SlideShare a Scribd company logo
BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH
TAHUN 2015
KUA dan PPAS
APBD TAHUN ANGGARAN 2016
Kebijakan Umum APBD (KUA)
Sinkronisasi kebijakan Pemerintah Daerah
dengan Pemerintah Provinsi dan Pusat, antara
lain diwujudkan dalam penyusunan KUA
(Kebijakan Umum APBD) dan PPAS (Prioritas
dan Plafon Anggaran Sementara) yang
disepakati bersama antara Pemerintah Daerah
dan DPRD sebagai dasar dalam penyusunan
rancangan Peraturan Daerah tentang APBD
Tahun Anggaran 2016.
Hasil sinkronisasi kebijakan tersebut
dicantumkan pada PPAS sesuai Peraturan
Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006
tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan
Daerah, sebagaimana telah diubah beberapa
kali terakhir dengan Peraturan Menteri Dalam
Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tentang
Perubahan Kedua Atas Peraturan Menteri
Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang
Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah.
 Merupakan dokumen yang memuat
kebijakan bidang pendapatan, belanja, dan
pembiayaan serta asumsi yang
mendasarinya untuk periode satu (1) tahun.
Latar Belakang Penyusunan
Kebijakan Umum APBD (KUA);
Sebagaimana ditegaskan dalam Peraturan
Menteri Dalam Negeri Nomor 52 Tahun 2015
tentang Pedoman Penyusunan Anggaran
Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun
Anggaran 2016, Sebagai rencana keuangan
tahunan Pemerintahan Daerah yang dibahas
dan disetujui bersama oleh Pemerintah Daerah
dan DPRD, dan ditetapkan dengan Peraturan
Daerah. Penyusunan APBD Kota Singkawang
Tahun Anggaran 2016 harus mendukung
tercapainya sasaran utama dan prioritas
pembangunan Nasional dan Provinsi
Kalimantan Barat.
Tujuan Penyusunan Kebijakan Umum APBD (KUA);
1. Memberikan arah bagi pelaksanaan program dan kegiatan
pembangunan pada tahun 2016 agar berdayaguna dan berhasilguna;
2. Mengoptimalkan pelaksanaan APBD Kota Singkawang Tahun Anggaran
2016;
3. Meningkatkan koordinasi antara eksekutif dan legislatif dalam
memantapkan penyusunan perencanaan anggaran yang transparan
dan akuntabel;
4. Meningkatkan mutu pelayanan kepada para pengguna jasa layanan
Pemerintah secara lebih optimal;
5. Mewujudkan keterpaduan program nasional dan daerah dalam upaya
peningkatan pelayanan umum dan kesejahteraan masyarakat di
daerah;
6. Mewujudkan tertib administrasi pengelolaan keuangan daerah.
Dasar Hukum Penyusunan Kebijakan Umum APBD (KUA);
1. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan
Pembangunan Nasional (SPPN) (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4421);
2. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara
Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana
Pembangunan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2008 Nomor 21);
3. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2009 tentang
Pedoman Pengelolaan Keuangan Dana Alokasi Khusus Di Daerah;
4. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang
Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 tahun 2008 tentang
Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan
Rencana Pembangunan Daerah;
5. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 32 Tahun 2011 tentang
Pedoman Pemberian Hibah dan Bantuan Sosial yang bersumber dari
APBD sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Dalam
Negeri Nomor 39 Tahun 2012 tentang Perubahan atas Peraturan
Menteri Dalam Negeri Nomor 32 Tahun 2011 tentang Pedoman
Pemberian Hibah dan Bantuan Sosial;
6. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang
Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah, sebagaimana beberapa kali
telah diubah terakhir dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor
21 Tahun 2011 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Menteri
Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan
Keuangan Daerah;
7. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 52 Tahun 2015 tentang
Pedoman Penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah
Tahun Anggaran 2016;
8. Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Barat Nomor 8 Tahun 2013
tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Provinsi
Kalimantan Barat Tahun 2013-2018;
KERANGKA EKONOMI MAKRO DAERAH
Perkembangan Indikator Ekonomi Makro Daerah
PDRB Kota Singkawang Tahun 2008-2013
Kontribusi Sektoral Kota Singkawang Tahun 2013
Pertumbuhan Ekonomi Kota Singkawang Tahun 2008 – 2013
Income Per Kapita Kota Singkawang Tahun 2008 – 2013 (juta rupiah)
Angka Kemiskinan (persen)
Inflasi Harga Konsumen Menurut Kelompok Jenis Barang/ Jasa
Rencana Target Ekonomi Makro Tahun 2016
Pertumbuhan Ekonomi Kota Singkawang Tahun 2015– 2016
Pendapatan Perkapita (rupiah)
ASUMSI-ASUMSI DASAR DALAM PENYUSUNAN
RANCANGAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA
DAERAH (RAPBD)
Asumsi dasar yang digunakan dalam APBN;
Asumsi dasar ekonomi makro yang digunakan sebagai dasar penyusunan RAPBN
tahun 2016, terdiri atas tujuh indikator utama, yaitu:
(1) pertumbuhan ekonomi sebesar 5,5 persen;
(2) inflasi sebesar 4,7 persen;
(3) nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat sebesar Rp13.400 per
dolar Amerika Serikat;
(4) suku bunga SPN 3 bulan sebesar 5,5 persen;
(5) harga minyak mentah Indonesia (Indonesia’s Crude Price/ICP) sebesar 60 per
dolar Amerika Serikat;
(6) lifting minyak Indonesia sebesar 830 ribu barel per hari; dan
(7) lifting gas sebesar 1.155 ribu barel setara minyak per hari. Penyusunan
asumsi dasar ekonomi makro tersebut mengacu pada sasaran-sasaran
pembangunan jangka menengah yang terdapat pada RPJMN 2015—2019,
sasaran-sasaran tahunan dalam RKP tahun 2016, dan perkembangan
ekonomi domestik maupun global.
Inflasi
KEBIJAKAN PENDAPATAN, BELANJA DAN PEMBIAYAAN
DAERAH
1. PENDAPATAN DAERAH
Secara teknis dalam upaya meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) secara nyata upaya
