SlideShare a Scribd company logo
MATERI DAN PERUBAHAN
Definisi
Penggolongan Materi
Materi dan Perubahan
Ilmu kimia adalah ilmu yang mempelajari tentang materi dan perubahannya.
Materi adalah sesuatu yang memiliki massa dan menempati ruang. Dalam
ilmu Kimia, terdapat 2 sebutan untuk materi yaitu:
1. Zat merupakan materi yang sangat spesifik. Misalya gula, air, garam
dapur, dll. Dapat dikatakan bahwa zat adalah materi yang memiliki
susunan tertentu atau tetap dan sifat yang tertentu pula.
1. Bahan merupakan materi yang sifatnya kurang spesifik, misalnya bahan
makanan, bahan bangunan dll
Definisi
Penggolongan Materi
A. UNSUR
Zat tunggal yang tidak dapat diuraikan lagi
menjadi zat lain dengan reaksi kimia biasa.
Unsur dikelompokan menjadi 3, yaitu :
1. Unsur Logam
 putih mengkilap
 titik lebur rendah
 dapat menghantar arus listrik
 dapat ditempa
 dapat menhantarkan kalor/panas
 pada umumnya berupa zat padat
2. Unsur Non Logam
 tidak mengkilap
 penghantar arus listrik yang buruk
 tidak dapat ditempa
3. Unsur Semi Logam (Metaloid)
 memiliki sifat dianata logam dan bukan
logam
B. SENYAWA
materi yang terbentuk dari dua atau lebih unsur
melalui reaksi kimia dengan perbandingan massa
yang tetap
Senyawa memiliki sifat yang berbeda dengan
unsur-unsur penyusunnya.
Contoh : H2O
H  gas sangat ringan
mudah terbakar
O  gas yg diperlukan tubuh
C. CAMPURAN
Adalah gabungan beberapa zat dengan
perbandingan tidak tetap tanpa melalui reaksi
kimia
Perbedaan antara campuran Homogen dan Heterogen
Campuran di bagi 2, yaitu :
1. Campuran Homogen
Adalah campuran antara 2 zat atau lebih
yang partikel-partikel penyusunnya tidak
dapat dibedakan lagi.
Disebut juga dengan larutan.
Ukuran partikel larutan berdiameter sekitar
0,000000001 m (tdk bisa diamati)
Contoh : - larutan gula
- larutan garam
- stainless steel
- emas
- campuran gas
2. Campuran Heterogen
Campuran antara 2 macam zat atau lebih
yang partikel2 penyusunnya masih dapat
dibedakan satu dengan lainnya.
Contoh : - tanah
- air sungai
- makanan
- minuman
- air laut
- adonan kue
- air minyak, dll
Campuran heterogen di bagi 2, yaitu :
a. Koloid
Partikel2nya hanya dapat dilihat dengan
mikroskop ultra.
Ukuran partikel 0,5 sd 1 mm
Contoh : susu, asap, kabut, agar-agar.
b. Suspensi
Partikel2nya bisa dilihat dgn mikroskop
biasa.
Ukuran partikel lebih besar dari 3 mm
Contoh : minyak air, air keruh, air kapur
Materi & Perubahannya
Zat tunggal campuran
Unsur Senyawa Homogen Heterogen
Sifat fisika Sifat kimia
Sifat ektensif Sifat intensif
MATERI
Perubahan
Materi
Perubahan
biologi
Perubahan
kimia
Perubahan
fisika
Kayu  abu
Fotosintesis,
fermentasi,
perkaratan besi
Pelapukan kayu oleh
rayap
Air  es
Kayu  potongan kayu kecil
Perubahan apakah ini ?
• Diskusi
Pada urutan berikut manakah yang merupakan perubahan
kimia dan manakah perubahan fisika?
a. Gas Oksigen dicairkan, sebagian oksigen cair digunakan
sebagai bahan bakar pesawat ruang angkasa, sebagian
diuapkan dan dimasukan ke ruang penumpang, kemudian
O2 digunakan untuk bernafas dan berubah menjadi CO2
dan H2O
b. Lemak daging sapi dipanaskan di penggorengan sampai cair,
dan dipanaskan terus sampai berubah kecoklat-coklatan
dan menyebarkan bau menyengat,apabila terus
dipanaskan lemak akan menyala dan terbakar.
c. Nasi sudah menjadi bubur
d. Susu menjadi basi

