SlideShare a Scribd company logo
SURAT SANGGUP
KELOMPOK 2
NAMA:
-GODFRIED HEATUBUN (202121289)
-MUKARAM SELLA (202121327)
-MUHAMAD NURLETTE (202121331)
-MAULUDY SIAUTA ( 202121342)
-REZA AHMAD SANJAYA RETTOB (202121299)
PENGERTIAN SURAT SANGGUP
• Surat sanggup atau promes adalah salah satu dari jenis-jenis surat berharga yang
berlaku di Indonesia. Surat sanggup dalam Bahasa Inggris juga dikenal dengan
istilah promissory accept, promesse aan order.
• Surat sanggup sendiri dapat diketahui sebagai surat berharga di mana penerbit
atau yang membuat surat tersebut menyatakan kesanggupannya untuk
membayar sejumlah uang kepada pihak yang disebut dalam surat tersebut
adapun, kewajiban ini bisa dikarenakan adanya utang piutang antara pihak-pihak
yang terlibat. Surat sanggup ini punya jatuh tempo paling lama satu tahun.
LANJUTAN
Ada dua jenis surat sanggup yang berlaku, yaitu:surat sanggup kepada pengganti
(surat sanggup), dan surat sanggup kepada pembawa (surat promes).
KUHD SURAT SANGGUP
Dalam praktiknya, pengaturan surat sanggup diatur dalam pasal 174-177 Kitab
Undang-Undang Hukum dagang (KUHD). Dalam pasal tersebut, dikatakan kalau
surat sanggup adalah “penyanggupan tak bersyarat untuk membayar sejumlah
uang tertentu pada tanggal jatuh tempo dan tempat pembayaran yang ditentukan”.
ISI SURAT SANGGUP
Menurut pasal 174 KUHD surat sanggup itu harus berisikan”:
1. Klausul “kepada-pengganti” atau istilah “surat sanggup” atau “surat promes kepada-
pengganti” yang harus ditulis dalam naskah dengan bahasa sebagai yang dipergunakan
dalam naskah.
2. Kesanggupan tak bersyarat untuk membayar sejumlah uang tertentu.
3. Penetapan hari bayarnya.
4. Penetapan tempat, dimana pembayaran harus dilakukan
5. Nama orang atau penggantinya, kepada siapa pembayaran harus dilakukan.
6. Tanggal dan tempat, dimana surat sanggup itu ditandatangani7.
7. Tandatangan orang yang menerbitkan surat sanggup Itu
SYARAT-SYARAT DALAM SURAT SANGGUP
SYARAT-SYARAT DALAM SURAT SANGGUP MENURUT PASAL 174 KUHD1
1. Memuat sebutan nama “surat sanggup” atau “promes" atas pengganti
2. Janji yang tidak bersyarat untuk membayar sejumlah uang tertentu.
3. Penunjukan jatuh tempo
4 Penunjukan tempat pembayaran dilakukan
5. Nama orang, kepada siapa atau ke pada penggantinya pembayaran itu harus
dilakukan.
6. Penyebutan hari dan tanggal dan tempat surat sanggup itu ditandatangani
7. Tanda-tangan orang yang mengeluarkan surat itu.
LANJUTAN
Beberapa pengecualian yang terkait dengan penetapan persyaratan atas surat
sanggup sebagai berikut:
1. Tempat pembayaran tidak disebutkan secara tegas
2. Hari pembayaran tidak disebutkan secara tegas.
3. Tempat dan tanggal penandatanganan tidak di sebutkan secara tegas dan
4. Hari bayar tidak ditetapkan
5. Syarat formal tidak terpenuhi.
PERBEDAAN SURAT WESEL DAN SURAT SANGGUP
1. pada pasal 100 KUHD adalah penyebutan klausula wesel. Sedangkan pada pasal
174 KUHD, penyebutan klausula “sanggup”
2. Tidak ada syarat “perintah membayar” melainkan “janji membayar atau
kesanggupan membayar”.
3. Pada pasal 174 KUHD, syarat penyebutan nama tersangkut tidak ada,
sedangkan untuk wesel dalam pasal 100 KUHD ada.
RESIKO DARI SURAT SANGGUP
Banyak resiko yang dihadapi pemegang surat sanggup,
yaitu:
1. tingkat bunga
2. resiko daya beli
3. resiko tidak mampu bayar
SEKIAN DAN TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to KELOMPOK 2 SURAT SANGGUP.pptx

