SlideShare a Scribd company logo
CYBER CRIME
"Infringements of Privacy“
KELOMPOK 7 :
R.Muhammad Nurul Iman (12131611)
Suryo Haryono(12135621)
Abdul Khakim(12132017)

 a. Pengertian Privacy menurut para ahli
- Kemampuan seseorang untuk mengatur informasi mengenai
dirinya sendiri.
[Craig van Slyke dan France Bélanger]
- Hak dari masing-masing individu untuk menentukan sendiri
kapan, bagaimana, dan untuk apa penggunaan informasi mengenai
mereka dalam hal berhubungan dengan individu lain.[Alan Westin]
 b. Pengertian Privacy
Kerahasiaan pribadi (Bahasa Inggris: privacy) adalah kemampuan satu
atau sekelompok individu untuk mempertahankan kehidupan dan
urusan personalnya dari publik, atau untuk mengontrol arus
informasi mengenai diri mereka. Privasi kadang dihubungkan dengan
anonimitas walaupun anonimitas terutama lebih dihargai oleh orang
yang dikenal publik. Privasi dapat dianggap sebagai suatu aspek dari
keamanan.
PENGERTIAN INFRINGEMENT OF PRIVACY

Kejahatan memang tak pandang bulu, terlebih kejahatan di internet. Di
dunia maya ini, Polisi dari Markas Besar Kepolisian Republik Indonesia
(Mabes Polri) pun kebobolan kartu kredit. Brigjen Pol Gorries Mere, yang
saat ini menyandang jabatan Direktur IV Narkoba Badan Reserse dan
Kriminal Mabes Polri, dikabarkan menjadi korban kasus carding. Sampai
berita ini diturunkan, Gorries Mere tidak berhasil dihubungi untuk diminta
konfirmasinya.
Ketika dikonfirmasi ke Setiadi, Penyidik di Unit Cybercrime Mabes
Polri, pihaknya membenarkan hal itu. “Memang ada laporan kalau pak
Gorries Mere menjadi korban carding. Tapi saya belum lihat detil laporannya
di e-mail saya,” kata Setiadi kepada detikcom, Minggu (27/3/2012).
Kasus-kasus di indonesia

 Jakarta - Serangan terhadap domain pribadi Presiden SBY oleh
seorang hacker muda yang ditangkap dengan tuduhan melakukan
defacing (penggantian halaman muka situs) terhadap domain
www.presidensby.info sejatinya bisa dibilang cuma sebuah aksi tanpa
perencanaan yang hanya bertujuan ‘mencari eksistensi jati diri’ di
dunia cyber.
Hal ini terlihat dari pengakuan pelaku yang diberitakan oleh berbagai
media. Akan tetapi di sisi lain, kasus ini membuka mata banyak pihak
untuk melihat lebih lanjut tentang keberadaan situs yang diduga
dengan mudah di-deface oleh sang pelaku.
Pembajakan Situs SBY

 Kasus Serangan Cracking
Beberapa contoh tindakan cracker yang dianggap merugikan
pengguna Internet lainnya antara lain adalah dilumpuhkannya beberapa
saat situs Yahoo.com, eBay.com, Amazon.com, Buy.com, ZDNet.com,
CNN.com, eTrade.com dam MSN.com karena serangan bertubi-tubi dari
cracker dengan teknik Distributed Denial of Service (DDoS). Serangan
yang dilancarkan pada bulan Februari 20013 tersebut sempat
melambatkan trafik Internet dunia sebesar 26 persen.
Kemudian kasus lain semisal dicurinya 55 ribu data kartu kredit dari situs
CreditCards.com. Data tersebut kemudian ditayangkan di situs lain
cracker pencurinya setelah dia gagal memeras sejumlah USD 100 ribu
dari situs yang nahas tersebut. Kejadian pencurian data kartu kredit
tersebut berlangsung pada bulan Desember 2013.
Kasus-kasus diluar negeri