peningkatkan pendapatan melalui penerimaan PAD, yang dilakukan oleh Pemerintah Kota Singkawang
sebagai berikut:
1. Menggali potensi PAD, sesuai potensi yang dapat dikembangkan melalui penambahan jenis retribusi
daerah yang baru sesuai UU nomor 28 tahun 2009 tentang PDRD. Fokus penanganan dilakukan
terhadap ranah dan kewenangan daerah, dan menghindari ranah dan kewenangan di atasnya.
Misalnya potensi pajak galian golongan C, pajak air tanah merupakan ranah kota, sedangkan
penanganan PETI dan air permukaan oleh Provinsi.
2. Menyiapkan suprastruktur berupa peraturan daerah yang mengatur pengalihan pajak dan retribusi
daerah dari pusat ke daerah, serta perubahan komposisi bagi hasil lainnya.
3. Mempersiapkan sumber daya manusia dan infrastruktur penunjang bagi pengelolaan jenis-jenis
pajak dan retribusi limpahan pusat.
4. Khusus untuk penerimaan dari sektor PBB adalah dengan melakukan pembaharuan terus menerus
terhadap data wajib objek pajak melalui koordinasi dengan Kantor Pajak Pratama Kota Singkawang.
5. Melakukan pengkajian terhadap kemungkinan membentuk Badan Usaha Milik Daerah (BUMD).
6. Meningkatkan jumlah saham dan penyertaan modal pada PT. Bank Kalbar sehingga deviden yang
diperoleh dari laba usaha PT. Bank Kalbar lebih meningkat.
7. Melakukan upaya pengawasan yang intensif terhadap pengelolaan PAD.
Dalam rangka memacu peningkatan dana perimbangan, khususnya yang berasal
dari Dana Bagi Hasil maka upaya yang dilakukan adalah:
1. Memobilisasi penerimaan pajak pusat, seperti PPh perseorangan. Sedangkan
Pajak Bumi Bangunan dan BPHTB sudah merupakan hak dan kewenangan
daerah).
2. Melakukan penagihan terhadap tunggakan-tunggakan pajak.
3. Melakukan upaya sosialisasi kepada wajib pajak, dan pembinaan secara terus
menerus, sehingga diharapkan pendapatan dari sumber ini setiap tahun akan
terus meningkat.
Peningkatan pendapatan daerah dengan upaya ekstensifikasi pajak/retribusi
daerah dilakukan melalui:
1. Pengkajian jenis retribusi baru yang tidak produktif terhadap perekonomian
daerah;
2. Pengkajian jenis retribusi yang tidak layak dan perlu dihapus;
3. Pengkajian mekanisme pajak/retribusi untuk target grup baru;
4. Peningkatan bagi hasil pajak.
REALISASI PENDAPATAN TAHUN 2012-2015
2. BELANJA DAERAH
Arah Kebijakan Belanja Daerah Kota Singkawang pada Tahun 2016 adalah
untuk :
1. Memprioritaskan pembangunan peningkatan penyediaan infrastruktur
pelayanan dasar, pendidikan, kesehatan, air bersih, dan infrastruktur
pendukung perekonomian;
2. Peningkatan kesempatan berusaha, peningkatan kesejahteraan
masyarakat (termasuk di dalamnya peningkatan kualitas sumber daya
manusia dan pemberdayaan masyarakat);
3. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia dan pemberdayaan
masyarakat, penanggulangan kemiskinan serta pengurangan angka
pengangguran;
4. Upaya pelestarian dan pengelolaan lingkungan hidup;
5. Penegakan hukum dan peningkatan pelaksanaan tata pemerintahan
yang baik (Good Governance);
6. Mempercepat proses penciptaan iklim dan regulasi layanan investasi
dalam rangka meningkatkan sumber pembiayaan pembangunan.
REALISASI BELANJA DAERAH TAHUN 2012-2015
3. PEMBIAYAAN DAERAH
Penerimaan pembiayaan adalah semua penerimaan yang perlu
dibayar kembali baik pada tahun anggaran yang bersangkutan
maupun pada tahun-tahun anggaran berikutnya, mencakup : sisa
lebih perhitungan anggaran tahun anggaran sebelumnya (SiLPA);
pencairan dana cadangan; hasil penjualan kekayaan daerah yang
dipisahkan; penerimaan pinjaman daerah; penerimaan kembali
pemberian pinjaman; dan penerimaan piutang daerah.
Kebijakan Penerimaan Pembiayaan;
1. Penyertaan modal dan pemberian pinjaman manakala terjadi
surplus anggaran.
2. Penyertaan modal BUMD dilaksanakan setelah
mempertimbangkan hasil kajian (duediligence) serta
ditindaklanjuti dengan upaya revitalisasi dan restrukturisasi
kinerja BUMD serta pendayagunaan kekayaan milik daerah
yang dipisahkan dalam rangka efisiensi pengeluaran
pembiayaan.
Kebijakan Pengeluaran Pembiayaan;
REALISASI PEMBIAYAAN DAERAH TAHUN 2012-2015
PRIORITAS DAN PLAFON ANGGARAN SEMENTARA (PPAS)
 Merupakan dokumen yang memuat nilai target pendapatan,
penerimaan dan pembiayaan daerah yang meliputi
pendapatan asli daerah (PAD), penerimaan dana perimbangan
dan lain-lain pendapatan daerah yang sah, serta sumber-
sumber penerimaan pembiayaan berdasarkan kebijakan
pendapatan daerah dalam KUA.
 Berisi urutan prioritas penggunaan pendapatan dan sumber
pembiayaan daerah yang akan dituangkan dalam anggaran
belanja daerah yang disinkronkan pada prioritas pembangunan
daerah untuk periode satu (1) tahun rencana kerja.
TARGET PENDAPATAN DAERAH TAHUN 2016
RINCIAN; MATRIK EXCEL PPAS TABEL LAMPIRAN 1
RENCANA BELANJA DAERAH TAHUN 2016
RINCIAN; MATRIK EXCEL PPAS TABEL LAMPIRAN 2
RENCANA PEMBIAYAAN DAERAH TAHUN 2016
Arah Kebijakan Pembangunan Daerah
Fokus Pembangunan Daerah 2016
1. Penanggulangan Kemiskinan;
2. Peningkatan Aksesibilitas dan Kualitas Pendidikan;
3. Peningkatan Aksesibilitas dan Kualitas Kesehatan;
4. Peningkatan Kualitas Perencanaan, Pemanfaatan dan
Pengendalian Pembangunan Daerah yang Terintegrasi;
5. Reformasi Birokrasi, Pelayanan Publik dan Tata Kelola
Pemerintahan;
6. Reformasi Birokrasi, Pelayanan Publik dan Tata Kelola
Pemerintahan;
Prioritas Pembangunan Daerah Tahun 2016
7. Mitigasi, Penanggulangan Bencana dan Konservasi/ Pelestarian
Lingkungan Hidup;
8. Pembangunan Ekonomi Lokal Berkelanjutan;
9. Peningkatan Keterlibatan/ Partisipasi Masyarakat Dalam
Pembangunan;
10. Penanganan Masalah Sosial, Ketertiban dan Kenyamanan
Lingkungan.
Sinkronisasi Prioritas Pembangunan Daerah, Program Prioritas dan
Belanja Langsung SKPD TA 2016
MATRIK EXCEL; PPAS TABEL 2. 2
Usulan Program/ Kegiatan Belanja Langsung per SKPD Tahun 2016
MATRIK EXCEL; PPAS TABEL LAMPIRAN 3
KUA PPAS Kota Singkawang Tahun 2016

