SlideShare a Scribd company logo
ILMU BUDAYA DASAR
“INOVASI BIDANG INFORMASI DAN TEKNOLOGI”
Disusun Oleh :
Nama : Erstian Bayu Aji
NPM : 12113959
Kelas : 1KA24
Universitas Gunadarma
Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informatika
Jurusan S1 - Sistem Informasi
Kata Mutiara
“Mencoba sesuatu hal yang baru adalah ciri-ciri orang
sukses”
i
Kata Pengantar
Assalamu’alaikum Wr.Wb
Puji syukur kehadirat Allah SWT karena berkat rahmat serta bimbingan-Nya penulis berhasil
menyelesaikan makalah yang penulis beri judul "Inovasi Bidang Informasi dan Teknologi".
Adapun Makalah ini diajukan guna memenuhi tugas mata kuliah Ilmu Sosial Dasar.
Penulis mengucapkan rasa berterima kasih yang sebesar-besarnya kepada Bapak Muhammad
Akram selaku dosen Ilmu Sosial Dasar, yang telah memberikan tugas makalah ini. Dan semua
pihak yang telah membantu penulis sehingga dapat menyelesaikan makalah ini tepat waktu.
Penulis yakin makalah ini masih jauh dari nilai kesempurnaan. Oleh karena itu kritik dan saran
yang bersifat membangun sangat diharapkan oleh penulis demi menjadikan makalah ini bisa
menjadi lebih baik lagi.
Semoga makalah ini memberikan informasi yang berguna bagi masyarakat serta bermanfaat
untuk pengembangan wawasan dan peningkatan ilmu pengetahuan bagi kita semua.
Wassalamu’alaikum Wr.Wb
Jakarta, Mei 2014
Penyusun
Erstian Bayu Aji
ii
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR ..........................................................................................................................i
KATA MUTIARA .............................................................................................................................ii
DAFTAR ISI .....................................................................................................................................iii
BAB I PENDAHULUAN ....................................................................................................................1
1. Latar Belakang ...............................................................................................................1
2. Rumusan Masalah .........................................................................................................1
3. Tujuan ............................................................................................................................1
4. Manfaat .........................................................................................................................1
BAB II PEMBAHASAN .....................................................................................................................2
1. Pengertian Inovasi .........................................................................................................2
2. Sejarah Perkembangan Dunia Teknologi dan Informasi................................................3
3. Inovasi Dalam Dunia Teknologi dan Informasi...............................................................5
BAB III PENUTUP …………………………………………................................................................................7
1. Kesimpulan ....................................................................................................................7
2. Saran ..............................................................................................................................7
DAFTAR PUSTAKA
iii
BAB I PENDAHULUAN
1. Latar Belakang
Secara garis besar manusia mempunyai sifat ingin tahu terhadap sesuatu. Dan juga
manusia dibekali akal. Karena hal ini penulis tertarik untuk membuat karya ilmiah
mengenai inovasi manusia terhadap perkembangan jaman, khususnya di bidang
teknologi dan informasi.
2. Rumusan Masalah
Berdasarkan latar belakang diatas penulis membuat beberapa rumusan masalah, yaitu
sebagai berikut.
1. Pengertian Inovasi
2. Sejarah Perkembangan Dunia Teknologi dan Informasi
3. Inovasi Dalam Dunia Teknologi dan Informasi
3. Tujuan
Penulis mengharapkan setelah membaca makalah ini pembaca bisa membuka pola pikir atau
membuka inovasi yang baru. Menciptakan suatu hal yang baru dan berguna di kehidupan.
4. Manfaat
Dalam makalah ini saya berharap bisa bermanfaat bagi pembaca untuk memunculkan
inovasi dan ide yang baru
1
BAB II PEMBAHASAN
1. Pengertian Inovasi
Mungkin Anda sering mendengar istilah inovasi. Tapi apakah sebenarnya inovasi itu?
Secara umum inovasi adalah suatu ide, produk, metode, dan seterusnya
yang dirasakan sebagai sesuatu yang baru, baik berupa hasil diskoveri atau
invensi yang digunakan untuk tujuan tertentu. Sederhananya inovasi merupakan suatu hal yang
baru atau bisa juga disebut penemuan baru yang berbeda dari yang sudah ada atau yang sudah
dikenal sebelumnya. Suatu proses kreatifitas dalam melakukan penemuan baru yang berbeda
dari yang sudah ada bisa juga disebut dengan inovasi? Di dunia ini ilmu pengetahuan
berkembang sangat pesat. Ini ditandai dengan adanya kemajuan dan penemuan-penemuan
baru di segala bidang. Seseorang yang inovatif akan selalu berupaya melakukan perbaikan,
menyajikan sesuatu yang baru/unik yang berbeda dengan yang sudah ada.
Dalam berinovasi dibutuhkan suatu kreatifitas. Dalam kehidupan ini kreativitas sangat
penting, karena kreativitas merupakan suatu kemampuan yang sangat berarti dalam proses
kehidupan manusia. Kreativitas tidak hanya sekedar keberuntungan tetapi merupakan kerja
keras yang disadari. Kegagalan bagi orang yang kreatif hanyalah merupakan variabel
pengganggu untuk keberhasilan. Dia akan mencoba lagi, dan mencoba lagi hingga berhasil.
Orang yang kreatif menggunakan pengetahuan yang kita semua memilikinya dan membuat
lompatan yang memungkinkan, mereka memandang segala sesuatu dengan cara-cara yang
baru. Jadi, Kreatif adalah sifat yang mampu mengembangkan semua hal yang ada dalam pikiran
dan mengembangkan kemampuan penciptaan alam pikiran hingga mampu menemukan atau
menciptakan semua hal yang baru.
2
2. Sejarah Perkembangan Dunia Teknologi dan Informasi
Manusia yaitu sebagai makhluk sosial. Sebagai mahluk sosial, manusia membutuhkan
untuk berkomunikasi diantara sesamanya dan merupakan kebutuhan penting agar dapat
melakukan interaksi dengan baik. Atas dasar kebutuhan tersebut, manusia berupaya mencari
dan mencipta sistem dan alat untuk saling berinteraksi, mulai dari gambar (bentuk lukisan),
isyarat (tangan, asap, dan bunyi), huruf, kata, kalimat, tulisan, surat, sampai dengan telepon
dan internet.
Perkembangan sistem informasi dalam kehidupan manusia seiring dengan peradaban
manusia itu sendiri sampai akhirnya mengenal istilah Teknologi Informasi (IT/Information
Technology). Dimulai dari bentuk gambar yang tak bermakna pada dinding-dinding, prasasti-
prasasti, sampai informasi yang kemudian dikenal dengan nama internet. Informasi yang
dikekola dan disampaikan juga terus dikembangkan, dari informasi yang sederhana seperti
sekedar menggambarkan suatu keadaan, sampai pada informasi strategis seperti taktik
bertempur.
Memperhatikan perkembangan informasi tersebut, kita akan mempelajari secara
singkat sejarah teknologi infomasi dalam upaya untuk mendapatkan keutuhan ilmu dan
pengetahuan tentang teknologi informasi. Sejarah teknologi dapat kita bagi ke dalam masa pra-
sejarah, masa sejarah, dan masa modern.
Teknologi informasi merupakan gabungan antara teknologi perangkat keras hardware
dan perangkat lunak software. Pengembangan teknologi hardware cenderung menuju ukuran
yang kecil dengan kemampuan serta kapasitas yang tinggi. Namun diupayakan harga yang
relatif semakin murah. Perkembangan teknologi informasi dapat meningkatkan kinerja dan
memungkinkan berbagai kegiatan dapat dilaksanakan dengan cepat, tepat dan akurat sehingga
dapat meningkatkan produktivitas kerja. Perkembangan teknologi informasi telah
memunculkan berbagai jenis kegiatan yang berbasis pada teknologi, seperti : e-government, e-
commerce, e-education, e-medicine, e-laboratory, dan lainnya, yang kesemuanya itu
berbasiskan elektronika.
Teknologi Informasi adalah suatu teknologi yang digunakan untuk mengolah data,
meliputi : memproses, mendapatkan, menyusun, menyimpan, memanipulasi data dengan
berbagai cara untuk menghasilkan informasi yang berkualitas. Informasi yang dibutuhkan akan
relevan, akurat, dan tepat waktu, yang digunakan untuk keperluan pribadi, bisnis, dan
pemerintahan yang strategis untuk pengambilan keputusan. Teknologi ini menggunakan