 Dikutip dari Ubergizmo,
perusahaan keamanan mobile NQ, melaporkan pertumbuhan
jumlah malware semakin meningkat dari 10.8 juta di tahun 2011 menjadi
32.8 juta di 2012 yang berarti terdapat peningkatan secara drastis dari
jumlah malware sebesar 300%.
Selain itu, sekitar 95% malware yang terdeteksi pada tahun 2012 itu
berada pada perangkat Android. Hal ini mengindikasikan bahwa Android
telah menjadi sasaran empuk para pelaku kejahatan cyber. Android yang
memang sudah mulai terkenal dan banyak memiliki pengguna di tahun
2012 menjadi sasaran baru dan dengan teknologi Android yang Open
Source membuat kemudahan tersendiri bagi para pelaku kejahatan cyber.
Kasus ini sebagian besar terjadi di negara China, India dan Rusia sebagai
kasus penyebaran malware terbanyak.
Jutaan Malware di Android

 NOMOR 11 TAHUN 2008 PRESIDEN REPUBLIK
INDONESIA
Menimbang :
1. Bahwa pembangunan nasional adalah salah satu proses
yang berkelanjutan yang harus senantiasa tanggap terhadap
berbagai dinamika di masyarakat.
2. Bahwa globalisasi informasi telah menempatkan
indonesia sebagai bagian dari masyarakat informasi dan transaksi
elektronik di tingkat nasional seentuk hingga pembangunan
teknologi informasi dapat dilakukan secara optimal,merata,dan
menyebar ke seluruh lapisan masyarakat guna mencerdaskan
kehidupan bangsa.
UNDANG-UNDANG ITE (INFORMASI
DAN TRANSAKSI ELEKTRONIK)

 UU Penyiaran No. 32 Tahun 2002 mempergunakan
istilah rasa hormat terhadap hal pribadi sebagai suatu sikap
yang harus dibangun dalam proses penyiaran. Ketentuan
ini dipaparkan dalam pasal 48 yang memuat perintah
kepada Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) untuk
menyusun dan memberlakukan Pedoman Perilaku
Penyiaran dan Stadar Program Siaran (P3 SPS).Sebagai
tindak lanjutnya KPI telah menerbitkan P3 SPS yang
memuat ketentuan-ketentuan yang memberikan pedoman
penyelenggaran penyiaran.
UU Tentang Penyiaran

Situsawam.blogspot.com





TERIMAKASIH

More Related Content

What's hot

F
FF
Etika Profesi Teknologi Informasi dan Komunikasi
Etika Profesi Teknologi Informasi dan KomunikasiEtika Profesi Teknologi Informasi dan Komunikasi
Etika Profesi Teknologi Informasi dan Komunikasi
Bina Sarana Informatika
 
Eptik
EptikEptik
Cyber crime
Cyber crimeCyber crime
Cyber crime
Ensign Handoko
 
Jenayah komputer
Jenayah komputerJenayah komputer
Jenayah komputer
ictsocietyunisza
 
makalah-tentang-cyber-crime-dan-kejahatan-internet
makalah-tentang-cyber-crime-dan-kejahatan-internetmakalah-tentang-cyber-crime-dan-kejahatan-internet
makalah-tentang-cyber-crime-dan-kejahatan-internet
Kie Rahadian
 
Sim p11, rizhul januar ramadhan, prof hapzi ali mm, implikasi etis ti, univer...
Sim p11, rizhul januar ramadhan, prof hapzi ali mm, implikasi etis ti, univer...Sim p11, rizhul januar ramadhan, prof hapzi ali mm, implikasi etis ti, univer...
Sim p11, rizhul januar ramadhan, prof hapzi ali mm, implikasi etis ti, univer...
Rizhul Ramadhan
 
Kelompok(alfan)
Kelompok(alfan)Kelompok(alfan)
Kelompok(alfan)
YaHendra Adhy
 
Bab ii cybercrime 3 8
Bab ii cybercrime 3 8Bab ii cybercrime 3 8
Bab ii cybercrime 3 8
Artiny Tianis
 
Makalah cyber law & cyber crime
Makalah cyber law & cyber crimeMakalah cyber law & cyber crime
Makalah cyber law & cyber crime
setiawan1st
 
Makalah Cybercrime dan Cyberlaw
Makalah Cybercrime dan CyberlawMakalah Cybercrime dan Cyberlaw
Makalah Cybercrime dan Cyberlaw
Dwi Mardianti
 
Makalah Cybercrime dan Cyberlaw
Makalah Cybercrime dan CyberlawMakalah Cybercrime dan Cyberlaw
Makalah Cybercrime dan Cyberlaw
otwta kita
 