More Related Content

What's hot

Akuntabilitas Keuangan Daerah. (Local Finance Accountability)
Akuntabilitas Keuangan Daerah. (Local Finance Accountability)Akuntabilitas Keuangan Daerah. (Local Finance Accountability)
Akuntabilitas Keuangan Daerah. (Local Finance Accountability)
Deddy Supriady Bratakusumah
 
Materi Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah dan Launching Permendagr...
Materi Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah  dan   Launching  Permendagr...Materi Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah  dan   Launching  Permendagr...
Materi Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah dan Launching Permendagr...
Muh Saleh
 
Redesain sistem perencanaan dan penganggaran kementerian dan lembaga
Redesain sistem perencanaan dan penganggaran kementerian dan lembagaRedesain sistem perencanaan dan penganggaran kementerian dan lembaga
Redesain sistem perencanaan dan penganggaran kementerian dan lembaga
Dr. Zar Rdj
 
Laporan realisasi anggaran
Laporan realisasi anggaranLaporan realisasi anggaran
Laporan realisasi anggaran
Ulan Safitri
 
Pedoman Penyusunan RKPD dan Musrenbang
Pedoman Penyusunan RKPD dan MusrenbangPedoman Penyusunan RKPD dan Musrenbang
Pedoman Penyusunan RKPD dan Musrenbang
Dadang Solihin
 
Tata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen Perbendaharaan
Tata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen PerbendaharaanTata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen Perbendaharaan
Tata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen Perbendaharaan
Ahmad Abdul Haq
 
Perencanaan Penganggaran APBD
Perencanaan Penganggaran APBDPerencanaan Penganggaran APBD
Perencanaan Penganggaran APBD
PSEKP - UGM
 
SUMBER KEUANGAN DAERAH (LOCAL REVENUES)
SUMBER KEUANGAN DAERAH (LOCAL REVENUES)SUMBER KEUANGAN DAERAH (LOCAL REVENUES)
SUMBER KEUANGAN DAERAH (LOCAL REVENUES)
Deddy Supriady Bratakusumah
 
Perencanaan dan penganggaran yang lebih efisien, efektif dan bermanfaat bagi ...
Perencanaan dan penganggaran yang lebih efisien, efektif dan bermanfaat bagi ...Perencanaan dan penganggaran yang lebih efisien, efektif dan bermanfaat bagi ...
Perencanaan dan penganggaran yang lebih efisien, efektif dan bermanfaat bagi ...
Dr. Zar Rdj
 
2018-04-11 (01) Ditjen Perbendaharaan - Hibah dan Pembayaran Kegiatan yang Di...
2018-04-11 (01) Ditjen Perbendaharaan - Hibah dan Pembayaran Kegiatan yang Di...2018-04-11 (01) Ditjen Perbendaharaan - Hibah dan Pembayaran Kegiatan yang Di...
2018-04-11 (01) Ditjen Perbendaharaan - Hibah dan Pembayaran Kegiatan yang Di...
Ahmad Abdul Haq
 
Peraturan BPKP No 5 Tahun 2021.pdf
Peraturan BPKP No 5 Tahun 2021.pdfPeraturan BPKP No 5 Tahun 2021.pdf
Peraturan BPKP No 5 Tahun 2021.pdf
santoni toni
 
Sakip Menpan RB
Sakip Menpan RBSakip Menpan RB
Sakip Menpan RB
Dr. Zar Rdj
 
Penyusunan Indikator Kinerja dan Anggaran Berbasis Kinerja
Penyusunan Indikator Kinerja dan Anggaran Berbasis KinerjaPenyusunan Indikator Kinerja dan Anggaran Berbasis Kinerja
Penyusunan Indikator Kinerja dan Anggaran Berbasis Kinerja
Dadang Solihin
 
Permendagri 18 tahun 2020 (LPPD & IKK).pdf
Permendagri 18 tahun 2020 (LPPD & IKK).pdfPermendagri 18 tahun 2020 (LPPD & IKK).pdf
Permendagri 18 tahun 2020 (LPPD & IKK).pdf
dishubpga
 
2020-01-11 Pokok-pokok Peraturan Menteri Keuangan Nomor 205/PMK.07/2019 tenta...
2020-01-11 Pokok-pokok Peraturan Menteri Keuangan Nomor 205/PMK.07/2019 tenta...2020-01-11 Pokok-pokok Peraturan Menteri Keuangan Nomor 205/PMK.07/2019 tenta...
2020-01-11 Pokok-pokok Peraturan Menteri Keuangan Nomor 205/PMK.07/2019 tenta...
Ahmad Abdul Haq
 
Penyusunan RPJPD, RPJMD, Renstra SKPD dan Renja SKPD
Penyusunan  RPJPD, RPJMD, Renstra SKPD dan Renja SKPD  Penyusunan  RPJPD, RPJMD, Renstra SKPD dan Renja SKPD
Penyusunan RPJPD, RPJMD, Renstra SKPD dan Renja SKPD
Dadang Solihin
 
Buku pedoman-cascading-target-kinerja
Buku pedoman-cascading-target-kinerjaBuku pedoman-cascading-target-kinerja
Buku pedoman-cascading-target-kinerja
KutsiyatinMSi
 
SAKIP (Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah)
SAKIP  (Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah)SAKIP  (Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah)
SAKIP (Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah)
Rusman R. Manik
 
APBD, pengertian
APBD, pengertianAPBD, pengertian
APBD, pengertian
Ermianus Samaley
 
Presentasi musrenbang
Presentasi musrenbangPresentasi musrenbang
Presentasi musrenbang
Reins Tangkowit
 

What's hot (20)

Akuntabilitas Keuangan Daerah. (Local Finance Accountability)
Akuntabilitas Keuangan Daerah. (Local Finance Accountability)Akuntabilitas Keuangan Daerah. (Local Finance Accountability)
Akuntabilitas Keuangan Daerah. (Local Finance Accountability)
 
Materi Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah dan Launching Permendagr...
Materi Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah  dan   Launching  Permendagr...Materi Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah  dan   Launching  Permendagr...
Materi Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah dan Launching Permendagr...
 
Redesain sistem perencanaan dan penganggaran kementerian dan lembaga
Redesain sistem perencanaan dan penganggaran kementerian dan lembagaRedesain sistem perencanaan dan penganggaran kementerian dan lembaga
Redesain sistem perencanaan dan penganggaran kementerian dan lembaga
 
Laporan realisasi anggaran
Laporan realisasi anggaranLaporan realisasi anggaran
Laporan realisasi anggaran
 
Pedoman Penyusunan RKPD dan Musrenbang
Pedoman Penyusunan RKPD dan MusrenbangPedoman Penyusunan RKPD dan Musrenbang
Pedoman Penyusunan RKPD dan Musrenbang
 
Tata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen Perbendaharaan
Tata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen PerbendaharaanTata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen Perbendaharaan
Tata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen Perbendaharaan
 
Perencanaan Penganggaran APBD
Perencanaan Penganggaran APBDPerencanaan Penganggaran APBD
Perencanaan Penganggaran APBD
 
SUMBER KEUANGAN DAERAH (LOCAL REVENUES)
SUMBER KEUANGAN DAERAH (LOCAL REVENUES)SUMBER KEUANGAN DAERAH (LOCAL REVENUES)
SUMBER KEUANGAN DAERAH (LOCAL REVENUES)
 
Perencanaan dan penganggaran yang lebih efisien, efektif dan bermanfaat bagi ...
Perencanaan dan penganggaran yang lebih efisien, efektif dan bermanfaat bagi ...Perencanaan dan penganggaran yang lebih efisien, efektif dan bermanfaat bagi ...
Perencanaan dan penganggaran yang lebih efisien, efektif dan bermanfaat bagi ...
 
2018-04-11 (01) Ditjen Perbendaharaan - Hibah dan Pembayaran Kegiatan yang Di...
2018-04-11 (01) Ditjen Perbendaharaan - Hibah dan Pembayaran Kegiatan yang Di...2018-04-11 (01) Ditjen Perbendaharaan - Hibah dan Pembayaran Kegiatan yang Di...
2018-04-11 (01) Ditjen Perbendaharaan - Hibah dan Pembayaran Kegiatan yang Di...
 