seperangkat komputer untuk mengolah data, sistem jaringan untuk menghubungkan satu
komputer dengan komputer yang lainnya sesuai dengan kebutuhan.
Dengan ditunjang teknologi informasi telekomunikasi data dapat disebar dan diakses secara
global. Peran yang dapat diberikan oleh aplikasi teknologi informasi ini adalah mendapatkan
informasi untuk kehidupan pribadi seperti informasi tentang kesehatan, hobi, rekreasi, dan
rohani. Kemudian untuk profesi seperti sains, teknologi, perdagangan, berita bisnis, dan asosiasi
3
profesi. Sarana kerjasama antara pribadi atau kelompok yang satu dengan pribadi atau
kelompok yang lainnya tanpa mengenal batas jarak dan waktu, negara, ras, kelas ekonomi,
ideologi atau faktor lainnya yang dapat menghambat bertukar pikiran. Perkembangan teknologi
informasi memacu suatu cara baru dalam kehidupan, dari kehidupan itu dimulai sampai dengan
berakhir, kehidupan seperti ini dikenal dengan e-life, artinya kehidupan ini sudah dipengaruhi
oleh berbagai kebutuhan secara elektronik. Sehingga sekarang sedang semarak dengan
berbagai terminologi yang dimulai dengan awalan e seperti e-commerce, e-government, e-
education, e-library, e-journal, e-medicine, e-laboratory, e-biodiversitiy, dan yang lainnya lagi
yang berbasis elektronika.
Ekonomi global juga mengikuti evoluasi dari agraris dengan ciri utama tanah merupakan
faktor produksi yang paling dominan. Melalui penemuan mesin uap, ekonomi global ber-evolusi
ke arah ekonomi industri dengan ciri utama modal sebagai faktor produksi yang paling penting.
Abad sekarang, cenderung manusia menduduki tempat sentral dalam proses produksi berdasar
pada pengetahuan (knowledge based) dan berfokus pada informasi (information focused).
Telekomunikasi dan informatika memegang peranan sebagai teknologi kunci (enabler
technology). Perkembangan teknologi informasi yang begitu pesat, memungkinkan
diterapkannya cara-cara yang lebih efisien untuk produksi, distribusi, dan konsumsi barang dan
jasa. Proses inilah yang membawa manusia ke dalam masyarakat atau ekonomi informasi sering
disebut sebagai masyarakat pasca industri. Pada era informasi ini, jarak fisik atau jarak geografis
tidak lagi menjadi faktor penentu dalam hubungan antar manusia atau antar lembaga usaha,
sehingga dunia ini menjadi suatu kampung global atau Global Village
4
3. Inovasi Dalam Dunia Teknologi dan Informasi
Semakin majunya dunia teknologi informasi tidak lepas dari semakin majunya inovasi
dibidang IT. memang di dunia globalisasi seperti sekarang ini kita dituntut untuk terus
berinovasi, karena apa ? karena untuk memenangkan persaingan di era seperti sekarang ini kita
harus kreatif dalam menghadapi tantangan, kita harus berinovasi untuk memodifikasi hal-hal
yang mampu meringankan kerja umat manusia.
Kita ambil suatu contoh misalnya dalam dunia sistem operasi misalkan, terus
bermunculan inovasi-inovasi dari hasil karya OS. persaingan sistem operasi dimulai ketika
munculnya alat yang bernama komputer. pada awalnya komputer dibuat untuk keperluan Sains
dan Dinas Pertahanan Amerika Serikat. semakin berkembangnya jaman lahirlah cikal bakal
komputer modern yang lahir pada tahun 1970-an. pada saat itu komputer grafis pertama telah
diintegrasikan ke dalam komputer Macintosh yang di kembangkan oleh perusahaan Apple
Computer.
Hal ini lah yang memicu persaingan IBM dengan Apple Computer. Computer IBM yang
telah kita kenal saat ini dengan nama Family Pentium (Pentium 1-4), Komputer AMD, komputer
Intel, dll. memang dari segi keluwesan dan kerjasama yang lebih fleksibel IBM dengan didukung
mesin prosesor Intel yang mengandalkan sistem operasi grafis yang telah disempurnakan, yang
kita kenal dengan istilah Windows.
Seiring dengan berjalannya waktu, bermunculan para kompetitor-kompetitor yang sama
di bidang sistem operasi. mengapa mereka susah payah membuat versi lain dari sistem operasi
kalau sudah ada microsoft dengan windows nya yang sukses merajai pasar software dunia, ?
atau apple dengan macintosh nya ? kenapa kita tidak memakai saja buatan mereka ? daripada
harus susah payah merakit bahasa pemograman yang begitu njlimetnya untuk membuat sistem
operasi ? toh dengan sistem operasi windows kita juga bisa menjalankan bisnis.
Jawabannya adalah Dari penemuan terdahulu manusia akan berlomba-lomba
memodifikasi dan membuat rancangan yang berbeda dari penemuan sebelumnya dengan
tujuan menyempurnakan penemuan terdahulu. seperti misalnya Google membuat Google Mail.
google membuat google mail karena dirasa pesaing mereka Yahoo kurang tanggap dalam
memanajemen Mail service mereka, masalah spam yang tidak di filtrasi dengan baik, masalah
Iklan yang tidak diinginkan sehingga memperlambat loading page, maka dengan pertimbangan-
pertimbangan ini banyak perusaahan besar memanfaatkan mail service google mail.
Begitu juga dengan sistem operasi microsoft windows, walaupun kelihatannya sistem
operasi ini bagus dan profesional namun masih ada kelemahan di dalamnya disamping banyak
sekali kelebihan yang dimilikinya. kelemahan nya adalah server yang menggunakan sistem
5
operasi windows gampang sekali di jebol oleh cracker, kenapa ? karena pacar cracker telah
mengetahui kelemahan script dari sistem operasi ini. dari sinilah mereka para cracker mampu
membuatt code / script untuk membuyarkan firewall windows, selain itu virus juga bisa hinggap
dengan mudah di dalam server yang memanfaatkan sistem operasi ini.
selain itu microsoft windows adalah program shareware, dimana kita bisa menikmati
fitur-fitur terbatas yang disediakan sebelum kita membeli versi lengkapnya, dan biasanya kita
diberi tenggang waktu 30 hari untuk mencoba versi trial nah. dari masalah ini lah muncul
program crack windows yang berfungsi untuk mengubah versi trial menjadi full version.
Berbeda jika kita menggunakan sistem operasi yang open source, alias gratis dan tidak
berbayar. kita bisa leluasa menginstal nya tanpa dibatasi tenggang waktu. selain itu kita juga
bisa membuat versi modifikasi dari versi aslinya. banyak sekali diluar sana sistem operasi open
source, namun yg paling terkenal adalah linux.
Linux diciptakan berdasarkan dari proyek GNU (GNU General Public License) yang
bertujuan untuk membuat sebuah sistem operasi yang kompatibel dengan UNIX dan secara
total terdiri atas perangkat lunak bebas. proyek GNU sendiri didirikan oleh Richard Stallman
Memang pada awalnya Linux dibuat hanya untuk kepentingan yang tidak bersifat user
friendly seperti penggunaan di dalam server, komputer pengolah script / pemograman, dll.
bahkan Pada tahun 1992, Tanembaum menulis sebuah artikel di Usenet, mengklaim bahwa
Linux sudah ketinggalan zaman. Dalam artikelnya, ia mengkritik Linux sebagai sebuah sistem
operasi dengan rancangan monolitik dan terlalu terpaku dengan arsitektur x86 sehingga tidak
bersifat portable, di mana digambarkannya sebagai sebuah "kesalahan mendasar.
Berkat sifat linux yang tidak bergantuk pada provider, dan pengguna dapat
memodifikasi linux itu sendiri sekarang bermunculan komunitas dan distro linux di seluruh
dunia. mulai dari Ubuntu, Fedora, Redhat, Backtrack, dll. Memang di dunia modern orang yang
kreatif dan yang terus berinovasi tidak terpaku pada sesuatu yang pasti itulah yang akan
memenangkan persaingan.
Linux sendiri cocok digunakan untuk pengguna hight level untuk pemograman, untuk
server, pengolahan database, dan sebagainya. namun linux juga cocok digunakan untuk
pengguna biasa, seperti distro ubuntu yang user friendly.
6
BAB III PENUTUP
1. Kesimpulan
Jadi kesimpulannya adalah kita semua bisa menciptakan suatu inovasi,
tergantung dari kita sendiri yang memanfaatkan dan menjadikan inovasi tersebut
menjadi kenyataan.
2. Saran
Untuk menciptakan suatu inovasi yang baru tidaklah mudah. Dibutuhkan
kreatifitas yang tinggi dan tekad yang kuat untuk menciptakan suatu hal yang baru.
Jadi jangan mudah menyerah dalam berinovasi. Gagal adalah sukses yang tertunda,
teruslah tetap berkarya.
7
DAFTAR PUSTAKA
http://id.wikipedia.org/wiki/Teknologi_informasi
http://bolmerhutasoit.wordpress.com/2011/10/19/sejarah-perkembangan-teknologi-
informatika/
http://www.referensimakalah.com/2013/01/pengertian-inovasi.html
http://www.zainalhakim.web.id/pengertian-kreativitas-dan-inovasi-dalam-
wirausaha.html
http://temukanpengertian.blogspot.com/2013/09/pengertian-inovasi.html

