Universitas Mercu Buana. 2019
Donna Wibiananda Suryaman
 
digital era. umb. 2019
digital era. umb. 2019digital era. umb. 2019
digital era. umb. 2019
Donna Wibiananda Suryaman
 
Bahasa penelitian
Bahasa penelitianBahasa penelitian
Bahasa penelitian
navtalia_sihite
 
Medpen tahap 1
Medpen tahap 1Medpen tahap 1
Medpen tahap 1bankir212
 
Medpen tahap 1
Medpen tahap 1Medpen tahap 1
Medpen tahap 1
bankir212
 
233743 tingkat-literasi-teknologi-informasi-kom-6cefe7d4
233743 tingkat-literasi-teknologi-informasi-kom-6cefe7d4233743 tingkat-literasi-teknologi-informasi-kom-6cefe7d4
233743 tingkat-literasi-teknologi-informasi-kom-6cefe7d4
KholilMuhamad
 
233743 tingkat-literasi-teknologi-informasi-kom-6cefe7d4
233743 tingkat-literasi-teknologi-informasi-kom-6cefe7d4233743 tingkat-literasi-teknologi-informasi-kom-6cefe7d4
233743 tingkat-literasi-teknologi-informasi-kom-6cefe7d4
KholilMuhamad
 
Raw
RawRaw
Tugas sukma
Tugas sukmaTugas sukma
Tugas sukma
putrasukma
 
Tugas sukma
Tugas sukmaTugas sukma
Tugas sukma
sukmaputra53
 
Tugas sukma
Tugas sukmaTugas sukma
Tugas sukma
sukmaputra53
 

Similar to Masyarakat dan Media (20)

Pengaruh kemajuan teknologi terhadap surat kabar
Pengaruh kemajuan teknologi terhadap surat kabarPengaruh kemajuan teknologi terhadap surat kabar
Pengaruh kemajuan teknologi terhadap surat kabar
 
Policy Paper NGOs Kebijakan Telematika
Policy Paper NGOs Kebijakan TelematikaPolicy Paper NGOs Kebijakan Telematika
Policy Paper NGOs Kebijakan Telematika
 
Digital Era. Universitas Mercu Buana. 2019
Digital Era. Universitas Mercu Buana. 2019Digital Era. Universitas Mercu Buana. 2019
Digital Era. Universitas Mercu Buana. 2019
 
digital era. umb. 2019
digital era. umb. 2019digital era. umb. 2019
digital era. umb. 2019
 
Makalah siskom 1
Makalah siskom 1Makalah siskom 1
Makalah siskom 1
 
Bahasa penelitian
Bahasa penelitianBahasa penelitian
Bahasa penelitian
 
Bab i1
Bab i1Bab i1
Bab i1
 
Bab i1
Bab i1Bab i1
Bab i1
 
Bab i1
Bab i1Bab i1
Bab i1
 
Bab i1
Bab i1Bab i1
Bab i1
 
Bab i1
Bab i1Bab i1
Bab i1
 
Medpen tahap 1
Medpen tahap 1Medpen tahap 1
Medpen tahap 1
 
Medpen tahap 1
Medpen tahap 1Medpen tahap 1
Medpen tahap 1
 
233743 tingkat-literasi-teknologi-informasi-kom-6cefe7d4
233743 tingkat-literasi-teknologi-informasi-kom-6cefe7d4233743 tingkat-literasi-teknologi-informasi-kom-6cefe7d4
233743 tingkat-literasi-teknologi-informasi-kom-6cefe7d4
 
233743 tingkat-literasi-teknologi-informasi-kom-6cefe7d4
233743 tingkat-literasi-teknologi-informasi-kom-6cefe7d4233743 tingkat-literasi-teknologi-informasi-kom-6cefe7d4
233743 tingkat-literasi-teknologi-informasi-kom-6cefe7d4
 
Raw
RawRaw
Raw
 
Tugas sukma
Tugas sukmaTugas sukma
Tugas sukma
 
Tugas sukma
Tugas sukmaTugas sukma
Tugas sukma
 
Tugas sukma
Tugas sukmaTugas sukma
Tugas sukma
 
Tugas sukma
Tugas sukmaTugas sukma
Tugas sukma
 

Masyarakat dan Media

  • 1. Masyarakat dan Media Dewasa ini, perkembangan teknologi semakin tidak dapat dipisahkan dari kehidupan manusia, bahkan telah menjadi suatu gaya hidup. Pada pagi hari misalnya, sekadar untuk mendapatkan informasi maupun hiburan, orang-orang yang masih berada di rumah lebih suka menyalakan televisi, atau yang sedang dalam perjalanan akan membeli koran, memanfaatkan ponsel dengan browshing dan searching, serta bahkan memutar radio saat terjebak macet dalam mobil. Namun, akhir-akhir ini, masyarakat lebih suka menggunakan media online daripada media lain (seperti radio). Beberapa alasannya antara lain sebagai berikut. Kebanyakan orang lebih menyukai media online (internet) karena fungsinya yang luas. Ketika seseorang ingin mendapatkan informasi dan berita, dengan mudah berita tersebut dapat ditemukan melalui website, blog atau media online tertentu (seperti Detik, Kompas, dan lain-lain), atau ketika ingin menjadi penyiar radio dan mendengarkan radio dapat dilakukan dengan radio online, bahkan televisi pun sekarang dapat dilihat dengan mudah melalui TV Online Streaming. Menurut data dari Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII), seperti yang diberitakan oleh Antara News, jumlah pengguna internet setiap tahunnya meningkat drastis. Seperti pada tahun 2013 pengguna internet mencapai 71,19 juta pengguna, meningkat 13 persen dibanding tahun 2012 yang hanya mencapai 63 juta pengguna. Selain itu, sesuai dengan MGDs, pengguna internet di Indonesia mencapai 107 juta pada akhir tahun 2014 dan 139 juta pengguna pada tahun 2015. Berdasarkan data tersebut, tentunya internet menjadi kebutuhan penting bagi kebanyakan masyarakat. Selain itu, kemudahan dalam komunikasi didapat dengan adanya internet. Seperti pengiriman surat yang dulunya melalui pos, yang memakan waktu berhari-hari lamanya, kemudian berkembang melalui e-mail yang tentunya dapat terkirim dengan cepat dalam hitungan detik, dan sekarang ini pengiriman file dan dokumen dapat dilakukan menggunakan media sosial terpopuler, yaitu Facebook, disamping media sosial ini dapat digunakan untuk chatting. Dengan adanya kemudahan dan perkembangan teknologi internet tersebut, seharusnya media-media lain mampu menawarkan informasi maupun hiburan yang dibutuhkan oleh masyarakat, terutama media-media lokal (seperti Televisi lokal dan radio lokal) yang harusnya memiliki kedekatan dengan masyarakat, namun tidak kalah dengan berita-berita dari internet. Dengan adanya media sosial, pihak televisi ataupun radio tersebut harusnya mampu menggunakan internet sebagai sarana pendukung interaksi masyarakat dengan media.