Peraturan BPKP No 5 Tahun 2021.pdf
Peraturan BPKP No 5 Tahun 2021.pdfPeraturan BPKP No 5 Tahun 2021.pdf
Peraturan BPKP No 5 Tahun 2021.pdf
 
Sakip Menpan RB
Sakip Menpan RBSakip Menpan RB
Sakip Menpan RB
 
Penyusunan Indikator Kinerja dan Anggaran Berbasis Kinerja
Penyusunan Indikator Kinerja dan Anggaran Berbasis KinerjaPenyusunan Indikator Kinerja dan Anggaran Berbasis Kinerja
Penyusunan Indikator Kinerja dan Anggaran Berbasis Kinerja
 
Permendagri 18 tahun 2020 (LPPD & IKK).pdf
Permendagri 18 tahun 2020 (LPPD & IKK).pdfPermendagri 18 tahun 2020 (LPPD & IKK).pdf
Permendagri 18 tahun 2020 (LPPD & IKK).pdf
 
2020-01-11 Pokok-pokok Peraturan Menteri Keuangan Nomor 205/PMK.07/2019 tenta...
2020-01-11 Pokok-pokok Peraturan Menteri Keuangan Nomor 205/PMK.07/2019 tenta...2020-01-11 Pokok-pokok Peraturan Menteri Keuangan Nomor 205/PMK.07/2019 tenta...
2020-01-11 Pokok-pokok Peraturan Menteri Keuangan Nomor 205/PMK.07/2019 tenta...
 
Penyusunan RPJPD, RPJMD, Renstra SKPD dan Renja SKPD
Penyusunan  RPJPD, RPJMD, Renstra SKPD dan Renja SKPD  Penyusunan  RPJPD, RPJMD, Renstra SKPD dan Renja SKPD
Penyusunan RPJPD, RPJMD, Renstra SKPD dan Renja SKPD
 
Buku pedoman-cascading-target-kinerja
Buku pedoman-cascading-target-kinerjaBuku pedoman-cascading-target-kinerja
Buku pedoman-cascading-target-kinerja
 
SAKIP (Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah)
SAKIP  (Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah)SAKIP  (Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah)
SAKIP (Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah)
 
APBD, pengertian
APBD, pengertianAPBD, pengertian
APBD, pengertian
 
Presentasi musrenbang
Presentasi musrenbangPresentasi musrenbang
Presentasi musrenbang
 

Similar to KUA PPAS Kota Singkawang Tahun 2016

Bab iii kebijakan umum pengelolaan keuangan daerah amj
Bab iii kebijakan umum pengelolaan keuangan daerah amjBab iii kebijakan umum pengelolaan keuangan daerah amj
Bab iii kebijakan umum pengelolaan keuangan daerah amjCahyo Wiryanto
 
PPAS Tahun 2017
PPAS Tahun 2017PPAS Tahun 2017
PPAS Tahun 2017
Tidore Tidore
 
Rkpd 2016 perwali
Rkpd 2016 perwaliRkpd 2016 perwali
Rkpd 2016 perwali
fionarazqa
 
Kebijakan Umum Anggaran (Kua) induk 2017 08nov2016
Kebijakan Umum Anggaran (Kua) induk 2017 08nov2016Kebijakan Umum Anggaran (Kua) induk 2017 08nov2016
Kebijakan Umum Anggaran (Kua) induk 2017 08nov2016
Tidore Tidore
 
0 Review Renja 2022 edit 18082021.docx
0 Review Renja 2022 edit 18082021.docx0 Review Renja 2022 edit 18082021.docx
0 Review Renja 2022 edit 18082021.docx
RasnianiGani
 
Bahan Paparan Bimtek LKPD 30 Oktober 2023
Bahan Paparan Bimtek LKPD 30 Oktober 2023Bahan Paparan Bimtek LKPD 30 Oktober 2023
Bahan Paparan Bimtek LKPD 30 Oktober 2023
ssuser8f1e591
 
Lampiran permendagri no. 27 tahun 2013 230 2
Lampiran permendagri no. 27 tahun 2013 230 2Lampiran permendagri no. 27 tahun 2013 230 2
Lampiran permendagri no. 27 tahun 2013 230 2weni chris
 
Info jadwal bimtek dan diklat keuangan daerah
Info jadwal bimtek dan diklat keuangan daerahInfo jadwal bimtek dan diklat keuangan daerah
Info jadwal bimtek dan diklat keuangan daerah
Andi Adinata
 
2. renstra bpkad 2017 2021
2. renstra bpkad 2017 20212. renstra bpkad 2017 2021
2. renstra bpkad 2017 2021
pandirambo900
 
Perencanaan dan Penganggaran Keuangan Pemerintah
Perencanaan dan Penganggaran Keuangan PemerintahPerencanaan dan Penganggaran Keuangan Pemerintah
Perencanaan dan Penganggaran Keuangan Pemerintah
Sujatmiko Wibowo
 
PERGUB_NOMOR_3_TAHUN_2019_HIBAH_BANSOS.pdf
PERGUB_NOMOR_3_TAHUN_2019_HIBAH_BANSOS.pdfPERGUB_NOMOR_3_TAHUN_2019_HIBAH_BANSOS.pdf
PERGUB_NOMOR_3_TAHUN_2019_HIBAH_BANSOS.pdf
KLINIKBUMISEHATLOMBO
 
RANWAL RKPD TAHUN 2023(1).pdf
RANWAL RKPD TAHUN 2023(1).pdfRANWAL RKPD TAHUN 2023(1).pdf
RANWAL RKPD TAHUN 2023(1).pdf
Gulfino
 
CALK 2022 DI UPLOAD.pdf
CALK 2022 DI UPLOAD.pdfCALK 2022 DI UPLOAD.pdf
CALK 2022 DI UPLOAD.pdf
diskominfopb1
 
Permen no.37 th_2014_lampiran
Permen no.37 th_2014_lampiranPermen no.37 th_2014_lampiran
Permen no.37 th_2014_lampiran
Abdul Hadi
 
Permen no.37 th_2014_lampiran pedoman penyusunan apbd tahun 2015
Permen no.37 th_2014_lampiran pedoman penyusunan apbd tahun 2015Permen no.37 th_2014_lampiran pedoman penyusunan apbd tahun 2015
Permen no.37 th_2014_lampiran pedoman penyusunan apbd tahun 2015Sutardjo ( Mang Ojo )
 
Permen no.37 th_2014_lampiran+pedoman+penyusunan+apbd+tahun+2015
Permen no.37 th_2014_lampiran+pedoman+penyusunan+apbd+tahun+2015Permen no.37 th_2014_lampiran+pedoman+penyusunan+apbd+tahun+2015
Permen no.37 th_2014_lampiran+pedoman+penyusunan+apbd+tahun+2015Sutardjo ( Mang Ojo )
 
2 kebijakan umum apbd 2018
2 kebijakan umum apbd 20182 kebijakan umum apbd 2018
2 kebijakan umum apbd 2018
pandirambo900
 
Sk penetapan renja 2019
Sk penetapan renja 2019Sk penetapan renja 2019
Sk penetapan renja 2019
Deyankanggrek Lufhimsomuch
 