Cybercrime ppt
Cybercrime pptCybercrime ppt
Cybercrime pptyulisthg
 
Cyber crime - Kejahatan di Dunia Maya / Internet
Cyber crime - Kejahatan di Dunia Maya / InternetCyber crime - Kejahatan di Dunia Maya / Internet
Cyber crime - Kejahatan di Dunia Maya / Internet
Hendi Hendratman
 
Perbedaan kejahatan cyber dengan kejahatan konvesional secure
Perbedaan kejahatan cyber dengan kejahatan konvesional securePerbedaan kejahatan cyber dengan kejahatan konvesional secure
Perbedaan kejahatan cyber dengan kejahatan konvesional secure
mentarialva
 

What's hot (17)

F
FF
F
 
Etika Profesi Teknologi Informasi dan Komunikasi
Etika Profesi Teknologi Informasi dan KomunikasiEtika Profesi Teknologi Informasi dan Komunikasi
Etika Profesi Teknologi Informasi dan Komunikasi
 
Eptik
EptikEptik
Eptik
 
Cyber crime
Cyber crimeCyber crime
Cyber crime
 
Jenayah komputer
Jenayah komputerJenayah komputer
Jenayah komputer
 
makalah-tentang-cyber-crime-dan-kejahatan-internet
makalah-tentang-cyber-crime-dan-kejahatan-internetmakalah-tentang-cyber-crime-dan-kejahatan-internet
makalah-tentang-cyber-crime-dan-kejahatan-internet
 
Sim p11, rizhul januar ramadhan, prof hapzi ali mm, implikasi etis ti, univer...
Sim p11, rizhul januar ramadhan, prof hapzi ali mm, implikasi etis ti, univer...Sim p11, rizhul januar ramadhan, prof hapzi ali mm, implikasi etis ti, univer...
Sim p11, rizhul januar ramadhan, prof hapzi ali mm, implikasi etis ti, univer...
 
Kelompok(alfan)
Kelompok(alfan)Kelompok(alfan)
Kelompok(alfan)
 
Bab ii cybercrime 3 8
Bab ii cybercrime 3 8Bab ii cybercrime 3 8
Bab ii cybercrime 3 8
 
Power point
Power pointPower point
Power point
 
Makalah cyber law & cyber crime
Makalah cyber law & cyber crimeMakalah cyber law & cyber crime
Makalah cyber law & cyber crime
 
Makalah Cybercrime dan Cyberlaw
Makalah Cybercrime dan CyberlawMakalah Cybercrime dan Cyberlaw
Makalah Cybercrime dan Cyberlaw
 
Template ss 2
Template ss 2Template ss 2
Template ss 2
 
Makalah Cybercrime dan Cyberlaw
Makalah Cybercrime dan CyberlawMakalah Cybercrime dan Cyberlaw
Makalah Cybercrime dan Cyberlaw
 
Cybercrime ppt
Cybercrime pptCybercrime ppt
Cybercrime ppt
 
Cyber crime - Kejahatan di Dunia Maya / Internet
Cyber crime - Kejahatan di Dunia Maya / InternetCyber crime - Kejahatan di Dunia Maya / Internet
Cyber crime - Kejahatan di Dunia Maya / Internet
 
Perbedaan kejahatan cyber dengan kejahatan konvesional secure
Perbedaan kejahatan cyber dengan kejahatan konvesional securePerbedaan kejahatan cyber dengan kejahatan konvesional secure
Perbedaan kejahatan cyber dengan kejahatan konvesional secure
 

Viewers also liked

Md. Mahfuzul Haque Khan.(1)-updated
Md. Mahfuzul Haque Khan.(1)-updatedMd. Mahfuzul Haque Khan.(1)-updated
Md. Mahfuzul Haque Khan.(1)-updated
Mahfuz ACMA
 
Curriculum-Vitae1.3
Curriculum-Vitae1.3Curriculum-Vitae1.3
Curriculum-Vitae1.3
Ismail Tuaima
 
Luis Nabais - GIA
Luis Nabais - GIALuis Nabais - GIA
Luis Nabais - GIA
Luis Videira Nabais
 
designk2014uretilenurunler
designk2014uretilenurunlerdesignk2014uretilenurunler
designk2014uretilenurunler
Nevzat Kara
 
Module 1
Module 1Module 1
Module 1
my_ueg
 

Viewers also liked (6)

