SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
KROMATOGRAFI
CHANTIKA MAHARANI (2007036668)
APA ITU KROMATOGRAFI?
Kroma = warna; Graf (grafi) = tulisan, gambarTeknik kromatografi diartikan sebagai suatu
metoda yang digunakanuntuk memisahkan campuran komponen atau fraksi sejenis menjadi unit-
unityang terpisah satu dengan yang lain yang didasarkan pada perbedaan sifatmasing-masing.
Perbedaan yang dimaksud dapat berupa perbedaankelarutannya di dalam pelarut, perbedaan
kemampuannya menyerap atauterikat pada komponen lain, perbedaan muatan ionik, ukuran
molekul, dan lainsebagainya.
Seorang ilmuwan botani dan Rusia, Michael Tswett, pada tahun 1906dengan suatu percobaan
dapat mernisahkan zat warna hijau yang terdapatpada daun menjadi beberapa komponen. Karoten
(kuning oranye/pucat),feofitin (him keabu-abuan, kadang-kadang tidak tampak), klorofil-b (hijau
tua),klorofil-a (biru kehijauan), dan xantofil (kuning) dapat dipisahkan melalui tabungyang diisi
dengan bubuk kalsium karbonat dan dielusi dengan petroleum eter.
Kromatografi merupakan salah satu metode analisis yang digunakan untuk memisahkan atau
menganalisis campuran kompleks suatu senyawa. Komponen yang akan dipisahkan akan
terdistribusi ke dalam dua fase, yaitu fase diam (stationary phase)dan fase gerak (mobile phase).
Sejarah Kromatografi
ANALITIK; menentukan komposisi kimia dari sampel
PREPARATIF: memurnikan dan mengisolasi salah satu komponen dari sampel
Keuntungan kromatografi
1. memisahkan sampel/konstituen yang sangat kecil (semi mikro & mikro)
2. memisahkan molekul-molekul besar seperti polimer
3. memisahkan senyawa-senyawa organik multikomponen/kompleks
4. Waktu lebih singkat, relatif murah, sederhana
5. Dapat memisahkan senyawa-senyawa yang tidak stabil
TUJUAN KROMATOGRAFI KEUNTUNGAN KROMATOGRAFI
KLASIFIKASI
KROMATOGRAFI
Prinsip pemisahan kromatografi yaitu adanya distribusi
komponen-komponen dalam fasa diam dan fasa gerak
berdasarkan perbedaan sifat fisik komponen yang akan
dipisahkan. Kromatografi dapat digunakan untuk preparatif
atau analisa kualitatif dan kuantitatif. Pada dasarnya semua
cara kromatografi menggunakan dua fasa yaitu fasa tetap
(stationary) dan fasa bergerak (mobile),
Pemisahan pemisahannya tergantung pada gerakan relatif dari dua fasa tersebut. Persyaratan utama
kromatografi adalah :
1). Ada fasa diam dan fasa gerak. Fasa diam tidak boleh bereaksi dengan fasa gerak.
2). Komponen sampel (contoh) harus larut dalam fasa gerak dan berinteraksi dengan fasa tetap (diam).
3). Fasa gerak harus bisa mengalir melewati fasa diam, sedangkan fasa diam harus terikat kuat di
posisinya
Berdasarkan cara kontak antara fasa diam dan fasa gerak, dikenal kelompok kromatografi kolom dan
kromatografi planar,sebagai berikut :
1. Kromatografi kolom : fasa diam ditahan dalam sebuah kolom sempit (terbuka di kedua ujungnya).
Fasa gerak mengalir karena efek gravitasi atau tekanan. Fasa diam umumnya berupa padatan atau
cairan. Fasa gerak umumnya berupa cairan atau gas dan dialirkan terus menerus. Hasil pemisahan
adalah spesi yang keluar dari kolom.