PERATURAN BUPATI CILACAP NOMOR 248 TAHUN 2018 TENTANG PEDOMAN PELAKSANAAN KEG...
PERATURAN BUPATI CILACAP NOMOR 248 TAHUN 2018 TENTANG PEDOMAN PELAKSANAAN KEG...PERATURAN BUPATI CILACAP NOMOR 248 TAHUN 2018 TENTANG PEDOMAN PELAKSANAAN KEG...
PERATURAN BUPATI CILACAP NOMOR 248 TAHUN 2018 TENTANG PEDOMAN PELAKSANAAN KEG...
Yuni
 
Sk pengesahan renstra 2016 2021
Sk pengesahan renstra 2016 2021Sk pengesahan renstra 2016 2021
Sk pengesahan renstra 2016 2021
Deyankanggrek Lufhimsomuch
 

Similar to KUA PPAS Kota Singkawang Tahun 2016 (20)

Bab iii kebijakan umum pengelolaan keuangan daerah amj
Bab iii kebijakan umum pengelolaan keuangan daerah amjBab iii kebijakan umum pengelolaan keuangan daerah amj
Bab iii kebijakan umum pengelolaan keuangan daerah amj
 
PPAS Tahun 2017
PPAS Tahun 2017PPAS Tahun 2017
PPAS Tahun 2017
 
Rkpd 2016 perwali
Rkpd 2016 perwaliRkpd 2016 perwali
Rkpd 2016 perwali
 
Kebijakan Umum Anggaran (Kua) induk 2017 08nov2016
Kebijakan Umum Anggaran (Kua) induk 2017 08nov2016Kebijakan Umum Anggaran (Kua) induk 2017 08nov2016
Kebijakan Umum Anggaran (Kua) induk 2017 08nov2016
 
0 Review Renja 2022 edit 18082021.docx
0 Review Renja 2022 edit 18082021.docx0 Review Renja 2022 edit 18082021.docx
0 Review Renja 2022 edit 18082021.docx
 
Bahan Paparan Bimtek LKPD 30 Oktober 2023
Bahan Paparan Bimtek LKPD 30 Oktober 2023Bahan Paparan Bimtek LKPD 30 Oktober 2023
Bahan Paparan Bimtek LKPD 30 Oktober 2023
 
Lampiran permendagri no. 27 tahun 2013 230 2
Lampiran permendagri no. 27 tahun 2013 230 2Lampiran permendagri no. 27 tahun 2013 230 2
Lampiran permendagri no. 27 tahun 2013 230 2
 
Info jadwal bimtek dan diklat keuangan daerah
Info jadwal bimtek dan diklat keuangan daerahInfo jadwal bimtek dan diklat keuangan daerah
Info jadwal bimtek dan diklat keuangan daerah
 
2. renstra bpkad 2017 2021
2. renstra bpkad 2017 20212. renstra bpkad 2017 2021
2. renstra bpkad 2017 2021
 
Perencanaan dan Penganggaran Keuangan Pemerintah
Perencanaan dan Penganggaran Keuangan PemerintahPerencanaan dan Penganggaran Keuangan Pemerintah
Perencanaan dan Penganggaran Keuangan Pemerintah
 
PERGUB_NOMOR_3_TAHUN_2019_HIBAH_BANSOS.pdf
PERGUB_NOMOR_3_TAHUN_2019_HIBAH_BANSOS.pdfPERGUB_NOMOR_3_TAHUN_2019_HIBAH_BANSOS.pdf
PERGUB_NOMOR_3_TAHUN_2019_HIBAH_BANSOS.pdf
 
RANWAL RKPD TAHUN 2023(1).pdf
RANWAL RKPD TAHUN 2023(1).pdfRANWAL RKPD TAHUN 2023(1).pdf
RANWAL RKPD TAHUN 2023(1).pdf
 
CALK 2022 DI UPLOAD.pdf
CALK 2022 DI UPLOAD.pdfCALK 2022 DI UPLOAD.pdf
CALK 2022 DI UPLOAD.pdf
 
Permen no.37 th_2014_lampiran
Permen no.37 th_2014_lampiranPermen no.37 th_2014_lampiran
Permen no.37 th_2014_lampiran
 
Permen no.37 th_2014_lampiran pedoman penyusunan apbd tahun 2015
Permen no.37 th_2014_lampiran pedoman penyusunan apbd tahun 2015Permen no.37 th_2014_lampiran pedoman penyusunan apbd tahun 2015
Permen no.37 th_2014_lampiran pedoman penyusunan apbd tahun 2015
 
Permen no.37 th_2014_lampiran+pedoman+penyusunan+apbd+tahun+2015
Permen no.37 th_2014_lampiran+pedoman+penyusunan+apbd+tahun+2015Permen no.37 th_2014_lampiran+pedoman+penyusunan+apbd+tahun+2015
Permen no.37 th_2014_lampiran+pedoman+penyusunan+apbd+tahun+2015
 
2 kebijakan umum apbd 2018
2 kebijakan umum apbd 20182 kebijakan umum apbd 2018
2 kebijakan umum apbd 2018
 
Sk penetapan renja 2019
Sk penetapan renja 2019Sk penetapan renja 2019
Sk penetapan renja 2019
 
PERATURAN BUPATI CILACAP NOMOR 248 TAHUN 2018 TENTANG PEDOMAN PELAKSANAAN KEG...
PERATURAN BUPATI CILACAP NOMOR 248 TAHUN 2018 TENTANG PEDOMAN PELAKSANAAN KEG...PERATURAN BUPATI CILACAP NOMOR 248 TAHUN 2018 TENTANG PEDOMAN PELAKSANAAN KEG...
PERATURAN BUPATI CILACAP NOMOR 248 TAHUN 2018 TENTANG PEDOMAN PELAKSANAAN KEG...
 
Sk pengesahan renstra 2016 2021
Sk pengesahan renstra 2016 2021Sk pengesahan renstra 2016 2021
Sk pengesahan renstra 2016 2021
 

More from Pemerintah Kota Singkawang

Musrenbang RKPD Kota Singkawang Tahun 2020
Musrenbang RKPD Kota Singkawang Tahun 2020Musrenbang RKPD Kota Singkawang Tahun 2020
Musrenbang RKPD Kota Singkawang Tahun 2020
Pemerintah Kota Singkawang
 
Musrenbang Kecamatan Singkawang Tengah 2019
Musrenbang Kecamatan Singkawang Tengah 2019Musrenbang Kecamatan Singkawang Tengah 2019
Musrenbang Kecamatan Singkawang Tengah 2019
Pemerintah Kota Singkawang
 
Musrenbang Kecamatan Singkawang Utara 2019
Musrenbang Kecamatan Singkawang Utara 2019Musrenbang Kecamatan Singkawang Utara 2019
Musrenbang Kecamatan Singkawang Utara 2019
Pemerintah Kota Singkawang
 
Musrenbang Kecamatan Singkawang Timur 2019
Musrenbang Kecamatan Singkawang Timur 2019Musrenbang Kecamatan Singkawang Timur 2019
Musrenbang Kecamatan Singkawang Timur 2019
Pemerintah Kota Singkawang
 