Md. Mahfuzul Haque Khan.(1)-updated
Md. Mahfuzul Haque Khan.(1)-updatedMd. Mahfuzul Haque Khan.(1)-updated
Md. Mahfuzul Haque Khan.(1)-updated
 
Curriculum-Vitae1.3
Curriculum-Vitae1.3Curriculum-Vitae1.3
Curriculum-Vitae1.3
 
DISC Luis
DISC LuisDISC Luis
DISC Luis
 
Luis Nabais - GIA
Luis Nabais - GIALuis Nabais - GIA
Luis Nabais - GIA
 
designk2014uretilenurunler
designk2014uretilenurunlerdesignk2014uretilenurunler
designk2014uretilenurunler
 
Module 1
Module 1Module 1
Module 1
 

Similar to Hacker

Makalah keamanan-internet
Makalah keamanan-internetMakalah keamanan-internet
Makalah keamanan-internet
Mas Wan
 
Cyber Crime
Cyber CrimeCyber Crime
ADA APA DI BALIK BJORKA.pdf
ADA APA DI BALIK BJORKA.pdfADA APA DI BALIK BJORKA.pdf
ADA APA DI BALIK BJORKA.pdf
muslimahcerdas2020
 
Cyber crime & Komputer Forensik
Cyber crime & Komputer ForensikCyber crime & Komputer Forensik
Cyber crime & Komputer Forensik
sanisahidaha
 
Seri buku literasi digital- kerangka literasi digital indonesia
Seri buku literasi digital- kerangka literasi digital indonesiaSeri buku literasi digital- kerangka literasi digital indonesia
Seri buku literasi digital- kerangka literasi digital indonesia
literasi digital
 
Eptik
EptikEptik
Eptik
EptikEptik
MAKALAH CYBER ESIPONAGE.pdf
MAKALAH CYBER ESIPONAGE.pdfMAKALAH CYBER ESIPONAGE.pdf
MAKALAH CYBER ESIPONAGE.pdf
Daffa Aslam
 
Eptik
EptikEptik
Bab i
Bab iBab i
Masalah privacy dan freedom of speech kaitanya dengan etika dan hukum
Masalah privacy dan freedom of speech kaitanya dengan etika dan hukumMasalah privacy dan freedom of speech kaitanya dengan etika dan hukum
Masalah privacy dan freedom of speech kaitanya dengan etika dan hukum
Rahmat Inggi
 
Eptik presentation
Eptik presentationEptik presentation
Eptik presentation
uichabe
 
Cyber Crime Identity Theft
Cyber Crime Identity TheftCyber Crime Identity Theft
Cyber Crime Identity Theft
Rahmat Inggi
 
Cyber crime Bani Umar bintaro
Cyber crime   Bani Umar bintaroCyber crime   Bani Umar bintaro
Cyber crime Bani Umar bintaro
Kiki Noviandi
 
PP Perancangan Web
PP Perancangan WebPP Perancangan Web
PP Perancangan Web
Ando Maurice
 
Si pi, nurul hidayati yuliani, hapzi ali, definisi penyerangan dan penyalahgu...
Si pi, nurul hidayati yuliani, hapzi ali, definisi penyerangan dan penyalahgu...Si pi, nurul hidayati yuliani, hapzi ali, definisi penyerangan dan penyalahgu...
Si pi, nurul hidayati yuliani, hapzi ali, definisi penyerangan dan penyalahgu...
Lia Sapoean
 
Slide infringement of privacy
Slide infringement of privacySlide infringement of privacy
Slide infringement of privacy
Iin Muslichah
 
Cybercrime dan Cyberlaw
Cybercrime dan CyberlawCybercrime dan Cyberlaw
Cybercrime dan Cyberlaw
Dwi Mardianti
 

Similar to Hacker (20)

Makalah keamanan-internet
Makalah keamanan-internetMakalah keamanan-internet
Makalah keamanan-internet
 
Cyber Crime
Cyber CrimeCyber Crime
Cyber Crime
 
ADA APA DI BALIK BJORKA.pdf
ADA APA DI BALIK BJORKA.pdfADA APA DI BALIK BJORKA.pdf
ADA APA DI BALIK BJORKA.pdf
 
Cyber crime & Komputer Forensik
Cyber crime & Komputer ForensikCyber crime & Komputer Forensik
Cyber crime & Komputer Forensik
 