More Related Content

Similar to KIMIA TEKNIK M.pptx

Materi ini membahas tentang klasifikasi materi
Materi ini membahas tentang klasifikasi materiMateri ini membahas tentang klasifikasi materi
Materi ini membahas tentang klasifikasi materi
HusniTamrin48
 
VII - KLASIFIKASI MATERI DAN PERUBAHANNYA 2.pdf
VII - KLASIFIKASI MATERI DAN PERUBAHANNYA 2.pdfVII - KLASIFIKASI MATERI DAN PERUBAHANNYA 2.pdf
VII - KLASIFIKASI MATERI DAN PERUBAHANNYA 2.pdf
SitiRohimah95
 
Kimia "materi dan perubahan & struktur atom dan sistem periodik"
Kimia "materi dan perubahan & struktur atom dan sistem periodik"Kimia "materi dan perubahan & struktur atom dan sistem periodik"
Kimia "materi dan perubahan & struktur atom dan sistem periodik"
Brillian Brilli
 
Kimia dasar I
Kimia dasar IKimia dasar I
Kimia dasar I
ari azhari
 
PPT-KLASIFIKASI-MATERI-DAN-PERUBAHANNYA.pptx
PPT-KLASIFIKASI-MATERI-DAN-PERUBAHANNYA.pptxPPT-KLASIFIKASI-MATERI-DAN-PERUBAHANNYA.pptx
PPT-KLASIFIKASI-MATERI-DAN-PERUBAHANNYA.pptx
IPAMTK
 
Unsur, senyawa dan campuran (IPA)
Unsur, senyawa dan campuran (IPA)Unsur, senyawa dan campuran (IPA)
Unsur, senyawa dan campuran (IPA)Fajra Hanifa
 
PPT KLASIFIKASI-MATERI-DAN-PERUBAHANNYA.pptx
PPT KLASIFIKASI-MATERI-DAN-PERUBAHANNYA.pptxPPT KLASIFIKASI-MATERI-DAN-PERUBAHANNYA.pptx
PPT KLASIFIKASI-MATERI-DAN-PERUBAHANNYA.pptx
hellyjelita
 
materi Kimia sma kelas x bab i
materi Kimia sma kelas x bab imateri Kimia sma kelas x bab i
materi Kimia sma kelas x bab i
DieVrtz Hirameki
 
Ipa smk kelas_xb_1_pengertian_dan_sifat_materi
Ipa smk kelas_xb_1_pengertian_dan_sifat_materiIpa smk kelas_xb_1_pengertian_dan_sifat_materi
Ipa smk kelas_xb_1_pengertian_dan_sifat_materi
WiddiGhani
 