III Aksep, Kwitansi dan Promes.pptx
III Aksep, Kwitansi dan Promes.pptxIII Aksep, Kwitansi dan Promes.pptx
III Aksep, Kwitansi dan Promes.pptx
donihasmanto
 
I.2 Landasan Hukum Surat Berharga.pptx
I.2 Landasan Hukum Surat Berharga.pptxI.2 Landasan Hukum Surat Berharga.pptx
I.2 Landasan Hukum Surat Berharga.pptx
donihasmanto
 
Tugas ppt transaksi dan akad ps
Tugas ppt transaksi dan akad psTugas ppt transaksi dan akad ps
Tugas ppt transaksi dan akad ps
indahlestari157
 
Klausul jual beli
Klausul jual beliKlausul jual beli
Klausul jual beli
rickoastroady
 
Perjanjian Bayaran Hutang
Perjanjian Bayaran HutangPerjanjian Bayaran Hutang
Perjanjian Bayaran Hutang
Mat Yus
 
AKAD SEBAGAI BINGKAI TRANSAKSI BISNIS SYARIAH.ppt
AKAD SEBAGAI BINGKAI TRANSAKSI BISNIS SYARIAH.pptAKAD SEBAGAI BINGKAI TRANSAKSI BISNIS SYARIAH.ppt
AKAD SEBAGAI BINGKAI TRANSAKSI BISNIS SYARIAH.ppt
SafwanMulyani1
 
Hukum Perikatan
Hukum Perikatan Hukum Perikatan
Tugas kontrak
Tugas kontrakTugas kontrak
Tugas kontrak
CHOIRIL AGAM
 
Surat Dagang & Surat Kuasa
Surat Dagang & Surat KuasaSurat Dagang & Surat Kuasa
Surat Dagang & Surat Kuasa
Septa DYya
 
Makalah aspk hukum
Makalah aspk hukumMakalah aspk hukum
Makalah aspk hukum
Hikmah Siti Nazwah
 
Bedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsy
Bedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsyBedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsy
Bedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsyMiftaqurrohman el-Qudsy
 
Pertanyaan dan Jawaban seputar Hukum Perdata
Pertanyaan dan Jawaban seputar Hukum Perdata Pertanyaan dan Jawaban seputar Hukum Perdata
Pertanyaan dan Jawaban seputar Hukum Perdata
Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta
 
1
11
Wasiat lompat tangan dalam sistim perdata
Wasiat lompat tangan dalam sistim perdataWasiat lompat tangan dalam sistim perdata
Wasiat lompat tangan dalam sistim perdata
riridevnul
 
Contoh perjanjian hutang piutang
Contoh perjanjian hutang piutangContoh perjanjian hutang piutang
Contoh perjanjian hutang piutang
ladfian_1
 
Contoh perjanjian hutang piutang
Contoh perjanjian hutang piutangContoh perjanjian hutang piutang
Contoh perjanjian hutang piutang
ladfian_1
 
kontrak dalam dunia bisnis.pptx
kontrak dalam dunia bisnis.pptxkontrak dalam dunia bisnis.pptx
kontrak dalam dunia bisnis.pptx
ZULFAN31
 
3.Hk-Perikatan_22.ppt
3.Hk-Perikatan_22.ppt3.Hk-Perikatan_22.ppt
3.Hk-Perikatan_22.ppt
OSISSPENTIBEL
 