Seri buku literasi digital- kerangka literasi digital indonesia
Seri buku literasi digital- kerangka literasi digital indonesiaSeri buku literasi digital- kerangka literasi digital indonesia
Seri buku literasi digital- kerangka literasi digital indonesia
 
Eptik
EptikEptik
Eptik
 
Eptik
EptikEptik
Eptik
 
Eptik
EptikEptik
Eptik
 
MAKALAH CYBER ESIPONAGE.pdf
MAKALAH CYBER ESIPONAGE.pdfMAKALAH CYBER ESIPONAGE.pdf
MAKALAH CYBER ESIPONAGE.pdf
 
Eptik
EptikEptik
Eptik
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Masalah privacy dan freedom of speech kaitanya dengan etika dan hukum
Masalah privacy dan freedom of speech kaitanya dengan etika dan hukumMasalah privacy dan freedom of speech kaitanya dengan etika dan hukum
Masalah privacy dan freedom of speech kaitanya dengan etika dan hukum
 
Eptik presentation
Eptik presentationEptik presentation
Eptik presentation
 
Cyber Crime Identity Theft
Cyber Crime Identity TheftCyber Crime Identity Theft
Cyber Crime Identity Theft
 
Cyber crime Bani Umar bintaro
Cyber crime   Bani Umar bintaroCyber crime   Bani Umar bintaro
Cyber crime Bani Umar bintaro
 
PP Perancangan Web
PP Perancangan WebPP Perancangan Web
PP Perancangan Web
 
eptik
eptikeptik
eptik
 
Si pi, nurul hidayati yuliani, hapzi ali, definisi penyerangan dan penyalahgu...
Si pi, nurul hidayati yuliani, hapzi ali, definisi penyerangan dan penyalahgu...Si pi, nurul hidayati yuliani, hapzi ali, definisi penyerangan dan penyalahgu...
Si pi, nurul hidayati yuliani, hapzi ali, definisi penyerangan dan penyalahgu...
 
Slide infringement of privacy
Slide infringement of privacySlide infringement of privacy
Slide infringement of privacy
 
Cybercrime dan Cyberlaw
Cybercrime dan CyberlawCybercrime dan Cyberlaw
Cybercrime dan Cyberlaw
 

Recently uploaded

2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
PikeKusumaSantoso
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
DrEngMahmudKoriEffen
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
muhamadsufii48
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 