Musrenbang Kecamatan Singkawang Barat 2019
Musrenbang Kecamatan Singkawang Barat 2019Musrenbang Kecamatan Singkawang Barat 2019
Musrenbang Kecamatan Singkawang Barat 2019
Pemerintah Kota Singkawang
 
Musrenbang Kecamatan Singkawang Selatan 2019
Musrenbang Kecamatan Singkawang Selatan 2019Musrenbang Kecamatan Singkawang Selatan 2019
Musrenbang Kecamatan Singkawang Selatan 2019
Pemerintah Kota Singkawang
 
Rancangan RKPD Provinsi Kalbar Tahun 2019
Rancangan RKPD Provinsi Kalbar Tahun 2019Rancangan RKPD Provinsi Kalbar Tahun 2019
Rancangan RKPD Provinsi Kalbar Tahun 2019
Pemerintah Kota Singkawang
 
Musrenbang RKPD Kota Singkawang Tahun 2019
Musrenbang RKPD Kota Singkawang Tahun 2019Musrenbang RKPD Kota Singkawang Tahun 2019
Musrenbang RKPD Kota Singkawang Tahun 2019
Pemerintah Kota Singkawang
 
Musrenbang Kecamatan Singkawang Utara 2018
Musrenbang Kecamatan Singkawang Utara 2018Musrenbang Kecamatan Singkawang Utara 2018
Musrenbang Kecamatan Singkawang Utara 2018
Pemerintah Kota Singkawang
 
Musrenbang Kecamatan Singkawang Barat 2018
Musrenbang Kecamatan Singkawang Barat 2018Musrenbang Kecamatan Singkawang Barat 2018
Musrenbang Kecamatan Singkawang Barat 2018
Pemerintah Kota Singkawang
 
Musrenbang Kecamatan Singkawang Tengah 2018
Musrenbang Kecamatan Singkawang Tengah 2018Musrenbang Kecamatan Singkawang Tengah 2018
Musrenbang Kecamatan Singkawang Tengah 2018
Pemerintah Kota Singkawang
 
Musrenbang Kecamatan Singkawang Timur 2018
Musrenbang Kecamatan Singkawang Timur 2018Musrenbang Kecamatan Singkawang Timur 2018
Musrenbang Kecamatan Singkawang Timur 2018
Pemerintah Kota Singkawang
 
Musrenbang Kecamatan Singkawang Selatan 2018
Musrenbang Kecamatan Singkawang Selatan 2018Musrenbang Kecamatan Singkawang Selatan 2018
Musrenbang Kecamatan Singkawang Selatan 2018
Pemerintah Kota Singkawang
 
Perekonomian dan Keuangan Daerah Kota Singkawang 2010 2017
Perekonomian dan Keuangan Daerah Kota Singkawang 2010 2017Perekonomian dan Keuangan Daerah Kota Singkawang 2010 2017
Perekonomian dan Keuangan Daerah Kota Singkawang 2010 2017
Pemerintah Kota Singkawang
 
Kota Singkawang Dalam Angka 2015
Kota Singkawang Dalam Angka 2015Kota Singkawang Dalam Angka 2015
Kota Singkawang Dalam Angka 2015
Pemerintah Kota Singkawang
 
Musrenbang rkpd 2016
Musrenbang rkpd 2016Musrenbang rkpd 2016
Musrenbang rkpd 2016
Pemerintah Kota Singkawang
 
RKPD Kota Singkawang 2015
RKPD Kota Singkawang 2015RKPD Kota Singkawang 2015
RKPD Kota Singkawang 2015
Pemerintah Kota Singkawang
 
Ranwal RKPD Kalbar Tahun 2015 dan Rencana Kerja Penyusunan RKPD T.A 2015
Ranwal RKPD Kalbar Tahun 2015 dan Rencana Kerja Penyusunan RKPD T.A 2015Ranwal RKPD Kalbar Tahun 2015 dan Rencana Kerja Penyusunan RKPD T.A 2015
Ranwal RKPD Kalbar Tahun 2015 dan Rencana Kerja Penyusunan RKPD T.A 2015Pemerintah Kota Singkawang
 

More from Pemerintah Kota Singkawang (20)

Musrenbang RKPD Kota Singkawang Tahun 2020
Musrenbang RKPD Kota Singkawang Tahun 2020Musrenbang RKPD Kota Singkawang Tahun 2020
Musrenbang RKPD Kota Singkawang Tahun 2020
 
Musrenbang Kecamatan Singkawang Tengah 2019
Musrenbang Kecamatan Singkawang Tengah 2019Musrenbang Kecamatan Singkawang Tengah 2019
Musrenbang Kecamatan Singkawang Tengah 2019
 
Musrenbang Kecamatan Singkawang Utara 2019
Musrenbang Kecamatan Singkawang Utara 2019Musrenbang Kecamatan Singkawang Utara 2019
Musrenbang Kecamatan Singkawang Utara 2019
 
Musrenbang Kecamatan Singkawang Timur 2019
Musrenbang Kecamatan Singkawang Timur 2019Musrenbang Kecamatan Singkawang Timur 2019
Musrenbang Kecamatan Singkawang Timur 2019
 
Musrenbang Kecamatan Singkawang Barat 2019
Musrenbang Kecamatan Singkawang Barat 2019Musrenbang Kecamatan Singkawang Barat 2019
Musrenbang Kecamatan Singkawang Barat 2019
 
Musrenbang Kecamatan Singkawang Selatan 2019
Musrenbang Kecamatan Singkawang Selatan 2019Musrenbang Kecamatan Singkawang Selatan 2019
Musrenbang Kecamatan Singkawang Selatan 2019
 
Rancangan RKPD Provinsi Kalbar Tahun 2019
Rancangan RKPD Provinsi Kalbar Tahun 2019Rancangan RKPD Provinsi Kalbar Tahun 2019
Rancangan RKPD Provinsi Kalbar Tahun 2019
 
Musrenbang RKPD Kota Singkawang Tahun 2019
Musrenbang RKPD Kota Singkawang Tahun 2019Musrenbang RKPD Kota Singkawang Tahun 2019
Musrenbang RKPD Kota Singkawang Tahun 2019
 
Musrenbang Kecamatan Singkawang Utara 2018
Musrenbang Kecamatan Singkawang Utara 2018Musrenbang Kecamatan Singkawang Utara 2018
Musrenbang Kecamatan Singkawang Utara 2018
 
Musrenbang Kecamatan Singkawang Barat 2018
Musrenbang Kecamatan Singkawang Barat 2018Musrenbang Kecamatan Singkawang Barat 2018
Musrenbang Kecamatan Singkawang Barat 2018
 
Musrenbang Kecamatan Singkawang Tengah 2018
Musrenbang Kecamatan Singkawang Tengah 2018Musrenbang Kecamatan Singkawang Tengah 2018
Musrenbang Kecamatan Singkawang Tengah 2018
 
Musrenbang Kecamatan Singkawang Timur 2018
Musrenbang Kecamatan Singkawang Timur 2018Musrenbang Kecamatan Singkawang Timur 2018
Musrenbang Kecamatan Singkawang Timur 2018
 
Musrenbang Kecamatan Singkawang Selatan 2018
Musrenbang Kecamatan Singkawang Selatan 2018Musrenbang Kecamatan Singkawang Selatan 2018
Musrenbang Kecamatan Singkawang Selatan 2018
 