Similar to KELOMPOK 2 SURAT SANGGUP.pptx (20)

Makalah Manajemen Keuangan
Makalah Manajemen KeuanganMakalah Manajemen Keuangan
Makalah Manajemen Keuangan
 
III Aksep, Kwitansi dan Promes.pptx
III Aksep, Kwitansi dan Promes.pptxIII Aksep, Kwitansi dan Promes.pptx
III Aksep, Kwitansi dan Promes.pptx
 
I.2 Landasan Hukum Surat Berharga.pptx
I.2 Landasan Hukum Surat Berharga.pptxI.2 Landasan Hukum Surat Berharga.pptx
I.2 Landasan Hukum Surat Berharga.pptx
 
Tugas ppt transaksi dan akad ps
Tugas ppt transaksi dan akad psTugas ppt transaksi dan akad ps
Tugas ppt transaksi dan akad ps
 
Klausul jual beli
Klausul jual beliKlausul jual beli
Klausul jual beli
 
Perjanjian Bayaran Hutang
Perjanjian Bayaran HutangPerjanjian Bayaran Hutang
Perjanjian Bayaran Hutang
 
AKAD SEBAGAI BINGKAI TRANSAKSI BISNIS SYARIAH.ppt
AKAD SEBAGAI BINGKAI TRANSAKSI BISNIS SYARIAH.pptAKAD SEBAGAI BINGKAI TRANSAKSI BISNIS SYARIAH.ppt
AKAD SEBAGAI BINGKAI TRANSAKSI BISNIS SYARIAH.ppt
 
Hukum Perikatan
Hukum Perikatan Hukum Perikatan
Hukum Perikatan
 
Tugas kontrak
Tugas kontrakTugas kontrak
Tugas kontrak
 
Surat Dagang & Surat Kuasa
Surat Dagang & Surat KuasaSurat Dagang & Surat Kuasa
Surat Dagang & Surat Kuasa
 
Makalah aspk hukum
Makalah aspk hukumMakalah aspk hukum
Makalah aspk hukum
 
Bedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsy
Bedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsyBedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsy
Bedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsy
 
Pertanyaan dan Jawaban seputar Hukum Perdata
Pertanyaan dan Jawaban seputar Hukum Perdata Pertanyaan dan Jawaban seputar Hukum Perdata
Pertanyaan dan Jawaban seputar Hukum Perdata
 
1
11
1
 
Wasiat lompat tangan dalam sistim perdata
Wasiat lompat tangan dalam sistim perdataWasiat lompat tangan dalam sistim perdata
Wasiat lompat tangan dalam sistim perdata
 
Contoh perjanjian hutang piutang
Contoh perjanjian hutang piutangContoh perjanjian hutang piutang
Contoh perjanjian hutang piutang
 
Contoh perjanjian hutang piutang
Contoh perjanjian hutang piutangContoh perjanjian hutang piutang
Contoh perjanjian hutang piutang
 
kontrak dalam dunia bisnis.pptx
kontrak dalam dunia bisnis.pptxkontrak dalam dunia bisnis.pptx
kontrak dalam dunia bisnis.pptx
 
Hukum Perjanjian
Hukum PerjanjianHukum Perjanjian
Hukum Perjanjian
 
3.Hk-Perikatan_22.ppt
3.Hk-Perikatan_22.ppt3.Hk-Perikatan_22.ppt
3.Hk-Perikatan_22.ppt
 

Recently uploaded

RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 

Recently uploaded (20)

RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 

KELOMPOK 2 SURAT SANGGUP.pptx

  • 1. SURAT SANGGUP KELOMPOK 2 NAMA: -GODFRIED HEATUBUN (202121289) -MUKARAM SELLA (202121327) -MUHAMAD NURLETTE (202121331) -MAULUDY SIAUTA ( 202121342) -REZA AHMAD SANJAYA RETTOB (202121299)
  • 2. PENGERTIAN SURAT SANGGUP • Surat sanggup atau promes adalah salah satu dari jenis-jenis surat berharga yang berlaku di Indonesia. Surat sanggup dalam Bahasa Inggris juga dikenal dengan istilah promissory accept, promesse aan order. • Surat sanggup sendiri dapat diketahui sebagai surat berharga di mana penerbit atau yang membuat surat tersebut menyatakan kesanggupannya untuk membayar sejumlah uang kepada pihak yang disebut dalam surat tersebut adapun, kewajiban ini bisa dikarenakan adanya utang piutang antara pihak-pihak yang terlibat. Surat sanggup ini punya jatuh tempo paling lama satu tahun.
  • 3. LANJUTAN Ada dua jenis surat sanggup yang berlaku, yaitu:surat sanggup kepada pengganti (surat sanggup), dan surat sanggup kepada pembawa (surat promes).
  • 4. KUHD SURAT SANGGUP Dalam praktiknya, pengaturan surat sanggup diatur dalam pasal 174-177 Kitab Undang-Undang Hukum dagang (KUHD). Dalam pasal tersebut, dikatakan kalau surat sanggup adalah “penyanggupan tak bersyarat untuk membayar sejumlah uang tertentu pada tanggal jatuh tempo dan tempat pembayaran yang ditentukan”.
  • 5. ISI SURAT SANGGUP Menurut pasal 174 KUHD surat sanggup itu harus berisikan”: 1. Klausul “kepada-pengganti” atau istilah “surat sanggup” atau “surat promes kepada- pengganti” yang harus ditulis dalam naskah dengan bahasa sebagai yang dipergunakan dalam naskah. 2. Kesanggupan tak bersyarat untuk membayar sejumlah uang tertentu. 3. Penetapan hari bayarnya. 4. Penetapan tempat, dimana pembayaran harus dilakukan 5. Nama orang atau penggantinya, kepada siapa pembayaran harus dilakukan. 6. Tanggal dan tempat, dimana surat sanggup itu ditandatangani7. 7. Tandatangan orang yang menerbitkan surat sanggup Itu
  • 6. SYARAT-SYARAT DALAM SURAT SANGGUP SYARAT-SYARAT DALAM SURAT SANGGUP MENURUT PASAL 174 KUHD1 1. Memuat sebutan nama “surat sanggup” atau “promes" atas pengganti 2. Janji yang tidak bersyarat untuk membayar sejumlah uang tertentu. 3. Penunjukan jatuh tempo 4 Penunjukan tempat pembayaran dilakukan 5. Nama orang, kepada siapa atau ke pada penggantinya pembayaran itu harus dilakukan. 6. Penyebutan hari dan tanggal dan tempat surat sanggup itu ditandatangani 7. Tanda-tangan orang yang mengeluarkan surat itu.
  • 7. LANJUTAN Beberapa pengecualian yang terkait dengan penetapan persyaratan atas surat sanggup sebagai berikut: 1. Tempat pembayaran tidak disebutkan secara tegas 2. Hari pembayaran tidak disebutkan secara tegas. 3. Tempat dan tanggal penandatanganan tidak di sebutkan secara tegas dan 4. Hari bayar tidak ditetapkan 5. Syarat formal tidak terpenuhi.
  • 8. PERBEDAAN SURAT WESEL DAN SURAT SANGGUP 1. pada pasal 100 KUHD adalah penyebutan klausula wesel. Sedangkan pada pasal 174 KUHD, penyebutan klausula “sanggup” 2. Tidak ada syarat “perintah membayar” melainkan “janji membayar atau kesanggupan membayar”. 3. Pada pasal 174 KUHD, syarat penyebutan nama tersangkut tidak ada, sedangkan untuk wesel dalam pasal 100 KUHD ada.
  • 9. RESIKO DARI SURAT SANGGUP Banyak resiko yang dihadapi pemegang surat sanggup, yaitu: 1. tingkat bunga 2. resiko daya beli 3. resiko tidak mampu bayar