Hacker

  • 1. CYBER CRIME "Infringements of Privacy“ KELOMPOK 7 : R.Muhammad Nurul Iman (12131611) Suryo Haryono(12135621) Abdul Khakim(12132017)
  • 2.   a. Pengertian Privacy menurut para ahli - Kemampuan seseorang untuk mengatur informasi mengenai dirinya sendiri. [Craig van Slyke dan France Bélanger] - Hak dari masing-masing individu untuk menentukan sendiri kapan, bagaimana, dan untuk apa penggunaan informasi mengenai mereka dalam hal berhubungan dengan individu lain.[Alan Westin]  b. Pengertian Privacy Kerahasiaan pribadi (Bahasa Inggris: privacy) adalah kemampuan satu atau sekelompok individu untuk mempertahankan kehidupan dan urusan personalnya dari publik, atau untuk mengontrol arus informasi mengenai diri mereka. Privasi kadang dihubungkan dengan anonimitas walaupun anonimitas terutama lebih dihargai oleh orang yang dikenal publik. Privasi dapat dianggap sebagai suatu aspek dari keamanan. PENGERTIAN INFRINGEMENT OF PRIVACY
  • 3.  Kejahatan memang tak pandang bulu, terlebih kejahatan di internet. Di dunia maya ini, Polisi dari Markas Besar Kepolisian Republik Indonesia (Mabes Polri) pun kebobolan kartu kredit. Brigjen Pol Gorries Mere, yang saat ini menyandang jabatan Direktur IV Narkoba Badan Reserse dan Kriminal Mabes Polri, dikabarkan menjadi korban kasus carding. Sampai berita ini diturunkan, Gorries Mere tidak berhasil dihubungi untuk diminta konfirmasinya. Ketika dikonfirmasi ke Setiadi, Penyidik di Unit Cybercrime Mabes Polri, pihaknya membenarkan hal itu. “Memang ada laporan kalau pak Gorries Mere menjadi korban carding. Tapi saya belum lihat detil laporannya di e-mail saya,” kata Setiadi kepada detikcom, Minggu (27/3/2012). Kasus-kasus di indonesia
  • 4.   Jakarta - Serangan terhadap domain pribadi Presiden SBY oleh seorang hacker muda yang ditangkap dengan tuduhan melakukan defacing (penggantian halaman muka situs) terhadap domain www.presidensby.info sejatinya bisa dibilang cuma sebuah aksi tanpa perencanaan yang hanya bertujuan ‘mencari eksistensi jati diri’ di dunia cyber. Hal ini terlihat dari pengakuan pelaku yang diberitakan oleh berbagai media. Akan tetapi di sisi lain, kasus ini membuka mata banyak pihak untuk melihat lebih lanjut tentang keberadaan situs yang diduga dengan mudah di-deface oleh sang pelaku. Pembajakan Situs SBY
  • 5.   Kasus Serangan Cracking Beberapa contoh tindakan cracker yang dianggap merugikan pengguna Internet lainnya antara lain adalah dilumpuhkannya beberapa saat situs Yahoo.com, eBay.com, Amazon.com, Buy.com, ZDNet.com, CNN.com, eTrade.com dam MSN.com karena serangan bertubi-tubi dari cracker dengan teknik Distributed Denial of Service (DDoS). Serangan yang dilancarkan pada bulan Februari 20013 tersebut sempat melambatkan trafik Internet dunia sebesar 26 persen. Kemudian kasus lain semisal dicurinya 55 ribu data kartu kredit dari situs CreditCards.com. Data tersebut kemudian ditayangkan di situs lain cracker pencurinya setelah dia gagal memeras sejumlah USD 100 ribu dari situs yang nahas tersebut. Kejadian pencurian data kartu kredit tersebut berlangsung pada bulan Desember 2013. Kasus-kasus diluar negeri
  • 6.   Dikutip dari Ubergizmo, perusahaan keamanan mobile NQ, melaporkan pertumbuhan jumlah malware semakin meningkat dari 10.8 juta di tahun 2011 menjadi 32.8 juta di 2012 yang berarti terdapat peningkatan secara drastis dari jumlah malware sebesar 300%. Selain itu, sekitar 95% malware yang terdeteksi pada tahun 2012 itu berada pada perangkat Android. Hal ini mengindikasikan bahwa Android telah menjadi sasaran empuk para pelaku kejahatan cyber. Android yang memang sudah mulai terkenal dan banyak memiliki pengguna di tahun 2012 menjadi sasaran baru dan dengan teknologi Android yang Open Source membuat kemudahan tersendiri bagi para pelaku kejahatan cyber. Kasus ini sebagian besar terjadi di negara China, India dan Rusia sebagai kasus penyebaran malware terbanyak. Jutaan Malware di Android
  • 7.   NOMOR 11 TAHUN 2008 PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA Menimbang : 1. Bahwa pembangunan nasional adalah salah satu proses yang berkelanjutan yang harus senantiasa tanggap terhadap berbagai dinamika di masyarakat. 2. Bahwa globalisasi informasi telah menempatkan indonesia sebagai bagian dari masyarakat informasi dan transaksi elektronik di tingkat nasional seentuk hingga pembangunan teknologi informasi dapat dilakukan secara optimal,merata,dan menyebar ke seluruh lapisan masyarakat guna mencerdaskan kehidupan bangsa. UNDANG-UNDANG ITE (INFORMASI DAN TRANSAKSI ELEKTRONIK)
  • 8.   UU Penyiaran No. 32 Tahun 2002 mempergunakan istilah rasa hormat terhadap hal pribadi sebagai suatu sikap yang harus dibangun dalam proses penyiaran. Ketentuan ini dipaparkan dalam pasal 48 yang memuat perintah kepada Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) untuk menyusun dan memberlakukan Pedoman Perilaku Penyiaran dan Stadar Program Siaran (P3 SPS).Sebagai tindak lanjutnya KPI telah menerbitkan P3 SPS yang memuat ketentuan-ketentuan yang memberikan pedoman penyelenggaran penyiaran. UU Tentang Penyiaran
  • 10.
  • 11.
  • 12.
  • 13.