More Related Content

What's hot

Makalah dampak teknologi
Makalah dampak teknologiMakalah dampak teknologi
Makalah dampak teknologi
Yadhi Muqsith
 
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...
Yudi Prasetya
 
Dampak teknologi terhadap tatanan hidup masyarakat
Dampak teknologi terhadap tatanan hidup masyarakatDampak teknologi terhadap tatanan hidup masyarakat
Dampak teknologi terhadap tatanan hidup masyarakatsymons12
 
karya ilmiah tik
karya ilmiah tikkarya ilmiah tik
karya ilmiah tik
destiarhmwnt
 
Makalah perkembangan teknologi masa kini ( fauzi ) UPI YPTK PADANG
Makalah perkembangan teknologi masa kini ( fauzi ) UPI YPTK PADANGMakalah perkembangan teknologi masa kini ( fauzi ) UPI YPTK PADANG
Makalah perkembangan teknologi masa kini ( fauzi ) UPI YPTK PADANG
Fuji Flantoge
 
Teknologi (komunikasi)
Teknologi (komunikasi)Teknologi (komunikasi)
Teknologi (komunikasi)
Muchlis Soleiman
 
Perkembangan tik di indonesia
Perkembangan tik di indonesiaPerkembangan tik di indonesia
Perkembangan tik di indonesia
nandaeka
 
Dampak perkembangan teknologi
Dampak perkembangan teknologiDampak perkembangan teknologi
Dampak perkembangan teknologichris_william
 
filsafat - materialisme
filsafat - materialismefilsafat - materialisme
filsafat - materialisme
Aenun Hayati
 
Makalah perkembangan teknologi
Makalah perkembangan teknologiMakalah perkembangan teknologi
Makalah perkembangan teknologi
decontru
 