1. PENDAHULUAN KIMIA.pptx
1. PENDAHULUAN KIMIA.pptx1. PENDAHULUAN KIMIA.pptx
1. PENDAHULUAN KIMIA.pptx
Stevadil Lord
 
```````````````````````````
``````````````````````````````````````````````````````
```````````````````````````
Andika_wahyu
 
teori evolusi
teori evolusiteori evolusi
teori evolusi
rhaniclaudia
 
Bhan Ajar .pdf
Bhan Ajar .pdfBhan Ajar .pdf
Bhan Ajar .pdf
oRyZaQuinze
 
Perubahan tatanan materi
Perubahan tatanan materiPerubahan tatanan materi
Perubahan tatanan materi
ninisbanuwati96
 
Presentasi kimia
Presentasi kimiaPresentasi kimia
Presentasi kimiaEman Syukur
 
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
rennysetyawati
 
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
rennysetyawati
 
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)rennysetyawati
 
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)rennysetyawati
 
Materi dan perubahan materi
Materi dan perubahan materiMateri dan perubahan materi
Materi dan perubahan materiDwira Alvionita
 

Similar to KIMIA TEKNIK M.pptx (20)

Materi ini membahas tentang klasifikasi materi
Materi ini membahas tentang klasifikasi materiMateri ini membahas tentang klasifikasi materi
Materi ini membahas tentang klasifikasi materi
 
VII - KLASIFIKASI MATERI DAN PERUBAHANNYA 2.pdf
VII - KLASIFIKASI MATERI DAN PERUBAHANNYA 2.pdfVII - KLASIFIKASI MATERI DAN PERUBAHANNYA 2.pdf
VII - KLASIFIKASI MATERI DAN PERUBAHANNYA 2.pdf
 
Kimia "materi dan perubahan & struktur atom dan sistem periodik"
Kimia "materi dan perubahan & struktur atom dan sistem periodik"Kimia "materi dan perubahan & struktur atom dan sistem periodik"
Kimia "materi dan perubahan & struktur atom dan sistem periodik"
 
Kimia dasar I
Kimia dasar IKimia dasar I
Kimia dasar I
 
PPT-KLASIFIKASI-MATERI-DAN-PERUBAHANNYA.pptx
PPT-KLASIFIKASI-MATERI-DAN-PERUBAHANNYA.pptxPPT-KLASIFIKASI-MATERI-DAN-PERUBAHANNYA.pptx
PPT-KLASIFIKASI-MATERI-DAN-PERUBAHANNYA.pptx
 
Unsur, senyawa dan campuran (IPA)
Unsur, senyawa dan campuran (IPA)Unsur, senyawa dan campuran (IPA)
Unsur, senyawa dan campuran (IPA)
 
PPT KLASIFIKASI-MATERI-DAN-PERUBAHANNYA.pptx
PPT KLASIFIKASI-MATERI-DAN-PERUBAHANNYA.pptxPPT KLASIFIKASI-MATERI-DAN-PERUBAHANNYA.pptx
PPT KLASIFIKASI-MATERI-DAN-PERUBAHANNYA.pptx
 
materi Kimia sma kelas x bab i
materi Kimia sma kelas x bab imateri Kimia sma kelas x bab i
materi Kimia sma kelas x bab i
 
Ipa smk kelas_xb_1_pengertian_dan_sifat_materi
Ipa smk kelas_xb_1_pengertian_dan_sifat_materiIpa smk kelas_xb_1_pengertian_dan_sifat_materi
Ipa smk kelas_xb_1_pengertian_dan_sifat_materi
 
1. PENDAHULUAN KIMIA.pptx
1. PENDAHULUAN KIMIA.pptx1. PENDAHULUAN KIMIA.pptx
1. PENDAHULUAN KIMIA.pptx
 
```````````````````````````
``````````````````````````````````````````````````````
```````````````````````````
 
teori evolusi
teori evolusiteori evolusi
teori evolusi
 
Bhan Ajar .pdf
Bhan Ajar .pdfBhan Ajar .pdf
Bhan Ajar .pdf
 
Perubahan tatanan materi
Perubahan tatanan materiPerubahan tatanan materi
Perubahan tatanan materi
 
Presentasi kimia
Presentasi kimiaPresentasi kimia
Presentasi kimia
 
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
 
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
 
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
 
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
Persentasi1 (materi dan perubahan materi)
 
Materi dan perubahan materi
Materi dan perubahan materiMateri dan perubahan materi
Materi dan perubahan materi
 

More from SriRizkiPutriPrimand

Kuliah 1 KIMIA TEKNIK.ppt
Kuliah 1 KIMIA TEKNIK.pptKuliah 1 KIMIA TEKNIK.ppt
Kuliah 1 KIMIA TEKNIK.ppt
SriRizkiPutriPrimand
 
Kimia Teknik M3.ppt
Kimia Teknik M3.pptKimia Teknik M3.ppt
Kimia Teknik M3.ppt
SriRizkiPutriPrimand
 
MPI upload.pptx
MPI upload.pptxMPI upload.pptx
MPI upload.pptx
SriRizkiPutriPrimand
 
MPI.pptx
MPI.pptxMPI.pptx
Beban kerja.pptx
Beban kerja.pptxBeban kerja.pptx
Beban kerja.pptx
SriRizkiPutriPrimand
 

More from SriRizkiPutriPrimand (6)

Kuliah 1 KIMIA TEKNIK.ppt
Kuliah 1 KIMIA TEKNIK.pptKuliah 1 KIMIA TEKNIK.ppt
Kuliah 1 KIMIA TEKNIK.ppt
 
Kimia Teknik M3.ppt
Kimia Teknik M3.pptKimia Teknik M3.ppt
Kimia Teknik M3.ppt
 
MPI upload.pptx
MPI upload.pptxMPI upload.pptx
MPI upload.pptx
 
MPI.pptx
MPI.pptxMPI.pptx
MPI.pptx
 
JMS 231.pptx
JMS 231.pptxJMS 231.pptx
JMS 231.pptx
 
Beban kerja.pptx
Beban kerja.pptxBeban kerja.pptx
Beban kerja.pptx
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
 

