30 Mei 2016
HOPE
-Snyder
Apa yang dimaksud dengan “harapan”?
Suatu kepercayaan bahwa sesuatu mungkin untuk dilakukan dan menjanjikan
Kalau hope ga ada?
Tidak semangat, putus asa, ga ingin berkembang, tdak bergerak
Kita sebagai manusia selalu goal-oriented. Harapan dapat mendorong kita untuk mencapai
sesuatu di masa depan.
Hope itu seperti energi, dorongan.
“You can get there from here”
Hope = the sum of the mental WILLpower and WAYpower that you have for your goals.
Hope itu dari kognitif, mental kita.
Stabil, dapet skor gitu biasanya gitu. Tapi kalau tau cara-caranya bagaimana, masih bisa
berubah.
Ilustrasi pandora -> semua kejahatan dan kebaikan keluar, tersisa hanyalah hope.
Willpower
Keinginan, tekad, komitmen, semangat
“I can do that”, “I’ll try”
Kata-kata positif yang membuat semangat
yang kita punya
Waypower
CARANYA
Kapasitas mental yang kita munculkan untuk menemukan satu atau lebih cara efektif untuk
mencapai goal.
Punya alternatif2 untuk mencapai tujuan.
BOTH
Dipengaruhi oleh pengalaman di masa lalu, terutama pengalaman kesuksesan.
Dalam hope ada goal.
30 Mei 2016
Beda goal (goal dalam hope) vs hope
Goal:
 harus penting, kalo ngga ga akan semangat
 harus lebih sulit dicapai (agar lebih terdorong untuk lebih dapetin)
 bisa konkrit (punya jas baru) dan samar (cari kebahagiaan/makna hidup) – lebih
mudah yang konkrit sebenarnya. Yang penting tau cara mencapainya bagaimana.
WAYPOWER FOR GOALS!
Orang dengan hope yang tinggi
 Stretch goals
 Clear goals – golnya jelas, lebih konkrit
 Goals are challenges – dia lihat ini menantang, bukan mengerikan dan dihindari
 Biasanya lebih punya kesehatan lebih baik
 Punya positif self-talk, semangatin diri sendiri
 Lebih sukses
 Punya afek positif
 Kurangi kecenderungan depresi
 Punya makna
HOPE & HEALTH
Hope punya korelasi positif dengan cara seseorang coping dengan masalah kesehatan. Lebih
semangat saat sedang pengobatan, less pain and tolerate pain.
HOPE & ACADEMIC ACHIEVEMENT
Kebanyakan yang punya high hope lulus kuliah tepat waktu. Orang-orang yang punya hope
tinggi punya IPK yang lebih tinggi dibanding yang lainnya.
HOPE BUKAN...
 OPTIMISME -> pasti bisa, antusias, positive thinking. TAPI GA PUNYA WAYPOWER.
Cuman “iya pasti bisa”
 WISH -> tujuan yang biasanya tidak akan tercapai. Kalo hope itu bisa dicapai meski
agak sulit
 SELF-EFFICACY -> kemampuan untuk ngerasa bisa melakukan sesuatu, kalo hope itu
lebih general.
30 Mei 2016
TIPE-TIPE HOPE
Low hope: low way – low will
Ga ada keinginan, ga ada cara untuk capai. Cenderung depresi.
Lack of willpower: high way – low will
Bisa, tapi males / tidak bersemangat. Kurang percaya ia dapat melakukan sesuatu, burnout.
Lack of waypower: low way – high will
Pasti bisa! Caranya gimana? Ga tau. Karena mengalami masalah-masalah yang tidak dapat
terselesaikan dan mengalami burnout dalam proses penggapaian goal
High hope: high way – high hope
Biasanya punya tujuan yang jelas dan secara konstan berpikir tentang apa yang dapat
dilakukan untuk capai tujuan itu.
Apa aja yang mempengaruhi hope?
Self-concept: cara dia memandang
Nature & nurture
Social support yang baik
HOPE & RELIGIOUSITY
Kepercayaan religius: kepercayaan individu akan adanya kekuatan yang lebih besar atau
higher being yang telat menetapkan sebuah rencana dengan sebuah tujuan tertentu untuk
situasi individu saat ini.
Kegiatan keagamaan, harapan pada pasien minimal bisa dipertahankan (bahkan bisa
ditingkatkan)
Bagaimana cara agama mempengaruhi kehidupan kita?
Apakah sudah tau tujuan kita apa? Apa yang sedang kita lakukan?
Kita harus punya kata-kata yang bisa memperkuat kita.
Dalam keagamaan, kita bisa semakin ada pengharapan dalam Tuhan.
Jauhkan dari ketakutan dan kecemasan. Harusnya ada Iman, Pengharapan,
dan Kasih.
Cari tau kalau goal itu hal yang kamu inginkan, lihat beberapa area dalamhidupmu, urutkan
goal dari yang paling penting hingga yang kurang (fokus dua atau tiga)
Pikirkan juga cara untuk hadapi kalau ga berhasil.