Perkembangan Tik Di Indonesia
Perkembangan Tik Di IndonesiaPerkembangan Tik Di Indonesia
Perkembangan Tik Di Indonesia
guestd5546a
 
Artikel perkembangan teknologi informasi dan komunikasi
Artikel perkembangan teknologi informasi dan komunikasiArtikel perkembangan teknologi informasi dan komunikasi
Artikel perkembangan teknologi informasi dan komunikasi
anwarsyarif
 
Teknologi Informasi
Teknologi InformasiTeknologi Informasi
Teknologi Informasi
Ismi Nabila
 
Makalah Perkembangan Teknologi Tercanggih dan Terkini di Dunia
Makalah Perkembangan Teknologi Tercanggih dan Terkini di DuniaMakalah Perkembangan Teknologi Tercanggih dan Terkini di Dunia
Makalah Perkembangan Teknologi Tercanggih dan Terkini di Dunia
Ana Tolirenisa
 
Ppt tik hasna
Ppt tik hasnaPpt tik hasna
Ppt tik hasna
tyhasnna
 
Ppt tik hasna
Ppt tik hasnaPpt tik hasna
Ppt tik hasna
tyhasnna
 
teknologi komunikasi dan Informasi
teknologi komunikasi dan Informasiteknologi komunikasi dan Informasi
teknologi komunikasi dan Informasi
saviranorma
 
Peran ilmu teknologi terhadap masyarakat
Peran ilmu teknologi terhadap masyarakatPeran ilmu teknologi terhadap masyarakat
Peran ilmu teknologi terhadap masyarakat
Operator Warnet Vast Raha
 

What's hot (19)

Makalah dampak teknologi
Makalah dampak teknologiMakalah dampak teknologi
Makalah dampak teknologi
 
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...
 
Dampak teknologi terhadap tatanan hidup masyarakat
Dampak teknologi terhadap tatanan hidup masyarakatDampak teknologi terhadap tatanan hidup masyarakat
Dampak teknologi terhadap tatanan hidup masyarakat
 
karya ilmiah tik
karya ilmiah tikkarya ilmiah tik
karya ilmiah tik
 
Makalah perkembangan teknologi masa kini ( fauzi ) UPI YPTK PADANG
Makalah perkembangan teknologi masa kini ( fauzi ) UPI YPTK PADANGMakalah perkembangan teknologi masa kini ( fauzi ) UPI YPTK PADANG
Makalah perkembangan teknologi masa kini ( fauzi ) UPI YPTK PADANG
 
Teknologi (komunikasi)
Teknologi (komunikasi)Teknologi (komunikasi)
Teknologi (komunikasi)
 
Perkembangan tik di indonesia
Perkembangan tik di indonesiaPerkembangan tik di indonesia
Perkembangan tik di indonesia
 
Dampak perkembangan teknologi
Dampak perkembangan teknologiDampak perkembangan teknologi
Dampak perkembangan teknologi
 
filsafat - materialisme
filsafat - materialismefilsafat - materialisme
filsafat - materialisme
 
Makalah perkembangan teknologi
Makalah perkembangan teknologiMakalah perkembangan teknologi
Makalah perkembangan teknologi
 
Perkembangan Tik Di Indonesia
Perkembangan Tik Di IndonesiaPerkembangan Tik Di Indonesia
Perkembangan Tik Di Indonesia
 
Artikel perkembangan teknologi informasi dan komunikasi
Artikel perkembangan teknologi informasi dan komunikasiArtikel perkembangan teknologi informasi dan komunikasi
Artikel perkembangan teknologi informasi dan komunikasi
 
Teknologi Informasi
Teknologi InformasiTeknologi Informasi
Teknologi Informasi
 
Makalah Perkembangan Teknologi Tercanggih dan Terkini di Dunia
Makalah Perkembangan Teknologi Tercanggih dan Terkini di DuniaMakalah Perkembangan Teknologi Tercanggih dan Terkini di Dunia
Makalah Perkembangan Teknologi Tercanggih dan Terkini di Dunia
 
Ppt tik hasna
Ppt tik hasnaPpt tik hasna
Ppt tik hasna
 
Ppt tik hasna
Ppt tik hasnaPpt tik hasna
Ppt tik hasna
 
teknologi komunikasi dan Informasi
teknologi komunikasi dan Informasiteknologi komunikasi dan Informasi
teknologi komunikasi dan Informasi
 
Makalah siskom 1
Makalah siskom 1Makalah siskom 1
Makalah siskom 1
 
Peran ilmu teknologi terhadap masyarakat
Peran ilmu teknologi terhadap masyarakatPeran ilmu teknologi terhadap masyarakat
Peran ilmu teknologi terhadap masyarakat
 

Viewers also liked

East Side Lands (Stage 1) Master Environmental Servicing Plan and Community Plan
East Side Lands (Stage 1) Master Environmental Servicing Plan and Community PlanEast Side Lands (Stage 1) Master Environmental Servicing Plan and Community Plan
East Side Lands (Stage 1) Master Environmental Servicing Plan and Community Plan
SHAW | BOERTIEN Commercial Real Estate Solutions
 
Abby & olivia
Abby & oliviaAbby & olivia
Abby & olivia
SarahE1080
 
Urinary system
Urinary systemUrinary system
Urinary system
Myra Abigania
 
671 2842-1-pb
671 2842-1-pb671 2842-1-pb
671 2842-1-pb
Ayu Anggraini Betsiati
 
Hayes & brooke
Hayes & brookeHayes & brooke
Hayes & brooke
SarahE1080
 
Innovative regional economics and strategic infrastructure
Innovative regional economics and strategic infrastructureInnovative regional economics and strategic infrastructure
Innovative regional economics and strategic infrastructure
SHAW | BOERTIEN Commercial Real Estate Solutions
 
Little red riding chicken ference
Little red riding chicken  ferenceLittle red riding chicken  ference
Little red riding chicken ference
SarahE1080
 
The Making of a Champion
The Making of a ChampionThe Making of a Champion
The Making of a Champion
Nick Howes
 
2013-02 Semiperm Newsletter
2013-02 Semiperm Newsletter2013-02 Semiperm Newsletter
2013-02 Semiperm Newsletter
SHFinc
 
Kuliah Semester V : Seismologi
Kuliah Semester V : SeismologiKuliah Semester V : Seismologi
Kuliah Semester V : Seismologi
FitrianiOxavia
 
Зовнішнє незалежне оцінювання 2016 року з іноземних мов
Зовнішнє незалежне оцінювання 2016 року з іноземних мовЗовнішнє незалежне оцінювання 2016 року з іноземних мов
Зовнішнє незалежне оцінювання 2016 року з іноземних мов
Nataliya Persikova
 