2. Kromatografi planar : fasa diam didukung oleh (dilapiskan pada) plat datar atau lembaran. Fasa
gerak bergerak berdasarkan aksi kapiler atau gaya gravitasi. Fasa diam umumnya adalah padatan,
sedangkan fasa gerak umumnya adalah cairan. Fasa gerak dialirkan hanya sampai mendekati akhir
bidang fasa diam. Hasil pemisahan berua spot-spot pada lintasan (tract) yang dijalani oleh sampel.
Jenis kromatografi berdasarkan
pasangan fasa gerak dan fasa
diam
1. Kromatografi gas-padat
2. Kromatografi gas-cair
3. Kromatografi cair-padat
4. Kromatografi cair-cair
Jenis kromatografi berdasarkan pasangan fasa gerak dan fasa diam
1. Kromatografi gas-padat
• Kromatografi jenis ini pada awalnya kurang berkembang.
• Penemuan jenis-jenis padatan baru sebagai hasil riset memperluas
penggunaan metode ini.
• Kelemahan metode ini mirip dengan kromatorafi cair-padat.
2. Kromatografi gas-cair
• Disebut juga sebagai kromatografi fasa uap.
• Metode ini paling banyak digunakan karena efisien, serba guna, cepat
dan peka.
• Cuplikan dengan ukuran beberapa microgram sampai dengan ukuran
10 x 10-15 gram masih dapat dideteksi.
• Kelemahannya, komponen cuplikan harus mempunyai tekanan
beberapa torr pada suhu kolom.
3. Kromatografi cair-padat
• Metode kromatografi ini banyak digunakan untuk
analisis biokimia dan organik.
• Teknik pelaksanaanya dilakukan dengan kolom
kaca, dimana fasa diam dapat dipilih silica gel atau
alumina.
4. Kromatografi cair-cair
Keuntungan metode ini ialah
a. pilihan kombinasi cairan yang digunakan cukup
banyak;
b. koefisien distribusinya tidak tergantung pada
konsentrasi, sehingga hasil pemisahannya cukup
tajam.
DETEKTOR KROMATOGRAFI
1. UV-VIS
2. Refractive Index (RI)
3. Mass Spectrometry (MS)
4. Electrochemical (EC)
5. NMR
Jenis kromatografi berdasarkan mekanisme
pemisahan yang terjadi
1. Kromatografi adsorpsi
2. Kromatografi partisi
3. Kromatografi penukar ion
4. Kromatografi eksklusi (Kromatografi permeasi gel atau kromatografi filtrasi gel)
1. Kromatografi adsorpsi
• Mengunakan fasa diam berupa zat padat dan fasa gerak berupa zat
cair atau gas.
• Dalam cara ini zat terlarut diadsorpsi pada permukaan partikel padat.
• Contoh kromatografi adsorpsi ini yaitu berupa kromatografi lapis tipis
(KLT).
2. Kromatografi partisi
• Didasarkan pada partisi zat terlarut antara dua pelarut yang tidak
bercampur yaitu fasa diam dan fasa gerak.
• Fasa diam dan fasa gerak berupa zat cair atau gas.
• Contoh kromatografi partisi yaitu berupa kromatografi kertas (KKt).
3. Kromatografi penukar ion
• Menggunakan suatu resin penukar ion sebagai fasa diam.
• Mekanisme pemisahan didasarkan pada kesetimbangan pertukaran ion.
4. Kromatografi eksklusi (Kromatografi permeasi gel atau kromatografi
filtrasi gel)
• Disebut juga kromatografi permeasi gel atau filtrasi gel.
• Cara pemisahan didasarkan pada ukuran molekul zat terlarut.
• Molekul-molekul zat terlarut dengan ukuran lebih besar dari pori-pori
padatan fasa diam akan tertahan.
CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo,
including icons by Flaticon, infographics & images by Freepik
Thanks