Perekonomian dan Keuangan Daerah Kota Singkawang 2010 2017
Perekonomian dan Keuangan Daerah Kota Singkawang 2010 2017Perekonomian dan Keuangan Daerah Kota Singkawang 2010 2017
Perekonomian dan Keuangan Daerah Kota Singkawang 2010 2017
 
Kota Singkawang Dalam Angka 2015
Kota Singkawang Dalam Angka 2015Kota Singkawang Dalam Angka 2015
Kota Singkawang Dalam Angka 2015
 
Musrenbang rkpd 2016
Musrenbang rkpd 2016Musrenbang rkpd 2016
Musrenbang rkpd 2016
 
RKPD Kota Singkawang 2015
RKPD Kota Singkawang 2015RKPD Kota Singkawang 2015
RKPD Kota Singkawang 2015
 
Musrenbang RKPD Kota Singkawang T.A 2015
Musrenbang RKPD Kota Singkawang T.A 2015Musrenbang RKPD Kota Singkawang T.A 2015
Musrenbang RKPD Kota Singkawang T.A 2015
 
Ranwal RKPD Kalbar Tahun 2015 dan Rencana Kerja Penyusunan RKPD T.A 2015
Ranwal RKPD Kalbar Tahun 2015 dan Rencana Kerja Penyusunan RKPD T.A 2015Ranwal RKPD Kalbar Tahun 2015 dan Rencana Kerja Penyusunan RKPD T.A 2015
Ranwal RKPD Kalbar Tahun 2015 dan Rencana Kerja Penyusunan RKPD T.A 2015
 
Kota Singkawang Dalam Angka 2013
Kota Singkawang Dalam Angka 2013Kota Singkawang Dalam Angka 2013
Kota Singkawang Dalam Angka 2013
 

Recently uploaded

Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 

Recently uploaded (20)

Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 

KUA PPAS Kota Singkawang Tahun 2016

  • 1. BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH TAHUN 2015 KUA dan PPAS APBD TAHUN ANGGARAN 2016
  • 2. Kebijakan Umum APBD (KUA) Sinkronisasi kebijakan Pemerintah Daerah dengan Pemerintah Provinsi dan Pusat, antara lain diwujudkan dalam penyusunan KUA (Kebijakan Umum APBD) dan PPAS (Prioritas dan Plafon Anggaran Sementara) yang disepakati bersama antara Pemerintah Daerah dan DPRD sebagai dasar dalam penyusunan rancangan Peraturan Daerah tentang APBD Tahun Anggaran 2016. Hasil sinkronisasi kebijakan tersebut dicantumkan pada PPAS sesuai Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah, sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah.  Merupakan dokumen yang memuat kebijakan bidang pendapatan, belanja, dan pembiayaan serta asumsi yang mendasarinya untuk periode satu (1) tahun. Latar Belakang Penyusunan Kebijakan Umum APBD (KUA); Sebagaimana ditegaskan dalam Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 52 Tahun 2015 tentang Pedoman Penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun Anggaran 2016, Sebagai rencana keuangan tahunan Pemerintahan Daerah yang dibahas dan disetujui bersama oleh Pemerintah Daerah dan DPRD, dan ditetapkan dengan Peraturan Daerah. Penyusunan APBD Kota Singkawang Tahun Anggaran 2016 harus mendukung tercapainya sasaran utama dan prioritas pembangunan Nasional dan Provinsi Kalimantan Barat.
  • 3. Tujuan Penyusunan Kebijakan Umum APBD (KUA); 1. Memberikan arah bagi pelaksanaan program dan kegiatan pembangunan pada tahun 2016 agar berdayaguna dan berhasilguna; 2. Mengoptimalkan pelaksanaan APBD Kota Singkawang Tahun Anggaran 2016; 3. Meningkatkan koordinasi antara eksekutif dan legislatif dalam memantapkan penyusunan perencanaan anggaran yang transparan dan akuntabel; 4. Meningkatkan mutu pelayanan kepada para pengguna jasa layanan Pemerintah secara lebih optimal; 5. Mewujudkan keterpaduan program nasional dan daerah dalam upaya peningkatan pelayanan umum dan kesejahteraan masyarakat di daerah; 6. Mewujudkan tertib administrasi pengelolaan keuangan daerah.
  • 4. Dasar Hukum Penyusunan Kebijakan Umum APBD (KUA); 1. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional (SPPN) (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421); 2. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 21); 3. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2009 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Dana Alokasi Khusus Di Daerah; 4. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah;
  • 5. 5. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 32 Tahun 2011 tentang Pedoman Pemberian Hibah dan Bantuan Sosial yang bersumber dari APBD sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 39 Tahun 2012 tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 32 Tahun 2011 tentang Pedoman Pemberian Hibah dan Bantuan Sosial; 6. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah, sebagaimana beberapa kali telah diubah terakhir dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah; 7. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 52 Tahun 2015 tentang Pedoman Penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2016; 8. Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Barat Nomor 8 Tahun 2013 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Provinsi Kalimantan Barat Tahun 2013-2018;
  • 6. KERANGKA EKONOMI MAKRO DAERAH Perkembangan Indikator Ekonomi Makro Daerah PDRB Kota Singkawang Tahun 2008-2013
  • 7. Kontribusi Sektoral Kota Singkawang Tahun 2013
  • 8. Pertumbuhan Ekonomi Kota Singkawang Tahun 2008 – 2013
  • 9. Income Per Kapita Kota Singkawang Tahun 2008 – 2013 (juta rupiah)
  • 11. Inflasi Harga Konsumen Menurut Kelompok Jenis Barang/ Jasa
  • 12. Rencana Target Ekonomi Makro Tahun 2016 Pertumbuhan Ekonomi Kota Singkawang Tahun 2015– 2016
  • 14. ASUMSI-ASUMSI DASAR DALAM PENYUSUNAN RANCANGAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH (RAPBD) Asumsi dasar yang digunakan dalam APBN; Asumsi dasar ekonomi makro yang digunakan sebagai dasar penyusunan RAPBN tahun 2016, terdiri atas tujuh indikator utama, yaitu: (1) pertumbuhan ekonomi sebesar 5,5 persen; (2) inflasi sebesar 4,7 persen; (3) nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat sebesar Rp13.400 per dolar Amerika Serikat; (4) suku bunga SPN 3 bulan sebesar 5,5 persen; (5) harga minyak mentah Indonesia (Indonesia’s Crude Price/ICP) sebesar 60 per dolar Amerika Serikat; (6) lifting minyak Indonesia sebesar 830 ribu barel per hari; dan (7) lifting gas sebesar 1.155 ribu barel setara minyak per hari. Penyusunan asumsi dasar ekonomi makro tersebut mengacu pada sasaran-sasaran pembangunan jangka menengah yang terdapat pada RPJMN 2015—2019, sasaran-sasaran tahunan dalam RKP tahun 2016, dan perkembangan ekonomi domestik maupun global.
  • 16. KEBIJAKAN PENDAPATAN, BELANJA DAN PEMBIAYAAN DAERAH 1. PENDAPATAN DAERAH Secara teknis dalam upaya meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) secara nyata upaya peningkatkan pendapatan melalui penerimaan PAD, yang dilakukan oleh Pemerintah Kota Singkawang sebagai berikut: 1. Menggali potensi PAD, sesuai potensi yang dapat dikembangkan melalui penambahan jenis retribusi daerah yang baru sesuai UU nomor 28 tahun 2009 tentang PDRD. Fokus penanganan dilakukan terhadap ranah dan kewenangan daerah, dan menghindari ranah dan kewenangan di atasnya. Misalnya potensi pajak galian golongan C, pajak air tanah merupakan ranah kota, sedangkan penanganan PETI dan air permukaan oleh Provinsi. 2. Menyiapkan suprastruktur berupa peraturan daerah yang mengatur pengalihan pajak dan retribusi daerah dari pusat ke daerah, serta perubahan komposisi bagi hasil lainnya. 3. Mempersiapkan sumber daya manusia dan infrastruktur penunjang bagi pengelolaan jenis-jenis pajak dan retribusi limpahan pusat. 4. Khusus untuk penerimaan dari sektor PBB adalah dengan melakukan pembaharuan terus menerus terhadap data wajib objek pajak melalui koordinasi dengan Kantor Pajak Pratama Kota Singkawang. 5. Melakukan pengkajian terhadap kemungkinan membentuk Badan Usaha Milik Daerah (BUMD). 6. Meningkatkan jumlah saham dan penyertaan modal pada PT. Bank Kalbar sehingga deviden yang diperoleh dari laba usaha PT. Bank Kalbar lebih meningkat. 7. Melakukan upaya pengawasan yang intensif terhadap pengelolaan PAD.
  • 17. Dalam rangka memacu peningkatan dana perimbangan, khususnya yang berasal dari Dana Bagi Hasil maka upaya yang dilakukan adalah: 1. Memobilisasi penerimaan pajak pusat, seperti PPh perseorangan. Sedangkan Pajak Bumi Bangunan dan BPHTB sudah merupakan hak dan kewenangan daerah). 2. Melakukan penagihan terhadap tunggakan-tunggakan pajak. 3. Melakukan upaya sosialisasi kepada wajib pajak, dan pembinaan secara terus menerus, sehingga diharapkan pendapatan dari sumber ini setiap tahun akan terus meningkat. Peningkatan pendapatan daerah dengan upaya ekstensifikasi pajak/retribusi daerah dilakukan melalui: 1. Pengkajian jenis retribusi baru yang tidak produktif terhadap perekonomian daerah; 2. Pengkajian jenis retribusi yang tidak layak dan perlu dihapus; 3. Pengkajian mekanisme pajak/retribusi untuk target grup baru; 4. Peningkatan bagi hasil pajak.
  • 19. 2. BELANJA DAERAH Arah Kebijakan Belanja Daerah Kota Singkawang pada Tahun 2016 adalah untuk : 1. Memprioritaskan pembangunan peningkatan penyediaan infrastruktur pelayanan dasar, pendidikan, kesehatan, air bersih, dan infrastruktur pendukung perekonomian; 2. Peningkatan kesempatan berusaha, peningkatan kesejahteraan masyarakat (termasuk di dalamnya peningkatan kualitas sumber daya manusia dan pemberdayaan masyarakat); 3. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia dan pemberdayaan masyarakat, penanggulangan kemiskinan serta pengurangan angka pengangguran; 4. Upaya pelestarian dan pengelolaan lingkungan hidup; 5. Penegakan hukum dan peningkatan pelaksanaan tata pemerintahan yang baik (Good Governance); 6. Mempercepat proses penciptaan iklim dan regulasi layanan investasi dalam rangka meningkatkan sumber pembiayaan pembangunan.
  • 20. REALISASI BELANJA DAERAH TAHUN 2012-2015
  • 21. 3. PEMBIAYAAN DAERAH Penerimaan pembiayaan adalah semua penerimaan yang perlu dibayar kembali baik pada tahun anggaran yang bersangkutan maupun pada tahun-tahun anggaran berikutnya, mencakup : sisa lebih perhitungan anggaran tahun anggaran sebelumnya (SiLPA); pencairan dana cadangan; hasil penjualan kekayaan daerah yang dipisahkan; penerimaan pinjaman daerah; penerimaan kembali pemberian pinjaman; dan penerimaan piutang daerah. Kebijakan Penerimaan Pembiayaan;
  • 22. 1. Penyertaan modal dan pemberian pinjaman manakala terjadi surplus anggaran. 2. Penyertaan modal BUMD dilaksanakan setelah mempertimbangkan hasil kajian (duediligence) serta ditindaklanjuti dengan upaya revitalisasi dan restrukturisasi kinerja BUMD serta pendayagunaan kekayaan milik daerah yang dipisahkan dalam rangka efisiensi pengeluaran pembiayaan. Kebijakan Pengeluaran Pembiayaan;
  • 23. REALISASI PEMBIAYAAN DAERAH TAHUN 2012-2015
  • 24. PRIORITAS DAN PLAFON ANGGARAN SEMENTARA (PPAS)  Merupakan dokumen yang memuat nilai target pendapatan, penerimaan dan pembiayaan daerah yang meliputi pendapatan asli daerah (PAD), penerimaan dana perimbangan dan lain-lain pendapatan daerah yang sah, serta sumber- sumber penerimaan pembiayaan berdasarkan kebijakan pendapatan daerah dalam KUA.  Berisi urutan prioritas penggunaan pendapatan dan sumber pembiayaan daerah yang akan dituangkan dalam anggaran belanja daerah yang disinkronkan pada prioritas pembangunan daerah untuk periode satu (1) tahun rencana kerja.
  • 25. TARGET PENDAPATAN DAERAH TAHUN 2016 RINCIAN; MATRIK EXCEL PPAS TABEL LAMPIRAN 1
  • 26. RENCANA BELANJA DAERAH TAHUN 2016 RINCIAN; MATRIK EXCEL PPAS TABEL LAMPIRAN 2
  • 30.
  • 31. 1. Penanggulangan Kemiskinan; 2. Peningkatan Aksesibilitas dan Kualitas Pendidikan; 3. Peningkatan Aksesibilitas dan Kualitas Kesehatan; 4. Peningkatan Kualitas Perencanaan, Pemanfaatan dan Pengendalian Pembangunan Daerah yang Terintegrasi; 5. Reformasi Birokrasi, Pelayanan Publik dan Tata Kelola Pemerintahan; 6. Reformasi Birokrasi, Pelayanan Publik dan Tata Kelola Pemerintahan; Prioritas Pembangunan Daerah Tahun 2016 7. Mitigasi, Penanggulangan Bencana dan Konservasi/ Pelestarian Lingkungan Hidup; 8. Pembangunan Ekonomi Lokal Berkelanjutan; 9. Peningkatan Keterlibatan/ Partisipasi Masyarakat Dalam Pembangunan; 10. Penanganan Masalah Sosial, Ketertiban dan Kenyamanan Lingkungan.
  • 32. Sinkronisasi Prioritas Pembangunan Daerah, Program Prioritas dan Belanja Langsung SKPD TA 2016 MATRIK EXCEL; PPAS TABEL 2. 2
  • 33. Usulan Program/ Kegiatan Belanja Langsung per SKPD Tahun 2016 MATRIK EXCEL; PPAS TABEL LAMPIRAN 3