Power tool-safety
Power tool-safetyPower tool-safety
Power tool-safety
Mike4857
 
Avo analysis and spectral decomposition
Avo analysis and spectral decompositionAvo analysis and spectral decomposition
Avo analysis and spectral decomposition
FitrianiOxavia
 

Viewers also liked (13)

East Side Lands (Stage 1) Master Environmental Servicing Plan and Community Plan
East Side Lands (Stage 1) Master Environmental Servicing Plan and Community PlanEast Side Lands (Stage 1) Master Environmental Servicing Plan and Community Plan
East Side Lands (Stage 1) Master Environmental Servicing Plan and Community Plan
 
Abby & olivia
Abby & oliviaAbby & olivia
Abby & olivia
 
Urinary system
Urinary systemUrinary system
Urinary system
 
671 2842-1-pb
671 2842-1-pb671 2842-1-pb
671 2842-1-pb
 
Hayes & brooke
Hayes & brookeHayes & brooke
Hayes & brooke
 
Innovative regional economics and strategic infrastructure
Innovative regional economics and strategic infrastructureInnovative regional economics and strategic infrastructure
Innovative regional economics and strategic infrastructure
 
Little red riding chicken ference
Little red riding chicken  ferenceLittle red riding chicken  ference
Little red riding chicken ference
 
The Making of a Champion
The Making of a ChampionThe Making of a Champion
The Making of a Champion
 
2013-02 Semiperm Newsletter
2013-02 Semiperm Newsletter2013-02 Semiperm Newsletter
2013-02 Semiperm Newsletter
 
Kuliah Semester V : Seismologi
Kuliah Semester V : SeismologiKuliah Semester V : Seismologi
Kuliah Semester V : Seismologi
 
Зовнішнє незалежне оцінювання 2016 року з іноземних мов
Зовнішнє незалежне оцінювання 2016 року з іноземних мовЗовнішнє незалежне оцінювання 2016 року з іноземних мов
Зовнішнє незалежне оцінювання 2016 року з іноземних мов
 
Power tool-safety
Power tool-safetyPower tool-safety
Power tool-safety
 
Avo analysis and spectral decomposition
Avo analysis and spectral decompositionAvo analysis and spectral decomposition
Avo analysis and spectral decomposition
 

Similar to Ilmu budaya dasar

Perkembangan iptek dan beberapa penemuan
Perkembangan iptek dan beberapa penemuanPerkembangan iptek dan beberapa penemuan
Perkembangan iptek dan beberapa penemuan
Farisah Firdausi
 
Sejarah dan perkembangan TIK di dunia dan Indonesia
Sejarah dan perkembangan TIK di dunia dan IndonesiaSejarah dan perkembangan TIK di dunia dan Indonesia
Sejarah dan perkembangan TIK di dunia dan Indonesia
Ani Mahisarani
 
Tik tugas4
Tik tugas4Tik tugas4
Tik tugas4
destiarhmwnt
 
Bab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babivBab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babiv
Alfan Fatoni
 
Pengantar teknologi informasi Doc.
Pengantar teknologi informasi Doc.Pengantar teknologi informasi Doc.
Pengantar teknologi informasi Doc.
Rexsy RS
 
Ilmu Pengetahuan dan Teknologi
Ilmu Pengetahuan dan TeknologiIlmu Pengetahuan dan Teknologi
Ilmu Pengetahuan dan Teknologi
MELLY AMELIA
 
Ilmu pengetahuan dan teknologi.ppt
Ilmu pengetahuan dan teknologi.pptIlmu pengetahuan dan teknologi.ppt
Ilmu pengetahuan dan teknologi.ppt
MELLY AMELIA
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
silviahamzari
 
ilmu sosial dan budaya mata kuliah ISBD.
ilmu sosial dan budaya mata kuliah ISBD.ilmu sosial dan budaya mata kuliah ISBD.
ilmu sosial dan budaya mata kuliah ISBD.
mailaturrobiatissadi
 
Manusia dan teknologi
Manusia dan teknologiManusia dan teknologi
Manusia dan teknologi
Rinaldi Sihombing
 
Hani op 4 c 1188203043 makalah
Hani op 4 c 1188203043 makalahHani op 4 c 1188203043 makalah
Hani op 4 c 1188203043 makalahhanipratiwi20
 
Ilmu pengetahuan & teknologi
Ilmu pengetahuan & teknologiIlmu pengetahuan & teknologi
Ilmu pengetahuan & teknologi
EkkyPratama1
 
Tugas Wawasan IPTEKS.docx
Tugas Wawasan IPTEKS.docxTugas Wawasan IPTEKS.docx
Tugas Wawasan IPTEKS.docx
TriWahyuni305974
 
Makalah Perkembangan IPTEK di Indonesia
Makalah Perkembangan IPTEK di IndonesiaMakalah Perkembangan IPTEK di Indonesia
Makalah Perkembangan IPTEK di Indonesia
Universitas Sebelas Maret
 
Tugas Wawasan IPTEKS.pdf
Tugas Wawasan IPTEKS.pdfTugas Wawasan IPTEKS.pdf
Tugas Wawasan IPTEKS.pdf
TriWahyuni305974
 
TPKI (peranan hp terhadap kehidupan remaja seiring dengan perkembangan teknol...
TPKI (peranan hp terhadap kehidupan remaja seiring dengan perkembangan teknol...TPKI (peranan hp terhadap kehidupan remaja seiring dengan perkembangan teknol...
TPKI (peranan hp terhadap kehidupan remaja seiring dengan perkembangan teknol...
Nur Alfiyatur Rochmah
 
Bismillah
BismillahBismillah
Bismillah
hana alatas
 
Hana alatas
Hana alatasHana alatas
Hana alatas
hana alatas
 
Bahasa indonesia atau tpki
Bahasa indonesia atau tpkiBahasa indonesia atau tpki
Bahasa indonesia atau tpki
Nur Alfiyatur Rochmah
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan KomunikasiTeknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan Komunikasi
risyashilah
 

Similar to Ilmu budaya dasar (20)

Perkembangan iptek dan beberapa penemuan
Perkembangan iptek dan beberapa penemuanPerkembangan iptek dan beberapa penemuan
Perkembangan iptek dan beberapa penemuan
 
Sejarah dan perkembangan TIK di dunia dan Indonesia
Sejarah dan perkembangan TIK di dunia dan IndonesiaSejarah dan perkembangan TIK di dunia dan Indonesia
Sejarah dan perkembangan TIK di dunia dan Indonesia
 
Tik tugas4
Tik tugas4Tik tugas4
Tik tugas4
 
Bab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babivBab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babiv
 
Pengantar teknologi informasi Doc.
Pengantar teknologi informasi Doc.Pengantar teknologi informasi Doc.
Pengantar teknologi informasi Doc.
 