Recently uploaded (20)

Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
 

KIMIA TEKNIK M.pptx

  • 1. MATERI DAN PERUBAHAN Definisi Penggolongan Materi Materi dan Perubahan
  • 2. Ilmu kimia adalah ilmu yang mempelajari tentang materi dan perubahannya. Materi adalah sesuatu yang memiliki massa dan menempati ruang. Dalam ilmu Kimia, terdapat 2 sebutan untuk materi yaitu: 1. Zat merupakan materi yang sangat spesifik. Misalya gula, air, garam dapur, dll. Dapat dikatakan bahwa zat adalah materi yang memiliki susunan tertentu atau tetap dan sifat yang tertentu pula. 1. Bahan merupakan materi yang sifatnya kurang spesifik, misalnya bahan makanan, bahan bangunan dll Definisi
  • 4. A. UNSUR Zat tunggal yang tidak dapat diuraikan lagi menjadi zat lain dengan reaksi kimia biasa. Unsur dikelompokan menjadi 3, yaitu : 1. Unsur Logam  putih mengkilap  titik lebur rendah  dapat menghantar arus listrik  dapat ditempa  dapat menhantarkan kalor/panas  pada umumnya berupa zat padat
  • 5.
  • 6. 2. Unsur Non Logam  tidak mengkilap  penghantar arus listrik yang buruk  tidak dapat ditempa
  • 7. 3. Unsur Semi Logam (Metaloid)  memiliki sifat dianata logam dan bukan logam
  • 8. B. SENYAWA materi yang terbentuk dari dua atau lebih unsur melalui reaksi kimia dengan perbandingan massa yang tetap Senyawa memiliki sifat yang berbeda dengan unsur-unsur penyusunnya. Contoh : H2O H  gas sangat ringan mudah terbakar O  gas yg diperlukan tubuh
  • 9.
  • 10. C. CAMPURAN Adalah gabungan beberapa zat dengan perbandingan tidak tetap tanpa melalui reaksi kimia
  • 11. Perbedaan antara campuran Homogen dan Heterogen
  • 12. Campuran di bagi 2, yaitu : 1. Campuran Homogen Adalah campuran antara 2 zat atau lebih yang partikel-partikel penyusunnya tidak dapat dibedakan lagi. Disebut juga dengan larutan. Ukuran partikel larutan berdiameter sekitar 0,000000001 m (tdk bisa diamati)
  • 13. Contoh : - larutan gula - larutan garam - stainless steel - emas - campuran gas
  • 14. 2. Campuran Heterogen Campuran antara 2 macam zat atau lebih yang partikel2 penyusunnya masih dapat dibedakan satu dengan lainnya. Contoh : - tanah - air sungai - makanan - minuman - air laut - adonan kue - air minyak, dll
  • 15. Campuran heterogen di bagi 2, yaitu : a. Koloid Partikel2nya hanya dapat dilihat dengan mikroskop ultra. Ukuran partikel 0,5 sd 1 mm Contoh : susu, asap, kabut, agar-agar. b. Suspensi Partikel2nya bisa dilihat dgn mikroskop biasa. Ukuran partikel lebih besar dari 3 mm Contoh : minyak air, air keruh, air kapur
  • 16. Materi & Perubahannya Zat tunggal campuran Unsur Senyawa Homogen Heterogen Sifat fisika Sifat kimia Sifat ektensif Sifat intensif MATERI
  • 17.
  • 18.
  • 19.
  • 21.
  • 22.
  • 24. • Diskusi Pada urutan berikut manakah yang merupakan perubahan kimia dan manakah perubahan fisika? a. Gas Oksigen dicairkan, sebagian oksigen cair digunakan sebagai bahan bakar pesawat ruang angkasa, sebagian diuapkan dan dimasukan ke ruang penumpang, kemudian O2 digunakan untuk bernafas dan berubah menjadi CO2 dan H2O b. Lemak daging sapi dipanaskan di penggorengan sampai cair, dan dipanaskan terus sampai berubah kecoklat-coklatan dan menyebarkan bau menyengat,apabila terus dipanaskan lemak akan menyala dan terbakar. c. Nasi sudah menjadi bubur d. Susu menjadi basi