More Related Content

Featured

Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Kurio // The Social Media Age(ncy)
 
Good Stuff Happens in 1:1 Meetings: Why you need them and how to do them well
Good Stuff Happens in 1:1 Meetings: Why you need them and how to do them wellGood Stuff Happens in 1:1 Meetings: Why you need them and how to do them well
Good Stuff Happens in 1:1 Meetings: Why you need them and how to do them well
Saba Software
 

Featured (20)

Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work
 
ChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slidesChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slides
 
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike RoutesMore than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
 
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
 
Barbie - Brand Strategy Presentation
Barbie - Brand Strategy PresentationBarbie - Brand Strategy Presentation
Barbie - Brand Strategy Presentation
 
Good Stuff Happens in 1:1 Meetings: Why you need them and how to do them well
Good Stuff Happens in 1:1 Meetings: Why you need them and how to do them wellGood Stuff Happens in 1:1 Meetings: Why you need them and how to do them well
Good Stuff Happens in 1:1 Meetings: Why you need them and how to do them well
 

KROMATOGRAFI_CHANTIKAMAHARANI_2007036668 (1).pptx

  • 2. APA ITU KROMATOGRAFI? Kroma = warna; Graf (grafi) = tulisan, gambarTeknik kromatografi diartikan sebagai suatu metoda yang digunakanuntuk memisahkan campuran komponen atau fraksi sejenis menjadi unit- unityang terpisah satu dengan yang lain yang didasarkan pada perbedaan sifatmasing-masing. Perbedaan yang dimaksud dapat berupa perbedaankelarutannya di dalam pelarut, perbedaan kemampuannya menyerap atauterikat pada komponen lain, perbedaan muatan ionik, ukuran molekul, dan lainsebagainya. Seorang ilmuwan botani dan Rusia, Michael Tswett, pada tahun 1906dengan suatu percobaan dapat mernisahkan zat warna hijau yang terdapatpada daun menjadi beberapa komponen. Karoten (kuning oranye/pucat),feofitin (him keabu-abuan, kadang-kadang tidak tampak), klorofil-b (hijau tua),klorofil-a (biru kehijauan), dan xantofil (kuning) dapat dipisahkan melalui tabungyang diisi dengan bubuk kalsium karbonat dan dielusi dengan petroleum eter. Kromatografi merupakan salah satu metode analisis yang digunakan untuk memisahkan atau menganalisis campuran kompleks suatu senyawa. Komponen yang akan dipisahkan akan terdistribusi ke dalam dua fase, yaitu fase diam (stationary phase)dan fase gerak (mobile phase). Sejarah Kromatografi
  • 3. ANALITIK; menentukan komposisi kimia dari sampel PREPARATIF: memurnikan dan mengisolasi salah satu komponen dari sampel Keuntungan kromatografi 1. memisahkan sampel/konstituen yang sangat kecil (semi mikro & mikro) 2. memisahkan molekul-molekul besar seperti polimer 3. memisahkan senyawa-senyawa organik multikomponen/kompleks 4. Waktu lebih singkat, relatif murah, sederhana 5. Dapat memisahkan senyawa-senyawa yang tidak stabil TUJUAN KROMATOGRAFI KEUNTUNGAN KROMATOGRAFI
  • 4. KLASIFIKASI KROMATOGRAFI Prinsip pemisahan kromatografi yaitu adanya distribusi komponen-komponen dalam fasa diam dan fasa gerak berdasarkan perbedaan sifat fisik komponen yang akan dipisahkan. Kromatografi dapat digunakan untuk preparatif atau analisa kualitatif dan kuantitatif. Pada dasarnya semua cara kromatografi menggunakan dua fasa yaitu fasa tetap (stationary) dan fasa bergerak (mobile),