Ilmu Pengetahuan dan Teknologi
Ilmu Pengetahuan dan TeknologiIlmu Pengetahuan dan Teknologi
Ilmu Pengetahuan dan Teknologi
 
Ilmu pengetahuan dan teknologi.ppt
Ilmu pengetahuan dan teknologi.pptIlmu pengetahuan dan teknologi.ppt
Ilmu pengetahuan dan teknologi.ppt
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
 
ilmu sosial dan budaya mata kuliah ISBD.
ilmu sosial dan budaya mata kuliah ISBD.ilmu sosial dan budaya mata kuliah ISBD.
ilmu sosial dan budaya mata kuliah ISBD.
 
Manusia dan teknologi
Manusia dan teknologiManusia dan teknologi
Manusia dan teknologi
 
Hani op 4 c 1188203043 makalah
Hani op 4 c 1188203043 makalahHani op 4 c 1188203043 makalah
Hani op 4 c 1188203043 makalah
 
Ilmu pengetahuan & teknologi
Ilmu pengetahuan & teknologiIlmu pengetahuan & teknologi
Ilmu pengetahuan & teknologi
 
Tugas Wawasan IPTEKS.docx
Tugas Wawasan IPTEKS.docxTugas Wawasan IPTEKS.docx
Tugas Wawasan IPTEKS.docx
 
Makalah Perkembangan IPTEK di Indonesia
Makalah Perkembangan IPTEK di IndonesiaMakalah Perkembangan IPTEK di Indonesia
Makalah Perkembangan IPTEK di Indonesia
 
Tugas Wawasan IPTEKS.pdf
Tugas Wawasan IPTEKS.pdfTugas Wawasan IPTEKS.pdf
Tugas Wawasan IPTEKS.pdf
 
TPKI (peranan hp terhadap kehidupan remaja seiring dengan perkembangan teknol...
TPKI (peranan hp terhadap kehidupan remaja seiring dengan perkembangan teknol...TPKI (peranan hp terhadap kehidupan remaja seiring dengan perkembangan teknol...
TPKI (peranan hp terhadap kehidupan remaja seiring dengan perkembangan teknol...
 
Bismillah
BismillahBismillah
Bismillah
 
Hana alatas
Hana alatasHana alatas
Hana alatas
 
Bahasa indonesia atau tpki
Bahasa indonesia atau tpkiBahasa indonesia atau tpki
Bahasa indonesia atau tpki
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan KomunikasiTeknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan Komunikasi
 