Hope

  • 1.
    30 Mei 2016 HOPE -Snyder Apayang dimaksud dengan “harapan”? Suatu kepercayaan bahwa sesuatu mungkin untuk dilakukan dan menjanjikan Kalau hope ga ada? Tidak semangat, putus asa, ga ingin berkembang, tdak bergerak Kita sebagai manusia selalu goal-oriented. Harapan dapat mendorong kita untuk mencapai sesuatu di masa depan. Hope itu seperti energi, dorongan. “You can get there from here” Hope = the sum of the mental WILLpower and WAYpower that you have for your goals. Hope itu dari kognitif, mental kita. Stabil, dapet skor gitu biasanya gitu. Tapi kalau tau cara-caranya bagaimana, masih bisa berubah. Ilustrasi pandora -> semua kejahatan dan kebaikan keluar, tersisa hanyalah hope. Willpower Keinginan, tekad, komitmen, semangat “I can do that”, “I’ll try” Kata-kata positif yang membuat semangat yang kita punya Waypower CARANYA Kapasitas mental yang kita munculkan untuk menemukan satu atau lebih cara efektif untuk mencapai goal. Punya alternatif2 untuk mencapai tujuan. BOTH Dipengaruhi oleh pengalaman di masa lalu, terutama pengalaman kesuksesan. Dalam hope ada goal.
  • 2.
    30 Mei 2016 Bedagoal (goal dalam hope) vs hope Goal:  harus penting, kalo ngga ga akan semangat  harus lebih sulit dicapai (agar lebih terdorong untuk lebih dapetin)  bisa konkrit (punya jas baru) dan samar (cari kebahagiaan/makna hidup) – lebih mudah yang konkrit sebenarnya. Yang penting tau cara mencapainya bagaimana. WAYPOWER FOR GOALS! Orang dengan hope yang tinggi  Stretch goals  Clear goals – golnya jelas, lebih konkrit  Goals are challenges – dia lihat ini menantang, bukan mengerikan dan dihindari  Biasanya lebih punya kesehatan lebih baik  Punya positif self-talk, semangatin diri sendiri  Lebih sukses  Punya afek positif  Kurangi kecenderungan depresi  Punya makna HOPE & HEALTH Hope punya korelasi positif dengan cara seseorang coping dengan masalah kesehatan. Lebih semangat saat sedang pengobatan, less pain and tolerate pain. HOPE & ACADEMIC ACHIEVEMENT Kebanyakan yang punya high hope lulus kuliah tepat waktu. Orang-orang yang punya hope tinggi punya IPK yang lebih tinggi dibanding yang lainnya. HOPE BUKAN...  OPTIMISME -> pasti bisa, antusias, positive thinking. TAPI GA PUNYA WAYPOWER. Cuman “iya pasti bisa”  WISH -> tujuan yang biasanya tidak akan tercapai. Kalo hope itu bisa dicapai meski agak sulit  SELF-EFFICACY -> kemampuan untuk ngerasa bisa melakukan sesuatu, kalo hope itu lebih general.
  • 3.
    30 Mei 2016 TIPE-TIPEHOPE Low hope: low way – low will Ga ada keinginan, ga ada cara untuk capai. Cenderung depresi. Lack of willpower: high way – low will Bisa, tapi males / tidak bersemangat. Kurang percaya ia dapat melakukan sesuatu, burnout. Lack of waypower: low way – high will Pasti bisa! Caranya gimana? Ga tau. Karena mengalami masalah-masalah yang tidak dapat terselesaikan dan mengalami burnout dalam proses penggapaian goal High hope: high way – high hope Biasanya punya tujuan yang jelas dan secara konstan berpikir tentang apa yang dapat dilakukan untuk capai tujuan itu. Apa aja yang mempengaruhi hope? Self-concept: cara dia memandang Nature & nurture Social support yang baik HOPE & RELIGIOUSITY Kepercayaan religius: kepercayaan individu akan adanya kekuatan yang lebih besar atau higher being yang telat menetapkan sebuah rencana dengan sebuah tujuan tertentu untuk situasi individu saat ini. Kegiatan keagamaan, harapan pada pasien minimal bisa dipertahankan (bahkan bisa ditingkatkan) Bagaimana cara agama mempengaruhi kehidupan kita? Apakah sudah tau tujuan kita apa? Apa yang sedang kita lakukan? Kita harus punya kata-kata yang bisa memperkuat kita. Dalam keagamaan, kita bisa semakin ada pengharapan dalam Tuhan. Jauhkan dari ketakutan dan kecemasan. Harusnya ada Iman, Pengharapan, dan Kasih. Cari tau kalau goal itu hal yang kamu inginkan, lihat beberapa area dalamhidupmu, urutkan goal dari yang paling penting hingga yang kurang (fokus dua atau tiga) Pikirkan juga cara untuk hadapi kalau ga berhasil.