  • 5. Pemisahan pemisahannya tergantung pada gerakan relatif dari dua fasa tersebut. Persyaratan utama kromatografi adalah : 1). Ada fasa diam dan fasa gerak. Fasa diam tidak boleh bereaksi dengan fasa gerak. 2). Komponen sampel (contoh) harus larut dalam fasa gerak dan berinteraksi dengan fasa tetap (diam). 3). Fasa gerak harus bisa mengalir melewati fasa diam, sedangkan fasa diam harus terikat kuat di posisinya Berdasarkan cara kontak antara fasa diam dan fasa gerak, dikenal kelompok kromatografi kolom dan kromatografi planar,sebagai berikut : 1. Kromatografi kolom : fasa diam ditahan dalam sebuah kolom sempit (terbuka di kedua ujungnya). Fasa gerak mengalir karena efek gravitasi atau tekanan. Fasa diam umumnya berupa padatan atau cairan. Fasa gerak umumnya berupa cairan atau gas dan dialirkan terus menerus. Hasil pemisahan adalah spesi yang keluar dari kolom. 2. Kromatografi planar : fasa diam didukung oleh (dilapiskan pada) plat datar atau lembaran. Fasa gerak bergerak berdasarkan aksi kapiler atau gaya gravitasi. Fasa diam umumnya adalah padatan, sedangkan fasa gerak umumnya adalah cairan. Fasa gerak dialirkan hanya sampai mendekati akhir bidang fasa diam. Hasil pemisahan berua spot-spot pada lintasan (tract) yang dijalani oleh sampel.
  • 6. Jenis kromatografi berdasarkan pasangan fasa gerak dan fasa diam 1. Kromatografi gas-padat 2. Kromatografi gas-cair 3. Kromatografi cair-padat 4. Kromatografi cair-cair
  • 7. Jenis kromatografi berdasarkan pasangan fasa gerak dan fasa diam 1. Kromatografi gas-padat • Kromatografi jenis ini pada awalnya kurang berkembang. • Penemuan jenis-jenis padatan baru sebagai hasil riset memperluas penggunaan metode ini. • Kelemahan metode ini mirip dengan kromatorafi cair-padat. 2. Kromatografi gas-cair • Disebut juga sebagai kromatografi fasa uap. • Metode ini paling banyak digunakan karena efisien, serba guna, cepat dan peka. • Cuplikan dengan ukuran beberapa microgram sampai dengan ukuran 10 x 10-15 gram masih dapat dideteksi. • Kelemahannya, komponen cuplikan harus mempunyai tekanan beberapa torr pada suhu kolom.
  • 8. 3. Kromatografi cair-padat • Metode kromatografi ini banyak digunakan untuk analisis biokimia dan organik. • Teknik pelaksanaanya dilakukan dengan kolom kaca, dimana fasa diam dapat dipilih silica gel atau alumina. 4. Kromatografi cair-cair Keuntungan metode ini ialah a. pilihan kombinasi cairan yang digunakan cukup banyak; b. koefisien distribusinya tidak tergantung pada konsentrasi, sehingga hasil pemisahannya cukup tajam.
  • 9. DETEKTOR KROMATOGRAFI 1. UV-VIS 2. Refractive Index (RI) 3. Mass Spectrometry (MS) 4. Electrochemical (EC) 5. NMR
  • 10. Jenis kromatografi berdasarkan mekanisme pemisahan yang terjadi 1. Kromatografi adsorpsi 2. Kromatografi partisi 3. Kromatografi penukar ion 4. Kromatografi eksklusi (Kromatografi permeasi gel atau kromatografi filtrasi gel)
  • 11. 1. Kromatografi adsorpsi • Mengunakan fasa diam berupa zat padat dan fasa gerak berupa zat cair atau gas. • Dalam cara ini zat terlarut diadsorpsi pada permukaan partikel padat. • Contoh kromatografi adsorpsi ini yaitu berupa kromatografi lapis tipis (KLT). 2. Kromatografi partisi • Didasarkan pada partisi zat terlarut antara dua pelarut yang tidak bercampur yaitu fasa diam dan fasa gerak. • Fasa diam dan fasa gerak berupa zat cair atau gas. • Contoh kromatografi partisi yaitu berupa kromatografi kertas (KKt).
  • 12. 3. Kromatografi penukar ion • Menggunakan suatu resin penukar ion sebagai fasa diam. • Mekanisme pemisahan didasarkan pada kesetimbangan pertukaran ion. 4. Kromatografi eksklusi (Kromatografi permeasi gel atau kromatografi filtrasi gel) • Disebut juga kromatografi permeasi gel atau filtrasi gel. • Cara pemisahan didasarkan pada ukuran molekul zat terlarut. • Molekul-molekul zat terlarut dengan ukuran lebih besar dari pori-pori padatan fasa diam akan tertahan.
  • 13. CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons by Flaticon, infographics & images by Freepik Thanks