Ilmu budaya dasar

  • 1. ILMU BUDAYA DASAR “INOVASI BIDANG INFORMASI DAN TEKNOLOGI” Disusun Oleh : Nama : Erstian Bayu Aji NPM : 12113959 Kelas : 1KA24 Universitas Gunadarma Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informatika Jurusan S1 - Sistem Informasi
  • 2. Kata Mutiara “Mencoba sesuatu hal yang baru adalah ciri-ciri orang sukses” i
  • 3. Kata Pengantar Assalamu’alaikum Wr.Wb Puji syukur kehadirat Allah SWT karena berkat rahmat serta bimbingan-Nya penulis berhasil menyelesaikan makalah yang penulis beri judul "Inovasi Bidang Informasi dan Teknologi". Adapun Makalah ini diajukan guna memenuhi tugas mata kuliah Ilmu Sosial Dasar. Penulis mengucapkan rasa berterima kasih yang sebesar-besarnya kepada Bapak Muhammad Akram selaku dosen Ilmu Sosial Dasar, yang telah memberikan tugas makalah ini. Dan semua pihak yang telah membantu penulis sehingga dapat menyelesaikan makalah ini tepat waktu. Penulis yakin makalah ini masih jauh dari nilai kesempurnaan. Oleh karena itu kritik dan saran yang bersifat membangun sangat diharapkan oleh penulis demi menjadikan makalah ini bisa menjadi lebih baik lagi. Semoga makalah ini memberikan informasi yang berguna bagi masyarakat serta bermanfaat untuk pengembangan wawasan dan peningkatan ilmu pengetahuan bagi kita semua. Wassalamu’alaikum Wr.Wb Jakarta, Mei 2014 Penyusun Erstian Bayu Aji ii
  • 4. DAFTAR ISI KATA PENGANTAR ..........................................................................................................................i KATA MUTIARA .............................................................................................................................ii DAFTAR ISI .....................................................................................................................................iii BAB I PENDAHULUAN ....................................................................................................................1 1. Latar Belakang ...............................................................................................................1 2. Rumusan Masalah .........................................................................................................1 3. Tujuan ............................................................................................................................1 4. Manfaat .........................................................................................................................1 BAB II PEMBAHASAN .....................................................................................................................2 1. Pengertian Inovasi .........................................................................................................2 2. Sejarah Perkembangan Dunia Teknologi dan Informasi................................................3 3. Inovasi Dalam Dunia Teknologi dan Informasi...............................................................5 BAB III PENUTUP …………………………………………................................................................................7 1. Kesimpulan ....................................................................................................................7 2. Saran ..............................................................................................................................7 DAFTAR PUSTAKA iii
  • 5. BAB I PENDAHULUAN 1. Latar Belakang Secara garis besar manusia mempunyai sifat ingin tahu terhadap sesuatu. Dan juga manusia dibekali akal. Karena hal ini penulis tertarik untuk membuat karya ilmiah mengenai inovasi manusia terhadap perkembangan jaman, khususnya di bidang teknologi dan informasi. 2. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang diatas penulis membuat beberapa rumusan masalah, yaitu sebagai berikut. 1. Pengertian Inovasi 2. Sejarah Perkembangan Dunia Teknologi dan Informasi 3. Inovasi Dalam Dunia Teknologi dan Informasi 3. Tujuan Penulis mengharapkan setelah membaca makalah ini pembaca bisa membuka pola pikir atau membuka inovasi yang baru. Menciptakan suatu hal yang baru dan berguna di kehidupan. 4. Manfaat Dalam makalah ini saya berharap bisa bermanfaat bagi pembaca untuk memunculkan inovasi dan ide yang baru 1
  • 6. BAB II PEMBAHASAN 1. Pengertian Inovasi Mungkin Anda sering mendengar istilah inovasi. Tapi apakah sebenarnya inovasi itu? Secara umum inovasi adalah suatu ide, produk, metode, dan seterusnya yang dirasakan sebagai sesuatu yang baru, baik berupa hasil diskoveri atau invensi yang digunakan untuk tujuan tertentu. Sederhananya inovasi merupakan suatu hal yang baru atau bisa juga disebut penemuan baru yang berbeda dari yang sudah ada atau yang sudah dikenal sebelumnya. Suatu proses kreatifitas dalam melakukan penemuan baru yang berbeda dari yang sudah ada bisa juga disebut dengan inovasi? Di dunia ini ilmu pengetahuan berkembang sangat pesat. Ini ditandai dengan adanya kemajuan dan penemuan-penemuan baru di segala bidang. Seseorang yang inovatif akan selalu berupaya melakukan perbaikan, menyajikan sesuatu yang baru/unik yang berbeda dengan yang sudah ada. Dalam berinovasi dibutuhkan suatu kreatifitas. Dalam kehidupan ini kreativitas sangat penting, karena kreativitas merupakan suatu kemampuan yang sangat berarti dalam proses kehidupan manusia. Kreativitas tidak hanya sekedar keberuntungan tetapi merupakan kerja keras yang disadari. Kegagalan bagi orang yang kreatif hanyalah merupakan variabel pengganggu untuk keberhasilan. Dia akan mencoba lagi, dan mencoba lagi hingga berhasil. Orang yang kreatif menggunakan pengetahuan yang kita semua memilikinya dan membuat lompatan yang memungkinkan, mereka memandang segala sesuatu dengan cara-cara yang baru. Jadi, Kreatif adalah sifat yang mampu mengembangkan semua hal yang ada dalam pikiran dan mengembangkan kemampuan penciptaan alam pikiran hingga mampu menemukan atau menciptakan semua hal yang baru. 2
  • 7. 2. Sejarah Perkembangan Dunia Teknologi dan Informasi Manusia yaitu sebagai makhluk sosial. Sebagai mahluk sosial, manusia membutuhkan untuk berkomunikasi diantara sesamanya dan merupakan kebutuhan penting agar dapat melakukan interaksi dengan baik. Atas dasar kebutuhan tersebut, manusia berupaya mencari dan mencipta sistem dan alat untuk saling berinteraksi, mulai dari gambar (bentuk lukisan), isyarat (tangan, asap, dan bunyi), huruf, kata, kalimat, tulisan, surat, sampai dengan telepon dan internet. Perkembangan sistem informasi dalam kehidupan manusia seiring dengan peradaban manusia itu sendiri sampai akhirnya mengenal istilah Teknologi Informasi (IT/Information Technology). Dimulai dari bentuk gambar yang tak bermakna pada dinding-dinding, prasasti- prasasti, sampai informasi yang kemudian dikenal dengan nama internet. Informasi yang dikekola dan disampaikan juga terus dikembangkan, dari informasi yang sederhana seperti sekedar menggambarkan suatu keadaan, sampai pada informasi strategis seperti taktik bertempur. Memperhatikan perkembangan informasi tersebut, kita akan mempelajari secara singkat sejarah teknologi infomasi dalam upaya untuk mendapatkan keutuhan ilmu dan pengetahuan tentang teknologi informasi. Sejarah teknologi dapat kita bagi ke dalam masa pra- sejarah, masa sejarah, dan masa modern. Teknologi informasi merupakan gabungan antara teknologi perangkat keras hardware dan perangkat lunak software. Pengembangan teknologi hardware cenderung menuju ukuran yang kecil dengan kemampuan serta kapasitas yang tinggi. Namun diupayakan harga yang relatif semakin murah. Perkembangan teknologi informasi dapat meningkatkan kinerja dan memungkinkan berbagai kegiatan dapat dilaksanakan dengan cepat, tepat dan akurat sehingga dapat meningkatkan produktivitas kerja. Perkembangan teknologi informasi telah memunculkan berbagai jenis kegiatan yang berbasis pada teknologi, seperti : e-government, e- commerce, e-education, e-medicine, e-laboratory, dan lainnya, yang kesemuanya itu berbasiskan elektronika. Teknologi Informasi adalah suatu teknologi yang digunakan untuk mengolah data, meliputi : memproses, mendapatkan, menyusun, menyimpan, memanipulasi data dengan berbagai cara untuk menghasilkan informasi yang berkualitas. Informasi yang dibutuhkan akan relevan, akurat, dan tepat waktu, yang digunakan untuk keperluan pribadi, bisnis, dan pemerintahan yang strategis untuk pengambilan keputusan. Teknologi ini menggunakan seperangkat komputer untuk mengolah data, sistem jaringan untuk menghubungkan satu komputer dengan komputer yang lainnya sesuai dengan kebutuhan. Dengan ditunjang teknologi informasi telekomunikasi data dapat disebar dan diakses secara global. Peran yang dapat diberikan oleh aplikasi teknologi informasi ini adalah mendapatkan informasi untuk kehidupan pribadi seperti informasi tentang kesehatan, hobi, rekreasi, dan rohani. Kemudian untuk profesi seperti sains, teknologi, perdagangan, berita bisnis, dan asosiasi 3
  • 8. profesi. Sarana kerjasama antara pribadi atau kelompok yang satu dengan pribadi atau kelompok yang lainnya tanpa mengenal batas jarak dan waktu, negara, ras, kelas ekonomi, ideologi atau faktor lainnya yang dapat menghambat bertukar pikiran. Perkembangan teknologi informasi memacu suatu cara baru dalam kehidupan, dari kehidupan itu dimulai sampai dengan berakhir, kehidupan seperti ini dikenal dengan e-life, artinya kehidupan ini sudah dipengaruhi oleh berbagai kebutuhan secara elektronik. Sehingga sekarang sedang semarak dengan berbagai terminologi yang dimulai dengan awalan e seperti e-commerce, e-government, e- education, e-library, e-journal, e-medicine, e-laboratory, e-biodiversitiy, dan yang lainnya lagi yang berbasis elektronika. Ekonomi global juga mengikuti evoluasi dari agraris dengan ciri utama tanah merupakan faktor produksi yang paling dominan. Melalui penemuan mesin uap, ekonomi global ber-evolusi ke arah ekonomi industri dengan ciri utama modal sebagai faktor produksi yang paling penting. Abad sekarang, cenderung manusia menduduki tempat sentral dalam proses produksi berdasar pada pengetahuan (knowledge based) dan berfokus pada informasi (information focused). Telekomunikasi dan informatika memegang peranan sebagai teknologi kunci (enabler technology). Perkembangan teknologi informasi yang begitu pesat, memungkinkan diterapkannya cara-cara yang lebih efisien untuk produksi, distribusi, dan konsumsi barang dan jasa. Proses inilah yang membawa manusia ke dalam masyarakat atau ekonomi informasi sering disebut sebagai masyarakat pasca industri. Pada era informasi ini, jarak fisik atau jarak geografis tidak lagi menjadi faktor penentu dalam hubungan antar manusia atau antar lembaga usaha, sehingga dunia ini menjadi suatu kampung global atau Global Village 4
  • 9. 3. Inovasi Dalam Dunia Teknologi dan Informasi Semakin majunya dunia teknologi informasi tidak lepas dari semakin majunya inovasi dibidang IT. memang di dunia globalisasi seperti sekarang ini kita dituntut untuk terus berinovasi, karena apa ? karena untuk memenangkan persaingan di era seperti sekarang ini kita harus kreatif dalam menghadapi tantangan, kita harus berinovasi untuk memodifikasi hal-hal yang mampu meringankan kerja umat manusia. Kita ambil suatu contoh misalnya dalam dunia sistem operasi misalkan, terus bermunculan inovasi-inovasi dari hasil karya OS. persaingan sistem operasi dimulai ketika munculnya alat yang bernama komputer. pada awalnya komputer dibuat untuk keperluan Sains dan Dinas Pertahanan Amerika Serikat. semakin berkembangnya jaman lahirlah cikal bakal komputer modern yang lahir pada tahun 1970-an. pada saat itu komputer grafis pertama telah diintegrasikan ke dalam komputer Macintosh yang di kembangkan oleh perusahaan Apple Computer. Hal ini lah yang memicu persaingan IBM dengan Apple Computer. Computer IBM yang telah kita kenal saat ini dengan nama Family Pentium (Pentium 1-4), Komputer AMD, komputer Intel, dll. memang dari segi keluwesan dan kerjasama yang lebih fleksibel IBM dengan didukung mesin prosesor Intel yang mengandalkan sistem operasi grafis yang telah disempurnakan, yang kita kenal dengan istilah Windows. Seiring dengan berjalannya waktu, bermunculan para kompetitor-kompetitor yang sama di bidang sistem operasi. mengapa mereka susah payah membuat versi lain dari sistem operasi kalau sudah ada microsoft dengan windows nya yang sukses merajai pasar software dunia, ? atau apple dengan macintosh nya ? kenapa kita tidak memakai saja buatan mereka ? daripada harus susah payah merakit bahasa pemograman yang begitu njlimetnya untuk membuat sistem operasi ? toh dengan sistem operasi windows kita juga bisa menjalankan bisnis. Jawabannya adalah Dari penemuan terdahulu manusia akan berlomba-lomba memodifikasi dan membuat rancangan yang berbeda dari penemuan sebelumnya dengan tujuan menyempurnakan penemuan terdahulu. seperti misalnya Google membuat Google Mail. google membuat google mail karena dirasa pesaing mereka Yahoo kurang tanggap dalam memanajemen Mail service mereka, masalah spam yang tidak di filtrasi dengan baik, masalah Iklan yang tidak diinginkan sehingga memperlambat loading page, maka dengan pertimbangan- pertimbangan ini banyak perusaahan besar memanfaatkan mail service google mail. Begitu juga dengan sistem operasi microsoft windows, walaupun kelihatannya sistem operasi ini bagus dan profesional namun masih ada kelemahan di dalamnya disamping banyak sekali kelebihan yang dimilikinya. kelemahan nya adalah server yang menggunakan sistem 5
  • 10. operasi windows gampang sekali di jebol oleh cracker, kenapa ? karena pacar cracker telah mengetahui kelemahan script dari sistem operasi ini. dari sinilah mereka para cracker mampu membuatt code / script untuk membuyarkan firewall windows, selain itu virus juga bisa hinggap dengan mudah di dalam server yang memanfaatkan sistem operasi ini. selain itu microsoft windows adalah program shareware, dimana kita bisa menikmati fitur-fitur terbatas yang disediakan sebelum kita membeli versi lengkapnya, dan biasanya kita diberi tenggang waktu 30 hari untuk mencoba versi trial nah. dari masalah ini lah muncul program crack windows yang berfungsi untuk mengubah versi trial menjadi full version. Berbeda jika kita menggunakan sistem operasi yang open source, alias gratis dan tidak berbayar. kita bisa leluasa menginstal nya tanpa dibatasi tenggang waktu. selain itu kita juga bisa membuat versi modifikasi dari versi aslinya. banyak sekali diluar sana sistem operasi open source, namun yg paling terkenal adalah linux. Linux diciptakan berdasarkan dari proyek GNU (GNU General Public License) yang bertujuan untuk membuat sebuah sistem operasi yang kompatibel dengan UNIX dan secara total terdiri atas perangkat lunak bebas. proyek GNU sendiri didirikan oleh Richard Stallman Memang pada awalnya Linux dibuat hanya untuk kepentingan yang tidak bersifat user friendly seperti penggunaan di dalam server, komputer pengolah script / pemograman, dll. bahkan Pada tahun 1992, Tanembaum menulis sebuah artikel di Usenet, mengklaim bahwa Linux sudah ketinggalan zaman. Dalam artikelnya, ia mengkritik Linux sebagai sebuah sistem operasi dengan rancangan monolitik dan terlalu terpaku dengan arsitektur x86 sehingga tidak bersifat portable, di mana digambarkannya sebagai sebuah "kesalahan mendasar. Berkat sifat linux yang tidak bergantuk pada provider, dan pengguna dapat memodifikasi linux itu sendiri sekarang bermunculan komunitas dan distro linux di seluruh dunia. mulai dari Ubuntu, Fedora, Redhat, Backtrack, dll. Memang di dunia modern orang yang kreatif dan yang terus berinovasi tidak terpaku pada sesuatu yang pasti itulah yang akan memenangkan persaingan. Linux sendiri cocok digunakan untuk pengguna hight level untuk pemograman, untuk server, pengolahan database, dan sebagainya. namun linux juga cocok digunakan untuk pengguna biasa, seperti distro ubuntu yang user friendly. 6
  • 11. BAB III PENUTUP 1. Kesimpulan Jadi kesimpulannya adalah kita semua bisa menciptakan suatu inovasi, tergantung dari kita sendiri yang memanfaatkan dan menjadikan inovasi tersebut menjadi kenyataan. 2. Saran Untuk menciptakan suatu inovasi yang baru tidaklah mudah. Dibutuhkan kreatifitas yang tinggi dan tekad yang kuat untuk menciptakan suatu hal yang baru. Jadi jangan mudah menyerah dalam berinovasi. Gagal adalah sukses yang tertunda, teruslah tetap berkarya. 7